Anda di halaman 1dari 2

Gambar Denah/Layout Lantai 1 – Rumah dan Ruang Usaha (RUKO/RUKAN)

Untuk living area semua diletakkan dilantai 2. 2 buah kamar tidur sesuai kebutuhan pemilik rumah
berada pada bagian belakang, sementara master bedroom yang dilengkapi kamar mandi dalam kami
letakkan dibagian depan

Sebuah ruang keluarga berukuran 3,50 m x 3,00 m cukup untuk menjadi tempat berkumpul yang
menyenangkan bagi anggota keluarga. Ruang keluarga ini juga dilengkapi ruang hiburan dibagian
depan. Diruang ini bisa diletakkan entertainment center (wall unit dan audio/video set).

Gambar Denah/Layout Lantai 2 – Rumah dan Ruang Usaha (RUKO/RUKAN)

Sebuah balkon berukuran 3,00 m x 2,00 m dibagian depan bisa menjadi tempat untuk duduk dan area
observasi atau menikmati waktu pada saat pagi atau sore hari.
Gambar Potongan Melintang Rumah dan Ruang Usaha (RUKO/RUKAN)

Gambar Potongan Memanjang Rumah dan Ruang Usaha (RUKO/RUKAN)

Gambar Denah Pondasi Rumah dan Ruang Usaha (RUKO/RUKAN)

Berikut ini adalah ringkasan dari artikel pertama dan ke-2 tentang perencanaan rumah yang juga
berfungsi sebagai ruang usaha (ruko/rukan):

 Kenyamanan adalah hal utama yang harus dimiliki oleh sebuah hunian dengan 2 fungsi
berbeda, sebagai tempat tinggal dan sebagai tempat usaha.
 Sirkulasi penghuni juga penting diperhatikan untuk memastikan fungsi dari area private
(rumah) dan area publik (ruang usaha) tidak saling bercampur.
 Berikan batasan atau pemisahan yang jelas antara ruang privat (tempat tinggal) dan
ruang publik (tempat usaha). Jika rumah sekaligus ruang usaha (ruko/rukan) anda
berlantai satu, pisahkan ruang tersebut dengan partisi atau dinding solid. Jika rumah
dan ruang usaha (ruko/rukan) berlantai 2, maka fungsi bangunan bisa dipisahkan
berdasarkan level bangunan. Dilantai 1 bisa dijadikan ruang usaha (kantor, toko,
wartel, warnet, kios, dsb), sementara dilantai 2 bisa dimanfaatkan sebagai tempat
tinggal (living area).
 Walaupun diatas kertas bekerja dan menjalankan usaha dari rumah lebih hemat
dibanding menyewa kantor, namun anda harus tetap menyiapkan dana operasional.
Dana operasional anda perlukan biasanya untuk membayar: listrik, telefon, air, dan
internet.
 Rumah yang juga difungsikan sebagai tempat usaha (ruko/rukan) adalah sama seperti
bangunan komersil pada umumnya. Bangunan tersebut harus didesain sedemikian rupa,

Anda mungkin juga menyukai