Anda di halaman 1dari 30

1

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)


RSUD dr.Chasbullah Abdulmadjid KOTA BEKASI
Jl. Pramuka No.55 Telp. 8841005 (Hunting),
Fax. 8853731 Bekasi

DISUSUN OLEH:

NAMA : ADELIA MARCHENDA YADIN

NISN : 0031892572
KELAS : Xl AKUNTANSI 2

KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI


SMK NEGERI 3 KOTA BEKASI
Perum. Mutiara Gading, Jl. Mutiara Gading Timur. Raya Blok L5 No.1, Mustikajaya,
Kota Bekasi, Jawa Barat 17158 ( 021) 82616466
2

LEMBAR PENGESAHAN OLEH SEKOLAH


SMK NEGERI 3 KOTA BEKASI
Perum. Mutiara Gading, Jl. Mutiara Gading Timur. Raya Blok L5 No.1, Mustikajaya, Kota
Bekasi, Jawa Barat 17158 ( 021) 82616466
Website : web.smkn3kotabekasi.net
Email : smkn3kotabekasi@yahoo.co.id
Telah Diperiksa dan Disahkan Pada Tanggal :

...........................................................................................................

Kepala Program Akuntansi Wali Kelas XI Akuntansi 2

Enik Puji Astuti S.Pd M.Si Muhammad Dede Kurniawan S.Pd


NIP.19711016 200801 2 004 NIP.-

Mengetahui,
Kepala Sekolah
SMK NEGERI 3 KOTA BEKASI

Drs. Boam ,M.Pd


NIP : 19670817 200312 1 004
3

LEMBAR PENGESAHAAN OLEH INSTANSI/ PERUSAHAAN


LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI ( PRAKERIN )
RSUD dr.Chasbullah Abdulmadjid KOTA BEKASI

Alamat : Jl. Pramuka No.55 Telp. 8841005 (Hunting),


Fax. 8853731 Bekasi

DISUSUN OLEH:
ADELIA MARCHENDA YADIN
NISN: 0031892572

Mengetahui, Pembimbing

WIDYA, S.KEP.NS MIMIK HARTATI, SE


Kepala Ruang Seruni Administrasi Ruangan
4

Biodata Peserta
Praktek Kerja Industri ( PRAKERIN )

Nama : ADELIA MARCHENDA YADIN


NIS/NISN : 0031892572
Tempat Tanggal Lahir : Bandar Lampung,13 April 2003
Jenis Kelamin : Perempuan
Sekolah : SMKN 3 KOTA BEKASI
Kelas : XI Akuntansi 2
Program Keahlian : Akuntansi
Alamat : Perum Bumyagara, blok H10 no. 84
Kec.mustikajaya Kel.mustikajaya.Kota Bekasi
Email : adeliamarchenda679@gmail.com
Nomer Telepon : 08986859381
Nama Orangtua
Ayah : Nuryadin
Ibu : Yulia
5

KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat dan hidayah-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan laporan hasil
pelaksanaan praktek kerja industri (PRAKERIN) dengan judul. Adapun tujuan dari penulisan
ini adalah sebagai bahan tindak lanjut Penulis dalam laporan Praktik Kerja Industri yakni
dalam uji laporan sekolah.
Penyusunan karya tulis ini berdasarkan data dan informasi serta pengetahuan baik dari
pengetahuan teori maupun praktik, yang diperoleh selama penulis mengikuti Praktik Kerja
Industri selama empat bulan terhitung dari tanggal 01 Juli 2019 sampai dengan 30 september
2019. Pada Kesempatan ini, Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
telah membimbing dan membantu Penulis sehingga Penulis dapat menyelesaikan Laporan
Praktik Kerja Industri ini dengan baik.
Untuk itu dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada :
1. Allah SWT. Karena berkat rahmat dan hidayahNya, penulis dapat menyelesaikan
Laporan Praktik Kerja Industri ini dengan baik walaupun masih terdapat banyak
kekurangan.
2. Kedua orang tua penulis yang telah memberikan semangat dan dukungan
dalammenyelesaikan laporan ini.
3. Bapak Drs. Boam,M.Pd , sebagai Kepala Sekolah SMK Negeri 3 Kota Bekasi.
4. Ibu Enik Puji Astuti S.P.d M.Si, selaku Kepala Program Akuntansi SMK Negeri 3
Kota Bekasi.
5. Ibu Sri Ningsih S.P.d, selaku Waka Hubin SMK Negeri 3 Kota Bekasi.
6. Bapak Muhammad Dede Kurniawan S.Pd, Selaku Wali Kelas XI Akuntansi 2
7. Dewan guru beserta staff dan karyawan SMK Negeri 3 Kota Bekasi.
8. Bapak dr. Kusnanto,MARS selaku Direktur RSUD dr.Chasbullah Abdulmadjid Kota
Bekasi yang telah memberikan kesempatan kepada kami untuk melaksanakan PKL.
9. Ibu Suzana, S.KEP.Ns selaku kepala ruang anyelir dan pembimbing di RSUD dr.
Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi yang telah memberikan bimbingan dan arahan
selama melaksanakan PKL
10. Staff Karyawan RSUD dr. Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi khususnya di ruang
anyelir yang telah membantu penulisan selama kegiatan PRAKERIN. Rekan-rekan
yang telah mendukung penulis laporan sehingga dapat selesai tepat pada waktunya.
Saya selaku penulis menyadari bahwa laporan hasil PRAKERIN ini masih banyak
kekurangan dan masih jauh dari sempurna. Penyusun mengharapkan kritik dan saran yang
membangun diri pembaca semoga laporan hasil prakerin ini dapat bermanfaat bagi kita
semua.
Bekasi, ……………………………2019

Penulis
6

DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan Oleh Insitusi ……………………………………………………………


Lembar Pengesahan Oleh Instansi Perusahaan ………………………………………..………
Biodata Siswa…………………………………………………………..…………………….....
Kata Pengantar……………………………………………………………………………….....
Daftar Isi ………………………………………………………………………………….........
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang …………………………………………….....
B. Landasan Hukum …………………………………………. …..
C. Tujuan Pelaksanaan Praktek Kerja Industri …...........................
D. Manfaat Praktek Kerja Industri ………………………...............
E. Metode Penyusunan Laporan ………………………..................
F. Sistematik Penyusunan Laporan ………………….……………
G. Visi dan Misi SMK Negeri 3 KOTA BEKASI ………………..
BAB II TINJAUAN UMUM
A. Sejarah Perusahaan ……………………………………....………....
B. Tugas pokok dan fungsi perusahaan………………………………..
C. Visi, misi,tujuan , strategi, falsafah/nilai…………………………….....

D. Struktur Organisasi Perusahaan / Instansi ……............…………….


E. Hasil produksi ….................................................…………….….....

BAB III TINJAUAN KHUSUS


A. Deskripsi Kerja .......... ……………………………………….……….
B. Jurnal Kegiatan Siswa……………………………………….………..
BAB IV PENUTUP
A. Kata Penutup ……………………………………….…………..
B. Kesimpulan …………………………………………...………..
LAMPIRAN – LAMPIRAN
Absensi Siswa …………………………………………………………….
Hasil Penilaian …………………………………………………...………..
Dokumentasi………………………………………………………………..
7

BAB I
Pendahuluan
A. Latar Belakang
Praktek kerja industri (PRAKERIN) adalah suatu penyelenggaraan dari
sekolah yang memadukan secara sistematik dan singkron antara program pendidikan
disekolah dan program pengusahaan yang diperoleh dengan melalui kegiatan bekerja
langsung di dunia kerja untuk mencapai suatu tingkat keahlian profesional. Dimana
keahlian profesional tersebut hanya dapat dibentuk melalui tiga unsur yaitu ilmu
pengetahuan, teknik dan kiat. Ilmu pengetahuan dan teknik dapat dipelajari dan
dikuasai kapan dan dimana saja kita berada, sedangkan kiat tidak dapat diajarkan
tetapi dapat dikuasai melalui proses mengerjakan langsung pekerajaan pada bidang
profesi itu sendiri.
Pendidikan sistem ganda dilaksanakan untuk memenuhi kebutuhan tenaga
kerja yang profesional dibidangnya. Melalui pendidikan sistem ganda diharapkan
dapat menciptakan tenaga kerja yang profesional tersebut. Dimana para siswa yang
melaksankan pendidikan tersebut diharapkan dapat menerapkan ilmu yang didapat
dan sekaligus mempelajari dunia industri. Tanpa diadakannya pendidikan sistem
ganda ini kita tidak dapat langsung terjun ke dunia industri karna kita belum
mengetahui situasi dan kondisi lingkungan kerja.
Ada beberapa peraturan tentang praktek kerja industri (PRAKERIN) dan
putusan menteri.

B. Landasan hukum
Peraturan praktek kerja industri (PRAKERIN) adalah sebagai berikut:
1. Tercantum pada UU No.2 tahun 1989 tentang Pendidikan Nasional yaitu untuk
menyiapkan peserta didik melalui kegiatan bimbingan, pengajaran, dan latihan bagi
peranannya dimasa yang akan datang.
2. Peraturan Pemerintah No. 29 tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah yang
bertujuan meningkatkan kemampuan peserta didik sebagai anggota masyarakat dalam
mengadakan hubungan timbal balik dengan lingkungan sosial, buday, alam sekitar,
dan meningkatkan pengetahuan peserta didik untuk melanjutkan pendidikan pada
jenjang yang lebih tinggi dan untuk mengembangkan diri sejalan dengan
perkembangan IlmuPengetahuan dan Teknologi (IPTEK) serta kebudayaan.
3. Peraturan pemerintah No. 39 tahun 1992 tentang peran serta masyarakat dalam
Pendidikan Nasional: Serta
4. Keputusan menteri No. 0490/1993 tentang Kurikulum SMK yang berisi bahwa “
Dalam melaksanakan pendidikan dilaksankan melalui dua jalur yaitu pendidikan
didalam sekolah dan pendidikan diluar sekolah “.
8

C. Tujuan Prakerin
Tujuan praktek kerja industri (PRAKERIN) adalah sebagai berikut:
 Diharapkan dapat menambah wawasan dan pengalaman yang berharga, dan
memperoleh masukan serta umpan balik guna memperbaikin dan
mengembangkan kesesuaian pendidikan dan kenyataan yang ada dilapangan.
 Melatih kerja dan pengamatan teknik – teknik yang diterapkan ditempat
praktek kerja industri (prakerin) sesuai dibidang keahlian yang dimiliki.
 Meningkatkan pengetahuan siswa pada aspek – aspek usaha yang profesional
dalam lapangan kerja antara lain struktur organisasi, jenjang kari teknik.
 Untuk mencapai visi dan misi Sekolah Menegah Kejuruan (SMK) Negeri 3
Bekasi.
 Mengimplotasikan antara pendidikan disekolah dan diluar sekolah.

D. Manfaat Prakerin
Adapun manfaat dari Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) manfaatnya adalah sebagai
berikut :
Dapat mengenali suatu pekerjaan industri dilapangan sehingga setelah selesai
dari Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 3 Bekasi dan terjun kelapangan
industri dapat memandang sesuatu pekerjaan tidak asing lagi baginya.
Dapat menambah keterampilan dan wawasan dalam dunia usaha yang
profesioanal dan handal.
Untuk mengasa keterampilan yang telah diberikan sekolah dan juga sesuai
dengan Visi dan Misi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 3 Bekasi.
E. Metode Pembuatan Laporan
Beberapa metode yang kami lakukan dalam pembuatan laporan dengan cara
mengumpulkan data, pengumpulan data dilakukan dengan cara sebagai berikut :
1. Interview
Metode ini dilakukan dengan bertanya langsung kepada Staff/Karyawan terutamanya
kepada pembimbing kami dikantor atau yang ada diperusahaan tersebut.
2. Praktek
Dengan praktek penulis dapat secara langsung melihat kenyataan yang terjadi pada
perusahaan sehingga dapat menarik suatu kesimpulan yang dibuat dalam bentuk
laporan kegiatan
3. Dokumentasi
Data dapat diperoleh dengan cara melihat langsung bukti – bukti atau dokumen –
dokumen yang telah ada dan terjadi didunia usaha dan dunia industri.
4. Observasi
Salah satu teknik mengumpulkan data adalah observasi yaitu melalui pengamatan atau
penelitian terhadap situasi dan kondisi perusahaan.
9

F. Sistematis Pembuatan Laporan


Agar penyusunan laporan ini sesuai dengan kaidah penulisan dan literatur dalam
pemaparan penulisan membuat nya dalam beberapa bagian urutan terpenting.
Beikut urutan laporan :
 BAB I (PENDAHULUAN)
Bab ini berisi pengenalan mengenai program PRAKERIN, latar belakang
prakerin, tujuan prakerin, tujuan dari prakerin, manfaat dari prakerin dan
metode pembuatan laporan.
 BAB II (TINJAUAN UMUM)
Bab ini berisi tentang tinjauan perusahaan. Tinjauan perusahaan terdiri dari
tinjauan umum mengenai Instansi Pemerintah RSUD dr.Chasbullah
Abdulmadid Kota Bekasi yaitu : sejarah perusahaan, profil perusahaan, dan
struktur organisasi perusahaan.
 BAB III (TINJAUAN KHUSUS)
Bab ini membahas mengenai tugas dan kinerja serta menjelaskan tempat dan
waktu pelaksanaan prakerin.
 BAB IV (PENUTUP)
Bab ini berisi kata – kata penutup dari penulis, kesimpulan dan saran – saran
dari pihak perusahaan dan sekolah.

G. Visi dan Misi SMKN 3 Kota Bekasi


Visi :

Terwujudkan SMK sebagai pusat pendidikan dan latihan kejuruan di


bidangnya, yang menghasilkan Sumber Daya Manusia yang mampu bersaing dalam
pasar global dengan dilandasi imtaq yang handal.

Misi :

1. Menyajikan iklim belajar berbasis kompetensi, ketaqwaan, dan kecakapan


hidup
2. menyiapkan siswa dengan mengoptimalkan potensi, minat dan bakat siswa
sebagai tenaga kerja tingkat menengah yang terampil, terdidik, dan
professional
3. mengembangkan Sekolah Menngah Kejuruan yang adaptif, fleksibel dengan
berakar pada norma dan nilai budaya bangsa Indonesia
4. Menyiapkan SMK yang mampu mengintegrasikan kurikulum pendidikan
Menengah Kejuruan dengan Dunia usaha dan Dunia Industri yang
berwawaasan mutu, keunggulan, profesionalisme yang berorientasi masa
depan
5. Menyiapkan siswa sebagai asset masyarakat dan bangsa yang mampu
mengembangkan diri sejalan perkembangan ilmu, teknologi dan imtaq.
10

BAB II
TINJAUAN UMUM
A. Profil RSUD Kota Bekasi
a. Sejarah RSUD Kota Bekasi
Pada Tahun 1939 Wilayah Bekasi masih merupakan daerah terpencil dan merupakan bagian
dari Karisedenan Jatinegara.Seorang tuan tanah terketuk hatinya untuk menolong sesamanya
yang sedang sakit, dengan membangun balai kesehatan berukuran 6x18 m di atas tanah seluas
400 m persegi, yang dihibahkan untuk kepentingan umum.
Tahun 1942 saat pendudukan Jepang mendapat perhatian dan dikembangkan menjadi
Poliklinik Bekasi yang dipimpin oleh seorang patriot pejuang kemerdekaan bernama Bapak
Jasman. Tahun 1945 poliklinik tersebut dijadikan basis perlengkapan P3K.
Setelah proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia, berubah status menjadi RS Pembantu,
tepatnya pada tanggal 24 Juli 1946.
Pada tahun 1956 kepemimpinan digantikan oleh seorang juru rawat dari RS Pembantu
Banjaran, bernama Bapak S Wijaya. Pada saat kepemimpinannya berubah menjadi RSU Kab.
Bekasi dengan kapasitas 10 tempat tidur dan penambahan bangunan untuk perawat dan
bidan.
Kemudian pada Tahun 1960 Bp S Wijaya pensiun dan digantikan oleh Bp H. Nadom Miadi.

TAHUN PEMIMPIN STATUS

1939 – 1942 Dr Kerasidenan Balai Kesehatan

1942 – 1946 Djasam Poliklinik Bekasi

1946 – 1956 S. Widjaya RS Pembantu

1956 – 1970 H. Nandom Miyadi RSUD Kab. Bekasi


Kepemimpinan Rumah Sakit pada tahun 1970 dipimpin oleh seorang dokter dibantu beberapa
tenaga medis dan non medis. Sejak saat itu organisasi dan tata laksana RSUD ditetapkan.
Selanjutya, dalam perkembangannya Rumah Sakit ditetapkan sebagai rumah sakit kelas C,
berdasarkan SK Menkes Republik Indonesia nomor 051/Menkes/SK/II/1979 tentang
pengelolaan rumah sakit umum pemerintah. Pada 1 April 1999 RSU diserahkan oleh pemda
Kabupaten Bekasi kepada Pemda Kabupaten Bekasi kepada Pemda Kotamadya Daerah
Tingkat II Bekasi;

Pada tanggal 30 November 2000 ditetapkan Peraturan Daerah Kota Bekasi Nomor 12 tahun
2000 tentang Pembentukan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bekasi Nomor 12 Tahun 2000
tentang Pembentukan Rumah Sakit Umum Daerah Pemerintah Kota Bekasi sekaligus dengan
11

peningkatan status menjadi RSUD kelas B Non Pendidikan Pemerintah Kota Bekasi oleh
Walikota;

Pada tahun 2001 dikeluarkannya Peraturan Daerah Nomor 20 Tahun 2001 tentang Penetapan
RSUD Kota Bekasi menjadi Unit Swadana, untuk melengkapi Dasar Hukum dalam
operasional Rumah Sakit ditetapkanlah Perda Nomor 21 Tahun 2001 tentang Retribusi
Pelayanan Kesehatan RSUD Kota Bekasi.

Pada tahun 2009 dikeluarkan Peraturan Walikota Nomor 060/Kep.251-Org/VII/2009 tentang


RSUD Kota Bekasi menjadi BLUD dengan status penuh

TAHUN PEMIMPIN STATUS

1970 – 1971 dr. Chasbullah Abdulmadjid RSUD Kab. Bekasi

1971 – 1976 dr Sukarno Kartasumitra RSUD Kab. Bekasi

1976 – 1983 dr H. Abdul Radjak RSUD Kls C

1983 – 1986 dr Ludin Gultom RSUD Kls C

1986 – 1997 dr Hario Untoro, MARS RSUD Kls C

1997 – 1999 dr H Muhamad Soleh, M.Kes RSUD Kls C

1999 – 2000 dr Rosihan Anwar, M.Kes RSUD Kls B Non Pendidikan

2000 – 2002 dr Hj. Mien S Hatta, MARS RSUD Unit Swadana

2002 – 2004 dr Herry Ruswan, M.Kes RSUD Unit Swadana

2004 – 2007 dr Wirda Saleh MARS RSUD Unit Swadana

2007 – 2008 dr Bambang Djati Santoso, MARS RSUD BLUD Bertahap

2008 – 2009 dr Wirda Saleh, MARS RSUD BLUD Bertahap

2009 – 2011 dr H Iman, Sp.RM RSUD BLUD Penuh

2011 – 2016 Dr.dr. Titi Masrifahati, MKM RSUD BLUD Penuh

2016 – 2018 dr. Pusporini RSUD BLUD Penuh

2018 –
Sekarang dr. Kusnanto, MARS RSUD BLUD Penuh
Tanggal 8 Juni 2016 Nama RSUD Kota Bekasi di ubah menjadi RSUD dr. Chasbullah A.M
yang ditetapkan dengan Keputusan Walikota Bekasi Nomor : 445/Kep.332-RSUD/VI/2016
tentang Nama Rumah Sakit Umum Daerah dr. Chasbullah A.M Kota Bekasi.
12

Dikarenakan salah penulisan nama Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bekasi sesuai dengan
Keputusan Wali Kota Bekasi Nomor 445/Kep.332-RSUD/VI/2016 tentang Nama Rumah
Sakit Umum Daerah dr. Chasbullah A.M Kota Bekasi, maka nama RSUD dr. Chasbullah
A.M diubah kembali menjadi Rumah Sakit Umum Daerah dr. Chasbullah Abdulmadjid Kota
Bekasi sesuai dengan Keputusan Wali Kota Bekasi Nomor 445/Kep.204-RSUD/IV/2017
tentang Perubahan Nama Rumah Sakit Umum Kota Bekasi yang ditetapkan tanggal 3 April
2017.

b.Tugas Pokok dan Fungsi RSUD Kota Bekasi


a. Tugas Pokok Rumah Sakit Umum Kota Bekasi
RSUD Kota Bekasi mempunyai tugas melaksanakan upaya kesehatan di bidang kesehatan,
upaya kesehatan secara berdaya guna dan berhasil guna dengan mengutamakan upaya
penyembuhan, pemulihan yang dilaksanakan secara serasi, terpadu dengan upaya
peningkatan serta pencegahan dan melaksanakan upaya rujukan.
b. Fungsi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bekasi
Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud diatas maka RSUD Kota Bekasi
mempunyai Fungsi :
a. Penyelenggaraan pelayanan kesehatan
b. Pelaksanaan tugas teknis operasional bidang pelayanan kesehatan yang meliputi
pelayanan dan penunjang medik, keperawatan serta sarana dan prasarana.
c. Pelaksanaan teknis administrasi rumah sakit
d. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Walikota sesuai tugas dan fungsinya.

C. visi,misi,tujuan,strategi, falsafah/nilai
a. Visi RSUD Kota Bekasi
Tahun 2012 merupakan akhir pencapaian visi pembangunan Kota Bekasi yaitu “Kota
Bekasi Cerdas, Sehat dan Ikhsan” yang telah menjadi visi pembangunan Kota Bekasi sejak
tahun 2008 hingga 2013.Tahun 2013 merupakan masa peralihan pada misi pembangunan
berikutnya. Untuk mendukung visi pembangnan Kota Bekasi ini, maka RSUD Kota Bekasi
sebagai satuan unit kerja perangkat daerah Pemerintah Kota Bekasi juga membangun Visi
yaitu : “RSUD terdepan dalam pelayanan secara paripurna menuju masyarakat sehat dan
mandiri.”
Unggul berarti kinerja yang lebih baik dari rumah sakit lain atau dari waktu
sebelumnya serta mempunyai pelayanan unggulan yang tidak dimiliki oleh RS lain dan
mempunyai daya saing yang tangguh.
Pelayanan bermartabat menggambarkan perilaku aparatur dalam pelayanan yang
mengacu pada singkatan dari 11 (sebelas) point kode etik dan perilaku aparatur di lingkungan
RSUD KOTA Bekasi, antara lain ;
1. Berdoa sebelum bekerja
2. Eratkan persatuan dan persaudaraan antar karyawan
13

3. Rajin menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan serta menjunjung tinggi nilai
etika
4. Mengenakan pakaian seragam lengkap
5. Amanah, jujur dan disiplin
6. Responsif terhadap segala kebijakan dan program organisasi
7. Tertib administrasi, transparan dan akuntable
8. Atasi permasalahan dengan penuh tanggung jawab sesuai kewenangan
9. Berperilaku ramah, sopan dan tidak diskriminatif
10. Antusias dalam mencapai kemajuan organisasi
11. Turut menjaga dan memelihara asset, sarana dan prasarana rumah sakit
Masyarakat Kota Bekasi berarti setiap individu dan keluarga yang menetap dan bertempat
tinggal di wilayah Kota Bekasi.

b. Misi RSUD Kota Bekasi


Dalam pencapai visi tersebut, Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bekasi telah merumuskan 3
(Tiga) misi, yaitu :
1. Rumah sakit umum daerah yang melayani dengan hati.
2. Memberikan pelayanan terintegrasi berbasis teknologi modern.
3. Menjamin kualitas layanan dengan mengutamakan kepuasan pelanggan.
4. Berjuang mewujudkan kualitas hidup seimbang secara fisik, emosional, dan spiritual.

c. Tujuan RSUD Kota Bekasi


Tujuan yang ingin dicapai sebagai penjabaran dan implementasi dari misi yang telah
ditetapkan RSUD Kota Bekasi adalah sebagai berikut :
1. Meningkatnya tata kelola
2. Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM
3. Meningkatnya kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana
4. Meningkatnya kualitas layanan secara paripurna
5. Meningkatnya kepercayaan pelanggan
6. Menangkap peluang besar
7. Meningkatnya peluang besar
8. Meningkatnya pendapatan
9. Menjadi Rumah Sakit rujukan regional yang berstandar nasional
10. Menjadi Rumah Sakit Pendidikan
14

d. Strategi RSUD Kota Bekasi


Strategi pencapaian tujuan dan sasaran adalah merupakan strategi organisasi yang
dalam hal ini Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang berisi rencana menyeluruh dan
terpadu mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan secara operasional dengan
memperhatikan ketersediaan sumber daya organisasi. Sebagai satu cara untuk mewujudkan
tujuan dan sasaran organisasi, maka strategi yang ditetapkan oleh RSUD Kota Bekasi terdiri
atas :
1. Kebijakan
Tujuan-tujuan di atas dituangkan dalam kebijakan pokok RSUD Kota Bekasi dengan
melakukan pemberdayaan terhadap RSUD Kota Bekasi sendiri. Kebijakan RSUD Kota
Bekasi dalam mewujudkan tujuan dan sasaran yang akan sebagai berikut :
1. Meningkatnya tata kelola
2. Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM
3. Meningkatnya kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana
4. Meningkatnya kualitas layanan secara paripurna
5. Meningkatnya kepercayaan pelanggan
6. Menangkap peluang besar
7. Meningkatnya peluang besar
8. Meningkatnya pendapatan
9. Menjadi Rumah Sakit rujukan regional yang berstandar nasional
10. Menjadi Rumah Sakit Pendidikan

2. Program
Program yang ada di RSUD Kota Bekasi yaitu :
1. Obat dan perbekalan kesehatan;
2. Pengadaan, peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit;
3. Pemeliharaan sarana dan prasarana rumah sakit;
4. Pelayanan kesehatan penduduk miskin;
5. Peningkatan kapasitas tenaga kesehatan;
6. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran
7. Peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan

e. Falsafah/Nilai
1. Rumah Sakit berkomitmen terhadap bio, etika medikolegal
2. Rumah Sakit menjunjung tinggi nilai – nilai yang dianut pasien dan keluarga
3. Rumah Sakit berkomitmen tinggi untuk keselamatan dan keamanan pasien dan
keluarga.
4. Kepuasan pelanggan, profesionalisme dan kerjasama.
15

D. STRUKTUR ORGANISASI RUMAH SAKIT


Struktur Organisasi RSUD Kota Bekasi
Organisasi merupakan salah satu fungsi dari administrasi, yang merupakan wadah dari orang-
orang atau unit kerja untuk dapat melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan oleh
organisasi.Struktur organisasi RSUD Kota Bekasi terbagi atas struktural dan Fungsional.
Struktural terdiri dari :
1. Direktur
2. Wadir Umum dan Keuangan
A. Bag. Kesekertariatan
1) Sub bag. Kepegawaian dan Tata Usaha
2) Sub Bag. Rumah Tangga dan Perlengkapan
3) Sub Bag. Hukum Publikasi dan Informasi
B. Bag. Perencanaan
1) Sub. Bag. Penyusunan Program
2) Sub Bag. Pengolahan Data dan Monev
3) Sub Bag. Pemasaran dan Pengembangan Rumah Sakit
C. Bagian Anggaran
1) Sub. Bag. Anggaran dan Mobilisasi Dana
2) Sub. Bag. Perbendaharaan
3) Sub. Bag. Akuntansi dan Verifikasi
3. Wadir Pelayanan Kesehatan
A. bidang Pelayanan Kesehatan
1) Seksi Pelayanan Kesehatan
2) Seksi RM
B. bidang Keperawatan
1) Seksi Pelayanan Keperawatan
2) Seksi Pengembangan mutu keperawatan
C. bidang Penunjang Pelayanan
1) Seksi Penunjang medik
2) Seksi Penunjang non Medik
16

Jabatan fungsional terdiri dari :


01 Komite Medik (KMED)
02 Komite Mutu dan Keselamatan Pasien (KMKP)
03 Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Rumah Sakit (KPPI)
04 Komite Keperawatan (KKEP)
05 Satuan pengfawas Internal (SPI)
Bagan Struktur Organisasi RSUD Kota Bekasi

E. Produk Jasa Layanan


a. Fasilitas di RSUD Kota Bekasi
1.Instalasi Gawat Darurat (IGD)
IGD merupakan salah satu unit terpenting dari RSUD Kota Bekasi yang berfungsi sebagai unit
yang siap melayani berbagai kegawatdaruratan dan berbagai masalah kesehatan pada setiap
elemen masyarakat. IGD melayani pasien emergency surgery dan medical/non surgery selama 24
jam.
Jenis pelayanan emergency yang paling sering dilakukan adalah:
1. Tindakan penyelamatan jiwa pada pasien henti napas dan henti jantung;
2. Penanganan pasien sesak napas;
3. Penanganan serangan jantung/payah jantung;
4. Penanganan pasien tidak sadar;
5. Penanganan pasien kecelakaan;
6. Penanganan pasien cidera, misalkan cedera tulang, cidera kepala, dll;
17

7. Penanganan pasien dengan pendarahan;


8. Penanganan kasus stroke;
9. Penanganan pasien kejang dan kejang demam pada anak;
10. Penanganan pasien dengan luka-luka;
11. Penanganan pasien keracunan;
12. Penanganan pasien dengan sakit perut hebat;
13. Penanganan medis korban bencana/disaster.

2.Rawat Jalan

Poliklinik Rawat Jalan RSUD Kota Bekasi terdiri dari:


1. Spesialis Kebidanan dan Kandungan
2. Spesialis Bedah Umum
3. Spesialis Bedah Orthopedi
4. Spesialis Bedah Syaraf
5. Spesialis Bedah Urologi
6. Spesialis Penyakit Dalam
7. Spesialis Kulit Dan Kelamin
8. Spesialis Paru
9. Spesialis Syaraf
10. Spesialis Jantung
11. Spesialis Anak
12. Spesialis Mata
13. Spesialis Telingan, Hidung, dan Tenggorokan (THT)
14. Spesialis Rehabilitasi Medik
15. Spesialis Gigi dan Mulut
16. Spesialis Jiwa
17. Poliklinik Gizi
18. Poliklinik Medical Check Up (MCU)
19. Poliklinik Voluntary Counseling Test (VCT)
20. Poliklinik Program Terapi Rumatan Metadon (PTRM)
21. Poliklinik Eksekutif
22. Instalasi Gawat Darurat (IGD)
23. Instalasi Gawat Darurat (IGD) Kebidanan
18

24. Instalasi Rehabilitasi Medik


25. Instalasi Haemodialisa

3.Instalasi Rawat Inap

Instalasi Rawat Inap terdiri dari:


1. Ruang ICU
2. Ruang ICCU
3. OK KBS
4. SERUNI
5. ANYELIR

Tabel 3 Klasifikasi Ruang


Rawat Inap
Nama Ruangan Kelas yang Tersedia Jenis Penyakit

Ruang Anggrek I, II, Eksekutif Utama, Penyakit Dalam dan


III Penyakit Syaraf Laki-Laki
Ruang Melati Atas I, II, III, PICU Penyakit Anak
Ruang Tulip I, II, III Penyakit (Kasus) Bedah
Ruang Mawar I, II, III Penyakit Paru
Ruang Dahlia I, II, III, VK Persalinan dan Kebidanan
Ruang Wijaya Kusuma Atas I, II, III Penyakit Syaraf dan Jantung
Ruang Teratai III Penyakit Dalam Laki-Laki
Ruang Nusa Indah III Penyakit Dalam Perempuan
Perinatologi NICU, SCN 1&2, SCN 3, Bayi Baru Lahir s/d Usia 30
SCN 4, Isolasi Hari
Bougenvile Utama, Executif Penyakit Dalam, Jantung,
Paru, Syaraf


19

BAB III
TINJAUAN KHUSUS
A. Deskripsi Kerja
*Ruang Seruni
Selama saya Prakerin di RSUS dr.Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi, saya
ditempatkan di bagian Administrasi Ruang Seruni. Pada saat saya Prakerin
dibagian tersebut saya membantu dan melaksanakan pekerjan yang diberikan
oleh pembimbing Prakerin.
Uraian pekerjaan atau kegiatan selama Prakerin sebagai berikut :
A. Mengetik laporan bulanan di Ms. Excel
B. Mengetik surat pernyataan di Ms. Word
C. Mengetik tabel pemulangan status ke rekam medis di Ms. Excel
D. Mengetik format laporan bulanan di Ms. Excel
E. Menyusun dokumen
F. Membuat surat keterangan dirawat di Ms. Word
G. Merekap diagnosa setiap akhir bulan
H. Stor billing ke kasir
I. Mengirim berkas ke R.casemic
J. Mengetik dan print laporan bulanan
K. Fotocopy sertifikat dan resume status
L. Menerima telpon masuk
M. Mengembalikan berkas status ke medrek
N. Belajar membuat billing
O. Membuat barcode ke kasir
P. Menyusun berkas
Q. Mengirim berkas cpo ke gedung D
20

C. Jurnal Kegiatan Siswa

JURNAL KEGIATAN SISWA

NO HARI&TANGGAL JENIS KEGIATAN


1 Senin, 01 Juli 2019 Mengetik laporan bulanan bulan juni 2019 di
Ms.Excel, mengembalikan status ke medrek,
mengirim berkas ke R.Casemic, mencatat data
nama pasien kedalam buku register, stor billing.

2 Selasa, 02 Juli 2019 Mengetik laporan bulanan bulan juni 2019 di


Ms.Excel, mengembalikan status ke medrek,
mengirim berkas ke R.Casemic, stor billing ke
kasir.
3 Rabu, 03 Juli 2019 Mendata pemulangan status pasien, menulis
nama pasien di buku ttp dan administrasi,
memotong selembaran kertas identitas pasien
ruangan.
4 Kamis, 04 Juli 2019 Mencatat data pemulangan status pasien,
mengantar status ke R.Medrek, stor billing ke
kasir.
5 Jum’at, 05Juli 2019 Mencatat data pemulangan status di buku ttp
administrasi, membuat surat keterangan dirawat
di lt.2, mengembalikan status ke R.medrek,
berkas ke R.Casemic, dam stro billing ke kasir.
6 Senin, 08Juli 2019 Mencatat data pemulangan status di buku ttp
administrasi, mengembalikan berkas ke
R.Keuangan, mengembalikan status ke
R.Medrek, berkas ke R.Casemic, dan stor billing
ke kasir.
7 Selasa, 09 Juli 2019 Mengirim berkas sensus ke lt.4, mengirim berkas
ke Casemic, Medrek, dan stor billing ke kasir.
8 Rabu, 10 Juli 2019 Menyusun dokumen dengan rapih, mencatat data
pemulangan pasien.
9 Kamis, 11 Juli 2019 Membuat surat keterangan dirawat di R.
Keperawatan, mengirim berkas ke Medrek,
Casemic, dan stor billing ke kasir.
21

10 Jum’at, 12 Juli 2019 Membuat surat keterangan dirawat di R.


Keperawatan, mengirim berkas ke R.Medrek,
Casemic, dan Kasir, mengantarkan sensus ke
lt.4, berkas ke R.Keperawatan, berkas ke
R.Kepegawaian.
11 Senin, 15 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien, Mengirim berkas
ke R.Medrek, Casemic, dan kasir.
12 Selasa, 16 juli2019 Mengirim berkas ke Medrek, Casemic dan Kasir,
meminta surat keterangan dirawat, menyalin
daftar nama pasien.
13 Rabu, 17 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien rawat inap,
mengirim status pasien ke medrek, berkas ke
casemic dan kasir, membuat surat kontrol pasien.
14 Kamis, 18 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien rawat inap,
menyusun berkas status pasien, mengantar status
pasien ke medrek, berkas ke casemic dan kasir,
mengantar barang ke R. IPSRS.
15 Jum’at, 19 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien rawat inap,
mengirim status pasien ke medrek, berkas ke
casemic dan kasir, meminta hasil lab ke R.
Radiologi.
16 Senin, 22 Juli 2019 Menulis data laporan pasien, mengambil barang
ke gudang, mengambil hasil lab ke R. Radiologi,
mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, stor billing ke kasir.
17 Selasa, 23 Juli 2019 Menulis data laporan pasien, membuat surat
kontrol, mengembalikan status ke medrek,
berkas ke casemic, stor billing ke kasir.
18 Rabu,24 Juli 2019 Meminta hasil lab ke radiologi, mengembalikan
sensus, mengembalikan status ke medrek, berkas
ke casemic, stor billing ke kasir, membuat surat
kontrol.
19 Kamis, 25 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien rawat inap,
mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, stor billing ke kasir, membuat surat
kontrol.
20 Jum’at, 26 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien rawat inap,
mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, stor billing ke kasir, membuat surat
kontol.
21 Senin, 29 Juli 2019 Menyalin daftar nama pasien, mengembalikan
sensus, mengirim berkas ke keperawatan,
mengirim status ke medrek, berkas ke casemic,
22

stor billing ke kasir, membuat surat kontrol.


22 Selasa, 30 Juli 2019 Membuat laporan bulanan bulan juli 2019 di Ms.
Excel, menyalin daftar nama pasien. Meminta
status ke medrek, mengembalikan sensus,
mengirim billing ke kasir, berkas ke casemic,
status ke medrek.
23 Rabu, 31 Juli 2019 Meminjam status lama ke medrek,
mengembalikan sensus, mengembalikan status
ke medrek, mengirim berkas ke casemic,
mengirim billing ke kasir, menyalin daftar nama
pasien.
24 Kamis, 01 Agustus 2019 Menulis nama pasien di buku ttp dan
administrasi, mengembalikan sensus,
mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, stor billing ke kasir, meminta barang ke
gudang.
25 Jum’at, 02 Agustus 2019 Meminta hasil ekspertisi ke radiologi, meminjam
status lama ke medrek mengembalikan sensus,
mengirim berkas ke casemic.
26 Senin, 05 Agustus 2019 Mengembalikan status baru dan lama ke medrek,
mengembalikan sensus, mengirim berkas ke
casemic, meminta hasil ekspertisi, menulis nama
pasien di buku ttp, stor billing ke kasir.
27 Selasa, 06 Agustus 2019 Mengembalikan status baru ke medrek, berkas
ke casemic, stor billing ke kasir, membuat surat
izin rawat inap, mengembalikan sensus, stor
billing ke kasir.
28 Rabu 07 Agustus 2019 Menulis data pasien pulang di buku administrasi,
mengirim berkas ke casemic, stor billing ke
kasir, meminjam status lama ke medrek,
mengembalikan status baru ke medrek,
mengembalikan status lama ke medrek.
29 Kamis, 08 Agustus 2019 Meminta hasil ekspertisi, membawa status ke
poli gigi, meminjam semtatsu ke medrek,
mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, stor billing ke kasir.
30 Jum’at, 09 Agustus 2019 Mencatat nama pasien di buku ttp, mengirim
berkas ke casemic, status lama ke medrek, stor
billing ke kasir, sensus ke lt.4
31 Senin, 12 Agustus 2019 Mencatat nama pasien si buku ttp, mencatat
pasien pulang di buku administrasi, mengirim
berkas ke medrek, dan casemic, billing ke kasir.
32 Selasa, 13 Agustus 2019 Mengirim berkas ke casemic, sensus lt 4,
23

meletakan cpo ke gedung D, status lama ke


medrek, billing ke kasir.
33 Rabu, 14 Agustus 2019 Mengembalikan status ke medrek, billing ke
kasir, berkas ke casemic, mencatat nama pasien
di buku ttp.
34 Kamis, 15 Agustus 2019 Mengembalikan status ke medrek, billing ke
kasir, berkas ke casemic, menulis reperal, surat
kontrol.
35 Jum’at, 16 Agustus 2019 Mengembalikan status lama dan baru ke medrek,
mengirim berkas ke casemic, stor billing ke
kasir, meminta hasil ekspertisi ke radiologi.
36 Senin, 19 Agustus 2019 IZIN
37 Selasa, 20 Agustus 2019 Mengembalikan status lama dan baru ke medrek,
kirim berkas ke casemic, meminta hasil
exspertisi, meminjam status ke medrek.
38 Rabu, 21Agustus 2019 Mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, sensus ke lt4, billing ke kasir, membuat
surat reperal, surat kontrol, dan keterangan
dirawat.
39 Kamis, 22 Agustus 2019 Mengembalikan status ke medrek, berkas ke
casemic, billing ke kasir, membuat surat reperal
dan keterangan dirawat.
40 Jum’at, 23 Agustus 2019 Mengembalikan status ke medrek, billing ke
kasir, berkas ke casemic, mencatat nama pasien
di buku ttp.
41 Senin, 26 Agustus 2019 Menghitung persediaan berkas, meminta surat ke
iccu mengirim berkas ke casemic, billing ke
kasir.
42 Selasa, 27 Agustus 2019 Meminjam status lama ke medrek, mengirim
berkas ke casemic, stor billing ke kasir,
mengembalikan status ke medrek.
43 Rabu, 28Agustus 2019 Meminjam status ke medrek, mengirim berkas
ke casemic, mengembalikan status ke medrek,
sensus ke lt4.
44 Kamis, 29 Agustus 2019 Membuat laporan bulanan bulan agustus di Ms.
Excel, mengisi question, menulis daftar nama
pasien di buku ttp, mengambil visi misi di lt4,
memberi berkas ke ruang keperawatan,
meminjam status lama ke medrek.
45 Jum’at, 30 Agustus 2019 Mengirim berkas ke Casemic, stor billing ke
kasir, membuat laporan bulanan bulan agustus di
Ms. Excel, sensus ke lt4, meminjam status ke
24

medrek.
46 Senin, 02 September 2019 Membuat laporan bulanan bulan agustus,
mengirim berkas ke casemic, meminjam status
ke medrek, mengembalikan status ke medrek.
47 Selasa, 03 September 2019 Mengembalikan status, meminta hasil radiologi,
membuat surat kontrol, menulis nama pasien di
buku ttp.
48 Rabu, 04 September 2019 Menulis nama pasien di buku ttp, membuat surat
kontrol, billing ke kasir, mengembalikan sensus
ke lt4.
49 Kamis, 05 September 2019 Menulis nama pasien di buku ttp, menulis nama
status pasien di buku besar dan sensus, membuat
surat kontrol.
50 Jum’at, 06 September 2019 Menulis nama pasien di buku ttp, menulis status
pasien di buku besar, membuat surat kontrol.
51 Senin, 09 September 2019 Mengantar jadwal ke kepegawaian, sensus lt4,
menulis di buku ttp, menulis status pasien di
buku besar, dan sensus, memisahkan billing.
52 Selasa, 10 September 2019 Mengantar berkas ke casemic, menulis di buku
ttp, menulis di buku besar, membuat surat
kontrol, membuat berita acara serah terima bpjs,
memisahkan billing.
53 Rabu, 11 September 2019 Menerima telpon, menulis di buku ttp, membuat
surat kontrol, mengantar sensus ke lt4, mengirim
cpo untuk obat gedung D.
54 Kamis, 12 September 2019 Meminta hasil ekspertisi ke radiologi, menulis
nama pasien di buku ttp, dan buku besar jurnal
serta sensus, meminta gambar jantung ke
cathlab.
55 Jum’at, 13 September 2019 Meminta hasil ekspertisi ke radiologi, menulis
nama pasien di buku ttp dan sensus, membuat
berita acara serah terima bpjs, membuat surat
kontrol.
56 Senin, 16 September 2019 Menulis di buku ttp, membuat berita acara serah
terima bpjs, menerima telpon, meminta hasil di
instalasi patologi anatomi, membuat surat
kontrol.
57 Selasa, 17 September 2019 Menulis nama pasien di buku ttp dan sensus,
menerima telpon, membuat berita acara serah
terima bpjs, membuat surat kontrol.
58 Rabu, 18September 2019 Meminta hasil torax di radiologi, mengirim
jadwal ke keperawatan, menulis nama pasien di
25

biku ttp dan sensus, membuat barcode ke kasir,


menerima telpon, membuat surat kontrol.
59 Kamis, 19 September 2019 Membuat surat pernyataan di Ms. Word, menulis
di buku ttp, membuat surat keterangan dirawat,
mengantar berkas status ke poli jantung,
mengantar status ke medrek, berkas ke casemic,
memintanhas ekspertisi ke radiologi, membuat
SEP ke kasir.
60 Jum’at, 20 September 2019 Menulis nama pasien di buku ttp dan sensus,
membuat berita acara serah terima bpjs,
memeriksa loker obat pasien, membuat barcode
ke kasir, mengirim berkas, stor billing ke kasir.
61 Senin , 23 September 2019 Menulis di buku ttp dan sensus, membuat berita
acara serah terima bpjs, membuat surat kontrol,
meminta hasil ekspertisi ke radiologi,
mengembalikan sensus ke lt4, membuat surat
keterangan dirawat.
62 Selasa, 24 September 2019 Meminjam status ke medrek, mengembalikan
status ke medrek, berkas ke casemic, membuat
tabel pemulangan status di Ms,. Excel, meminta
sensus ke lt4 gedung D, meminta sep ke iccu.
63 Rabu, 25September 2019 Menulis di buku ttp, menulis sensus, membuat
berita acara serah terima bpjs, mengembalikan
status ke poli jantung.
64 Kamis, 26September 2019 Membuat surat keterangan dirawat dan surat
kontrol, menulis di buku ttp, buku besar
administrasi, dan sensus, mengirim berkas ke
casemic, status ke medrek.
65 Jum’at, 27 September 2019 Menulis di sensus pemulangan status, membuat
tabel 10 besar diagnosa, mengirim status ke poli
jantung, stor billing ke kasir.
66 Senin, 30 Oktober 2018 Membuat laporan bulan september di ms. Excel,
meminta barcode, berkas ke casemic, status ke
medrek, fotocopy, membuat barcode ke kasir,
mengirim sensus ke lt4, meminta ekspertisi ke
radiologi.
26

BAB IV
PENUTUP
A. Kata Penutup
Saya penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada RSUD dr.
Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi yang telah memperbolehkan saya
untuk melaksanakan prakerin dan saya berterimakasih juga kepada HRD,
Staff dan karyawan yang telah membantu saya dalam melaksanakan
prakerin. Banyak sekali ilmu dan pengalaman yang saya dapat disana.
B. Kesimpulan
Dari uraian yang telah penulis kemukakan pada bab-bab
sebelumnya,maka penulis mengambil kesimpulan sebagai berikut :
1) RSUD dr.Chasbullah Abdulmadjid adalah satu instansi yang bergerak
dibidang kesehatan .
2) Dengan PRAKERIN di RSUD dr.Chasbullah Abdulmadjid Penulis bisa
mengenal lebih jauh tentang dunia kerja serta bekerja dengan baik dan
mendapatkan pengalaman untuk bekerja di perusahaan.
3) Pelaksanaan kerja dengan teori yang didapatkan disekolah terdapat
beberapa perbedaan sehingga penulis harus lebih banyak belajar lagi
untuk dapat melaksanakan teori tersebut lebih baik lagi pada saat di dunia
kerja nanti.
4) Penulis menyadari bahwa PRAKERIN wajib dilaksanakan oleh seluruh
sekolah kejuruan sebagai latihan untuk pelaksanaan aktivitas kerja.
5) Dengan di adakannya praktek kerja industri ini penulis bias mengetahui
lebih banyak bagaimana cara kerja di dunia industry.
27

Bahwa tidak hanya kemauan saja untuk melaksanakan kerja, tetapi harus
juga dengan ketekunan, keuletan dan kreativitas supaya mendapatkan hasil
kerja yang lebih baik.

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Daftar Kehadiran Bulan Juli 2019


Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu
1 2 3 4 5 6 7
8 9 10 11 12 13 14
15 16 17 18 19 20 21
22 23 24 25 26 27 28
29 30 31

Daftar Kehadiran Bulan Agustus 2019


Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu
1 2 3 4
5 6 7 8 9 10 11
12 13 14 15 16 17 18
19 20 21 22 23 24 25
26 27 28 29 30 31
28

Daftar Kehadiran Bulan September 2019

Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu


1
2 3 4 5 6 7 8

9 10 11 12 13 14 15
16 17 18 19 20 21 22
23 24 25 26 27 28 29

30

note:

= IZIN

= SELESAI PKL

= MULAI PKL
29

Hasil Penilaian
DAFTAR NILAI SISWA

NO ASPEK YANG DIBACA NILAI


A ASPEK SIKAP ( Attitude ) ANGKA KOMPETEN
1 Kedisiplinan Kerja 89 K
2 Kerja Sama Kelompok 85 K
3 Inisiatif 82 K
4 Kerajinan 95 K
5 Motivasi Dalam Kerja 90 K
6 Tanggung Jawab 80 K
KOMPETENSI KEAHLIAN

B Komptensi Keahlian Akomodasi Perhotelan


1. a. ……………………………………………………………
2. b. ……………………………………………………………
3. c. ……………………………………………………………..
C Kompetensi Keahlian Akomodasi Tata Boga
1. a. ……………………………………………………………
2. b. ……………………………………………………………..
3. c. ……………………………………………………………..
C Komptensi Keahlian Akomodasi Akuntansi
1. a. Penyusunan data ke aplikasi billing K
30

2. b. Program pengolah angka spreadsheet K


3. c. Simulasi komunikasi dan teknologi digital K
Komptensi Keahlian Akomodasi Komputer dan
D Jaringan
1. a. ……………………………………………………………
2. b. ……………………………………………………………..
3. c. …………………………………………………………

KETERANGAN PENILAIAN:
0-74 = Belum Kompeten (BK)
75-100= Kompeten(K)

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai