Anda di halaman 1dari 11

MAKALAH

“SENSOR CAHAYA LDR”

FARHAN RIZQY GOVERNILAHNSYAH


E1D1 18 012

S1TEKNIK ELEKTRO
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HLU OLEO
2020

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah yang telah melimpahkan taufik dan hidayah-Nya
sehingga kami dapat menyusun Makalah ini dengan judul “SENSOR CAHAYA LDR”.

Sholawat dan Salam semoga tercurahkan keharibaan junjungan alam yakni Nabi Muhammad
Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam yang telah membawa ajaran yang benar semoga kita diberi
syafa’at di yaumil akhir nanti.

Penyusun berusaha semaksimal mungkin agar penyajian makalah ini dapat digunakan untuk
mengetahui tentang komponen-komponen yang terdapat pada sensor cahaya.

Namun di dalam penyusunan  makalah ini tentunya masih terdapat kekurangan. Oleh karena itu,
segala kritik dan saran yang bersifat perbaikan dari Dosen dan teman-teman sekalian akan kami
terima dengan senang hati.

Kendari, 18 Mei 2020

Penyusun

ii
DAFTAR ISI

Sampul ............................................................................................................................................i

Kata Pengantar ................................................................................................................................ii

Daftar Pustaka ................................................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN ..............................................................................................................1

1.1 Latar Belakang .................................................................................................................1

1.2 Rumusan Masalah ...........................................................................................................1

1.3 Tujuan Masalah ...............................................................................................................1

BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................................2

2.1 Sensor Cahaya LDR.........................................................................................................2

2.2 Karakteristik Sensor Cahaya LDR ..................................................................................2

2.2.1 Laju Recorvery Sensor Cahaya LDR....................................................................2

2.2.2 Respon Spektral Sensor Cahaya LDR ..................................................................3

2.3 Prinsip Kerja Sensor LDR................................................................................................3

2.4 Komponen yang terdapat dalam sensor cahaya LDR .....................................................3

2.4.1 photoresistor/fotoresistor sensor cahaya LDR ………………………………….. 3


2.4.2 Transistor BC547 .................................................................................................4
2.4.3 , Relay 1 channel 5 volt DC output 250 VAC ………………………………….. 5
BAB III PENUTUP ........................................................................................................................6
3.1 Kesimpulan ......................................................................................................................6
3.2 Saran ................................................................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA

iii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Di era globalisasi sekarang ini, semakin pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi di dunia. Ilmu pengetahuan dan teknologi ini dimanfaatkan dan dikembangkan oleh
manusia untuk dapat membantu pekerjaanmereka sehingga dapat menyelesaikan pekerjaan
dengan lebih mudah dan efesien. Oleh karena itu, setiapmanusia terutama mahasiswa dituntut
agar mampu beradaptasi dengan perkembangan ilmu pengetahuan danteknologi tersebut.
Sebenarnya intansi pendidikan di Indonesia dan negara lainnya telah menerapkan perkembangan
iptek tersebut, salah satunya seperti adanya pembelajaran mengenai rangkaian elektronika
pada jurusan teknikal diberbagai intansi pendidikan.Pratikum membuat rangkaian sensor cahaya
menggunakan LDR dengan tujuan mendapat pembelajaran mandirimengenai rangkaian
elektronika dan memenuhi tugas pertama pratik rangkaian elektronika. Pratik ini akan
tetap berguna untuk pratik-praktik selanjutnya.Rangkaian sensor cahaya ini menggunakan
aplikasi LDR sebagai sensornya. LDR bekerja saat keaadan gelapdan berhenti saat keadaan
terang. Penggunaan berbagai macam sensor bias kita atur sesuai dengan keperluan.LDR pada
rangkaian ini kan meneluarkan output lampu dan menggunakan powersupply CT.Berdasarkan
latar belakang tersebut maka penulis mengangkat judul ³ Rangkaian Sensor Cahaya ´.
Pratikumdan penulis mengharapkan dengan adanya alat ini bisa mempermudah pekerjaan
manusia denganmemanfaatkan cahaya sebagai sensornya.

1.2 Rumusan Masalah


1.) Apa yang dimaksud dengan sensor cahaya LDR?
2.) Bagaimana karakteristik sensor cahaya LDR ?
3.) Bagaimana prinsip kerja sensor cahaya LDR ?
4.) Apa saja komponen yag terdapat dalam sensor cahaya?

1.3 Tujuan penulsan


1.) Dapat mengetahui dimaksud dengan sensor cahaya.
2.) Dapat mengetahui karakteristik sensor cahaya LDR.
3.) Dapat mengetahui prinsip kerja sensor cahaya LDR.
4.) Dapat mengetahui Apa saja komponen yag terdapat dalam sensor cahaya.

1
2
BAB 2
PEMBAHASAN

2.1 Sensor Cahaya LDR


Sensor adalah alat untuk mendeteksi/ mengukur sesuatu, yang digunakan untuk mengubah
variasi mekanis, magnetis, panas, sinar dan kimia menjadi tegangan dan arus listrik.
     Sensor LDR adalah salah satu jenis resistor yang dapat mengalami perubahan resistansinya
apabila mengalami perubahan penerimaan cahaya. LDR (Light Dependent Resistor) merupakan
salah satu komponen elektronika yang dapat berubah resistansinya ketika mendeteksi perubahan
intensitas cahaya yang diterimanya sehingga  LDR dapat juga dikatakana sebagai sensor cahaya,
karakteristik dari LDR ini ialah LDR akan berubah resistansinya / tahanannya ketika terjadi
perubahan cahaya yang dideteksinya. Dengan karakteristik seperti itu, dengan menggunakan
prinsip pembagi tegangan dalam merancang suatu sensor sederhana.

Aplikasi sonsor cahaya LDR dapat digunakan sebagai :


- Sensor pada rangkaian saklar cahaya
- Sensor pada lampu otomatis
- Sensor pada alarm brankas
- Sensor pada tracker cahaya matahari
- Sensor pada kontrol arah
- Sensor pada robot line follower

2.2 Karakteristik Sensor Cahaya LDR


Sensor cahay LDR adalah suatu bentuk komponen yang mempunyai perubahan resistansi
yang besarnya tergantung pada cahaya. Karakteristik LDR terdiri dari dua macam yaitu laju
Recorvery dan Respon Spektral sebagai berikut :

2.2.1 Laju Recorvery Sensor Cahaya LDR


            Bila sebuah sensor cahya LDR dibawa dari suatu ruangan dengan level kekuatan
cahaya tertentu ke dalam suatu ruangan yang gelap, maka bia kita amati bahwa nilai resistansi
dari LDR tidak akan segera berubah resistansinya pada keadaan ruangan gelap tersebut.
Namun LDR tersebut hanya akan bisa mencapai harga dikegelapan setelah mengalami selang
waktu tertentu. Harga ini ditulis dengan K/detik, untuk LDR tipe arus harganya lebih besar
dari 200 K/detik (selama 20 menit pertama mulai dari level cahaya 1000 lux), kecepatan
tersebut akan lebih tinggi pada arah sebaliknya, yaitu pindah dari tempat gelap ke tempat yang
terang yang memerlukan waktu kurang dari 10 ms untuk mencapai resistansi yang sesuai
dengan level cahaya 400 lux.

2
2.2.2 Respon Spektral Sensor Cahaya LDR
            Sensor cahaya LDR tidak mempunyai sensitivitas yang sama untuk setiap panjang
gelombang cahay yang jatuh padanya (yaitu warna). Bahan yang biasa digunakan sebagai
penghantar arus listrik yaitu tembaga, alumunium, baja, emas dan perak. Dari kelima bahan
tersebut tembaga merupakan penghantar yang paling banyak digunakan karena mempunyai
daya hantar yang baik (TEDC 1998).

  
2.3 Prinsip Kerja Sensor LDR
     Resistansi sensor cahay LDR akan berubah seiring dengan perubahan intensitas cahaya yang
mengenainya atau yang ada disekitarnya. Dalam keadan gelap, resistensi LDR sekitar 10 mOhm,
dan dalam keadaan terang sekitar 1Kohm atau kurang. LDR terbuat dari bahan semi konduktor
seperti  kadmium sulfida. Dengan bahan ini energi dari cahaya yang jatuh menyebabkan lebih
banyak muatan yang dilepas atau arus listrik yang meningkat. Artinya resistansi bahan telah
mengalami penirunan.

2.4 Komponen yang terdapat dalam sensor cahaya LDR


Dalam merakit sebuah sensor kita memerlukan beberapa komponen penting untuk
melakukan perakitan sebuah sensor, Adapun komponen-komponen yang terdapat pada sensor
cahaya LDR ini yaitu photoresistor/fotoresistor sensor cahaya LDR, transistor BC547, Relay 1
channel 5 volt DC output 250 VAC.

2.4.1 photoresistor/fotoresistor sensor cahaya LDR


  LDR sering disebut dengan alat atau sensor yang berupa resistor yang peka
terhadap cahaya. Biasanya LDR terbuat dari Cadmium Sulfirda yaitu merupakan bahan
semi konduktor yang resistensinya berubah-ubah menurut banyaknya cahaya (sinar) yang
mengenainya. Resistensi LDR pada tempat yang gelap biasanya mencapai sekitar 10
Ohm.

 fungsi LDR (Light Dependent Resistor) adalah untuk menghantarkan arus listrik jika
menerima sejumlah intensitas cahaya (Kondisi Terang) dan menghambat arus listrik
dalam kondisi gelap. Naik turunnya nilai Hambatan akan sebanding dengan jumlah
cahaya yang diterimanya

3
Gambar photoresistor/fotoresistor sensor cahaya LDR

2.4.2 Transistor BC547


Sebuah transistorBC547 adalah negative positif negative (NPN) transistor yang
digunakan untuk berbagai tujuan. Seperti semua transistor NPN lain, jenis ini memiliki
terminal emitor, basis atau terminal kontrol, dan terminal kolektor. Dalam konfigurasi
biasa, arus mengalir dari dasar ke emitor mengontrol arus kolektor.
Fungsi Transistor :

 Sebagai penguat amplifier.


 Sebagai pemutus dan penyambung (switching).
 Sebagai pengatur stabilitas tegangan.
 Sebagai peratas arus.
 Dapat menahan sebagian arus yang mengalir.
 Menguatkan arus dalam rangkaian.
 Sebagai pembangkit frekuensi rendah ataupun tinggi.

4
Gambar Transistor BC547

2.4.3 , Relay 1 channel 5 volt DC output 250 VAC.


Relay merupakan jenis golongan saklar yang dimana beroperasi berdasarkan
prinsip elektromagnetik yang dimanfaatkan untuk menggerakan kontaktor  guna
menyabungkan rangkaian secara tidak langsung. Tertutup dan
terbukanya kontaktor disebabkan oleh adanya efek induksi magnet yang dihasilkan dari
kumparan induktor yang dialiri arus listrik. Perbedaan dengan saklar yaitu pergerakan
kontaktor pada saklar untuk kondisi on atau off dilakukan manual tanpa perlu arus listrik
sedangkan relay membutuhkan arus listrik.

Fungsi Relay
1. Relay digunakan untuk menjalankan Fungsi Logika (Logic Function)
2. Relay digunakan untuk memberikan Fungsi penundaan waktu (Time Delay Function)
3. Relay digunakan untuk mengendalikan Sirkuit Tegangan tinggi dengan bantuan dari
Signal Tegangan rendah.
4. Ada juga Relay yang berfungsi untuk melindungi Motor ataupun komponen lainnya
dari kelebihan Tegangan ataupun hubung singkat (Short).

Gambar Relay 1 channel 5 volt DC output 250 VAC.

5
BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Sensor cahaya adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengubah  besaran cahaya
menjadi besaran  listrik. Prinsip kerja dari alat ini adalah mengubah energi dari foton menjadi 
elektron. Idealnya satu foton dapat membangkitkan satu elektron. Sensor cahaya sangat luas
penggunaannya, salah satu yang paling populer adalah kamera digital. Pada saat ini sudah ada
alat yang digunakan untuk mengukur cahaya yang mempunyai 1 buah foton saja.
3.2 Saran
Kritik dan saran dari berbagai pihak pembaca makalah ini yang sifatnya membangun,
akan dapat saya tampung sebagai modal perbaikan, penambah ilmu pengetahuan dan pemberi
motivasi untuk terus menggali jauh lebih dalam tentang sensor cahaya LDR. Semoga dengan di
buatnya makalah ini dapat menambah wawasan dan wancana di dunia elektronika. Walaupun
masih banyak kekurangan disana – sini saya berharap pembaca dapat memberikan maklumnya.

6
DAFTAR PUSTAKA

Noname 2012. Sensor Cahaya LDR (Light Dependent Resistor)


https://elektronika-dasar.web.id/sensor-cahaya-ldr-light-dependent-resistor/

Dickson Kho 2020. Pengertian LDR (Light Dependent Resistor) dan Cara Mengukurnya

https://teknikelektronika.com/pengertian-ldr-light-dependent-resistor-cara-mengukur-ldr/

Noname 2017. Cara mengakses Relay menggunakan Arduino Uno

https://www.nyebarilmu.com/cara-mengakses-relay-menggunakan-arduino-uno/

STASIUN ELEKTRO 2017. TRANSISTOR BC547

https://www.facebook.com/1408030222801452/posts/transistor-bc547sebuah-transistor-
bc547-adalah-negatif-positif-negatif-npn-trans/1443745509229923/

Anda mungkin juga menyukai