Anda di halaman 1dari 5

Nama : Delianita Azhar Humaira

NIM : 2004125

Kelas : Pendidikan Bisnis – 2020 B

Tugas 1 – Assesment Bisnis Kompetitor

Nama Bisnis : Rok Galiya

Website : https://rokgaliya.co.id/

Instagram : https://instagram.com/rokgaliya

Pertanyaan terkait yang harus dianaisis adalah:

1. Dari website kompetitor, kata kunci apa yang dipakai?

(Analisis menggunakan https://www.semrush.com/analytics )

(Analisis menggunakan https://neilpatel.com/ubersuggest/ )

Kata kunci yang dipakai : Rokgaliya, baju bojo, rok plisket, rok a line, rok duyung, rokgaliya
web, dan natasha rizky
2. Kata kunci apa yang paling banyak mendatangkan traffic dalam website tersebut,
sertakan dengan volume data pencarian dan wilayah pencarian terbanyak!

(Analisis menggunakan https://neilpatel.com/ubersuggest/ )

Kata kunci yang paling banyak mendatangkan traffic dalam website adalah Rok Galiya

Wilayah pencarian terbesar berada di Jawa Barat

3. Siapa saja kompetitor terkait kata kunci yang dipakai? Minimal 3 kompetitor!
- Hijup.com (Keyword rok plisket)
- Youthscarf.com (Keyword rok plisket)
- Ralali.com (Keyword rok plisket)

4. Apa kelebihan dan kekurangan kata kunci dari website kompetitor tersebut

Kelebihan :

- Pelanggan umumnya mencari dengan keyword tersebut dan hasil pencariannya cukup
tinggi (keyword rok plisket)
- Karena brand sudah cukup dikenal maka akan mudah melakukan pencarian (keyword Rok
Galiya)
- Dengan menggunakan keyword yang berhubungan dengan rokgaliya (natasha rizky
sebagai salah satu publik figur yang sering menggunakan produk rokgaliya, bahkan pernah
berkolaborasi) dapat meningkatkan jumlah pengunjung website

Kekurangan :

- Karena keyword “rok plisket” umum digunakan oleh banyak kompetitor bisnis lainnya
maka hasil pencarian untuk bisnis rokgaliya seringkali menghilang dan berada pada page
lain.
- Pencarian rokgaliya hanya dipakai oleh masyarakat tertentu yang mengetahui bisnis
tersebut.
5. Bandingkan trend dari kata kunci yang dipakai atau keyword terkait website kompetitor
dalam waktu 12 bulan terakhir!

Selama 12 bulana terakhir pencarian dari bisnis “rok galiya” ini trendnya mengalami
penurunan hingga sekarang.

6. Analisis sosial media (instagram) dari kompetitor. Baik dari keyword atau hastag yang
dipakai juga dari sisi konten yang ada di masing masing platform sosial media
- Untuk hastag, rokgaliya ini jarang menggunakan hastag tertenu dan hanya memakai 2
hastag pada beberapa postingannya yaitu (#mulaipakairok dan #gaktakutribet) dan ada
beberapa postingan yang tidak menggunakan hastag
- Konten yang unggah fokus pada 1 produk selama beberapa hari dan diunggah dalam
beberapa feeds
- Setiap feedsnya memiliki caption yang berbeda – beda, tergantung foto produk yang
diposting
- Foto yang diunggah cenderung tidak berfokus pada kerapihan tampilan, tetapi fokus
pada bagaimana bisnis ini memberikan informasi sedetail mungkin kepada
konsumennya.
Tugas 2 - Optimasi Berbasis Website
Link : https://dyananafashion.blogspot.com/
Blog

Plagiarism Checker

Verifikasi Google Search Console

Anda mungkin juga menyukai