Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran : PKn


Kelas/ semester : VI/II

KOMPETENSI BENTUK NO.


MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL
DASAR SOAL SOAL
Penerapan sila tiga 1. Siswa dapat menyebutkan sila Pancasila yang sesuai dengan pernyataan
L1 PG 1
Pancasila tentang penggunaan produk dalam negeri
Penerapan sila dua 2. Disajikan tabel sikap-sikap yang mencerminkan sila-sila Pancasila sswa
L2 PG 2
Pancasia dapat menunjukkan sikap yang sesuai sila ke dua Pancasila
Penerapan sila empat 3. Disajikan ilustrasi tentang musyawarah siswa dapat menentukan nilai
L2 PG 3
pancasila Pancasila yang sesuai ilustrasi
Penerapan sila satu 4. Siswa dapat memberikan contoh nilai Pancasila yang sesuai dengan sila ke
L2 PG 4
Pancasila satu
3.1 menganalisis
Penerapan sila lima 5. Siswa dapat menentukan nilai sila Pancasila yang sesuai dengan sikap yang
penerapan nilai- L2 PG 5
Pancasila mencerminkan sila ke lima Pancasila pada tabel
nilai pancasila
6. Disajikan ilustrasi tentang musyawarah, siswa dapat menjelaskan manfaat
dalam Manfaat musyawarah L2 PG 6
musyawarah
kehidupan
Penerapan sila dua
sehari-hari 7. Siswa dapat menentukan contoh sikap yang sesuai dengan sila 2 Pancasila L2 Isian 7
Pancasila
8. Disajikan ilustrasi tentang musyawarah siswa dapat menjelaskan manfaat
Manfaat musyawarah L2 Isian 8
musyawarah tersebut
Penerapan sila 3 9. Disajikan ilustrasi sikap rela berkorban siswa dapat menganalisis sikap
L3 Isian 9
Pancasila yang sesuai dengan sila Pancasila
10. Disajikan ilustrasi sikap yang bertentangan dengan nilai Pancasila siswa
Penerapan sila 3
dapat mengemukaan pendapat tentang sikap yang baik sesuai pengamalan L3 Uraian 10
Pancasila
sila Pancasila
3.2 Kewajiban sebagai 11. Disajikan pernyataan tentang hak dan kewajiban siswa dapat menganalisis
L3 PG 11
menganalisis siswa kewajiban sebagai siswa
pelaksanaan Hak sebagai anak 12. Disajikan ilustrasi tentang kesehatan siswa dapat menentukan contoh hak L2 PG 12
kewajiban, hak yang sesuai dengan ilustrasi
KOMPETENSI BENTUK NO.
MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL
DASAR SOAL SOAL
Hak dan kewajiban 13. Siswa dapat menentukan hak sebagai warga negara yang sesuai dengan
L2 PG 13
sesuai UUD 1945 pasal 27 ayat 2 UUD 1945
Hak dan kewajiban 14. Siswa dapat menyebutkan pasal yang sesuai dengan hak untuk
L1 PG 14
sesuai UUD 1945 mendapatkan pendidikan
Hak dan kewajiban 15. Siswa dapat memberikan contoh kewajiban pemerintah kepada warga
L2 PG 15
sesuai UUD 1945 negaranya
16. Siswa dapat menentukan kegiatan yang sesuai dengan hak warga Negara
Kegiatan musyawarah L1 Isian 16
untuk mengeluarkan pendapat, saran dan kritik
17. Siswa dapat menentukan pasal yang sesuai dengan kewajiban mengikuti
dan tanggung Hak dan kewajiban
pendidikan dasar L1 Isian 17
jawab sebagai sesuai UUD 1945
warga negara
18. Siswa dapat mendefinisikan sesuatu yang kita dapatkan sebagai warga
beserta Pengertian hak L1 Isian 18
negara
dampaknya
dalam Hak dan kewajiban 19. Siswa dapat mengemukakan alasan pemerintah bertanggungjawab atas
L3 Uraian 19
kehidupan sesuai UUD 1945 pasal 34
sehari-hari 20. Siswa dapat memberikan 2 contoh kewajiban di rumah dan manfaat dari
Contoh kewajiban L3 Uraian 20
pelksanaan kewajiban tersebut
3.4 menelaah Keanekaragaman
persatuan dan budaya sebagai 21. Sisa dapat menjelaskan keanekaragaman budaya sebagai kekayaan bagsa L2 PG 21
kesatuan kekayaan bangsa
terhadap Contoh persatuan dan 22. Siswa dapat memberikan contoh persatuan dan kesatuan dalam mengisi
L2 PG 22
lingkungan kesatuan kemerdekaan
berbangsa dan Sikap menjaga
bernegara beerta 23. Siswa dapat menunjukkan sikap untuk menjaga persatuan dan kesatuan
persatuan dan L2 PG 23
dampaknya bangsa
kesatuan
Makna persatuan dan
24. Siswa dapat menjelaskan makna persatuan dan kesatuan bangsa L2 PG 24
kesatuan
Peran bhineka tunggal
25. Siswa dapat menyebutkan pengarang kitab Sutasoma L1 Isian 25
ika
26. Siswa dapat menyebutkan tradisi masyarakat yang menjunjung nilai
Tradisi ngayah di Bali L1 Isian 26
persatuan dan kesatuan
Sikap dalam 27. Siswa dapat menyebutkan sikap yang mengancam persatuan dan kesatuan L1 Isian 27
KOMPETENSI BENTUK NO.
MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL
DASAR SOAL SOAL
mempertahankan
persatuan dan dalam musyawarah
kesatuan
Manfaat kerjasama 28. Siswa dapat menjelaskan manfaat kerjasama dalam tarian kelompok L2 Isian 28
Sikap yang
29. Siswa dapat mengemukakan alas an merendahkan budaya suku lain
mengancam persatuan L3 Uraian 29
mengancam persatuan dan kesatuan
dan kesatuan
Arti persatuan dan
30. Siswa dapat mengemukakan pendapat arti penting persatuan dan kesatuan
kesatuan bagi L3 Uraian 30
bagi masyarakat
masyarakat

Anda mungkin juga menyukai