Anda di halaman 1dari 4

1.

TAJWID
2. َ‫ َرحْ َم ٍة ِمن‬: Idgham bighunnah, karena ada kasrahtain bertemu dengan huruf mim. Cara
membacanya masuk dengan mendengung.
3. ِ ‫ ِمنَ هَّللا‬: Lam tafkhim, karena ada tanda baca fatkhah sebelum lafal ِ ‫هَّللا‬. Cara membacanya tebal.
4. َ‫ لِ ْنت‬: Ikhfa haqiqi, karena ada nun mati/tanwin bertemu dengan huruf ta. Cara membacanya
samar-samar membentuk huruf ta.
5. ْ‫ َولَو‬: Mad layin, karena ada tanda baca fatkkhah bertemu dengan huruf wawu mati. Cara
membacanya sekedar lunak dan lemas.
6. َ‫ ُك ْنت‬: Ikhfa haqiqi, karena ada nun mati/tanwin bertemu dengan huruf ta. Cara membacanya
samar-samar membentuk huruf ta.
7. َ‫ فَظًّا َغلِيظ‬: Idhar halqi, karena ada tanda fatkhahtain bertemu dengan huruf goin. Cara
membacanya adalah jelas di mulut.
8. ‫ب‬ ِ ‫ ْالقَ ْل‬: Al qomariah, karena ada huruf ‫ ال‬bertemu dengan huruf qof. Cara membacanya harus
terang dan jelas.
9. ‫ اَل ْنفَضُّ وا‬: Ikhfa haqiqi, karena ada nun mati/tanwin bertemu dengan huruf fa. Cara membacanya
samar-samar membentuk huruf fa.
10. ْ‫ ِم ْن َحو‬: Idhar halqi, karena ada tanda nun mati bertemu dengan huruf ha. Cara membacanya
adalah jelas di mulut.
11. ْ‫ َحو‬: Mad layin, karena ada tanda baca fatkkhah bertemu dengan huruf wawu mati. Cara
membacanya sekedar lunak dan lemas.
12. ‫ َع ْنهُ ْم‬: Idhar halqi, karena ada tanda nun mati bertemu dengan huruf ha. Cara membacanya
adalah jelas di mulut.
13. ‫ َع ْنهُ ْم َو‬: Idhar safawi, Idhar safawi, karena ada huruf mim mati/sukun bertemu dengan huruf
wawu. Cara membacanya terang di bibir dengan mulut tertutup.
14. ‫ لَهُ ْم َو‬: Idhar safawi, Idhar safawi, karena ada huruf mim mati/sukun bertemu dengan huruf
wawu. Cara membacanya terang di bibir dengan mulut tertutup.
15. ‫ هُ ْم فِي‬: Idhar safawi, Idhar safawi, karena ada huruf mim mati/sukun bertemu dengan huruf fa.
Cara membacanya terang di bibir dengan mulut tertutup.
16. ‫ اأْل َ ْم ِر‬: Al qomariah, karena ada huruf ‫ ال‬bertemu dengan huruf mim. Cara membacanya harus
terang dan jelas.
17. َ‫ َع َز ْمت‬: Idhar safawi, Idhar safawi, karena ada huruf mim mati/sukun bertemu dengan huruf ta.
Cara membacanya terang di bibir dengan mulut tertutup.
18. ِ ‫ َعلَى هَّللا‬: Lam tafkhim, karena ada tanda baca fatkhah sebelum lafal ِ ‫هَّللا‬. Cara membacanya tebal.
19. ‫ إِ َّن‬: Ghunnah musyaddah, karena ada huruf nun yang bertasydid. Cara membacanya masuk
dengan mendengung.
20. َ ‫ هَّللا‬: Lam tafkhim, karena ada tanda baca fatkhah sebelum lafal ِ ‫هَّللا‬. Cara membacanya tebal.
21. ‫ ْال ُمتَ َوك‬: Al qomariah, karena ada huruf ‫ ال‬bertemu dengan huruf mim. Cara membacanya harus
terang dan jelas.
22. َ‫ ْال ُمت ََو ِّكلِين‬: Mad arid lisukun, karena ada waqaf yang sebelumnya ada huruf mad thabi’i. Cara
membacanya boleh panjang 4 harakat atau lebih dan juga boleh dua harakat.

Anda mungkin juga menyukai