Anda di halaman 1dari 8

INSTRUMEN PENILAIAN RENCANA BIMBINGAN KLASIKAL/BIMBINGAN

KELOMPOK

Rombel A Tim 2
Nama Anggota :
1. Galih Wahyu Fithriyanti (200111600485)
2. Hulwa Hanina (200111600474)
3. Khafidah Wahyu Sukma Arum (200111600501)
4. Maria Sita Putri Kunnaryo (200111600438)
5. Nabila Fakhira Salsabilla (200111600508) Sebagai Konselor
6. Nadia Salsabila Muchtar (200111600482)
Kelas/Offering : B20
Topik : Meningkatkan Kemandirian Belajar
Berikan skor pada kolom yang telah tersedia, dengan skor yang sesuai dengan penilaian
Anda. Skor diberikan pada skala antara 5 – 4 – 3 – 2 – 1 .
No Evaluasi Evaluasi
Aspek yang dinilai Skor
+ -

1. Rumusan topik bimbingan: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


Sesuai Sesuai
a. Sesuai dengan kebutuhan peserta didik ✔

b. Sesuai tingkat perkembangan peserta didik ✔

c. Memberi manfaat pada kehidupan peserta ✔

didik

2. Rumusan tujuan bimbingan: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


Sesuai Sesuai
a. Tujuan umum sesuai dengan topik ✔

b. Tujuan khusus mencerminkan perubahan ✔


perilaku yang diharapkan

c. Tujuan khusus menggunakan kata kerja


operasional

d. Tujuan khusus sesuai dengan sub-sub



materi ✔

3. Sangat 5 4 3 2 1 Tidak
Pengembangan Materi Sesuai Sesuai

a. Materi sesuai dengan tujuan bimbingan

b. Materi sesuai dengan topik bimbingan

c. Materi sesuai dengan perkembangan


konseli

4. Pemilihan strategi/ metode/ teknik Sangat 5 4 3 2 1 Tidak

bimbingan Sesuai Sesuai


a. Sesuai dengan tujuan bimbingan ✔

b. Sesuai dengan materi bimbingan ✔

c. Bersifat praktis

d. Sesuai dengan tingkat perkembangan ✔

5. Kejelasan rumusan aktivitas

a. Pembukaan: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


jelas jelas
1) Rumusan pernyataan pembinaan ✔
hubungan baik

2) Rumusan pernyataan tujuan



3) Rumusan penjelasan langkah-langkah ✔

4) Rumusan tahap peralihan/ transisi ✔

b. Sangat 5 4 3 2 1 Tidak
Kegiatan Inti jelas jelas

1) Rumusan langkah-langkah sesuai dengan
prosedur metode yang digunakan

2) Rumusan langkah-langkah kegiatan,
dinyatakan secara sistematis

3) Rumusan langkah-langkah kegiatan,


dinyatakan secara komprehensif (utuh,
menyeluruh)

d. Sangat 5 4 3 2 1 Tidak b
Penutupan
jelas

1) Rumusan aktivitas merangkum proses
dan hasil kegiatan

2) Rumusan rencana tindak lanjut ✔

3) Rumusan penguatan dan motivasi ✔


implementasi pengalaman belajar

4) Rumusan aktivitas evaluasi


6. Evaluasi Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


baik baik
a. Kejelasan rumusan rencana evaluasi ✔
proses, meliputi aspek yang dievaluasi dan
teknik/ instrumen yang digunakan
b. Kejelasan rumusan rencana evaluasi hasil,
meliputi aspek yang dievaluasi dan teknik/

instrumen yang digunakan

7 Kelengkapan RPLBK (sumber Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


materi/referensi, dukungan alat bantu, Lengkap Lengkap
dukungan data/pemetaan kebutuhan
peserta didik)

a. Bagian-bagian RPLBK ditulis secara ✔


lengkap

b. Bahasa yang digunakan jelas dan benar

c. Mencantumkan sumber referensi

TOTAL SKOR 127

Nilai Pelaksanaan (T)=(Total Skor/30)x 100 423,3

Komentar/Catatan:
RPLBK kelompok 2 secara keseluruhan sudah baik dan bagus. Akan tetapi, terdapat sedikit
kekurangan, yaitu pada bagian penutup. Pada tahap penutup perlu ditambah mengenai rencana
tindak lanjut dan rumusan aktivitas evaluasi.

Malang, 20 Oktober 2021


Penilai I, Penilai II,

Donna Fauzia Dirgantara Hasisiq Kharisma Fahmi


NIM. 200111600417 NIM. 200111600498
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK BIMBINGAN KLASIKAL/BIMBINGAN
KELOMPOK

Rombel A Tim 2
Nama Anggota :
1. Galih Wahyu Fithriyanti (200111600485)
2. Hulwa Hanina (200111600474)
3. Khafidah Wahyu Sukma Arum (200111600501)
4. Maria Sita Putri Kunnaryo (200111600438)
5. Nabila Fakhira Salsabilla (200111600508) Sebagai Konselor
6. Nadia Salsabila Muchtar (200111600482)
Kelas/Offering : B20
Topik : Meningkatkan Kemandirian Belajar
Berikan skor pada kolom yang telah tersedia, dengan skor yang sesuai dengan penilaian
Anda. Skor diberikan pada skala antara 5 – 4 – 3 – 2 – 1 .
No Aspek yang dinilai Evaluasi Evaluasi
Skor
+ -

A TAHAP PEMBENTUKAN: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


. baik baik
1. Pembinaan hubungan baik ✔

2. Menginformasikan tujuan dan topik ✔

3. Menjelaskan kegiatan layanan bimbingan ✔

4. Menjelaskan langkah-langkah kegiatan ✔


bimbingan

5. Menyampaikan materi penghubung


B TAHAP PERALIHAN/TRANSISI: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


. baik baik
1. Memelihara suasana kelas ✔
2. Mengarahkan peserta didik untuk ✔
memasuki tahap selanjutnya

C TAHAP KEGIATAN INTI


.

5 4 3 2 1 Tidak

1. Kemampuan dalam mengeksplorasi materi baik


2. Kemampuan menerapkan metode/teknik ✔


bimbingan, sesuai prosedur yang
dirancang

3. Kemampuan menggunakan media

Sangat ✔
4. Kemampuan mengatur lalu lintas kegiatan
baik
secara terarah dalam pembahasan materi

5. Kemampuan mengelola kelas ✔

6. Penggunaan bahasa lisan ✔

7. Mimik pantomimik dalam menyampaikan ✔


pesan

8. Keluwesan gestur tubuh


D TAHAP PENUTUPAN: Sangat 5 4 3 2 1 Tidak


baik baik
1. Memberitahukan kegiatan akan segera ✔
diakhiri

2. Kemampuan merefleksi

3. Kemampuan menyimpulkan hasil kegiatan
4. Mengemukakan pesan dan harapan ✔

5. Kemampuan mengevaluasi ✔

TOTAL SKOR 93

Nilai Pelaksanaan (T)=(Total Skor/20)x 100 465

Komentar/Catatan:
Pelaksanaan praktik layanan dengan menggunakan metode diskusi kelompok sudah berjalan
dengan baik. Akan tetapi, terdapat sedikit tahap yang terlewat, yaitu pada tahap penutup. Pada
tahap penutup, konselor sepertinya melewatkan bagian merefleksi dan mengevaluasi. Untuk
pertemuan berikutnya, diharapkan konselor memiliki kemampuan merefleksi dan mengevaluasi
pada keterlaksanaan layanan yang telah diberikan.

Malang, 20 Oktober 2021


Penilai I, Penilai II,

Hasisiq Kharisma Fahmi Donna Fauzia Dirgantara


NIM. 200111600498 NIM. 200111600417

Anda mungkin juga menyukai