Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)

1 TAHUN PELAJARAN 2020

Jenis Sekolah : SD/MI Alokasi Waktu : 90 menit


Kelas / Tema : V / Tema 1 Organ Gerak Hewan dan Manusia Jumlah Soal : 40 soal (25 PG, 10 isian, 5 uraian)
Kurikulum : 2013
Materi/ Tingkat Nomor Soal
No. Kompetensi Dasar Indikator Soal
Tema Kesulitan PG Isian Uraian
PKn
3.1 Mengidentifikasi Nilai-nilai 1. Menunjukkan satu sikap pengamalan pancasila yang C2
1
nilai-nilai Pancasila pancasila sesuai dengan sila ke-1
dalam kehidupan dalam 2. Menyebutkan satu tindakan pengamalan pancasila yang C2
2
sehari-hari kehidupan sesuai dengan pancasila sila ke 2
sehari-hari 3. Menyebutkan sila pancasila yang sesuai dengan contoh C2
3
sikap
4. Memilih perilaku-perilaku di lingkungan sekolah yang C2
4
sesuai nilai-nilai Pancasila
5. Menunjukkan salah satu sikap yang mencerminkan sila C2
5
ke-dua dari Pancasila.
6. Menyebutkan bahwa kebiasaan makan pagi, siang, dan C2
malam tepat waktu dapat dijadikan sebagai sarana untuk 26
melatih “ disiplin “ hidup sehat
7. Menunjukan bahwa penggunaan bahan-bahan berbahaya C3
seperti formalin dan boraks pada produk makanan
27
olahan merupakan perbuatan yang bertentangan dengan
Pancasila sila ke -2.
8. Menuliskan kegiatan gotong royong di masyarakat C2 36
Bahasa Indonesia
3.1 Menentukan pokok Ide Pokok 9. Menunjukkan pokok pikiran/ide pokok pada paragraf C3
pikiran dalam teks pertama dari suatu teks bacaan 6
lisan dan tulis Pokok 10.Menunjukkan kalimat pengembang pada paragraf
Pikiran pertama dari teks bacaan C3 7

11.Menunjukkan persamaan antara kupu-kupu dengan C2


Menyusun 8
serangga-serangga lainnya berdasarkan teks
teks 12.Disajikan bacaan, siswa dapat mnyimpulkan isi bacaan C2
9
tersebut
13.Menjelaskan makna kata “transparan” berdasarkan teks C1 10
yang berjudul “ Gerak Kupu-Kupu “
14.Disajikan langkah-langkah menjalankan sesuatu, Siswa C3 11
dapat menyusun sesuai dengan maksud penulis
15.Menunjukkan antonim suatu kata C2 12
16.Menggabungkan dua kalimat dengan penggunaan kata C2
28
sambung “sebab/karena”
17..menunjukkan kosa kata yang berhubungan dengan istilah C1
29
geografi berdasarkan teks kalimat yang diberikan
18.Menunjukan penggunaan tanda baca koma ( , ) untuk C1
30
memisahkan nama orang
19.Menyusun paragraf dari kalimat yang diacak C3 37
IPA
3.1 Menjelaskan alat Organ gerak 20.Menjelaskan arti hewan vertebrata. C1 13
gerak dan fungsinya Hewan dan 21.Menyebutkan cara bergerak hewan vertebrata darat C1
pada hewan dan Manusia kelinci 14
manusia serta cara 22.Menjawab pertanyaan dari isi bacaan C3 15
memelihara kesehatan 23.Persamaan organ gerak tubuh dari dua hewan C2 16
alat gerak manusia 24.Mengidentifikasi kegiatan yang dapat melatih dan
C1 17
memelihara kesehatan organ gerak tubuh
25.Menuliskan manfaat karbohidrat bagi tubuh manusia C2 31
26.Mengklasifikasikan buah-buahan yang mengandung
C1 32
vitamin
27.Menyebutkan tiga fungsi otot manusia C1 38
IPS
3.1 Mengidentifikasi Keragaman 28. Menyebutkan pulau yang paling padat penduduknya di
C2 18
karakteristik geografis Flora dan Indonesia
Indonesia sebagai Fauna di 29. Mengidentifikasi jenis-jenis fauna yang mendiami
C2 19
negara Indonesia wilayah Indonesia Bagian Barat
kepulauan/maritim 30. Menyebutkan mata pencaharian yang banyak ditekuni
C2 20
dan agraris serta Potensi oleh penduduk yang berdiam di wilayah dataran tinggi
pengaruhnya terhadap kekayaan 31. Menyebutkan salah satu contoh kenampakan alam C1 21
kehidupan ekonomi, alam
32. Menyebutkan mata pencaharian yang banyak ditekuni
sosial, budaya, C1 22
oleh penduduk yang berdiam di wilayah pantai
komunikasi, serta Kondisi
geografis 33. Menggolongkan mata pencaharian sesuai tempat tinggal
transportasi. C1 33
manusia
34. Mengidentifikasi fauna yang dilindungi di wilayah
C1 34 39
Indonesia Bagian Barat
SBdP
3.1 mengenal karya Menggamba 35. Menunjukkan gerabah/tembikar sebagai karya seni
C2 23
imajinatif dua dan tiga r bentuk, tradisional yang berbahan dasar tanah liat.
dimensi alam, dan 36. Mengidentifikasi peralatan yang terbuat dari tanah liat C1 24
cerita 37. Menunjukkan salah satu pusat penghasil kerajinan
C1 25
rakyat di suatu daerah
38. Mengklasifikasikan jenis-jenis film C2 35
39. Menjelaskan Corak gambar cerita atau ilustrasi C2 40

Anda mungkin juga menyukai