Anda di halaman 1dari 2

INTRUKSI KERJA PERUBAHAN TAP CHANGGER DARI CCR

1. Fungsi
Intruksi kerja ini dibuat sebagai pedoman untuk melakukan perubahan tap
changger trafo GT dari CCR

2. Alat Pelindung Diri Yang Digunakan


2.1 Helm (Helm Safety)
2.2 Sepatu (Safety Shoes)
2.3 Masker (Mask)

3. Alat Kerja
3.1 Radio

4. Langkah Pelaksanaan
4.1 Awal Pekerjaan
a. Lakukan safety briefing
b. Pastikan semua Alat Pelindung Diri telah terpasang pada personil
c. Koordinasi dengan DCC akan melakukan perubahan Tap Changger
d. Posisikan salah satu operator melihat jarum tap changger dari luar
pagar trafo (menunggu display counter tap changger)

4.2 Pelaksaan Pekerjaan


a. Pastikan MCB X4.1 On (Normallly on)
b. Pastikan posisi selector trafo Remote (Normally remote)
c. Lakukan perubahan tap changger sesuai dengan kondisi unit
maupun sistem
d. Tunggu sekitar 5 detik tap changger melakukan perubahan dilokal
disertai dengan koordinasi dengan operator lokal, lakukan berulang
jika tap changger kurang dan atau lebih dari satu tingkat di atasnya

4.3 Pekerjaan Selesai


a. Koordinasi dengan operator lokal jika telah selesai melakukan
perubahan tap changger
b. Lakukan pencatatan pada lembar atau papan operasi
Gambar

Pastikan MCB X4-1 Posisi On (Note : saat selesai


melakukan perubahan tap changger balikkan ke
posisi off)

Push Botton merah “UP Tap Changger”

Push Botton hijau “DOWN Tap Changger”

Anda mungkin juga menyukai