Anda di halaman 1dari 3

Site Clasification Dan Zona Bidang Lemah Berdasarkan Nilai

Kecepatan Vp Dan Vs Pengukuran Seismik Refraksi


dan MASW Desa Mendalo Kecamatan Jaluko
Oleh: Leni Nurli Musyarofah
F1D317030
Desa Mendalo merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan
Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi yang merupakan salah satu desa
dengan tingkat kepadatan masyarakat dan pembangunan yang terus
meningkat. Sebagai desa yang didalamnya terdapat kampus Universitas Jambi
dan Universitas Islam Negeri, pembangunan gedung bertingkat dan perumahan
gencar dilakukan beriringan dengan otonomi desa. Besarnya jumlah penduduk
dan pembangunan yang terus meningkat tersebut, mengakibatkan adanya
kemungkinan terjadinya gerakan tanah yang tidak terlepas dari kondisi lapisan
batuan dan bentuk morfologi di sebagian wilayah Desa Mendalo. Hal ini
dikarenakan berdasarkan informasi geologi, kawasan ini juga berada di daerah
formasi Muaraenim (Tmpm) yang rata-rata didominasi oleh sedimen yang
halus. Di samping itu, penggunaan lahan, struktur geologi, curah hujan dan
gempa turut mendukung terjadinya pergerakan tanah. Data hasil pengukuran
MASW diprosesing dengan menerapkan edit geometri, transformasi Fourier dan
ploting kurva dispersi. Selanjutnya dilakukan picking pada kurva dispersi untuk
untuk menghitung kecepatan gelombang shear dan kedalaman lapisan tanah
atau batuan. Tujuannya untuk mendapatkan kecepatan rambatan gelombang
geser kedalaman 30 meter (Vs30) yang digunakan untuk menentukan kelas
tanah (site class) daerah penelitian. Hasil penelitian ini diharapkan mampu
memberikan informasi mengenai daerah-daerah yang rentan terhadap amblesan
tanah dalam pembangunan gedung-gedung baru dan yang kemudian informasi
ini dapat dijadikan sebagai data dasar dalam perencanaan dan pengembangan
tata ruang di Desa Mendalo Kecamatan Jambi Luar Kota Provinsi Jambi.

Kata Kunci: Site Class, MASW, Vs30


Diagram Alir

Mulai

Peta Geologi Regional


Peta Administrasi

Desain Akuisisi

Input data hasil rekaman


seismik aktif
Studi
Literatur

Merubah domain t-x menjadi


frekuensi phase velocity

Picking kurva disperse

Kurva Vs30 1D
terhadap kedalaman

Akumulasi kurva Vs terhadap


kedalaman pada satu bentang
lintasan

Analisa Hasil

Selesai

Diagram alir penelitian


28

Anda mungkin juga menyukai