Anda di halaman 1dari 44

GERUSAN LOKAL

2012-05-12 Teknik Sungai


2 Gerusan Lokal (Local Scour)
Mekanisme
Prediksi kedalaman gerusan
Pengendalian

Gerusan Lokal 2012-05-12


Erosi Lokal (Local Scour)
3

 Pilar jembatan
 gerusan

 Pangkal jembatan
 gerusan dan (kemungkinan) endapan
 Penyempitan sungai
 gerusan

 Struktur hidraulik
 gerusan dan (kemungkinan) endapan

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan Lokal
4

pilar, pangkal jembatan


Qs ≠ 0

penyempitan alur

struktur hidraulik, bendung

Gerusan Lokal 2012-05-12


Jembatan Srandakan,
S. Progo, Yogyakarta

Jembatan Kebonagung,
S. Progo, Yogyakarta

degradasi dasar sungai

gerusan lokal degradasi dasar sungai

5 Gerusan Lokal 2012-05-12


Jembatan Kebonagung,
S. Progo, Yogyakarta, 2006

6 Gerusan Lokal 2012-05-12


Jembatan Kereta,
S. Comal, Jawa Tengah

gerusan lokal

Jembatan Trinil,
S. Progo, Magelang

gerusan lokal

7 Gerusan Lokal 2012-05-12


8 Gerusan Lokal 2012-05-12
Groundsill Kretek,
S. Opak, Yogyakarta

gerusan lokal

9 Gerusan Lokal 2012-05-12


Checkdam AP-D3 di S. Apu,
Magelang, Jan-2003

gerusan lokal

gerusan lokal

10 Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan Lokal
11

 Kapan terjadi?
 Apabila kapasitas aliran sungai untuk mengerosi
(menggerus) dan mengangkut sedimen melebihi
kapasitas untuk memasok sedimen.

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan Lokal
12

Clear-water scour Live-bed scour

 apabila sedimen  apabila gerusan


terangkut dari gerusan mendapatkan pasokan
dan tidak ada sedimen terus-menerus
pasokan kedalamnya dari proses transpor
sedimen di sungai

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan Lokal
13

Qs,in
Qs Qs,out

Qs,in = 0 clear-water scour


Qs,in < Qs,out
Qs,in ≠ 0 live-bed scour
Gerusan Lokal 2012-05-12
Gerusan Lokal
14

 Gerusan lokal di sekitar pilar jembatan


 U/Ucr < 0.5 tidak ada gerusan
 0.5 < U/Ucr < 1 clear-water scour
 U/Ucr > 1 live-bed scour

U : kecepatan aliran
 Ucr : kecepatan aliran kritis transpor sedimen

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan Lokal
15

Kecepatan kritis transpor sedimen butir sedimen berdistribusi seragam menurut Hjulstrom

Gerusan Lokal 2012-05-12


16 Gerusan Lokal
Gerusan di sekitar pilar jembatan

Gerusan Lokal 2012-05-12


17 Gerusan Lokal 2012-05-12
Proses Gerusan Lokal
18

 Diawali di satu atau dua titik, kemudian membesar,


gerusan makin dalam
 Dalam aliran seragam dan permanen (uniform and
steady flow):
 Perkembangan kedalaman gerusan sangat cepat di
awal proses dan melambat setelahnya

Gerusan Lokal 2012-05-12


19 Gerusan Lokal 2012-05-12
20 Gerusan Lokal 2012-05-12
Prediksi Kedalaman Gerusan
21

Clear-water scour
0.619
 U Dp 
d s  0.00022   Persamaan Shen (1971)
  

Gerusan Lokal 2012-05-12


Prediksi Kedalaman Gerusan
22

Clear-water atau live-bed scour


ds  U   h 
 g  2.0 tanh  s   Persamaan Breuser et al. (1978)
Dp  Ucr   Dp 

 U
0 untuk  0.5
Ucr

 U   U  U

g 
 
  2 
 1  untuk 0.5   1.0
 Ucr   Ucr  Ucr
 U
1 untuk  1.0
 Ucr

Gerusan Lokal 2012-05-12


Prediksi Kedalaman Gerusan
23

Live-bed scour
ds
 2.3   Persamaan Raudkivi (1991)
Dp

ds
 2.0 g  s  
Dp

Gerusan Lokal 2012-05-12


Pengendalian Gerusan Lokal
24

 Metode pengendalian/pencegahan gerusan lokal


di sekitar pilar jembatan
 Lantai rip-rap di sekitar pilar
 Blok fondasi di sekitar pilar, di bawah dasar sungai
 Cakram/krah/collar di pilar, di atas dasar sungai
 Penempatan pilar semu di depan (hulu) pilar
sesungguhnya
 Penempatan pilar searah aliran
 Bentuk/tampang pilar menyebabkan hambatan kecil
pada aliran

Gerusan Lokal 2012-05-12


Pengendalian Gerusan Lokal
25

Gerusan Lokal 2012-05-12


Jembatan Kebonagung,
pile cap S. Progo, Yogyakarta,
Nov-2007
lantai bronjong

• Pengamanan pilar pile cap


jembatan dengan
pemasangan bronjong lantai bronjong
di sekeliling fondasi /
pile-cap.
• Bronjong ditujukan
untuk stabilisasi dasar
sungai.
• Mercu bronjong sama
26 dengan elevasi dasar Gerusan Lokal 2012-05-12
sungai.
Jembatan Srandakan,
S. Progo, Yogyakarta,
2000

Selimut bronjong di sekitar pilar


• Mempersempit alur
• Memperbesar diameter pilar

cara pengamanan pilar


yang tidak benar

27 Gerusan Lokal 2012-05-12


Jembatan Kereta Comal,
S. Comal, Jawa Tengah

Selimut sheet pile diisi


beton siklop
• Mempersempit alur
• Memperbesar diameter
pilar

cara pengamanan pilar


yang tidak benar

28 Gerusan Lokal 2012-05-12


29 Gerusan Lokal
Gerusan di sekitar pangkal jembatan

Gerusan Lokal 2012-05-12


Pangkal/Abutment Jembatan
30

LA

ds

Gerusan Lokal 2012-05-12


Prediksi Kedalaman Gerusan
31

 Persamaan untuk keperluan preliminary design


ds h
 2  s  untuk 1
LA LA

ds h h
2  s  untuk 1
LA LA LA

Gerusan Lokal 2012-05-12


32 Gerusan Lokal
Gerusan akibat penyempitan alur

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan akibat Penyempitan Alur
33

Energi spesifik

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan akibat Penyempitan Alur
34

 Pada penyempitan alur


 Persamaan kontinuiti untuk debit aliran konstan
Q  q1 B1  q2 B2

 Energi spesifik

H s1  H s2  H s2  d s

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan akibat Penyempitan Alur
35

 Mekanisme (lihat gambar)


 Pada penyempitan terjadi peningkatan debit per satuan
lebar, yang berakibat pada penurunan kedalaman aliran
dan peningkatan kecepatan aliran
B2  B1  q2  q1  h2  h1 dan U2  U1

 Peningkatan kecepatan aliran mengakibatkan


erosi/gerusan di tempat alur menyempit sehingga dasar
sungai turun  ds
 ...

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan akibat Penyempitan Alur
36

 ...
 Di hilir penurunan dasar sungai, energi spesifik Hs berubah,
bergeser ke kanan sebesar ds  berakibat pada peningkatan
kedalaman aliran dan penurunan kecepatan aliran
H s2  H s2  d s  h2  h2 dan U2  U2

 Perhatikan alur sebelum menyempit dan sesudah menyempit

 jika ds kecil: h2  h1 dan U2  U1

 jika ds besar: h2  h1 dan U2  U1

Gerusan Lokal 2012-05-12


Prediksi Kedalaman Gerusan
37

67 37
h2  B1   o1 
    
h1  B2   cr 

Gerusan Lokal 2012-05-12


38 Gerusan Lokal
Gerusan di hilir struktur hidraulik

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan di Hilir Struktur Hidraulik
39

qo overflow

q  qu underflow
q  q over - and underflow
 o u

q=Uh

Gerusan Lokal 2012-05-12


Gerusan di Hilir Struktur Hidraulik
40

1  Δhy q x  0.15
h K M  6.42  3.10 Δh 0.1
h  d s  K M 0.3
g  dm 0.1 
 x  0.15  Δh 200
Berlaku untuk butir material dasar sungai y  0.6  Δh 300
1 < dm [mm] < 28.
Jika material dasar sungai berupa batu,
Gerusan Lokal 2012-05-12
dm = 250 mm.
Gerusan di Hilir Struktur Hidraulik
41

Δh0.5 q 0.6
h  ds  w w = 10.35 m0.6/s0.3 untuk submerged jet
d90 0.4 w = 15.40 m0.6/s0.3 untuk free jet
Ls Ls
 6 dan 3
h  ds h  ds
Gerusan Lokal 2012-05-12
42 Gerusan Lokal
Contoh soal

Gerusan Lokal 2012-05-12


43

Gerusan Lokal 2012-05-12


44 Gerusan Lokal 2012-05-12

Anda mungkin juga menyukai