Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN TERAPI INHALASI PADA PASIEN TERPASANG

VENTILATOR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


04.04.04 03 1/2

STANDAR Ditetapkan:
Tanggal terbit
PROSEDUR
12 Agustus 2019
OPERASIONAL dr. Imelda Rachmawati, MARS
Kepala RSU Bunda Margonda
Pemberian obat-obatan langsung melalui saluran pernafasan pada pasien ICU
PENGERTIAN
yang terpasang Ventilator
1. Melonggarkan saluran pernafasan
TUJUAN
2. Mengencerkankan sputum
Keputusan Kepala Rumah Sakit Umum Bunda Margonda Nomor:023/SK/KEP/
KEBIJAKAN RSUMGD/VII/2019/Tentang Kebijakan Pelayanan HCU / ICU RSU. Bunda
Margonda
PROSEDUR 1. Perawat melakukan kebersihan tangan
2. Perawat melakukan identifikasi pasien.
3. Perawat mempersiapan Alat
3.1 Obat inhalasi sesuai kebutuhan.
3.2 Spuit 3 cc.
3.3 Conector T.
3.4 Inhalasi set
3.5 Tissue kering
4. Perawat menjelaskan kepada pasien atau keluarga tentang tujuan
pemberian obat-obat inhalasi.
5. Perawat memonitor tanda vital pasien sebelum dilakukan inhalasi.
6. Perawat memberi posisi pasien duduk/semi fowler jika memungkinkan.
7. Perawat memberikan inhalasi 1 jam sebelum pasien makan.
8. Perawat memasukkan obat sesuai kebutuhan ke dalamInhalasi set.
9. Perawat menyambungkan inhalasi set pada line inspirasi.
10. Perawat memberikan FIO2 100%.
11. Perawat menekan tombol inhalasi yang ada di ventilator.
12. Perawat tetap mendampingi pasien saat pemberian inhalasi.
13. Perawat mengobservasi Heart Rate jika ≥100x/menit berkordinasi dengan
dokter jaga ruangan.
14. Perawat melepas selang inhalasi setelah inhalasi selesai.
15. Perawat menganjurkan pasien tarik nafas dalam ( jika pasien sadar ) dan
batuk yang efektif untuk mengeluarkan sputum.
16. Perawat melakukan penghisapan sekret/ suction.
17. Perawat merapihkan alat-alat.
PEMBERIAN TERAPI INHALASI PADA PASIEN TERPASANG
VENTILATOR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


04.04.04
02 2/2
PROSEDUR 18. Perawat melakukan kebersihan tangan.
19. Perawat mendokumentasikan tindakan di flowchart dan di SIRS.

UNIT TERKAIT 1. Instalasi ICU


2. Instalasi NICU PICU

Anda mungkin juga menyukai