Anda di halaman 1dari 1

1.

Overlapping grip
Teknik overlapping grip bisa dipakai oleh atlet apabila menginginkan pegangan malet yang
lebih stabil. Cara memegang malet ini menyerupai cara memegang tongkat baseball hanya
saja posisi tangan kanan sedikit lebih ke atas. Pada tipe pegangan grip ini, posisi jari
kelingking tangan kanan bisa berada di antara jari telunjuk dan jari tengah tangan kiri.
2. Interlocking grip
Interlocking grip merupakan teknik memegang grip yang paling banyak dipakai oleh pemain
profesional karena memiliki kestabilan yang sangat baik. interlocking grip dilakukan dengan
memegang stik golf seperti memegang tongkat baseball kemudian mengaitkan jari kelingking
tangan kanan dengan jari telunjuk tangan kiri.
3. Baseball grip
Teknik memegang baseball grip mirip ketika kita memegang tongkat baseball. Pegang bagian
ujung tongkat dengan tangan kiri, lalu tempatkan tangan kanan di bawah tangan kiri dan
usahakan genggaman.

Anda mungkin juga menyukai