Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Pembuat : Sukri Layinah, S. Pd


Nama Sekolah : SD Islam NU Pare
Email : lina.elkafa@gmail.com
Kelas : V-C
Topik : Iklan dalam Media
Elektronik Tema / Subtema :9/2

A. Kompetensi Dasar
3.4 Menganalisis informasi yang disampaikan paparan iklan dari media cetak
atau elektronik
4.4 Memeragakan kembali informasi yang disampaikan paparan iklan dari media
cetak atau elektronik dengan bantuan lisan, tulis, dan visual.
B. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu memahami dan menganalisa jenis-jenis iklan dalam media
elektronik
C. Alat / Media : Whatsapp Grup (WAG) antara guru, siswa, dan orang tua
D. Bahan/ Materi : Kuis, video (https://youtu.be/DMLvFXPu-ng)
E. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
1. Guru memberikan salam dan stimulus kepada peserta didik melalui
grup whatsapp.
2. Guru mempersiapkan diri untuk memberikan informasi tentang
kegiatan pembelajaran di rumah melalui grup whatsapp.
3. Siswa mendapatkan informasi tentang kegiatan pembelajaran di
rumah melalui grup whatsapp.
4. Siswa mempersiapkan diri untuk mengikuti kegiatan pembelajaran di
rumah melalui grup whatsapp
Kegiatan Inti
1. Siswa melihat video tentang iklan media elektronik yang dikirim
guru (https://youtu.be/DMLvFXPu-ng)
2. Guru dan siswa melalui grup whatsapp berdiskusi yang belum dimengerti.
3. Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru melalui grup
whatsapp tentang iklan elektronik di rumah.
Kegiatan Penutup
1. Guru memeriksa dan menilai hasil tugas yang diberikan.
2. Guru dan siswa memberikan refleksi
3. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran hari ini melalui grup whatsapp.
4. Guru memberitahu pembelajaran untuk berikutnya.
5. Guru memimpin do’a penutup melalui grup whatsapp.

Mengetahui,
Kepala Sekolah SD Islam NU Pare Guru Kelas V-C

Siti Ulifah, S. Pd. I Sukri Layinah, S. Pd

F. Penilaian
Soal
Amati salah satu iklan elektronik di rumahmu dan lengkapilah kolom berikut!

Nama produk : ……………………………………………………………………

Merek : ……………………………………………………………………

Media : ……………………………………………………………………

Durasi iklan : ……………………………………………………………………

Isi iklan : ……………………………………………………………………

Kesimpulan iklan : ……………………………………………………………………

Instrumen Penilaian
Sikap Pengetahuan Ketrampilan
Sikap yang secara khusus Tes tertulis  Terlihat pada
diamati selama saat proses
 Menjawab
pembelajaran daring belajar
pertanyaan yang
berlangsung:
diberikan oleh  Adanya kerja
 Keaktifan guru. sama dalam
berpartisipasi mempelajari
 Foto hasil kerja
materi dan
 Percaya diri
mengerjaan
 Disiplin dan soal
tanggung jawab
dalam
menyelesaikan
tugas.

Anda mungkin juga menyukai