Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS ISLAM “45”

FAKULTAS TEKNIK
Jl. Cut Meutia No. 83 Bekasi

KUIS I
Mata kuliah Struktur Baja II
Dosen Aminudin Azis, ST, MM
Hari/tanggal Senin, 9 November 2020
Waktu 19.00 – 21.00
Jurusan Teknik Sipil
Sifat ujian Open 1 (satu) lembar kertas Folio

No. 1
Jelaskan apa yang dimaksud dengan beban primer, beban sekunder, beban khusus,
beban mati, dan beban hidup. Sertakan contoh-contohnya! (bobot 10)

No. 2
Jelaskan apa yang disebut dengan angka modulus pada Baja Komposit dan jelaskan
pengertian Lebar Efektif pada baja komposit! (bobot 15)

No. 3
Jelaskan apa pengertian Struktur Baja Komposit, lengkapi dengan gambar-gambar serta
penjelasan Diagram Tegangannya (bobot 15)

No. 4
Jelaskan apa yang dimaksud dengan kombinasi beban beserta contohnya! Sertakan
rumus atau diagram untuk membantu menjelaskan! (bobot 15)

No. 5
Jelaskan apa yang dimaksud dengan aksi lingkungan? Jelaskan! (bobot 15)

No. 6
Tentukan lebar efektif b untuk gelagar sebelah dalam dan gelagar tepi seperti terlihat
pada gambar apabila diketahui panjang bentang L=36 ft, 0 in; tebal lempeng beton t=7 in
dan jarak dari pusat ke pusat gelagar yang terdiri dari profil W 18 x 35 adalah 12 ft, 0 in.
(bobot 30)

7’
12’ 12’

Anda mungkin juga menyukai