Anda di halaman 1dari 2

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : ILMU KALAM


B. Kegiatan Belajar : AKIDAH ISLAM (KB1)

C. Refleksi

NO BUTIR REFLEKSI RESPON/JAWABAN


A. akidah Islam
1. Pengertian Akidah Islam
Akidah secara etimologi berasal dari kata ‘aqd
yang berarti ikatan.” Ungkapan kalimat ‫إعتقدت كذا‬
“Artinya saya ber-i’tiqad begini. Sedangkan
Akidah secara terminologi adalah suatu
kepercayaan yang diyakini kebenarannya oleh
seseorang yang mempengaruhi (mengikat) cara
ia berfikir, berucap dan berbuat dan merupakan
perbuatan hati. Menurut Yusuf Qardawi, akidah
adalah suatu kepercayaan yang meresap ke
dalam hati dengan penuh keyakinan, tidak
bercampur syak dan keraguan serta menjadi alat
kontrol bagi tingkah laku dan perbuatan sehari-
hari.
Jika kata Akidah diikuti dengan kata Islam, maka
berarti ikatan keyakinan yang berdasarkan
Konsep (Beberapa istilah
1
dan definisi) di KB ajaran Islam.
Jadi, Akidah Islam adalah ketertundukan hati
yang melahirkan dan merefleksikan, kepatuhan,
kerelaan dan keikhlasan dalam menjalankan
perintah Allah swt

2. Sumber Akidah Islam


Akidah Islam bersumber dari al-Qur’an, al-Hadis
dan Ijtihad (dengan kemampuan akal yang
sehat).

B. Iman, Islam, dan Ihsan


 Iman artinya percaya dengan sepenuh hati.
Rukun iman artinya dasar iman atau tiang
iman. Dalam proses pembelajaran iman
terhadap siswa, pendekatan kesadaran
kehadiran Tuhan dalam diri seseorang
mungkin salah salah satu cara yang lebih
tepat daripada hanya menekankan doktrin
bahwa Tuhan itu ada dan wajib kita imani.
Penekanan pendekatan ini secara terus
menerus akan menjadikan siswa merasa
bahwa Tuhan selalu hadir dan
memperhatikan apa saja yang mereka
lakukan, bahkan apa saja yang tergerak
dalam hati dan pikiran mereka. Dengan
demikian, seorang guru, secara tidak
langsung telah mengajarkan konsep ihsan
kepada siswa bersamaan dengan konsep
iman.
 Islam berasal dari kata aslama-yuslimu-
Islam-salam atau salamah, yaitu tunduk
kepada kehendak Allah Swt. Prosesnya
disebut Islam dan pelakunya disebut muslim.
Islam adalah proses bukan tujuan.
 Ihsan berasal dari bahasa Arab, yaitu ahsana,
yuhsinu, ihasaanan, yang artinya berbuat
puncak kebaikan atau puncak berbuat
kebajikan

Daftar materi pada KB Pengertian akidah islam


2
yang sulit dipahami Pengertian iman, islam ,dan Ihsan

Daftar materi yang sering


3 mengalami miskonsepsi Iman , Islam, dan Ihsan
dalam pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai