Anda di halaman 1dari 358

METODE, SPESIFIKASI DAN

TATA CARA ASPAL BATU


BUTON (ASBUTON),
PERKERASAN JALAN
NSPM KIMPRASWil

METODE, SPESIFIKASI
DAN TATA CARA
Edisi Pertama, Desember 2002

BAGIAN: 4
AS PAL
ASPAL BATU BUTON lASBUTONJ,
PERKERASAN JALAN

DE.PARTE.ME.N PE.RMUKIMAN DAN PRASARANA WILAYAH


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN
Jalan Raden Patah I No. 1 Kebayoran Baru- Jakarta 12110, Telp. (021) 7245083, 7399741 , 7251043, Fax. (021) 7395062
oo'1-r1
NSPM KIMPRASWil

METODE, SPESIFIKASI
DAN TATA CARA
Edisi Pertama, Desember 2002

BAG IAN: 4
AS PAL
ASPAL BATU BUTON lASBUTONJ,
PERKERASAN JALAN
DAFTARISI

Halaman

I. Metode:
SNI 06-2432-1991 Metode Pengujian Daktilitas Bahan-bahan Aspal .... :.............................................................. .
SNI 06-2433-1991 Metode Pengujian Titik Nyala dan Titik Bakar dengan Cleveland Open Cup ...... ·.................. . 5
SNI 06-2434-1991 Metode Pengujian Titik Lembak Aspal dan Ter .... :................................................................. . 9
SNI 06-2438-1991 Metode Pengujian Kadar Aspal ............................................................................................... . 13
SNI 06-2439-1991 rvtetode Pengujian Kelekatan Agregat terhadap Aspal ..... :...................................................... . 17
SNI 06-2440-1991 Metode Pengujian Kehilangan Berat Minyak dan As pal dengan Cara A ........ :....................... . 19
SNI 06-2441-1991 Metode Pengujian Berat Jenis Aspal Padat ·-~ 23
SNI 06-2456-1991 Metode Pengujian Penetrasi Bahan-bahan Bitumen ............................................................... . 26
SNI 06-2488-1991 Metode Pengujian Fraksi Aspal Cair dengan Cara Penyulingan ............................................. . 29
SNI 06-2489-1991 Metode Pengujian Campuran Aspal dengan Alat Marshall .................................................... . Q_SY
SNI 06-2490-1991 Metode Pengujian Campuran Kadar Air Aspal dan bahan yang megandung Aspal ............... . 40
SNI 03-2416-1991 Metode Pengujian Lendutan Perkerasan Lentur dengan Alat Benkelman Beam .................... . 46
SNI 03-3639-2002 Metode Penentuan Kadar Paratin Lilin dalam Aspal .............................................................. . 68
SNI 03-3640-1994 Metode Pengujian Kadar Beraspal dengan Cara Ekstraksi Menggunakan Alat Soklet .......... . 73
SNI 03-3641-1994 Metode Pengujian Kadar Air Aspal Emulsi .............................. ,............................................. . 78
SNI 03-3642-1994 Metode Pengujian Kadar Residu Aspal Emulsi dengan Penyulingan ..................................... . 82
SNI 03-3643--1994 Metode Pengujian Aspal Emulsi Tertahan Saringan No. 20 ................................................... . 85
SNI 03-3644-1994 Metode Pengujian Jenis Muatan Partikel Aspal Emulsi .......................................................... . 87
SNI 03-3645-1994 Metode Pengujian Kelekatan dan Ketahanan Aspal Emulsi Terhadap Air ............................. . 90
SNI 03-4797-1998 Metode Pengujian Pemulihan Aspal Dengan Alat Penguap Putar. ......................................... . 94
SNI 03-6440 2000 Metode Pengujian Kekuatan Aspal Dengan Viskometer Pipa Kapiler Hampa ....................... . 98
SNI 03-6441-2000 Metode Pengujian Viskositas Aspal Minyak dengan Alat Brookfield Termosel ..................... . 106
SNI 03-6442-2000 Metode Pengujian Sifat Reologi Aspal dengan Alat Reometer Oeser Dinamis (ROD) ......... . 110
SNI 03-6476-2000 Metode Penentuan Sit~l Regangan Tekan Permanen Campuran Beraspal
dengan Pengujian Rangkak Dinamis ...................................................................................... . 117
SNI 03-6721-2002 Metode Pengujian Kekentalan Aspal Cair dengan Alat Saybolt ............................................. . 121
SNI 03-6722-2002 Metode Pengujian Titik Nyala Aspal Cair dengan Tag Open Cup .......................................... . 129
SNI 03-6752-2002 Metode pengujian Kadar Air dan Kadar Fraksi Ringan
dalam Campuran Perkerasan Beraspal .................................................................................... . 133
SNI 03-6753-2002 Metode Pengujian Pengaruh Air Terhadap Kuat Tekan campuran
Beraspal yang Dipadatkan ....................................................................................................... . 143
SNI 03-6754-2002 Metode Pengujian Rongga Udara Dalam Campuran Perkerasan Beraspal Oradasi
Rapat Dan Terbuka Yang dipadatkan ...................................................................................... . 146
SNI 03-6755-2002 Metode Pengujian Berat Jenis Nyata Carnpuran Beraspal yang Dipadatkan
Dengan Menggunakan Benda Uji Berlapiskan Para tin............................................................ 150
SNI 03-6756-2002 Metode Pengujian untuk Menentukan Tingkat Kepadatan Perkerasan Beraspal ..................... 15--l
SNI 03-6757-2002 Metode Pengujian Berat Jenis Nyata Carnpuran Beraspal di Padatkan
Menggunakan Benda Uji Kering Perrnukaan Jenuh ................................................................ 157
SNI 03-6758-2002 Metode Pengujian Kuat Tekan Campuran Beraspal................................................................. 161
SNI 03-6828-2002 Metode Penguji Pengendapan Aspal Emulsi ............................................................................ 166
SNI 03-6829-2002 Metode Pengujian Kadar Residu Aspal Emulsi Dengan Cara Penguapan ............................... 170
SNI 03-6830-2002 Metode Pengujian Kerusakan Campuran Aspal Emulsi Dengan Semen ................................. 173
SNI 03-6831-2002 Metode Pengujian Pelekatan Aspal Emu lsi Terhadap Agregat M-50 ...................................... 176
SNI 03-6833-2002 Metode Pengujian Kandungan Bahan An Organik atau Abu dalam Aspal .............................. 178
SNI 03-6834-2002 Metode Pengujian Konsistensi Aspal dengan Cara Apung ...................................................... 17l)
SNI 03-6835-2002 Metode pengujian Pengaruh Panas dan Udara Terhadap Lapisan
Tip is As pal yang Diputar ............................................................................ .. ........................ .... 183

/Jagitm 4: A spa/, A spa/ /Jail/ lluton (Aslmton ). l'crkera.1·un ./ulan.


SNI 03-6K36-2002 Metode Penentuan Mudulus Resilien Campuran Beraspal dengan
Cant Tarik Tak Langsung ......................................................................................................... 188
SNI 03-6RR5-2002 . Metode Pengujian Noda untuk Aspal Minyak ......................................................................... 192
SNI 03-6R93-2002 Metode Pengujian Bentt Jenis Maksimum Campuran Beraspal .............................................. 198
SNI 03-6R94-2002 Metode Pengujian Kadar Aspal dari Campuran Beraspal dengan Cara Sentrifus ................... . 203

II Spesifikasi :
SNI 03-479R-199R Spesitikasi Aspal Emulsi Kationik. .......................................................................................... 207
SNI 03-4 799-199R Spesitikasi Aspal Cair Pengupan Sedang ................................................................................. 209
SNI 03-4R00-199R Spesitikasi Aspal Cair Penguapan Cepat ................................................................................. 211
SNI 03-6723-2002 Spesifikasi Bahan Pengisi unluk Campuran Beraspal ............................................................. 213
SNI 03-6749-2002 Spesitikasi Bahan Lapis Tipis Aspal (Latasir) ......................................................................... 214
SNI 03-6750-2002 Spesitikasi Bahan Laburan Aspal Satu Lapis (Burtu)
Dan .Bahan Laburan As pal Dua Lapis (Burda)......................................................................... 216
SNI 03-6751-2002 Spesitikasi Bahan Lapis Penetrasi Makadam ........................................................................... 221
SNI 03-6832-2002 Spesitikasi Aspal Emulsi .......................................................................................................... 225

III. Tata Cara:


SNI 03-1732-1989 Tata Cara Perencanaan Tebal Perkerasan Lentur Jalan Raya
dengan Analisa Metode Komponen ......................................................................................... 229
SNI 03-1737-1989 Tala Cara Pelaksanaan Lapis Aspal Beton (LASTON) untuk Jalan ray a................................. 253
SNI 03-2R44-1992 Tata Cara Pelaksanaan Survai Kondisi Jalan Beraspal............................................................. 263
SNI 03-2852-1992 Tala Cara Pelaksanaan Lapis Asbuton Agregat (Lasbutag).. ............................ ...... ..... ............. 269
SNI 03-3425-1994 Tata Cara Perencanaan Lapis Tipis Beton Aspal untuk Jalan Raya. ........................................ 275
v SNI 03-3978-1995 Tata Cara Pelaksanaan Beton Aspal Campuran Dingin dengan
Aspal Emulsi untuk Perkerasan Jalan ...................................................................................... 288
SNI 03-3979-1995 Tata Cara Pelaksanaan Laburan Aspal Satu Lapis (Burtu) untuk Permukaan Jalan ................ 293
SNI 03-3980-1995 Tata Cara Pelaksanaan Laburan Aspal Dua Lapis (Burda) untuk Permukaan Jalan ................ 302
SNI 06-6399-2002 Tata Cara Pengambilan Contoh Aspal...................................................................................... 311
SNI 06-6400-2000 Tata Cara Penentuan Koreksi Volume As pal Terhadap Volume Pada
Temperatur Standar ................................ ... ............... ...... ... ....... ................. .. ......... ... .................. 31 o
SNI 06-6472-2000 Tata Cara Penyiapan Contoh Uji Pencampuran Pembagian Cara Penempatan
(,ian Pengkondisian Ca.mpuran Beraspal di Laboratorium untuk Pengujian
Berdasarkan Kinerja. ... ............................ ... ......... .. ........................................ ... ............ ............ 321
SNI 03-6R37-2002 Tata Cara Mempercepat Pelapukan Aspal dengan Menggunakan
Tabung Pelapuk Bertekanan .. .... .............................................................. ........ .......... .. ....... ..... . 323
SNI 03-6838-2002 Tata Cara Penyiapan Contoh Uji Campuran Beraspal
Menggumikan AI at Pemadat Gyratori ....... :................. ......................................... .... .. .... ...... ... . 330
SNI 03-6888-2002 Tata Cara Pemeriksaan Pengolahan Campuran Aspal..................................... ....... ...... ... ...... ... 334
SNI 03-6890-2002 Tata Cara Pengambilan Contoh Campuran Beraspal ............................................................... 342
SNI 03-6895-2002 Tata Cara Pemulihan Aspal dari Larutan dengan Cant Abson ................................................. 345

ii /Jagitm 4: Aspal. Aspal Balli Buton (As/mum). Perkerasan }alan.


Daftar Berdasarkan Bagian dan Volume

METODA, T ATA CARA DAN SPESIFIKASI :


Bagian I Tanah; Longsoran.
Bagian 2 Batuan;.Sedimen; Agregat.
Bagian 3 Beton; Semen; Perkerasan Beton Semen.
Bagian 4 Aspal; Aspal Batu Buton (Asbuton); Perkerasan Jalan Beraspal.
Bagian 5 Air; Air Tanah.
Bagian 6 Air Bersih.
Bagian 7 Struktur.Bangunan.
Bagian 8 Bendung; Bendungan; Sungai; Irigasi; Pantai.
Bagian 9 Keselamatan Bangunan.
Bagian 10 Rumah dan Gedung; Perumahan.
Bagian II Lalu Lintas; Lingkungan Jalan; Sanitasi dan Persampahan
Bagian 12 Jembatan
Bagian 13 Kayu; Bahan Lain; Lain-lain

PEDOMAN/ PETUNJUK TEKNIK, DAN MANUAL:

Bagian 1: TANAH (Panduan Geoteknik)


Buku I : Proses Pembentukan dan Sifat-sifat Dasar Tanah Lunak.
Buku 2 : Penyelidikan Tanah Lunak : Desain dan Pekerjaan Lapangan.
Buku 3 : Pengujian Tanah Lunak : Pengujian Laboratorium.
Buku 4 : Pengujian Tanah Lunak : Disain dan Konstruksi

Bagian 2: IRIGASI (Standar Perencanaan Il"igasi)


I : Bagian Kriteria Perencanaan.
2 : Bagian Perencanaan Teknis.

Bagian 3 : RUMAH, GEDUNG DAN PERUMAHAN


I : Rumah dan Gedung; (Rumah Sederhana, Rumah Knock down dll).
2 : Perumahan (Harga Satuan)

Bagian 4: LAIN-LAIN
Tata Cara (Jalan, Permukiman, Pengairan, Jembatan, Lingkungan)

Bagian 5: AIR MINUM PERDESAAN (Sistem Penyediaan Air Minum Perdesaan)


Volume 1:

Perencanaan Pengelolaan Pengawasan


AB-D/ RE AB-0/0P AB-O/ LW

Spesitikasi Teknis (ST) 001 sltl OOH 001 001 s/J 007
Tata Cara (TC) 001 s/d 026 001 s/d 016 001 s/d016
Metode Uji (MU) 001 001 s/d 003 001 s/d 006

Bagian 6 : AIR MINUM PERKOTAAN (Sistem Penyediaan Air Minum Perkotaan)

1/agian 4: Aspal. A.1pa/ flatu /luton (Asl>won). l'nkcru.ll/11 .laltm. iii


Bagian 6: AIR MINUM PERKOTAAN (Sistem Penyediaan Air Minum Perkotaan)

Volume I
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-K/RE-SK AB-K/RE-RI AB-K/OP AB-KILW

Spsesifikasi Teknis (ST) 001 s/d 006 001 s/d 005 001 SID 023
Tata Cara (TC) 001 s/d 010

Volume II
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-K/RE-SK AB-K/RE-RI AB-K/OP AB-KILW
Tata Cara (TC) 001 SID 010 001 s/d 010 001 s/d 030 001 s/d 018

Volume III
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-K/RE-RT AB-K/OP AB-KILW
Spsesitikasi Tcknis (ST) 001 s/d 010
Tata Cara (TC) 031 s/d 051
Metode Uji (MU) 006 s/d 010

Volume IV
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-K/RE-RT AB-K/OP
Tata Cara (TC) 001 s/d 025
Metode Uji (MU) 001 s/d 017

VolumeV
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-KIRE-RT
Tata Cara (TC) 026 s/d 035

Volume VI
Studi Kelayakan Perencanaan Pengelolaan Pengawasan
AB-K/RE-RT
Tata Cara (TC) 036 s/d 052

iv Bagian 4: As, ,i/, A.f[WI Ballt Buton (Asbuton). Perkerasan ]a/an.


SNI 06-2432-1991
SK SNI M- 18-1990- F

METODE PENGUJIAN DAKTILITAS BAHAN-BAHAN ASPAL

BABI
DESKRIPSI

1.1. Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


1.1.1. Maksud Pengujian ini dapat dilakukan pada aspal keras atau cair.
Hasil pengujian ini selanjutnya dapat digunakan untuk
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam
mengetahui elastisitas bahan aspal.
pelaksanaan pengujian daktilitas bahan aspal.

1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan
Daktilitas aspal adalah nilai keelastisitasan aspal, yang
Tujuan metode ini adalah untuk mendapatkan harga
diukur dari jarak terpanjang, apabila antara dua cetakan berisi
pengujian daktilitas bahan aspal.
bitumen keras yang ditarik sebelum putus pada suhu 25oc dan
dengan kecepatan 50 mm/menit.

BABII
CARA PELAKSANAAN

2.1 Peralatan 4) dinginkan cetakan pada suhu ruang selama 30 sampai


Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : 40 menit laiu pindahkan seluruhnya ke dalam bak perendam
yang teiah disiapkan pada suhu pemeriksaan selama 30 menit;
I) termometer (lihat Lampi ran B);
kemudian ratakan contoh yang berlebihan dengan pisau atau
2) cetakan daktilitas kuningan; spatula yang panas sehingga cetakan terisi penuh dan rata.
3) bak perendam isi 10 liter, yang menjaga suhu tertentu
selama pengujian dengan ketelitian 0, I oc, dan benda uji dapat
2.3 Cara Pengujian
terendam sekurang-kurangnya I 00 m di bawah permukaan air;
bak tersebut diperlengkapi dengan pelat dasar berlubang yang Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai
diletakkan 50 mm dari dasar ba4< perendam untuk meletakkan berikut :
benda uji. I) diamkan benda uji pada suhu 25°C dalam bak perendam
4) mesin uji ketentuan sebagai berikut : selama 85 sampai 95 menit, kemudian lepaskan benda uji dari
pelat dasar dan sisi-sisi cetakannya;
(I) dapat menarik benda uji dengan kecepatan yang tetap;
(2) dapat menjaga benda uji tetap terendam dan tidak 2) pasanglah benda uji pada alat mesin dan tariklah benda
menimbulkan getaran selama pemeriksaan; uji secara teratur dengan kecepatan 50 mrn/menit sarnpai benda
uji putus; perbedaan kecepatan lebih atau kurang dari 5'1c rnasih
5) bahan methyl alkohol teknik atau glycerin teknik.
diizinkan; bacalah jarak antara pemcgang benda uji. pada saat
benda uji putus (dalam sentirnetcr); selarna pcrcobaan
2.2 Persiapan Benda Uji berlangsung bcnda uji harus selalu terendarn sckurang-
Benda uji adalah contoh aspal sebanyak I 00 gram yang kurangnya 25 rnrn dalarn air dan suhu harus dipertahankan tet;p
dipersiapkan sebagai berikut : (25°C ± 0,5°C);
I) lapisi semua bagian dalam sisi-sisi cetakan daktilitas dan 3) apabila benda uji rnenyentuh dasar rnesin uji atau
bagian atas pelat dasar dengan campuran glycerin dan dextrin terapung pada perrnukaan air rnaka pcngujian dianggap tidak
atau glycerin dan talk atau glycerin dan kaolin atau arnalgan; normal; untuk mcnghindari hal sernacarn ini rnaka berat jenis
kemudian pasanglah cetakan daktilitas di atas pelat dasar; air harus discsuaikan dcngan berat jenis benda uji dengan
mcnarnbah methyl alkohol atau glycerin. apabila pcrneriksaan
2) panaskan contoh aspal sehingga cair dan dapat dituang; normal tidak berhasil sctclah dilakukan _1 kali rnaka dilaporkan
untuk menghindarkan pemanasan setempat, lakukan dengan bahwa pcngujian daktilitas bitumen tcrsebut gaga!.
~hati; pemanasan dilakukan sarnpai suhu antara gooc -
i00°C di a!as titik Iembek; kemudian contoh disaring dengan
saringan No. 50 dan setelah diaduk, dituang dalam cetakan. 2.4 Laporan
3) pada waktu mengisi cetakan, contoh dituang hati-hati Laporkan hasil rata-rata dari 3 benda uji nonnal sebagai
dari ujung ke ujung hingga penuh berlebihan; harga daktilitas contoh tersebut.

/Jag ian 4 :A spa/, Aspai/Jaw/Jwon ( AS/lUTON ). l'<!rkt'i'a.IWI }a/an 1


SN I 06-2432-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

- r.E r" rc
-- )
r-1 .... ~. J
I
I

I I .1
A
H
r
G
0

GAMBAR 1
TERMOMETER

DAFTARl
SPESIFIKASI TERMOMETER

Termometer ASTM No. 63C 63 F

Daerah pengukuran -2°C ke 32°C 25op ke 850F

Skala terkecil 0,1°C 0,2°F

Skala terbesar 0,5°C ]Of

Kesalahan karena pembacaan skala pada


Bila distandarkan tidak akan melebihi 0,1°C 0,2°F

Standarisasi setiap 10°C setiap 20°F


~
Panjang seluruhnya B 37,8 mm sampai 37,8 mm sampai
38,4 mm 38,4 mm
--
Diameter batang c 7,0 mm sampai 7,0 mm sampai
8.0mm 8.0mm

Panjang bagian cairan D 25 mm sampai 25 mm sampai


35mm 35mm

Diameter bagian ujung E 6,0 mm sampai 6,0 mm sampai


7,0mm 7,0mm

Jarak ujung tempat cairan ke


pembagian skala pada 2°C 25°F
Jarak F 55 mm ke71 mm 55 mm ke 71 mm

Jarak ujung tempat cairan


sampai garis +32°C 85°F
Jarak G 25 mm ke 53 mm 25 mm ke 53 mm

Ruang penampungan cairan cincin gelas


Tanda pengenal ASTM PRECISION
-

2 Bagian 4 : Aspal, Aspal Bat11 Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2432-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

119 mm! 1 mm
, 16 mm
/ !. 0-25 mm
/

5.5-6.5 m m 31.5-32.5 mm

6.8 - 7.2 r:om 4 jt--

GAMBAR2
CETAKAN DAKTILITAS

Ba~:in 4 : A spa/, Aspalllatu flu ton (ASH UTON ). Perkera.\Wl }a/an 3


SNI 06-2432-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

CONTOH ISIAN FORMULIR

Prt. No. Terima Tanggal 25-1-1990


Contoh dari PALEMBANG Dikerjakan tgl. 26-1-1990
Jenis contoh AC 801100 Selesai Tanggal 26-1-1990

Pemeriksa TON NY

PENGUJIAN DAKTILITAS

Pembukaan Contoh dipanaskan Pembacaan waktu Pembacaan suhu


contoh Mulaijam 07.30 oven
Selesai jam 08.00 Temp. = l30°C

Mendinginkan Didiamkan pd. suhu


contoh ruang.
Mulaijam 08.00
Selesaijam 09.00

Mencapaisuhu Direndam pada Pembacaan suhu


pemeriksaan pada 25oc waterbath.
Mulaijam 09.00 Temp. 250 C
Selesaijam
• 11.00 ....... oc

Pemeriksan Daktilitas pd. 25°C Pembacaan suhu


Mulaijam 11.00 alat
Selesaijam 11.45 Temp.= 250 C

Daktilitas pada 25oc Pembacaan Pengukur


5 em per menit pada alat

Pengamatan I > 140


II > 140

Rata-rata > 140

Kesulitan: Tanda tangan pemeriksa:


I ......................................... .
Diperiksa oleh,

< IR. TJITnK W.S. l

4 Bagian 4: Aspa/, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 06-2433-1991

METODE PENGUJIAN TITIK NYALA DAN TITIK BAKAR


DENGAN CLEVELAND OPEN CUP
BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Tnjuan Pengujian ini dilakukan terhadap aspal dan semua jenis
minyak bumi, kecuali minyak bakar dan bahan Jainnya yang
mempunyai titik nyala open cup kurang dari 79°C. Hasil
1.1.1 Maksud
pengujian ini selanjutnya dapat digunakan untuk mengetahui
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam sifat-sifat bahan terhadap bahaya api, pada suhu mana bahan
relaksnaan pengujian titik nyala dan titik bakar bahan aspal akan terbakar atau menyala.
dengan cleveland open cup.
1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan
Beberapa pengertian dapat dijelaskan sebagai berikut :
Tujuan metode ini adalah mendapatkan besaran cara titik
I) titik nyala adalah suhu pada saat terlihat nyala singkat
nyala dan titik bakar bahan aspal dengan cleveland open cup.
kurang dari 5 deti~ pacta suatu titik diatas permukaan aspal;
2) titik bakar adalah suhu pada saat terlihat nyala
1.2 Ruang Lingkup sekurang-kurangnya 5 detik pada suatu titik pada permukaan
aspal.

BABII
CARA PELAKSANAAN

2.1 Peralatan I) letakkan cawan di atas pel at pemanas dan aturlah sumber
Peralatan yang dipakai dalam metode ini adalah sebagai pemanas sehingga terletak di bawah titik tengah cawan;
berikut: 2) letakkan nyala penguji dengan poros padajarak 75 mm
I) termometer (lihat Lampiran B); dari titik tengah cawan;
2) cleveland open cup adalah cawan kuningan dengan 3) tempatkan termometer tegak lurus di dalam benda uji
bentuk dan ukuran tertentu (lihat Gambar 2) pada Lampiran B; dengan jarak 6,4 mm di atas dasar cawan dan terletak pada
satu garis yang menghubungkan titik tengah cawan dan titik
3) pelat pemanas, terdiri dari logam untuk meletakkan
poros nyala penguji; kemudian aturlah sehingga poros
cawan cleveland;
termometer terletak pada jarak 1/4 diameter cawan dari tepi;
4) sumber pemanasan, pembakaran gas a tau tungku listrik,
4) tempatkan penahan angin di depan nyala penguji;
atau pembakar alkohol yang tidak menimbulkan asap atau nyala
di sekitar bagian atas cawan; 5) nyalakan sumber pemanas dan aturlah pemanasan
sehingga kenaikan suhu menjadi ( 15 ± I )°C per men it sampai
5) penahan angin, alat yang menahan angin apabila
benda uji mencapai suhu 56°C di bawah titik nyala perkiraan;
digunakan nyala sebagai pemanasan;
6) kemudian aturlah kecepatan pemanasan 5°C sampai 6°C
6) nyala penguji, yang dapat diatur dan memberikan nyala
per men it pad a suhu an tara 56°C dan 28°C di bawah titik nyala
dengan diameter 3,2 sampai 4,8 mm, dengan panjang tabung
perk iraan;
75mm.
7) nyalakan nyala penguji dan at uriah agar diameter nyala
penguji tersebut menjadi 3,2 sampai ~.8 mm;
2.2 Persiapan Benda Uji
8) putarlah nyala penguji sehingga melalui permukaan
Benda uji adalah contoh aspal sebanyak ± 100 gram yang cawan (dari tepi ke tepi cawan) dalam waktu satu detik; ulangi
dipersiapkan dengan cara sebagai berikut : pekerjaan tersebut setiap kenaikan 2°C;
I) panaskan contoh aspal pada suhu ± 140°C sampai cukup 9) lanjutkan pekerjaan 2.3.6) dan 2.3.8) sampai terlihat
cair; nyala singkat pada suatu titik di alas perrnukaan benda uji;
2) kemudian isilah cawan cleveland sampai garis batas bacalah suhu pada termometer dan catat;
(Ianda pengisian pada Gambar 2) dan hilangkan (pecahkan) 10) lanjutkan pekerjaan 2.3.9) sampai terlihat nyala yang
gelembung udara yang ada pada permukaan cairan. agak lama sekurang-kurangnya 5 detik di atas permukaan benda
uji; bacalah suhu pada termometer dan catat;
2.3 Cara Pengujian II) pemeriksan yang tidak memenuhi syarat toleransi.
Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut : dianggap gaga) dan harus diulang.

Bagian 4: Aspa/, Aspa/ Batu/Juton (ASBUTON!. Perkerasa11 Jalali 5


SNI 06-2433-1991

TABEL 2.4Laporan
DAFTAR TOLERANSI SUHU Laporkan hasil rata-rata pemeriksaan ganda (duplo) sebagai
titik nyala benda uji, dengan toleransi tersebut di atas.
Titik nyala Ulangan oleh Ulangan oleh
dan satu orang de- beberapa orang
titik bakar ngan satu alat dengan satu alat

Titik nyala
175°C sampa1 8°C (I5°F) I7°C (30oF)
550°F

Titik bakar 8°C (15°F) I4°C (25°F)


Ce5•Fi aan

LAMPIRANB

1
i
rE LAIN-LAIN
_C c
...,.
T t J r

r

e
GAMBAR 1
TERMOMETER

DAFTAR 1
SPESIFIKASI TERMOMETER

Termometer ASTM No. II C


Daerah pengukuran 6°C sampai + 4000C
pemeriksaan pada suhu
Skala terkecil 2°C
Skala terbesar 10°C
Kesalahan karena pembacaan skala
(Maksimum) 2°C
Panjang seluruhnya B 308 mm
Diameter batang c 6.0 sampai 7.0 mm
Diameter bagian ujung E 4.5 sampai 6.0 mm
Panjang bagian tempat cairan D 7.5 sampai I 0 mm
Jarak ujung bawah tempat cairan ke
garis skala IOOC
Jarak F 49 sampai 56 mm
Jarak ujung bawah tempat cairan
garis skala 360°C
Jar a k G 237 sampai 254 mm
Ruang penampungan cairan cincin gelas
Tanda pengenal ASTM SAYVIS

6 Bagian4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2433-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

kun1ngan

tan da p~ng1sa - -...


E
E
0'>
m
...,
I

0'>

31-32.5 mm
14.3- 15.9 mm ..,
N

----
6 2. 7- 64.3 m m

67.5 - 69 mm •

GAMBAR2
CLEVELAND OPEN CUP

152.4 mm d1a

69 mm d1a

55·6 mm d1a E
E
E E
~

ID

Log.am
Q)
d
L----- as bcs

GAMBAR3
PELAT PEMANAS

Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan 7


SNI 06-2433-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

c
NVALA PENGUJI ~

c=~r-,CAWN
C>=;:~tJm'F-f pEL AT PE MAN .... s

A F

sumbt:r gas

m1hmt:tt:r
m1n max

A-Oiam~:tr 3,2 1.,8


B-Rad IUS 152 nom1nal
C-Oiamt:tt:r 1, 6 nom1n al
0 2
E 6 7
F-01 amf!t t:r 0,8 nom1nal

GAMBAR4
ALAT CLEVELAND OPEN CUP

8 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2434-1991
SK SNI M - 20 - 1990 - F

METODE PENGUJIAN TITIK LEMBEK ASPAL DAN TER


BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan tujuan 1.2 Ruang Lingkup
1.1.1 Maksud Ruang lingkup pengujian ini adalah menentukan titik
Metode ini dimaksudkan sebagai aeuan dan pegangan dalam lembek aspal padat dan ter dengan eara ring and ball. Hasil
pelaksanaan pengujian titik lembek aspal dan ter. pengujian ini selanjutnya dapat digunakan untuk menentukan
kepe'kaan aspal terhadap suhu.

1.1.2 Tujuan
1.3 Pengertian
Tujuan metode ini adalah untuk menentukan angka titik
lembek as pal dan ter yang berkisar 30°C sampai 200°C dengan Yang dimaksud dengan titik lembek adalah suhu pada saat
eara ring and ball. bola baja, dengan berat tertentu, menurut Gambar 2, 3, dan 4
mendesak turun suatu lapisan as pal atau ter yang tertahan dalam
einein berukuran tertentu, sehingga aspal atau tersebut
menyentuh pel at dasar yang terletak di bawah einein pada tinggi
25,4 mm, sebagai akibat keeepatan pemanasan tertentu.

BABII
CARA PELAKSANAAN
2.3 Cara Pengujian
2.1 Peralatan Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut :
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : I) pasang dan aturlah kedua benda uji di atas dudukannya
I) termometer; dan letakkan pengarah bola di atasnya; kemudian masukkan
seluruh peralatan tersebut ke dalam bejana gelas.
2) einein kuningan;
2) isilah bejana dengan air suling baru, dengan suhu
3) bola baja diameter 9,53 mm, berat 3,50 ± 0,05 gram
(5 ± I )°C sehingga tinggi permukaan air berkisar an tara I 01,6
4) alat pengarah bola; mm sampai 108 mm;
5) bejana gelas, tahan pemanasan mendadak dengan di- 3) letakkan termometer yang sesuai untuk pekerjaan ini di
ameter dalam 8,5 em dengan tinggi sekurang-kurangnya 12 em, antara kedua benda uji (kurang lebih 12,7 mm dari tiap cincin);
kapasitas 800 mi.· periksa dan aturlahjarak antara permukaan pelat dasar dengan
6) dudukan benda uji; dasar benda uji sehingga menjadi 25.4 mm;
7) penjepit. 4) letakkan bola-bola baja yang bersuhu S°C di atas dan
di tengah permukaan masing-masing benda uji yang bersuhu
S°C menggunakan penjepit dengan memasang kembali
2.2 Persiapan Benda Uji.
pengarah bola; tahan tempetaru S°C ± I °C selarna IS rnenit;
Benda uji adalah aspal atau ter sebanyak 25 gram yang
S) panaskan bejana sehingga kcnaikan suhu menjadi S°C
dipersiapkan dengan eara sebagai berikut :
per rnenit; kecepatan pemanasan ini tidak boleh diambil dari
I) panaskan eontoh perlahan-lahan sambi I diaduk terus kecepatan pemasan rata-rata dari awal dan akhir pekerjaan ini;
menerus hingga eair merata, dengan ketentuan pemanasan dan untuk 3 men it yang pcrtama perbcdaan kecepatan pcmasan tidak
pengadukan dilakukan perlahan-lahan agar gelembung- boleh melebihi 0,5°C;
gelembung udara tidak masuk;
6) apabila kcccpatan pcmanasan mclebihi kctentuan dalam
2) suhu titik lembeknya dan untuk aspal tidak melebihi 2.3.S maka pckcrjaan diulangi;
I I I °C di atas titik lembeknya;
7) apabila dari suatu pckcrjaan duplo pcrbcdaan suhu dalam
3) waktu untuk pemanasan ter tidak melebihi 30 menit cara pcngujian ini mclcbihi I °C maka pekerjaan diulangi.
sedangkan untuk as pal tidak melebihi 2 jam;
4) panaskan 2 buah einein sampai mencapai suhu tuang
2.4 Laporan
contoh, dan letakkan kedua cincin diatas pelat kuningan yang
telah diberi lapisan dari campiran talk dan glycerol; Ikhwal yang dilaporkan, mcliputi :
5) tuangkan contoh ke dalam dua buah cincin; diamkan I) suhu pada saat sctiap bola mcnycntuh pel at dasar;
pada suhu sekurang-kurangnya 8°C dibawah titik lembeknya 2) suhu titik lcmbck bahan bersangkutan dari hasil
sekurang-kurangnya selama 30 menit; pcngamatan rata-rata dan bulatkan sampai 0,5°C tcrdekat untuk
6) setelah dingin; ratakan permukaan contoh dalam cincin tiap percobaan ganda (duplo).
dengan pisau yang telah dipanaskan.

/lagicm 4: Aspul, A.l"fltllllutu lllllon (ASI/l!TON). Pakaa.wm Julan 9


SNI 06-2434-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

l
l
rE r~ rc
T l J
... rJ.-~ J
I
~
.
-·-H

GAMBAR 1
TERMOMETER

DAFTAR
SPESIFIKASI TERMOMETER

Nama ASTM Softening Point


Point ASTM High Softening

Termometer ASTM No. 15C 15 F 15C 16 F

Terendam seluruh seluruh seluruh· seluruh

Daerah Pengukuran 2°C sampai 30°F sampai 30°C sampai 85°F sampai
80°C 180°F 200°C 392°F
Skala terkecil 0,2°C 0,5°F 0,5°C 1°F
Skala terbesar JOC 1°F 5°C woF
Kesalahan karena pembacaan 0,2°C 0,4°F 0,3°C 0,5°F
skala (maksimum)

Standarisasi es dan setiap es dan setiap setiap setiap


20°C 40°F 40°C 70°F

Panjang seluruhnya B 397mm 397mm

Diameter batang C6,0 sampai 7.0 mm 6,0 sampai 7,0 mm

Diameter bagian Ujung E 4,5 sampai 5,5 mm 4,5 mm sampai 5,5 mm

Panjang bagian cairan D 9,0 sampai 14 mm 9,0 sampai 14 mm

Jarak ujung bawah tempat 0°C 32°F 30°C 86°F


cairan ke garis
I
F75 sampai 90 mm 75 sampai 90 mm

Derajat pad a jarak

G
80°C

333 sampai 354 mm


176°F 200°C
I
333 sampai 354 mm
392°F

Ruang penampungan cairan cincin gelas cincin gelas cincin gelas I cincin gelas

10 Bag ian 4 :Aspal. A spa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalnn


SNI 06-2434-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

120°
\

' '.......
--.... -
/
..,/

l.!l..!_5~ _!!! !!! -

--.- 23.02 6 mm
-~
21.61.1, mm

GAMBAR2 GAMBAR3
CINCIN TERBUAT DARI KUNINGAN ALAT PENGARAH BOLA

-- - - - mm
- - 76.200 - - ~ - - - ---
15.558 ~ mm -15.558 f- m m
fa:w.tl ,.,, ffll
ftA :

~- --it
GAMBAR4
DUDUKAN BENDA U.JI

llagia11 4: Aspa/, A.1pa/ !Iaiii IJIIIOII (,\Sill/TON!, l'a/..au.IWI.falall 11


SNI 06-2434-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Prt. No. Nama pemeriksa


Contoh dari I. WINNE
Jenis contoh AC 80/100
Terima tgl. 25-1-1990
Dikerjakan tgl. : 26-1-1990
Selesai tgl. 28-1-1990

PENGUJIAN TITIK LEMBEK

Pembukaan Contoh dipanaskan Pembacaan waktu Pembacaan suku


contoh Mulaijam 07.30 oven
Selesaijam 08.00 Temp. = 13ooc

Mendinginkan Didiamkan pada suhu


contoh ruang
Mulaijam 08.00
Selesaijam 09.00

Mencapai Direndam pada suhu Pembacaan suhu


suhu 5°C Iemari es
. Temp.= soc
Pemeriksaan Mu1aijam 09.00
Se1esaijam 09.15

Pemeriksaan Titik 1embek


Mu1aijam 09.15
Selesai Jam 09.35

Suhu yang diamati Waktu (detik) Titik 1embek oc


No.
oc Of I II I II
5 41 6 -
10 50 65 50
15 59 122 120
20 68 184 185
25 77 245 240
30 86,6 303 302
35 95 360 365
40 104 422 427
45 113 484 486
50 122 488 490 46.0-46.0 45.8-46.0

Kesulitan Diperiksa oleh,


Tanda tangan pemeriksa
1. WINNE
2 .................................. . ( IR. TRTRK W.S. )

12 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 06-2438-1991
SK SNI M - 27 - 1990 - F

METODE PENGUJIAN KADAR ASPAL

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


1.1.1 Maksud Pengujian ini dilakukan terhadap bahan-bahan yang
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam mengandung aspal. Hasil pengujian ini dapat dilakukan untuk
pelaksanaan pengujian kadar aspal dari bahan-bahan yang pengendalian mutu bahan aspal yang akan digunakan, sekaligus
mengandung aspal. bahan masukan perencana dan pelaksana pembangunan jalan.

1.1.2 Tujuan 1.3 Pengertian


Tujuan metode ini adalah mendapatkan nilai kadar aspal Beberapa pengertian dapat dijelaskan sebagai berikut :
dari bahan-bahan yang mengandung aspal. 1) kadar aspal adalah perbandingan antara berat aspal
dengan berat total bahan yang mengandung as pal dikali 100%.
2) filtrat adalah bagian larutan yang jernih dari pekerjaan
(proses) penyaringan.

BABII
CARA PELAKSANAAN

2.1 Peralatan
Peralatan yang dipergunakan adalah sebagai berikut : 2.3 Cara Pengujian
I) Gooch crucible adalah cawan porselin berdiameter atas Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut:
44 mm, mengecil ke bawah berdiameter dasar sekurang- I) timbanglah bejana berkapasitas 150 ml;
kurangnya 36 mm dengan tinggi bag ian dalam crucible 28 mm;
2) masukkan benda uji ke dalam bejana tersebut dan tuangkan
2) alas asb~ dengan panjang serat kira-kira I em, yang 100 ml trichlor ethylen sedikit dcmi sedikit sambil diaduk
telah dicuci dengan asam (HCI); sehingga bitumen larut;
3) tabung penyaring berdiameter dalam 40-42 mm; 3) tutup bejana dengan gelas arloji selama 15 menit:
4) labu penyaring; 250 ml atau 500 ml yang berdinding 4) persiapan cawah Gooch;
tebal;
(I) masukkan tabung penyaring dalam mulut labu penyaring
5) tabung karet untuk menahan cawan Gooch; dan;
6) oven yang dilengkapi dengan pengatur suhu untuk (2) masukkan cawan Gooch ke dalam tabung penyaring:
memanasi sampai (I I 0 ± 5)°C;
(3) hubungkan labu penyaring dcngan pompa harnpa udara:
7) pembakar gas;
(4) isi cawan Gooch dengan suspensi asbes dalam air:
8) pompa hampa udara (vacuum pump);
(5) isaplah dcngan pompa hampa udara. hingga terbentuk
9) neraca analitik kapasitas (200 ± 0,00 I) gram; lapisan halus ashes pada dasar cawan Gooch;
I O)desikator; (6) angkat dan bakarlah cawan Gooch dengan pcmb;1kar
II) caw an penguap porselin; gas;
12)saringan diatome; (7) dinginkan cawan Gooch dalam desikator:
13)gelas arloji (watch glasses). (H) timbang;
(9) ulangi pckcrjaan no ( 6) s/d (X) sampai mcndapatkan
2.2 Persiapan Benda Uji asbes kering sebanyak (0,5 ± I) gram:
Benda uji adalah contoh yang mengandung aspal yang telah (I 0) masukkan caw an Gooch terse but ke dalam tabung
dikeringkan dibawah suhu penguapan air sekurang-kurangnya penyaring;
2 gram. Apabila contoh aspal tersebut keras tumbuklah (II) tuangkan larutan bitumen dan trichlor cthylen ke dalam
sekurang-kurangnya 4 gram sampai hal us dan ambillah 2 gram cawan Gooch yang tclah dipcrsiapkan;
sebagai benda uji.

/Ja~:in 4 : Aspol. Aspol Balli /Iuton ( AS/lUTON ). Perkem.HIII Jalon 13


SNI 06-2438-1991

( 12) isaplah dcngan pumpa hampa udara pcrlahan-lahan terhadap berat endapan yang tidak tertahan dalam cawan Gooch.
hingga tcrbcntuk en .Iapan pada dasar cawan Gooch;
( 13) hcrsihbn .;isa-sisa cndapan dalam bcjana dengan 2.4 Perhitungan
trichlor cthylcn dar1 pindahkan scluruhnya ke dalam cawan
Dalam perhitungan selain dihitung kadar bitumen, dapat
Gooch sampai tiltral mcnjadi jcrnih;
juga dihitung kadar bahan mineral dan sisanya. Cara
( 14) isaplah dcngan pompa hampa udara sampai endapan perhitungannya adalah sebagai berikut :
tampak kcring:
(15) pindahkan cawan Gooch dari tabung penyaring; A- (B +D)
( 16) cucilah bagian bawah dengan trichlor ethylen untuk Aspal: X= - - - - x (100 (%) ........................... (I)
menghilangkan sisa tiltrat yang menempel; A
(17) masu~.kn l:c dalam oven pada suhu (110 ± 10)°C
selama 20 mcnit untuk menghilangkan sisa-sisa trichlorethylen; C+D
Bahan mineral : Y = - - - X 100(%) ..................... (2)
(I li) timbanglah sctelah didinginkan dalam desikator (b).
A
5) keringkan oejan.1 terse but dalam oven pada (II 0 ± I 0)°C
dan timbanglah sampai berat tetap; tambahkan berat tersebut Sisa = 100- (X+ Y) (%) ............................................... (3)
(H) sebagai knreksi. kepada endapan yang tertinggal dalam
cawan Gooch; Keterangan :
6) bila diperlukan penentuan kadar mineral, maka cawan A = berat benda uji bebas air;
Gooch dipijarkan sehingga menjadi cerah, kemudian B = berat endapan;
timbanglah setelah didinginkan dalam desikator 0 (C); C = berat endapan setelah dipijarkan;
7) apabila da;am cawan Gooch terdapat mineral karbonat, D = berat total koreksi;
tambahkan beberapa tetes ammonia karbona!; keringkan pada
suhu (II 0 ± I 0)°C di dalam desikator; D=B+H-C .................................................. (4)
8) masukkan tiltrat dari labu penyaring dalam cawan dan
a tau
cucilah labu deng< n trichlor ethylen kemudian masukkan
lanitan tersebt..t ke <lalam cawan; .................................................. (5)
D=B+H-J
9) uapkan trichlor ethylen dalam cawan tersebut hingga kering,
kemudian pijarkan sisa trichlor ethylen dalam cawan hingga
tidak nampak lagi titik hitam atau titik pijar; 2.5 Laporan
10) timbanglah segera setelah didinginkan dalam desikator; Kadar bitumen dilaporkan dalam prosen, demikian pula
kadar mineral atau sisanyajuga dilaporkan dalam prosen.
II) penambahan berat caw an diperhitungkan sebagai koreksi

14 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SN I 06-2438-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

P~ng•kat
lc a r~ t
Tabung p~nyar•g

P~nutp kar~t

Labu p~nyar1g

GAMBAR I
ALAT PENYARING ASPAL
LAMPIRANB

Bagian 4: Aspal, Aspal Baiii/Jwcm (ASHUTON), Perkna.wm Jala11 15


SNI 06-2438-1991

LAIN-LAIN

CONTOH IS1 AN I<'ORMULIR

(Nama I nstansi/Jaw .ttan)

PRT. No. Terima Tanggal 25-1-1990


Contoh dari Dikerjakan Tgl. 27-1-1990
Jenis contoh AC 80/106 Selesai Tgl. 27-1-1990

Pemeriksa
1 Tuti

PENGUJIAN KELARUTAN DALAM C2 HCLJIKADAR ASPAL

Pembukaan contoh Contoh dipanaskan Pembacaan waktu Pembacaan suhu


Mulaijam 08.30 oven
Selesai jam 09.00 Temp.: ....... oc
Pemeriksaan
I. - Penimbangan Mulaijam 09.00
- Pelarutan Selesai jam 11.00
2. Menyaring Mu1aijam 11.00
Selesaijam 11.30
3. - Pengeringa'l Mulaijam 11.30
- Penimbangan Selesai jam 12.30

Berat erlemeyer +-as pal = 104.5017 gr 100.5027 gr


Berat erlemeyer kosong = 102.4188 gr 98.4125 gr

Berat aspal = 2.0325 gr 2.0902 gr


Cawan Goach + endapan = 12.2180 g 12.2278 gr
Cawan Goach kosong = 12.2125 gr 12.2228 gr

Berat endapan = 0.0055 gr 0.0050 gr


atau = 0.2641 % 0.2392 %
Rata-rata = 0.2516 %
Kelarutan/kadar aspal =100- 0.2516 = 99.7484 %

Kesulitan: Tanda tangan pemeriksa :


I. Tutik

Diperiksa oleh,

( IR. TJITJIK W.S. )

16 Bagian 4: Aspa/, Aspal Baltl Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-2439-1991
SK SNI M - 28 - 1990 - F

METODE PENGUJIAN KELEKATAN AGREGAT TERHADAP ASPAL

BAB I
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Tujuan 1.2 Ruang Lingkup


Pengujian ini dapat dilakukan terhadap semua jenis bahan
1.1.1 Maksud yang digunakan sebagai agregat bahan jalan dan campuran
aspal. Hasil pengujian ini selanjutnya dapat digunakan dalam
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam
pengendalian mutu agregat pada pembangunan jalan.
pelaksanaan pengujian kelekatan agregat terhadap aspal.
1.1.2 Tujuan
1.3 Pengertian
Tujuan metodt ini adalah menentukan angka kelekatan agregat
terhadap aspal. Yang dimaksud dengan kelekatan agregat terhadap aspal
adalah persentase luas permukaan agregat yang terselimut aspal
terhadap keseluruhan permukaan.

BABII
CAlRA PELAKSANAAN

2.1 Peralatan 3) aduk aspal dan benda uji sampai merata dengan spatula
Peralatan yang digunakah adalah sebagai berikut : selama 2 menit;
I) wadah untuk mengaduk, kapasitas minimal 500 ml;
TABEL 1
2) timbangan dengan kapasitas 200 gram, ketelitian 0, I gram;
SUHU CAMPURAN ASPAL
3) pisau pengaduk dari baja (spatula) Iebar 25 mm panjang
IOOmm;
4) tabung gelas kimia (beker) kapasitas 600 ml; MATERIAL TEMPERATUR
5) oven, yang dilengkapi dengan pengatur suhu untuk
memanasi sampai ( 150 ± I )OC; Aspal cair, grade 30 dan 70 Suhu Ruang
6) saringan 6,3 mm (1/4") dan 9,5 mm (3/8"); Aspal cair, grade 250 35 ± 2°C
7) termometer Iogam ± 200°C dan± JOOOC; Aspal cair, grade 800 52± 2°C
8) air suling dengan pH 6,0 sampai 7,0. Aspal cair, grade 3000 68 ± 2oC

2.2 Persiapa1. Bcnr~a Uji 4) Masukkan adukan beserta wadahnya dalam oven pad a suhu
Cara menyiapkan benda uji : 60°C selama 2 jam, selama proses ini lubang angin pad a oven
harus dibuka;
I) benda uji adalah agregat yang lewat saringan 9,5 mm
(3/8") dan tertahan pada saringan 6,3 mm ( 1/4") sebanyak kira- 5) keluarkan adukan beserta wadahnya dari oven dan aduk lagi
kira IOOgram; sampai dingin (suhu ruang) selanjutnya agar diperhatikan hal-
hal sebagai berikut :
2) cucilah dengan <ir suling, keringkan pada suhu ].1(} ±soc
hingga berat tidak berubah Iagi (constant); simpan di dalam (I) penyelimutan terhaclap agregat harus sempurna, tidak
tempat yang tertutup rapat dan siap untuk diperiksa; boleh ada gelembung-gelembung udara;
3) untuk pelapisan agregat basah perlu ditentukan berat jenis (2) bila keaclaan tersebut tidak tercapai, kemudian panaskan
kering permukaan jenuh (SSD) dan penyerapan dari agregat adukan tersebut sampai agregat diselimuti aspal dengan
kasar. sempurna;
6) pinclahkan aclukan tersebut ke dalam tabung gelas kimia:
2.3 Cara Pengujian 7) isi dengan air suling sebanyak 400 ml:
2.3.1 Pelapisan Agn:gat Kering Dengan Aspal Cair (Cut-Back) 8) diamkan pad a suhu ruang selama 16 sampai 18 jam;
Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai 9) ambil selaput aspal yang mengambang di permukaan air
berikut: dengan ticlak mengganggu agregat di dalam tabung:
I) masukkan 100 gram benda uji, ke dalam wadah; 10) clengan melihat dari atas menemhus air, perkirakan
prosentase luas permukaan yang masih terselimuti aspal.
2) isi aspal sebanyak 5,5 ± 0,2 gram yang telah dipanaskan
pada suhu yang sesuai dengan (Tabel I).

Bcz!:ian 4 : A spa/, Aspal /Jat11 Bill on (AS/JUTON 1. Pnkem.wm Jala11 17


SNI 03-2439-1991

2.3.2 Pelapisa.1 Agrcgat Kering Dengan Aspal Emulsi Cepat 4) tambahkan 5,5 ± 0,2 gram aspal yang telah dipanaskan
Mengendap (RS). Sedang Mengendap (MS), Lambat sampai suhu yang diperlukan (lihat TABEL I);
Mengendap (SS). Urutan prosese dalam pengujian ini adalah 5) aduk sampai merata sehingga benda uji terselimuti aspal.
sebagai berikut : Pengadukan tidak boleh lebih dari 5 menit;
1) masukkan 100 gram benda uji. masukkan ke dalam 6) selanjutnya lakukan seperti pada 2.3.1.(6) sampai
wadah; dengan 2.3.1.(10).
2) isikan aspa1 emulsi sebanyak 80 ± 0,2 gram pada suhu 2.3.4 Pelapisan Agregat Kering Dengan Aspal Keras :
ruang tanpa diaduk;
I) masukkan I 00 gram benda uji, masukkan ke dalam
3) masukkan ke da1am oven pada suhu 135°C selama 5 wadah;
men it;
2) panaskan wadah beserta benda uji selama I jam dalam
4) ke1uarkan benda uji beserta wadah dan aduk sampai oven pada suhu tetap antara 140oC ± 5°C;
merata sehingga benda uji terselimuti aspa1;
3) masukkan aspal yang sudah panas 5,5 ± 0,2 gram;
5) 1akukali seperti pada 2.3.1.(4), tetapi pada suhu 135°C;
4) aduk sampai merata dengan spatula yang sudah dipanasi
6) lakukan seperti pada 2.3.1.(5); selama 2 - 3 menit sampai benda uji terselimuti aspal;
7) selanjutnya Jakukan seperti 2.3.1.(6); sampai dengan 5) diamkan sampai mencapai suhu ruang;
2.3.1.( I 0).
6) pindahkan benda uji yang sudah terselimuti aspal ke
2.3.3 Pelapisan Agregat Basah Dengan As pal Cair (Cut-back): dalam tabung gelas kimia kapasitas 600 mi.
Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut :
I) masukkan I 00 gram benda uji, masukkan ke dalam 2.4 Laporan
wadah;
Laporkan perkiraan luas permukaan benda uji yang masih
2) isikan 2 ml air suling; terselimuti aspal dengan angka lebih dari 95% atau kurang dari
3) aduk p;,Lla sv~u ruang sampai benda uji menjadi basah 95%.
secara merata;

18 Bagian 4: Aspal. Aspa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2440-1991
SK SNI M- 29-1990- F

METODE PENGUJIAN KEIDLANGAN BERAT MINYAK


DAN ASPAL DENGAN -CARA A

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


1.1.1 Maksud Metode pengujian ini dilakukan terhadap aspal dengan
Metode ini dimal:sudkan sebagai acuan dan pegangan dalam mencari besaran kehilangan berat minyak dan aspal dengan
pelaksanaan pengu.iian kehilangan berat minyak dan aspal cara A yaitu cara lapisan tipis. Selanjutnya hasil pengujian ini
dengan cara pemanasan dan tebal tertentu. digunakan untuk mengetahui stabilitas aspal setelah pemanasan.
Selain itu dapat digunakan untuk mengetahui perubahan sifat
fisik as pal selama dalam pencampuran panas di AMP pada suhu
1.1.2 Tujuan 163°C yang dinyatakan dengan penetrasi, daktilitas dan
Tujuan metode ini adalah menentukan kehilangan berat kekentalan.
minyak dan aspal, yang dinyatakan dalam persen berat semula.
1.3 Pengertian
Yang dimaksud dengan penurunan berat minyak dan aspal
adalah selisih berat sebelum dan sesudah pemanasan pada tebal
tertentu pada suhu tertentu.

BABII
CARA PELAKSANAAN

2.1 Peralatan I) letakkan benda uji di atas pinggan setelah oven mencapai
Peralatan yang dipergunakan adalah sebagai berikut : suhu ( 163°C ± I O)C;
I) termometer (lihat Lampiran B); 2) pasanglah termometer pada dudukannya sehingga
terletak pada tengah-tengah antara pinggir pinggan dan poros
2) oven y<'ng dilengkapi dengan :
(sumbu) dengan ujung 6 mm di atas pinggan:
(I) pengatur suhu untuk memanasi sampai ( 180°C ± I 0 )C;
3) ambillah benda uji dari dalam oven setelah 5 jam sampai
(2) pinggan Jogam berdiameter 35 em, menggantung pada 5 jam 15 men it:
oven pada poros vertikal dan berputar dengan kecepatan 5
4) dinginkan benda uji paua suhu ruang. kemudian
sampai 6 putaran per menit;
timbanglah dengan ketelitian ().()I gram (B):
3) cawan baja tahan karat atau· aluminium berbentuk
5) apabila hasil pemeriksaan tidak scmuanya sama rnaka
silinder dengan dasar yang rata; ukuran dalam :diameter 140
benda uji dengan hasil yang sama dikelompokkan untuk
mm, tinggi 9,5 mm dan tebal 0,64 mm- 0,76 mm.
pemeriksaan ulang.
4) neraca analitik, dengan kapasitas (200 ± 0,001) gram.

2.4 Perhitungan
2.2 Persiapau Bcn1la Uji
Benda uji adalah minyak atau aspal sebanyak ± 100 gram, A-B
yang dipersiaJ:kan dengan cara sebagai berikut:
Hitunglah pcnurunan bcrat =
A
I) aduklah contoh minyak atau aspal serta panaskan bila
perlu untuk mendapatkan campuran yang merata:
2) tuangkan coutoh kira-kira (50,0 ± 0,5) gram K.c dalam dimana A = hcrat hcnda uji scmub
cawan dan setelah uingin timbanglah dengan ketclitian 0,01 B = bcrat bcnda uji sctcbh pcmanasan
gram (A);
3) benda uji yang diperiksa harus bebas air; 2.5 Laporan
4) siapkan benda uji ganda (duplo). Laporkan basil pcmcriksaan ganda (duplol sampai 3 angLt
dibclakang koma.
2.3 Cara Pengujian
Urutan proses d<clam pengujian ini adalah scbagai bcrikut :

/lag ian 4 :A spa/, A spa/ llafll lllllon ( AS/ll!Tl JN ). 1'1'1'/...eru.IWI .falun 19


SNI 06-2440-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

r[ rK r- c
'
T
l l

.~J'
J
I
J
A

f
c;

GAMBAR 1
TERMOMETER

TABEL
SPESIFIKASI TERMOMETER

NAMA SPESIFIKASI
--
Termometer ASTM No. 13C

Daerah pengukuran 155oc sampai 17ooc

Skala terkecil 0,5°C


Skala terbesar IOC

Kesalahan karena pembacaan skala


tidak melebihi 0,5°C

Standarisasi pada tiga titik termasuk 163°C

Panjang seluruhnya B 169mm

Diameter batang c 6,0 sampai 7,0 mm

Diameter bagian ujung E 5,0 sampai 6,0 mm


Panjang bagian cairan D 10 sampai 15 mm

Jarak ujung tempat cairan ke pembagian


skala pada 0°C 155°C

Jarak F 33 sampai 38 mm 70 sampai 80 mm


I
Jarak ujung tempat cairan sampai
ke garis 170°C

Jarak
I G 120 sampai 134 mm

Ruang penampungan cairan cincin gelas

Tanda Pengenal ASTM Loss on Heat

20 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2440-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

CONTOH ISIAN FORMULIR

Prt. No. Nama pemeriksa


Contoh dari 1. TRI
Jenis contoh AC 801100
Terima tgl. 25-1-1990
Dikerjakan tgl. 26-1-1990
Selesai tgl. 27-1-1990

PENGUJIAN KEHILANGAN BERAT

Pembukaan Contoh diuanaskan Pembacaan waktu Pembacaan suhu


contoh Mulaijam 08.00 oven
Selesai jam 08.30 Temp. = 130°C

Mendinginkan Didiamkan pd. suhu


contoh ruang.
Mulaijam 08.30
Selesaijam ....................

Pemeriksaan Kehilangan berat Pembacaan suhu


pada 1630C oven
Temp. = 1630C
Mulaijam 08.00 Pembacaan ter-
Selesaijam 13.00 mometer dalam
contoh 1630C

( 1) ( 2)

Cawan + aspal keras = 146.8922 gr 142.5942 gr


Cawan kosong = 43.8825 gr 42.5672 gr
Aspal keras = 103.0097 gr 100.0270 gr
Berat sebelum pemanasan = 146.8022 gr 142.5942 gr
Berat sesudah penguapan = 146.1865 gr 141.9043 gr

0.7057 gr 0.6899 gr
A tau = 0.6851% 0.6897%
Rata-rata = 0.6874%

Kesulitan Tanda Iangan pemeriksa.


I ....................................... .
Diperiksa oleh,

( IR. TJITJIK. W.S. l

/Jagian 4 : Aspa/, Aspalllatulluton (AS/JUTON). Perkem.wm )alan 21


SNI 06-2440-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

1~-35 em

GAMBAR2
PINGGAN BERPUTAR

22 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2441-1991
SK SNI M-30-1990-1

METODE PENGUJIAN BERAT JENIS ASPAL PADAT


BABI
DESKRIPSI .
1.1 Maksud dan Tujuan 1.2 Ruang Lingkup
1.1.1 Maksud Pengujian ini dilakukan terhadap semua aspal padat,
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam selanjutnya hasilnya dapat digunakan dalam pekerjaan
pelaksanaan pengujian berat jenis aspal padat dan ter dengan perencanaan campuran serta pengendalian mutu perkerasan
piknometer. jalan.
1.1.2 Tujuan
Tujuan metode ini adalah untuk menentukan berat jenis 1.3 Pengertian
aspal padat. Berat jenis aspal adalah perbandingan antara berat aspal
padat dan berat air suling dengan isi yang sama pada suhu 25°C
atau 15,6°C.

BABII
CARA PELAKSANAAN
2.1 Peralatan pada suhu Ill °C di atas titik lembek aspal;
Peralatan yang dipergunakan adalah sebagai berikut : 6) tuangkan benda uji tersebut ke dalam piknometer yang
I) termometer (Jihat L"ampiran B); telah kering hingga terisi 3/4 bagian;
2) bak perenr!r.m yang dilengkapi pengatur suhu dengan 7) biarkan piknometer sampai dingin, selama tidak kurang
ketelitian (25° ± 0, I O)C; dari 40 menit dan timbanglah dengan penutupnya dengan
ketelitian I mg; (C)
3) piknometer 30 ml;
8) isilah piknometer yang berisi benda uji dengan air suling
4) air suling sebanyak 1000 ml;
dan tutuplah tanpa ditekan, diamkan agar gelembung-
5) bejana gelas, kapasitas 1000 mi. gelembung udara keluar;
9) angkatlah bejana dari bak perendam dan letakkan
2.2 Benda Uji piknometer di dalamnya dan kemudian tekanlah penutup hingga
Benda uji adalah contoh aspal padat sebagai ± 100 gram. rapat; masukkan dan diamkan bejana ke dalam bak perendam
selama sekurang-kurangnya 30 menit; angkat keringkan, dan
timbanglah piknometer. (D)
2.3 Cara Pengujian
Urutan proses pengujian ini adalah sebagai berikut :
2.4 Perhitungan
I) isilah bejana dengan air suling sehingga diperkirakan
Hitunglah berat jenis dengan rum us :
bag ian atas piknomf ter yang tidak terendam 40 mm; kemudian
rendam dan jepitlah bejana tersebut dalam bak perendam
sehingga perendam sekurang kurangnya I00 mm; at uriah suhu (C- A)
bak perendam pada suhu 25°C; (j = -----
2) bersihkan, keringkan, dan timbanglah piknometer (B-A) - (D-C)
dengan ketclitian I mg; (A)
3) angkatlah bejana dari bak perendam dan isilah
Keterangan :
piknometer dengan air suling kemudian tutuplah piknometer
tanpa ditekan; (j berat jenis aspal
4) letakkan piknometer ke dalam bejana dan tekanlah A = berat piknorneter (dengan penutup) (gram)
penutup sehingga r<:pat; kembalikan bejana berisi piknometer B = berat piknometer berisi air (gram)
ke dalam bak perendam; diamkan bejana tersebut di dalam bak c berat piknometer bcrisi aspal (gram)
perendam selama sekurang-kurangnya 30 menit, kemudian
D = berat piknorneter berisi aspal dan air (gram)
angkatlah dan keringkan dengan lap; timbanglah piknometer
dengan ketelitian I mg; (B)
5) panaskan contoh bitumen keras atau ter sejumlah 100 2.5 Laporan
gram, sampai menjadi cair dan aduklah untuk mencegah Laporan berat jenis aspal padat sampai tiga angka
pemanasan setempat; pemanasan tidak boleh lebih dari 30 menit dibelakang koma.

/Jagian 4 : Aspal, Aspai/Jatu /Iuton (ASBUTUN). Pl'rkl'rtl.\WI Jalan 23


SNI 06-2441-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

j IE rK rc
I
T t J
.... ~L r
I
~

F
G
~

GAMBAR 1
TERMOMETER

Tennometer ASTM No. 63C

Daerah pengukuran -8° sampai 32°C

Skala terkecil 0,1°C

Skala terbesar 0,5°C

Kesalahan karena pembacaan skala


tidak melebihi 0,1°C

Standarisasi setiap I0°C

Panjang seluruhnya B 379 mm

Diameter batang c 7,0 sampai 8,0 mm

Panjang bagian cairan D 25 sampai 35 mm

Diameter bagian ujung E 6,0 sampai 7,0 mm

Jarak ujung tempat cairan ke


pembagian skala pada - 35°C
Jarak F -77 sampai 98 mm

Jarak ujung tempat cairan sampai garis 0°C


Jarak G 307 sampai 330

Ruang penampungan cairan cincin gelas

TABEL
SPESIFIKASI TERMOMETER

24 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 06-2441-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

22- 26 mm 22 - 26 mm

_J_. . . . I
r-----4- 1.0- 2.0 mm
~f­
It
11

zJts"-~
,.J L...., ~4.0- 6.0 mm 4-0-6.0 mm

I
I

___,
I I
I I
~-

I
I
I
I
I
I
I
I
I
, ____ -~
I
I

GAMBAR2
PIKNOMETER

Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Huton (ASBUTON). Perkerasan Jalan 25


SN I 06-2456-1991

METODE PENGUJIAN PENETRASI BAHAN-BAHAN BITUMEN

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


Pengujian untuk mendapatkan angka penetrasi dan
I. 1.1 Maksud dilakukan pada aspal keras atau lembek. Hasil pengujian ini
selanjutnya dapat digunakan dalam pekerjaan :
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam
pelaksanaan pengujian untuk menentukan penetrasi aspal keras I) pengendalian mutu as pal keras atau ter;
atau lembek (solid atau semi solid). 2) untuk keperluan pembangunan atau pemeliharaanjalan.

1.1.2 Tujuan 1.3 Pengertian


Tujuan metode ini adalah menyeragamkan cara pengujian I) yang dimaksud dengan penetrasi adalah masuknyajarum
untuk pengendalian mutu bahan dalam pelaksanaan penetrasi ukuran tertentu, beban tertentu, dan waktu tertentu
pembangunan. ke dalam aspal pada suhu tertentu;
2) aspal keras (asphalt cement) adalah suatu jenis aspal
minyak yang didapat dari residu hasil destilasi minyak bumi
pada keadaan hampa udara.

BABII
CARA PELAKSANAAN
2.1 Peralatan 7) tempat air untuk benda uji ditempatkan di bawah alat
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : penetrasi; tempat tersebut mempunyai isi tidak kurang dari 350
ml dan tinggi yang cukup untuk merendam benda uji tanpa
I) alat penetrasi yang dapat menggerakkan pemegang
bergerak;
jarum naik-turun tanpa gesekan dan dapat mengukur penetrasi
sampai 0, I mm; 8) pengatur waktu;
2) pemegangjarum seberat (47,5::!;: 0,05) gram yang dapat untuk pengukuran penetrasi dengan tangan (manual)
dilepas dengan mudah dari alat penetrasi untuk peneraan; diperlukan stop watch dengan skala pembagian terkecil 0, I detik
atau kurang dan kesalahan tertinggi per 60 detik; untuk
3) pemberat dari (50± 0,05) gram atau (I 00 + 0,05) gram
pengukuran penetrasi dengan alat otomatis, kesalahan alat
masing-masing dipergunakan untuk pengukuran penetrasi
tersebut tidak boleh melebihi 0, I detik;
dengan be ban I 00 gram dan 200 gram;
9) termometer, termometer bak perendam harus ditera (lihat
4) jarum pentrasi dibuat dari stainless steel tanda (grade)
Gam bar 2 dan Daftar I).
140°C atau HRC 54 sampai 60 dengan ukuran dan bentuk lihat
Gambar 2. Ujung jarum harus berbentuk kerucut terpancung 2.2 Benda Uji
dengan berat j<~rum 2,5 ± 0,05 gram (Lihat Gam bar I); Benda uji adalah aspal keras atau ter sebanyak ± I 00 gram
5) cawan wntoh terbuat dari logam atau gelas berbentuk yang dipersiapkan dengan cara sebagai berikut :
silinder dengan dasar yang rata berukuran sebagai berikut : I) panaskan contoh perlahan-lahan serta aduklah hingga
cukup air untuk dapat dituangkan; pemanasan contoh untuk ter
Penetrasi Diameter Dalamffinggi
tidak lebih dari 60°C di atas titik lembek dan untuk aspal tidak
Iebih dari 90°C di atas titik lembek;
dibawah 200 55 mm 35 mm 2) waktu pemanasan tidak boleh melebihi 30 menit;
200 sampai 350 70mm 45mm
aduklah perlahan-lahan agar udara tidak masuk ke dalam
contoh;
6) bak perendam (water bath); 3) setelah contoh cair merata tuangkan ke dalam tempat
Terdiri dari bejana dengan isi tidak kurang dari I 0 liter dan contoh dan diamkan hingga dingin; tinggi contoh dalam tempat
dapat menahan suhu 25°C dengan ketelitian lebih kurang 0, I °C; tersebut tidak kurang dari angka penetrasi ditambah I 0 mm;
bejana dilengkapi dengan pelat dasar berlubang-lubang terletak buatlah dua benda uji (duplo);
50 mm di atas dasar bejana dan tidak kurang dari I 00 mm di 4) tutup benda uji agar bebas dari debu dan diamkan pada
bawah permukaan air dalam bejana; suhu ruang selama I sampai 1.5 jam untuk benda uji kecil. dan
I ,5 sampai 2 jam untuk yang besar.

26 Bagian 4: Aspal. Aspa/ Balli Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 06-2456-1991

2.3 Cara Pengujian 8) lepaskan jarum dari pemegang jarum dan siapkan alat
Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut: penetrasi untuk pekerjaan berikutnya;
I) Ietakkan bend a uji dalam tempat air yang kecil dan 9) lakukan pekerjaan I) sampai 8) di atas tidak kurang dari
masukkan tempat air tersebut ke dalam bak perendam yang 3 kali untuk benda uji yang sama, dengan ketentuan setiap titik
bersuhu 25°C; diamkan dalam bak tersebut selama I sampai pemeriksaan berjarak satu sama lain dan dari tepi dinding lebih
I ,5 jam untuk benda uji kecil, dan I ,5 sampai 2 jam untuk benda dari I em.
uji besar; 2.4 Laporan
2) periksamn punegang jarum agar jarum dapat dipasang Laporkan angka penetrasi rata-rata dalam bilangan bulat
dengan baik dan bersihkan jarum penetrasi dengan toluen atau sekurang-kurangnya 3 pembacaan dengan ketentuan di bawah
pelarut lain kt~mudian keringkan jarum tersebut dengan lap lni:
bersih dan pasanglah jarum pada pemegang jarum;
3) letakkan pemberat 50 gram di atas jarum untuk
Hasil Penetrasi 0-49 50-I49 I50-249 > 250
memperoleh be ban sebesar (I 00 ± 0, I) gram;
4) pindahkan tempat air berikut benda uji' d~ri
perendam ke bawah alat penetrasi;
bak
' Toleransi 2 4 6 8

5) turunkanjarum perlahan-lahan sehinggajarum tersebut


menyentuh permukaan benda uji; kemudain aturlah angka 0 di Apabila perbedaan antara masing-masing pembacaan
arloji penetrometer sehingga jarum penunjuk berimpit melebihi toleransi, pemeriksaan harus diulang.
dengannya;
6) lepaskan pemegang jarum dan serentak jalankan stop 2.5 Keterangan Lain :
watch selama (5 ± 0, I) detik; bila pembacaan stop watch lebih
Aspal dengan penetrasi kurang dari 350 dapat diuji dengan
dari (5 ± I) detik, hasil tersebut tidak berlaku;
alat-alat dan cara pemeriksaan ini, sedangkan aspal dengan
7) putarlah arloji penetrometer dan bacalah angka penetrasi penetrasi antara 350-500 perlu dilakukan dengan alat-alat lain.
yang berimpit dengan jarum penunjuk; bulatkan hingga angka
0, I mm terdekat;

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

rE r-
r-K r-c
--b -+ lft_L 1
I
J
A
....___ H
F
G
n

GAMBAR 1
TERMOMETER

Bagian 4: Aspal, Aspal Ba111 Buton (ASBUTON). Perkera.wn Jalan 27


SNI 06-2456-1991

DAFTAR 1
SPESIFIKASI TERMOMETER
Tcrmometer ASTM No. 17C

Daerah Pengukuran 19oc sampai noc


Pemeriksaan pada suhu 21,1o dan 25°C

Skala terkecil 0,1°C

Skala terbesar 0,5°C


r--
Kesalahan karena pembacaan skala (maksimum) 0,1°C

Panjang seluruhnya B 275 mm

Diameter batang c 6,0 mm sampai 7,0 mm

Diameter bagian ujung E tidak lebih kecil dari 5,0 mm,


tidak lebih besar dari diameter batang

Panjang bagian tempat cairan D 25 mm sampai 35 mm


r--·
Jarak ujung bawah tempat cairan ke garis skala 19°C
Jarak F 136 sampai 151 mm

Jarak ujung bawah tempat cairan ke garis skala 26,7°C


J 1rak G 217 sampai 236 mm

Jarak ujung tempat cairan sampai bagian teratas J 60 mm (m)

Ruang penampung cairan cincin gelas

Tanda Pengenal ASTM SAYVIS

KETERANGAN : (m)X bentuk kapilar sempit terisi air raksa pada 0°C.

LAMPIRANB
LAIN-LAIN
4 0,14 -0,16mm]

/ 8°.40'- 9°.401

A,....--:,_ ___...6 7L-+~ l ~


:
1 , - - - - + 6.35 mm---ol
- I
I.W- 1.021
n-.m ~:- !_ 50.8m-~

GAMBAR2
JARUM PENETRASI

28 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 06-2488-1991
SK SNI M-57-190-03

METODE PENGUJIAN FRAKSI ASPAL CAIR


DENGAN CARA PENYULINGAN

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.3 Pengertian
1.1.1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dilaksanakan sebagai acuan dan pegangan dalam I) penyulingan adalah pemisahan fraksi dari suatu larutan
pelaksanaan pengujian untuk memisahkan fraksi aspal cair berdasarkan perbedaan titik didih;
berdasarkan p.::rbedaan titik didih dengan cara penyulingan. 2) aspal cair jenis rapid curing (RC) adalah as pal cair yang
1.1.2 Tujuan terdiri dari campuran antara aspal padat dengan pelarut jenis
Tujuan pengujian ini untuk mendapatkan angka isi dari premium yang mempunyai daya menguap tinggi;
fraksi pada penyulingan aspal cair. 3) aspal cair jenis medium curing (MC) adalah aspal cair
yang terdiri dari campuran antara aspal padat dengan pelarut
jenis minyak tanah yang mempunyai daya menguap sedang;
1.2 Ruang Lingkup
4) as pal cair jenis SC adalah as pal cair yang terdiri dari
Metode Pengujian ini dilakukan terhadap aspal cair jenis
campuran aspal pelarut dengan pelarutjenis minyak ~olar yang
Rapid Curing (RC), Medium Curing (MC) atau Slow Curing
mempunyai daya menguap lambat.
(SC) pada suhu yang berbeda-beda, yaitu : 190°C, 225°C,
260°C, 315°C, dan 360°C; pada tekanan udara biasa
(I atmosfir).

BABII
CARA PELAKSANAAN
2.1 Peralatan dan Bahan 2.1.2 Bahan Penunjang Uji
2.1.1 Peralatan Es batu/air es.
Peralatan yang digunakan, terdiri dari : 2.2 Persiapan Benda Uji
I) labu berkapasitas 500 ml; Benda uji dimaksud adalah aspal cair sebanyak ± 200 ml
2) pelindung angin dari baja diameter± 148,3 mm berlapis dan harus bebas air.
aspal 3 mm yang dilengkapi kaca mika; penutup atas terbuat Ikhwal yang harus dilakukan :
dari baja berlapis asbes 3 mm terdiri dari 2 bagian; I) aduk benda uji hingga homogen/merata:
3) alat penyuling terdiri dari : 2) tentukan beratjenis benda uji;
(I) tabung pendingin (kondensor); 3) simpan atau pendam benda uji sampai mencapai suhu
(2) tabung pengarah (adaptor); 15,5°C di dalarn lemari pendingin:
(3) tabung penerima (gelas ukur 100 ml); 4) tim bang labu suling kosong dan catat bcratnya (WI);
4) cawan yang terbuat dari timah berkapasitas 160 gram 5) masukkan benda uji ke dalam labu suling sehingga berat
dengan diameter (76 ± 4) mm; dan tinggi (54± 4) mm; labu suling tam bah benda uji menjadi WI + (:~0 x. berat jenis
5) stop watch; benda uji);
6) termometer;
7) pembakar gas (bunsen); 2.3 Persiapan Pengujian
8) dua buah kasa nomor 20 berukuran ( 10 x 15) cm2; Urutan proses pcrsiapan pengujian. adalah sebagai ber-
ikut:
9) timbangan kapasitas 2600 gram dengan ketelitian
0,01 gram; I) lctakkan labu suling berisi benda uji di atas kasa yang
ada di atas kaki tiga atau gclang;
IO)dua buah pl:!t asbes tebal 5 mm, Iebar dan panjang
± 15cm; 2) lindungi labu suling dengan pelindung angin;
II) gel as ukur berkapasitas I 00 ml; 3) hubungkan/sambungkan pipa penguap lahu suling ke
tabung pcndingin;
12) gel as kimia 500 ml;
4) pasanglah tabung pengarah pada ujung tabung pendingin
13)1emari pendingin;
supaya cairan dari uap benda uji dapat masuJ.. sempurna ke
dalam tahung penerima (gel as ukur kapasitas I 00 mil. dan
tutuplah tahung penerima dengan sehelai kertas;

1/agian -1 : A.l'f){l/, A.l"fJtd flatu /lwon (AS/lUI ON I. l'al..en/.IWI ./alan 29


SNI 06-2488-1991

5) jarak antara leher labu suling sampai ujung tabung pengujian tidak boleh berbeda 3,5% untuk penyulingan sampai
pengarah adalah 600- 7(X) mm: titik didih suhu 175°C; 2% untuk penyulingan di atas titik didih
6) ujung tabung pengarah harus masuk sekurang- suhu 1750C.
kurangnya 25.4 mm ke dalam tabuns penerima;
2.5 Perhitungan
7) letakkan tabung penerima ke dalam bak perendam berisi
Persentase isi tiap fraksi hasil penyulingan, dihitung sebagai
air es dengan suhu antara 12,8°C hingga 18,3°C dan tinggi
berikut:
rendaman sampai penuh 100 ml;
I) % isi fraksi titik didih suhu 190°C
8) masukkan termometer ke dalam benda uji sampai ujung a
termometer berada 65,5 mm dari dasar labu; kemudian tutup = - - X 100%
mulut labu suling dengan gabus;
9) ruang atas antara pinggir pelindung angin dengan leher 2) % isi fraksi titik didih suhu 225°C b
labu suling ditutup menggunakan dua buah pelat ashes tebal 5 X 100%
mm berbentuk setengah lingkaran;
I 0) letakkan pembakar gas di bawah labu suling. 3) % isi fraksi titik didih suhu 2600C c
X 100%

2.4 Cara Uji 4) % isi fraksi titik didih suhu 316oc


d
Urutan proses dalam pengujian ini, adalah sebagai berikut: =-X 100%
t
I) alirkan air ke dalam tabung pending in selama pengujian;
5) % isi fraksi titik didih suhu 360°C
2) nyalakan pembakar gas dan catat waktu dimulainya
=- X 100%
pengujian;
3) atur n)<lla a?i pembakar sedemikian rupa agar tetes
pertama uap dari fraksi ringan benda uji menetes dalam waktu T+ t
antara 5 - 15 menit; sisa penyulingan = - - X 100%
T
4) catat waktu tetes pertama terjadi dan catat suhu yang
ditapai pada termometer, perhatikan apakah tetes pertama yang Keterangan :
keluar berupa air atau minyak; T = isi benda uji
5) atur pemanasan agar tetes-tetes uap berikutnya keluar t = isi fraksi pada suhu 260°C
dengan ketentuan sebagai berikut : a = isi fraksi pada suhu 290°C
b = isi fraksi pada suhu 225°C
(I) sampai dengan suhu bend a uji 260°C, kecepatan
c = isi fraksi pada suhu 3160C
pemanasan 50 - 70 tetes per menit;
d = isi fraksi pada suhu 360°C
(2) antara 260°C - 316°C, kecepatan pemanasan 20 - 70
tetes per menit; 2.6 Laporan
(3) an tara "! 16°C - 360°C kecepatan pemanasan kurang dari Laporan pengujian fraksi as pal cair dengan cara penyulingan
I 0 tetes per men it; mencantumkan data, sebagai berikut :
6) catat isi tiap fraksi hasil penyulingan dalam tabung I) identitas contoh :
penerima, masing-masing pada titik didih dengan suhu 190°C, (I nom or contoh;
225°C, 26ooc, 316oc dan 360°C; apabila tekanan udara tidak (2) tipe contoh;
I atmosfir gunakan faktor koreksi pembacaan suhu, seperti pada (3) asal contoh;
TABEL2; (4) proyek yang akan menggunakan.
2) laboratorium/instansi yang melakukan pengujian;
7) bila sisa penyulingan diperlukan untuk pengujian sifat (I) nama teknisi penguji;
aspal padat dari aspal cair tuangkan sisa destilasi ke dalam (2) nama penanggung jawab pengujian;
cawan timah, dinginkan sampai suhu ± 130°C di lemari asam, (3) tanggal pengujian.
kemudian tuangkan ke dalam cetakan benda uji pengujian 3) hasil pengujian; isi fraksi aspal cair dalam persen isi;
penetrasi, daktilitas, dan kemurnian aspal; 4) kelainan/kegagalan selama pengujian;
8) apabila pengujian dilakukan oleh orang dan peralatan 5) rekomendasi dan saran-saran.
yang sama hasil pengujian tidak boleh berbeda lebih dari I%;
apabila pengujian oleh orang dan peralatan yang berbeda hasil

30 Bagian 4. Aspa.', Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2488-1991

LAMPIRANA

DAFTAR ISILAH

RC = Rapid Curing
MC = Medium Curing
sc = Slow Curing
Bunsen = Pembakar gas

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

d1amdcr luar

l E
E
in~._,10•5
_J
mm d•amctcr dalam
1 tcbal gclas 10 ta 1.5 m m
-.,.

GAMBAR 1
LABU

...... __,,_
·: E
..,
·E
1,'
,I
-- f- 45.2

,. ...' EE
I
I
mm

...' I'•'
I
...U'l

-- .: .,'• ...f E
'• E
I'• E
.. ..:.
..,

''•• e
I

=====-===-==- . . . . l_ •' cD
'I OD
I In

GAMBAR2
PELINDUNG ANGIN

/Jag ian 4: A spa/, A spa/ /Jatu /Ill/on (AS}ll/TON ). /'akt'I'II.W/11 .lal.m 31


SNI 06-2488-1991

.,-----thermometer

gab us

slang atr pcndrngrn


petal asbcs
pcndsng.n

1,,_on? pcnyangga
an dcngan suhu
12,8 - 18,3°C

GAMBAR3
INSTALASI PERALATAN PENYULINGAN
MENGGUNAKAN LABU GELAS

r--------F
B

GAMBAR4
TERMOMETER

32 Bagian 4: Aspal. Aspa/ Balli Buran (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SN I 06-2488-1991

TABELl
SPESIFIKASI TERMOMETER

Termometer ASTM No. 8C- 62


Daerah pengukuran 2 ke 4000C
Skala terkecil 10C
Skala terbesar JOOC
Kesalahan pada pembacaan skala 370°C
Bila distandarkan tidak akan melebihi JOC
Standarisasi es setiap 50°C
dan 370oc
Panjang seluruhnya B 386mm
Diameter batang c 6,0 sampai 7,0 mm
Diameter bagian cairan ujung E 5,0 sampai 6,0 mm
Bagian bawah ujung ke garis F 400°C
pembagian jarak 333 sampai 35
Ruang penampungan cairan cincin gelas
Tanda pengenal ASTM 8 C

TABEL2
FAKTOR KOREKSI PEMBACAAN SUHU PENGUJIAN

Koreksi untuk setiap perbedaan


Celsius Fahrenheit
tekanan pada I 0 mm Hg.
oc Op oc OF
160 320 0,0514 0,0925
175 347 0,0531 0,0957
190 374 0,0549 0,0989
225 437 0,0591 0,1063
250 482 0,0620 0.1116
260 500 0,0632 0,1138
275 527 0,0650 0.1170
300 572 0,0680 0,1223
315,6 600 0,0689 0,1257
325 617 0,0709 0,1277
360 680 0,0751 0.1351

Bagian 4: Aspa/, Aspal lla/11 lllllon (ASBUTON), Pakem.wm Jalali 33


SNI 06-2488-1991

Contoh Isian Formulir


Proyek Jalan t;:itanduy
(Nama lnstansi/Jawatan)

Prt No. 5/90 Nama penguji


Contoh dari Proy. Citanduy I. TUTY
Jenis contoh RC-800 2. TRI
Terima tanggal 2-4-1990
Dikerjakan tanggal 3-4-1990
Selesai tanggal 3-4- 1990

PENGUJIAN FRAKSI ASPAL CAIR


DENGAN CARA PENGULANGAN

PEMBACAAN
KEGIATAN
WAKTU SUHU

Persiapan Mulaijam 9.00


alat Selesaijam 9.30

Pemeriksaan Penyulingan 200 ml


Mulaijam 9.30

Tetes pertama
Mulaijam 9.40 140°C
Selesaijam 10.13
Dituangjam 10.14

Contoh
Penyulingan 200 ml pada 15,5oc
ml %

Pengamatan 9 39
Sampai 190°C 15 65
225°C 18 78
260°C 21 91
315°C 23 100
360°C 181 905
Sisa penyulingan pada 360°C

Keterangan : Tanda tangan penguji :


Temperatur bak l. TUTIK
Penampung : l2,8°C - 18,30C 2.

Diperiksa oleh,

( IR. TTITJIK S.)

34 Bagian 4 : Aspcll, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan ]alan


SNI 06-2489-1991
SK SNI M - 58 - 1990 - 03

METODE PENGUJIAN CAMPURAN ASPAL DENGAN ALAT MARSHALL

BABI
DESKRIPSI
L I Maksud dan Tujuan L2 Ruang Lingkup
1.1. I Maksud Pengujian ini meliputi pengukuran stabilitas dan alir (flow)
Metod.! ini riimaksudkan sebagai aeuan dan pegangan dari suatu eampuran aspal dengan agregat ukuran maksimum
dalam pelaksanaan pengujian eampuran aspal dengan alat 2,54 em.
Marshall.
I. 1.2 Tujuan 1.3 Pengertian
. Tujuan Pengujian ini adalah untuk mendapatkan suatu Yang dimaksud dengan :
eampuran aspal yang memenuhi ketentuan-ketentuan yang I) stabilitas adalah kemampuan suatu eampuran as pal
telah ditetapkan di dalam kriteria pereneanaan. untuk menerima beban sampai terjadi alir (flow) yang
dinyatakan dalam kilogram;
2) alir (flow) adalah keadaan peru bah an bentuk suatu
eampuran aspal yang terjadi akibat suatu beban, dinyatakan
dalam mm.

BABII
CARA PELAKSANAAN
2.1 Peralatan dan Bahan 6) bak perendam (water bath) dilengkapi dengan
2.1. I Peralatan pengatur suhu mulai 20- 600C (± I OC);
Peralatan yang digunakan, terdiri dari : 7) timbangan yang dilengkapi dengan penggantung
benda uji berkapasitas 2 kg dengan ketelitian 0, I gram
I) tiga buah eetakan bend a uj i yang berdiameter I 0, 16
dan timbangan berkapasitas 5 kg dengan ketelitian I
dan tinggi 7.62 em, lengkap dengan pelat alas dan leher
gram;
sam bung;
8) pengukur suhu dari logam (metal thermometer)
2) mesin penumbuk manual atau otomatis lengkap
berkapasitas 250°C dan I 00°C dengan ketelitian I%
dengau:
dari kapasitas;
(I) penumbuk yang mempunyai permukaan tumbuk
9) perlengkapan lain :
rata yang berbentuk silinder, dengan berat 4,536 kg
dan tinggi jatuh bebas 45,7 em. (I) panei-panei untuk memanaskan agregat, as pal
dan eampuran aspal;
(2) landasan pemadat terdiri dari balok kayu (jati atau
yang sejenis) berukuran 20,32 x 20,32 x 45,72 em (2) sendok pengaduk dan spatula;
dilapisi dengan pelat baja berukuran 30,48 x 30,48 (3) kompor atau pemanas (hot plate);
x 2,54 em dan dijangkarkan pada lantai beton di (4) sarung tangan dari asbes; sarung tangan dari karet
keempat bagian sudutnya; dan pelindung pernapasan (masker).
3) alat pengeluaran benda uji; 2.1.2 Bahan Penunjang Uji
untuk mengduarkan benda uji yang sudah dipadatkan Bahan penunjang uji, terdiri dari :
dari dalam eetakan benda uji dipakai sebuah alat
I) kantong-kantong plastik. berkapasitas 2 kg;
ekstruder yang berdiameter 10 em.
2) gas elpiji atau minyak tanah.
4) AI at marshall lengkap dengan :
(I) kepala penekan (breaking head) berbentuk
lengkung; 2.2 Persiapan Benda Uji
(2) cinein penguji (proving ring) kapasitas 2500 kg Persiapan benda uji meliputi :
dan atau 5000 kg, dilengkapi arloji (dial) tekan I)" keringkan agegat pada suhu I 05 - I 10°C minimum
dengan ketelitian 0,0025 mm. selama 4 jam, keluarkan dari alat pengering (oven) dan
(3) arloji pengukur alir (flow) dengan ketelitian 0,25 tunggu sampai beratnya tetap;
mm beserta perlengkapannya; 2) pisah-pisahkan agregat ke dalam fraksi-fraksi yang
5) oven, yang dilengkapi dengan pengatur suhu yang dikehendaki dengan cara penyaringan:
mamp:J mCI"1anasi sampai 200°C (± 3°C); 3) panaskan aspal sampai mencapai tingkat kekentalan
(viscositas) yang disyaratkan baik untuk pekerjaan
pencampuran maupun pemadatan seperti Tabel I:

Bagian4: Aspa/, Aspa/ /Jattt Buton (AS/JUTON), Perkera.wm Jalan 35


SNI 06-2489-1991

TABEL 1 7) terhadap permukaan benda uji yang sudah dibalikkan


TINGKAT KEKENTALAN (VISCOSITAS) ASPAL ini tumbuklah dengan jumlah tumbukkan yang sama, sesauai
UNTUK ASPAL PADAT DAN ASPAL CAIR 2.2.5). (5);
8) sesudah pemadatan, lepaskan keping alas dan pasanglah
alat pengeluar benda uji pada permukaan ujung ini;
Pcncampuran Pemadatan
9) kemudian dengan hati-hati keluarkan dan letakkan benda
AI at Aspa! As pal Satu Aspal As pal Satu uji di atas permukaan yang rata dan biarkan selama kira-
Pad at Cair an Pad at Cair an kira 24 jam pada suhu ruang;
I 0) hila diperlukan pendinginan yang lebih cepat dapat
Kinematik J7()±20 17()±20 C.ST 280±30 280±30 C.ST dipergunakan kipas angin meja.
Viscosime
ter 2.3 Persiapan Pengujian
Persiapan pengujian, meliputi :
Say Bolt 85±10 85±10 DET. 140±15 140±15 DET. I) bersihkan benda uji dari kotoran-kotoran yang
Furol Vis S.F. S.F. menempel;
cosimeter 2) berilah Ianda pengenal pada masing-masing benda uji;
3) ukur tinggi benda uji dengan ketelitian 0, I mm;
4) pencampuran, dilakukan sebagai berikut: 4) timbang benda uji;
(I) untuk setiap benda uji diperlukan agregat sebanyak 5) rendam dalam air kira-kira 24 jam pada suhu ruangan;
± 1200 gram sehingga menghasilkan tinggi benda uji 6) tim bang dalam air untuk mendapatkan isi;
• kira-kira 63,5 mm ± I ,27 mm. 7) timbang benda uji dalam kondisi kering permukaan
(2) panaskan panci pencampur beserta agregat kira-kira jenuh.
28°C ci at:1 suhu pencampuran untuk aspal padat; bila 8) bersihkan batang penuntun (guide rod) dan permukaan
menggunakan as pal cair pemanasan sampai J40C di atas dalam dari kepala penekan, sehingga kepala penekan yang atas
suhu pencampuran; dapat meluncur bebas (bila dikehendaki kepala penekan
direndam bersama-sama benda uji pada suhu 21, I - 37,80C
(3) tuangkail aspal yang sudah mencapai tingkat
untuk mengurangi lengketnya benda uji terhadap permukaan
kekentalan seperti Tabel I sebanyak yang dibutuhkan
dalam kepala penekan).
ke dalam agregat yang sudah dipanaskan tersebut;
kemudian aduklah dengan cepat pada suhu sesuai 2.2.4)
(2) sampai agregat terselimuti aspal secara merata. 2.4 Cara Uji
5) pemadatan, dilakukan sebagai berikut : Cara uji dilakukan, sebagai berikut :
(I) bersihkan perlengkapan cetakan benda uji serta Waktu yang diperlukan dari saat diangkatnya benda uji dari
bagian muka penumbuk dengan seksama dan panaskan bak perendaman atau oven sampai tercapainya beban
sampai suhu antara 93,3- 148,90C; maksimum tidak boleh melebihi 30 detik.
(2) letakkan cetakan di atas landasan pemadat tahan I) rendamlah benda uji dalam bak perendam (water bath)
dengan pemegang cetakan; selama 30 - 40 men it dengan suhu tetap 6ooc (± I oq untuk
(3) letakkan selembar kertas saring atau kertas penghisap benda uji yang menggunakan aspal padat, untuk benda uji yang
yang sudah digunting menurut ukuran cetakan ke dalam menggunakan aspal cair masukkan benda uji ke dalam oven
dasar cetakan; selama minimum 2 jam dengan suhu tetap 25°C (±I OC);
(4) masukkan seluruh campuran ke dalam cetakan dan 2) keluarkan benda uji dari bak perendam atau dari oven dan
tusuk-tusuk campuran keras-keras dengan spatula yano letakkan ke dalam segmen bawah kepala penekan;
dipanaskan sebanyak 15 kali keliling pinggirannya da~ 3) pasang segmen atas di atas benda uji, dan letakkan
10 kali di bagian tengahnya; keseluruhannya dalam mesin penguji;
(5) lakukan pemadatan dengan alat penumbuk se- 4) pasang arloji pengukur alir (flow) pada kedudukannya di
banyak: atas salah satu batang penuntun dan atur kedudukan jarum
75 kali tumbukkan untuk lalu lintas berat; penunjuk pada angka nol, sementara selubung tangkai arloji
(sleeve) dipegang teguh terhadap segmen atas kepala penekan;
50 kali tumbukkan untuk lalu lintas sedang;
35 kali tumbukkan untuk lalu lintas ringan; 5) sebelum pembebanan diberikan, kepala penekan beserta
benda ujinya dinaikkan sehingga menyentuh alas cine in penguji;
dengan tinggi jatuh 457,2 mm selama pemadatan harus
diperhatikan agar sumbu palu pemadat selalu tegak Iurus 6) atur jarum arloji tekan pada kedudukan angka nol;
pada alas cetakan; 7) berikan pembebanan pada benda uji dengan kecepatan tetap
6) pelat alas berikut leher sambung dilepas dari cetakan sekitar 50 mm per menit sampai pembebanan maksimum
benda uji, kemudian cetakan yang berisi benda uji tercapai, atau pembebanan menurun seperti yang ditunjukkan
dibalikkan dan pasang kembali pelat alas berikut Ieher olehjarum arloji tekan dan catat pembebanan maksimum (sta-
sambung pada cetakan yang dibalikkan tadi. bility) yang dicapai, untuk benda uji yang tebalnya tidak sebesar
63,5 mm, koreksilah bebannya dengan faktor perkalian yang
bersangkutan dari Tabel 2;

36 Bagian 4 Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 06-2489-1991

8) catat nilai alir (flow) yang ditunjukkan olehjarum arloji TABEL2


pengukur alir pada saat pembebanan maksimum tercapai; ANGKA KORELASI BEBAN (STABILITAS)

2.5 Perhitungan lsi benda uj i Tebal benda uji


Untuk menghitung basil pengujian, digunakan rumus (mm) Angka Korelasi
(cm)3
sebagai berikut :
I) persen as pal terhadap campuran (%) : 200-213 25,4 5,56
% Aspal terhadap batuan 214-225 27,0 5,00
X 100% 226-237 28,6 4,55
% As pal terhadap batuan + I 00%
238-250 30,2 4,17
251-264 31,8 3,85
2) berat isi (tfm3);
265-276 33,3 3,57
Berat henda Uji 277-289 34,9 3,33
lsi benda uji 290-301 36,5 3,03
302-316 38,1 2,78
3) stabilitas (kg); 317-328 39,7 2,50
329-340 41,3 2,27
Pembacaan arloji Angka korelasi beban
tekan x (Tabel 2) 341-353 42,9 2,08
354-367 44,4 1,92
4) alir (flow) (mm); 368-379 46,0 1,79
380-392 47,6 1,67
Dibaca pada arloji pengukur alir 393-405 49,2 1,56
406-420 50,8 1,47
421-431 52,4 1,39
2.6 Laporan 432-443 54,0 1,32
lkhwal yang dicantumkan dalam laporan : 444-456 55,6 1,25
I) persen aspal terhadap campuran; dilaporkan dalam 457-470 57,2 1,19
bilangan desimal, satu angka di belakang koma; 471-482 58,7 1,14
2) berat isi; dilaporkan dalam satuan tfm3, dua angka di 483-495 60,3 1,09
belakang koma;
496-508 61,9 1,04
3) stabilitas; dilaporkan dalam satuan kg, bilangan bulat;
509-522 63,5 1,00
4) alir (flow); dilaporkan dalam satuan mm, dua angka di
belakang koma; 523-535 65,1 0,96
5) suhu pencampuran; dilaporkan dalam derajat Celcius; 536-546 66,7 0,93
6) suhu pemadatan; dilaporkan dalam derajat Celcius; 547-559 68,3 0,89
7) suhu pengujian; dilaporkan dalam derajat Celcius; 560-573 69,9 0,86
8) penanggung jawab pengujian. 574-585 71,4 0,83
586-598 73.0 0,81
599-610 74.6 0,78
611-625 76,2 0,76

Bagian 4: A.rpal, A.tfml Bcllu Butcm (ASBUTON), Perkercmm Jalun 37


SNI 06-2489-1991

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH
Aspol padat adalah suatu jenis aspal yang didapat dari residu hasil
penyulingan minyak bumi pada keadaan hampa udara dengan
nilai penetrasi lebih kecil dari 180/200.
Aspal cair adalah campuran an tara as pal pad at dengan pelarut jenis pre-
mium, minyak tanah dan atau minyak solar.
Kinematik viscometer adalah alat untuk pengujian kekentalan aspal yang mempunyai
satuan detik Say bolt Furol.
Centi stokes (CST) adalah satuan kekentalan.

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

GAMBAR 1 GAMBAR2 GAMBAR3


MESIN PENUMBUK CETAKAN BENDA UJI ALAT PENGELUARAN
BENDA UJI

segmen atas

arloji
tekan batang
cine in penuntun
penguji

arloji
pengukur
air
kepala
penekan segmen
bawah

GAMBARS GAMBAR6 GAMBAR7


GAMBAR4 KEPALA PENEKAN
ALAT MARSHALL ALAT BAK PERENDAM
PENGUKUR ALIR

38 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


Tanggal : 2 April 1990 Dikerjakan RUDI S.P.
Pekerjaan : Percoban Campuran Beraspal Diperiksa SUTARMAN BE.
Di Lab. Pusat Litbang Jalan

METODE PENGUJIAN CAMPURAN ASPAL DENGAN ALAT MARSHALL

No. a b c d e f g h i j I k I I m n 0 p q r

I 1159.9 1167.2 664.0 503.2 2.30 2.00 1940 915 3.70


2 6.4 1158.9 1166.0 664.8 501.2 2.31 188 1824 860 3.45
3 1155.2 1160.0 660.0 500.0 2.31 193 1872 883 2.96
2.30 2.451 14.21 79.99 5.80 20.01 71.01 5.79 886 3.37
I 1154.0 1159.3 660.6 408.7 2.31 172 1670 788 3.55
2 6.8 1161.2 1166.5 667.1 499.4 2.32 199 1930 910 3.24
3 1162:2 1166.9 666.2 500.7 2.32 2.00 1940 915 3.62
2.32 2.437 15.17 80.02 4.81 19.98 75 Q3 4.80 871 3.47
I 1158.2 1163.7 664.2 499.5 2.31 187 1814 856 3.46 t""lt""l
2 7.1 1150.0 1153.9 661.4 492.3 2.33 189 18.33 865 3.69 >>
~-
0:: z~ I
t:) 3 1158.8 1162.7 670.1 492.6 2.33 163 1586 748 3.80 1-(

~- t:)
;:, 2.32 2.427 15.90 80.08 4.02 19.92 79.82 4.04 823 3.65 ~
~-z
"""
;b.
I 1152.8 1156.2 660.6 495.6 2.32 179 1736 819 400 zc=
~ 2 7.4
.-15;b. 3
1154.0
1152.5
1158.5
1157.7
663.1
661.5
495.4
496.2
2.32
2.32
181
166
1756
1609
826
758
3.44
4.02
~
:2.. 2.32 2.416 16.55 79.71 3.74 20.29 81.69 3.72 801 3.82
~ I 1151.8 1152.2 657.7 497.5 2.31 175 1698 801 3.40
i:
t:::: 2 7.6 1156.4 1160.7 662.8 497.9 2.32 176 1707 805 3.90
~
c
::: 3 1152.8 1156.8 661.6 495.2 2.32 167 1620 764 3.80
~
~ 2.32 2.409 16.99 79.41 3.62 20.59 82.42 3.61 790 3.70
c::

~
~
'- KETERANGAN : g = berat isi benda uji = f- i
b X g
= B.j. Aspal k = jumlah kandungan rongga (%) = I00 · i · j
a = 'k aspal terhadap batuan I = persen rongga terhadap aggregat = I00 · j
~ b = 9'c as pal terhadap campuran (100. b)g m = persen rongga terisi as pal = I00 x ill
c = berat (gram) h =berat jenis maksimum 1 = B.J. Agregat n = persen rongga terhadap campuran = I 00 · I 00 g/h
.,.~ d = berat dalam keadaan jenuh (gram) (teoritis) o =pembacaan arloji tekan en
e =berat dalam air (gram) z
~~ 100 p = stabilitas (0 x kalibrasi alat)
f =isi (ml) d · e q = stabilitas (kg) · 0
m
::: % agregat % aspal
r = alir (flow) mm
:s-
E""
:::
B.J. agregat
+
B.J. aspal angka korelasi beban &
<p "'
.....
(,) (0
U) I. Suhu pencampuran 160°C 2. Suhu pcmadatangan 140°C 3. Suhu pengujian 60°C 4. B.J. Agregat 2.70 5. B.J. Aspal 1.04 ~
SNI 06-2490-1991
SK SNI M-59-1990-03

METODE PENGUJIAN KADAR ASPAL DAN BAHAN


YANG MENGANDUNG ASPAL

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian


1.1.1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dimaksudkan sebagai aeuan dan pegangan dalam I) kadar air aspal adalah air yang terkandung di dalam as pal
pelaksanaan untuk menentukan kadar air dalam aspal, dan bahan yang akan mempengaruhi kelekatan aspal terhadap agregat;
yang mengandung aspal dengan eara penyulingan. 2) aspal padat adalah suatujenis aspal yang didapat dari residu
1.1.2 Tujuan hasil penyulingan rriinyak bumi pada keadaan hampa udara
Tujuan pengujian ini untuk mendapatkan angka kadar air dengan nilai penetrasi < 180/200;
aspal dan bahan yang mengandung aspal. 3) aspal cair jenis Rapid Curing adalah as pal eair yang terdiri
dari eampuran as pal padat dengan pelarut jenis premium yang
mempunyai daya menguap tinggi;
1.2 Ruang Lingkup
4) aspal cair jenis Medium Curing adalah as pal eair yang
Ruang lingkup pengujian ini meliputi :
terdiri dari eampuran aspal padat dengan pelarutjenis minyak
I) menentukan kadar air as pal padat; tanah yang mempunyai daya menguap sedang;
2) menentukan kadar air aspal eair jenis Rapid Curing (RC), 5) aspal cair jenis Slow Curing adalah aspal eair yang terdiri
Medium Curing (MC) dan Slow Curing (SC); dasri eampuran aspal padat dengan pelarut jenis solar yang
3) menentukrn kadar air eampuran beraspal. mempunyai daya menguap lambat.

BAB II
PELAKSANAAN

2.1 Peralatan dan Bahan 2.1.2 Bahan Penunjang Uji


2.1.1 Peralatan Bahan penunjang uji yang digunakan salah satu dari bahan
Peralatan yang digunakan terdiri atas : pelarut di bawah ini :
I) labu gelas berkapasitas 500 ml atau tabung logam; I) xylena (C8.H 10) teknik;
2) pembakar gas atau pembakar gas gelang; 2) eampuran 20% toluena (C7.H 10) teknik dan 80% xylena
(C8.H I 0) teknik.
3) tabung penerima berskala, isi 2 ml, 10 ml atau 25 ml;
4) tabung pendigin dengan panjang 40 em;
2.2 Persiapan Benda Uji
5) neraea analitis kapasitas ± 2600 gram dengan ketelitian
0,01 gram; I) apabila benda uji berupa aspal eair, aduk sampai homogen;
6) batu didih; 2) apabila benda uji berupa aspal padat, panaskan benda uji
sampai eukup air;
7) batang pengaduk dari gelas panjang 25 em; diameter
0,5em; 3) apabila benda uji berupa eampuran beraspal, tumbuk benda
uji sampai berbentuk butiran lepas;
8) kaki tiga.
4) tim bang labu gelas kosong dan eatat beratnya WI gram;

40 Bagian 4: Aspal, Aspal Balli Butun (ASBUTON). Perkerasan Ja/an


SNI 06-2490-1991

5) masukkan benda uji ke dalam labu gelas sehingga berat 2) teruskan penyulingan sehingga air dalam tabung penerima
labu gelas + benda uji menjadi (WI + 100 gram). tidak bertambah selama 5 menit;
3) satukan air yang terdapat pada dinding tabung penerima
2.3 Persiapau Pengujian dengan batang pengaduk;
2.3.1 Persiapan bahan penunjang uji 4) baca dan catat isi air dalam tabung penerima;
Bahan penunjang uji diambil sebanyak 100 mi. 5) periksa hasil pengujian, dengan ketentuan :
2.3.2 Persiapan peralatan ( 1) apabila pengujian dilakukan oleh orang dan peralatan
yang sama, hasil pengujian tidak boleh berbeda lebih dari
Persiapan peralatan meliputi :
0,1 ml, untuk basil pengujian kadar air antara 0 - I ,0 ml
Persiapan peralatan meliputi : atau 2% dari angka rata-rata, untuk hasil pengujian kadar
I ) pasang peralatan dengan susunan sesuai GAMBAR 3 air an tara 1, 1 ml sampai 25 ml;
atau GAMBAR 4; (2) apabila pengujian dilakukan oleh orang dan peralatan
2) periksa semua sambungan agar ti'dak terjadi kebocoran; yang berbeda, hasil pengujian tidak boleh berbeda lebih dari
3) tutup bagian atas tabung pendingin dengan kapas untuk 0,2 ml untuk hasil pengujian kadar air 0 sampai I ,0 ml;
menghindari air embun masuk kembali ke dalam alat atau 10% dari angka rata-rata untuk hasil pengujian kadar
penyuling; air 1,1 ml sampai 25 mi.
4) periksa ketelitian susunan peralatan dengan cara
menggunakan air sebagai benda uji; peralatan dikatakan 2.5 Perhitungan
cukup teliti apabila memenuhi batas yang diizinkan sesuai Kadar air dihitung sebagai berikut :
Tabel I.
Kadar air = isi air dalam tabung penerima x a x 1OO%
Berat benda uji
TABELl
BATAS YANG DIIZINKAN UNTUK KETELITIAN a = berat jenis air = I
ALAT
2.6 Laporan
Kapasitas lsi air yang Batas yang diizinkan untuk Laporan pengujian kadar air aspal dan bahan yang
tabung ditambahkan air yang tertampung mengandung aspal, harus mencantumkan :
penerima padalabu kembali pada tabung 1) identitas contoh;
20°C (ml) pada 20°C (ml) penerima pada 20°C (I) nomor contoh;
(2) jenis contoh;
2 I I ±0,05 (3) asat· contoh.
10 I I ±0,1 2) laboratorium dan instansi yang melakukan pengujian;
(I) nama teknisi penguji;
10 5 5±0,2
(2) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
25 12 12±0,2 (3) tanggal pengujian.
3) hasil pengujian;
5) apabila digunakan tabung penyuling logam dengan tutup laporkan kadar air dalam persen berat dengan ketentuan
lepas, jepitkan kertas tebal yang telah dibasahi dengan sebagai berikut :
pelarut, diantara penutup dan tabung.
(I) ketelitian 0,05% bi Ia digunakan tabung penerima dengan
isi 2 ml;
2.4 Cara Uji (2) ketelitian 0.1% bila digunakan tabung penerima isi 25
Urutan proses dalam pengujian ini adalah sebagai berikut : mi.
I) panaskan tabu gel as berisi benda uji, atur pemanasan, 4) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
sehingga embun yang turun dari tabung pendingin mencapai 5) penanggung jawab pengujian;
kecepatan 2 sampai 5 tetes per detik;
6) rekomendasi dan saran-saran.

Ba~:in 4: Aspal. Aspal flatu Huron (ASHUTON). Pt'rkaa.wm Jalan 41


SNI 06-2490-1991

LAMPIRAN A
DAFTAR ISTILAH

Raru cliclih pccalum porsclin herulwmn luas < I cm2 yang he1jungsi untuk mencegah terjadinya banyak
grlnmhcmg pada pmsc.1· pcmmw.1·an.
Pcmhakar ~as Gas Bumrr
Kaki tiga hi Pod
Tahung pcndingin Water Cooled Condc•n.wr

LAMPIRAN B
LAIN-LAIN

kunc• keran

!abu ckst•las• dan ·gelas

GAMBAR 1
UNIT LABU DESTILASI DARI GELAS

__...
Jarak ulcuran

hubungan _j
GAMBAR2
TABUNG PENERIMA YANG DAPAT DIHUBUNGKAN SECARA
BERGANTI-GANTI DENGAN LABU
DESTILASI DARI GELAS

42 Bag ian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2490-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

tabung
pcndtng•n----

GAMBAR3
UNIT KHUSUS DENGAN TABUNG DESTILASI DARI LOGAM

Bttgitm 4: Aspal, Aspal Batu Butcm (ASBUTON). Perkem.wn Je~lwt 43


SNI 06-2490-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Sta11p

Pcm balrar gas

GAMBAR4
INSTALASI PERALATAN PEMERIKSAAN KADAR AIR

44 Bagian 4 : Aspal, A.fpal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-2490-1991

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Contoh Isian Formulir


Proyek Citanc ui Hulu
(Nama Instansi/Jawatan)

Prt. No. 04/90 Nama penguji


Contoh dari Citandui Hulu I. TUTI
Jenis contoh R.C.-70 2. TRI
Terima tanggal 10-1-1990
Dikerjakan tanggal ll-1-1990
Selesai tanggal 11-1-1990

PENGUJIAN KADAR AIR

KEGIATAN PEMBACAAN WAKTU

Persiapan Mulaijam 08.00


alat Selesaijam 08.30

Penambahan Mulaijam 08.30


pelarut Selesaijam 08.45

Pemeriksaan Kadar air


Mulaijam 08.45
Selesaijam 11.45

lsi Air yang


Pengamatan
tertampung (ml)

I 0,1
II 0,15

Rata-rata 0,125

Kesulitan

Tanda tangan penguji


I. TUTI K
2. TRI

Diperiksa oleh,

.
CIR. TJITJIK W.S. l

Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkera.wm Jalan 45


SNI 03-2416-1991
SK SNI M-10-1990-F

METODE PENGUJIAN LENDUTAN PERKERASAN LENTUR


DENGAN ALAT BENKELMAN BEAM

BABI
DESKRIPSI
L I Maksud dan Tujuan 1.3 Pengertian
I . I. I Maksud Yang dirnaksud dengan :
Metnde ini dimaksudkan sebagai pegangan dalam pengujian I ) lapisan perkerasan adalah susunan perkerasan jalan yang
perkerasan jalan dengan alai Benkelman Beam, yaitu rncngukur terdiri dari tanah dasar (sub grade), pondasi bawah (sub bctse),
gcrakan vertikal pada permukaan lapis jalan dcngan cara pondasi atas (base), dan lapisan aus (sutface);
mengatur pen b..:rian beban roda yang diakibatkan oleh bcban 2) tanah dasar (sub grade) adalah permukaan tanah semula,
tertcntu. pennukaan galian, atau permukaan tanah timbunan yang
dipadatkan dan merupakan permukaan dasar untuk perletakan
LL2 Tujuan bagian-bagian perkerasan lainnya;
Tujuan metodc ini adalah untuk memperoleh data lapangan 3) lapis pondasi bawah (sub base) adalah bagian perkerasan
yang akan bermanfaat pada : yang terletak antara lapis pondasi atas dan tanah dasar (sub
I) penilaian struktur perkerasan;
grade);
2) perbandingan sifat-sifat struktural sistim perkerasan yang 4) lapis pondasi atas adalah bag ian perkerasan yang terletak
berlainan; an tara lapisan perkerasan dengan lapis pondasi bawah, bila tidak
ada lapis pondasi bawah, maka lapis pondasi atas (base) adalah
3) perarnalan perwujuran (petformance) perkerasan; bag ian yang terletak an tara lapis permukaan dengan tanah dasar
4) perencanaan teknik perkerasan atau lapis tambahan (sub grade);
(overlay) di atas perkerasan lama. 5) lapis permukaan adalah bagian perkerasan yang paling atas
dan langsung menerima beban lalu-lintas serta mendistribusikan
1.2 Ruang Lingkup beban yang diterimanya ke lapisan perkerasan di bawahnya.
Pengujian ini d:~pat digunakan untuk mengukur lendutan
dan lendutan batik dari lapisan perkerasanjalan. Hasil pengujian
dapat digunakan dalam perencanaan pelapisan (overlay)
perkerasan jalan, dan juga dapat digunakan sebagai Quality
Control.

BABII
CARA PELAKSANAAN
dengan perlengkapan sebagai berikut (lihat GAMBAR No. 3);
2.1 Peralatan (I) arloji pengukur (dial gauge), berskala mm dengan ketelitian
Peralatan yang disesuaikan dalam metode ini : 0,01 mm;
I) truk dengan spesifikasi standar sebagai berikut (lihat (2) alat penggetar (buzzer);
GAMBAR No. I dan No. 2) : (3) alat pendatar ( waterpass);
(I) berat kosong truk (5 ± 0, I) ton; 4) pengukur tekanan yang dapat mengukur tekanan angin ban
(2) jumlah as 2 buah, dengan roda belakang ganda; minimum 5 kg/cm 2 atau 80 psi;
(3) beban masing-masing roda belakar.g ban ganda (4,08 5) termometer (SOC- 700C) dengan pembagian skala I °C atau
± 0,045) ton atau (9000 ± I 00) lbs; (40oF- 140°F) dengan pembagian skala loF (lihat GAMBAR
(4) ban dalam kondisi baik dan dari jenis kembang hal us (zig- No.4);
zag) dengan ukuran: 25,4 x 50,8 em atau I 0 x 20 inch- 12 ply; 6) rolmeter 30m dan 3m (100ft dan 10ft);
(5) tekanan angin ban (5,5 ± 0,07) kg/cm2 atau (80 ± I) psi; 7) formulir-formulir lapangan dan handboard;
(6) jarak sisi kedua bidang kontak ban dengan permukaanjalan 8) minyak arloji pengukur dan alkohol murni untuk
an tara I 0-15 em a tau 4-6 inc hi; membersihkan batang arloji pengukur;
2) alat timbang muatan praktis yang dapat dibawa-bawa 9) perlengkapan keamanan bagi petugas dan tern pat pengujian
(portable weight bridge), kapasitas I 0 ton; (lihat GAMBAR No. 5) :
3) alat Benkelman Beam terdiri dari dua batang mempunyai (I) tanda batas kecepatan lalu-lintas pada saat melewati tempat
panjang total pada umumnya (366::!! 0, 16) em yang terbagi pengujian ditempatkan lebih kurang 50 m di depan dan di
menjadi dua bagian dengan perbandingan I : 2 oleh sumbu 0, belakang truk;

46 Bagiw1 4. Aspa!. Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-2416-1991
SK SNI M-10-1990-F

(2) tanda penunjuk lalu-lintas yang dapat dilewati; bagian atas dari batang belakang;
(3) tanda lampu peringatan terutama bila pengujian dilakukan 8) hidupkan penggetar (buzzer) untuk memeriksa kestabilan
pada malam hari; jarum arloji pengukur;
(4) benda merah-kuning yang selalu dipasang pada truk selama 9) setelahjarum arloji pengukur stabil, atur jarum pada angka
pengujian; nol, sehingga kecepatan perubahanjarum lebih kecil atau sama
(5) tanda penge'lal pada kain yang dipasang pada truk di bagian dengan 0,01 mm/menit atau setelah 3 menit; catat pembacaan
depan dan bagian belakang; ini sebagai pembacaan awal;
(6) tanda pengaman lalu-lintas yang dipegang oleh petugas IO)jalankan truk perlahan-lahan maju ke depan dengan
(tanda "STOP/.TALAN"); kecepatan maksimum 5 km/jam sejauh 6 in; setelah truk
berhenti, arloji pengukur dibaca setiap men it, sampai kecepatan
(7) pakaian khusus petugas yang warnanya dapat dengan mudah
perubahan jarum lebih kecil a tau sam a dengan 0,01 mm/menit
dilihat oleh pengendara lalu-lintas (misalnya pakaian berwarna
atau setelah 3 menit; catat pembacaan ini sebagai pembacaan
oranye).
akhir;
II) catat suhu permukaan jalan (t ) dan suhu udara (t..) pada
2.2 Persia pan Alat Sebelum Pengujian tiap titik pengujian; suhu tengah {t1} d~n suhu bawah (tb) bila
Ikhwal yang dilakukan adalah sebagai berikut : perlu dicatat setiap 2 jam (lihat formulir I b);
1) truk dimuati hingga beban masing-masing roda belakang 12)tekanan angin pada ban selalu diperiksa bila dianggap perlu
ban ganda (4,08 ± 0,045) ton atau (9000 ± 100) lbs; setiap 4 jam dan dibuat selalu (5,5 ± 0,07) kg/cm 2 atau (80 ± I)
2) ban belak:mg d!periksa dan tekanan angin pada ban dibuat psi;
(5,5 ± 0,07) kg/cm 2 atau (80 ± I) psi, dan diukur setiap 4 jam 13)apabila diragukan adanya perubahan letak muatan, maka
sekali; beban gandar belakang truk selalu diperiksa dengan timbangan
3) pasang batang Benkelman Beam sehingga sambungan kaku; muatan;
4) periksa arloji pengukur, bila perlu batang arloji dibersihkan 14)periksa dan catat teballapisan aspal (formulir I b);
dengan minyak arloji/alkohol murni guna memperkecil 15) hindari penempatan tum it batang dan kaki-kaki Benkelman
gesekan; untuk mengurangi terjadinya karat, hindari pemakaian Beam pada tempat yang diperkirakan terjadi pelelehan aspal
air sebagai pembersih; (bleeding);
5) pasang arloji pengukur pada tangkai sedemikian rupa
sehingga batang arloji pengukur arahnya vertikal pada tangkai
Benkelman Beam; 2.5 Cara Mengukur Lendutan Balik Titik Belok
6) bila tidak arau bclum dilakukan pengujian dan truk berhenti Cara mengukur lendutan ini, adalah sebagai berikut :
lebih dari 40 jam selama masih dimuati beban, maka sebaiknya I) "tentukan titik pengujian jalan tanpa median atau dengan
beban truk ditr.han dengan balok-balok kayu untuk menghindari median, sama dengan cara mengukur lendutan (lihat 2.4 butir
rusaknya per truk. I) atau disesuaikan dengan kebutuhan;
2) tentukan titik pada permukaan jalan yang akan diuji dan
2.3 Cara Menyetel Alat Benkelman Beam beri Ianda (+) dengan kapur tulis;
Di dalam menggunakan suatu alat lebih-lebih yang bersifat. 3) pusatkan salah satu ban gamla pada titik yang telah
presisi, perlu diadakan penyetelan terlebih dahulu terhadap alat ditentukan; apabila yang diuji adalah sebelah kiri sebuah jalan
tersebut. Hal ini perlu dilakukan untuk mengetahui apakah alat maka yang dipusatkan ialah ban ganda kiri: apabila yang akan
tersebut dalam keadan baik, memenuhi batas-batas ketelitian diuji adalah kiri dan kanan pada suatu jalur maka yang
yang diinginkan, sesuai dengan fungsi penggunaannya. Di dipusatkan pada titik yang telah ditetapkan tersebut ialah ban
dalam penggunaan alat Benkelman Beam untuk mengukur ganda kiri dan ban ganda kanan:
lendutan perkerasan jalan, diperlukan ... 4) tumit batang (beam toe) Benkelman Beam diselipkan di
3) pusatkan salah satu ban ganda pada titik yang telah tengah-tengah ban ganda tersebut. sehingga tepa! dibawah pusat
ditentukan tersebut: apabila yang diuji ada disebelah kiri jalur muata sumbu gandar dan batang Benkelman Beam sejajar
maka yang dipusatkan adalah ban ganda kiri; apabila yang akan dengan arah truk: Benkelman Beam masih dalam keada:m
diuji adalah kiri dan kanan pada suatu jalur maka yang terkunci:
dipusatkan pada titik-titik yang telah ditetapkan tersebut ialah 5) atur kctiga kaki sehingga Benkelman Beam dalam keadaan
ban ganda kiri dan ban ganda kanan; mendatar ( waterpa.1·s);
4) selipkan tumit batang (beam toe) Benkelman Beam 6) lcpaskan kunci Benkelman Beam. schingga batang
diselipkan di tengah-tengah ban ganda tersebut, sehingga tepa! Benkelman Beam dapat digerakkan turun naik:
dibawah pusat muatan sumbu gandar, dan batang Benkelman
Beam masih dalam keadaan terkunci; 7) aturlah batang arloji pengukur sehingga hl·rsinggungan
dengan bagian alas dari batang belakang:
5) atur ketiga L1ki 't::hingga Benkelman Beam dalam keadaan
mendatar (waterpass); X) hidupkan penggctar (lm~er) untuk mcmeriksa kcstabilan
6) Lepaskan kunci Benkelman Beam, sehingga batang jarum arloji pengukur:
Benkelman Beam dapat digerakkan turun naik; lJ) setebhjarum arloji pengukur stabil. aturjarum pada angka
7) atur batang arloji pengukur sehingga menyinggung dengan nol sehingga keccp:1tan pcrubahan jarum lcbih h·l.·il atau sama

/la~in 4: A.1·pa/, Aspal flatu l111ton (AS/Il/TON). l'akaa.wm Jalwr 47


SNI 03-2416-1991

. dengan 0,0 I mm/menit atau setelah 3 men it; 8) kemudian jalankan truk maju perlahan-lahan sejauh I 0 em
IO)jalankan truk perlahan-lahan maju ke depan dengan dari titik kontak batang, pembaeaan dilakukan lagi setiap menit
keeepatan maksimum 5 km/jam sejauh 0,30 m untuk penetrasi, sampai keeepatan perubahanjarumlebih keeil atau sama dengan
hutas dan Iahman atau sejauh 0,40 m untuk aspal beton; setelah 0,0 I mm/menit atau setelah 3 men it;
truk berhenti. arloji pengukur dibaea setiap menit, sampai 9) truk dijalankan lagi maju perlahan-lahan padajarak 20 em,
keeepatan peruhahan jarum lebih keeil atau sam a dengan 0,0 I 30 em, 40 em, 50 em, 70 em, I 00 em, 150 em, 200 em dan 600
mm/menit atau setc: lah 3 men it; eatat pembaeaan ini sebagai em, dari titik kontak batang dan pembacaan dilakukan pada
pembaeaan antara; tiap-tiap jarak tersebut di atas sesuai cara (2.6.8); catat
II )jalankan truk perlahan-lahan maju ke depan dengan pembacaan (2.6.8) dan (2.6.9) ini sebagai pembacaan cekung
keeepatan maksimum 5 km/jam sejauh 6 m; setelah truk lendutan;
berhenti. arloji pengukur dibaea setiap men it, sampai keeepatan IO)eatat dan gambar penampang perkerasan, serta data-data
perubahan jarum lebih keeil a tau sam a dengan 0,0 I mm/menit lain yang diperlukan (formulir I c);
atau setelah 3 menit/ eatat pembaeaan ini sebagai pembaeaan II )pada waktu truk berjalan mundur dan ban ganda ±2m di
akhir; depan titik belakang sudah berada kontak batang, dan
12)eatat suhu permukaan jalan (t ) dan suhu udara (t.) tiap titik diperkirakan batang tidak akan tepat masuk dian tara ban ganda
pengujian; suhu tengah~.) dan suhu bawah (tb) bila perlu dieatat yang bersangkutan amak truk harus maju lagi untuk
setiap 2 jam (lillt formulir I b); menempatkan arah;
13)tekanan angin pada ban selalu diperiksa bila dianggap perlu 12) untuk mendapatkan data-data yang baik, disarankan selalu
setiap 4 jam dan dibuat selalu (5,5 ± 0,07) kg/em 2 a tau (80 ± I) bekerja pada euaea yang dingin (suhu permukaan jalan lebih
rendah atau sama dengan 400C) guna menghindari pengaruh
psi;
suhu terhadap alat dan struktur jalan.
14)apabila diragukan adanya perubahan letak muatan, maka
beban as belakang truk selalu diperiksa dengan timbangan
muatan; 2. 7 Cara Mengukur Tempera tor
15) ukur dan eatat tebal lapisan beraspal (lihat formulir I b); 2.7.1 Maksud Pengukuran Temperatur
16) hindari penempatan tum it batang dan kaki-kaki Benkelman Maksud pengukuran temperatur adalah untuk mencari faktor
Beam pada tempat yang diperkirakan terjadi pelelehan aspal koreksi penyesuaian temperatur terhadap standar 3soc,
(bleeding). pengukuran dapat dilakukan terhadap :
I) temperatur udara (t.) dan temperatur permukaan (tr); dengan
2.6 Cara M·~ngukr Lendutan Maksimum dan Cekung menggunakan gam bar grafik I 0 akan diperoleh temperatur
Lendutan tengah (t,) dan temperatur bawah (tb); temperatur lapis
Cara pengukuran ini, adalah sebagai berikut : permukaan (t 1) dihitung dengan rumus :
I) menentukan titik pengujian, pengujian pada umumnya
dilakukan pada titik-titik lendutan balik yang memerlukan data 11 = 1/3 (tr + t, + ~) ................................................. (rumus I)
tambahan, atau disesuaikan dengan kebutuhan;
atau dengan menggunakan gambar grafik 9 dapat langsung
2) tentukan titik pada permukaan jalan yang akan diuji dan diperoleh temperatur lapis permukaan;
beri tanda (+) dengan kapur tulis;
~) temperatur udara (t), temperatur permukana (tr), temperatur
3) tempatkan ruk arah kemuka sejauh 6 m dari titik yang akan tengah (t.), dan temperatur bawah (tb); temperatur lapis
diuji; permukaan (t 1) dihitung dengan rumus :
4) letakkan hHniL bdtang (beam toe) Benkelman Beam pada
titik yang akan diuji kemudian : t 1 = 1/3 (tr + t, + ~) ................................................. (rumus 2)
(I) periksa kedudukan batang sehingga sejajar as jalan dan kaki
batang terrletak pada landasan yang stabil/mantap; cara yang umum dipergunakan oleh Direktorat Jenderal Bina
Marga adalah cara pertama, sedang cara kedua dapat dipakai
(2) atur jarum arloji pengukur pada angka nol;
untuk tujuan-tujuan penelitian; dalam meneari faktor
5) beri tanda pada permukaan jalan mulai dari titik kontak penyesuaian temperatur, diperlukan juga tebal dan jenis
batang, dengan jarak-jarak I 0 em, 20 em, 30 em, 40 em, 50 konstruksi lapis permukaan yang sekaligus dilakukan bersama-
em, 70 em, I 00 em, ISO em, 200 em, dan 600 em arah ke muka; sama dengan pengukuran temperatur;
6) truk dijalankan mundur perlahan-lahan sehingga tumit
batang terselip dian tara salah satu ban ganda belakang dan truk 2.7.2 Peralatan
berhenti pada saat pusat muatan ban ganda belakang diatas titik Peralatan yang digunakan adalah :
kontak belakang; I) termometer udara: 5°- 70°C dengan pembagian skala I °C
7) pada kedu.jukan ban ganda belakang tersebut pada (2.6.6) atau 40- 1400F dengan pembagian skala I °F (lihat GAMBAR
dilakukan pembaeaan; pembacaan arloji pengukur dilakukan No.4);
setiap menit, sampai kecepatan perubahanjarumjamlebih keeil 2) termometer perrnukaan: so- 700C dengan pembagian skala
a tau sam a dengan 0,0 I mrn/menit a tau setelah 3 men it; eatat JOC, atau 400- I400F dengan pembagian skala 1°F;
pembacaan ini sebagai pembaeaan lendutan maksimum;

48 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


;NI 03-2416-19l! 1

termometer dilengkapi kerangka pelindung dan dapat berdiri 2) titik yang akan diukur dapat diambil pada lokasi pengukuran
di atas permukaan jalan (lihat GAMBAR No.4); temperatur tengah seperti tersebut dalam 2.7.6);
3) alat-alat penggali sederhana pahat dan palu; 3) pada titik tersebut dilanjutkan penggalian sampai kedalama1
dasar tebal lapis permukaan seperti tersebut dalam 2.7.5 buti;
4) payung atau ala: pelindung lainnya terhadap sinar matahari;
I); ratakan dasar lubang gal ian terse but hingga alat termometer
2.7.4 Cara Mengukur Temperatur Udara (t.); permukaan dapat diletakkan secara baik pada dasar galian
tersebut;
Pengukuran ini dilakukan dengan ketentuan sebagai
4) letakkan termometer tegak lurus pada dasar lubang galian
berikut : sehingga alas termometer benar-benar bersinggungan pada
I) gunakan termbmeter udara seperti tersebut dalam 2.7.2 permukaan dasar lubang galian tersebut; lindungi termometer
butir I; tersebut terhadap sinar matahari langsung dengan payung atau
2) pada siang hari pengukuran dilakukan di tern pat teduh dan alat pelindung lainnya;
terbuka (di bawah pohon atau pelindung lainnya), sedangkan
5) pembacaan dilakukan setelah pengukuran berjalan 5 men it;
pada mal am hari pengukuran bisa dilakukan langsung di tern pat
suhu yang terbaca dicatat dalam tormulir yang tersedia (tormulir
pekerjaan dan terbuka; pengukuran tidak boleh terpengaruh
lbdan ld);
sumber panas h1irmya (misalnya : mobil/truk, mesin, dan api);
3) pembacaan dilakukan setelah pengukuran berjalan sekitar 2.7.3 Cara Menggunakan dan Membaca Termometer;
5 menit; suhu yang terbaca dicatat dalam formulir yang tersedia
Ikhwal yang dilakukan :
(tormulir I b dan I d);
I) pada setiap akan melakukan pengukuran suhu harus dilihat
2.7.5 Cara Mengukur Temperatur Permukaan (tp ); bahwa semua air raksa di dalarn termometer harus saling
Pengukuran ini dilakukan dengan ketentuan sebagai berhubungan (untuk termometer yang kurang baik sering dalam
berikut: keadaan terpisah-pisah, sehingga dapat rnemungkinkan
I) pengukuran dilakukan dengan menggunakan termometer terjadinya salah pembacaan);
permukaan seperti tersebut dalam 2.7.2 butir 2); 2) di dalam meletakkan terrnometer permukaan harus hati-hati
2) bersihkan permukaan yang akan diukur terhadap kotoran agar benar-benar dapat dipastikan bahwa yang bersinggungan
atau debu yan:; melekat; dengan permukaan aspal atau perrnukaan dasar lubang galian
3) lindungi termometer tersebut terhadap sinar matahari adalah alas dari termometer tersebut, bukan alas kerangka
langsung, dengan payung atau alat pelindung lainnya; pelindung termometer;
4) pembacaa11 dilakukan setelah pengukuran berjalan 5 menit; 3) dalam membaca terrnometer harus diusahakan setinggi
suhu yang terbaca dicatat dalam formulir yang tersedia (formulir mata, agar suhu yang terbaca adalah suhu yang sebenarnya
I b dan I d); (tinggi air raksa tepat pada angka yang terbaca).
2.7.6 Cara Mengukur Temperatur Tengah (t1);
Pengukuran dilakukan dengan ketentuan sebagai berikut : 2.8 Cara Mengukur Tebal dan Jenis Konstruksi Lapis
I) pengukuran dilakukan dengan menggunakan termorneter Permukaan:
perrnukaan seperti tersebut dalam 2.7.2 butir 2); Ikhwal yang dilakukan :
2) titik yang akan diukur dapat diarnbil pada lokasi pengukuran I) ukur tebal dan jenis konstruksi lapis permukaan diukur di
tennometer permukaan seperti tersebut dalam 2.7.4; tepi perkerasan dengan rnengadakan penggalian dengan ukuran
3) pada titik tersebut dilakukan penggalian perrnukaan 10 x 10 ern sedalani teballapis perkerasan;
perkerasan dengan ukuran I 0 x I 0 em (kira-kira cukup untuk
2) catat tebal dan jenis konstruksi lapis permukaan dalam
mernasukkan terrnorneter permukaan dengan baik); penggalian
fonnulir yang tersedia (formulir I b);
dilakukan smPpai kcdalaman setengah lapis permukaan seperti
tersebut dalam 2.7.5 butir I); ratakan lubang gal ian tersebut
sehingga alat terrnorneter perrnukaan dapat diletakkan secara 2.9 Laporan
baik pada perrnukaan dasar galian tersebut; lkhwal yang dilakukan :
4) letakkan rmometer permukaan tegak lurus pad a dasar lubang
I) laporkan hasil-hasil pengukuran kalibrasi alat Lknkelman
galian sehingga alat termometer benar-benar bersinggungan
Beam tersebut pada 2.3.2) kc dalam formulir 2;
pada permukaan dasar lubang galian tersebut; lindungi
terrnometer terse but terhadap sinar matahari matahari langsung, 2) laporkan hasil-hasil pengukuran lcndutan balik yang sudah
dengan payung atau alat pelindung lainnya; dikoreksi tersebut pad a 2.4 kc dalam fonnul ir I a. I b. dan Id;
5) pembacaan dilakukan setelah pengukuran berjalan 5 men it; 3) laporkan hasil-hasil pengukuran lendutan balik titik bclok
suhu yang terbaca dicatat dalarn formulir yang tersedia (forrnulir yang sudah dikoreksi tcrscbut pada 2.5 kc dalam formulir Ia,
lbdan ld); I b, dan ld;
4) laporkan hasil-hasil pengukuran lcndutan maksimum yang
2.7.7 Cara Mengukur Temperatur Bawah (~,); sudah dikoreksi terscbut pada 2.6 kc dalam formulir lc dan Id.
I) pengukuran dilakukan dengan rnenggunakan termometer
perrnukaan seperti tersebut dalam 2.7.2 butir 2);

/la~in 4: A.l'(){i/, A.l·(mi/Jatu /Juton (ASUUTON). Pakem.wm Jalw1 49


SNI 03-~4169

LAMPIRANB

DAFTAR ISTILAH

I ) Titik pusat bcban load centre, adalah titik pada perrnukaan yang berada tepat di bawah garis surnbu as belakang, dan
tepat di tengah-tengah ban ganda sebuah truk penguji.
2) Lendutan deflection, adalah besarnya gerak turun vertikal suatu perrnukaan akibat beban. ·
3) Lendutan maksimum maximum deflection, adalah besar rnaksirnurn gerakan turun akibat beban.
4) Lendutan batik rebound deflection, adalah besar lendutan batik vertikal suatu perrnukaan jalan akibat dihilangkan
be ban.
5) Lendutan sisa residual deflection, adalah selisih antara lendutan rnaksirnurn dan lendutan batik.
6) Lendutan parsial partial deflection, adalah selisih antara lendutan maksimum dan lendutan pada kedudukan titik pusat
beban berada 0,30rn, 0,40 rn dari titik kontak batang Benkelman Beam.
7) Cekung le1dutan deflection howl, adalah bentuk daerah lendutan pada pengujian lendutan maksirnurn.
8) Arloji pengukur dial gauge, adalah pengukur lendutan berskala milimeter (mikrometer) dengan keteltian 0,01 mm.

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

-l,08TON

GAMBAR 1
SPESIFIKASI TRUK STANDAR

BAN

- r--

)
II II lrk.a,.:in
Jl IJ 5.5 kc.r:m2
I~ 5cnl uk. IO.CIO.:ZO.OO

+-,:±___ 10-JSC'm
12 ply

GAMBAR2
BAN RODA BELAKANG TRUK STANDAR

50 Bagiw1 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan ]alan


SNI 03-2416-1991

LAMPIRAN C
LAIN-LAIN

.
'"
.>(

..c."""
c

.,..------
c
...•
..!

GAMBAR3
SKEMA BENKELMAN BEAM

Ua)iian4: Ast}{ll, tl.lpal ll11111 Uwon (ASUI!TON), l't'l'f..t•m.I'WI .lul11n 51


SNI 03-24 16-19 91

LAM PIR AN C
LAI N-L AIN

TEMPIRATUR PE~AN

60

50

JO

10

GAM BAR 4
TER MOM ETE R UDA RA DAN PER MUK AAN

52 Bagia n 4: Aspal , Aspal Batu /Juton (ASBU TON)


, Perke rasan }a/an
SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

Rita.

~ Kuning
~10 em

e 60 em

c. Lampu tanda peringa. tan

Warna huruf putih 1 Kain rnerah


Dasar Kuning 2 Kain Kuning
40 em
a. Rarnbu lalu lintas
+
d. Bendera Pengarnan
b.Tanda petunjuY.
Jalur Lalu Lin-
tas

-~ Hi.jau

r---·
90CIII

PENELITIAN
lr
60 ern
; - Putih
-¥-em
¢30crn
STOP

JALAN l~o ern


Warn a Huruf: Putih
Warna Dasar: Merah
Merah

40 em
Warna Huruf : Hi tam

1
warna Dasar : Putih
c. Rambu Lalu Linta.s dari Kain

f.Pengarnan Lalu Lintas

GAMBARS

Ba~:in 4: Aspal, Aspal Baru Buron (ASBUTON), l'akemstm Jalan 53


SNI 03-2416-19 !1

LAMPIRAN ·c
LAIN-LAIN

. : : : :
TIPE LETAIC TITU: PENGllJUN b a Jumlah
~LAN=-(m)t>1•la

1
+- D--1 < 3 0, 5

1 lajur
10{ ·r'X- 4,5 1,25
1 ala\:

lOQ • X 1,50
' 5,0
> 5, 5 Tipe 2 lajur

<5 Tipe 1 lajur


5,5 0,80
100. 7,0 0,80
2 lajur + 8,0 0,80 2 a1at
>8,25 Tipe 3 lajur

t--- b __,
<8 Tipe 2 1ajur
T r;-; I 8,25 0,80
10~·
I 10,0 0,80
3 lajur I lx x 11,0 0,80 2 alat
100 •
I I >11,25 Tipe 4 lajur
-t ~_Ll

1----- b ---t <11 Tipe 3 lajur

100 •
T
f [xriiTJ I
jxx
I
l"x
11,25
15,0
0,80
0,80
2x2

xx.L
4 lajur 18,0 0,80 ala\.
100 • I I >18, 75. Tipe 6 lajur
-+ x~

~
~o· I
I
-~ I
l•x
-r. ,-,J
b

1
1
I
lu
<18

>18, 75
Tipe 4 lajur

o,8o
;bJ2
alat
6 lajur

~ 1
I
L
I
xxj_l I I

GAMBAR6
JALAN TANPA MEDIAN

54 Bagian 4. Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

PAiiDANGAN ATAS

~TA

Keterangan :
L Pclat landasan
T Pclat Tcra
SPI Sekrup pengaiur pclat landasan L
SP2 Sekrup pengatur pel at Tcra T
TA Tiang duduknn arloji pcngukur alat tera
API Arloji Pcngukur
E Engscl
S Bagian sisi pelat tcra yang dapat turun naik

GAMBAR 7
ALAT TERA BENKELMAN BEAM

llogim1 4 : Aspol. Aspol !It II II il11ton (AS/I (!TON). l'al..,·m.IWI Julun 55


(J)
Ul
Q)
LAMPI RANC z
LAIN-LAIN 0
t.l

'>0
::::
~
~....
§" ....<0~
-1:..

~
....
<0

]:-
~
~
e.
~

:;::
~

~ TA

~
§
v,
I ~ AP1
~
c:::
~
~
~ I s~ I ~'- r.l,_ E ••
* ..,
2
:., K)
::::
:::.

-
i:;-
§

(K) : Kaki Benkelman Beam


(P) : Pengun ci
(TB) : Tumit Batang Penguku r
(AP 2 ) : Arloji PenguKur Benkelman Beam
(B) : Stop Kontak

GAMBAR8
ALAT BENKELMAN BEAM DAN ALAT PENYETEL
SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN
Temperatur udara (°C)
10 24 26 28 32

Ill

20

22
24

26

u
o_
2&

...
30
c
32
~
II 3<4
!. 3&

.....
~
311
.. 40

!u
"
4&

48

so
52
54

GAMBAR9a
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

Temperatur udara 1°e1


22 24 26 28 JO 32 36 38

18

20
22

2<4

28

- 211
u
o_ 30

ij )%

~ 34
ll
t 36

..
ll
::
311
40

1-<
tu

52

GAMBAR9b
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATlJR PERMlJKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

Ba~in 4: A.l'pal, Aspal Balli Buton (AS/lUTON). l'erkera.\"Clll Jalan 57


SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN
~nperatu udara


2J
24
M

- 21
0~

5 " 32

jI. ,."
a ,.
i

GAMBAR9c
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

30 32 31 31
111


20

~
24
21
21
u
o_ 30

5 32

t:
M
~

i
....................."
........... a 15CIII

GAMBAR9d
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

58 Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTONj, Peikerasan Jalan


SNI 03-24.i6-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

16
., 12 16 18 Z2
Te.peratur udara
24 21

18

20

Z2
24

21
21

o_
u 30

.c 32-

34
~
ll 3li
!.
....". 31
40

..•~
4'-
44

46
48
50
52·
54

GAMBAR9e
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

T~peratu udara (°C)


10 12 II II 22 24 21 21 30 32

II

20

22
24

26

u
o_
21
30

..5 32

1!. 34
:18

.ll... 31
1.1)

..r 42

44

"
41

so
51
54

GAMBAR 9f
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN DAN TEMPERATUR
RATA-RATA

Ba~:itm 4: Aspa/, Aspal /Ja1t1 /Juton (ASBUTON), l'erkna.IWI ltlltm 59


SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

Ternperatur udara (uC)


12 14 11 111 20 22 24 21 21 30 32 34

11

20
22
2•
21
21
0~ 311
32
•"
j 34
31
!.
31
ll
":l
! 42
44

48

"
50
Tolla11apoo p•rn.....,an
52
bcraspal • 3D em
54

GAMBAR9g
GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TEMPERATUR UDARA, TEMPERATUR PERMUKAAN
DAN TEMPERATUR RATA-RATA

60 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-2416-1991

LAMPIRAN C
LAIN-LAIN

Pckcqaon Nama ....... 1; • .•


Kurdt 16-S-&7.... .
NoMor ... . Pramono ......... : • .'

Dar•- Ke

. Bandung -Ctloun'(1

PENGUJIAN PERKERASAN JALAN


PENAMPANG LOKASI TITIK PENGUJII\N
f Km wDOO
f ~
TITIK PEMERIKSMN
BBt 1 ,...-..........
~
I I I
II
I
r l
I
I
-I'JT' I II
I

I I
I
I
I
I
I doer at> aompcng dra1naac
~
bohu
-
pcrkera1an bohu dra1naec · doorah eamptno;~

I rumah - 300 7.20 300 - rumor.


CAT A TAN: Dratl'loaec. bahu
.llnoe lapoe pcrmullaon : Kcrusokan:
Aspol bcton
r--
Koadaan bcr ,\"'9 1~'0! -lol"'~ lorurus ,:~am .~:' ..%.
Ralok- rctak
P9nctrosa Gclombong
r!- kt ka lit loa kt ka "'I ka kt I lila luI ka

rn
llulae
r- Ora1nasc v v I '"I'" I
P.laburon
Amblce
Luban112
r- Bahu v
•)klalun lr.a • konon
• • I Iv I
r-
K• odoan c uoco : lcpae- lcpas Suhu udara .. -.. 2!1 .. .~CI"F pukui ... IO~ ..
r-

§
Panas Suhu pcrmukoan ... 32 •. ~CI"F pukul ...10~ ..
Bolohon
.Men dun~ Alu< - alur
r- Suh u tcn110h .......• !C ,.F pukul ........
Suhu bawoh .........~,.F pukul ........
r- Tcbal pcrkorason bcrospol. ..8 em .....
Gcrtmtl Tombalan ...._
v
l.ondot )Oian ... 4 "1. .•••
Nol·oo C...1 .' ...
.kn11 lonoh ; lcmpung/ tanau

I Km n•IOO=
I PENAMPANG LOKASI TITIK PENGUJIAN
4-
rTITIK PEMERIKSI\AN BB
1
...............
I I I

1
I
I
I
I

I
I
I
I

I
I t

I I
I I
I
I
- I
I
I
...............
I I

jdocrah samptng dra•nas1 bahu pcrkcraean bohu dra1 no•• dacrah ~mpon

I rumah - 3.00 7. 20 3.00


- rumah
CATATAN : Dra•nasc. bahu
Kcrusakan:
;--

~
~ ~ ~;
Aspol bclon
~ '•"'u• ~".':uJi ~B,u.
Rctak- rclok v
r-- Kcadaan Dc<yn!l
Ponctroll Gclombang ka kt ka kt
Bulas Ambles
r- Ora• nose y "'
ka liS
v I
Ia kt
v I
loa

~ lko
I
Polob·.ran 1-- Bahu y v v y
lubang2
Lopae -lcpas
r- ·) kl. klrl ka ~kan"
Kcodaan CUOCO: Suhu udora . 2li ... ·.~CI"F pul&ul ... 11 ~ ...
1--

~
Panos Bclahan Suhu pcrmUtoon .. 32 ... ~c t•F pukul ... n .....
Mcndun11 1-- Suhu tcngah ..... , • "~.C ( •F pukul ··········
Alur- alur Sl.41u bawoh ......... •ct•F puloul ..........
1-- lirbal pcrkerason bcraspolh.6 em ...
Gcnrru• Tambolon
.__,
v
landat jolon ... 4 "1. ..
Nola,- C ...1 ..... , : ....
Ienos lanah : lcmpuft!l/ lanau

CAT A TAN 1 BENKELMAN BEAM N0140R: 0127 /0928

/Jogiu11 4: Aspul. Aspul/lulullutoll (AS/ll!TON). /'('1'/.;('I'U.IU/1 .lulu11 61


en
en z
N
0
c:.l
:J::
:;:, i\J
~

""§' ..
~

'?I
"'- co
co
).
Pckrj~.1n !'I ......
~ Dll:o!r)oll:.tn St..:r",'tlU.l •• .!~ rUrJ7 . . . . .
~ Hoar:>•· Diporiksa PraiiQDO ••••••••••••••
).

l:J::"' I PROPINSI SEKSI RUI\S DI\Rt - ICF. KM - r.'t Kft 0.


Jill'!:••, II LE:1DAR I
:.E·~O,\R KE
~ -
~ l Java Barat aandun9-Cilaun yi 0,00 - 18,00 Bandun9 a 2
--
5
3: PENGUJIAN LENDUTAN MAKSIMUM DAN CEKUNG LENDUTAN
~ LE::mu1·:.u
c::: rt:N.!~\'1
DENGAN ALAT BENKELMEAN BEAM
~
~
~·; ~ l·l ~7'.; ......
I
~ !'E~tDAC.\1 1\RLOJl rEIIr.l!!:UR 0 20 c., c.,
*"' 1(, '"" 31)
40 ""' 50 Cll i

P,\11 C.\NDII KI RI
::3 0 0 0 7 7 7 11 11 11 HI 18 1R 24 ~4 25 12 31 t""t""
"'
:;:,
:::
])
>>
11-\N C.\tlll,\ r.\NI\11
~=
~
§
---
0
--- -
0 0
-
6 6
--·'---
6 10 10 10 16
--
1G 17 22 22- 22 27 29 29 z~
t"":d
I~

PI'.MDACIII\N 1\!ILOJI PCNGUKUR


l >> ~z
1'1;:-IRIIC'J\.\II 1\hLC•.' I rt:~IGU<P. 70 C:P.I Jon e11 150 C"' 201) C'P.I GOO cm zn
:.;'\~ ,:,,:.:o,, t:Z9 ~'.)
~-1 sr. s:; 57
I . \~; ,·,·,:;:J.\ ,:,\::\:: J8 7,,) s:: ~ ~:!

CIITIITI\N :
Janis laPla po~ukan
BenkolMii lloae NoloDr 1 0927/(1928 .........
T'ctbal laris ro~:ukan I ., , , • o , o
c•
r a II to r CFI I 2,71 •••••••••••••• Allpal beton
1\rloji ranunjull 1 Dkala: 0,01.-. •••••••••••
........... renotrasl
x ~ j.1rnk nntarA tltlk ~nt.k den~a·
k.ll:i dcr1o1n llcnl:cll'\oln l!c,,.,
1\Ahntnn

r·c~l.1htn nikcrj,,k,,n t.lnq.,.,l 2l.Y.6.r.87 ••••••••.•


SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN
lfU"'nQ ..•••• · . . . . . . . . . . . . Otkrr;ailu•l Kurd• 21-6·17
Nomor . . . . . • . . . • . . • • .
Pramono

JUMLAII LEMDAR
I'AOPINSI "E K 51 AUAc; OAR I - KE KM- KM KM 0
EMBAR KE
Jnwo - narat RantSung-C•Icunv• 0 00 -II 00 8c1g

PENGUJIAN STRUKTIJR PERKERASAN JALAN


- ·····-···

~ - J) I
KM ,,·200 PENAMI'ANG LOKASI JITIK PE14ERIKSAAN

'-·
TITIK PEMERIKSAAN B~

ft I
I
I
I
I
r
I
1
I
I
I
I
I
I I
- I
I I I
I I I
I I I I I I
I I I I
I
I I
I I I I
I I
I I I
)dacrah samp•ng I dra•nasc: boll" Plrlr.crasan bohu I dro1n011 daerah sompong

I rumah
I - J.OO 7. '0 2. oo 1 - I rum a h

C,r.TATAN :
ORAINASE, BAHU:

kura~ lodok kurano~ hdak


Kcadoan ~rt 1 unt; ~tr 1 uroi be~un; tcrurus tcruru-. le'\lus.
Jcms lop•• p&rrnukaan: Kerusolrnn : !
- kl ko kl ka kl
- Ita kl ka ko ka. kl

~
Ita
A~ol bclon Rclak-rclnk v
~- Ora•no•c y v v v

I
Pcnclrn•u
Bulns
Gclombanv
Ambles -v I-·
8ahu
.) kulure
"
y y
"
II
lla a kanan
'-
r'cz:laburan lobang2 S..hu udara .•• -··. 31 "l;l"f" e>ukul .. .l'~
~ao1'ln
- Suhu -mukaon .. 40 ..°C/"F pukul. .. l4!~.
Cuoco: lopa•2 Suhu ltngah ......... !C ,., puloul- ......•.

§
~
I Panas Bclahan Suhu bawah ........ .~C, F pukul. ....•..
~ Tebol perktrasan beraopai::.I.J::m
Mtndung Alur- olur
r-- Londa1 JOlon .. l."'..
Gct~m1s Tarnhahan
~-
\" NIIOI I ... c
J•n•• tonah .ltmpung lanau
-··· ---·-- -. ·- .. .. ·-- -·- -- --- -
I
"'"
lanah
do lam
lmm
I em
PENAMPANG
lapos
pcrkcrosan
Mac am
bah on &war no j•anah "'" do lam
I mm
I em
G.ambar
lop••
perkcra1an
t4acam
bahan &warna

00 -· 110
..
":Jil!.;jp¥~ ,.::qi =.. Aspol b11on - -
10
t~·m.:Ir !-
~ Plrnrlra•
McAdam
!lO -
;
~

-
~
20 - llO -;
~ lollord ;
--
lO -· .·- 11.0 ·-
40 - '••16
A <1 ";" ~:, 1';•t,'., v
, ...
.....,.... PO Ill
~-
i-
-
50 - ~\WI!f.,vr·t f- ltrnpu,~
coklal
110- r--
10 - r-- 170- -
70 - - 110- f-
10 - - 1!10- -
-
90 - ·- lOO- -
100 - - 210 - -
- '-- - f-
~
- ·- -
- 1- - f-
1-
- ~ - '-
- f- - f-

- ~ -; >--
_.-
-· - - ..... - - - ---- -- ----- -·· ..... -- ... -

llaxian 4: A.lplll, A.l"pa//latu /luton (AS/ll/TON). l'a/..cra.,wl ./alan 63


(/)
0) z
~
0
w


~
~

LAMPIRAN C ...
r\J
§ '!'
LAIN-LAIN CD
""'
)..
CD

~
:-
~

)..
Peker:jaan Na:::a ······ ................... . Dikerjakan : Suryaoa ....•••.•• tanqqal 1-:5~7. •••.
Nomor
"'
•••••••• 0 ••••••••• 0 ••••••

Diper1kaa
l : PUII'IQOQ ••••.••••• taniJIJal H:-5:-11 •••••

~ PENYETELAN ALAT BENKELMAN BEAM


::::
g; P e ~ b a c a a n Arloji
0;:, Penqukur
No
3: Al&t
~ AL~T B E N K E L MA N a E 1. M
c:: PENYETEL

~
(j I
I H
I III
I IV v
"'o
~

*
0 0 0
"'::=! ~5 1] 1]
~ 50 ~6 2&
e:
~
;:,
75 38 )8

!OC :.u 50

1~5 6~ 6:
!SO a
...
7;

175 n
lOO 101 100

::5 1~ 112
;;c l~U 126

Hasrl : aaik ~ Catatan : An1Jka lS dalam daftar diatas • 0,25 .m

Pcrb.'likaO
LAMPIRANC
LAIN-LAIN

Pellerjaan Nama ....................... .. ~

;>illerjakan : Suryaoa .......... tan99al lh$:-U .... .


Nomor
····················· .... Diperillsa : ProfQOQ ••.••••••• tan99al 17:-S:-87 •••••
PENYETELAN ALAT BENKELMAN BEAM
P e mb a c a a n Arloji Pen9ullur
llo
Alat
'-LAT B E N K E t MA N a £ AM
P&NYETEL
I
I II
I III IV v

0 0 0

~5 1l 13

iO ~' 26

g: 75 31 )8

l "'-
:~c

115 6~
!>ll 50

6:
~ !SO

... ~' 7S

i ;:..
175 81

i
200 101 100

::s 1~ 112

~ :sc l~ti 126

~
§
~
~
c::
......
-.:

~
- ':;,...

~
§
Hurl : a&ik
[] C&ta~ : An9lla 2S dalam dafter di&tal • 0,25 .m
(f)

0
z
w
~ rcrb.:lili&O 1\J
s
.j>.
~

~
~

en
(II
CD
CD
~
SNI 03-2416-1991

LAMPIRAN C
LAIN-LAIN

........ ..
0
...
0
....
0
..
0
0
•• ..
0
..
0 0
... 0

\
.....
0
~"\ ~:
~ ~ Vo...
e

!~
...
~
~l e. . .
"'
~
.
.. ..
"'~ ~
)~ ~
.~ !..'"' \~
"' fi \
... .
~c

'~
..
1:::
"'u
1:7·
1::: .. ...
c ...
" c
"
';:; 0
.c. ..
"'
Zl
..
...,!a
..
"'~
·.-I

......
'tl

...
0

"'
.c.
ll"l

z~
\
Ill
r-i
u
Ul

"'
4J
"'
-
0
·~

~
...
I
Ill
4J u
...
Ill 0

~
...
Ill 0
...
...;;

~
Ill
'g I
...
E
... ..
Ill 0
o_
I l\
u

~ ~
Cll 0
~
u
E-<
...
0
.~

0 < ~
66 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan
SNI 03-2416-1991

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

• t·.~i:RJAC tlf]ma : o.... ,eokon: Svr)'QRQ 1&-$-87


Hornor: D•p•r•kao : Promono

Ooro- Ko

Jawa- Bt.UG' 8ont1unv- C1l1unyo

PENGUJIAN PERKERASAN JALAN DENGAN ALAT


PEHGUI\URAN LENWTAN
BENKELMAN BE AM
.ooo KOLC»l COMPUTER
KM II
PEI48ACMN ARLOJI AW~L AN TARA A K HI R JK TU
PENGUI!URAN
(0.00 m) dl O.JOm I 0 40m d2 t.OOm d) LP TP
RAN GANDA •1(11!1 0 I o I 0 "I 1'51 1'5 nl,1:n c II
BAN GANDA KANAN 0 I o Lo 11lnJn 42 1,z 142 lad Kr

liM 11 •100

OEMBACAAN ARLOJI A W A l ....


PENGUKUR
(DOOm l
AN TARA
"oom K HI R TU

RAN GANOA IIIRI 0


10 I 0
'" 0.30ml 0.40m

21 121 121
d2

u
&

I" I 45
dl LP

e
TP

It
BAN GANOA KANAN 0
I 0
I 0 1e 1;, 1 19 39 l t.O l t.O lad Kr

KM. ,.zoo

PEMflACAAN ARLOJI AWAl AN TARA A K HI R JK TU


0 EHGUKUR
1 o.oom l dl OJOm1040m dZ 6 00 m dJ LP TP
-·-- 1-
OA!ol
---81\N
GANDA KIRI

GANDA KANIIN
0

0
I
I I
o
o
I 0

0
n ·l n
·;;- -17 , ..
f13 36

31
1 37 1 37
.1 41 I •II
c
Cad
II

llr

K"'· 11.:100

PEMBACAAN Ah,OJI A WA l AN TARA A


PENGUKUR
(O,OOm)
--,.---
dl O.JOm 10.40m d2
K II I R

6. 00 m dl
JK

lP
- TU
-- -
TP

461ul 48
-t~+ ~-l'
BAN GANDA KIRI r: II
···- r---
BAN GANOA KANAN 0
0 0 0 24 24 1 22
2s ,, T u 1 42 tad Kr

liM 11 ·400

PEMBACAIIN ARLOJI A W A l A N t ,o. R A A II H IR JK TU


PENGUKUR

HH
(O.OOm) dl 0 JOm I 0.40 m d2 6 OOm dJ LP TP
;
BAN GIINDA 1\IRI o I o I 0 IZ __ 13 37 l Je J 39 c .' II

BAN GllfoiDII K,O.NIIN o I o 1o Zl 21 22 ul so-f 61 tad 1\r

liM: u-500

PEMBACAAN ARLOJI A WJo. A


PENGUKUR
( O.OOm)
l

dl
N T II

0 lOIT' I 0 40m
R A

d2
-
A

I .00 m
K HI
" dl
Jl\

LP
TU

TP

BAN GANDA KIRI 0 I 0 I 0 II I IZ I 12 41I ulu c II

81\N GANDA KANAN 0


I 0 I 0 .• I " I 20
"I so I so lad Kr

CATATAN: prak anlara


BENKELioiAN BEAM NO :Ot2710UI 0 30m un'utl P•nelra••. bulas. peloburan
o.r.om unl~ aapal baton
ARLOJI PENGUKUR SKA\.A :O.Oimm
Jl{ • Jcn'a Konatrull11 LP • lobar po~arn:( m l
FAll TOR t Ia) :2.71 .. C • foklor l•nvku"'lan lad oT•dok ada dolo
' TU • T•mperatur Udtsra! TP • tcmpcralur per~nukacm I•C l
u • fall lor korclrise ouhu Kr • Jcn•• ll1rusakon

llllgim1-l: Asptll, t\.I'Jillllltlllllllllo/1 (.-\Sill'[( JN!. /'a/..c·ra.l<l/1 .la/<111 67


SNI 03-3639-2002

METODE PENENTUAN KADAR PARAFIN LILIN DALAM ASPAL

1. Ruang Lingkup 3. Definisi


Metode ini dimaksudkan untuk menentukan kadar parafin
Jilin dalam aspal 3.1. Aspal
Residu hasil pengilangan minyak bumi dalam keadaan
2. Acuan harnpa udara.
DIN 520 I 5-1995 Determination of paraffin wax content.
DIN 21 242 Part I Laboratory glassware; interchangeable 3.2 Parafin lilin
conical ground joints; dimensions, Hidrokarbon yang mengkristal dalam campuran Diethyl
tolerances. ether anhidrat dan Ethanol dengan perbandingan I :I pada
DIN 12 336 Laboratory glassware; flat-bottom ternperatur minus 20°C yang diperoleh dengan proses tertentu
evaporating basins. dan rnernpunyai titik leleh di atas 250C.
DIN 12 38() Laboratory glassware; narrow-neck
Erlenrnayer flasks. 3.3. p.a atau pro analisa
DIN 12 445 Laboratory glassware; short-stern Mutu bahan kimia rnurni yang digunakan untuk analisa
funnels. kirnia suatu bahan.
DIN 12 448 Laboratory equipment made of paper
fibres; paper filters.
4. Bahan dan Peralatan
DIN 12 680 Part I Laboratory glassware; graduated
cylinders.
4.1 Bahan yang digunakan sebagai berikut :
DIN 12 775 Laboratory glassware; laboratory ther-
mometers with 0, I°C, 0,2°C and 0,5oc Diethyl ether anhidrat p.a.
scale divisions. Ethanol absolut
DIN 12 785 Laboratory glassware; laboratory ther- Ethanol (alkohol) teknis untuk bak perendarn
mometers for special purposes. Petroleum spirit (petroleum benzene) p.a. sesuai DIN
DIN 50 01 I Part I Testing of materials, components and 51 635
equipment; heating cabinets; definit- Aceton p.a.
ions, requirements.
Karbon dioksida padat bila tidak tersedia lernari
DIN 51 556 Testing of paraffin wax, determination pembeku (freezer)
of solidification point on the rotating
Es batu
thermometer.
DIN 51 635 Special petroleum spirits, FAM Kertas saring Watman No. 41
Standard petroleum spirit; minimum
requirements. 4.2 Peralatan
DIN 51 848 Part I Testing of mineral oils, precision, Tirnbangan dengan keteliiian ± 5 rng
general; terminology and its application Timbangan dengan ketelitian ± 0,5 rng
to delivery conditions. Penangas air
DIN 52 000 Testing of bituminous binders; general Oven yang bisa rnernanaskan minimal 150°C ~esuai
and summary. DIN 50 0 II atau yang setara
DIN 52 001 Testing of bituminous binders; Cawan porselin sesduai DIN 12 907-80
sampling. Pernbakar Bunsen
DIN 52 003 Testing of bituminous binders; Pinset (penjepit)
preparation of samples. Terrnorneter sesuai DIN 12 785-BE/38/50 (atau yang
DIN 12 491 Laboratory glassware, vacuum setara)
desiccators. Desikator
DIN 12 907 Hard porcelain laboratory equipment; Labu destilasi (sesuai gam bar I)
casseroles. Cincin pengarnan destilasi terbuat dardi metal dengan
DIN 5 I 848 Part 2 Testing of mineral oils, precision, ukuran diameter dalarn 18 rnrn dan diameter luar 65 rnrn
organisation of round-robin tests. Bak pendingin (sesuai gam bar 2)
DIN 5 I 848 Part 3 Testing of mineral oils; precision; Tabung uji yang dapat dipasang pada penyangga dengan
calculation of precision. Iubang pada penutup tabung (sesuai garnbar 3)

68 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-3639-2002

Gelas erlenmeyer masukkan ke dalam tabung uji yang dilengkapi dengan


Corong sesuai DIN 12 445-80 penyangga. Apabila kadar parafin tidak dapat diperkirakan,
Penyaring sesuai DIN 12 445-A I00-1 b berat benda uji disarankan kurang lebih 3 gram.
Cawan penguap sesuai dengan DIN 12.336-80 12. Larutkan benda uji dalam tabung uji dengan (25 ± I) ml
Labu penyaring kapasitas 500 ml yang dilengkapi d~thyl ether, lalu tambahkan (25 ± I) ml Ethanol. Tutup tabung
dengan perangkat vacum UJI rapat-rapat dengan penutup yang mempunyai lubang untuk
Botol pencuci kapasitas 500 ml memasukkan termometer, dimana ujung termometer masuk ke
dalam cairan. Setelah itu letakkan tabung uji dalam lemari
Lemari pembeku yang dapat mencapai temperatur
pembeku atau pada bak pendingin.
sampai (-22 ± 1)OC
Gelas ukur dengan volume 50 ml 13. Dinginkan bak pendingin dengan menambahkan karbon
dioksida (C0 2) padat bila tidak tersedia lemari pembeku, untuk
menjamin benda uji tetap pada temperatur yang disyaratkan.
5. Contoh dan Benda Uji Disarankan untuk menurunkan temperatur bak pendingin atau
Contoh uji harus diambil sesuai DIN 52001 dan disiapkan lemari pembeku sampai (-22 ± I )DC.
sesuai DIN 52003. 14. Masukkan campuran diethyl ether dan ethanol denoan
Pengujian harus dilakukan duplo, masing-masing dengan p~rbandig I : I sebanyak 20 ml ke dalam tabung uji y~ng
berat (25 ± I) gram. Selanjutnya benda uji diambil dari hasil lam dengan menggunakan botol pencuci, dan dinginkan dalam
(jistilasi sebanyak 2 gram sampai 4 gram ± 5 mg. bak pendingin pada temperatur (-22 ± J)OC.
15. Pasang kertas saring pada penyaring dalam bak pendingin
6. Cara uji dan letakkan di atas labu penyaring.
I. Timbang labu destikasi.
16. Tuangkan secara cepat bubur kristal yang dihasilkan pada
(-20 ± 0,5)°C ke alas kertas saring.
2. Masukkan contoh uji ke dalam wadah, kemudian panaskan
h~ga cair lalu tuangkan ke dalam labu destilasi yang telah 17. Bilas tabung uji dengan larutan pencuci dingin. Dinginkan
dtttmbang, selanjutnya timbang dengan ketelitian ± 10 mg kembali sisa Iarutan pencuci pad a temperatur ( -20 ± O,S)DC.
sehingga didapat berat benda uji (m 8 ). Lakukan 3 kali pencucian.
3. Panaskan labu destilasi dengan tinggi api 150 mm. Atur Penyaringan perlu dibantu dengan penyedotan dari pompa
pemanasan sehingga tetes pertama jatuh 3 sampai 5 menit vakum yang mempunyai tekanan isap minumum 50 mbar.
setelah pemanasan. 18. Setelah tidak ada tiltrat menetes Iagi, Iepaskan kertas saring
4. Gunakan cincin pengaman pada mulut labu destilasi untuk dengan menggunakan penjepit. Letakkan kertas saring pada
menghindari terbakarnya gabus penutup. cawan penguap yang telah ditimbang dengan ketelitian 0,5 mg.
5. Usahakan agar sebagian besar uap yang dihasilkan selama 19. Larutkan residu paratin dengan cara menyemprotkan pe-
destilasi terkondensasi yang diketahui beratnya denoan troleum spirit (petroleum benzene) yang sudah dipanaskan
ketelitian ± I 0 mg, dan ditampung dalam Iabu erlenme0yer secan1 hati-hati pada bagian atas. Dengan cara yang sama
(sesuai gambar 3). Untuk tujuan ini labu erlenmeyer direndam d l<~kuanjg 1 termometerterhadap residu paratin yang mungkin menempel
a tau ditabung uji.
dalam campuran butiran es dan air, adaptor seluruhnya harus
masuk ke erlenmeyer tetapi tetesan destilasi harus dapat terlihat 2~. Uapkan Iarutan dalam cawan penguap di atas bak penangas
dari luar. atr. untuk menjaga cairan meluap keluar dari tepi cawan.
6: Atur pemanasan sehingga kecepatan tetes destilasi pada Iakukan penguapan dengan ditiup perlahan-Iahan. Keringkan
UJung pengeluaran ke dalam labu erlenmeyer menjadi kira-kira residu selama ( 15 ± I) men it dalam oven pad a temperatur
( 125 ± S)l>c.
satu tetes per detik.
7. Bila selama I 0 detik tidak terjadi tetesan, lanjutkan 21. Setelah selesai pemanasan biarkan residu mendi~ Jalam
pemanasan beberapa men it dengan nyala api biru sampai labu desikator. Segera setelah paratin murni dingin (tapi belum
berpijar. Usahakan proses destilasi selesai dalam waktu benar-benar mengeras) tambahkan 15 ml Aceton.
maksimum 15 menit. 22. Lakukan pemanasan secara pelan-pelan dengan memutar-
8. Setelah proses destilasi selesai, jangan memasukkan mutar cawan penguap pada bak pcnangas air. Pertahankan
kondensat yang tersisa pada tabung destilasi ke dalam labu volume aceton dalam cawan dengan cara menambahkan accton
erlenmeyer. agar isi cawan tidak berubah.
9. Putar-putar (goyang-goyang) labu erlenmeyer dengan hati- 23. Dinginkan larutan paratin Jilin dan aceton dalam pena~s
hati secara terus menerus dalam keadaan hangat sehingga air pad a temperatur ( 15 ± 0,5 )°C dan botol pcncuL·i yang be;isi
destilat menja.fi homogen. larutan pencuci.
10. Setelah dingin timbang labu erlenmeyer berisi destilat 24. Saring larutan sampai kristal paratin Jilin habis. Selanjutnya
sehingga didapat berat destilat dengan ketelitian ± I 0 mg (mn). cuci cawan penguap. tcrmometcr. dan saring bcbcrapa kali
dengan ace ton pad a tcmpcratur ( 15 ± 0.5 )°C den~a botol
II. Pengujian ini tcrgantung pada kaJar parafin Jilin yang pencuci. Volume total cairan pcncuci yan•• di.,unak:m adalah
diinginkan, yaitu dengan cara menimbang benda uji (m,) (30± I) mi. "' "'
sebanyak 2 gram sampai 4 gram dengan ketelitian 5 mg, dan

!Ja~:iwz 4: A.1pa/, A.1pt1/ flatu llwon (AS/JUTON). l'nknwwz ./alan 69


SNI 03-3639-2002

25. Larutkan parafin lilin murni dengan cam menyernprotkan Nyatakan kadar parafin Jilin dalam persen berat, sampai I
petroleum spirit yang telah dipanaskan secam hati-hati dan angka di belakang koma.
kumpulkan lagi pada cawan penguap yang telah digunakan,
lalu uapkan cairan ini pada hak pcnangas dcngan tiupan secam
8. Ketepatan
pcrlahan-lahan.
(Sesuai dengan DIN 51 648 part I)
26. Kcringkan kristal parafin Jilin yang dipcroleh dcngan cara
ini selama ( 15 ± I) men it dalam oven pada ternperatur Kriteria berikut dapat digunakan untuk mencapai hasil yang
( 125 ± 5) 0 ('. ~ctelah itu dinginkan di dalarn desikator. baik
27. Timbang kristal parafin Jilin dcngan ketelitian 0,5 rng (rnA). • Pengulangan dengan teknisi dan alat yang sama
Bcrat akhir ini hams berada diantara 50 mg sampai 100 mg. Jika dua hasil diperoleh operator
Apabila bcrat akhir diluar rentang 50 mg sampai I <X> mg ulangi dengan kondisi perulalangan maka hasil ditentukan
pengujian dengan bent! (m~) yang disesuaikan. Bila tidak sesuai dengan persyaratan standar, basil setiap pengujian
terscdia carbon dioksida padat untuk mengkondisikan benda tidak boleh berbeda lebih dari 0,3% berat.
uji pada suhu ( -20 ± I )°C dapat digunakan lernari pernbeku. • Pengulangan dengan teknisi d~n alat berbeda :
Dua hasil pengujian yang diperoleh dari dua laboratorium
7. Evaluasi dan Perhitungan yang berbeda dengan kondisi yang setara tidak boleh berbeda
Untuk seti·• 1, pengujian. hitung kadar paratin Jilin, yang lebih dari I ,0% berat.
dinyatakan sebagai persen berat, dengan menggunakan
persamaan sebagai berikut : 9. Laporan Uji
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang ·tersedia
m" X 111" dengan mencantumkan hal-hal sebagai berikut :
Kadar parafin li'in = x 100% a) ldentitas contoh·
111H X 1111:" I) Nama pekerjaan.
dengan: 2) Jumlah contoh.
m" Berat destilasi (gr) 3) Nomor contoh.
mA Berat parafin (gr) 4) Jenis contoh.
mH Berat contoh aspal 5) Sumber contoh.
mE Berat benda uji destilasi (gr) b) Laboratorium yang melakukan pengujian
I) Tanggal pengujian.
Bila nilai perhitungan untuk kedua pengujian (duplo) tidak 2) Nama teknisi penguji.
berbeda lebih dari 0,3% berat dari destilasi contoh, tentukan 3) Nama penanggungjawab pengujian.
rata-rata dari kedua pengujian ini. Jika tidak lakukan pengujian
ke 3, ambil hasil yang mendekati ulangan ke 3 ini, lalu rata- c) Hasil pengujian.
ratakan, nilai terse but tidak boleh berbeda lebih dari 0,3% berat. d) Kelainan dan kegagalan selama pengujian.
Bila basil yang ke I dan 2 pada angka yang samajauhnya dari
yang ke 3, tentukan hasil yang ke 3.

LAMPIRANA

1. Labu Destilasi

GAMBARI
LABU DESTILASI UNTUK PENENTUAN KADAR PARAFIN

70 Bagian 4 : Aspa/, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3639-2002

2. Bak Pendingin

.-
I
~
J
0 -T
I
I

:...--------·· c:na- .

Keterangan Gambar :
I. Bukaan corong
2. Tabung uji
3. Cairan perendam
4. Mantel Udara •
5. Batang corong yang dihubungkan untuk labu penyaring.
6. Lubang untuk memasukkan termometer.
7. Lubang untuk memasukkan C02 . .

GAMBAR2
BAK PENDING IN

5.~

Keterangan Gambar :
I. Cincin pengaman
2. Adaptor
3. Labu distilasi
4. Erlenmeyer
5. Bak perendam yang berisi air+ es.
6. Penyangg:: h kaki tiga.

GAMBAR3
SKEMA PERALATAN DESTILASI

Bagian 4: Aspal, Aspal /Jatu /Juton (AS/JUTON). Perkem.wn Jalw1 71


SNI 03-3639-2002

LAMPIRANB

Contoh isian Formulir

Lampiran Surat/Laporan No. Tanggal


Pekerjaan Dikerjakan
Jumlah Contoh Dihitung
Nomor Contoh Diperiksa
Jenis Contoh
Sumber Contoh

PENENTUAN KADAR PARAFIN LILIN DALAM ASPAL

Benda Uji I Benda Uji 2 Benda Uji 3

Berat labu + contoh = gr gr gr


f\crat labu = gr gr gr
r------
=

~-
BERAT CONTOH
'I
Berat erlenmeyer + dest1 at
(ms) =
=
gr
gr
. gr
gr
gr
gr
Berat erlenmeyer = gr gr gr
=
BERAT DESTILAT (mo) = gr gr gr
Berat tabung + destilat = gr gr gr
Berat tabung = gr gr gr
=
BERAT BENDA UJI (m~) = gr gr gr
Berat Cawan + endapan = gr gr gr
Berat cawan = gr gr gr
=
BERAT ENDAPAN (rnA) = gr gr gr

KADAR PARAFIN

ms.mA
I. X 100% = - - - X 100% = ...................................... %
ms.mE

mo. rnA
II - - - X 100% = - - - X IOOo/o = ............... _....................... %
ms.mE

III. Rata-rata = .... _.... ,_ ..... -... -... %

Penanggung Jawab,

72 Bagian 4: Aspal, Aspal Baru Buton (ASBUTON), Perkerasan Jal~m


SN I 03-3640-1994
SK SNI M-10-1993-03

METODE PENGUJIAN KADAR BERASPAL DENGAN CARA EKSTRAKSI


MENGGUNAKANALATSOKLET
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Taajuan 1.3 Pengertian
I . I . I Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam I) kad~r aspal dalam campuran adalah banyaknya as pal
melakukan pengujian kadar aspal dalam campuran beraspal dalam campuran beraspal yang diperoleh dengan cara ekstraksi
dengan cara ekstraksi menggunakan alat soklet. menggunakan alat soklet.
1.1.2 Tujuan 2) kadar air campuran beraspal adalah jumlah air yang
Tujuan metode ini adalah untuk mengetahui kadar aspal berada dalam campuran beraspal.
dalam campuran. 3) mineral suatu zat padat yang tidak larut dalam pelarut.
4) agregat adalah batu pecah, kerikil, pasir atau fraksi halus,
1.2 Ruang Lingkup baik berupa hasil alam maupun hasil pengolahan.
Metode pengujian ini meliputi persyaratan, ketentuan-
ketentuan benda uji, peralatan, rumus-rumus perhitungan dan
cara pengujiau kadar aspal dalam campuran beraspal dengan
cara ekstraksi menggunakan alat soklet.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN
2.1 Peralatan 2) benda uji harus dibagi empat secara merata;
Peralatan yang digunakan dalam pengujian ini harus 3) berat mineral atau agregat clalam campuran beraspal harus
memenuhi sertifikat kalibrasi. dihitung dari jumlah berat mineral yang ada dalam kertas saring
ditambah berat mineral yang ada dalam larutan aspal.
2.2Bahan
Bahan untuk pengujian ini digunakan Trichlor Ethylen 2.4 Penanggung Jawab Hasil Uji
Teknis. Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
Ianda Iangan serta tanggal pengesahan.
2.3 Benda Uji
Persyaratan benda uji adalah sebagai berikut :
I) benda uji harus clalam keadaan kering;

BAB III
KETETUAN-KETENTUAN

3.1 Persyaratan 3.2 Bahan


Peralatan yang digunakan dalam pengujian ini adalah Bahan yang digunakan dalam pengujian ini adalah :
sebagai berikut : I) trichlor Ethylcn (C2H2CI:;) tcknis sebanyak I liter;
I) timbangan kapasitas 2 kg dengan ketelitian 0, I gram; 2) kcrtas saring.
2) alat soklet (lihat Gam bar I) tercliri dari :
(I) labu ekstraksi; 3.3 Benda Uji
(2) tabung pend;ngin; Benda uji adalah contoh campuran hcraspal schanyak 200
(3) tabung ekstraksi; gram.
3) alat pernar.as (pembakar gas atau pernanas listrik);
4) oven dengan pengatur suhu (II 0 ± 5)°C. 3.4 Rumus-rumus Pcrhitungan
Rurnus-rumus yang digunakan adalah scbagai herikut :

/Ja~in 4: Aspal, A.1pal /Ja111 lllllmz (ASIJUTON). Pcrkem.l'illl }a/an 73


SN I 03-3640-19!)4

I) campuran beraspal dalam keadaan kering (e gram) : Keterangan :


e=(c-d) ....................................................................... (l) a = berat kertas saring (I) (gram)
2) berat aspal dalam eampuran beraspal : b = berat kertas saring + eontoh
berat as pal = e - (g I + g2) ............................................. (2) e = berat eontoh eampuran beraspal (b-a)
gl =f-a ....................................................................... (3) d berat air dalam eampuran beraspal (gram)
g2 = j - i ........................................................................ (4) e = berat eampuran beraspal dalam keadaan kering (gram)
3) Kadar aspai dalam eampuran beraspal f = berat kertas saring berisi mineral (gram)
gl = berat mineral yang berada dalam kertas saring (gram)
e-(ol +g2)
h= 0
xi00% ............................................. (5) g2 = berat mineral yang berada dalam larutan aspal (gram)
e
h = kadar aspal dalam eampuran beraspal
= berat kertas saring (2) kosong (gram)
j = berat kertas saring berisi mineral halus (gram).

tangka1 - j
penyangga

3. labu ektrakso

/@'"-""
pembakar gas

Keterangan :
A 27.40 em F : 1037 em
B 27.00 em G 120em
c 0.67 em H 120em
D 5.41 em I 170em
E 6.25 em J 680em

GAMBARl
SUSUNAN PERALATAN EKSTRAKSI
DENGAN ALAT SOKLET

74 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3640-1994

BABIV
CARAUJI

Lakukan pengujian tahapan sebagai berikut : (10) keluarkan kertas saring yang berisi mineral dari tabuno
I) atur peralatan ekstraksi dengan soklet (lihat gam bar I); ekstraksi dan masukkan ke dalam gelas kimia, diamkan pad~
suhu kamar.
2) tentukan kadar air contoh (d gram) sesuai SK SNI M 59-
1990-03 (Metode Pengujian Kadar Air dalam As pal dan Bahan (II) keringkan kertas saring yang berisi mineral pada oven
yang Mengandung Aspal); dengan suhu II ooc;
3) tentukan berat mineral dalam tabung ekstraksi dengan ( 12) tim bang kertas saring yang berisi mineral sampai
tahapan sebagai berikut : beratnya tetap (f gram);
(I) tim bang kertas saring yagn telah dibentuk sesuai diam- (13) hitung berat mineral dalam kertas saring (gl gram)
eter tabung ekstraksi dengan ketelitian 0, I gram (a gram); dengan rumus 3.
(2) masukkan benda uji ke dalam kertas saring; 4) tentukan berat mineral dalam labu ekstraksi, dengan urutan
sebagai berikut:
(3) timbang kertas saring berisi benda uji (b gram);
(I) sering larutan beraspal pada labu ekstraksi dengan kertas
(4) masukkan kertas saring berisi benda uji ke dalam tabung
saring telah ditimbang dan telah diketahui beratnya (i gram);
ekstraksi yang telah disiapkan;
(2) cuci kertas saring sampai bersih dan larutan yang keluar
(5) tambahkan pelarut hingga benda uji terendam semua,
dari kertas saring telah jernih;
biarkan 15 menit:
(3) keringkan kertas saring yang berisi mineral halus ke
(6) tambahkan sisa pelarut pada tabung ekstraksi sehingga
dalam oven pada suhu II ooc;
pelarut tunn ke labu ekstraksi;
(4) timbang kertas saring yang berisi mineral halus sampai
(7) pasang tabung pendingin dan alirkan air melalui tabung
beratnya tetap (j);
pendingin;
(5) hitung berat mineral yang ada dalam larutan aspal (g2
(8) nyalakan pemanas atur pemanas sehingga kecepatan
gram) dengan rumus 4;
tetesan pelarut satu sampai dua tetes per menit;
5) hitung berat aspal dalam campuran beraspal dengan
(9) hentikan pengujian setelah pelarut yang ada dalam
rumus 2;
tabung ekstraksi menjadi jernih;
6) hitung kadar aspal dalam campuran beraspal dengan
rumus 5.

BABV
LAPORANUJI

Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) laboratorium yang melakukan pengujian :
dengan mencantumkan hal-hal sebagai berikut : (I) tanggal pengujian;
I) identitas bend a uji : (2) nama teknisi penguji;
(I) nama pekerjaan;
(3) nama penanggung jawab pengujian;
(2) jumlah contoh;
3) hasil pengujian :
(3) nomor contoh;
4) kelainan dan kegagalan selama pengujian.
(4) jenis contoh;
(5) sumber contoh;

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

Dibagi empat secara merata Quartering


C2H2CI3 Trichlor Ethylen

Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON). Perkera.mn Jalan 75


SNI 03-3640-1994

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Contoh Isian Formulir

Pekerjaan PT. Sarana Karya Tanggal pengujian 10-02-1990


Jumlah contoh I Dikerjakan TUTI
Nornor contoh 01 Dihitung TUTI
Jenis contoh Digambar
Surnber contoh Diperiksa IR. TJITJIK W.S.

PENGUJIAN KADAR ASPAL DENGAN


CARA EKSTRAKSI MENGGUNAKAN ALAT SOKLET

I. BERAT MINERAL DALAM TABUNG EKSTRAKSI Contoh I Contoh 2 Contoh 3


Berat campuran beraspal +
kertas saring
Berat kertas saring kosong
(b)
(a)
= 2060 gr
60 gr
207 gr
7 gr
. gr
= gr

Berat campuran beraspal (c) = 200 gr 200 gr gr


Berat campuran beraspal (c) = 200 gr 200 gr gr
Berat air (d) = 32 gr 33 gr gr

Berat campuran beraspal kering (e) = 196.8 gr 196.7 gr gr


Berat mineral +
kertas saring (f) = 166.8 gr 167.8 gr gr
Berat kertas saring kosong (a) = 60 gr 7 gr gr

Berat mineral (g I) = 160.8 gr 160.8 gr gr

2. BERAT MINERAL DALAM LARUTAN ASPAL


Berat mineral +
kt>rtas saring (j) =1.1272 gr 1.1326 gr gr
Berat kertas saring
kosong (i) =1.0744 gr 1.0758 gr gr

Berat mineral
dalam larutan (g2) =0.0527 gr 0.0568 gr gr

3. BERAT ASPAL DALAM CAMPURAN BERASPAL


Berat campuran beraspal
kering (e) = 196.8 gr 196.7 gr gr
Berat mineral (gl + g2) = 160.9 gr 160.9 gr gr

Berat aspal = 35.9 gr 35.8 gr gr

76 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkera.mn Jalan


SNI 03-3640-1994

KADAR 1'.SPAL DALAM CAMPURAN BERASPAL:

e- (g I + g2)
h= X J()()%
e

196.8- 160.9
= X J()()% = 18.24%
196.8%

196.7- 160.9
II = X 100% = 18.20%
196.7

I+ II
Rata-rata = - - - = 18.22%
2

Catatan:
Penanggung Jawab

(IR. H. TJITJIK W.S.)

Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkel"li.\'CI/1 Jalan 77


SNI 03-3641-1994

METODE PENGUJIAN KADAR AIR ASPAL EMULSI


BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian
1. 1. 1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam I) aspal emu lsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
melaksanakan pengujian kadar air aspal emulsi dengan cara mendispersikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dengan
penyulingan. bantuan bahan pengemulsi;
1.1.2 Tujuan 2) kadar air aspal emulsi adalah perbandingan jumlah air
Tujuan metode ini adalah untuk mengetahui persentase terhadap jumlah contoh aspal emulsi;
kadar air dalam aspal emulsi. 3) aspal emulsi kationik adalah aspal emulsi yang bermuatan
positif;
1.2 Ruang Lingkup 4) aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang bermuatan
negatif.
Metode pcngujian ini meliputi persyaratan, ketentuan-
ketentuan benda uji. peralatan. rumus perhitungan dan cara uji
aspal emu lsi jenis kationik dan anionik.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN
2.1 Peralatan 2.3 Penanggung Jawab Hasil Uji
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi. Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
Ianda Iangan serta tanggal yang jelas.
2.2 Pelaporan
Laporan persentase kadar air aspal emulsi, ditulis sampai
satu angka di belakang koma.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Benda Uji 2) tabung penerima dengan pembacaan skala dan ketelitian
Benda uji adalah contoh aspal emulsi yang telah diaduk 0, I ml untuk kapasitas 2 ml dan 0,2 ml untuk kapasitas tabung
secara merata dan ditimbang di dalam labu gelas yang telah penerima 25 ml;
diketahui beratnya, dengan ketentuan sebagai berikut : 3) tabung pendingin dengan panjang lebih besar 400 mrn dan
1) I 00 gram untuk contoh as pal emulsi yang mengandung diameter dalam 9,5 mm dan diameter luar 12,7 mm;
25,0% air. 4) pembakar gas;
2) 50 gram untuk contoh as pal emu lsi yang mengandung lebih 5) pelarut Xilol atau hasil penyulingan rninyak bumi
dari 25,0% air. mengandung 98% minyak dengan suhu didih antara 120°C
sampai 250°C.
3.~ Pemeriksaan
Ketentuan pemeriksaan adalah sebagai berikut : 34. Rumus Perhitungan
I) apabila pemeriksaan diulang dengan petugas dan peralatan
yang sama, maka h..1silnya tidak boleh berbeda lebih dari 0,8% I) rum us yang digunakan, sebagai berikut :
untuk kadar air antm·a 30,0% sampai 50,0%.
A
2) apabila pemeriksaan diulang dengan petugas yang berbeda C=- X 100%
dan peralatan yang herbeda, rnaka hasilnya tidak bo1eh berbeda B
lebih dari 2,0% untuk kadar air antara 30,0% sarnpai 50,0%. Keterangan :
A Volume air dalam tabung penerirna dalam gram (ml);
B Berat benda uji dalarn gram;
3.3 Peralatan C = Kadar air aspal ernulsi dalam %;
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut :
I) labu penyulingan gelas (liht gambar I pada larnpiran B); 2) berat jenis air= I gram/mi.

78 Bagian 4: Aspaf, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3641-1994

BABIV
CARAUJI
4.1 Persiapan Peralatan 4) letakkan labu pada kasa di atas kaki tiga dan letakkan
Siapkan peralatan yang digunakan, sebagai berikut : pembakar gas di bawah kasa;
I) susun peralatan penentuan kadar air (lihat gam bar I pada 5) nyalakan api dan atur pemanas sehingga tetesan yang turun
lampiran B); dari ujung tabung pendingin mempunyai kecepatan 2 sampai 5
tetes perdetik;
2) tutup bagian atas tabung pendingin dengan sedikit kain atau
kapas untuk menjaga menguapnya bahan; 6) teruskan penyulingan dengan kecepatan sama sehingga air
dalam tabung penerima tidak bertambah lagi;
3) atur agar ujung tabung pendingin masuk dalam tabung
penerima tidak lebih dari I mm di bawah permukaan larutan 7) teruskan penyulingan selama beberapa menit, setelah itu
dalam tabung penerima setelah penyulingan. api dimatikan;
8) baca dan catat jumlah air yang tertampung dalam tabung
penerima (A ml);
4.2 Cara Pengujian
9) hitung kadar air aspal emulsi dengan rumus sebagai ber-
Lakukan pengujian dengan tahapan, sebagai berikut :
ikut:
I) timbang benda uji sesuai dengan ketentuan sub. bab 3.1
(b gram);
2) masukkan benda uji ke dalam labu gelas; A
Kadar air= - x I 00%
3) tambahkan pelarut sebanyak benda uji dan aduk dengan cara B
menggerakkart labu memutar searah dalam bidang horizontal
dan jaga agar cairan sedikitpun tidak tertumpah ke luar;

BABV
LAPORANUJI
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) laboratorium yang melakukan pengujian :
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : ( I) tanggal penguj ian;
I) identitas benda uji; (2) nama pelaksana pengujian;
(I) nomor contoh; (3) nama penanggung jawab pengujian;
(2) jenis contoh; 3) hasil pengujian;
(3) jumlah contoh; 4) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
(4) nama Fkerj.'l:.m; 5) rekomendasi dan saran-saran.

LAMPI RAN
Contoh lsian Formulir

Jenis Contoh CMSI Tanggal 22-7-1991


Jumlah Contoh 6 (enam) Dikerjakan 23-7-1991
Nomor Contoh 4 Diperiksa Winne H
Nama Pekerjaan PT. Hutama Prima

PEMERIKSAAN KADAR AIR ASPAL EMULSI

Uraian Waktu Pembacaan Waktu

Persia pan Mulai Jam 8.20


Peralatan Selesai Jam 8.35
Pemeriksaasn Mulai Jam 8.35
Selesai Jam 11.35

Bagian 4: A.~pal Aspal Balli /Juton (ASBUTON). Perkera.wn Jalcm 79


SNI 03·3641-1994

Pemeriksaan

Umian I II

Berat tabu + Aspal Emulsi = 400 gram 396 gram


Berat lobu = 300 gram 296 gram
Be rat as pal emu lsi (B) = 100 gram 100 gram
Volume air dalam tabung
penerima (A) = 22 gram 22.4 gram

A
KADAR AIR=- X 100% = 22 gram 22.4%
B

PERSEN KADAR AIR rata-rata = 22.2%

Catalan:
Berat jenis air= I gram/ml

Pelaksana Pengujian Penanggung Jawab

(Winne H.) (lr. Tjitjik W.S.)

tangko.1 _,
penyanggtJ

3. labu ektrakso

GAMBARI
INSTALASI PERALATAN PENGUJIAN
KADAR AIR

80 Bagian 4: Aspal, Aspal Baw Bwon (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3641-1994

T
400 111m

1 100 111111 I

GAMBAR2
PERALATAN PENGJJIAN KADAR AIR DENGAN LABU GELAS

0
F

Keterangan : T
E
~
A = 45-55 mm E = 25-28 mm c d1ametor d11l11111
B = 14-16mm F = 186 - 194 mm
C = 12-16mm H 18-19mm
D = 235 - 255 mm

GAMBARJ
ALAT PENAMPUNG KADAR AIR

/Jagian 4: Aspal, A.11JCII /Jatulluton (AS/JUTON). Perkera.l'tlfl Jalan 81


SNI 03-3642-1994

METODE PENGUJIAN KADAR RESIDU ASPAL EMULSI


DENGAN PENYULINGAN
BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian


I. I. I Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam I) aspal emulsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
melakukan pengujian aresidu aspal emulsi dengan cara mendispersikan aspal keras ke dalam air a tau sebaliknya dengan
penyulingan. bantuan bahan pengemulsi;
I. 1.2 Tujuan 2) residu aspal emulsi adalah sisa hasil penyulingan aspal
Tujuan metode ini adalah untuk mengetahui persentase emulsi yang terdiri dari aspal dan bahan lainnya;
kadar residu aspal emulsi. 3) basil penyulingan adalah cairan yang diperoleh dari
penyulingan as pal emu lsi yang terdiri dari air dan bahan lainnya;
1.2 Ruang Lingkup 4) as pal emulsi kationik adalah aspal emu lsi yang bermuatan
positif;
Metode pengujian ini meliputi persyaratan pengujian dan
ketentuan-ketentuan aspal emulsi kationik dan anionik. 5) aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang bermuatan
negatif.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN

2.1 Peralatan 2.2 Penanggung Jawab Hasil Uji


Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi. Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
tanda tang an serta tanggal yang jelas.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN

3.1 Benda Uji 3.3 Pelaksanaan


Benda uji adalah contoh aspal emulsi yang dipersiapkan Ketentuan pelaksanaan adalah sebagai berikut :
terlebih dahulu den8an cara mengaduk contoh sampai homogen I) pemanasan dilakukan dari sam ping labu api tidak boleh
sebanyak ± 200 gram. terlalu besar atau kecil diatur agar busa (buih) yang terjadi tidak
sampai meluap masuk tabung penerima;
3.2 Peralatan 2) untuk menghindari pembusaan atau letupan. posisi
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : pembakar pada permulaan pengujian dapat diatur dengan
menaikkan atau menurunkan. Jangan melakukan pemanasan
I) peralatan penyulingan (gam bar I pada lampiran B) yang
dari tengah bawah labu. karena dapat mengakibatkan kegagalan;
terdiri dari :
3) untuk jenis contoh tertentu yang seringkali penyulingan
(I) labu penyulingan kapasitas I liter;
gagal. dimana kadar rninyak dengan cara penyulingan rnikro
(2) tabung pengarah; tidak diperlukan, maka untuk menghindari kegagalan
(3) gelas ukur kapasitas 100 ml; penyulingan ditambahkan alkohol sebanyak 50 ml ke dalam
(4) tabung pendmgin; benda uji.
2) termometer berskala -2°C sampai dengan 300°C; 4) jumlah waktu penyulingan mulai dari pemanasan hingga
selesai adalah (60 ± I .5) men it;
3) pembakar gelang:
5) apabila pemeriksaan diulang oleh petugas yang smna maka
4) pembakar gas; hasilnya tidak boleh melebihi I Cfc, untuk residu aspal antara 50
5) neraca kapsit~ 3500 gram dengan ketelitian 0. I mg. sampai 70%.

82 /Jagian 4: Aspal. Aspai/Jalll Blllcm (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-3642-1994

6) apabila pemeriksaan dilakukan oleh dua laboratorium maka (C2- Cl)


hasilnya tidak boleh melebihi 2%, untuk residu aspal antara 50 Persen hasit = x 100% ............................... (2)
sampai 70%. penyutingan (A 2 -A 1)
7) setelah pengujian ini selesai, simpan residu aspal emulsi
untuk pengujian selanjutnya seperti penetrasi, daktititas dan Keterangan :
kelarutan aspal.
A I = berat tabu
A2 = berat tabu dan contoh
3.4 Rumus-rumus Perhitungan
B = berat residu dan tabu
Rumus-rumus yang digunakan, adatah sebagai berikut :
C I = berat gel as ukur
(B- AI) C2 = berat getas ukur dan hasil penyulingan.
Persen residu =- - - - x I 00% ........................... (I)
(A2 -AI)

BABIV
CARAUJI
Lakukan pengujian dengan tahapan, sebagai berikut : I 0) besarkan nyala api untuk menaikkan suhu benda uji; apabila
I) tim bang tabu penyulingan yang berisi batu didih (A I); suhu telah mencapai 2600C tahan sampai 15 menit;
-2) tim bang gclas ukur (C I); II) timbang labu beserta isi residu segera setelah penyulingan
selesai (B); ·
3) masukkan aspat emutsi ke dalam tabu penyutingan sehingga
berat as pat emutsi (200 ± 0,1) gram (A2); 12) timbang hasil penyulingan dalam gelas ukur (C2);
4) tutup tabung penyutingan dengan gabus yang tetah ditubangi 13) hi tung persentase (kadar) residu aspal emu lsi dengan rumus
untuk tempat termometer; (I);
5) masukkan termometer dan atur tetak ujung termometer 6,4 14) hitung persentase hasil penyulingan dengan rumus (2);
mm dari dasar tabu penyutingan; 15) buka tutup labu penyulingan, aduk dan langsung tuangkan
6) atirkan air ke datam tabung pendingin; isi labu ke dalam cawan penguap; apabila ada bahan-bahan lain,
saring melalui saringan no. 50;
7) nyatakan pembakar gas getang dengan jarak 152,4 mm dari
dasar tabung; 16) dinginkan residu dalam cawan penguap pada suhu ruang
sampai suhu residu mencapai 130°C;
8) nyalakan pembakar gas dan atur nyala api supaya tidak
terlalu besar untuk menghindari tetupan dan pemanasan 17) tuangkan residu ke dalam :
dilakukan sec:ara merata berputar sekeliling dinding Jabu I) cawan penetrasi;
penyulingan yang berisi benda uji; 2) cetakan daktilitas.
9) atur pemanasan pada benda uji tidak melebihi I00°C sampai
air habis/tidak menf!tes lagi;

BABV
LAPORANUJI
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) laboratorium yang melakukan pengujian :
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : (I) nama pelaksana pengujian;
I) iden.titas cnntoh : (2) nama penanggung jawab pengujian;
(I) nomor contoh; (3) tanggal pengujian;
(2) jenis contoh; 3) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
(3) jumlah contoh; 4) rekomendasi dan saran-saran.
(4) nama pekerjaan;

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

Batu didih : batu porselen dengan ukuran paling besar 0,5 cm 1 .

Bagicm 4: A.~pa/, Aspai/Jatulluton (ASIIUTVN). Perkna.IWI ./a/em 83


SN I 03-3642-1994

LAMPIRANB

Contoh Isian Formulir


Lampiran Suratllaporan No. 23/92/0 17I AB Tanggal 3-12-1992
Nomor Contoh I Dikerjakan 4-12-1992
Jenis Jumlah CRS Dihitung Winne. H
Jumlah Contoh 5 (lima) Diperiksa Winne. H
Pekerjaan PT. Hutama Prima

Berat tabu (AI) 369,8 gram


Berat tabu + contoh (A2) 569,8 gram
Berat tabu + residu (B) 484,9 gram
Kadar minyak 0 gram

B -AI
Persen residu = x 100% = 57,55%
A2-Al

Pelaksana Pengujian Penanggung Jawab

(Winne. H) (lr. Tjitjik W.S.)

..------ thermometer

slang a1r pend1ng1n

- tabu

pembakar
gelang

tabung penenma
pembakar gas
slat 1p

GAMBAR

84 Bagian 4: Aspal, Aspal Balll Bilton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SN I 03-3643-1994

METODE PENGUJIAN ASPAL EMULSI TERTAHAN


SARINGAN NO. 20
BAB I
DESKRIPSI
L3 Pengertian
L1 Maksud dan Thjuan Yang dimaksud dengan :
1.1.1 Maksud I) aspal emulsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam mendispersikan as pal keras ke dalam air a tau sebaliknya dengan
melakukan pengujian saringan aspal emulsi. bantuan bahan pengemulsi;
1.1.2 Tujuan 2) pan adalah penadah saringan yang terbuat dari bahan
Tujuan metude ini adalah untuk mengetahui bagian aspal kuningan atau stainless steel;
emulsi yang tertahan saringan no. 20. 3) desikator adalah wadah dengan penutup terbuat dari gelas
yang dapat menyerap uap air dengan bantuan silica gel;
L2 Ruang Lingkup 4) aspal emulsi kationik adalah aspal emu lsi yang bermuatan
Metode pengujian ini meliputi persyaratan, ketentuan- positif;
ketentuan benda uji, peralatan, perhitungan dan cara pengujian 5) aspal emulsi anionik adalah aspal emu lsi yang bermuatan
aspal emulsi jenis kationik dan anionik. negatif.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN
2.1 Larutan Pencuci 2.2 Perala tan
Larutan pencuci yang digunakan yaitu : Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi.
I) larutan sodium oleat;
2) air suling. 2.3 Penanggung Jawab Hasil Uji
Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
tanda tangan serta tanggal yang jelas.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Benda Uji 6) timbangan dengan kapasitas 2000 gram de'hgan
Ketentuan benda uji adalah sebagai berikut : ketelitian 0, I gram.
I) contoh as pal emu lsi sebanyak 1000 gram yang telah dikocok
sehingga merata. 3.4Suhu
2) perbedaan hasil duplo untuk hasil pengujian butiran aspal Suhu untuk pengujian sebagai berikut :
emu lsi tertaha.l saringan no. 20 (0,85 mm) tidak boleh melebihi I) Jika kekentalannya lebih kecil atau sarna dengan I 00 detik
0,03%. (SF) pada suh 25°C rnaka pengujian dilakukan pada suhu ruang;
2) Jika kekentalannya lebih besar I 00 detik (SF) pada suhu
3.2 Larutan Pcncuci 25°C rnaka pengujian dilakukan pada suhu 50°C.
Larutan pencuci yang digunakan yaitu :
I) larutan sodium oleat 2% untuk aspal emu lsi anionik; 3-5 Rum us Perhitungan ·
2) air suling untuk aspal emulsi kationik. Rumus perhitungan yang digunakan adalah sebagai ber-
ikut:
3-3 Perala tan
B-AS
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : X = X 100'/c
I) saringan no. 20 (0,85 mm); c
2) gelas kimia kapasitas 1000 ml; Keterangan :
3) pan; X Persen contoh aspal cmulsi yang tertahan saringan
4) oven d~nga pengatur suhu (II 0 ± 5)oC; no. 20
5) desikator berdiameter 40 em; A Berat saringan dan pan dalam gram
B Berat saringan. pan dan residu dalam gram
C = Beratbendauji(IOOOgram).

BABIV
CARA UJI
sebagai berikut;
Lakukan pengujian dengan tahapan sebagai berikut : 2) tim bang aspal emu lsi sebanyak I 00 gram (C);
I) tentukan kekentalan as pal emu lsi sesuai dengan ketentuan 3) tirnbang saringan dan pan (A);

lhiRian 4: Aspal, Aspal Balli Bllfon (AS/U!TON). l'akt'm.wm Jalan 85


SNI 03-3643-1994

4) basahi saringan dengan larutan pencuci; 10) keluarkan pari dan saringan dari oven;
5) tuang perlahan-lahan benda uji ke dalam saringan; II) dinginkan dalam desikator;
6) cuci tempat contoh benda uji dengan larutan pencuci dan 12) timbang saringan, pan dan residu sampai berat tetap (B);
tuangkan ke d<~lam .,aringan; 13) hitung persen aspal emulsi dengan rumus berikut :
7) cuci sisa aspal emulsi yang berada dalam saringan dengan
Iarutan pencud sampai larutan terlihat jernih;
8) letakkan atau pasang pan di bawah saringan; X= B-A X 100%
9) masukkan ke dalam oven pada suhu ( 110 ± 5)°C selama c
2 jam;
BABV
LAPORANUJI
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) Iaboratorium yang melakukan pengujian:
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : (I) nama pelaksana pengujian;
I) identitas contoh : (2) nama penanggung jawab pengujian;
(I) nomor contoh; (3) tanggal pengujian;
(2) jenis contoh: 3) hasil pengujian ditulis sampai dua angka di belakang koma;
(3) jumlah contoh; 4) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
(4) nama pekerjaan; 5) rekomendasi dan saran-saran.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH
Aquadest air suling
Saybo/t Furol SF

LAMPIRANB

Contoh lsian l"ormulir


Lampiran Surat/laporan No. 23/09/23/AB Tanggal 22-7-91
Nomor Contoh 3 Dikerjakan 23-7-91
Jenis Contoh css Dihitung
Jumlah Contoh 4 (empat) Diperiksa Winne H.
Pekerjaan PT. WASKITA

PENGU.JIAN ASPAL EMULSI TERTAHAN SARINGAN NO. 20

Berat aspal emulsi (C) 1000 gram

Berat saringan +pan+ residu (B) 1007.5 gram


Berat saringan +pan (A) 1007.5 gram Suhu: IJOOC
Berat Residu 0 gram
B-A
% contoh tertahan (no. 20): - - X 100% = 0%
c
Catatan:

Pelaksana Pengujian Penanggung Jawab

( Ir. Tjitjik w_s_ )

86 Bagiwz 4: Aspa/, Aspal Balli Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3644-1994

METODE PENGUJIAN JENIS MUATAN PARTIKELASPAL EMULSI

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian
1.1.1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam I) aspal emulsi adalah as pal cair yang dihasilkan dengan cara
melakukan pengujian muatan partikel aspal emulsi. mendispersikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dengan
1.1.2 Tujuan bantuan bahan pengemulsi;
Tujuan metode ini adalah untuk mengetahui muatan partikel 2) aspal emulsi kationik adalah aspal emulsi yang bermuatan
aspal emulsi. positif;
3) aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang bermuatan
1.2 Ruang Lingkup negatif;
Pengujian ini meliputi persyaratan, ketentuan-ketentuan 4) kathoda adalah suatu elektroda yang bermuatan negatif dan
benda uji, peralatan dan cara pengujian aspal emulsi jenis dapat menarik aspal emulsi yang bermuatan positif;
kationik dan anionik. 5) anoda adalah suatu elektroda yang bermuatan positif dan
dapat menarik aspal emulsi yang bermuatan negatif.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN
2.1 Bahan 2.2 Peralatan
Bahan yang digunakan, sebagai berikut : Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi.
I) elektroda Larus dibuat dari bahan stainless steel;
.2) elektroda harus bersih dan kering; 2.3 Penanggung Jawab Hasil Uji
3) hubungan antara elektroda dengan alat pengujian muatan Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
harus sesuai dcngan masing-masing kutub listriknya. tanda tangan serta tanggal yang jelas.

BABIII
KETENTUAN-KETENTUAN

3.1 Benda Uji dihubungkan satu sama lainnya dcngna insulator secara kaku
Benda uji adalah contoh aspal emulsi homogen sebanyak dan sejajar denganjarak 12,7 mm;
250 ml di dalam gel as kimia yang dipersiapkan terlebih dahulu 3) gelas kimia berskala kapasitas 400 ml dan berskala;
dengan cara mengaduk contoh yang diterima sampai homogen. 4) arloji ukur waktu.

3.2 Peralatan 3.3 Muatan Partikcl Aspal Emulsi


Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : Untuk mencntukan jenis aspal cmulsi. sebagai berikut :
I) peralatan pengujian muatan yang mempunyai petunjuk arus I) aspal emu lsi jcnis kationik apabila aspal mencmpel pada
tahanan geser (lihat gambar I); kalmia dan anoda kelihatan bcrsih;
2) dua buah elektroda yang masing-masing berukuran 25,4 nun 2) aspal cmulsi jcnis anionik apabila aspal mcncmpcl pada
x I 0 I ,6 mm sebagai penghantar arus posit if dan negatif yang anoda dan katoda kclihatan kcring.

BABIV
CARA U.JI

Proses pengujian ini adalah sebagai berikut : 4) atur arus listrik sckurang-kurangnya X m.-\ dt•ngan
I) aduk contoh aspal emu lsi sarnpai hornogen; mcnycsuaikan tahanan gcscr;
2) tuangkan benda uji sebanyak 250 ml kc dalam gelas kimia; 5) putLiskan arus listrik dan t·uci ckktroda st•t·ara hati-hati
dcngan air mengalir apabila arus listrik turun n1cnjadi 2 mA
3) masukkan elektroda tersebut ke dalarn bcnda uji selama
atau sctelah 30 mcnit;
± 25,4mm dari permukaan benda uji;
6) amati aspal yang mcnempcl pada t'lektroda. st·suai dt•ngan
sub. bab 3.3.

llagicm 4 : Aspal. A.\pal /Iaiii llwon (A Sill !TON). l'er/..em.wn }a/an 87


SNI 03-3644-1994

BABV
LAPORANUJI

Laporan pcngujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) laboratorium yang melakukan pengujian;
dcngan mcncantumkan ihwal scbagai berikut : (I) nama pelaksana pengujian;
I) identitas bcnda uji; (2) nama penanggung jawab pengujian;
(I) nomor contoh; (3) tanggal pengujian;
(2) jenis cuntoh; 3) hasil pengujian;
(3) pcngambilan contoh; 4) kelainan dan kegagalan selama pengujian;
(-t) nama r.ckeljJ<lll. 5) rekomendasi dan saran-saran.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

Particle c:har[?e tester peralatan pengujian muatan


Stop Watch arloji ukur waktu

LAMPIRANB

No. contoh 2 Diterima tanggal 20-2-1992


Jenis contoh css Dikerjakan tanggal 12-2-1992
Jumlah 5 (lima) Selesai tanggal 24-2-1992
Contoh Diuji oleh LAB.ASPAL
Nama Pekerjaan PT. WASCO Diperiksa oleh WINNE. H
Disetujui oleh Ir. TJITJIK S

PENGUJIAN MUATAN PARTIKEL AS PAL EMULSI


(KATIONIK ATAU ANIONIK)

JAMMULAI JAM SELESAI HASIL PENGUJIAN

11.15 11.45 a. ASPAL EMULSI


KATIONIK
b. AS PAL EMULSI
ANIONIK

Catalan:

Pelaksana Pengujian Penanggung Jawab

( Wisnu H) ( Ir. Tjitjik WS )

88 Bagiwz 4 : Aspal, A.\1}[1/ Balli Butoll (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3644-1994

LAMPIRANB

',~ -- -~ / .........

-------- '

<?;j
v

R-1

( 1 R3

'-.L4~t ke anoda
L__._ _ T R.2

RANGKAIAN LISTRIK

Keterangan :
c, Capasitor 25V 500F R4 Meter Shunt
n, Dioda Silikon s, = Rotari 3 posisi 2 pole
RJ Resistor 1- W 4 7
R2 = Potensiometer 5000 ohm TJ Transformer
R3 = Resis't;r 114 W 6800 Filament 12.6 V
MJ M iIi meter 0 - I0 mJ\

GAMBAR I
ALAT PENGUJIAN MUATAN LISTRIK ASPAL EMULSI

/Jagian 4: Aspal, Aspal /law /Ill/on (r\SUU/ONJ. l'n/..ausun .falun 89


SNI 03-3645-1994

METODE PENGU.JIAN PELEKATAN DAN KETAHANAN ASPAL EMULSI TERHADAP AIR

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian
I . I. I Maksud Yang dimaksud dengan :
Mettxlc ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam I) aspal emulsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
melakukan pengujian kemampuan kelekatan aspal emulsi mendispersikan aspal keras ke dalam air a tau sebaliknya dengan
terhadap agregat dan ketahanan terhadap air. bantuan bah an pengemulsi;
1.1.2 Tujuan 2) kemampuan pelekatan adalah kemampuan aspal emulsi
Tujuan metode ini adalah untuk mengetahui prosentase melekat pada agregat standar yang dicampur dengan CaC03;
pelekatan as pal emu lsi terhadap agregat dan ketahanan terhadap 3) ketahanan aspal emulsi terhadap air adalah ketahanan aspal
a1r. emu lsi setelah melekat pada agregat stan dar terhadap semprotan
air (simulasi air hujan);
1.2 Ruang Lingkup 4) agregat standar adalah batu kapur dengan nilai keausan
Metode pengujian ini meliputi persyaratan, ketentuan- maksimum 25%;
ketentuan benda uji, peralatan dan cara uji aspal emulsi jenis 5) aspal emulsijenis medium setting adalah aspal emulsi yang
medium setting. kecepatan mengendapnya sedang.

BABII
PERSYARATAN PENGUJIAN
2.1 Bahan 2.3 Penanggung Jawab Hasil Uji
Bahan yang digunakan adalah agregat standar. Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
tanda tangan serta tanggal yang jelas.
2.2 Peralatan
Peralatan ~'ang cligunakan harus sudah dikalibrasi.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN

3.1 Benda Uji (I) lolos saringan 3/4" ( 19,5 mm) dan tertahan saringan
Benda uji adalah contoh aspal emu lsi homogen sebanyak ± No.4 (4,75 mm); ·
35 gram yang dipersiapkan terlebih dahulu dengan cara (2) agregat harus dicuci dan kering udara;
mengaduk contoh yang diterima sampai homogen. (3) agregat ditempatkan dalam loyang pengujian;
2) air yang digunakan di dalam pengujian tidak boleh
3.2 Peralatan me~gandu kadar CaC03 lebih besar dari 250 ppm;
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : 3) CaC03 PA (pro analisa).
I) loyang mixing pan berkapasitas 3000 ml;
2) spatula dengan okuran ± (32 x 89) mm; 3.4 Suhu Pengujian
3) saringan ukuran 3/4" ( 19,5 mm) dan saringan no. 4 Pengujian dilakukan pada ruangan dengan suhu (24 ± 5)0 C.
(4,76 mm);
4) alat penyemprot air (lihat Gam bar I); 3.5 Pengamatan
5) thermometer skala (0- I OO)OC; Pengamatan yang harus dilakukan, yaitu :
6) timbangan kapasitas 1000 gram dengan ketelitian 0, I gram; I) prosentase luas agregat standar yang dilapisi oleh aspal
7) pipet berkapasitas I0 ml; emulsi;
8) kalibrasi. 2) pelekatan aspal emulsi dinilai baik jika persentase luas
permukaan agregat standar yang dilapisi oleh as pal emulsi lebih
besar dari 80%.
3.3 Bahan
Bahan yang digunakan yaitu :
I) agregat standar ± 461 ,0 gram dengan ketentuan sebagai
berikut:

90 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-3645-1994

BABIV
CARAUJI
4.1 Proses Pengujian Dengan Menggunakan Agregat Kering 9) miringkan loyang agar sisa air pada campuran mengalir
I) tim bang 4 gram bubuk CaC03 dan masukkan ke dalam sempurna;
loyang yang berisi agregat standar; I O)amati pelekatan secara visual dalam persentase terhadap
2) aduk selama I menit dengan spatula hingga agregat terlapisi seluruh permukaan agregat (B);
bubuk CaC03; II) ulangi proses no. I 0 setelah permukaan menjadi kering
3) masukkan benda uji dan aduk selama 5 men it sampai merata; udara pada suhu ruang atau dikeringkan dengan kipas
4) ambil setengah bag ian dari campuran terse but dan letakkan angin (C).
di atas kertas saring;
5) amati kelekatan secara visual dalam persentase terhadap 4.2 Proses Pengujian Dengan Menggunakan Agregat Basah
seluruh permukaan agregat (A); I) lakukan proses no. I dan no. 2 seperti tersebut di atas;
6) semprotka'1 air pada sisa campuran yang ada dalam loyang 2) teteskan air dari pipet sebanyak 9,3 ml pada campuran
sampai menutupi seluruh bagian campuran dengan tekanan agregat dan bubuk CaC03 dalam loyang, kemudian aduk
0,2 kg/cm2, tinggi semprotan airdari contoh bahan uji 305 mm; sampai air membasahi seluruh permukaan agregat secara
7) tuangkan air yang ada dalam loyang dengan hati-hati; me rata;
8) ulangi proses no. 6 dan no. 7 sampai air yang tertuang dari 3) lakukan proses pengujian dengan proses no. 3 sampai no.
loyang terlihat jernih; II pada butir 4.1 di atas.

BABV
LAPORANUJI
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia dengan (5) nama pekerjaan.
mencantumkan hal-hal sebagai berikut : 2) laboratorium yang melakukan pengujian;
I) identitas benda uji; (I) tanggal pengujian;
(I) nomor contoh; (2) nama teknisi;
(2) jenis contoh; (3) nama penanggung jawab pengujian.
(3) sumber contoh; 3) hasil pengujian;
(4) jumlah contoh; 4) kelainan dan kegagalan-kegagalan selama pengujian.

LAMPIRANA
LAIN-LAIN

Contoh Isian Formulir


Lampiran Surat/laporan No. Tanggal 20-04-1992
Nomor contoh Dikerjakan 20-04-1992
Jenis contoh css Dihitung
Jumlah contoh I Digambar
Pekerjaan PT. HUTAMA PRIMA Diperiksa ASEPS.

PENGUJIAN KELEKATAN ASPAL EMULSI DAN KETAHANAN


TERHADAP AIR
a) dengan menggunakan agregat kering

Berat batuan = 461 gram


Berat CaC03 (bubuk) 4 gram
Berat aspal emulsi 35 gram

Pelekatan tanpa disemprot (A) = 10%=baik/~


Pelekatan setelah disemprot (B) = 100% = baikljekk-
Pelekatan setelah disemprot
kering udara (C) = 10%=baik~

BaRian 4: Aspal. Aspal flatu Buton (AS/lUTON). Perkem.wm Jalm1 91


SNI 03-3645-1994

b) dengan menggunakan agregat basah

Berat batuan = 461 gram


Berat CaC03 (bubuk) = 4gram
Berat aspal emulsi = 35 gram

Pelekatan tanpa disemprot (A) = I00% = baik/j&Jsk


Pelekatan setelah disemprot (B) = I 00% = baik/jelek
Pelekatan setelah disemprot
kering udara (C) = 100% = baik/jelelt

Penanggung Jawab

( Ir. Tjitjik W.S. )

bagran dasar
prnggrr dasar yang d.rpatn

'
koplrng dan kat up ukuran 19.05 rrrn
drsrsrpkan drantara prnggrran drat
dan prpa katup pendek ukuran 19.05 mm
~t pengatur penyemprot )'aDg drsam-
~ ( ~p pada tangkr

a
katup prpa

102 mm
I panJang total darr
drameter lubang lubang pada mulut I
alat penyemprot ktra-krra 1.27 mm I dasar tan gkr kemulut
prpa 197 mm.
~hamprr soma dengan
~ baut pada selang

g@
1 1 1 r I penyemprot taman
ukuran 19.05 mm

I
mur pasangan
bout

GAMBARI
ALAT SEMPROTAN KETAHANAN
ASPAL EMULSI TERHADAP AIR

GAMBAR2
92 Bagian 4 : Aspai, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan
SNI 03-3645-1994

bat as a tas permukaan n1r


(stsJ lurusyang d1gunakan untuk penyaluran a1r)
,-~201. -2m~, ~ I -+1 5080
,-- --,
\ I kontrol
\ I
\ / J152.4mm

1
\ I

648.20 mm
25.4m~ 774.70 mm
ceruk
577.85 mm bag1an
mur zz•
kopelmg

dasar semprotan
L -~J mulut p1pa
r-Ji:.----- 104,8 mm '1 tombol
z kopelmg

katup prpa 19.05 mm

T
l tombol kopehng

TANGKI PENYEMPROT AIR

/lagim1 4: A spa/, A spa/ /la/11 /luton (A Sill/TON), Pcrkt•ra.wn ./alan 93


SNI 03-4797-1998

METODE PENGUJIAN PEMULIHAN ASPAL DENGAN


ALATPENGUAPPUTAR

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


I . I . I Maksud Metode ini membahas tentang : ketentuan-ketentuan, cara
Metode Pengujian Pemulihan Aspal Dengan Alat Penguap pelaksanaan, dan laporan pelaksanaan.
Putar ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam
pelaksanaan pemulihan aspal di Laboratorium. 1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan
Yang dimaksud dengan : pemulihan aspal adalah proses
Tujuan nwtode ini adalah untuk memisahkan aspal dari penyulingan campuran bahan pelarut dengan aspal untuk
bahan pelarut. sehingga dapat digunakan kembali. dipisahkan kembali antara aspal dengan bahan pelarutnya.

BABII
KETENTUAN-KETENTUAN
2.1 Umum 3) manometer kapasitas (0-600) mmHg;
2.1.1 Peralatan 4) labu penampung kapasitas 0,5 liter;
Peralatan yang digunakan untuk pemulihan aspal harus laik 5) labu penguap kapasitas I liter;
pakai, bersih. tahan panas, tahan terhadap bahan pelarut kimia, 6) termometer kapasitas 200°C;
dan ditempatk.ln padd ruang tertutup yang dilengkapi pengisap
udara. 7) penangas oli (130-150)°C;
2.1.2 Contoh Uji 8) motor pengisap 1524 putaran/menit;
Contoh uji adalah berupa larutan aspal murni atau larutan 9) botol larutan aspal kapasitas 2 liter;
aspal hasil ekstraksi campuran beraspal dari lapangan. I 0) tabung hampa udara kapasitas 2 liter;
2.1.3 Bahan Pelarut II) saluran sirkulasi air diameter I em.
Bahan pelarut yang digunakan adalah Trikloretilen (TCE) 2.2.2 Larutan Pemulihan
dan Metil Klorida. Larutan pemulihan ditentukan sebagai berikut :
2.1.4 Pelaksana dan Penanggung Jawab I) larutan pemulihan adalah as pal yang sudah dicampur dengan
Nama Pelilksana dan penanggung jawab hasil uji harus bahan pelarut maksimum I ,5 liter atau sesuai dengan kapasitas
ditulis dan dibubuhi tanda tangan serta tanggal yang jelas. a lat.
2) contoh larutan aspal harus bersih, tidak mengandung debu
2.2 Teknis yang lolos kertas saring dengan menggunakan alat endap putar
yang diijinkan maksimum 2500 putaran/menit.
2.2.1 Peralatan
3) pengisapan larutan aspal harus teratur, yaitu antara 5 ml/
Unit peralatan yan,s digunakan dalam pengujian pemulihan detik.
aspal adalah sebagai berikut :
2.2.3 Bahan pelarut
I) tabung pendingin;
Bahan pelarut yang digunakan adalah Trikloretilen (TCE)
2) motor pemutar labu penguap (0-75) putaran/menit; teknis atau Metil Klorida (MTC) teknis maksimum 2 liter.

BAB III
CARA UJI
3.1 Persiapan 3) periksa air pendingin supaya mengalir dengan baik dan
Sebelum p·~laksn dilakukan harus diikuti ihwal sebagai lancar;
berikut : 4) hidupkan penangas oli sampai mcncapai suhu 130°C;
I) masukkan contoh uji yang akan dipulihkan ke dalam botol 5) hidupkan motor pompa pengisap, kemudian keluarkan udara
larutan aspal yang t·~mbus pandang; di dalam tabung hampa udara dengan membuka kran;
2) periksa pipa karet pompa pengisap, serta pastikan dalam 6) turunkan labu penguap ke dalam penangas oli sampa1
kondisi baik dan tidak ada yang bocor; maksimum 1/3 bagian labu terendam oli:

94 Bagian 4: A.,pa:. Aspal Baw Buton (ASBUTON). Pakerasan }alan


SNI 03·4797-1998

7) hidupkan motor pemutar labu penguap, kemudian atur 9) hentikan sesaat putaran labu penguap untuk memastikan
putaran kira-k1ra 75 putaran setiap menit; tidak ada gelembung-gelembung udara pada permukaan aspal
di dalam labu penguap dengan menggunakan cahaya lampu
atau lampu senter;
3.2 Pelaksanaan
I 0) ulangi langkah pada butir 9, hingga gelembung-gelembung
Lakukan pelaksanaan dengan memperhatikan Gam bar I dan
udara tidak terlihat;
dengan tahapan sebagai berikut :
II) tambahkan tekanan pengisapan secara perlahan-lahan
I) tetapkan jarum manometer (c) pada angka 0 mmHg;
dengan mengatur kran tabung hampa udara sampai
2) atur kran udara (g) sehingga tekanan pada tabung hampa menunjukkan 600 mmHg dan biarkan selama I 0 men it;
udara (I) menunjukkan angka I 00 mmHg;
12) buka kran udara sehingga tekanan di dalam tabung hampa
3) masukkan ujung pipa pengisap ke dalam botol berisi larutan udara kembali pada tekanan atmosfir (manometer menunjukkan
aspal (k); angka nol);
4) isap larutan as pal di dalam botol larutan as pal ke dalam 13)matikan motor pemutar labu penguap, kemudain naikkan
labu penguap re) sampai terisi maksimum setelah volume labu labu penguap berisi aspal;
penguap;
14) lepaskan labu penguap dengan hati-hati kemudian bersihkan
5) biarkan larutan aspal menguap hingga labu penampung (d) leher labu penguap bagian dalam dengan kain yang bersih;
berisi pelarut kira-kira 3/4 isi labu penampung;
15)tuangkan aspal ke dalam mangkok logam atau krus (n);
6) pindahkan pelarut dari labu penampung ke dalam botol yang
16)aduk selama kira-kira satu menit, kemudian biarkan pada
bersih dan mempunyai tutup untuk menjaga penguapan;
suhu ruang;
7) ulangi langkah butir 4 sampai butir 6 hingga larutan aspal
17) bersihkan labu dan peralatan lainnya sesuai ketentuan pad a
(k) di dalam botol terisap semua ke dalam labu penguap;
BAB II, pasal 2.2 butir 2.
8) kosongkan labu penampung, kemudian naikkan suhu
penangas oli hingga mencapai 150°C dan tekanan di dalam
tabung hampa t<dara dikembalikan pada tekanan atmosfir;

BABIV
LAPORANPELAKSANAAN

Laporan pelaksanaan dicatat dalam formulir yang tersedia 2) Laboratorium yang melaksanakan
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : (I) nama pelaksana pengujian
I) Identitas contoh (2) nama penanggung jawab hasil uji
(I) nomor contoh (3) tanggal pengujian
(2) jenis contoh (4)tanggalpengesahan
(3) tanggai pengambilan 3) Kelainan dan kegagalan selama pengujian.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

Penguap Putar rota vapor


Pemanas penangas
Endap Putar centrifuge
Pemulihan recovety

/Ja!iillll 4: Aspal, Aspal Batu /Juton (ASBUTON). Pakcra.wm Jalan 95


SNI 03-4797-1998

LAMPIRANB

Contoh Isian I<ormulir


Nomor contoh 1/Seksi II Pelaksana
Jenis contoh camp. beraspal Pengujian INOS.
Tgl. pengamhilan 03-06-1993 Penanggung Jawab Pengujian MUMUNG M,BE.
Tgl. pengcsahan 06-06-1993 Tgl. Pengujian 06-06-1993

PEMULIHAN LARUTAN ASPAL


DENGANALATPENGUAPPUTAR

URAl AN I 2

Lokasi Sta I+ 500 I +500

Bahan pelarut TCETeknis TCE Teknis

Lama pengisapan (menit) 10 10

Suhu pengisapan (OC) 150 150

Tekanan isap (mmHg) 600 600

Catatan

Penanggungjawab, Pelaksana

(MUMUNG MULYADI, BE) (INO. S)

96 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-4797-1998

. - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - . Pengisap udara
I
l ....
......... .....
..... .....
..........
...........
..... ....
.........
...... .....

RUANG PENGUJIAN PEMULIHAN ASPAL

a. Tabung penc.lingin " Kran pengatur pengisap



b. Motor pemutar lab penguap h. Termometer
c. Manometer I. Pcnangas oli
d. Labu penampang j. Motor pengisap
e. Labu penguap k. Botol Iannan aspal
f. Lubang isap I. Tabung hampa udara
m. Saluran sirkulasi air

GAMBARl
PERALATAN PENGUJIAN PEMULIHAN
ASPAL DENGAN ALAT I'ENGUAI' I'UTAR

la~itm 4 : A spa/, A spa/ /law /I Ilion ( ASJH !TON). l'akcmsw1 Jalan 97


SNI 03-6440-2000

METODE PENGUJIAN KEKUATAN ASPAL DENGAN


VISKOMETER PIPA KAPILER HAMPA
1. Ruang Lingkup 6. Peralatan
Metode Pengujian ini meliputi prosedur pengujian
kekentalan aspal dengan menggunakan viskometer pipa kapiler 6.1. Viskometer
hampa pad a temperatur 60°C. Metode ini juga dapat digunakan
Viskometer jenis pipa kapiler, terbuat dari kaca gelas
untuk bahan-bahan lain yang memiliki kekentalan dalam
borosilikat, yang ditingkatkan kekuatannya, yang cocok untuk
rentang 0,03(: pois-:-s (0,0036 p/s) hingga lebih dari 200.00
pengujian ini adalah sebagai berikut :
poises (20.000 p/s).
6.1.1 Viskometer hampa Canon-Manning sebagaimana
Catalan 1 : Metoda ini dapat digunakan pada temperatur
dijelaskan pada Lampi ran A I.
lain, tetapi kete/itiannya didasarkan pada temperatur pengujian
aspal keras pada 600C. 6.6.2 Viskometer hampa Asphalt Institute, sebagaimana
dijelaskan pada Lampiran 2.
6.6.3 Visko.meter hampa Modifikasi Koppers sebagaimana
2. Acuan
dijelaskan pada Lampiran A3.
ASTM E-77 :Verification and calibration of liquid-In-Glass
Alat pengukur kekentalan yang sudah dikalibrasi
thermometer.
. tersebut tersedia di pasaran. Kalibrasi viskometer secara rinci
AASHTO T : 202-9 : Standard Method of Test for dapat dilihat pada Lampiran A4.
Viscosity of Asphalts by Vacuum Capillary Viscometer.
Pd S-06-1999-03 : Spesitikasi Standar Termometer.
6.2 Termometer
Dapat digunakan termometer gelas yang sudah dikalibrasi
3. Ringkasan Metode Pengujian (lihat Tabel AS) dengan ketelitian 0,020C atau termometer lain
Ukur waktu yang diperlukan untuk mengalirkan cairan dengan ketelitian yang sama.
dengan volume tertentu melalui pipa kapiler hampa pada kondisi 6.2.1 Termometer yang digunakan distandarkan pada
kehampaan dan temperatur tertentu Kekentalan dalam satuan "perendaman total" yang berarti, perendaman hingga puncak
poises dihitung dengan mengalikan waktu alir dalam detik pipa air raksa, dengan sisa tabung dan ruang pemuaian pada
dengan faktor kalibrasi viskometer. ujung atas termometer berada pada suhu ruangan. Pengerjaan
Catalan 2 : Kecepatan pengaliran menurun hila cairan dimana termometer terendam seluruhnya tidak dianjurkan. Bila
mengalir ke atas pipa, atau dapat juga berubah bila termometer terendam seluruhnya, koreksi untuk tiap termometer
kehampaan, ukuran ataujenis viskometer berbeda. Karena itu berdasarkan kalibrasi pada kondisi perendaman seluruhnya,
metode ini ccwk untuk pengukuran kekentalan dari cairan harus ditetapkan dan dilaksanakan. Jika termometer terendam
newtonian dan cctiran nonnewtonian. Kekentalan yang seluruhnya dalam bak selama pemakaian, tekanan gas dalam
ditetapkan pada cairannon newtonian adalah kekentalan nyata ruang pemuaian akan menjadi lebih tinggi atau lebih rendah
(apparent) tergantung pada prosedur dan peralatan yang daripada tekanan selama distandarkan dan dapat menyebabkan
digunakan. pembacaan termometer lebih tinggi atau lebih rendah.
6.2.2 Termometer gelas harus dikalibrasi secara berkala dengan
4. Kegunaan cara yang ditentukan dalam ASTM metode E 77. Termometer
harus terbaca hingga kira-kira O,oosoc. Termometer baru yang
Kekentalan pada temperatur 600C menunjukkan perilaku mungkin perlu dicek setiap minggu. Prosedur yang biasa
alir dan dapat digunakan untuk keperluan spesitikasi aspal cair digunakan sesuai metode ASTM E77, menggunakan koreksi
atau aspal ken1s.
berdasarkan perubahan pada kalibrasi titik beku.

5. Definisi
6.3 Penangas
Koefisien kekentalan adalah perbandingan an tara tegangan
Penangas yang cocok untuk merendam viskometer
geser yang bekerja dan kecepatan pengaliran. Dengan demikian dilet.akkan sedemikian rupa sehingga Ianda batas tertinggi
koefisien ini adalah ukuran ketahanan cairan terhadap berada 20 mm di bawah permukaan cairan. Dinding penangas
pengaliran cairan da:1 biasa disebut kekentalan. Satuan cgs untuk harus tembus pandang sehingga viskometer dan termometcr
kekentalan adalah I g/cm.s (I dyne.s/cm2) dan disebut poise dapat dibaca. Penyangga viskometer harus cukup kaku.
(P). Untuk satuan SI kekentalan adalah satu Pa.s (I N.s/m2) Panangas harus dilengkapi dengan pengaduk. Efisiensi
dan sebanding dengan IOP. pengadukan dan keseimbangan antara panas yang hilang dan
Cairan Newtonian adalah cairan yang nilai kecepatan panas yang masuk harus sedemikian rupa schingga tcmperatur
pengaliran sebanding dengan tegangan geser konstan. cairan penangas tidak berbeda lebih dari ± 0.03°C penangas
Perbandingan yang tetap dari tegangan geser terhadap kecepatan yang sama.
pengaliran disebut kekentalan. Jika perbandingannya tidak Catalan 3 : Penangas harus dapat memperlllhanktm
tetap,_cairan tt:rsebut disebut cairan non newtonian. temperatur dengan ketelitian ± U.03°C. untuk spesifikasi
pengadaan dan ± 0.06°C umuk tujtum operasiona/.

98 Bagian 4 : Aspal, Aspal Balli Bwon (ASBUTON). Perkemsan }alan


SNI 03-6440-2000

6.4 Sistim hampa 8.1.6 Atur sistem penghamparan Hg pada (300 ± 0,5) mm dan
Sistim hampa yang dapat menjaga kehampaan sampai sambungkan ke viskometer dengan membuka katup pengatur
dengan 300 mHg dengan ketelitian ± 0,5 mmHg. Sistem utama pada saluran yang menuju viskometer.
ditunjukkan secara skematis pada Gambar I. Gunakan tabung 8.I.7 Setelah viskometer berada pada penangas selama
gelas berdiameter dalam 6,35 mm. Semua sambungan gelas (30 ± 5) menit, mulailah pengaliran aspal pada viskometer
harus kedap udara. Bila sistem ditutup, tidak ada indikasi dengan membuka katup pengatur pada saluran yang menuju
kehilangan hampa. Pompa hampa atau aspirator dapat sistem penghampa.
digunakan sebagai sumber penghampa. 8.1.89 Dengan ketelitian 0, I detik, ukur waktu yang diperlukan
oleh miniskus atas untuk mencapai dua tanda batas yang
6.5. Pengukur waktu
berurutan. Catat waktu alir pertama yang Iebih dari 60 detik
Stop Watch atau alat pengukur waktu Iainnya dengan skala an tara tanda kedua penanda waktu yang berurutan. Catat tanda
pembacaan 0, I detik a tau kurang, dengan• ketelitian 0,05° batas yang bersangkutan.
persen saat dicoba dengan interval tidak kurang dari 15 menit.
Catatan : Bila waktu pengaliran pertama kurang dari 60
6.6 Alat pengukur waktu listrik detik, ganti viskometer dengan yang lebih sesuai.
Boleh digunakan hanya pada sirkuit listrik yang
frekwensinya dikontrol dengan ketelitian 0,05 persen 8.2 Cuci viskometer dengan prosedur sebagai berikut: Setelah
atau ketelitian yang lebih tinggi. pengujian selesai, keluarkan viskometer dari bak perendam dan
Catatan 4: Arus listrik bolak-balik yangfrekwensinya tidak tempatkan dengan posisi terbalik dalam oven pada suhu
stab it dan tidck tents menerus terkendali, dapat menyebabkan ( 135 ± 5,5)°C sampai semua as pal mengalir ke luar. Bersihkan
banyak kesalahan khususnya untuk interval waktu yang pendek. viskometer seluruhnya dengan beberapa kali bilasan dengan
pelarut yang sesuai, yang dapat melarutkan contoh dengan baik,
7. Penyiapan Contoh diikuti dengan bilasan pelarut yang mudah menguap dengan
7.1 Panaskan contoh uji dengan hati-hati untuk mencegah sempurna. Keringkan viskometer dengan melewatkan secara
pemanasan setempat yang berlebihan sampai contoh uji cukup perlahan, melaui kapiler, ali ran udara kering yang telah disaring
cair untuk dituangkan. Sekali-kali aduk contoh untuk mert~banu sampai sisa pelarut menguap seluruhnya. Bersihkan viskometer
penyebaran dan keseragaman panas. Temperatur pemanasan secara berkala dengan asam Chromat untuk menghilangkan
maksimum tidak boleh Iebih dari 100°C di atas perkiraan titik endapan-endapan organik, bilas semuanya dengan air destilasi
leleh. dan aseton bebas residu. Keringkan dengan udara bersi kering.
Pencucian juga dapat dilakukan dengan menggunakan asam
7.2. Pindahkan contoh uji sedikitnya 20 ml ke dalam wadah
sui fat.
dan panaskan hingga ( 135 ± 5,5)0C. Sekali-sekali lakukan
pengadukan untuk mencegah pemanasan setempat yang Catalan 5: Penggunaan larutan pencuci gelas yang bersifat
berlebihan da11 me:-~ghindar udara yang terperangkap. basa yang dapat mengubah kalibrasi viskonzeter; tidak
dianjurkan.

8. Prosedur
9. Perhitungan
8.1 Rincian pelaksanaan bervariasi untuk berbagai jenis
viskometer. Lihat Gam bar 2, 3 dan 4 dan Lampiran A I, A2 dan Pilih faktor kalibrasi yang sesuai dengan pasangan tanda
A3 untuk keterangan tentang viskometer yang dipilih. Untuk batas yang digunakan untuk pengukuran, seperti diuraikan pada
semua jenis viskometer ikuti prosedur urn urn yang dijelaskan Butir 8.1.8. Hitung dan laporkan kekentalan dalam tiga angka
pada Butir 8.I.I hingga 8.1.9. utama dengan menggunakan persamaan berikut :
8.I.l Pertahankan temperatur penangas dan temperatur Kekentalan. (poises) = Kt.
pengujian dengan ketelitian ± 0,06°C. Bila perlu lakukan Keterangan :
koreksi terhaclap semua pembacaan termometer. K = adalah faktor kalibrasi yang dipilih dalam poises perdetik.
8.1.2 Pilih viskometer yang bersih dan kering yang akan t = adalah waktu pengaliran dalam detik.
memberikan waktu alir lebih dari 60 detik dan lakukan
10. Pelaporan
pemanasan awal hingga ( 135 ± 5,5)0 C.
10.1 Temperaturdan tekanan penghampa harus selalu disertakan
8.I.3 Tuangkan contoh uji ke dalam viskometer hingga ± bersama dengan hasil pengujian kekentalan benda uji. Sebagai
I mm dari Ianda Batas E (Gam bar 2, 3 dan 4 ).
contoh kekentalan absolut dalam poises (P) atau dalam Pascal
8.1.4 Letakkan viskometer yang telah berisi benda uji ke dalam detik (Pa.s) pada 60°C dan kchampaan 300 mmHg (I Pa.s =
oven, pertahankan pad a temperatur ( 135 ± 5,5)°C selama 10 P).
(I 0 ± 2) men it, supaya gel em bung udara yang besar keluar. 10.2 Untuk melaporkan hasil pengujian kekentalan nyata dari
8.1.5 Pindahkan viskometer dari oven tadi, dan dalam waktu cairan non newt('nian, laporkan suhu dan tckanan hampa
tidak lebih dari 5 menit masukkan viskometer ke dalam pengujian bcserta jenis viskometer. ukuran tabung dan
penyangga dan letakkan viskometer secara vertikal di dalam nomor bulb. Contoh, kekentalan nyata dalam poises (P) atau
penangas sehingga tanda batas bagian atas sedikitnya 20 mm Pascal (Pa.S) pada 600C dan kehampaan 300 mmHg dengan #
di bawah perrnukar.n cairan penangas. 9 Cannon-Manning bulb B.

/Ja~in 4 : Aspal, Aspalllalll IIIII oii ( AS/lUTON ). f'erkera.1W1 Jalw1 99


SNI 03-6440-2000

11. Kctclitinn 11.1.2 Pengujian paralel


11.1 Kriteria hcrikt,t (lihat catatan I) harus digunakan untuk Hasil-hasil yang diserahkan oleh dua laboratorium dapat
rncncrirna hasil pcngujian (prohahilitas 95 perscn). diterima bila keduanya berbeda tidak lebih dari I 0 persen dari
11.1.1 Pengulangan rata-rata.
Hasil duplikasi olch orang yang sama rncnggunakan alat
yang sarna dapat ditcrima bila perbcdaan hasilnya tidak lebih
dari 7 pcrscn dari rata-rata.

LAMPIRANA

A I. Viskomctcr Hampa Cannon-Manning A.l.2.2 Untuk semua ukuran viskometer, volume bulb C kira-
kira tiga kali volume bulb B.
A 1.1 Ruang Lingkup A.l.2.3 Penyangga dapat dibuat dengan membuat dua buah
lubang berdiameter 22 dan 8 mm pada tutup karet No. II. Jarak
A 1.1.1 Viskorneter harnpa Cannon-Manning tersedia dalam
dari pusat ke pusat harus 25 mm. Pada tutup karet tersebut dibuat
sebelas ukuran (Tabel A I) meliputi rentang antara 0,036 hingga
celah antara kedua buah lubang dan antara lubang yang
80.000 poises. Ukuran 10 sampai 14 adalah yang paling tepat
berdiameter 8 mm dengan tepi penutup (lihat gambar 5). Jika
untuk pengukuran kekentalan aspal kcras pada 600C.
tutup karet diletakkan pada lubang berdiameter 50 mm yang
terdapat pada tutup penangas, tutup karet akan memegang
A.1.2 Peralatan viskometer pada tempatnya. Penyangga yang demikian tersedia
A.l.2.1 Rincian ram:angan dan konstruksi viskometer kapilar di pasaran.
hampa Cannon-Manning seperti ditunjukkan dalam Gambar
2. Nomor ukuran. perkiraan faktor bulb, K, dan rentang A2. Viskometer Hampa Asphalt Institute
kekentalan untuk rangkaian alat pengukur kentaJ~, kapiler
hampa Cannon-Manning ditunjukkan pada Tabel A I.
A2.1 Ruang Lingkup
A2.1.1 Viskometer pipa kapiler Asphalt Institute tersedia dalam
TABELAI
5 ukuran (Tabel A2) mencakup rentang dari 42 sampai dengan
Ukuran Standar Viskometer, Perkiraan
200.000 poises. Ukuran 50 hingga 200 merupakan ukuran yang
Faktor Kalibrasi K dan Rentang Kekentalan
paling sesuai untuk mengukur kekentalan as pal keras pada suhu
Viskometer Cannon-Manning
60°C.

Pcrkiraan Faktor Kalibrasi


Nomor Ukuran Rentang A2.2 Peralatan
K", 300 mmHg Hampa, P/s
A.2.2.1 Rincian dan rencana konstruksi dari Viskometer Hampa
Yiskomcter Bulb B BulbC Kekcntalan, P11 Kapiler Asphalt Institute ditunjukkan dalam Gam bar 3. Nom or,
4 0,002 0,0006 0,036-0,8 ukuran, perkiraan jari-jari, perkiraan faktor bulb, "K", dan
5 0,006 0,002 0,12-2,4 rentang kekentalan untuk berbagai viskometer hampa kapiler
Asphalt Institute diberikan pada Tabel A2.
6 0,()2 0,006 0,36-8
A2.2.2 Viskometer ini memiliki bulb pengukur B, C dan D
7 0,06 0,()2 1,2-24
yang terdapat pada lengan viskometer M yang merupakan pipa
8 0,2 0,06 3,6-80 kapiler gelas dengan lubang yang presisi. Bulb ini merupakan
9 0,6 0,2 12-240 segmen-segmen yang mempunyai segmen-segmen kapiler yang
10 0,2 0,6 36-800 panjangnya 20 mm yang dipisahkan oleh tanda batas F, G, H
dan I.
II 6,0 2,0 120-2.400
A2.2.3 Penyangga dapat dibuat dengan membuat dua buah
12 20,0 6,0 360-8.000 lubang berdiameter 22 dan 8 mm pada tutup karet No. II. Jarak
13 60,0 20,0 1.20 - 24.000 dari pusat ke pusat harus 25 mm. Pada tutup karet tersebut dibuat
14 200,0 60,0 3.600- 80.000 celah antara kedua buah lubang dan antara lubang yang
berdiameter 8 mm dengan tepi penutup (lihat gambar 5). Jika
tutup karet diletakkan pada lubang berdiameter 50 mm yang
A = Faktor kalihra:si yang sesungguhnya harus ditcr.tukan dengan bahan yang
bcrkekcntalan standar
terdapat pada tutup penangas, tutup karet akan memegang
viskometer pada tempatnya. Penyangga yang demikian tersedia
B = Rcntang kekentalan pada tahcl ini berlaku untuk waktu alir 60 hingga
di pasaran.
400 detik. Waktu alir yang lcbih lama (sampai 1.000 detik) boleh
digunakan.

100 Bagian4: Aspa/, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6440-2000

TABELA2 TABELA3
Ukuran standar, Jari-jari kapiler, Perkiraan faktor Ukuran standar viskometer, Jari-jari kapiler, Perkiraan
kalibrasi "K" dan Rentailg Kekentalan untuk Viskometer faktor kalibrasi "K", dan Rentang kekentalan untuk
pipa kapiler Asphalt Institute. viskometer hampa Modifikasi Koppers.

Nomor Jari-jari Perkiraan Faktor Kalibrasi K" Rentang Nom or Jari-Jari Perk iraan Faktor Kalibrasi K",
Rentang
Ukuran Kapiler 300 mmHg Hampa, P/s Ukuran Kapiler 300 mmHg Hampa, P/s
Viscometer Mm Bulb B BulbC Bulb D Kekentalan, P8 Vis~ometr em Bulb B BulbC Bulb D Kekentalan, PB
25 0,125 2 I 0,7 42- 800 25 0,125 2 I 0,7 42- 800
50 0,25 8 4 3 180- 3.200 50 0,25 8 4 3 180- 3.200
100 0,50 32 16 10 600- 12.800 100 0,050 32 16 10 600- 12.800
200 1,0 128 64 40 2.400 - 52.000 200 1,10 128 64 40 2.400 - 52.000
400 2,0 500 250 160 9.600- 200.000 400 0,20 500 250 160 9.600- 200.000
400Rc 2,(' 500 250 160 9.600- 1.400.000
A : Faklor kalibrasi yang sesungguhnya harus ditenlukan dengan bahan yang
800Rc 4,0 2.000 1.000 640 38.000- 5.800.000 berkekentalan slandar
I B : Renlang kekenlalan pada label ini sesuai unluk waklu 60 hingga 400 dctik,
A waklu alir yang lcbih lama (sampai 1.000 delik) bolch digunakan.
Faktor kalibrasi yang sesungguhnya harus dilenlukan dengan bahan yang
berkekenlalan slandar
B Renlang kekenlalan pada tabel ini sesuai unluk waklu 60 - 400 detik, A4. Kalibrasi Viskometer
waklu alir yang lebih lama (sampai 1.000 delik) boleh digunakan.
c Viskomeler khusus unlujk as pal yang digunakan unluk atap mcmpunyai A4.1 Ruang Lingkup
Ianda lambahan pada 5 dan 10 mm diatas Ianda batas, F (lihal Gambar A4. 1.1 Larnpiran ini rnenjelaskan bahan dan prosedur yang
3), schingga dengan menggunakan Ianda-Ianda ini renlang kekenlalan dipakai untuk rnengkalibrasi dan rnerneriksa kalibrasi
maksimum dilunjukkan dari yang berlaku bila menggunakan faklor
viskorneter yang digunakan pada rnetode ini.
kalibrasi bulb B.
A4.2 Bahan Standar
A3 Viskometer Modifikasi ~opers A4.2.1 Bahan standar yang rnerniliki kekentalan absolut standar
diberikan pada Tabel A4.
A3.1 Ruang Lingkup •
A3.1.1 Viskometer pipa kapiler hampa modifikasi Koppers A4.3 Kalibrasi
tersedia dalam 5 ukuran (Tabel A3) mencakup rentang dari 42 A4.3.1 Kalibrasi viskorneter harnpa dengan bahan
sampai dengan 200.000 poises. Ukuran 50 hingga 200 berkekentalan standar adalah sebagai berikut :
merupakan ukuran yang paling sesuai untuk mengukur A4.3.1.1 Pilih pada Tabel A4 bahan berkekentalan standar yang
kekentalan aspal keras pada suhu 600C. merniliki waktu alir sedikitnya 60 detik pada suhu kalibrasi.
A3.2 Peralatan A4.3.1.2 lsi viskorneter yang kering dan bersih dengan
rnenuangkan contoh hingga tanda batas E ± 2 rnrn (lihat Gam bar
A3.2.1 Perencanaan dan konstruksi viskometer hampa
2, 3 dan 4).
modifikasi K< .ppers digambarkan secara rinci pad a Gam bar 4.
Nomor ukuran, jari-jari, perk iraan faktor bulb, K, dan rentang A4.3.1.3 Ternpatkan viskometer yang sudah terisi terse but pada
kekentalan dari viskometer hampa modifikasi Koppers penangas, pertahankan pada temperatur kalibrasi ± 0,060C.
diberikan pada Tabel A34. A4.3.1.4 Jalankan sistim hampa pada kehampaan (300 ± 0.()5)
A3.2.2 Viskometer ini terdiri dari tabung pengisi A yang rnrnHg dan hubungkan sistim hampa ke viskometer. dengan
terpisah dan tabung gelas kapiler hampa yang presisi. katup dalam keadaan tertutup pada pipa yang menuju ke
Kedua bagian ini digabungkan dengan sambungan gelas viskometer.
borosilikat N berukuran standar 24/40 meruncing. Bulb A4.3.1.5 Setelah viskometer berada pada penangas selama
pengukur B, C dan 0 pada gelas kapiler merupakan segmen- (30 ± 5) men it alirkan bahan standar dalam viskometer dengan
segmen kapiler yang panjangnya 20 mm yang dipisahkan oleh membuka katup pada pipa yang mcnuju ke sistcm hampa.
tanda batas F, G, H dan I. A4.3.1.6 Diukur dengan mcnggunakan pengukur waktu
A3.2.3 Penyangga viskorneter dapat dibuat dengan rnembuat pertama waktu yang diperlukan oleh permukaan bahan untuk
lubang berdiameter 2H rnrn di tengah-tengah tutup karet No. melewati tanda batas F dan G dcngan kctclitian 0,1 dctik.
II dan rnembuat celah antara lubang dengan pinggir tutup karet Dengan menggunakan pcngukur waktu kcdua ukur waktu yang
(lihat gambar 6). Apabila penyangga viskometer diternpatkan diperlukan oleh permukaan bahan untuk mclcwati tanda batas
pada lubang berdiarneter 50 rnrn yang terdapat pada tutup bak G dan H dengan ketclitian 0,1 dctik. Jika alat mcmiliki Ianda
perendarn, penyangga dapat rnenahan viskorneter pada batas tambahan, tentukan waktu alir untuk setiap bulb sccara
ternpatnya. berturut-turut dengan cara yang sama.

/Ja~:in 4 : A spa/, A.1pa/ /Ja/11 But em ( AS/JUTON ). J'C'rkaasw1 lalcm 101


SNI 03-6440-2000

A4.3.1.7 Hitung faktor kalibrasi K untuk setiap bulb sebagai A4.3.2.2 Tempatkan viskometer standar bersama-sama dengan
berikut : viskometer yang akan dikalibrasi dalam penangas yang sama
pada temperatur 60°C. Tentukan waktu pengaliran dari aspal
dengan prosedur seperti yang dijelaskan pada Butir 8.
K = v!t
A4.3.2.3 Hitung konstanta K untuk setiap bulb sebagai ber-
ikut:
Keterangan :
K = adalah faktor kalibrasi bulb viskometer dalam poises
per detik pada 300 mrnHg.
v adalah kekentalan absolut bahan berkekentalan standar
pada suhu kalibrasi dalam satuan poises. Keterangan :
adalah waktu alir dalam satuan detik. K 1 = adalah kosntanta bulb viskometer yang dikalibrasi,
t I = adalah waktu alir bulb viskometer yang dikalibrasi,
A4.3.1.8 Ulangi prosedur kalibrasi menggunakan bahan K2 = adalah konstanta bult viskometer standar,
berkekentalan standar yang sama atau bahan dengan kekentalan t2 = adalah waktu alir bulb viskometer standar.
standar lainn) a. C<.tat konstanta kalibrasi rata-rata K untuk
setiap bulb (catatan 6).
TABELA5
Catalan 6: pengulan[?an konstanta kalibrasi K untuk setiap
Termometer pengujian viskositas kinematik
bulb tidak boleh menyimpang lebih besar ± 2% dari rata-
ratanya ( lihat catatan 7).
Catalan 7 : Konstanta bulb tidak tergantung pada suhu. Suhu pengujian Nomor Termometer
0CB ASTMC JpD
TABELA4. 20 dan 21,1 44C 29C
Bahan dengan kekentalan standar 25 45C 30C
30 118C -

Bahan dengan Perkiraan Kekentalan Absolut, Poises 37,8 - 31 c


Kekentalan Pada 20°C Pada 30°C Pada 37,80C 40 120C -
Stan dar (68 F) (86 F) (100 F) 50 • 46C 66C
54,4 - 34C
N 30.000A 1.500 - 240 60 47C 35 c
82,2 - 90C
N 190.000 A 8.000 - 1.600
93,3 - 36C
S 30.000 A - 460 240 98,9 dan 100 - 32 c
100 121 c -
A Tersedia dikemasan 1-pt. Order pembelian dapat dialamatkan 135 IIOC -
ke Cannon ~Pstrumen CO, P.O. Box 16 State College, Pa.
16801.
A : Kesalahan skala untuk termometer Celsius adalah ± 0, I 0 C.
Kesalahan-kesalahan skala ini berlaku hanya pada temperatur
A4.3.2.1 Kalibrasi viskometer hampa dengan menggunakan pengujian.
alat viskometer vakum standar adalah sebagai berikut : 8 : Rincian konstruksi lengkap diberikan pada ASTM El
A4.3.2.1 Pilih aspal keras yang memiliki waktu alir sedikitnya c : Rincian konstruksi lengkap diberikan pada Bagian I dari IP
60 detik. Pilihjuga viskometer standar yang diketahui ki)llstanta Standards for Petroleum and its Product.
bulbnya.

LAMPIRANB
DAFTAR ISTILAH

ruang di antara dua tanda batas bulb


penangas water bath

102 Bag ian 4: A spa!. A spa/ Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan }a/an
SNI 03-6440-2000

LAMPIRANC

Glass Oven Lab


Semua pipa dari
Gel as 6,3 5 mm :Mercury Measurement

""
Katup Pengelu.aran

· Ke Pompa Hampa
\:'~poi"Pt<
1-l~
t r:tv-s..-.. l.44 ll(L"" oa
'

GAMBAR 1
SISTIM HAMPA YANG DIANJURKAN UNTUK VISKOMETER
PIPA KAPILER HAMPA

Popa Hampa _ Pipa Pcngisian A

-u

BulbLimpasan D _
Tanda Waktu ke 3-11-
l:lulb C
Tanda Waktu 2 G
Uulb B -
Tanda Batas Pcrtama F

Kapilcr-K

GAMBAR2
VISKOMETER HAMPA CANNON-MANNIN<;

IJaKilln 4 : A spa/, A spa/ Balli Hwon ( ASHUTON I. l'nkt•mswr lHiwr 103


SNI 03-6440-2000

1 Sistcm J bmpa
r- ll-j
-4-
1
Pipa I lampa- M ~
• Pipa Pcneis1an A
Tube A

-12-

Bulb Kelcbihan Air D -~ --- .-


Tanda Batas ke 3-f-1 ___ _
-I-
. Bull> C
fanda Batas 2 G -~­
·-II -!-
:G

DulbB-
Tanda Balas Pertama F-

Garis Pcngisian - E
l
Semua ukuran dalam mrn

GAMBAR3
VISKOMETER HAMPA ASPHALT INSTITUTE

Pipa Hampa- M _

Sambungan Gelas
Yang Diasah-N

Pipa Pengisian A

2>0

--za 2"'o 1

112

Tanda waktu ke-4 . r - ~


Gelembunu D- -~H
-+zo. _
20

Tanda Wakru kc-J H -


Gelembung C --
-
- \
11
Tanda Waktu kc 2 G
GelembungB-
Tanda Waktu Pertama F :_:.
_=:

:-
i} -· - -! ·1
IJ
__/·~-(I

210
I
l
Garis Pengisian E ,~ _
:, I ) ,. ...

GAMBAR4
VISKOMETER HAMPA MODIFIKASI KOPPERS

104 Bagian 4: Aspal. Aspa/ Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Ja/an


SNI 03-6440-2000

Tutup k:uct No. II Tutup karet No. II

GAMBARS GAMBAR6
PENYANGGA VISKOMETER CANNON-MANNING/ PENYANGGA VISKOMETER MODIFIKASI
ASPHALT INSTITUTE KOPPERS

Termostat

Ke Sistcm Hampa ~

i Viskometcr

Penangas Air

GAMBAR7

/lagia11 4: Aspal. A.'"fltzl /la/11 /111/oll (AS/IliTON). l'erkentswr.lulull 105


SNI 03-6441-2000

METODE PENGUJIAN VISKOSITAS ASPAL MINYAK


DENGAN ALAT BROOKFIELD TERMOSEL

I. Ruang Lingkup 5.2 Beberapa jenis aspal minyak, mungkin memperlihatkan


1.1 Metode ini mencakup prosedur pengukuran viskositas sifat Non Newtonian pada kondisi pengujian atau selama
apparen aspal minyak pada temperatur 380C sampai 26ooc, penggunaannya pada rentang temperatur tertentu. Karena nilai
menggunakan alat BmoVield Termosel. viskositas Non Newtonian bukan merupakan sifat khusus suatu
material, tetapi mencerminkan perilaku cairan dan sistim
1.2 Metode ini tidak dimaksudkan untuk semua permasalahan
pengukuran, maka nilai pengukuran yang didapat pada
keamanan yang berkaitan dengan penggunaannya. Merupakan
pengujian ini tidak selalu dapat memperkirakan kinerja aspal
tanggung jawab pengguna standar ini untuk menerapkan
pada kondisi yang diinginkan.
tindakan-tindakan yang sesuai dengan keamanan dan kesehatan,
dan menentukan penerapan dari batas-batas yang harus ditaati 5.3 Perbandingan nilai-nilai viskositas Non Newtonian hanya
sebelum menggunakan standar ini. Lihat butir 7.6 untuk dapat dilakukan hila pengukuran dilakukan dengan viskometer
keterangan pencegahan. yang sejenis, pada kondisi tegangan geser dan geseran yang
sam a.

2. Acuan
6. Peralatan
ASTM D 4402-95 : Standard Test Method for Viscosity
Determinations of Unfilled Asphalts Using the Brookfield 6.1 Sistem pengukuran Viskositas temperatur tinggi dari
Thermosel 7'\.pparatus Brookfield Termosel menggunakan Brookfield Sinkroelektrik
Termosel Standar, yang terdiri atas model-model LV, RV, HA
SNI 06-2433-1991 : Metode Pengujian Titik Nyala dan Titik
atau HB yang penggunaannya tergantung pada rentang
Bakar Dengan Alat Cleveland Open Cup.
viskositas.
6.2 Spindel.
3. Pengertian
6.3 Sistem Termosel.
3.1 Viskositas apparen adalah perbandingan antara tegangan
6.3.1 Wadah pemanas dan tabung benda uji.
geser dengan l1ju geser cairan Newtonian atau Non Newtonian.
6.3.2 Pengontrol Strip Chart Recorder (SCR) dan Probe.
3.2 Cairan Newtonian adalah cairan dimana laju geser
berbanding lurus dengan tegangan geser. Bila tidak berbanding 6.3.3 Peralatan untuk membuat grafik.
lurus cairan adalah Non Newtonian. Beberapa cairan
memperlihatkan kedua sifat tersebut, baik Newtonian maupun 7. Prosedur
Non Newtonian tergantung pada laju geser.
7.1 Bacadan pahami informasi pada petunjuk operasional dari
3.3 Viskositas; koefisien viskositas adalah perbandingan pabrik pembuat alat sebelum mulai melaksanakan.
antara tegangan geser yang diberikan dengan laju geser. Nilai
7.2 Nyalakan alat Termosel.
koefisien ini adalah suatu ukuran ketahanan terhadap pengaliran
cairan. Satuan viskositas dalam Standar Internasional (SI) 7.3 Atur pengontrol temperatur sesuai temperatur pengujian
adalah Pascal sekon (Pa.s). Satuan viskositas dalam sistim yang diinginkan.
centimeter gram sekon (cgs) adalah poise (dyreis/cm 2 ) dan nilai 7.4 Kalibrasi pengontrol sesuai petunjuk operasional.
ini setara dengan 0, I Pascal sekon (Pa.s). Biasanya satuan 7.5 Tunggu I ,5 jam (sampai termosel mencapai temperatur
viskositas dinyatakan dalam centipoise (cP), dimana I cP sama pengujian), dengan spindel terpilih di dalam tabung benda uji
dengan I milipascal sekon (mPa.s). (periksa lampu pengontrol).
7.6 lsi tabung benda uji dengan aspal sesuai spindel yang
4. Ringkasan Pengujian digunakan. Lakukan dengan hati-hati untuk menghindari panas
Viskometer Brookfield Termosel, yang diuraikan dalam yang berlebihan pada benda uji dan menghindari pengapian
prosedur ini, digunakan untuk mengukur viskositas aspal benda uji yang mempunyai pemanasan titik nyala rendah.
minyak pada berbagai temperatur. Torsi pada spindel yang Hitung berat yang diperlukan dari data berat jenis atau
berputar pada temperatur tertentu digunakan untuk mengukur kepadatan benda uji. Benda uji yang diperlukan sekitar 8 sampai
ketahanan relatif terhadap perputaran dalam tabung benda uji. 10 mi.
Nilai viskositas aspal dalam milipascal sekon (MPPa.s) 7.7 Jangan mengisi benda uji secara berlebihan. Volume benda
diperoleh den scm mengalikan hasil pembacaan torsi dengan uji sangat menentukan sistim kalibrasi. Untuk memperoleh
suatu faktor (lihat tabel I pada lampiran B). benda uji yang mewakili, lakukan terus pengadukan pada aspal.
7.8 Ketinggian cairan harus segaris dengan batang spindel pada
garis kira-kira 3,2 mm diatas bagian atas spindel yang
5. Kegunaan
meruncing.
5.1 Pengujian ini dapat digunakan untuk mengukur viskositas
7.9 Dengan menggunakan alat penjepit masukkan tabung yang
apparen aspal miny:1k pada temperatur yang diinginkan.
berisi benda uji ke wadah pemanas.

106 Bagian4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan ]alan


SNI 03-6441-2000

7 .I 0 Tempatkan viskometer tepat diatas wadah pemanas. 9.2 Penyimpangan


7.11 Pasang spindel ke viskometer, dan turunkan viskometer Penyimpangan pada pengujian ini bel urn ditentukan.
sehingga spindel masuk kedalam benda uji. Pemilihan spindel
dapat dilakukan berdasarkan pengujian awal.
Data pengujian
7.12 Biarkan as pal sampai mencapai temperatur pengujian yang
konstan (kurang lebih 15 menit).
No. Kecepatan Temperatur Viskositas
7.13 Jalankan viskometer Brookfield model RV, HA, HB pada
20 rpm, atau ·mtuk model LV pada 12 rpm, dan amati hasil Spindel putaran (rpm) (OC) (cP)
pembacaan. Blla hasil pembacaan terletak diantara angka 2 dan
angka 98, lanjutkan pengujian. LV27 20 15 J.JOK
7.14 Catat tiga pembacaan setiap 60 detik dari setiap 20 40 8.106
termperatur pengujian.
20 65 2.105
7.15 Lakukan prosedur yang sama untuk setiap temperatur
20 90 1.104
pengujian yang diinginkan.
7.16 Bila pada temperatur pengujian terendah, pembacaan 20 120 1.103
masih diatas angka 98, kurangi kecepatan spindel dan lanjutkan 20 150 5.102
pengujian. 20 175 1.102
7.17 Bila pernbacaan masih diatas angka 98, gunakan spindel
lain yang lebih kecil dan ulangi pengujian.
7.18 Kalikan faktor viskositas dengan pembacaan viskomewter
Brookfield untuk rnendapatkan viskositas dalam centipoise (cP), GRAFIK STANDAR VISKOSIT AS-
10
lihat Tabel I pada Lampiran B. TEMPERATOR U.NTUli: ASP AL
ASTMD4402)
7.19 Selama pengukuran viskositas, jangan mengubah
kecepatan putaran spindel, karena akan mengubah laju geser.

=::;
8. Pelaporan ~
8.1 Laporkan temperatur pengujian, nomor spindel, kecepatan ~
·c; 10:.

putaran dan hasil. Sebagai contoh Viskositas pada 600C = 105 .!:- ,.
MPa dengan nomor spindel yang digunakan LV 27. ..
u
~
tel·

8.2 Gambarkrn gratik hubungan viskositas dengan temperatur vi 101

pengujian untuk setiap tiga atau lebih temperatur pengujian


<
!-
c;;
(lihat Gambar 2 pada Lampiran B). 10

~
Vl
:;;:
9. Ketelitian dan Penyimpangan
9.1 Kriteria berikut ini harus digunakan untuk
mempertimbangkan penerimaan pengujian dengan (95% tingkat
kepercayaan). 01 ~oc!UEli1wq
9.1.1 Pengulangan 15 40 65 L'O EO 175'
Dua nilai yang dihasilkan oleh teknisi laboratoriurn yang
sama, tidak boleh b.!rbeda lebih dari 3,5%. TEMPERATUR, oC
9.1.2 Pengujian di laboratorium yang berbeda
Perbedaan Nilai-nilai yang dihasilkan oleh dua laboratoriurn GAMBAR2
yang berbeda, tidak boleh lebih dari 14,5%.
GRAFIK VISKOSITAS TERHADAP TEMPERATUR

/Jagicm 4: A.1pa/, Aspal /Ja/11 /Juton (AS/JUTVN), Perkem.•·w1 Jclicm 107


SNI 03-6412~

LAMPIRANA

Tnhung ·bendo uji

Spindel

Wadah pemnnas

Alst pengat.ur tcmpcrat.ur

GAMBARl
VISKOMETER BROOKFIELD TERMOSEL

108 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6441-2000

TABEL 1
VISKOSITAS FAKTOR

Putaran (rpm) rpm) RV dan LV Viskometer I No. Spindel


18 31 34

60 0,5 5 10
30 I 10 20
12 2,5 25 50
6 5 50 100
3 10 100 200
I ,5 20 200 400
0,6 50 500 1000
0,3 100 1000 2000
Putaran (rpm) RV dan LV Viskomcter I No. Spindel
21 27 28 29
100 5 25 50 100
50 10 50 100 200
20 25 125 250 500
10 50 250 500 1000
5 100 500 1000 2000
4 125 625 1250 2500
2,5 200 1000 2000 4000
2 250 1250 2500 5000
I 500 2500 5000 10000
0,5 1000 5000 10000 20000
Putaran (rpm) HA Viskomcter I No. Spindel
21 27 28 29
100 10 50 100 200
50 20 100 200 400
20 50 250 500 1000
10 100 500 1000 2000
5 200 1000 2000 4000
2,5 400 2000 4000 8000
2 500 2500 5000 10000
1 1000 5000 10000 20000
0,5 2000 10000 20000 40000

Putaran ( rpm) HB Viskometer I No.Spindel


21 27 28 29
100 40 200 400 800
50 80 400 800 1600
20 200 1000 2000 4000
10 400 2000 4000 8000
5 800 4000 8000 16000
2,5 1600 8000 16000 32000
2 2000 10000 20000 40000
I 4000 20000 40000 80000
0,5 8000 40000 50000 160000
Catatan . Untuk mendapatkan v1skos1tas da1am cent1p01se (cP), kahkan pembacaan dengan Y1skos1tas
Faktor sesuai dengan Tabel diatas.

/lag ian 4 : A.I'JJa/, ;\.\pal flat II //Ilion (AS/// !TON), l'n-kau.IWI Ja!tm 109
SNI 03-6442-2000

METODE PENGU.JIAN SIFAT REOLOGI ASPAL DENGAN


ALAT REOMETER GESER DINAMIS (RGD)

1. Ruang Lingkup 3.2.1 Modulus geser kompleks, G* adalah perbandingan nilai


1.1 Melodc pengujian melipuli penentuan modulus geser absolut dari selisih tegangan geser ('t) maksimum dan minimum
dinamis dan sudut phase as pal dengan alai penguji geser dinamis dengan nilai absolut dari selisih regangan geser (y) maksimum
menggunakan pelal uji paralel. Alai ini dapat digunakan unluk dan minimum.
aspal yang mtmpu11yai nilai modulus geser dinamis dari I 00 3.2.2 Sudut phase, 8 adalah sudut dalam radian atau derajat
Pa sampai I 0 MPa. Rentang batas modulus ini lazim diperoleh antara regangan sinusoidal dan tegangan sinusoidal yang
pada temperalur antara 5 sampai X50C. Metode pengujian ini dihasilkan pada moda pengujian regangan terkendali, atau
di1u1ujukan untuk menenlukaB sifat viskoelastik linier aspal antara regangan yang diberikan dan regangan yang terjadi pada
yang ~lisyarkn dalam spesifikasi dan lidak diperuntukkan moda pengujian tehangan terkendali.
sebagai prosedur untuk memenuhi pengukuran karakteristik 3.2.3 Modulus geser yang hilang, G" adalah modulus geser
viskoelastik aspal secm·a keseluruhan. kompleks dikalikan dengan sinus sudut phase dalam derajat.
1.2 Metode Pengujian ini sesuai untuk aspal yang belum Modulus ini menunjukkan dalam phase dari komponen modulus
atau telah mengalami pelapukan sesuai dengan AASHTO T 240 kompleks yang menunjukkan energi yang hi lang selama siklus
dan SNI 06-2440-1991. pembebanan.
1.3 Material hal us dalam aspal dibatasi hingga partikel dengan 3.2.4 Modulus geser tersimpan, G" adalah modulus geser
ukuran terpanjang 250 um. kompleks dikalikan dengan kosin us sudut phase dalam derajat.
1.4 Nilai-nilai dinyatakan dalam satuan Standar Internasional. Modulus ini menunjukkan dalam phase dari komponen modulus
1.5. Metoda ini menyangkut bahan-bahan, pengerjaan dan kompleks yang menunjukkan energi yang tersimpan selama
peralatan yang berbahaya. Standar ini tidak mencakup masalah siklus pembebanan.
keselamatan yang berhubungan dengan penggunaannya. 3.2.5 Geometri pelat paralel, adalah pengujian dimana benda
Pengaturan keselam,ltan dan kesehatan kerja serta penerapannya uji terletak di antara dua pelat paralel yang relatif kaku dan
menjadi tanggung jawab pengguna. dibebani geser osilasi.
2. Acuan 3.2.6 Osilasi geser, adalah bentuk pembebanan dimana
2.1 Standar SNI tegangan geser atau regangan geser diberikan pada benda uji
Metode Pengujian Kehilangan Berat Minyak dan Asal sedemikian rupa, sehingga amplitudo tegangan geser atau
dengan Cara A, SNI 06-2440-1991 regangan geser bervariasi secara sinusoidal.
Spesitikasi Standar Termometer. Pd S-06-1999-03 3.2.7 Viskoelastik tinier adalah, sifat mengacu pada daerah
Metode Pe.1gujiw1 Sifat Reologi Asal Dengan Alat Reometer dimana modulus geser dinamis tidak tergantung pada tegangan
Geser Dinamis (RGD) Pd M-11-1999-03 atau regangan geser.
2.2 Standar AASHTO ;3.2.8 Ikatan molekuler adalah ikatan yang terjadi antara
- MP I Test method for Performance Graded Asphalt Binder molekul-molekul aspal selama penyimpanan pada temperatur
- T 40 Practice for Sampling Bituminous Materials udara. Di dalam literatur aspal sebagai pengerasan sterik, ikatan
- T 240 Test Method for Effect of Heat and ir on a Moving molekul dapat meningkatkan modulus geser dinamis aspal.
Film of Asphalt (RoHingt Thin Film Oven Test) Tingkat ikatan molekuler adalah sifat spesifik dan dapat
- TPI Test Method for Determining The Flexural Creep terlihat walaupun baru beberapa jam setelah penyimpanan.
Stiffness of an Asphalt Binder Using The Bending
Beam Rheometer 4. Ringkasan Pengujian
- PPI Practice for Accelerated Aging of an Asphalt Binder 4.1. Metode ini terdiri dari prosedur yang digunakan untuk
Using A Pressurized Aging Vessel mengukur modulus geser kompleks (G*) dan sudut phase (8)
- PP 6 Practice for Grading or Verifying The Performance aspal, menggunakan alat reometer geser dinamis dan pelat uji
Grade of an Asphalt Binder
para lei.
2.3 Standar ASTM
4.2 Metode ini dapat digunakan untuk modulus geser dinamis
- E 220 Method for Calibration of Thermocouple by antara 100 Pa sampai 10 MPa. Rentang modulus ini biasanya
Comparison Techniques. diperoleh antara 5 sampai 85°C, tergantung kepada jenis,
temperatur pengujian, dan kondisi pelapukan aspal.
3. Terminologi
4.3 Benda uji mempunyai ketebalan I mm dengan diameter 25
3.1 Definisi
mm, atau tebal2 mm dengan diameter 8 mm, dibentuk di antara
3.1.1 Aspal, yang dimaksud dengan aspal keras adalah as pal pelat metal yang paralel. Selama pengujian, salah satu dari pelat
yang diproduksi clari residu minyak bumi, dengan atau tanpa paralel berosilasi terhaclap pelat lainnya pada frekwensi
bahan tambah organik yang tidak berbentuk partikel. amplitudo deformasi rotasional (amplitudo torsi). Amplitudo
yang dipilih tergantung kepada nilai modulus geser kompleks
3.2 Uraian istdah tertentu yang digunakan di dalam standar ini aspal yang diuji. Besar amplitudo dipilih untuk memasikan
bahwa pengukuran berada pada daerah sifat linier.

110 Bag ian 4 :A spa[, A spa/ Batu Butml (ASBUTON), Perkerasan ]a/an
SNI 03-6442-2000

4.4 Benda uji dijaga pada temperatur pengujian ± 0, I oc dengan mengendalikan temperatur ruang dan menunjukkan pembacaan
pemanasan atau pendinginan pelat atas dan bawah. temperatur secara menerus selama pemasangan, pengkondisian,
4.5 Frekwensi osilasi pembebanan yang digunakan dalam dan pengujian benda uji.
metode ini dapat diatur pada rentang I sampai 100 rad/detik Catalan 2 : Untuk maksud ini disarankan detektor temperatur
secara sinusoidal. Pengujian disarankan pada frekwensi I 0 rad/ terbuat dari platina sesuai DIN standar 43760 (kelas A).
detik. modulus kompleks (G*) dan sudut phase (0) dihitung Detektor tenzperatur harus dikalibrasi sebagai kesatuan dengan
secara otomatis sebagai bagian dari reometer menggunakan meteran atau rangkaian elektroniknya.
perangkat lunak yang telah disediakan oleh produsen alat.
6. I .2.3 Alat sensor temperatur acuan, harus digunakan
5. Kegunaan termistor, detektor temperatur atau termokopel seperti diuraikan
5. I Temperatur pengujian didasarkan pad a temperatur pada butir 9.1.1.2.1, 9.1.1.2.2, atau 9.1.1.2.3.
perkerasan di area rlimana aspal akan digunakan. 6.1.3 Alat pembeban, harus memberikan beban osilasi
5.2 Modulus geser kompleks menunjukkan kekakuan atau sinusoidal terhadap benda uji pad a frekwensi (I 0,0 ± 0, I) rad/
ketahanan aspal terhadap deformasi akibat pembebanan. detik. Bila digunakan frekwensi yang lain dari 10 rad/detik,
Modulus geser kompleks dan sudut phase menunjukkan ketelitian frekwensi harus sampai I%. Alat pembeban harus
ketahanan aspal terhadap deformasi geser pada daerah mampu memberikan beban yang terkendali baik untuk tegangan
viskoelastik linier. Sifat viskoelastik linier lainnya seperti atau regangan. Bila beban adalah regangan terkendali, alat
modulus tersimpan (G' ), atau modulus yang hi lang (G"), dapat pembeban harus menggunakan torsi siklus yang dapat
dihitung dari modulus kompleks dan sudut phase. Modulus yang
menghasilkan angular rotasi regangan dengan keteltian 100
hi lang adalah energi yang hi lang pada setiap siklus pembebanan.
urad. Bila beban adalah tegangan terkendali. alat pembeban
5.3 Modulus kompleks dan sudut phase digunakan untuk harus menggunakan torsi siklus dengan ketelitian 10 mN.m.
menghitung kriteria yang berhubungan dengan kinerja sesuai Torsi 100 N.m harus dicapai oleh Iaju kurang dari 200 m/rad.
MPI.
6.1.4 Sistem pengendalian dan pengurnpulan data, harus dapat
6. Peralatan merekam, temperatur, frekwensi, perubahan sudut dan torsi.
6.1 Sistem pengujian reometer geser dinamis (RGD), terdiri Alat tersebut harus memenuhi persyaratan ketelitian yang
dari : pelat metal paralel, ruangan temperatur terkendali, ditunjukkan dalam tabel I. Sebagai tambahan, sistem harus
pengatur pembebanan, sistem pengendali dan pengumpulan dapat menghitung dan mencatat tegangan geser, regangan geser,
data. modulus geser kompleks (G*) dan sudut phase (0). Sistem harus
6.1.1 Pel at penguji, pel at metal dengan permukaan yang hal us. dapat mengukur dan mencatat G*, pad a rentang I00 Pa sampai
Satu pelat berdiameter (8,00 ± 0,05) mm dan satu pelat 10 MPa, dengan ketelitian lebih kecil atau sama dengan 0,5%.
berdiameter (25,00± 0,05) mm. Beberapa reometer mempunyai Sistem harus dapat mengukur dan mencatat sudut phase pada
pel at dasar berbentuk datar. Disarankan digunakan pelat dasar rentang antara 0 sampai 900C dengan ketelitian 0, I oc.
yang mempunyai bagian yang menonjol 2 hingga 5 mm pada
bagian tengahnya dan mempunyai diameter yang sama dengan TABELl
pelat atas. Tonjolan ini akan memudahkan perapihan benda uji Persyaratan Sistem Pengendalian Dan
dan dapat memperbaiki ketelitian pengulangan pengujian. Pengumpulan Data
6.1.2 Ruang temperatur terkendali, ruang untuk mengendalikan
temperatur benda uji dengan pemanasan (secara bertahap atau Data Ketelitian
langsung), atau pendinginan (secara bertahap atau langsung), Temperatur
untuk menjaga kondisi benda uji. Media untuk memanaskan 0,1°C
Frekwensi 1%
dan mendinginkan benda uji pada ruang ini adalah gas atau
cairan (liliat catatan I) yang tidak akan berpengaruh terhadap Torsi 10 mN.rn
sifat aspal. Temperatur di dalam ruang dapat dikontrol oleh Perubahan sudut 100 f..J.rad
sirkulasi cairan atau gas; dapat digunakan nitrogen atau air. Bila
digunakan udara harus dilengkapi dengan pengering yang sesuai 6.2 Cetakan benda uji (tambahan), terbuat dari karet silikon
untuk mencegah kondensasi kelembaban pada pelat-pelat dan
untuk membentuk benda uji aspal yang berdiameter kurang
bagian lain, dan akan mencegah terbentuknya es bila pengujian
dilakukan di bawah titik beku. Ruang temperatur harus dapat lebih sama dengan diameter pelat uji atas dan rnempunyai tinggi
rnenjaga temp,~r:lu benda uji dengan ketelitian ± 0, I°C. Ruang kira-kira I ,5 kali Iebar celah pcngujian.
harus mencakup pelat atas dan bawah untuk rnengurangi 6.3 Perapihan benda uji, berupa spatula yang Iebar tidak kurang
perbedaan temperatur. dari 3 mrn.
Catalan I : llila digunakan media cair unit peralatan bak 6.4 Detektor temperatur yang telah dikalibrasi. termokopel.
sirkulasi yang terpisah dari a/at reometer geser dinamis, yang termistor, atau detektor temperatur yang telah dikalibrasi dengan
memompa cairan ke seluruh bak sirkulasi. tegal atau diameter :5; 2,0 rnm yang sesuai untuk mengukur
6.1.2.1 Pengendali temperaturdapat rnenjaga tempewtur benda temperatur benda uji model. Termokopel dan Termistor tidak
uji dengan ketelitian 0, I °C, untuk ternperatur pengujian dari 5 teliti hingga± 0, I°C kecuali bila telah dikalibrasi sesuai standar
sarnpai 850C. yang rnengacu kepada National Institute of Standards and
6.1.2.2 Detektor temperatur, dipasang pada ruang temperatur Technology (NIST) dan harus dikalibrasi dengan meteran atau
terkendali, melekat pada pelat, dengan rentang pengukuran sirkuit elektronik. Platinum detektor tcmperatur khususnya tidak
antara 5 sampai 850C, dapat dibaca dengan ketelitian hingga sesuai karena terlalu besar bagi celah di antara pelat-pelat
0, I °C terdekat. Detektor temperatur ini dapat digunakan untuk penguji pm.Ja alat RGD.

Bagian4: A.I"Jml, Aspol flaw Bu1011 (ASBUTON), Pt'l"kem.wm Jala11 111


SNI 03-6442-2000

7. Kesclamatan Kcrja detektor temperatur.


7.1. Standar kest'lamatan di labor;:l'niurn harus diterapkan 9.1.1.2 Perbedaan temperatur dalam reometer dan kesukaran
sclama pcrsiapan dan pcngujian hcnda uji aspal panas. kalibrasi peralatan detektor temperatur ketika terpasang pada
reometer (lihat catatan 5) mengharuskan pengukuran temperatur
langsung di antara kedua pelat dengan menggunakan benda uji
8. Pcrsiapan l'emlatan
model dan alai sensor temperatur acuan. Ini dilakukan dengan
X. I Siapkan pcralatan pcngujian scsuai petunjuk dan saran menempatkan benda uji model dan di antara pelat-pelat dan
pahrik pcmbuat alat. Persyaratan khusus untuk setiap model rnernbaca ternperatur benda uji model dengan alat sensor
hcrbcda-heda tcrgantung kepada pembuat alatnya. ternperatur acuan, termistor, detektor temperatur atau
X.2 Pasang pelat penguji pada alat dan kencangkan. terrnokopel diuraikan pada butir 9.1.1.2.1, 9.1.1.2.2, atau
R.3 Pi lih temp_., atur pcngujian sesuai jenis as pal a tau kondisi 9.1.1.2.3, harus digunakan sebagai alat sensor temperatur acuan.
pengujian sesuai pcrsyaratan MP I (lihat catatan 3). Atur Atur temperatur dalam ruang pada temperatur minimum yang
temperatur RGD schingga mencapai ketelitian ± 0.1 °C pada akan digunakan untuk pengujian dan biarkan ruang mencapai
temperatur pcngujian. keseimbangan temperatur. Baca detektor temperatur dan
Catalan 3 : Petunjuk tmtuk pemilihan temperatur penxu}ian, temperatur dari benda uji model. Naikkan temperatur dengan
dapat dilihar flada MP I dan Tala Cam PP 6. penambahan tidak lebih dari 6°C dan ulangi pengukuran untuk
mencapai rentang temperatur pengujian. Dengan pengukuran-
X.-l Dcngan pelat penguji pada tcmperatur pengujian atau nilai
pengukuran ini didapat perbedaan ternperatur di an tara detektor
tengah dari rentang temperatur pengujian yang diharapkan
temperatur dan sensor temperatur acuan yang dimasukkan
tetakan tingkat celah nol dcngan menggunakan salah satu dari
diantara kedua pelat. Perbedaan ini tidak tetap tetapi bervariasi
2 cara berikut : Cara pcrtama dengan mernutar secant manual
b~ltang dari pclat yang dapat bergerak. Ketika pelat berputar dengan ternperatur pengujian, atur pengatur temperatur pada
rapatkan celah sarnpai pelat tersebut menyentuh pelat tetap. reorneter sehingga target temperatur pengujian di antara pelat-
Celah no) dicapai ketika pelat berhenti berputar sama sekali. pelat tercapai.
Cara kedua: urttuk ~eomtr dengan transduser tekanan normal Catatan 5 : Detektor temperatur dan meterannya dapat
dengan menutup celah dan melihat besar tekanan normal. dikalibrasi oleh penjual. Verifikasi dari kalibrasi dapat
Setelah mendapatkan kontak an tar pel at, tentukan celah no) pada dipemleh dengan menzbandingkan keluaran dari detektor
kurang lebih sama dengan tekanan normal. temperaturdenxan termometer air raksa yang sudah dika(ibrasi
8.5 Naikkan pel at dan dapatkan celah pada kedudukan I mm sesuai ASTM E 220. Penangas air yanx dilenxkapi pengaduk
plus 0,05 mm (untuk diameter benda uji 25 mm) atau 2 mm dapat digunakan untuk mengkalibrasi detektor temperatur. Pilih
plus 0.05 mm (untuk diameter benda uji 8 mrn). termometer air raksa dengan rentang sesuai (ASTM 900C; 0
Catalan 4 : Perubalwn kerangka, detektor temperatur, dan sampai JOOC atau ASTM 9/ C; 20 sampai 500C) dan tenzpatkan
bagian-bagian tetap dari RGD berubah karena perubahan detektor temperatur dan termonzeter dalanz penangas air.
temperatur yanx mempengaruhi celah not. Penyesuaian celah Ikatkan detektor pada termometer gelas dengan
tiqak perlu dilakukan hila pengujian dilakukan dalam relltang menggunakan karet gelang. Biarkan penangas air, detektor dan
temperatur te. ·:Hila::. Celah sebaiknya diatur dengan a fat uji termometer sarnpai temperatur keseimbangan dan catat
pada temperatur pengujian yang direncanakan. Bila pengujian temperaturdari termometer gelas dan baca temperatur, detektor
akan dilaksanakan pada suatu rentang tempeartu1; celah harus temperatur dan temperatur pada penangas air harus konstan
diatur dengan temperatur tengah dari rentang temperatur dengan ketelitian 0, I oc.
pengujian yang direncanakan. Pada umumnya a/at tidak 9.1.1.2.1 Wafer silikon dengan tebal 2 mm dan diameter 25
diperlukan untuk pengaturan celah, jika temperatur penxu}ian mm, berisi termistor yang telah dikalibrasi dengan ketelitian
menjadi ± /2°C da1i tempeartur dimana celah telah disetel. 0, I °C harus dimasukkan di an tara pelat-pelat pada bend a uji
9. Kalibrasi Dan Standardisasi model. Gunakan lapis penutup tipis dari Petroleum Jelly agar
diperoleh pengeluaran panas yang baik. Wafer silikon yang
9.1 Lakukan prosedur kalibarasi dan verifikasi berikut berisi termister dapat disediakan dari Cannon Instrument dengan
sekurang-kurangnya setiap 6 bulan sekali. no. 9728 - V 95.
9.1.1 Temperatur - Siapkan benda uji model aspal atau
9.1.1.2.2 Detektor temperatur berbentuk wafer harus dipasang
gunakan wafer silikon sesuai prosedur standar. Penggunaan
dian tara kedua pel at dan digunakan seperti diuraikan pada butir
benda uji modi!! haPya untuk veritikasi ternperatur pengukuran.
6.1.2.2. Detektor temperatur harus dikalibrasi dengan keteltian
Pengukuran geser dinamis tidak berlaku bila detektor
0, I oc seperti dijeb~kan pada catatan 5. Detektor temperatur
temperatur dimasukkan ke dalam aspal. Periksa temperatur
benda uji yang ditunjukkan oleh detektor pada pengujian yang sesuai dapat dibeli dari Omega sebagai bag ian dari detektor
percobaan, dengan rnenggunakan detektor temperatur yang temperatur bag ian dari nomor FN I05. Detektor temperatur ini
telah dikalibrasi ke dalam benda uji model. tidak tahan air dan harus dicelupkan ke dalam aspal panas
sebelum dikalibrasi. Untuk memperoleh pengukuran, detektor
9.1.1.1 Bandingkan pengukuran temperatur yang diperoleh dari temperatur dipasang pada reometer di dalam benda uji, sesudah
benda uji model dan detektor RGD. Gunakan temperatur yang dipasang rapihkan benda uji dari bagian yang berlebih, lanjutkan
diukur di dalam benda uji model sebagai temperatur acuan. dengan pengukuran temperatur seperti dijelaskan pada butir
Bila kedua temperatur tidak sama, gunakan koreksi temperatur
yang sesuai untuk mengukur temperatur yang ditunjukkan oleh

112 Bagicm4: Aspal. Aspal Bcllu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6442-20 00

regangan terse but tidak perlu dibuat dalam pengujian spesifikasi ketelitian mN.m.
biasa. namun demikian gambar tersebut untuk mengetahu i
13.4.6 Modulus kompleks (G*) untuk I 0 pengukura n dalam
batas-batas daerah linier.
KPa untuk 3 angka terpenting; sudut phase (8) untuk 10 siklus
12.2 Daerah linier dapat ditentukan pada regangan kecil dimana kedua dengan ketelitian 0, I oC.
modulus relatif besar dari regangan geser. Daerah ini akan
berubah dengan besaran modulus kompleks. Daerah linier 14. Ketelitian Dan Penyimpa ngan
ditentukan pada batas regangan dimana modulus kompleks 14.1 Ketelitian
adalah 95% atau lebih pada nilai regangan nol.
Penelitian belum pernah dilaksanak an untuk mengemba ng-
12.3 Tegangan geser berubah secara linier dari 0 pada pusat kan perkiraan ketelitian.
pelat-pela t sampai maksimum pada bagian terluar pelat.
Tegangan geser dihitung dari torsi yang diterapkan atau diukur 14.2 Simpangan
dari benda uji. Penelitian belum pernah pilaksanak an untuk mengemba ng-
kan perkiraan penyimpan gan.
13. Pelaporau !50
13. I Sediakan identifikas i dan uraian lengkap dari bahan yang
diuji meliputi kode nama, asal, dan tipe pada tempat contoh.
13.2 Uraikan alat yang akan digunakan dalam pengujian. :'"--
Tennasuk nomor model, ap~h reometer dengan regangan atau 100 ~ i Nilai harga regangan no!.
-=------! ~ 95% dari nilai regangan nol.
tegangan konstan, tipe dari ruang lingkungan dan "informasi
i
lainnya yang diperlukan untuk menguraik an reometer.
'"
13.3 Tingkat regangan dan tegangan ditentukan pada tabel 2
dan 3 telah dipilih untuk menjam in referensi umum yang berada
50
\
\
dalam daerah linier untuk aspal biasa dan aspal moditikasi .
Beberapa sik~m mungkin tidak·Jinie r dalam daerah ini. Bila
situasi ini didapatkan , catat modulus pada tingkat regangan atau
tegangan yang disyaratka n, tetapi laporkan bahwa kondisi
pengujian adalah di luar daerah linier.
13.4 U ntuk setiap pengujian laporkan hal-hal berikut : 0 ;

13.4.1 Diameter pelat penguji, dengan ketelitian 0, I mm. 10 20 3


13.4.2 Celah pengujian, dengan ketelitian IJlm.
13.4.3 Pengujian temperatur , dengan ketelitian 0, I0 C. GAMBAR I
13.4.4 Pengujian frekwensi, dengan ketelitian 0, I rad/detik. Contoh pengujian rentang regangan untuk menentuk an
13.4.4 Amplituclo regangan, hingga 0,0 I% terclekat a tau torsi batas rentang viskoelast ik Iinier pengujian mekanika l
hi ngga mN .111 clengan ketel itian 0,0 I% a tau torsi clengan dinamis aspal.

LAMPIR ANA
DAFTAR ISTILAH
Reometer Geser Dinamis (RGD) Dynamic Sher Reometer ( DSR)
modulus geser dinamis dynamic shear modulus
osilatori osc iIIat o ry
modulus geser kompleks complex shear modulus
modulus geser yang hilang loss shear modulus
modulus geser tersimpan storage shear modulus
viskoclasti k linier linear viscoelasti c
ikatan molekul moleculer association
pcngerasan stcrik steric hardening
torsi torque
ruang temperatur tcrkendali en vi rmmwn ta I c lw m her
pengenclali temperatur temperatur e contmllt•r
detcktor temperatur thermal detector reji•rencc
alat penjejak temperatur temperatun · sensing device
sistcm pengendali dan perbanyak an data control and dow ocquicition svstt'lll
benda uji model dummy specimen
sensor probe
moda regangan terkcndali strain control mode
termokope l themwcou ple

l/agian4: A.1pa/, A.l"f}{// /la/11 llulon (AS/ll!HJN ). l'akaa.1clll Jalcm 115


......
Q)
LAMPIRANB

E
§" PERSYA~TN
TABEL4
ASPAL BERDASARKAN KINERJA (AASHTO MPI)
-!>..

~
~
-- ~

~
Kinerja
PG58
I I
PG 64
I l
PG 70
~ 16 ! 22 28 34 i 4o 10 ! 16 ' 22 28 34 40 ! 10 16 • 22 28 34 40
e..
t::::
~ Maks suhu Desain perkerasan
t::::
::: rata-rata hari, °C <58 < 68 I <70
g
~
~
c::
Min suhu Disain Perkerasan °C >40 I >40 I >40 1 >40 I >40 >40 1 >40 I >40 I >40 > 40 I
I
> 40 I > 40 : > 40 i > 40
I
I ',
'
I
i
I
,
> 40 ' > 40
,
i > 40 '
!
Cl
~ ASPALASLI
~ - :

*"'~
;::; Min Titik nyala, °C 230 230 230
I
I
!
i
;::
2; Kekentalan, mak 3 PaS pada suhu pengujian, °C 135 135 135
§
I
DSR, G/Sin, min I Kpa. I
Suhu pengujian pada I0 Rad/det, °C 58 64 70

PENGARUH PUAS DAN UDARA TERHADAP LAPIS TIPIS ASPAL YANG DIPUTAR

Maksimum Berat yang hilang, % I I I


DSR, G/Sin, Min 2,2 Kpa suhu pada
pengujian pada I0 Rad/detik, °C 58 64 70

PERCEPATAN PELAPUKAN ASPAL DENGAN MENGGUNAKAN TABUNG PELEPAS BERTEKANAN

PAY Aging temperatur °C 100 100 1001110


(/)
z
0
(..)
DSR, G Sin, Maks 5000 Kpa, suhu m
~
pengujian pada I0 Rad/detik, °C 25 22 19 16 13 31 28 25 22 19
~
16 34 31 28 25 22 19
1\)
!\)
0
0
0
SNI 03-6476-2000

METODE PENENTUAN SIFAT REGANGAN TEKAN PERMANEN CAMPURAN


BERASPAL DENGAN PENGUJIAN RANGKAK DINAMIS
I. Ruang Lingkup besi P 600. Jarak an tara piringan baja harus dapat diatur antara
Metoda i:1i mencakup penentuan akumulasi respon 40 mm hingga 200 mm (lihat catatan 2).
deformasi aksial campuran beraspal pada kondisi pengujian b) Ruang Temperatur Terkendali
standar. metoda ini dapat digunakan untuk benda uji yang Ruang temperatur terken<.lali adalah suatu ruangan yang
<.lipa<.latkan di labmatorium atau ben<.la uji contoh inti yang temperaturnya terkendali yang <.lapat memuat rangka
<.lidapat <.lari lapis beraspal. pembebanan paling sedikit tiga benda uji, satu benda uji model
(lihat catatan 3) dan masih tersedia ruang yang memadai untuk
2. Acuan mengatur rangka, alai pengukur deformasi dan benda uji.
Metoda ini mengacu pada rujukan sebagai berikut : Ruang Temperatur terkendali harus mampu mem-
- AS 28lJ 1.12.1 Method 12.1 :Determination ofth 'Permanent pertahankan temperatur (50 ± 0,5)°C dan harus dilengkapi
Compressive Strain Characteristics of dengan suatu alat pembaca temperatur dalam ruang.
A~·phalt-Dynmic Creep Test. c) Alat Pengukur dan Pencatat
- AS 1545 Methods for the calibration and grading of Alat Pengukur dan Pencatat terdiri dari :
extenso meters
- AS 21lJ3 :\.1cthod for calibration and grading of force- i) Alat pengukur beban yang berkapasitas paling scdikit
measu-ring systems of testing machines 3.7 kN, yang memenuhi persyaratan mesin penguji AS 2193
- AS 2891 Klas B, bila dikalibrasi secara statis.
Methods of sampling and testing asphalt
- AS 28lJ 1.1 Method I : Sampling of asphalt ii) Dua al at pengukur deformasi yang memenuh i
- AS 28lJ 1.2.2 Method 2.2. : Sample preparation- persyaratan Ex tensiometer AS 1545 Klas C, dengan panjang
Compaction of asphalt lest specimens using pengukur yang panjangnya sarna dengan tinggi ben<.la uji,
a gyratory compactor. dengan rentang pengukuran defonnasi vertikal yang
-AS 28lJI.8 Method 8 : Voids and density relationships mcmadai. Alat-alat ini harus diikatkan secara diametrikal
for compatected asphalt mixes. berlawanan satu dengan yang lainnya ke piringan baja
- AS 2XlJ l.lJ.2 Method lJ.2 : Determination of bulk density bawah dan harus mampu mengukur penurunan piringan baja
of compacted asphalt-Presaturation method. atas secant terus mencrus sclama pengujian.
iii) Alat pencatat harus mampu membaca dan menyimpan
3. Definisi sampai dengan 500 data, yaitu tcmperatur campuran selama
pcngujian. beban kc1ja maksimum dan deformasi vertikal
U ntu k ke1>erl u.1n metoda i ni, yang d i maksud dengan setelah pembebanan <.lihentikan menjelang pulsa beban
akumulasi regangan adalah akumulasi regangan yang tetjadi berikutnya pada masing-masing siklus. Untuk pengujian
dalam suatu bahan bila dibebani dengan beban berulang. yang siklus bebannya lebih dari 500. data mentah harus
dapat dipilah sehingga 500 data dapat disimpan untuk
4. Peralatan mewakili scluruh pengujian (lihat lampiran A).
Peralalan-peralatan yang digunakan adalah sebagai ber- d) Tiga alai pengukur ternperatur yang berskala 0.1 °C dengan
ikut : ketelitian pembacaan berkisar ± 0.2°C.
a) Mesin Penguji e) Pelumas silikon yang tahan panas.
Mesin penguji yang digunakan adalah mesin penguji f) Jangka sorong atau alat lainnya yang mampu untuk
hidrolik atau r•~eumatik yang dapat memberikan pulsa beban mengukur tinggi dan diameter contoh dengan ketelitian 0.1 mm.
berbcntuk scg1 empat melalui piston yang ujungnya bcrbentuk
setengah bola sclama (0,5 ± 0,05) detik dcngan puncak be ban 5. Benda Uji
yang menghasi lkan tegangan tckan (200 ± 5) kPa. lihat catatan
I. Pembebanan terscbut dihcntikan sclama ( 1.5 ± 0,05) dctik 5.1 .Jumlah Benda Uji
sebelum dibebani <.lengan pulsa beban bcrikutnya. Untuk pengujian ini diperluk:tn cmpat buah bcnda uji. yaitu
Mesin penguji h,trus mempunyai dua piringan baja dan plat tiga untuk pcngujian regang;uJ permancn dan satu lagi unlllk
baja. Piringan baja atas harus mempunyai lckukan pada pusat- bcnda uji model.
pusatnya untuk menempatkan ujung piston supaya dapat
bergerak bcbas. dan memberikan beban tcrpusat. Piringan baja
bawah harus ditempatkan sentris tcrhadap piston. Diameter 5.2 Ukuran Benda Uji
piringan baja harm lcbih bcsar dari diameter benda uji dan Benda uji harus hcrhcntuk sil intkr dcngan ukuran
tebalnya harus bcrkisar 25 mm. Piringan baja harus terbuat dari terganwng l)kuran agrcgat maksimum scb;tgaimana yang
baja keras, permukaannya hal us, dan tidak ada gorcsan. Piringan ditunjukkan dalam Tabcl I. Pcrmukaan alas dan hawah harus
haja yang suciah dihaluskan harus scsuai dcngan haja yang halus dan kerataannya tid<tk llll'nyimpang lnhad<tp sumhu
di<.lapal dari hasil pcngamplasan dengan mcnggunakan amplas horisontallchih dari I de raj at (sckitar ~.5 m111 untuk 150 111111 ).

/lagian 4: i\sflal. 1\.lpal llalllllttlo/1 (AS/lUTON). l'c•rl..em.lwt .lala11 117


SNI 03-6476-2000

TAHEL I t) Letakkan benda uji ke dalam ruang temperatur terkendali


pada temperatur (50± 0,5) 0 C. Biarkan sampai henda uji
llkur:m Benda Uji (mm)
mencapai temperatu.r kcseimbangan (lihat catatan 3 dan <J).
g) Lctakkan bend a uji di an tara piringan baja. Putarlah benda
t:l..uran A~rcat ~ 40 Jan > ~0 ~ 20
uji dengan hati-hati untuk meyakinkan bahwa tidak ada gesekan
Maksimum -- Alternatif I Alternatif ~ yang terjadi. dan letakkan benda uji dengan sumbunya terletak
pada pusat piringan baja. Atur letak piringan baja dan benda
100±2 uji agar konsentris dengan sumbu piston. Letakkan benda uji
Diameter Benda llji 150 ± 2 150± 2
model sedekat-dekatnya dengan benda uji yang akan diuji.
h) Pasang alat pengukur deformasi, pastikan bahwa alat ini
Tin~g Benda llji 75 ± ~ 75 ± 2 50± 2 bcrada dalam rentang kerjanya. dan pastikan pula bahwa
tempera!Ur keseimbangan tetap terjaga sebelum pembebanan
Bila diperlukan. benda uji dapat pula berukuran lain (lihat diberikan.
catatan .t ). i) Hitung beban puncak (F) dalam kN yang akan digunakan
dengan persamaan :
5.3 Pcnyiapan Benda Uji F = 1.571 X 0 2 X J0-4
Benda uj i ilarus disiapkan sesuai dcngan AS.2891.2.2 a tau Keterangan :
didapat dari contoh inti menurut AS.28<J 1.1. Benda uji dari
contnh inti harus sa!U lapis (liht catalan 4 dan 5). Masing-masing F : adalah beban puncak yang ak.an digunakan. dalam
benda uji harus dipotong sehingga ukurannya sesuai dengan kilonewton.
tinggi yang diperlukan dengan menggunakan gcrgaji intan. D : adalah diameter rata-rata benda uji, dalam milimeter.
Guratan akibat pisau gergaji. tonjolan dan lekukan permukaan
harus diratakan dengan penghalusan atau dengan menggunakan j) Berikan pembebanan siklus pada bencla uji, ukurlah
metoda lain yang sesuai untuk mendapatkan permukaan benda temperatur bagian dalam bencla uji model (lihat catatan 3) dan
uji yang dapat diterima. Pcrmukaan dapat diterima bila diperiksa
deformasi atau akumulasi regangan yang terjadi sejak awal
dengan mistar perata panjang, celah yang dapat ditembus cahaya pengujian sampai menjelang pembebanan berikutnya diberikan
tidak lebih dari 207c diameter, pemeriksaan pcrlu dilakukan (lihat catatan I 0). Catatlah nilai ini seperti yang cliuraikan dalam
dua kali pada posisi yang sating tegak lurus.
Lampi ran A.
k) Lanjutkan pembebanan sampai akumulasi regangan
6. Kondisi P mgujian Standar maksimum tercapai atau jumlah siklus maksimum yang
Untuk mendapatkan suatu indikator mutu standar campuran ditentukan telah dicapai (lihat catatan II).
beraspal, haru> digunakan nilai-nilai berikut:
a) Rongga udara (5 ± 0,5)%
8. Perhitungan
b) Temperatur Pengujian (50± 0,5)°C
c) Tegangan tekan (200 ± 5) kPa 8.1 Untuk Masing-masing Benda Uji
d) Periode pembebanan (til (0,5 ± 0,05) detik Perhitungan dilakukan sebagai berikut :
e) Periode pengulangan pulsa (tp) (2,0 ± 0,05) detik
a) Untuk masing-masing siklus yang tercatat, hi tung akumulasi
regangan (ep) dengan persamaan berikut ini :
7. Proscdur
Prosedur untuk masing-masing benda uji adalah sebagai
berikut:
£
r
=
a) Tentukan kepaJatan bulk dan rongga udara benda uji, ho
masing-masing sesuai dengan AS 2891.9.2 dan AS 2891.8 (lihat
catatan 7). Benda uji harus dikeringkan pada temperatur udara
hingga beratnya konstan sebelum pengujian akumulasi Keterangan :
defonnasi. ~ h : adalah deformasi aksial total yang terjadi pada benda uji
b) Tandai masing-masing permukaan benda uji dengan garis sejak beban pert_ama diberikan, dinyatakan dalam
diameter yang saling tegak lurus. milimeter.
c) Ukur diameter permukaan yang sudah ditandai sampai ho : adalah tinggi awal benda uji. dinyatakan dalam milimeter.
0.1 mm terdekat. hitung diameter rata-rata (D) pengukjuran.
d) Ukur tinggi benda uji pada keempat lokasi yang sudah b) Jumlah siklus untuk mencapai akurnulasi regangan ]()()()()
ditandai samp·.1! ni lai 0, I mm terdekat. Hi tung tin.ggi rata-rata mikrostrain, dan bila diperlukan sampai 30000 mikrostrain
(hC) dari empat kali pengukuran. dihitung seperti yang diuraikan dalam lampiran A (lihat catatan
e) Laburi masing-masing permukaan benda uji secara merata 12).
dengan pelumas sil!kon (lihat catatan 8).

118 /Jagia11 4: Aspal, Aspal /Jaw Bwmz (ASBUTON). Perkeraswz Ja/an


SNI 03-6476-2000

c) Bila diperlukan, gunakan prosedur seperti yang diuraikan h) Jumlah siklus untuk mencapai regangan akumulasi
dalam lampiran A untuk menghitung : maksimum yang ditentukan atau regangan akumulasi pada
i. Akumulasi Regangan pada jumlah siklus beban yang jumlah siklus maksimum yang ditentukan, sampai I 0
ditentukan, atau mikrostrain terdekat.
ii. Jumlah siklus beban pada regangan akumulasi yang i) Bila diperlukan gambar hubungan antara akumulasi
ditentukan. regangan yang sudah dikoreksi dengan jumlah siklus.
d) Kecepatar. mi11imum deformasi yang dinyatakan oleh 9.3 Untuk Tiga Benda Uji
kemiringan kurva hubungan akumulasi regangan dan jumlah
Laporkan hal-hal sebagai berikut :
pengulangan beban, dlhitung dengan menggunakan prosedur
scpcrti yang diuraik:m dalamlampiran A (lihatjuga catatan 12). a) Kecepatan minimum deformasi (kemiringan minimum)
e) Persentase rongga udara dalam benda uji dihitung sesuai rata-rata. jumlah siklus rata-rata dan rentangjumlah siklus pad a
dengan AS2!N I.X. kemiringan minimum, dinyatakan·sebagai persentase jumlah
si kl us rata-rata.
8.2 Untuk Tiga Benda Uji b) Rongga udara rata-rata sampai 0, I persen terdekat.
a) Hitung kecepatan minimum deformasi (kemiringan c) Akumulasi regangan rata-rata yang terjadi pada posisi
minimum) rata-rata. kemiringan minimum.
b) Hitung rat:.~- dan rentang jumlah siklus, dinyatakan Catalan:
dalam angka dan dalam persentase rata-rata dimana kemiringan I. Untuk bend a uji yang berdiameter I 00 mm gunakan be ban
minimum te1jadi. I ,57 kN dan untuk benda uji yang berdiameter 150 mm
c) Hi tung akumulasi regangan rata-rata yang terjadi pad a posisi digunakan beban 5,53 kN.
kemiringan minimum. 2. Antara dua piringan baja harus tersedia ruangan yang
d) Hitung persentase rongga udara rata-rata. memadai untuk menempatkan alat pengkalibrasi.
3. Benda uji model (diameternya yang sama dengan benda uji
9. Laporan Pcngujian dan tingginya sama dengan tinggi benda uji ± 10 mm),
digunakan untuk mencatat temperatur keseimbangan. Satu alai
9.1 Pelaporan Umum pengukur tcmperatur diletakkan pada inti dan satu lainnya pad a
Laporkan hal-hal sebagai berikut : pennukaan benda uji model. Temperatur pada masing-masing
alat ukur dibaca pada interval tertentu sampai temperatur
a) ldentitas campuran dan sifat-sifat bahan lainnya yang
pengujian paling sedikit sclama IU menit. Untuk mencapai
berhubungan, seperti tipe aspal dan ukuran agregat.
temperatur keseimbangan biasanya dipcrlukan pemanasan
b) Tanggal dan wal<lu pengujian. selama dua jam. Selama pengujian. temperatur tidak perlu
c) Tanggal pembuatan benda uji atau jaika diketahui tanggal diukur dan dicatat pad a setiap siklus. Satu kali pembacaan setiap
penghamparan lapisan. menit sudah cukup.
d) Bila benda uji berupa contoh inti catat tanggal pengambilan, 4. Bila dilakukan pengujian benda uji yang tidak standar. tinggi
lokasi diperkerasan dan arah lalu lintas. benda uji tidak boleh kurang dari 35 mm. perbandingan diameter
e) Sifat-sifat campuran lainnya yang dianggap mempengaruhi terhadap tinggi benda uji harus bcrkisar 2: I. Diameter contoh
hasil, seperti pemanasan kembali. yang akan diuji tidak boleh lcbih kccil dari cmpat kali ukuran
agregat maksimum yang ada dalam campuran.
f) Nomor standar ini.
5. Pengujian harus dilakukan sclambat-lambatnya 14 hari sejak
contoh inti diambil dari pcrkcrasan atau sejak benda uji
9.2 Untuk M<.~lg-masin Benda Uji. dipadatkan di laboratorium. Benda uji dari contoh inti harus
Hal-hal yang perlu dilaporkan adalah sebagai berikut : diuji pada rongga udara l;1pangan mcskipun tidak scsuai dengan
a) Tinggi rat<.-rata tiap benda uji sampai 0.1 mm tcrdckat. kondisi pcngujian standar pada butir 6 (kondisi pcngujian
standar).
b) Diameter rata-rata tiap bend a uji sampai 0.1 mm terdekat.
6. Untuk mcmenuhi kondisi pcrcncanaan l;1pangan diizinkan
c) Rongga udara sampai 0, I* terdekat.
pula pcnggunaan rentang rongga udara. tcmpcratur. tcgangan
d) Temperatur pengujian, diukur pada bag ian dalam benda uji tekan. pcrioda pcngulangan pulsa dan pcrioda P\mhcbanan di
model sampai I °C terdekat. luar kondisi pengujian standar.
e) Tegangan puncak yang diherikan sampai I kPa terdckat. 7. Untuk mencntukan kcpadatan bulk bcnda uji. metoda
f) Jumlah siklus untuk mencapai akumaulasi regangan sebesar pcngujian dcngan menggunakan parafin tidak co~·k untuk
10000 mikro:-;train, dan bila diperlukan 30000 mikrostrain, pengujian JilL
hingga I 0 mikrostrain tcrdekat. · Kepadatan maksimum campuran beraspal, hila ditcntukan
g) Kecepatan minimum defonnasi (kemiringan minimum) I 0 dengan mcnggunakan hcnda uji harus ditcntukan sctclah
mikrostrain per siklus terdekat, dan jumlah siklus heban serta pcngujian rangkak.
akumulasi regangan pada kemiringan minimum.

/Jaf.:illll 4 : A.\'fJi/l, A.\'flillllaltt /ll11o11 ( ASUUTl JN ), l'akaa.w11 .lulu11 119


SNI 03-6476-2000

~. llntuk mdapisi masing-masing pcrmukaan bcnda uji yang I Xjam karena benda uji ini dapat mengalami deformasi akibat
bcnliamctcr I00 111111 dipcrlukan kira-kira I gram pclumas dan bcntt sendiri dan dapat tctjadi oksidasi pada bitumennya.
yang bcrdiamctcr I .SO mm dipcrlukan kira-kira 2.25 gram I 0. Dianjurkan mcmeriksa secara visual apakah piringan baja
pclumas. Kclchihan pclumas harus dihuang dcngan cant disipat bcrada dalam kemiringan lebih kecil I 0° terhadap bidang
dcngan mcnggunakan mistar bcsi 300 mnt. horizontal selmna pengujian , karena pembebanan yang tidak
Pcmbcrian pl~umas dilakukan sctclah bcnda uji merata akan memberikan hasil yang salah. Bila benda uji hampir
dikondisikan bcbcrapa saat pada temperatur kcscimbangan runtuh, dapat tetjadi perputaran piringan baja yang cukup besar.
50°C. Sctclah bcnda uji diberi pelumas. kondisikan lcbih II. Akumulasi regangan maksimum tertentu yang sudah
lanjut bcnda uji ini sampai tempcratur kcseimbangan 50°C dikoreksi danjumlah siklus maksimum tertenlu akan tergantung
tcrcapai. pada parameter perencanaan yang dicari. Bila nilai ini tidak
9. Benda uji tidak bolch disimpan dalam ruang tempcratur ditentukan. benda uji harus diuji sampai suatu akumulasi
terkcndali pada tcmpcratur di alas tcmperatur ruang lebih dari regangan maksmum 30000 mikrostrain atau sampai maksimum
40.000 siklus.

LAMPIRANA
Cara Pengukuran Akumulasi Regangan Dari Data Mentah

Hasil pcngujian rangkak untuk satu benda uji cukup d) Bila pengujian diteruskan melebihi I000 siklus. pertahankan
dijelaskan dengan 500 sampai I 000 pengamatan akumulasi pasangan data pertama dan kemudian sisihkan nilai yang telah
regangan. ditentukan di atas untuk mendapatkan data yang terdiri dari
Data mentah selama pengujian harus diolah dengan cara 500 sampai 1000 nilai pada interval siklus beban yang sama.
sebagai beriki.Jt ini : e) Perlakukan data yang telah dikurangi sesuai dengan cara
a) Dimulai dari siklus keempat, untuk masing-masing siklus berikut. Dimulai dengan nilai regangan keempat dan dilanjutkan
yang berurutan. hitung median dari nilai akumulasi regangan sampai akhir rangkaian data, bandingkan masing-masing nilai
untuk tiga siklus lt~rdahu, ditambah siklus yang keempat, akumulasi regangan yang berurutan dengan pergeseran median
ditambah tiga siklus berikutnya (biasanya dinyatakan sebagai berdasarkan 7 data. Bila terdapat perbedaan, ganti nilai dalam
pergeseran median berdasarkan 7 data). rangkaian data set dengan satu nilai yang diperoleh dari
interpolasi tinier antara nilai-nilai terdekat yang tidak berbeda.
b) Ambit data yang dihasilkan dari siklus keempat sebagai titik
acuan baru, yaitu nilai akumulasi regangan yang direvisi. dan f) Dimulai dengan nilai regangan keempat dan kelima dan
semua nilai siklus dikurangi dengan 4. dilanjutkan sampai ke akhir rangkaian data. tentukan
peningkatan akumulasi regangan per siklus untuk masing-
c) Tentukan dari data yang dimoditikasi inijumlah siklus untuk
masing pasangan nilai regangan yang berurutan.
mencapai I0.000 mi krostrai n, d<tn 30.000 mi krostrai n bi Ia
diperlukan. g) Dimulai dengan data ke-13 dari rangkaian data peningkatan
regangan per siklus dan dilanjutkan smnpai akhir rangkaian
Tentukan:
data, hitung pergeseran rata-rata berdasarkan 25 data dari
+ Akumulasi regangan pada akumulasi regangan maksimum peningkatan regangan per siklus.
dari sepasang data yang didapat.
h) Tentukan nilai minimum dari pergeseran rata-rata, besar
tegangan dan jumlah siklus dimana nilai minimum tersebut
terjadi.

120 /Jagicm 4: Aspal, Aspal /Jcllu /Jwon (ASBUTON), PC"rkercmm Jalan


SNI 03-6721-2002

METODE PENGUJIAN KEKENTALA.N ASPAL CAIR DAN ASPAL EMULSI


DENGANALATSAYBOLT
I. Ruang Lingkup 2) Penyumbat lubang tabung viskometer sesuai dengan gam bar
a. Metodc pcngujian ini membahas tentang ketentuan, cara 2:
pengujian kekentalan aspal cair dan aspal emulsi dengan alat 3) Termometcr untuk viskositas say bolt sesuai dengan tabel
say bolt: 2, Lampiran B.
h. Lingkup pcngujian mencakup: 4) Penangas yang dilengkapi dengan dua lubang untuk
Pcrsiapan contoh uji: menyangga tabung viskometer secara vertikal dan harus
Pcrsiapan perah1tan; dilengkapi dengan isolasi yang baik, lilitan kawat (coil) untuk
Cara uji: pcmanas yang diatur dengan termostat.
Pelaporan. Pemanas dan lilitan kawat harus diletakkan paling sedikit
7.5 em dari sisi tabung viskometer;
2. Acuan 5) Tennometer penangas dengan ketelitian sesuai dengan sub
Tata Cara ini mengacu pada standar tersebut di bawah ini : pasal 2.3 b. 3);
AASHTO T. 72-90 Standar Method of Test for Saybolt Viscosity. 6) Penahan termometer sesuai dengan gambar 3;
7) Saringan sesuai dengan Gam bar 4, dengan ukuran saringan
3. lstilah da•l D(!vinisi No. 100;
Yang dimaksud dengan : H) Labu penampung sesuai dengan Gambar 5;
9) Alat pengontrol waktu dengan interval 0, I detik dan
3.1 Kekentalan universal ketelitian 0.1% bila diuji dengan interval tiap 60 men it;
Waktu yang diperlukan untuk mengalirkan bahan sebanyak I O)Lubang universal digunakan untuk bahan yang mempunyai
60 ml dalam detik pada suhu tertentu melalui lubang universal kekentalan (32-1 000) detik;
(Universal Oritice) yang Ielah distandarkan dan dinyatakan II) Lubang furol digunakan untuk bah an yang mempunyai
dalam S.U.S. (Sayholt Universal Second); kekentalan lebih besar dari 1000 SUS.

3.2 Kekentalan sayholt furol 4.4 Kalihrasi


Waktu yang diperlukan untuk mengalirkan suatu bahan a) Waktu kalibrasi;
sebanyak 60 ml dalam dctik pada suhu tertentu melalui lubang Jangka waktu kalibrasi 3 (tiga) tahun sekali;
rurol (Furol Orifice) yang telah distandarkan dan dinyatakan b) Ukur waktu alir pada suhu 37.H°C (I 00°F) sesuai prosedur
dalam S.F.S. (Saybolt Furol Second); kalibrasi standar dengan menggunakan oli standar, sesuai
Tabel I;
3.3 Fur o I c) Kalibrasi dilakukan pada suhu ruangan antara 20- 30°C.
Singkatan dari "Fuel and Road Oil". d) Kalibrasi saybolt universal;
(I) Tentukan kekentalan oli standar pada suhu 37 ,H°C (V)
3.4 Viskometer dalam detik:
Alat untuk menentukan kekentalan suatu bahan; (2) Hitung faktor koreksi (F) sesuai rum us perhitungan 4) cara
kalibrasi. bila waktu alir (t) pada alat say bolt dan waktu alir oli
3.4 Orifice standar berbeda lebih dari 0.2'k:
Lubang kecil pada bagian bawah tabung viskometer. (3) Kalibrasi alai viskositas menggunakan oli standar
mempunyai waktu alir antara 200- 600 detik. gunakan faktor
4. Ketentuan koreksi untuk kekentalan berbagai suhu:
e) Yiskometer saybolt furol :
4.1 Contoh Uji (I) Tentukan waktu alir oli standar yang lcbih bcsar dari lJO
Contoh uji adalah aspal cair, tidak kurang dari 250 ml yang detik pada suhu 50°C.
Ielah diaduk hingga merata. (2) Hitung faktor koreksi (F) sesuai rumus pcrhitungan ~) l·ara
kalibrasi, bila waktu alir (I) pada alat saybolt oli standar
4.2 Benda Uji mcrnpunyai perbedaan lcbih dari O.Yfc..
Benda uji adalah sebagian dari contoh uji sebanyak ( 120 ± (3) Bila kalibrasi viskometer sayholt furol menggunakan oli
I) ml, harus homogen dan paling sedikit duplo. standar mempunyai waktu alir antara 200 - 600 dctik. maka
digunakan faktor koreksi kekentalan bcrbagai suhu.
4.3 Peralahm
a. Persyaratan peralatan :
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi scsuai 4.5 Pcrhitungan
~etnua-kc yang berlaku. Interval kalibrasi alat tidak a. Kekentalan SFS = 1 .r F:
lebih dari 3 (tiga) tahun sekali; Dengan pcngcrtian :
b. Jenis peralatan; peralatan yang digunakan adalah sebagai SFS =
Kekentalan say bolt furol yang tclah dikon:ksi dalam
berikut : detik.
I) Saybolt viskometer sesuai gam bar I; t =Waktu alir contoh dalam dctik.
F = Faktor korcksi.

IJaJ(icm 4: Aspal, A.1pai/Jaw/Jwon (AS/lUTON). l'erkera.1·cm Jalan 121


SN I 03-6721-2002

b. Untuk mcncntukan kckcntalan Kinametik gunakan tabel4; . (9) Atur penangas pada suhu yang sudah dipilih;
c. Faklor koreksi (I 0) Cetupkan terrnorneter pada tabung viskorneter.
Faktor korcksi dihitung dengan mcnggunakan rumus,
5.2 Tahapan Pengujian
sehagai hcrikut :
(a) Aduk cnntoh uji hingga rnerata;
\1 (b) Saring contoh uji metalui saringan sesuai gam bar 4 langsung
F=-- masukkan ke tabung viskometer sa111pai pinggir atas tabung
viskometer:
Dcngan pcngcrtian : (c) Aduk benda uji dalarn viskometer dengan terrnometer
F Fal:tnr k•m:~si Viskorncter yang Ielah dilengkapi penyanggah sesuai gambar
\1 = Kckcntalan standar 3 dengan kecepatan 30 - 50 putaran per menit: apabita suhu
Waktu alir knnstant ± 0,05°C dari suhu pengujian. rnaka aduk setama I
menit kernudian angkat terrnometernya;
5. Proscdur
(d) Ambit benda uji yang bertebihan dengan penyeclot sampai
5.1 Pcrsiapan batas petuapan (over tlow):
a. Pcrsiapan hcnda uji; (c) Cabut gabus dari viskometer dan mutai jalankan pencatat
(I) Panaskan henda uji yang kental yang sulit dituangkan pacla waktu saat benda uji menyentuh dasar tabu:
suhu ruangan pada suihu sooc beberapa menit sampai clapat (f) Hentikan pencatat waktu apabita benda uji tepat pada batas
dituang: 60 mt tabu viskometer:
(2) Jangan 111emarfaskan bencla uji yang cepat menguap pacla
(g) Catat waktu atir (t) datam detik ± O.t detik;
waclah yang lt r:•uka:
(3) Apabi Ia suhu pengujian cliatas suhu ruang panaskan cnntoh
(h) Tutup lubang viskorneter dengan atat penyumbat sesuai
uji ticlak lcbih dari 2oc di atas suhu uji. dengan Gam bar 2.
b. Pcrsiapan pcralatan; 6. Laponm Uji
(I) Bersihkan viskomcter dengan pelarut yang mudah menguap
keringkan kembali sarnpai semua pelarut ticlak ada di clalam Laporan hasil pengujian dicatat dalarn formutir yang tersedia
viskorneter: dengan rnencanturnkan ihwat sebagai berikut :
(2) Bcrsihkan labu viskositas dengan pelarut yang rnudah a. ldentitas contoh;
I) Nomnr cnntoh;
rnenguap:
(3) Tuangkan media pen an gas kc clalarn penangas sesuai tabcl 2) Nama atau jenis contoh;
3 paling sedikit 6 111111 cli atas garis batas lirnpahan benda uji; 3) Contoh dari:
4) Tanggal rnulai pcngujian;
( 4) Tutup bag!an at as viskositas;
(5) Su111bat bagian bawah viskomcter dengan rapat dan kuat
5) Tanggat setesai pengujian;
rnenggunakan gabus penutup; b. Laboratoriurn yang melakukan pengujian:
(6) Letakkan labu pena111pung (Garnbar 5) tepat dibawah I) Nama pelaksana pengujian:
2) Nama penanggung jawab pengujian:
tengah-tengah tabung viskorneter dengan jarak vertikal antara
3) Tanggal pengesahan;
±. (I 00- 130) rnm sehingga ali ran benda uji tepat vertikal masuk
rnelalui tengah-tengah leher labu. c. Hasit pengujian;
(7) Letakkan saringan No. I 00 cliatas tabung viskorneter.
Laporkan hasil pengujian sampai satu angka di belakang
koma dari hasil rata-rata 2 pengujian.
(H) Siapkan batang pengacluk gelas.
d. Kelainan dan kegagatan setama pengujian.

LAMPIRANA
(infnrmatif)
DAFTAR ISTILAH

putaran per menit RPM


Kekentatan viscosity
Lubang orifice
SFS say/)()/ t 1111 il·e rsa lfit rol second
alat pengukur suhu 111 the rmoswt
penyumbat cork
batasan range
lilitan kawat coil
lubang kecil furol pada bagian bawah tabung viskometer fum! orifice
luapan overjlo11·
viskometer viscometer
penangas bath

122 Uagian 4: A.~t•al Aspal flatu /Iuton IASBUTON). Perkemsan Jalan


SNI 03-6721-2002

LAMPIRANB
(informatit)

Contoh !sian Formulir


Prt. Nomor Nama Penguji
Contoh dari
Nama/Jenis Contoh
Terima tanggal
Diketjakan tanggal
Selesai tanggal

Persiapan perlaatan mulai pk ·····························


selesai pk ............................ .
Suhu
Pcmanasan ski 60°C mulai pk ............................ . Oli ...................................... oc
selesai pk ·····························
Suhu
Pemeri ksaan rnulai pk ····························· Oli ....................................... °C
selesai pk ·····························

Contoh
Viscositas SF (;()°C
I (dctik) Cst
--·-

Pengamatan I

Rata-rata

Penguji Dipcriksa oleh.

Uogim1 4 : A.\ptil. ;\.\pal 1/utu Ullltnl (AS/Ill/ON). l'aknu.\ttll ./ulan 123


SNI 03-6721-2002

LAMPIRANC
(nonnatit)

TABEL-TABEL

TABEL I
KEKENTALAN SAYBOLT OLI STANDAR

Kckentalan Oli S.U.S. Padn 37,80C S.U.S. Pada 98,90C S.F.S. Pada sooc
Standar ( 100°F) (2Hl°F) (1220F)

S3 36 - -
S6 46 - -
--
S20 100 - -

S60 290 - -
S200 930 - -
S6otl - 150 120

TABEL2
KEKENTALAN SAYBOLT OLI STANDAR

Suhu Pengujian ASTM No. Termomcter


Standar Termometer Batas oc (OF) Ketelitian oc (OF)

21, II (70) 17 C (17F) 19-27 0.1 (0,2)


(66 - 80)
25,0 (77) 17 C (17F) 19-27 0.1 (0,2)
(66-80)
37,8 (100) 18 C ( 18F) 34-42 0.1 (0,2)
(94- 108)
50,01 (122) 19 C ( 19F) 49-57 0.1 (0,2)
( 120- 134)
54,4 ( 130) 19 C ( 19 F) 49-57 0.1 (02)
( 120- 134)
60,0 (140) 20 C (20F) 57-65 0, I (0,2)
(134-148)
82.2 ( 180) 21 C (21F) 79-87 0,1 (0,2)
(174- 188)
98,9(210) 22 C (22F) 95- 103 0.1 (0.2)
(204- 218)

124 IJagicm 4: Aspal, Aspal Btllu IJuton (ASBUTON). Pakaascm Jala11


SNI 03-6721-2002

TABEL3.
MEDIA PENANGAS YANG DIANJURKAN

Suhu Pengujian Media Penangas Perbedaan Suhu Kontrol Ketelitian


Standar °C (°F) yang Dianjurkan Maksimum oc (OF) Suhu oc (OF)

21.1 (70) Air ± 0,05 (0,1 0) ± 0,05 (0,1 0)


25,0 (77) Air ± 0,05 (0,1 0) ± 0,05 (0,1 0)
37,8 (100) Air atau minyak dari 50 - 70 SUS ± 0,15 (0,25) ± 0,05 (0,1 0)
kekentalan pada 37,8°C (1000F)
50,0 (122) Air atau minyak dari 120 - 150 SUS ± 0,20 (0,35) ± 0,05 (0,1 0)
kekentalan pada 37,80C (IOOOF)
54,5 (130) Air atau minyak dari 120 - 150 SUS ± 0,30 (0,50) ± 0,05 (0,1 0)
kekentalan pada 37,80C (100°F)
60.0 (140) Air atau minyak dari 120 - 150 SUS ± 0,50 (1,5) ± 0,05 (0,1 0)
kekentalan pada 37,80C (IOQOF)
82,2 (180) Air atau minyak dari 300- 370 SUS ± 0,80 (1,5) ± 0,05 (0,1 0)
kekenta1an pada 37,80C (1000F)
98,9 (140) Minyak dari 330- 370 SUS ± 1,10 (2,0) ± 0,05 (0,1 0)
kekentalan pada 37,80C (1000F)

TABEL4
KEKENTALAN KINEMATIK
Red Wood. Engler Saybolt_ Saybolt Kinematic Red Wood Engler Say bolt Say bolt Kinematic
No. I (Degs) Furol Univ Viscosity (Degs).
. No.I Furol Univ Viscosity
(Sees) (Sees) (Sees) Centi Stokes) (Sees) (Sees) (Sees) (Centi Stokes)
30 1,13 33,7 1,50 340 11,0 14 390 83
35 1,28 38,9 3,48 3l>l) 11,6 43 410 88
40 1,47 44,7 5,45 380 12,? 46 435 93
45 1,59 50,5 7,30 400 12,8 48 460 97
50 1,74 56,5 9,05 420 13,5 50 480 102
55 1,90 62,5 10,75 440 14,1 52 500 108
60 2,07 68,2 12,30 460 14.8 54 525 112
65 2,24 74,5 14,2 480 15.5 57 550 118
70 2,40 80,5 15,5 500 16,1 59 580 122
75 2,55 86,5 17,0 600 19,2 71 680 147
80 2,70 92,0 18,5 700 22,5 82 800 172
85 2,86 98,0 20,0 800 25,8 94 920 197
90 3,0i 104 21,3 900 28,6 105 1.050 221
95 3,18 110 22,7 1.000 32,1 118 1.150 245
100 3,43 116 24,1 1.100 35 129 1.250 270
110 3,62 127 27,2 1.200 39 140 1.360 295·-
120 3,90 132 29,2 1.300 42 153 1.500 322
130 4,11 149 31,7 1.400 44 165 1.600 345
140 4,33 20,2 160 34,1 1.500 48 i75 1.700 370
150 4,80 21,2 169 36,5 2.000 64 235 2.350 495
160 5,18 22,1 183 39,1 2.500 81 295 2.900 (>2:5

I
170
i80
5,50
5,80
23,1
24,1 . 194
207
41,5
44,0
3.000
3.500
96
112
350
410
3.450
4.000
740
860
190 6,20 25,1 219 46,8 4.000 127 470 4.600 970
200 6,4'7 26,1 229 49,0 4.500 142 520 5.100 1.100
210 6,75 27,2 240 52 5.000 160 575 5.650 1.220
220 7,1 28,2 253 54 5.500 175 650 6.300
--
1.350
230 7,4 29,3 263 57 6.000 190 700 6.800 ! .490
240 7,8 30,4 275 59 6.500 208 .. 760 7.700 1.600
250 8,0 31,3 288 61 7.000 225 810 s.ooo· 1.710
260 8,3 32,2 300 63 7.500 240 880 8.600 1.850
270 8,7 33,3 310 66 8.000 259 936 9.20(,) 1.995
280
290
9,0
9,3
34,5
35,6
320
335
68
71
8.500
9.000
• 272
285
1.000
1.080
9.800
10.300
2.100
2.220
300 9,6 36,7 341 73 9.500 300 1.1 I 0 10.900 2.330
320 10,2 39,0 365 78 10.000 320 1.190 11.800 2.500

/Jagicm4: A.l'f)(l/, Ast)(l/ /Jatu /luton (AS/ll!TON). Pakerascm Jalan 125


SNI 03-6721-2002

LAMPIRAND
(normatif)

GAMBAR-GAMBAR -

SAYBOLT VISCOMETER

; - \ - -
\__J_ __/ i
I

32.5 ± 0.5
'{ )I
!29.7:!: 0-Z:

I ~ ... • ......... ':'.'So

soiCt!'r

: , - : - -:·. !

~!-
bolao lu,;::en
3,·~ ±. C,Z

125±1
Ujung Ur.ivesa~
9 I

-,
-"- 11 3,!5!. ·:.·:·2
'1~-
'l~=L
_LD~ 12,2s ! eo,!
____! ~
~ ..... : ::/·
!:
I,
I I ~ ,3 ! 0:• ,3
=-y._:~
Ujung Furol
I t•
I!. ---- ..•' ol Pe nyumbat dari g'abus
-----E ;:-- _ ::Jar
~.r-· r. ;... . cl i(~:rn·!+<._d"1-,;
Gambar 1

Gambur. 2 Tabung Viscosimeter dengan


lubang universal dan lubang furol

Penyumbat

GAMBAR2 GAMBAR 1
PENYUMBAT TABUNG VISCOSIMETER DENGAN LUBANG
UNIVERSAL DAN LUBANG FUROL
Catatan: Semua satuan dalam mm.

126 Bagimz 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6721-2002

9~12. -·•a -·-•--·-..J


i

.
-r~
1
1.jepitan'\ r. 0°
./--·T
!.•
i

II
senngan ~gas iO
I .

GAMBAR4
CORONG SARINGAN UNTUK VISKOMETER SAYBOLT

ltagian 4: A.~pal, A.l'ptllltatu Huton (AS/tUTON). Pakem.\'CIII Jaltm 127


SNI 03-6721-2002

- - - joo
I
._,___ ---,

15.9. 11 max
.j A

1; II
I __,,?,9 -
\

loti
7G.2 ~

GAMBAR3 GAMBAR5
PEMEGANG TERMOMETER LABU VISCOMETER

128 Bagian 4: Aspal. Aspal Balli Bwon !ASBUTON). Perkerasun Julun


SNI 03-6722-2002

METODE PENGUJIAN TITIK NYALA ASPAL CAIR


DENGAN ALAT TAG OPEN CUP
1. Ruang Lingkup 7) Pelindung angin atau sinar dibuat dari tiga segi empat dari
a. Metode pengujian ini membahas tentang ketentuan- bahan tahan api dengan ukuran 610- 710 mm yang disambung
ketentuan, cara pengujian titik nyala as pal cair dengan Tag Open satu sama lain pad a sisi 710 mm dengan engsel.
Cup; b. Media Penangas
b. Lingkup pekerjaan meliputi : I) Air digunakan untuk contoh yang mempunyai titik nyala
Persiapan benda uji sampai 79,50C.
Persiapan peralatan 2) Larutan air-Glyserin (I: I) digunakan untuk contoh yang
Cara uji mempunyai titik nyala di atas 79,50C. ( 1750F).
Pelaporan. 6. Persiapan
2. Acuan a. Letakkan peralatan Tag Open Cup di atas meja dalam lemari
asap, bebas getaran dan datar;
Metode ini mengacu pada standar tersebut di bawah ini :
b. Atur arah tegak dan mendatar pipa nyala uji setinggi 3,2
AASHTI.T.79- 88. Standard Method ofTestfor Flash Point mm di atas bibir mangkok sehingga dapat diputar melingkar;
With Tag Open Cup Apparatus for Use with Material Having a
Flash Less Than 9J,JOC (2000F). c. Suhu ruang (25 ± 5)0C, gelap, terlindung angin dan sinar,
sehingga nyala api terlihat dengan jelas.
3. Istilah dan Definisi
7. Tahapan Pengujian
Yang dimaksud dengan
Lakukan pengujian dan perhitungan dengan tahapan sebagai
3.1 Tag Open Cup berikut:
Alat untuk menentukan titik nyala suatu aspal cair yang a. Letakkan mangkok gelas pada penangas dan atur penahan
mempunyai titik nyala lebih kecil dari 93,3°C dengan cara termometer sehingga dapat menahan termometer;
memanaskan contoh perlahan-lahan dengan kecepatan tetap, b. lsi penangas dengan air atau larutan air glyserin melalui
nyala uji dilewatkan di atasnya melintang dengan kecepatan saluran pengisi pada suhu paling sedikit 16,5°C dibawah titik
tetap dan interval tetap pad a suhu dimana titik nyala akan terlihat nyala perkiraan benda uji yang akan diuji sampai keluar melalui
warna biru di atas contoh yang diuji; saluran peluap;
3.2 Titik nyala c. Masukkan termometer hingga 6,4 mm di atas dasar
mangkok;
Suhu dimana terjadi kilatan nyala api berwarna biru di atas
benda uji setelah melalui pemanasan dengan melewatkan nyala d. Masukkan contoh ke dalam mangkok sampai pada posisi
uji melintang di atas benda uji dengan kecepatan tetap dan 3,2 mm di bawah bibir mangkok;
interval tetap. e. Nyalakan api atau pembakar listrik, atur pemanasan sampai
suhu contoh naik dengan kecepatan (I ± 0,3)°C/menit;
4. Benda uji f. Nyalakan api penguji, atur besarnya dan usahakan panjang
Benda uji adalah aspal cair sebanyak 100 ml yang telah nyala tidak lebih dari 4 mm:
diaduk secara merata dan paling sedikit duplo. g. Pada saat suhu contoh mencapai (I 0- 15)°C di bawah suhu
5. Peralatan perkiraan titik nyala, putar nyala uji secara searah dengan
kecepatan I putaran/detik di alas benda uji; ulangi hal di atas
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi pada setiap kenaikan suhu I OC;
a. Tag Open Cup Flash Tester sesuai gambar I terdiri dari : h. Catat suhu terendah dalam derajat celsius pada saat dimana
I) Mangkok gel as tahan panas sesuai gam bar 2; pertama kali terlihat nyala biru.
2) Penangas yang dilengkapi dengan pipa buangan; pipa
buangan ini berfungsi memelihara ketinggian cairan pemanas 8. Laporan Uji
minimum 3,2 mm di bawah bibir mangkok; Laporan pengujian dicatat dalam formulir dengan
3) Penahan Termometer terbuat dari metal dengan tebal mencantumkan ihwal, sebagai bcrikut :
minimum 3,2 mm; a. Contoh Formulir lsian :
4) Pembakar gas kecil yang cocok untuk memaskan penangas I) Nomor contoh;
atau pemanas listrik yang dilengkapi dengan regulator untuk 2) Contoh dari;
mengatur kecepatan api; 3) Nama/jenis contoh;
5) Pipa nyala uji; 4) Terima tanggal;
6) Termometer 9°C atau 9°F yang memenuhi spesifikasi 5) Dikerjakan tanggal;
ASTM El.
6) Selesai tanggal.

/Jagitm 4: Aspal, Aspal /Jafll /Juton (AS/JUTON). l'akt'msan Jaltm 129


SNI 03-6722-2002

b. Laboratorium yang melakukan pengujian Laporan hasil pengujian sampai satu angka di belakang
I) Nama pelaksana pengujian; koma dari hasil rata-rata pengujian;
2) Nama penanggungjawab pengujian; d. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.
3) Tanggal pengesahan.
c. Hasil pengujian :

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH
mangkok cup
penangas bath

LAMPIRANB
(informatit)

Contoh Formulir Isian

Prt. No. Nama penguji


Contoh dari
Jenis contoh
Terima tanggal
Dikerjakan tanggal
Selesai tangg<: I

PENGUJIAN TITIK NYALA

Persiapan Peralatan Mulai

Selesai
Pemeriksaan Mulai
Selesai

Titik nyala (TOC) Contoh

Pengamatan I ............................................ oc
Pengamatan 2 ........................................ :... oc
Rata-rata ............................................ oc

Penguji: Diperiksa oleh,

(lr. TJITJIK W.S.)

130 Bagian4: Aspal. Aspal Batu Bwon (ASBUTON). Perkera.mn Jalan


SNI 03-6722-2002

LAMPIRANC
(normatit)

Perlengkapan Metric

Inci Centimeter
21.1/ If> 7,14

33/1(> H.09

67/x 17,46

GAMBAR l
PERALATAN TITIK NYALA TAG OPEN CUP

1Jct1(ian 4 : A spa/, A.1pa/ /Jallt Bill on (ASBUTON ). Pl'rkermwt )a/an 131


Pd M-12-2(101-03

Milimeter Inci
A 51,6± 1,6 2,03 ± 0,063
B 38,1 ± 1,6 1,50±0,063
c 7,9 ± 0,8 0,31 ±0,031
D 55,1 ± 1,9 2,17 ± 0,078
-----
E 50,8 ± 1,6 2,00±0,063
F 59,5 2,34
G 47,6 1,88 ±0,063
H 24 ± 0.4 0,09±0,016
I 15,9 0,63
0,8 0,03

Bcrat tc·tal paling berat 95 gram

GAMBAR2
MANGKOK(CUP)GELAS

132 Bagian 4: Aspa/, A.~pal Bcltu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6752-2002

METODE PENGUJIAN KADAR AIR DAN KADAR FRAKSI RINGAN


DALAM CAMPURAN PERKERASAN BERASPAL

BAB I
DESKRIPSI
Ll Ruang Lingkup b. Fraksi ringan adalah hasil penyulingan kminyak bumi yang
Metode pengujian ini membahas ketentuan persiapan dan dapat menguap di bawah atau sama dengan titik didih air
tala cara penf:ujian kadar air dan kadar fraksi ringan dalam ditambah Natrioum Karbona!.
campuran perkerasan beraspal. c. Gasket adalah ring yang terbuat dari kertas tebal dengan
ukuran yang sesuai untuk diletakkan antara tabung penyuling
dan penutup sehingga tabung penyuling dapat ditutup dengan
L2 Pengertian rapat.
a. Reflux adalah proses penyulingan secara terus menerus
dengan pelarut yang menguap dikondensasikan dan mengalir
kembali ke dalam larutan untuk proses penyulingan selanjutnya.

BAB II
KETENTUAN

2-1 Prinsip luar tidak kurang dari 400 mrn. Diameter luar tabung dalam
Melakukan proses penyulingan untuk memisahkan air 9,5 sampai 12,7 rnm. Ujung pendingin yang dimasukkan pada
atau .fraksi ringan dari campuran perkerasan beraspal. penampung harus diasah dengan sudut 30 derajat terhadap
sumbu vertikal pendingin sesuai gambar I. Untuk pengujian
carnpuran dengan pelarut yang sangat mudah menguap, dapat
2-2 Peralatan ditambah pendingin yang kedua dnegan ukruan dan jenis yang
a. Penyuling logam. sam a.
Penyuling berbentuk silinder vcrtikal yang terbuat dari d. Alat pemanas.
logam dengan penutup yang dijepit sesuai gambar I dan Alat pemanas yang dapat memanaskan dengan kecepatan
AASHTO T.5). penyulingan 85 sampai 95 tetes per rnenit.
b. Penampung.
Penampung terbuat dari gelas dengan tipe scsuai dengan 2.3 Pelarut
tujuan pengujian berikut.
Secara umurn pelarut yang dapat digunakan adalah pelarut
I) Untuk pengujian kadar air, penampung yang digunakan arornatik (P.A), karena mempunyai daya melarutkan dan
berkapasitas I 0 atau 25 mi. Penampung terse but diberi Ianda memisahkan yang tinggi terhadap bahan-bahan beraspal.
pembagian volume dalam. Namun pelarut yang dianjurkan adalah :
(a) Skala 0.1 ml dengan kesalahan maksimurn 0,05 ml, a. Xylene.
untuk volume pembacaan sampai I mi.
b. Campuran 207'r toluene dengan RO% xylene.
(b) Skala 0,?. ml dengan kesalahan maksimum 0, I ml, untuk
c. Pclarut dari pcnyulingan minyak bumi yang terdiri dari 5'/r
volume pembacaan di atas I mi.
dengan titik didih (l)O- 100)°C dan l)07'c dengan titik didih di
Ketentuan rnengenai bentuk dan ukuran penarnpung bawah 21 ooc.
dicanturnkan dalam Tabel I serta Gambar 2, 3, 4 dan 5 pada
Pelarut ini hanya untuk contoh uji aspal atau produk-rroduk
lampiran.
minyak bumi yang scjcnis.
2) Untuk pengujian kadar fraksi ringan, bentuk penampung
d. Untuk contoh uji tar batu hara. tar gas cair dan hahan-hahan
harus sesuai dengan Gambar 6 tipe E pada lampiran.
sejenis harus menggunakan pclarut aromatik.
c. Pendingin.
Pendingin terbuat dari gelas yang berbentuk tabung serta
2.4 Contoh Uji
terdiri dari tabung luar dan tabung dalarn dengan panjang tabung
Contoh uji disesuaikan dcngan kctcntuan ASTM D.l)7l).

Bagimr 4: Aspal, Aspal /Iaiii /luton (AS/ll!TON). l'akaa.,·an ./:dan 133


SNI 03-6752-2002

BAB III
PROSEDUR
3.1 Persiapan dibasahi dengan pelarut, antara tabung penyuling dan penutup.
Bcrsihkan peralatan hingga bersih secan1 kimia untuk 5) Sirkulasikan air dingin ke dalam tabung ~uar pendingin.
mcnjamin air dapatmengalir hingga ke dasar penampung. 6) Hidupkan pemanas dan atur agar air mulai mendidih
an tara 5 sampai I 0 me nit setelah pemanasan dimulai. Kecepatan
3.2 Tahapan Pengujian air yang mengembun dan menetes ke dalam penampung harus
antara 85 hingga 95 tetes per menit.
a. Pcnentuan kadar air.
7) Apabila benda uji mengandung banyak fraksi ringan,
I) Aduk contoh uji dan perkirakan kadar air untuk sebaiknya dipasang pendingin ke dua di atas pendingin yang
menentukan kapasitas penampung yang digunakan. pertama atau kurangi sedikit kecepatan penyulingan untuk
2) Timbang benda uji tidak kurang dari 500 gram untuk mencegah keluarnya pelarut.
campuran normal. sedangkan sisa contoh uji disimpan dalam 8) Lanjutkan penyulingan sampai tiga kali pembacaan
suatu tempat yang tertutup rapat. Pecahkan benda uji secara
terakhir pada interval 15 menit sehingga tidak menunjukkan
seksama agar tidak terdapat gumpalan yang besar. perubahan volume fraksi ringan yang mengembun.
3) Masukkan 500 gram benda uji tersebut ke dalam
9) Matikan pemanas dan biarkan isi penampung selama
penyuling. ke mud ian tambahkan 200 ml pelarut dan aduk 0,5 jam agar fraksi ringan mendingin dan memisah dari air.
dengan segera.
I 0) Catat volume fraksi ringan dalam menampung dan
4) Pasangkan bagian-bagian alat seperti pada gambar Ia
hitung sesuai dengan yang dijelaskan dalam perhitungan.
dan buat semua smnbugnan rapat agar uap atau cairan tidak ke
luar. Tempatkan gasket yang terbuat dari kertas tebal yang
dibasahi dengan air. antara tabung penyuling dan pentuup. c. Perhitungan.
5) Tutup ujung pendingin dengan kapas untuk rnem:egah I) Kadar air(%)
masuknya uap air yang mengembun di udara.
= Volume air dalam penampung (ml) x JOO%
6) Sirkulasikan air dingin ke dalam tabung luar pendingin.
Berat benda uji (gram)
7) Hidupkan pemanas dan atur agar pelarut mulai mendidih
an tara 5 sampai I 0 men it setelah pemanasan dimulai. Kecepatan 2) Kadar fraksi ringan (%)
pelarut yang mengembun dan menetes ke dalam penampung
harus antara 85 hingga 95 tetes per menit. (Vol. Fraksi ringan (ml)) x (BJ. Fraksi
8) Lanjutkan penyulingan sampai tiga kali pembacaan ringan pada 250C)
terakhir pada interval 15 menit, sehingga tidak menunjukkan =----------------------------
Berat benda uji (gram)
X 100%
perubahan volume air yang mengembun. Namun, dalam kondisi
apapun pengujian ini" harus dilaksanakan tidak kurang dari 1,5
jam.
Berat jenis fraksi ringan dapat diasumsikan menurut
9) Matikan pemanas dan biarkan isi penampung mencapai pengetahuan dan dari tipenya ata antara 0,85 sampai 0,90.
suhu ruang.
10) Baca volume air dalam penampung hingga skala
d. Ketelitian.
terdekat.
I) Kadar air.
II) Catat volume air dan hi tung sesuai dengan yang
dijelaskan dalam perhitungan. Bila digunakan penampung 10 ml atau 25 ml, kriteria di
bawah ini dapat digunakan sebagai diterimanya hasil pengujian.
a) Hasil pengujian dua benda uji oleh teknisi yang sama
b. Penentuan kadar fraksi ringan.
terhadap contoh uji yang sama.
I) Aduk contoh uji dan perkirakan kadar fraksi ringan
untuk menentukan kapasitas penampung yang digunakan.
Jumlah air yang Perbedaan hasil terbesar
2) Timbang benda uji tidak kurang dari 500 gram untuk
kondisi normal, sedangkan sisa contoh uji disimpan dalam suatu ditampung dari 2 benda uji
tempat yang tertutup rapat. Pecahkan benda uji secara seksama
agar tidak terdapat gumpalan yang besar. 0-I,Oml 0,1 ml
3) masukkan 500 gram benda uji tersebut ke dalam 1,1-25m1 0,1 ml atau 2% dari rata-rata
penyuling, kemudian tambahkan 350 ml air dan ± 3 gram
Natrium Karbona!.
b) Hasil pengujian dari dua laboratorium terhadap contoh
4) Pasangkan bagian-bagian alat seperti pad a gam bar 1b
uji yang sama.
dan buat semua sambungan rapat agar uap atau cairan tidak ke
luar. Tempatkan gasket yang terbuat dari kertas tebal yang

134 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6752-2002

2) Kadar fraksi ringan.


Jumlah air yang Perbedaan basil terbesar
a) Perbedaan basil pengujian dua benda uji oleh teknisi
ditampung dari 2 laboratorium yang sama terhadap contoh uji yang sama harus tidak lebih
dari 0,6% volume.
0- 1.0 ml 0,2ml b) Perbedaan basil pengujian oleh dua laboratorium yang
1,1-25 ml 0,2 ml atau 10% rata-rata berbeda terhadap contoh uji yang sama tidak lebih dari I ,4%
volume.

BAB IV
LAPORAN

Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia b. Laboratorium yang melakukan pengujian.
dengan mencantumkan hal-hal sebagai berikut : I) Tanggal pengujian.
a. ldentitas benda uji. 2) Nama teknisi penguji.
I) Nama pekerjaan. 3) Nama penanggung jawab pengujian.
2) Jumlah contoh. c. Hasil pengujian.
3) Nomor contoh/ukuran. d. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.
4) Sumber contoh.
5) Jenis contoh.

Bagian4: Aspal, Aspal Baltt Btttmz (ASBUTON), Perkerasan Jalan 135


SNI 03-6752-2002

LAMPIRANA
CONTOH HASIL PENGUJIAN

L P~ngujia Kadar Air

Nama Pekerjaan Tgl. Pengujian


Jumlah Contoh Nama Teknisi Penguji
Nomor Contoh Nama penanggung jawab
Sumber Contoh
Jenis Contoh

Kegiatan Pengujian Pembacaan Waktu


Persiapan Mulai Jam
Selesai Jam
Pengujian Kadar Air Mulai Jam
Selesai Jam

Penimbangan benda uji


Berat alat + benda uji gram
Berat alat .......................................................................... gram
Berat benda uji .......................................................................... gram

Penambahan pelarut
Jenis pelarut
Volanc pelarut ml

Pengamatan volume air dalam penampang :


Pengamatan I ml
Pengamatan 2 ml
Pengamatan rata-rata ml

Perhitungan kadar air

Volume air rata-rata (ml)


= X 100%
Berat benda uji (gram

= ................................................ %

Penanggung Jawab, Teknisi,

( ................................ ) ( ................................ )

136 Bagicm 4: Aspal. Aspal Batu Bilton (ASBUTON), Perkerasa11 Ja/u11


SNI 03-6752-2002

2. Pengujian Kadar Fraksi Ringan

Nama Pekerjaan Tgl. Pengujian


Jumlah Contoh Nama Teknisi Penguji
Nomor Contoh Nama penanggung jawab
Sumber Contoh
Jenis Contoh

Kegiatan Pengujian Pembacaan Waktu


Persiapan Mulai Jam
Selesai Jam
Pe'lgujian Kadar Fraksi Ringan Mulai Jam
Selesai Jam

Penimbangan benda uji


Berat alat + benda uji gram
Berat alat ·········································································· gram
Berat benda uji .......................................................................... gram

Penambahan air dan Natrium Karbonat :


Volume air
Berat Natrium Karbonat .......................................................................... ml

Pengamatan volume air dalam penampang :


Pengamatan I ml
Pengamatan 2 ml
Pengamatan rata-rata ml

Perhitungan kadar air


= Volume fraksi ringan (ml) x BJ
X 100%
Berat benda uji (gram)

% Fraksi ringan = ............................................ : ... %

Penanggung Jawab, Tcknisi.

( ................................ ) ( ................................ )

/la}iillll 4 :A spa/, A spa/ flaw 11111011 (AS/lUTON ), /'akna.\1111 ./alan 137


..... (J)
z
w
co 0
Col
:::: a,
~ ~

""§" tTl
1\)
r\.1
"'- 0
0
1\)
).
~
.- ~

).
Tabel 1.
..:s
::::
==..
Bentuk Dan Ukuran Penampung
~
~ Pembagian Skala
Tipe Bentuk Ujung Bentuk Ujung Bentuk Ujung Gam bar Ukuran dari Kisaran (ml) Kesalahan Skala
~ Terkecil (ml)
~ TabungAtas Tabung Bawah Tabung Penguapan Penampung (ml) Terbesar (ml)
~ Sambungan Kerucut Sambungan tirus 1 10 0- 1,0
c::: A. 0,1 0,05
:::! tirus
~ > 1,0-10,0 0,2 0,1
;:_t Sambungan bola
B. Sambungan Kerucut 2 25 0- 1,0 0,1 0,05
~
'"'
~
bola
::; > 1,0-25 0,2 0,1
§.
;:;- c. Sambungan Kerucut Sambungan rata 3 25 0-1,0 0,1 0,05
§ tirus
> 1,0-25 0,2 0,1
D. Sambungan Kerucut Sambungan rata 4 25 0- 1,0 0,1 0,05
rata
>1,0-25 0,2 0,1
E. Sambungan Bulat Sambungan tirus 5 5 0-5,0 0,1 0,05
tirus
10 0- 10,0 0,2 0,1
--
SNI 03-6752-2002

~ou

l [I
I I I

~CALE (AP~X.)

Jl
endingin

Penyu1ing _ __ Pembakar
Cincin Pemb~kar cincin
logam

GAMBAR I
ALAT PENYULINGAN

/Jagicm 4: Aspal. Aspol /Jaw /Juton (ASJJUTON). 1-'er/..aa.wn ./alan 139


SNI 03-6752-2002

2'0(~

Catalan : Semua ukuran dalam satuan milimeter

GAMBAR2
TIPEA

/ J-!%socKC.T
,.-.--,--c:::::r:x::c>

I&~.
0.0.

Catatan : Semua ukuran dalam satuan milimeter.

GAMBAR3
TIPEB

140 Bagian 4: Aspal, Aspal Baru Buron (ASBUTON), Perkera.mn Ja/an


SNI 03-6752-2002

Catatan : Semua ukuran dalam satuan milimeter.

GAMBAR4
TIPEC

~tC,A.O n)l•~

.a 0.0. (AI"'I"I'\OX)

I.S.Os.a U.S::t.l

_,__ _,.~o-r JA 2!0

Catalan : Scmua ukuran dala111 satuan lllililllctcr.

GAMBARS
TIPE I>

/Jagiun 4: A.l"f''"· ;\.\pal /Iaiit //won (AS/I lin !NJ. l'cr/..,.,-a.ltl/1 Julun 141
SNI 03-6752-2002


I

I

I
••
.1!·;:....c- •
..!•
'.
I

..,.,...
;. . .___ '"-- ..... --.-.!=r_._. . . ._

GAMBAR6
TIPEE

142 Bagia11 "!: Aspal. Aspal Batu BWn/1 !ASBUTON). Perkerasan Ja!tm
SNI 03-6753-2002

METODE PENGUJIAN PENGARUH AIR TERHADAP KUAT TEKAN


CAMPURAN BERASPAL YANG DIPADATKAN
BAB I
DESKRIPSI
1.1 Ruang Lingkup 1.3 Kegunaan
Standar ini berisi metode pengukuran penurunan kuat tekan Pengujian ini bermanfaat sebagai indikator kepekaan
yang disebabkan oleh penurunan kohesi karena pengaruh air campuran agregat dengan aspal yang dipadatkan terhadap air.
pada campuran beraspal yang telah dipadatkan.

1.2 Prinsip
Mengukur perbandingan antara nilai kuat tekan contoh yang
telah direndam di dalam air dengan contoh yang tidak direndam.

BAB II
KETENTUAN

2.1 Bahan tembaga, baja tahan karat atau fahan tidak reaktif lainnya.
Air suling atau air yang tidak mengandung bahan elektrolit. Penangas air ini harus dikosongkan dan dibersihkan lalu diisi
oleh air suling atau air yang tidak mengandung elektrolit setiap
akan melakukan rangkaian pengujian yang lain.
2.2 Benda Uji b. Penangas air dengan pengatur suhu otomatis atau manual
Benda uji adalah campuran beraspal berbentuk silinder yang yang dapat merendam benda uji pada suhu (25 ± I )°C. Dapat
disiapkan sesuai penyiapan bend a uji AASHTO T. 167 sebanyak juga digunakan wadah atau tangki yang mempunyai ukuran
sekurang-kurangnya 6 buah dengan ukuran diameter I 02 mm cukup untuk merendam benda uji.
dan tinggi 102 mm.
c. Neraca dengan perlengkapan khusus untuk menimbang
benda uji di udara dan di dalam air dalam rnenentukan
2.3 Peralatan kepadatan, jumlah penyerapan, serta setiap perubahan volume
a. Penangas nir dengan pengatur suhu otomatis, dengan ukuran benda uji setelah perendaman.
yang cukup untuk merendam benda uji secara sempurna, dengan d. Pelat kaca, logam atau bahan lain yang tidak reaktif. untuk
ketelitian ± I oc, mempunyai bagian dalam yang dilapisi dengan meletakkan benda uji selama perendaman dan pernindahan agar
tidak terjadi kerusakan maupun perubahan bentuk.

BAB III
PROSEDUR

3.1 Persiapan c. Kclompok 2.


a. Buat benda uji serta pemeramannya sesuai dengan Pengujian untuk kelompok 2 dilakukan dengan cara k•: satu.
AASHTO T. 167 sebanyak 6 buah. kecuali kalau disyaratkan lakukan cara ::..
b. Keluarkan benda uji dasri oven dan diamkan selarna 2 jam. I ) Cara ke-1.
c. Tentukan berat jenis kering nyata setiap benda uji sesuai Rendarn henda uji kclompok 2 di dalam bak pcrendam yang
dengan AASHTO T. 166 metode A. herisi air sclama 4 hari pada suhu (4tJ ± I )0 C. Sctelah itu
pindahkan benda uji kc dalam bak pcrendam kc dua dcngan
suhu (25 ± I )°C sclama 2 jam; lakukan uji kuat tckan scsuai
3.2 Tahapan Pengujian dengan AASHTO T. 167.
a. Bagi 6 benda uji tersebut rnenjadi 2 kelornpok yang masing- 2) Cara ke-2.
rnasing terdiri dari 3 benda uji. Berat jenis nyata kering rata-
Rendam henda uji kclompok 2 di dalam bak pcrcndam yang
rata pada kelompok I harus sama dengan kelompok 2.
berisi air sclama 24 jam pad a suhu ( 60 ± I )°C. Sctclah itu.
b. Kelompok I. pindahkan henda uji ke dalam bak pcrcndam kc dua dengan
Letakkan henda uji pada suhu ruang (25 ± I )°C sekurang- suhu (25 ± I )°C sclama 2 jam; lakukan uji kual tckan scsuai
kurangnya 4 jam; keluarkan benda uji, kemudian lakukan uji dengan AAS HTO T. 16 7.
kuat tekan sesuai dengan AASHTO T. 167.

/Jagia11 4 : A.l"fiU/, A.l"f)(I//Ja/11 lllllo/1 ( ASIJUTON ). l'akem.IWI ./a/all 143


SNI 03-6753-2002

3.3 Pcrhitungan 3.4 Ketelitian


Indcks pcnurunan kuat tekan campuran beraspal akibat a. Untuk seorang teknisi diketemukan deviasi standar sebesar
pengaruh pcrendaman : 6%. Karena itu untuk dua penguji'an dari dua benda uji yang
sama yang dilaksanakan oleh seorang teknisi kuat tekan yang
S, diperoleh tidak boleh berbeda lebih dari 18%.
Indeks kuat tekan sisa (9C) = ___:: x I 00%
sl b. Untuk beberapa laboratorium diketemukan deviasi standar
sebesar 18%, karena itu untuk contoh uji yang sama yang diuji
Keterangan : di dua laboratorium kuat tekan yang diperoleh tidak boleh
S1 Kuat tekan dari henda uji tanpa perendaman (ke- berbeda lebih dari 50%. ·
lompok I).
S, Kuat tekan dari benda U.JI dengan perendaman (ke-
lompok 2).

BAB IV
LAPORAN
Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia b. Laboratorium yang melakukan pengujian.
dengan mem:antumkan hal-hal sebagai berikut : I) Nama teknisi penguji.
a. Identitas contoh. 2) Nama penanggung jawab pengujian.
I) Nama perintah. 3) Tanggal pengujian.
2) Nama contoh. c. Hasil pengujian.
3) Nama pemeriksa. Laporan hasil pengujian dari rata-rata 3 pembacaan
4) Tanggal pengujian. pengucian tersebut di atas.
d. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.

144 Bagicm 4: Aspal, Aspal Baru Bwon (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6753-2002

LAMPIRANA

CONTOB BASIL PENGUBAN

Pengujian Pengamh Air Terhadap Knat Tekan


Campuran Beraspal Yang Dipadatkan

No. Perintah
Nama Penguji
NamaContoh
Tgl. Pengujian

Kelompokl Kelompokll
NOMOR CONTOH

Berat Benda Uji Pada Suhu


Ruang (BK)

Bernt Benda Uji Dalam Air


(BA)

Berat Benda Uji Kering


Permukaan Jenuh (BJ)

Berat Jenis Nyata Kering


BK
( )
BJ-BA

I Rata-Rata

Kuat Tekan Kelompok l (S I)

Kuat Teakn Kelompok 2 (S2)

Indeks Kuat Tekan Sisa (%)


(S2/S I) X I 00%

Penanggung Jawab, Teknisi,

( ................................ ) ( ................................ )

Bagian 4: A.11ml. Aspalllatu Bwon (AS/lUTON). l'l'l"kem.wn Jala11 145


SNI 03-6754-2002

METODE PENGU.JIAN RONGGA UDARA


DALAM CAMPURAN PERKERASAN BERASPAL GRADASI RAPAT
DAN TERBtJKA YANG DIPADATKAN
BAB I
DESKRIPSI
1.1 Ruang Lingkup h. Campuran perkerasan beraspal rapat adalah campuran
Mc:tode ini meliputi pc:nc:ntuan pc:rsentase rongga udara pada perkerasan beraspal yang setelah dipadatkan. rongga ud[lranya
campuran perkerasan heraspal rapat dan terhuka yang lebih kecil dari 10%.
dipadatkan. c. Campuran perkerasan beraspal terbuka adalah campuran
perkerasan beraspal yang setelah dipadatkan rongga udaranya
I 0% atau lebih.
1.2 Pcngcrtian
Untuk daerah batas, suatu campuran perkerasan beraspal
a. Rongga udara adalah kantong udara antara agregat yang
harus dinyatakan sebagai campuran perkerasan beraspal gradasi
dilapisi aspal ditlam campuran perkerasan hernspal yang
terbuka bi Ia rongga yang dihitung berdasarbn butir 3.2 a. atau
dipadatkan.
butir 3.2 b. besarnya I 0% atau lebih.

BAB II
KETENTUAN
2.1 Prinsip b. Thermometer dengan kisaran 0°C sampai 50°C.
Menghitung perbandingan antara selisih berat jenis c. Jangka sorong.
maksimum teoritis dengan beratjenis nyata terhadap beratjenis
maksimum teoritis yang dinyatakan dalam %.
2.3 Benda Uji
Benda uji untuk pengujian terdiri dari campuran beraspal
2.2 Peralatan yang dipadatkan di laboratorium atau hasil pengeboran dari
a. Timbangan kapasitas 26,0 gram yang dilengkapi dengan campuran beraspal yang dipadatkan di lapangan.
keranjang kav·at urttuk penimbangan benda uji di dalam air.

BAB III
PROSEDUR
3.1 Persiapan 4) Konversikan kepadatan yang diperoleh menjadi berat
Persiapan benda uji untuk pemeriksaan beratjenis campuran jenis nyata dengan dibagi 0,99707 gr/cm-', yaitu kepadatan air
perkerasan beraspal padat, sesuai dengan AASHTO T. 166-88 pada temperatur 25oc.
dan benda uji untuk pemeriksaan beratjenis maksimum teoritis 5) Tentukan berat jenis maksimum teoritis campuran
campuran beraspal sesuai dengan AASHTO T. 209-90. beraspal yang setara, sesuai dengan AASHTO T. 209-90.
Benda uji yang digunakan harus setara. Untuk benda uji yang bentuknya tidak teratur tentukan berat
jenis nyata campuran perkerasan beraspal sesuai dengan
pengujian AASHTO T. 275.
3.2 Cara Pengujian
a. Untuk benda uji campuran perkerasan beraspal rapat yang
dipadatkan. 3.3 Pengambilan Keputusan
I) Tentukan berat jenis nyata campuran beraspal padat, Untuk mengambil keputusan tentukan beratjenis nyata dan
sesuai dengan AASHTO T. 166-88. berat jenis maksimum teoritis dari campuran beraspal yang
dipadatkan dari contoh yang setara.
2) Tentukan berat jenis maksimum teoritis campuran
beraspal, yang setara sesuai dengan AASOTO T. 209-90.
b. Untuk benda uji yang bentuknya teratur pada campuran 3.4 Perhitungan
perkerasan bcraspal terbuka yang dipadastkan.
B.J .. Nyata
I) Siapkan benda uji. Persentase Rongga Udara = I 00 { I = ( ~ . . )}
B.J. Max. eont1s
2) Timbang berat kering (dalam gram).
3) Tentukan volume benda uji dengan cara mengukur Keterangan :
dimensinya (dalam cm 3 ). Untuk mendapatkan ukuran yang B.J. : Berat Jenis
teliti, ambilnilai rat<l-rata dari tiga kali pengukuran pada setiap
dimensinya.

146 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkera.mn Jalan


SNI 03-6754-2002

BAB IV
LAPORAN
2) Alamat laboratorium penguji.
Laporan pengujian dicatat dalam formulir lampiran B. 3) Akreditasi Iaboratorium.
a. ldentitas benda uji. c. Identitas personil pelaksana pengujian.
I) Nama pekerjaan. I) Nama pelaksana penguji.
2) Pekerjaan. 2) Nama penanggung jawab penguji.
3) Dikerjakan. 3) Tanggal pengujian.
4) Dihitung. d. Hasil pengujian dicatat dalam formulir isian lampiran B.
5) Diperiksa. e. Metode pengujian.
b. Identifikasi laboratorium yang melaksanakan pengujian. Judul metode pengujian dicantumkan di atas masing-masing
I) Nama laboratorium penguji. formulir isian yang dimuat dalam lampiran B.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

berat jenis nyata bulk specific gravity


gradasi rapat dense graded
gradasi terbuka open graded
campuran beraspal bituminous mixtures
campuran perkerasan beraspal bituminous paving mixtures

LAMPIRAN B
FORMULIR ISIAN
1. Menghitung beratjenis nyata sesuai AASHTO T. 166- 88;
No. Contoh --··-··---·-··············· Dihitung .......................... .
Pekerjaan .................... ....... Diperiksa : ......................... ..
Dikerjakan .......................... .

Pengujian Bernt Jcnis Nyntn


Cnmpuran Pcrkcrnsnn Bcraspal Rapat

No. Urainn Berat (gram)


1 2

a. Berat contoh kering


b. Berat contoh di dalam air
c. Berat kering Permukaan jenuh (SSD)
d. Volume contoh (c - b)
e. Beratjenis nyata (a/d)
f. Berat jenis nyata rata-rata
.................. ..................................u ............................................................... •••••••••••••••••••••••••••••••••• ••••••••••••••••••••••••••••••••••

Bc1gicm 4: A.fJHII. A.ff'"l Bc1111 Buto11 (ASBUTON). Pt'rkn~.ml Jt~lcm 1..7


SNI 03-6754-2002

Mcnghitung berat jenis maksimum teoritis sesuai AASHTO T. 209 - 90;


No. Contoh ........................... Dihitung
Pekerjaan ........................... Diperiksa
Dikerjakan ......................... ..

Pengujian Bcrat Jcnis Maksimum Tcoritis


Campuran Pcrh:crasan Bcraspal

No. Uraian Bcrat (gram)


-'~
1 2
············· ································································································· ...................................................................
a. Be rat labu + contoh uj i
b. Berat labu
·-··········· .................................................................................................................................... ································
c. Berat contoh uji
............. ······-······· ..···············································--···--........................................................................................... ..
d. Berat labu + air
..................................................................................................................................................................................
e. Berat labu +air+ contoh uji.
.............. ..................................................................................................................................... ............................... .
f. Berat jenis sebelum koreksi suhu :
c
c + d + e
...................................................................~ ..._........... =........................................................................·...................... .

g. Koreksi suhu air ............ ........... .


.............. .................................................................................................................................... ............................. ..
h. Beratjenis maksimum: (fx g) ............ .. ......... .
.............. .................................................................................................................................... .............................. .
1. Beratjenis maksimum rata-rata
...................................................................................................................................................................................

148 Bagian 4: A.,·pal. A.,pal Ballt Huron !ASBUTON). Perkerasan ]a/an


SNI 03-6754-2002

3. Mcnghitung berat · jenis nyata campuran bcraspal dipadatk<-ln


menggunakm1 benda uji di]apisi pnrafin (AASl !'TOT. 275-S9).

No. Contoh Dihitung


Pekerjaan Dipcriksa • • • • r • orr r • • r r r- • • • • • ~ • • ,• • •

Dikerjakan

Pengujian Bcr:lt .Jcni-" Nyal;' C;mttHlran Bcn,spul P:Hlat


1\-lenggunakanllcn(ln Uji Dilapisi Parafin

No. Ura.:i:an Bcr.at (gntm)


1 2 3
• • H UO I I UO• p o r • r • r • • • • • • • • • • • oo• • • ooo • • oooo • • ooo o I o oo • u oo HUO o I U n 00 r r • I ' 00 • • • • • • • • • • • • ••• • • • • •• • • • • • • • • • • • • • • • • o • • • I • • • 100 • I U 01 I 00 00' " ' 0' I 00 ' ' ' ' 00 ' 0 00 • • • • • • • • • • • • • • • • • • • ooo •

a 13erat contoh uji kcring


•••••••••••••• --•••••·•"''"""""""ooo••••••••••••••••••••••••-••••••••••••••u •••• ouuOioo• •ooo•••••o•••• •••••••••••••••••••••••• •"'·~ n•oo••••••••••••••••••

b Berat contoh uji + parafin


•••••••••••••• ••••••••••••••••••••••'"••""'"no•onn••p••••••••••••••••••••••••••••••••••••••··•·"'"'' •• , ................. , ••• •••••••"'''"'"'''''''' •••••••··no• .. •••··•••

c Berat contoh uji + parafin daiam air


.......... ... ~ -·~ .. ·····--······ ............................ ~. .. -·~ .. -·-·····- .. ··--···· .................................................................. ''' .

d Berat j en is parafin pad a suhu 25 oc


II''"'''"""''' '""""'"'"''"•••••••u•••ooO,OIOOHO"'"""'•"'"""""''' ' ' " ' ' ' ' " ' ' ' ' ' ' " " " ' " ' " " ' ' " " ' " " " • " ' " " " " ' " " " ' "''""'•••••••"••••oooo 0"'''"'""'''"''"'"'

e Berat jenis :

Pcl~ksan l'cnguji~m J'cnnnggung Jawab

( .....................................) ( ..................................... )

llagian .J: A.l'!>td, A.1pa/ /la/11 lllllo/1 (AS/II 1'1'0:\'), /',·rl..t'/'<1.1<111 ./u/u·r 149
SNI 03-6755-2002

METODE PENGUJIAN BERAT JENIS NYATA CAMPURAN


BERASPAL YANG DIPADATKAN DENGAN MENGGUNAKAN
BENDA U.JI BERLAPISKAN PARAFIN

BAB I
DESKRIPSI

Ll Ruang Lingkup 1.2 Pengertian


a. Metode penguji.m ini meliputi penentuan bcrat jenis nyata Yang dirnaksud berat konstan ialah bila setelah dipanaskan
campuran beraspal yang dipadatkan. dalarn oven pada suhu (52± 3)°C beratnya tidak berubah lebih
b. Metode i•1i harus digunakan untuk benda uji yang dari 0,05%.
mempunyai rongga udara terbuka atau saling berhubungan, atau Tahap pernanasan adalah :
mempunyai penyerapan air lebih dari 2% terhadap isi seperti a. Panaskan I rnalam pada suhu (52± 3)0C kemudian tim bang
yang ditetapkan oleh AASHTO T. 166. pada 25oc.
c. Berat jenis nyata dari carnpuran beraspal yang dipadaskan b. Panaskan kembali selama dua jam pada suhu (52 ± 3)0C
mungkin digunakan untuk rnenghitung satuan berat dari dan ditimbang pada 250C.
carnpuran itu.
c. Bila perbedaan lebih besar dari 0,05% maka pekerjaan b.
diulangi lagi.

BAB II
KETENTUAN

2.1 Peralatan 2.2 Benda Uji


a. Peralatan yang digunakan untuk metoda A. a. Benda uji dapat berupa campuran yang dipadatkan di
I) Timbangan yang rnemenuhi persyaratan AASHTO M. laboratorium atau dari lapisan perkerasan beraspal. Campuran
231 untuk kelas yang seuai digunakan untuk menirnbang berat yang dimaksud adalah lapisan perrnukaan, lapisan pengiklat
contoh yang akan diuji. Tirnbangan ini harus dilengkapi perata atau lapisan pondasi beraspal.
penggantung di pusat piringan timbangan agar dapat b. Bentuk dan ukuran benda uji yang diijinkan adalah benda
menirnbang benda uji pada penggantung tersebut. Penggantung uji dengan bentuk silinder hasil pernadatan di laboratoriurn atau
tersebut harus sedernikian sehngga benda uji terendarn selama hasil pemboran perkerasan beraspal atau hasil pemotongan,
penimbangan. Alat penggantung harus sekecil mungkin untuk yang ukuran diameter atau panjang setiap sisinya paling sedikit
rnenghindari pengaruh gaya angkat selarna penimbangan. 4 kali ukuran agregat terbesar, dengan tebal benda uji paling
2) Penangas air untuk merendarn benda uji waktu sedikit I ,5 kali ukuran agregat terbesar.
digantung di timbangan yang dilengkapi dengan lubang c. Benda uji yang berasal dari perkerasan harus diarnbil dengan
pernbuang air untuk rnernpertahankan ketinggian rnuka air. pengeboran inti, gergaji intan dan atau carborundum, atau
b. Peralatan yang digunakan untuk metoda B. dengan cara yang sesuai.
I) Tirnbangan yang rnernenuhi persyaratan AASSHTO M. d. Setelah pengarnbilan dari perkerasan benda uji harus
231 untuk kelas yang sesuai digunakan untuk rnenimbang berat diperlakttkan dengan hati-hati dan disirnpan di ternpat yang
contoh yang akan diuji. teduh.
2) Penangas air dilengkapi dengan termostat yang dapat e. Benda uji harus bebas dasri benda-benda asing rnisalnya
rnernpertahankan suhu air pada (25 ± 0,5)°C. lapisan peresap, lapisan pengikat, bahan pondasi, tanah, kertas.
3) Terrnorneter yang mempunyai kisaran ( 19 - 27)0C f. Bila perlu benda uji dapat dipisahkan dari lapisan lain
dengan pernbagian skala 0, I oc. menggunakan gergaji atau alat lain yang sesuai.
4) Wadah dengan volume yang dikalibrasi yang sesuai dengan
benda uji yang akan diuji, dilengkapi dengan lubang untuk
pembuangan air waktu dirnasuki benda uji.

150 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Butcm (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6755-2002

BAB III
PROSEDUR
3.1 Persiapan I) Simpan benda uji selama satu malam dalam oven yang
Periksa apakah benda uji sesuai dengan ketentuan pasal2.2. suhunya dipertahankan pada (52± 3)°C, kemudian masukkan
kembali ke dalam oven selama 2 jam dan tim bang kembali.
Bila selisih berat antara penimbangan pertama dan kedua
3.2 Cara Pengujian kurang dari 0,05% maka berat benda uji terse but dianggap sudah
a. MetodeA: konstan. Bila selisihnya lebih dari 0,05%, ulangi pemanasan
I) Simpan benda uji selama satu malam dalam oven yang dan penimbangan seperti di atas sampai berat benda uji konstan
suhunya dipertahankan pada (52± 3)0C, kemudian masukkan dan catat =A gram.
kembali ke dalam oven selama 2 jam dan timbang kembali. 2) Lapisi benda uji dengan paratin cair dengan ketebalan
Bila selisih berat antara penimbangan pertama dan kedua yang cukup untuk menutupi rongga-rongga yang ada.
kurang dari 0,05% maka berat benda uji tersebut dianggap sudah Diamkan benda uji yang telah dilapisi parafin ini selama
konstan. Bila selisihnya lebih dari 0,05%, ulangi pesmanasan 30 menit, kemudian timbang dan catat = C gram.
dan penimbangan scpesrti di atas sampai berat benda uji konstan Bila benda uji akan diuji lebih Ianjut, maka sebelum dilapisi
dan catat =A gram. paratin benda uji boleh dilapisi bedak secara tipis. Pelapisan
2) Lapisi benda uji dengan parafin cair dengan ketebalan paratin dilakukan pertama-tama dengan memasukkan benda
yang cukup untuk menutupi rongga-rongga yang ada. uji ke dalam alat pendingin, yang suhunya diatur sampai 4,50C,
Diamkan benda uji yang telah dilapisi parafin ini selama selama 30 menti kemudian mencelupkan benda uji tersebut ke
30 menit pada suhu ruang, kemudian timbang dan catat = dalam parafin cair pada suhu 5,5°C di atas titik cairnya. Kalau
D gram. perlu pelapisan parafin dapat dilakukan dengan kuas.
Bila setelah pengujian parafin harus dilepaskan dari benda 3) Isilah bejana dengan air suling pada suhu 25°C, dan
uji dapat dilapisi bedak secara tipis. Pelapisan paratin dilakukan yakinkan ada air yang tumpah melalui lubang pembuangan.
pertama-tama adengan memasukkan benda uji ke dalam alat Keringkan bagian luar bejana dengan kain lap, kemudian
pendingin, ya11g suhunya diatur sampai 4,5°C, selama 30 menit timbang bejana dan isinya dan catat = D gram.
kemudian menceluepkan benda uji tersebut ke dalam paratin 4) Masukkan benda uji yang Ielah dilapisi parafin ke dalam
cair pada suhu 5,5°C di atas titik cairnya. Kalau perlu pelapisan bejana, sehingga air yang sebanyak volume benda uji akan
paratin dapat dilakukan dengan kuas. tumpah melalui lubang kapiler. Keringkan bejana dengan kain
3) Timbang benda uji yang telah dilapisi paratin di dalam lap, kemudian timbang dan catat = E gram.
penangas air pada suhu (25 ± I )°C, catat beratnya E gram. 5) Tentukan berat jenis parafin pada suhu (25 ± I )°C
4) Tentukan gberat jenis parafin pada suhu (25 ± I )OC catat =F.
catat =F. 6) Hitung berat jenis nyata benda uji :
5) Hi tung berat jenis nyata benda uji =
A
A
C-A
D-A D - [E - C + ( - >I
D-E-(-- F
F
Keterangan :
Keterangan A Berat henda uji kering di udara (gram)
A Berat benda uji kering di udara (gram) C Be rat bend a uji kcring bcrlapiskan para lin di udara (gram)
B Berat benda uji berlapiskan paratin di udara (gram) D Berat bejana +air+ tutup (gram)
E Berat benda uji berlapiskan paratin dalam air (gram) E Be rat bcjana +air+ tutp + bend a uji (gram)
F Berat jenis paratin pada (25 ± I)OC. F Berat jcnis parafin pada (25 ± I )OC

b. Metoda B: 3.3 Kctclitian


Pcrhedaan dua hasil pengujian dari bcnda uji yang s;una.
oleh pcnguji yang sama tidak holch lchih dari 0.02.

/lagicm 4: A.~fJtl, A.~pal /la/11 Jluton (ASBUTON). l'nkcrasan Jalwr 151


SNI 03-6755-2002

BAB IV
LA PO RAN

Laporan pengujian dicatat dalam fory1ulir yang tersedia b. Laboratoriurn yang melakukan pengujan.
dengan menG,ntumkan hal-hal sebagai berikut : I) Tanggal pengujian.
a. Identitas benda uji. 2) Nama teknisi penguji.
I) Nama pekerjaan. 3) Nama penanggung jawab pengujian.
2) Jurnlah contoh. c. Hasil Pengujian.
3) Nom or contoh/ukuran. d. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.
4) Sumber contoh.
5) Jenis contoh.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

berat jenis nyata : bulk spesific grafity

152 Bagian4: Aspal. Aspal Balli 811tm1 (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-6755-2002

LAMPIRANB
CONTOH ISIAN FORMULIR
Nama pekerjaan Tgl. pengujian
Jumlah contoh Nama teknisi Penguji:
Sumber contoh
Jenis Contoh

1) METODEA

NOM OR I II
CONTOH A B Rata-Rata c D Rata-rata
Berat benda uji kering
di udara (gram) (A)

Berat benda uji berlapiskan


parfin di udara (gram) (D)

Berat benda uji berlapiskan


parafin dalam air (gr) E)

Berat jenis para fin (F)

Berat jenis nyata :


A

D = E = (D -A)
F

2) METODEB

NOM OR I II
CONTOH A B Rata-Rata c D Rata-rata
Berat benda uji kering
di udara (gram) (A)

Berat benda uji berlapiskan


parfin di udara dingin
(gram) (D)

Berat bejana +Air +


Tutup (gr) (D)
-Berat bejana +Air+ Tutup +
Benda uji (gr) (E)

Berat jenis parafin (F)

Berat jenis nyata :


C-A

D- [E- C + (--)]
F

Pelaksana Pengujian Penanggung Jawah

( • • • • • • • • • • • 000000 0000 • • • • • • • • • • • 00 00 00. )

( ....................................... )

/lagimz 4 : A spa/, A spa/ /Iaiii flu ton (A Sill IT( >N ), Pakl'msmz .lalwz 153
SNI 03-6756-2002

METODE PENGUJIAN UNTUK MENENTUKAN TINGKAT


KEPADATANPERKERASANBERASPAL

I. RUANG LINGKUP 3.1.2.3 Metode C- Contoh dapat diperoleh dengan Metode


1.1 Metode pengujian ini menjelaskan prosedur untuk Cincin Kepadatan (lihat Lampiran B).
menentukan tingkat kepadatan perkerasan beraspal yang 3.1.2.4 Setelah contoh perkerasan dipotong atau dibor inti,
dibandingkan terhadap benda uji standar dari material yang ambil contoh dengan hati-hati. Penanganan pada contoh dengan
sama dan berada dalam toleransi perancanaan campuran. seksama harus dilakukan sehingga contoh tidak mengalami
puntir, bengkok, retak atau dalam hal tertentu berubah kondisi
fisiknya dari kondisi sebelum diambil dari perkerasan. Contoh
2- DAFTAR RUJUKAN kemudian dibawa ke laboratorium. Bila karena alasan tertentu
2.1 Standar AASHTO terjadi penundaan pengiriman contoh ke laboratorium, maka
T 166 Bulk Specvific Gravity of Compacted Bituminous contoh disimpan pada tempat yang aman dan teduh.
Mixtures Using Saturated Surface-Dry Specimens 3.1.2.5 Setiap contoh harus disertai dengan identitas yang
T 167 Compressive Strength of Bituminous Mixtures lengkap.
2.2 Standar ASTivl
D 2950 Density of Bituminous Concrete in Place by Nuclear 3.2 Penentuan Kepadatan Contoh yang Diambil Dari
Method. Perkerasan Yang telah Dipadatkan :
3.2.1 Kepadatan contoh harus ditentukan dengan metode
3_ PENGAMBILAN CONTOH DAN PENGUJIAN AASHTO T. 166.
3.1 Pengambilan contoh dari perkerasan yang telah dipadatkan.
3.3 Penentuan Kepadatan Perkerasan Dengan Metode Nuklir.
3.1.1 Peralatan :
3.3.1 Kepadatan perkerasan dapat ditentukan di lapangan
3.1.1.1 Sesuai alat untuk mengambil contoh setara utuh
pada perkerasan yang telah dipadatkan, yang dapat berbentuk dengan metode pengujian ASTM D 2950.
bujur sangkar, lingkaran, atau bor inti, dengan ketebalan sesuai
lapisan-lapisan perkerasan beraspal. Alat untuk keperluan 3.4 Benda Uji Standar
tersebut adalah antara lain pahat mekanis, gergaji bermata intan, 3.4.1 Benda uji standar harus disiapkan dari contoh yang
cincin kepadatan, atau alat bor inti yang sesuai untuk tujuan mewakili campuran yang akan diuji kepadatannya sesuai
ini. Alat bor inti harus dilengkapi dengan bor dengan diameter dengan metode AASHTO T 167 atau metode lain yang diterima.
kira-kira I 00 atau 150 mm dan alat penjepit untuk mengambil
contoh. Cincin kepadatan harus mempunyai diameter dalam
kurang lebih 150 mm dan tinggi lebih pendek 6,4 mm dari tebal 3.5 Penentuan Kepadatan Benda Uji Standar yang Dipadatkan
perkerasan yang dipadatkan. di Laboratorium.
3.1.1.2 Pi ring atau wadah yang kau dan cukup besar untuk 3.5.1 Kepadatan benda standar harus dilakukan dengan
meletakkan contoh tanpa mengalami puntir setelah diambil dari metode AASHTO T. 166.
perkerasan.
3.1.2 Prosedur: 4. TINGKAT KEPADATAN PERKERASAN
3.1.2.1 M;;tode II.- Letakkan suatu bahan penyEkat di atas 4.1 Tingkat kepadatan ditentukan dengan membagi antara
lapis permukaan yang akan dihampar, dan berukuran yang kepadatan benda uji perkerasan (ya) dengan kepadatan benda
sesuai untuk mencegah pengikatan dengan lapis perkerasan uji standar laboratorium (yd.lab), yang dinyatakan dalam
yang akan dihampar, kemudian beri tanda lokasinya. Setelah persen:
penghamparan dan pemadatan perkerasan, potong dan ambil Ya
contoh berbentuk bujur sangkar dari lokasi yang yang telah Tingkat kepadatan = - - x I 00%
diberi tanda. (Lihat.Lampiran A untuk metode sejenis). yd. lab.
3.1.2.2 Meetode B- Bila contoh dibor inti, penandaan awal
lokasi tidak diperlukan. Setelah pelaksanaasn pengeboran inti
selesai, ambil contoh inti dengan alat penjepit secara hati-hati.
Jika ukuran nominal maksimum agregat perkerasan 25 mm atau
kurang, gunakan diameter I00 mm atau lebih besar. Jika ukuran
nominal maksimum agregat perkerasan lebih dari 25 mm,
gunakan dimaeter ! 50 mm.

154 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jal~;


I
SNI 03-6756-2002

I,G nm1

CATATAN: h = 6.4 mm lebipendek dari teballapis perkerasan


yang dipadatkan dimana benda uji akan diambil.

GAMBAR I
TIPIKAL CINCIN KEPADATAN PERKERASAN

LAMPIRANA

AI. PENBAMlliLAN BENDA UJI BERBENTUK Metode Cincin Kepadatan


BUJUR SANGKAR DARI PERKERASAN YANG
DIPAD ATKAN
BI. PERALATAN
A 1.1 Letakkan karton atau alumuminium foil berbentuk
B 1.1 Cincin Kepadatan - Cir1ein kepadatan harus terbuat
bujur sangkardengan panjang masing-masing sisi 300 mm pada
dari baja dengan diameter dalam kira-kira 150 rnrn dan tinggi
jalur tertentu di mana perkerasan akan dihampar.
lebih pendck ± 6,4 mrn dari tebal lapis perkerasan carnpuran
Penempatannya tidak boleh kurang dari 0,6 m, dari tepi lajur
beraspal yang telah dipadatkan. di mana henda uji akan diarnbil.
atau dari sambungan memanjang. Pastikan bahwajarak keempat
sudut persegi dengan mengukur jarak dari titik yang telah B 1.1.1. Cincin dengan tinggi sesuai keperluan dapat terbuat
ditentukan. Setelah perkerasan dihampar dan dipadastkan, paku dari pipa baja dcngan kadar karbon n:ndah tanpa sarnbungan.
seng dipasang pada keempat sudut bujur sangkar perkerasan. diameter dalarn 150 rnrn dan tcbal dinding 6A 111111.
Hal ini dilakukan untuk menandai lokasi contoh ketika dipotong B 1.1.2. Bagian bawah dinding luar cincin harus terpotong
dan diambil. rnenyudut sebesar kurang lcbih 20° (lihat Garnhar I) sarnpai
A 1.2. Den;an memakai pahat mekanis atau gergaji bemata tchal tepi bawah kira-kira 3.2 rnrn. Cincin harus dihuat
intan, buat potongan pada perkerasan yang menghubungkan scdernikian rupa hingga tepi atas dan hawah sejajar satu sarna
keempat tigik tersebut. Contoh perkerasan berukuran 300 mm lain dan tegak lurus tcrhadap dinding dalam.
x 300 mm dapat diambil dengan mudah karena ikatan bagian B 1.1.3. Dinding harus terpotong memanjang di suatu ternpat
bawah terbuat dari karton atau aluminium foil. seperti ditunjukkan pada Garnhar I. Lebar bagian yang

/Jagian 4: A.1pal. Aspal llalu llulon (AS/lUTON). /'akl'm.lil/1 .lolo11 155


SNI 03-6756-2002

terpotong kira-kira I ,6 mm. Jika potongan yang terbuka lebih B2.2. Tali dapat disambungkan pada kawat pendek yang
dari yang diinginkan, potongan dapat dikembalikan ke dimensi diikatkan pada cincin kepadatan dan dibentangkan sampai ke
yang diinginkan dengan menekan cincin yang terbuka dalam bagian di luar jalur penghamparan. Setelah mesin penghampar
sebuah penjepit. melintasi cincin kepadatan, sebelum pelaksanaan pemadatan
B 1.1.4. Lubang berdiameter kira-kira 3,2 mm harus diboar dimulai, tali dan kawat diangkat dari campuran yang belum
pada dinding cincin yang letaknya berlawanan dengan bagian dipadatkan dan diletakkan di permukaan. Setelah pelaksanaan
yang terpotong. Titik tengah lubang tersebut harus terletak kira- pemadatan selesai, tali dan kawat diangkat dari permukaan
kira 4,8 mm dari tepi atas cincin. Dengan adanya lubang ini, sampai ke lokasi cincin kepadatan dan benda uji tersebut.
kawat yang sesuai dapat disambungkan ke cincin untuk Dengan adanya kawat yang terikat dan dengan bantuan sebuah
membantu pengambilan cincin beserta benda uji dari perkerasan obeng besar, cincin kepadatan dan benda uji dapat diambil dari
yang dipadatkan. Tepi atas dan bawah, termasuk bagian yang perkerasan. Es kering pada tas plastik dapat dipakai untuk
terpotong harus dimtakan dan dihaluskan dengan gerinda atau mendinginkan campuran yang dipadatkan sebelum cincin dan
kikir yang sesuai. benda uji diambil. Setelah cincin dan benda uji diambil, material
yang dekat dengan tepi atas (di atas cincin kepadatan) yang
mungkin telah terlepas atau terganggu selama pealksanaan
B2. PROSEDUR pengambilan contoh harus dipotong dari bagian benda uji yang
B2.1 Di atas lapis pondasi atau lapis perata di mana tidak terganggu.
campuran beraspal akan dihampar pada lokasi yang diildih, B2.3. Untuk mengambil benda uji dari cincin, obeng yang
letakkan cincin kepadatan dengan tepi yang menyudut ada di kuat disiapkan ke bagian yang terpotong, kemudian dicongkel
bagian bawah tepat pa'dajalur penghamparan. Jika diinginkan, untuk melebarkan cincin dan memudahkan benda uji ke luar
selembar aluminium foil yang sedikit lebih besar dari cincin atau terdorong ke luar. Penanganan yang hati-hati harus
kepadatan, dapat diletakkan di antara cincin dan pondasi atau dilakukan sedemikian hingga benda uji yang telah dipadatkan
lapis perata. tidak akan mengalami perubahan bentuk selama pelaksanaan
pengambilan contoh.

156 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-6757-2002

METODE PENGUJIAN BERAT JENIS NYATA CAMPURAN BERASPAL DIPADATKAN


MENGGUNAKAN BENDA UJI KERING
PENETRASI JENUH

BAB I
DESKRIPSI

1.1 Ruang Lingkup. c. Berat jenis campuran beraspal dipadatkan, boleh


Metode Pengujian ini meliputi : digunakan dalam menghitung berat volume campuran.
a. Penentuan berat jenis nyata campuran beraspal
dipadatkan. 1.2 Pengertian
b. Metode inijangan digunakan untuk contoh-contoh yang Campuran Beraspal adalah campuran an tar aspal dengan
mengandung rongga udara dan/atau menyerap air lebih besar agregat dengan persentase tertentu, baik dilakukan dengan cara
2% terhadap volume seperti yang ditentukan metode ini. dingin maupun cara panas.

BAB II
KETENTUAN
2.1 Peralatan uji yang telah dipecah-pecah.
a. Peralatan Metode A. 2) Yang berbeda adalah cara penentuan berat kering benda
I) Timbangan harus memenuhi persyaratan AASHTO uji. Untuk itu diperlukan pan yang cukup besar yang dapat
M.231, dengan jenis yang sesuai berat contoh uji yang akan menampung benda uji yang telah dipecah-pecah.
diuji. Timbangan ini harus dilengkapi dengan penggantung yang 3) Oven dilengkapi dengan termostat yang dapat
dipasang pada pusat piringan untuk mengikat contoh uji pada mempertahankan suhu ( 100 ± 5)0C.
saat penimbangan Ji dalam air. Penggantung terse')ut harus
sedemikian rupa, sehingga seluruh contoh uji dapat direndam
2.2 Benda Uji
selama penimbangan berlangsung. Alat penggantung harus
sekecil mungkin untuk menghindari pengaruh gay a angkat pada Untuk metode A, B dan C. bentuk dan ukuran benda uji
saat penimbangan. adalah sebagai berikut :
2) Penangas air digunakan untuk merendam contoh uji pada a. Benda uji berupa campuran yang dipadatkan di laboratorium
saat penimbangan di dalam air. Penangas ini harus dilengkapi atau dari lapisan perkerasan aspal. Contoh dari lapis perkerasan
dengan lubang pembuang untuk mempertahankan ketinggian dapat diambil dari lapis permukaan, lapis perata atau lapis
muka ail' pada saat penimbangan. pondasi beraspal campuran panas.
3) Oven dilengkapi dengan termostat yang dapat b. Ukuran benda uji disarankan memenuhi ketentuan sebagai
mempertahankan suhu (52± 3)0C. berikut :
b. Peralatan Metode B. I) - Berbentuk silinder sebagai hasil pemadatan atau hasil
pemboran.
I) Timbangan harus memenuhi persyaratan AASHTO
M.231, denganjenis yang sesuai berat cotoh uji yang akan diuji. - Bila hasil pemotongan, panjang setiap sisinya paling
sedikit sam a atau4 kali lcbih bcsar dari ukuran agregat terbcsar.
2) Penangas air dilengkapi dengan termostat untuk
mempertahankan suhu air pada (25 ± 0,5)0C. 2) Tcbal benda uji palinga scdikit satu setcngah kali ukuran
agregat tcrbcsar.
3) Termometer mempunyai rentang (90C sampai 270C,
dengan pemb: gian ~kal 0, I 0 C. c. Benda uji yang bcrasal dari pcrkcrasan. harus diambi I
dcngan bor, gcrgaji bcrmata intan dan atau bcrmata
4) Volumcter harus dikalibrasi sampai dengan 1200 ml atau
karborondum atau dcngan cara lain yang scsuai.
sesuai dengan benda uji yang akan diuji dan tclah dikalibrasi.
Volumeter ini harus mempunyai lubang kapiler berupa pcnutup d. Sclama dan sctclah pcngambilan dari pcrkcrasan atau
berbentuk runcing. c;ctakan uji, benda uji harus dipcrlakukan dcngan hati-hati.
dengan mcnghindari tc1:jadinya tckukan dan rctakan. Benda-
5) Oven dilengkapi dengan termostat yang dapat
benda Uji disimpan di tcmpat yang dingin.
mempertahankan suhu (52± 3) 0 C.
c. Benda uji harus bcbas dari bcnda-bcnda asing. misalnya :
c. Peralatan Metode C.
bahan laburan aspal, lapis rcsap ikat. bahan pondasi. tanah.
I) Penentuan volume benda uji dengan metode C, dapat kcrtas, dan lainnya.
dilakukan dengan metode A atau metodc B. Maka pcralatan
f. Hila dipcrlukan, bcnda uji h:m1s dipisahkan dari lapis
yang digunakan cu'<Up besar, yang dapat menampung bcnda
pcrkcrasan lain. mcnggunakan gcrgaji atau pcralatan lain yang
scsuai.

1/llgillll 4 : ;\.lplll, ;\.lpal Utlllt IIIII on (t\S/11/TON ). 1'.-rl..ewswo ./alan 157


SNI 03-6757-2002

BAB III
PROSEDUR

3.1 Pcrsiapan b. Metode B.


Periksa be 1da u_ii. apakah memenuhi butir 2.2. I) Keringkan benda uji sampai berat konstan. Yang
dimaksud dengan berat konstan, adalah bila ditimbang secara
berturut-turut pada suhu pengeringan (52± 3)0C, dengan selang
3.2 Cara Pcngujian.
waktu 2jam, tid<ik berbeda lebih dari 0,05 persen. Untuk benda
a. Metode A. uji yangjenuh air, mula-mula simpan benda uji di dalam oven
I) Keringkan bcnda uji sampai bcn1t konstan. Yang selama satu malam pada suhu (52± 3) 0 C. Keluarkan benda
dimaksud dengan berat konstan. adalah bila ditimbang seeara uji, kemudian timbang dan masukkan kembali ke dalam oven.
berturut-turut pada suhu pengeringan (52± 3)°C. dengan selang Setelah 2jam di dalam oven, keluarkan lagi dan timbang. Hasil
waktu 2jam. tidak berbeda lebih dari 0,05 persen. Untuk benda penimbangan pertama dan kedua tidak boleh berbeda lebih dari
uji yang jenuh air. mula-mula simpan benda uji di dalam oven 2%. Benda uji yang baru ditumbuk dan tidak terkena udara
selama satu mal am pada suhu (52 ± 3 )0 C. Keluarkan benda yang lembab, tidak perlu dikeringkan.
uji. kemudian timb<·.ng dan masukkan kembali ke dalam oven. 2) Turunkan suhu benda uji yang beratnya sudah konstan
Setelah 2jam di dalam oven. keluarkan lagi dan timbang. Hasil tersebut sampai mencapai suhu (25 ± 5)°C, kemudian tim bang,
penimbangan pertama dan kedua tidak boileh berbeda lebih catat beratnya =A gram.
dari 0.05%. Benda uji yang baru ditumbuk dan tidak terkena
3) Rendam benda uji di dalam selama paling sedikit 10
udara yang lembab. tidak perlu dikeringkan.
me nit.
2) Turunkan suhu benda uji yang beratnya sudah konstan
4) Pada akhir dari 10 menit perendaman benda uji, isi
terse but sampai mencapai suhu (25 ± 5)0C, kemudian tim bang,
volumeter yang telah dikalibrasi dengan air suling 250C.
catat beratnya =A gram.
5) Ambil benda uji dari rendaman penangas air, segera lap
3) Ternpastkan benda uji dalam penggantung timbangan
dengan kain lembab, dan secepat mungkin timbang = B gram.
di dalam air. dan biarkan terendam antara 3 - 5 menit. Catat
Kalau ada air yang merembes dari benda uji selama
berat dalam air= C gram.
penimbangan, dianggap sebagai bagian dari benda uji yang telah
4) Keluarkan benda uji dari penggantung timbangan, jenuh tersebut.
keringkan dengan kain lap yang lembab, kemudian timbang.
6) Masukkan benda uji yang telah ditimbang tersebut ke
Catat beratny<. = I3 ,:;ram.
dalam volumeter. Diamkan di dalam volumeter paling sedikit
Untuk tujuan kepraktisan urutan pengujian tersebut, dapat I men it, pertahankan suhu air dalam volumeter pada 250C, dan
saja diubah, misalnya mula-mula timbang berat dalam air (C) tutup volumeter dengan tutupnya yang dilengkapi bentuk
keringkan dengan lap dan timbang (B). Akhirnya keringkan kerucut berlubang kapiler. Perhatikan, harus ada air yang
dalam oven (52± 3 )°C selama satu mal am, setelah berat konstan tumpah melalui lubang kapiler.
timbang pada suhu (25 ± 5)°C (A).
7) Keringkan volumeter tersebut menggunakan kain yang
5) Perhitungan menyerap air, kemudian timbang volumeter beserta isinya
= E gram. ·
(a) Berat jenis nyata = ~ Untuk tujuan kepraktisan urutan prosedur, dapat diubah
B-C misalnya sebagai berikut : Pertama timbang benda uji kering
jenuh (B), kemudian tim bang volumeter beserta isinya (E), dan
(ketelitian sampai tiga angka di belakang koma).
akhirnya timbang benda uji setelah beratnya konstan (A).
Keterangan :
8) Perhitungan
A Berat benda uji kering di uoara (gram)
A
B Berat benda uji kering permukaan di udara (gram) (a) Berat jenis nyata = - - - -
c Berat benda uji di dalam air (gram) B+D-E

B-A (ketelitian dalam tiga angka di belakang koma)


(b) Persentase penyerapan a i r = - - x 100%
B-C Keterangan :
(terhadap volume)
A Berat benda uji kering di udara (gram)
B Berat benda uji kering permukaan di udara (gram)
Bila penye•·,.pnn air lebih besar dari 0,05%, pengujian berat C Berat volumeter beserta tutup sampai penuh berisi
jenisnya harus dilakukan dengan cara Pd M-14-1998-03 air pada suhu 25oc gram.
(Metode Pengujian Beratjenis Nyata Campuran Beraspal yang
Dipadatkan dengan menggunakan Benda Uji Berlapiskan E Berat volumeter beserta tutup berisi air dan benda
Parafin). uji.

158 Bagian 4: Aspal, Aspal Balli Bwon (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6757-2002

B-A dalam oven pada suhu (I 00 ± 5) 0 C. Biarkan sampai benda uji


dapat dengan mudah dipecah-pecah menjadi butiran yang
(b) Persentase penyerapan = x I 00%
besarnya tidak lebih dari 6,4 mm ( 1/4 inci).
Air (terhadap Volume) B +D-E
4) Masukkan pan berisi benda uji yang telah menjadi
but iran terse but dalam pan oven pad a suhu (I 00 ± 5)°C sampai
Bila penyerapan air lebih besar dari 2%, pengujian berat berat konstan.
jenisnya han;s diiakukan dengan cara Pd M-14-1998-03 5) Dinginkan pan beserta isinya yang beratnya telah
(Metode Pengujian Beratjenis Nyata Campuran Beraspal yang konstan tersebut pada suhu (25 ± I )°C, kemudian tim bang.
Dipadatkan Dengan Menggunakan benda Uji Berlapiskan Tentukan berat butiran agregat dan aspal tersebut =A gram.
Paratin).
6) Perhitungan dilakukan sesuai dengan metode A atau
c. Metode C (Pengujian Cepat). metode B. Bila penyerapan air lebih besar dari 2%, engujian
I) Pengujian ini dapat digunakan untuk pengujian benda berat jenisnya harus dilakukan dengan cara Pd M-14-1998-03
uji yang tidak memerlukan penyimpanan dan mengandung (Metode Pengujian Beratjenis Nyata Campuran Yang Beraspal
sejumlah kadar air. Dengan metode ini benda uji yang diperoleh Dengan Dipadatkan Menggunakan benda Uji Berlapiskan
dengan cara pemboran dapat diuji pada hari itu juga. Paratin). ·
2) Cara pengujian pada prinsipnya sama dengan metode A
atau metode B yang berbeda adalah cara penentuan berat benda 3.3 Ketelitian.
uji kering (A).
Hasil pengujian beratjenis nyata dari benda uji duplo yang
3) Berat benda uji kering ditentuikan dengan cara sebagai dilakukan oleh penguji yang sama, tidak boleh lebih besar
berikut : Letakkan benda uji di pan yang Iebar dan telah dari 0,02.
diketahui beratnya. Masukkan pan beserta benda uji tersebut

BAB IV
LA PO RAN

Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia, 2) Asal contoh.


dengan mencantumkan ikhwal sebagai berikut : 3) Tanggal penerimaan.
a. Identitas laboratorium yang melakukan pengujian. c. Identitas personil yang melakukan pengujian.
I) Nama inst.msi laboratorium penguji. I) Nama pelaksana penguji.
2) Alamat instansi. 2) Nama penanggungjawab penguji.
3) Akreditasi. 3) Tanggal pengujian.
b. ldentitas contoh. d. Uraian jasa yang diminta dari hasil pengujian.
I) Nomor contoh.

Jlagicm 4: A.l'pal, A.l'palllcllu Jillion (t\SilUTON), l'n/..l'm.mn Jt~lcm 159


SNI 03-6757-2002

LAMPIRANA

Pengujian Berat Jenis Nyata Campuran Bcraspal Padat Menggunakan


Benda Uji Kering Permukaan Jenuh

No. Contoh Dikerjakan


Peke1jaan Dihitung
Laboratorium Digambar
Diperiksa
lVIJ!.l UlJE A

Nomor Contoh I n
---- A B Rata 1 c D Rata 1

Berat benda uji kering oven (gr) A


Berat benda uji kering pennukaan jenuh
(gr) B
Berat benda uji di dalam air (gr) c
A
Berat jenis nyata ---------------
B-C
B-A
Persen penyerapan air ----------- X 100%
B-C
METODE B

Nom or Contoh I II
- A B Rata 2 c D Rata 1
Berat benda uji kering oven (gr) A
Berat benda uji kering pennukaan jenuh
(gr) B
Berat volumeter berisi air
(25°C) (gr) D
Berat volumeter berisi air
dan benda uji (25°C) (gr) E
A
Berat jenis nyata ------------------
B+D-C
B-A
Persen penyerapan air ------------- x 100%
B+D-C

Penanggung Jawab

160 Bagicm 4: Aspal, Aspal Baru Bwon (ASBUTON), Perkerasan Jalm1


SNI 03-6758-2002

METODE PENGUJIAN KUAT TEKAN CAMPURAN BERASPAL

BAB I
DESKRIPSI
1.1 Ruang Lingkup c. Bersama sifat fisik lain. kuat tekan dapast membantu
Metode pe:-~gujian ini dimaksudkan untuk menentukan kuat menganalisa karakteristik cainpuran secara menyeluruh. Nilai
tekan campuran aspal panas yang digunakan untuk lapis kuat tekan yang diperoleh dengan cara pembebanan dan kondisi
permukaan dan lapis pondasi jalan. lingkungan tertentu dapat digunakan untuk menilai apakah suatu
campuran cukup baik digunakan sebagai bahan perkerasan
jalan.
1.2 Kegunaan. d. Nilai-nilai kuat tekan yang tercantum dalam buku AASHTO
a. Kuat tekan benda uji yang disiapkan dan diuji dengan Interim Guide Deisgn of Pavement Structures Tabel II-2 adalah
metode ini, nilai kepadatan dan kandungan rongga dapat angka yang diperoleh dengan metod eini. Nilai-nilai tersebut
digunakan untuk perencanaan campuran beraspal di adalah nilai kuat tekan terendah yang diperlukan dalam berbagai
laboratorium. kepadatan lalu lintas.
b. Metode ini menguraikan cara-cara pembuatan, pemeraman e. Metode ini dapat digunakan juga untuk campuran yang
dan pengujian benda uji yang akan dievaluasi dengan cara Pd dipanaskan ulang, namun akan diperoleh kuat tekan yang lebih
M-06-1997 -03, pengaruh kohesi campuran beraspal yang tinggi dari pada campuran tanpa pemanasan ulang. Hal ini
dipadatkan. disebabkan terjadinya perubahan kekentalan aspal.

BABII
KETENTUAN
2.1 Benda Uji buah blok baja penekan benda uji yang permukaannya
Benda uji umumnya berbentuk silinder dengan diamete I 02 diperkeras, yang satu didudukkan mati, lainnya didudukkan
mm a tau 4,0 inci dan tinggi ( 102 ± 2,5) mm atau (4,0 ± 0, I) pada sendi. Blok baja yang berkedudukan sendi dipasang untuk
inci. Telah diketahui bahwa ukuran benda uji mempengaruhi menekan bagian alas benda uji, sedang blok berkedudukan mali
hasil pengujian kuat tekan. Dimensi benda uji tidak selalu harus dipasang pada mesin sebagai tempat mendudukkan benda uji.
102 mm (4 inci), tetapi yang harus diperhatikan adalah: Permukaan kedua blok penekan tersebut harus mempunyai
diameter sedikit lebih besar dari benda uji yang mempunyai
a. Tinggi benda uji harus sama dengan diameternya, dengan ukuran terbesar. Jarak terhadap bidang datar kedua muka blkok
toleransi ± 2,5%. penekan yang masiaru harus berhadapan membentuk bidang
b. Diameter benda uji tidak kurang dari empat kali ukuran datar, dan di setiap lilik permukaannya tidak boileh melenceng
nominal agregat terbesar. dari bidang datar tersebut lebih dari 0,013 mm dan harus dijaga
c. DiamEter benda uji tidak lebih kecil dari 50 mm. dalam balaS'0,025 mm. Dalam blok yang berkedudukan sendi,
pusat bola sendi harus berimpit dengan muka dudukan.
Bagian yang bergerak dari blkok ini harus dipegang serapat
2.2 Peralatan.
mungkin terhadap dudukan bola sendi, tetapi disainnya harus
a. Cetakan dan Piston. sedemikian, sehingga permukaan dudukan dapat berputar be bas
Harus seperti yang dinyatakan dalam Gambar I. Ukuran dan lerangkat dalam sudul yang kecil ke segala jurusan.
lain dapat digunakan, tetapi diameternya paling kecil harus d. Oven.
berukuran 4 kali ukuran nominal terbesar agregat campuran
yang dicetak. '\iamnn demikian cetakan tidak boleh lebih kecil Untuk menyiapkan campuran panas. harus dapat disetel
dari 50 mm. pada suhu yang diinginkan. dari suhu ruangan sampai dengan
163°C.
b. Penyangga.
e. Alai Pemanas.
Berupa 2 buah batang baja berukuran 25 mm kali 25 nun,
dengan panjang 76,2 mm, digunakan untuk menyangga Dua macam alai pemanas untuk 2 macam penggunaan
bcrikul :
sementara cetakan-cetaRan yang sedang digunakan.
I) Digunakan untuk memanaskan panci pencampuran agregat
c. Mesin Penguji.
dan aspal pada suhu yang diperlukan yang uapat be-
Semua jenis mesin boleh digunakan, asal mempunyai rupa :
kekuatan yang cukup untuk dapat disetel secara teliti. Kecepatan
(a) Plat pcmanas kecil yang suhunya dapat diatur secara
penekanan yang diperlukan adalah I ,3 mm per men it per 25
mm tinggi ber:da uji. Karena ukuran benda uji berkisar antara menerus.
50 mm x 50 mm sampai 200 mm x 200 mm, maka mesin penguji (b) Penangas air.
harus dapat diatur dalam kecepatan 2,5 mm per menit sampai (c) Lampu infra merah.
dengan I 0 mm pe:r men it. Mesin tersebul harus mempunyai 2 (d) Oven.

/lagitl/14: Aspal. Aspal flatu /luto11 (AS/ll!TON). l'al..l'/'<1.1<111 Jalali 161


SNI 03-6758-2002

2) Digunakan untuk memanaskan pcnangas air. berupa alat Pencampuran sebaiknya dilakukan dalam pencampur
pemanas yang dapat mcmanaskan air dalam penangas tersebut mekanis. Semua tipe pencampur dapat digunakan, asal dapat
pada suhu scdikit di bawah titik didih air. Jika plat pemanas mempertahankan suhu yang diinginkan dan menghasilkan
listrik harus diiengkapi dcngan pcngatur suhu. penyelimutan yang bagus dan homogen dalam waktu 2 menit
f. Pcnangas Air. atau kurang. Mesin pengaduk harus direncanakan sedemikian
rupa, sehingga campuran tidak mengotori bilah-bilah
Sehaiknya ukman pcnangas air cukup besar. agar dapat
pengaduknya dan seluruh campuran yang diaduk dapat
menampung tiga set cetakan diameter I 00 mm dan piston.
dituangkan, termasuk aspal dan material halusnya.
g. Penangas Udara.
Pembuatan campuran dengan manual boleh dilakukan,
Harus dilengkapi alat pengukur suhu scent manual ataupun tetapi waktu pencampuran yang diperlukan untuk mendapatkan
otomatis untuk menyimpan benda uji pada suhu (25 ± I )OC penyelimutan yang baik akan lebih lama. Dan hasil
segera sehelum pengujian kuat tekan. campurannya lebih tidak seragam daripada menggunakan mesin
h. Timbangan. pencampur.
Timbangan yang sesuai dengan AASHTO M. 231-90 J. Spatula.
"Weighting De1•ices Used in The Testing
(Jf Materials" untuk Harus disediakan spatula yang cukup lentur untuk
menimbang berat contoh. membersihkan mangkuk pencampur, dan sinduk logam untuk
1. Mesin Pem:ampur. mengaduk benda uji dalam cetakan.

BAB III
PROSEDUR
3.1 Persiapan Campuran. k. Panaskan silinder cetakan, piston atas dan piston bawah
a. Setiap pencampuran hanya untuk satu benda uji. bersama-sama di dalam penangas air paling tidak selama I jam
pada suhu sedikit di bawah titik didih air, atau di dalam oven
b. Lakukan pencampuran awal dengan tujuan untuk melumuri paling tidak 2 jam pada suhu 93,30C sampai 1350C.
panci pencampur dan pengaduk. Kemudian seluruh panci dan
pengaduk harus dibersihkan dari sisa-sisa campuran dengan
spatula. Jangan membersihkan dengan kain atau dicuci 3.2 Pencetakan dan Pemeraman Benda Uji.
bersih dengan cairan pelarut, kecualijika ada perubahan bahan a. Turunkan suhu campuran segera setelah pengadukan selesai
pengikat atau setelah pengujian selesai seluruhnya. sampai mencapai suhu pencetakan yaitu ( 124 ± 2,8)°C untuk
c. Buat benda uji percobaan untuk menentukan berat bahan campuran dengan aspal atau (I 04 ± 2,8)0C untuk campuran
yang sebenarnya, yang menghasilkan tinggi benda uji yang dengan tar. Yang dimaksud suhu pencetakan adalah suhu waktu
diinginkan. Kalau perlu proses pelumuran dapat digunakan tekanan pertama pencetakan dilakukan.
untuk membuat uji cetak ini. Untuk campuran yang berasal dari lapangan, tidak lama
d. Lakukan analisa saringan terhadap setiap agregat yang akan sebelum dicetak panaskan dengan hati-hati sampai mencapai
dipakai. Dari analisa saringan tersebut dapat ·ditentukan suhu pencetakan.
banyaknya agregat agar dapat memenuhi gradasi campuran b. Letakkan piston bawah ditempatnya, kedua penyangga
yang diperlukan. disamping kiri dan kanan piston awah dan silinder cetakan di
e. Panaskan semua agregat yang t elah ditimbang sampai suhu atas penyangga mengurung piston bawah.
( 124 ± 3)0C d;,;1 adnk secara kering. c. Masukkan setengah campuran ke dalam silinder cetakan,
f. Panaskan panci pengaduk tanpa terkena api atau pemanas kemudian tusuk-tusuk dengan spatula sebanyak 25 kali, tediri
secra langsung, sampai suhu mendekati suhu agregat. dari 15 tusukan di sekeliling cetakan dan I 0 di atas campuran
g. Panaskan as pal sebanyak yang dibutuhkan campuran sampai secra merata. Selanjutnya masukkan sisa campuran ke dalam
suhu (124 ± 3)0C a tau hila digunakan tar sampai (I 07 ± 3)0C. cetakan dan tusuk-tusuk dengan spatula dengan cara yang sam a.
Tusukan harus masuk ke dalam campuran sedalam mungkin.
h. Segera setelah pemanasan aspal mencapai suhu yang Bagian atas campuran sebaiknya dibuat sedikit melengkung
diinginkan, tuangkan semua agregat yang Ielah dipanaskan ke agar memberi dudukan yang mantap pada piston atas waktu
dalam panci pengaduk yang telah dipanaskan pada f. penekanan. Kemudian pasang piston atas.
i. Letakkan panci pengaduk yang telah berisi agregat tersebut d. Tekan campuran di dalam cetakan di antara piston atas dan
di atas timbangan, kemudian tuangkan aspal yang telah piston bawah dengan tekanan awal 1.0 MPa untuk
dipanaskan pada agregat sambil ditimbang sampai berat yang mendudukkan campuran ke tepi cetakan.
diperlukan.
e. Ambit kedua batang penyangga, kemudian berikan tekanan
j. Angkat panci pcngaduk dari timbangan dan aduk agregat 20,7 MPa yang bekerja dalam 2 arah melalui piston alas dan
dan as pal secara basah selama paling sedikit 90 detik atau paling piston bawah.
lama 120 detik. Selama pencampuran untuk mempertahankan
suhu pencampuran, panci dapat diletakkan di atas pemanas f. Keluarkan campuran yang telah dicetak dari dalam cetakan
kecil. atau penangas pasir atau disinari dengan lampu infra menggunakan alat secara pelan-pelan dan kecepatan yang rata.
merah.

162 Bagian 4: Aspal, Aspal Baru Buron (ASBUTON). Perkerasan ]a/an


SNI 03-6758-2002

Perlu diketahui : batasan ASTM C-670-91 a "Practice for Preparing Precision


Campuran yang diperoleh dari pemanasan kembali and Bias Statements for Test Methods for Construction
campuran lama. tekanannya akan lebih tinggi dari pada Materials".
campuran yang sama yang dict;tak segera setelah pencampuran. Maka dari itu, hasil dari 2 pengujian yang dilakukan secra
g. Setelah dikeluarkan dari cetakan sebelum diuji, benda uji benar, tidak boleh berbeda lebih dari 407 kPa, dan beda nilai
harus diperam di dalam oven selama 24 jam pada suhu 60°C terendah dan tertinggi dari masing-masing hasil pengujian
dan setelah itu didinginkan pada suhu 25°C dalam penangas dalam perhitungan rata-rata tidak lebih dari 841 kPa.
udara selama tidak kurang dari 4 jam. Bila pengujian dilakukan b. Ketelitian beberapa laboratorium.
lebih dari 24 jam sctelah pemeraman di dalam oven, benda- Telah diketahui bahwa standar deviasi dari satu hasil
benda uji harus dilindungi dari udara terbuka dengan pengujian dari beberapa laboratorium adalah 372 kPa. Yang
membungkusnya rapat-rapat atau dalam wadah yang kedap dimaksud satu hasil pengujian adalah rata-rata dari paling sedikit
udara. pengujian kuat tekan 3 benda uji. Maka dari itu hasil2 pengujian
yang dilakukan secara benar dari laboratorium yang berbeda
3.3 Pelaksanaan Pengujian Kuat Tekan. terhadap bahan yang sam a tidak boleh berbeda lebih dari I ,053
kPa.
a. Tentukan beratjenis nyata masing-masing benda uji dengan
cara Pd M-31-1998-03 Metode Pengujian Berat Jenis Nyata
Campuran Beraspal Dipadatkan Menggunakan Benda Uji 3.5 Perhitungan.
Kering Permukaan Jenuh.
Beban Vertikal Maksimum
b. Lakukan pengujian terhadap benda uji dengan tekanan aksial Kuat tekan =
tanpa tekanan-tekanan sam ping dengan kecepatan I ,3 mm per Luas Penampang Benda Uji
menit per 25 mm tinggi benda uji. Untuk benda uji yang
tingginya I 00 mm gunakan kecepatan 5.1 mm per me nit. dinyatakan dalam Pascal.
I) setiap kadar aspal harus dibuat 3 benda uji.
3.4 Ketelitian. 2) Nilai kuat tekan dihitung dengan rata-rata kuat tekan paling
sedikit 3 benda uji.
a. Ketelitian seorang teknisi laboratorium.
3) Harus dicatat :
Telah diketahui bahwa standar deviasi dari satu hasil
pengujian adalah 145 kPa. Yang dimaksud dengan satu hasil
pengujian adalah rata-rata dari paling sedikit pengujian kuat (I) Beratjenis benda uji.
tekan dari 3 benda uji. Angka 145 kPa tersebut sesuai dengan (2) Tinggi diameter benda uji.

BAB IV
LAPORAN

Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2. Laboratorium yang melakukan pengujian.
dengan mencantumkan hal-hal sebagai berikut : (I) Tanggal pengujian.
I. ldentitas Benda Uji. (2) Nama teknisi penguji.
(I) Nama pekerjaan. (3) Nama penanggung jawab pengujian.
(2) Jumlah contoh. 3. Hasil pengujian.
(3) Nomor Contoh/Ukuran. 4. Kelainan dan kegagalan selama pcngujian.
(4) Sumber Contoh.
(5) Jenis Contoh.

/lag ian 4 : 1\.lpal, A.\'l'alllalu flllltm ( AS/lUTON ). l'crknasan ./alan 163


SNI 03-6758-2002

LAMPIRANA

Formulir Isian :
Formulir !sian Tgl pengujian
Jumlah contoh Tgl selesai
Nomor contoh Nama Teknisi
Sumber contoh
···.············
Jenis contoh

Mctode Pengujian Berat Jenis Nyata

No. URAIAN HASIL PENGUJIAN


- - 1 2 3
I. Berat eontoh kering di udara (A gram) ........... ........... ...........
2. Berat eontoh dalam air (B gram) ........... ........... ...........
3. Be rat eontoh kering permukaan jenul ........... ........... ...........
· vc gram)
Metode Pengujian Kuat Tekan Campuran Beraspal

BENDA UJI HASIL PENGUJIAN (kPa)


No. Tinggi Diameter Nominal (em) 1 2 3 Rata 1.
(em)
1. ......... ······················ ....... ......... .......... ........
2. ......... ...................... ....... ········· ...... ......

Penanggung jawab
Pengujian,

( ..................... )

164 Bagian 4: Aspal. Aspal Balu Buwn (ASBUTON). Perkerasan Ja/an


SNI 03-6758-2002

~- ].9S- -.005 0
I'LVNJllf FACE
rootSTEEL HAifOEit
IJ GRINO

~-·:u -.:~'
....

\• UO"" : : : o-~t!_.l
~
~rJo-l 1 1
I· "lo
CYLINO(R fiOt 0 C If
·I lltJJ5T££L

GAMBARI
CETAKAN DAN PISTON BESERTA TOLERANSINYA

/lagittll4 · A'J'lll. ri.~J•al /lalu /11/loii(.·\S/I/·TO.'V!. l'al..c·ru.''"'./"1'"' 165


SNI 03-6828-2002

METODE PENGUJIAN PENGENDAPAN ASPAL EMULSI


BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.3 Pengertian
1.1.1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Met ode Pen gu.i ian Pengendapan Aspal Emu lsi dimaksudkan I) aspal emulsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
schagai acuan dan pegangan dalam pelaksanaan pengujian mendispersikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dengan
pengcndapan aspal emulsi di laboratorium. bantuan bahan pcngemulsi;
1.1.2 Tujuan 2) aspal emulsi kationik adalah aspal emulsi yang bermuatan
Tujuan metode ini adalah untuk menentukan persentase positif; ,
aspal emulsi yang mengendap .. 3) aspal emulsi anionik adalah aspal.emulsi yang bennuatan
negatif;
1.2 Ruang Lingkup 4) pengendapan aspal emulsi adalah proses terjadinya
pengendapan aspal emulsi.
Metode pengujian ini membahas tentang ketentuan-
kctentuan, cara uji as pal emulsi jenis anionik dan kationik untuk
mencntukan pcrsentasi aspal emulsi yang mengendap selama
I hari a tau 5 hari.

BABII
KETENTUAN-KETENTUAN
2.1 Umum D
F = X 100% ...................................................... (2)
2.1.1 Benda Uji. c
Benda uji harus dibuat duplo. % pengendapan =F-E ................................................ (3)
2.1.2 Peralatan
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi sesuai Keterangan :
ketentuan yang berlaku. E =
% residu bagian atas;
2.1.3 Penangg•Jngjawab pengujian F = % residu bagian bawah;
Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi A = berat contoh bagian atas (gram);
tanda tangan serta tanggal yang jelas. B = berat residu bagian atas (gram);
C = berat contoh bagian bawah (gram);
D =
berat residu bagian wah (gram).
2.2 Teknis
2.2.1 Benda Uji 2.2.4 Hasil Uji
Benda uji adalah aspal emulsi sebanyak 500 ml yang telah Persyaratan hasil uji aspal emulsi untuk pengendapan I hari
dikocok hingga merata. Jumlah benda uji yang diperlukan 2 dan 5 hari adalah sebagai berikut :
buah x 500 mi.
1) Perbedaan hasil duplo dari seorang pelaksana tidak boleh
2.2.2 Peralatan
melebihi:
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut :
I) gelas ukur kapasitas 500 ml dengan skala 5 ml, 2 buah; Pengendapan, % berat perbedaan
2) pipet gondok kapasitas 60 ml;
3) oven dengan pengatur suhu (163- 3)/C; 0- 1,0 0,4% berat
4) gelas kimia kapasitas 400 ml, diameter 95 mm, 4 buah; di atas 1,0 5% dari rata-rata
5) pengaduk batang kaca 4 buah;
6) neraca dengan kapasitas (500- 0,1) gram 2) Pe':bedaan hasil dari 2 orang pelaksana tidak boleh me-
lebihi:
2.2.3 Perhitungan
Rumus perhitungan yang digunakan adalah sebagai
beriku't: Pengendapan, % berat perbedaan
B 0- 1.0 0,8% berat
E = A X iOOo/o ...................................................... (I)
di atas 1,0 I0% dari rata-rata

166 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6828-2002

BABIII
CARA UJI

I. Masukkan benda uji ke dalam 2 gelas kimia masing-masing 7) Ambil sisa benda uji dalam gelas ukur sebanyak 390 ml
500ml; dengan pipet secara hati-hati tanpa mengganggu bagian
2. Tutup gel as kimia yang berisi benda uji dan disimpan tanpa bawahnya dari masing-masing gelas ukur;
tersentuh pada temperatur ruang selama I atau 5 hari; 8) Aduk sisa benda uji yang masih tertinggal di dalam gclas
3) Pindahkan bagian atas benda uji ke dalam gelas kimia ukur;
scbanyak 55 ml dengan pipet secara hati-hati tanpa mengganggu 9) Masukkan bcnda uji pada butir 8 ke dalarn gel as kimia yang
bagian bawahr.ya: sudah ditimbang sebanyak 50 gram (C gram):
4) Aduk benda uji pada butir 3 hingga merata; I O)Tentukan residu as pal emu lsi bagian bawah sesuai SK SNI
5) Timbang bcnda uji scbanyak 50 gram (Agram)dalam gelas M-08-1994-03 tentang Mctode Pengujian Residu Ernulsi
kimia yang telah diketahui bcratnya; Dengan Cara Penguapan.
6) Tentukan residu aspal emulsi benda uji bagian atas tersebut II) Hi tung persentase pengendapan sesuai rum us perhitungan
sesuai SK SNI M-08-19lJ4-03 ten tang Metode Pengujian Residu pada BAB II butir 2.2.3.
Aspal Emulsi Dengan Cara Penguapan (B gram);

BABIV
LAPORANUJI

Laporan hasil pengujian dicatat dalarn formulir yang tersedia 4.2 Laboratorium yang mclakukan pcngujian :
dengan rnencanturnkan ihwal sebagai berikut :
I) nama pelaksana pengujian;
4.1 ldentitas contoh :
2) nama pcnanggungjawab pengujian:
I) nornor contoh;
3) tanggal pcngesahan;
2) narna/jenis contoh:
4.3 Hasil Pengujian :
3) contoh dari;
Laporkan hasil pengujian sarnpai satu angka di belakang
4) tanggal pengujian; kama dari hasil rata-rata 2 pengujian.
4.4 Kelainan dan kcgagalan selama pengujian.

/Jag ian 4 : A spa/, Aspai/Jatu Jlutcm ( ASBUTON ). Pakna.wn .!a/em 167


SNI 03-6828-2002

LAMPIRANA

Contoh Formulir Isian


Nomor contoh I Nama Pelaksana
Nama/jenis contoh CSS IH Penguji TUTI R.
Contoh dari PT HP Nama Penanggung
Tgl. pengujian 29-11-1992 Jawab Pengujian Ir. TJITJIK WS.
Tgl. Pengesahan 30-11-1992

PENGUJIAN PENGENDAPAN ASPAL EMULSI


1 (satu) HARI

BAGIANATAS I II

Gclas kimia + batang pengaduk + contoh 113.2 gram 108.,4 gram Pemanasan
Gelas kimia + batang pengaduk 63.2 gram 58.4 gram
163°C
Berat contoh (A) 50 gram 50 gram
Gelas kimia + batang pengaduk + residu 93.6 gram 89.0 gram
Gelas kimi.1 + batang pengaduk 63.2 gram 58.4 gram

Berat residu (B) 30.4 gram 30.6 gram


% Residu bagian atas (E)= B/A x 100% 60.8% 61.2%

BAGIAN BAWAH I II

Gelas kimia + batang pengaduk + contoh 109.3 gram 114.2 gram Pemanasan
Gelas kimia + batang pengaduk 59.3 gram 64.2 gram
1630C
Berat contoh (C) 50 gram 50 gram
Gelas kimia + batang pengaduk + residu 89.9 gram 95.1 gram
Gelas kimia + batang pengaduk 59.3 gram 64.2 gram
Berat residu (D) 30.6 gram 30.9 gram

% Residu bagian bawah (F) = DIC x I 00% 61.2% 61.8%

Pengendapan I hari/5 hari = F - E 0.4% 0.6%

Penanggung jawab penguji Pelaksana

Ir. TJITJIK WS. TUTI R.

168 Bagian 4: Aspa/, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 03-6828-2002

LAMPIRANA

Contoh Formulir Isian


Nomor contoh Nama Pelaksana
Nama/jenis contoh CSS IH Penguji DIAN
Contoh dari PTHP Nama Penanggung
Tgl. pengujian 03-10-1992 Jawab Pengujian Ir. TJITJIK WS.
Tgl. Pengesahan 05-10-1992

PENGUJIAN PENGENDAPAN ASPAL EMULSI


5 (lima) HARI

BAGIANATAS I II

Gelas kimia + batang pengaduk + contoh 105.4 gram 105.4 gram 113.4 gram
Gelas kimia + !J'ltang pengaduk 55.4 gram 63.4 gram
Pemasangan
Berat contoh (A) 50 gram 50 gram 163°C
Gelas kimia + batang pengaduk + residu 79.6 gram 97.3 gram
Gelas kimia + batang pengaduk 55.4 gram 63.4 gram

Berat residu (B) 24.2 gram 23.9 gram

% Residu bagian atas (E)= B/A x 100% 48.4% 47.8%

BAGIAN BAWAH I II

Gelas kimia + batang pengaduk + contoh 115.2 gram 108.6 gram Pemanasan
Gelas kimia + batang pengaduk 65.2 gram 58.6 gram
J63oc
Berat contoh (C) 50 gram 50 gram
Gelas kimia + batang pengaduk + residu 91.6 gram 84.9 gram
Gelas kimia + batang pengaduk 65.2 gram 58.6 gram

Berat residu (D) 26.4 gram 26.3 gram

% Residu bagian bawah (F)= D/C x I 00% 52.8% 52.6%

Pengendapan I hari/5 hari = F- E 4,4% 4,8%

Penanggungjawab pengujian Pelaksana

Ir. TJITJIK WS DIAN

Catatan:
Pemeriksan harus diulangi karena :
Perbedaan dari 2 hasil > 5% dari hasil rata-rata (0,4% > 0,23)

Hasil : I. 4.'~ <i rata-rata 4.6


n. 4.8 a 0.4
5 23
X 4.fi 0,23
100 100

/Jagian 4: Aspa/, Aspa/ flatu lluton (ASBUTON). f'erkera.\'lltl ./alan 169


SNI 03-6829-2002

METODE PENGUJIAN KADAR RESIDU ASPAL EMULSI


DENGAN CARA PENGUAPAN
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.3 Pengcrtian
1.1 . I Maksud Yang dimaksud dengan :
Metode Pengujian Kadar Residu Aspal Emu lsi Dengan Cam I) aspal emu lsi adalah aspal cair yang dihasilkan dcngan cara
Penguapan dimak~un sebagai acuan dan pegangan dalam mcndispcrsikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dcngan
pelaksanaan pengujian kadar residu dalam aspal emu lsi dengan ~antu bahan pengemulsi;
cam penguapan di lahoratorium. 2) aspal emulsi kationik adalah aspal cmulsi yang bermuatan
1.1.2 Tujuan positif;
Tujuan metode ini adalah mcmperoleh kadar rcsidu aspal 3) aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang bcrmuatan
emulsi dengan cant penguapan, untuk digunakan dalam negatif;
perencanaan di lapangan. 4) Residu aspal emulsi adalah sisa aspal yang diperoleh dengan
cara penguapan pada suhu 163°C selama 3- jam.
1.2 Ruang Lingkup
Metode pengujian ini membahas tentang ketcntuan-
ketentuan dan cara uji aspal emu lsi jenis kationik dan anionik.
BABII
KETENTUAN-KETENTUAN
2.1 Umum 2) pengaduk batang kaca 3 b~l!ang;

2.1.1 Benda Uji. 3) neraca dengan kapasitas (500 ± 0.1) gram;


Benda uji harus dibuat 3 buah. 4) oven yang mempunyai pengatur suhu untuk pemcriksaan
2.1.2 Peralatan. pada temperatur ( 163 ± 3 )OC;
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi sesuai 5) saringan No. 50 (0,30 mm);
ketentuan yang berlaku. 6) pan terbuat dari logam anti karat.
2.1.3 Penanggungjawab Pengujian. 2.2.4 Perhitungan.
Pada lap01an hasil uji nama penanggung jawab hasil uji Rumus-rumus yang digunakan adalah sebagai berikut :
harus ditul is dan dibubuhi tanda tangan serta tanggal yangjelas. Kadar Residu :
(C-A)
2.2 Teknis X 100% (I )
2.2.1 Contoh Uji. (B-A)
Contoh uji adalah aspal emu lsi tidak kurang dari 200 gram
yang telah diaduk hingga merata. Keterangan :
2.2.2 Benda Uji. A = berat gelas kimia + batang pengaduk
Benda uji diambil dari contoh uji sebanyak 3 buah masing- B = berat gelas kimia + batang pengaduk + contoh
masing 50 gmm. C = berat gelas kimia + batang pengaduk + residu
2.2.3 Peralatan. 2.2.5 Hasil Uji.
Peralatan yang dig•Jnakan adalah sebagai berikut: Kadar residu dihitung dari rata-rata 3 hasil pengujian dan
I) gelas kimia kapasitas 400 ml, diameter 95 mm, 3 buah; dapat dilakukan untuk pengujian lanjutan.

BABIII
CARAUJI
Pengujian kadar residu aspal emu lsi dengan cara penguapan, 2) masukkan benda uji sebanyak (50 ± 0,1) gram ke dalam
dilakukan sebagai berikut : masing-masing gelas kimia yang berisi batang pengaduk
I) tim bang gel as kimia dan batang pengaduk sebanyak 3 set A (B gram);
gram: 3) masukkan ke dalam oven pada suhu ( 163 ± 3)°C selama
:Zjam;

170 Bagian4: Aspal, Aspal Batu But6n (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6829-2002

4) kcluarkan benda uji dari oven, aduk hingga merata; 7) timbang gelas kimia berisi rcsidu dan batang pengaduk
5) masukkan kcmb'lli benda uji ke dalam oven selama I jam; (C gram);
6) keluarkan kembali bend~ uji dan biarkan dingin pada suhu 8) hi tung kadar residu dengan rum us perhitungan I), pada
ruang: Bab II ayat 2.2.4.

BABIV
LAPORANUJI

Laporan hasil pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 4.2 Laboratorium yang melakukan pengujian :
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : I) nama pelaksana penguji;
2) nama penanggungjawab pengujian;
4.1 ldentitas contoh : 3) tanggal pengesahan;
I) nomor contoh;
2) narna/jenis contoh: 4.3 Hasil Pengujian
3) Contoh dari; Laporan hasil pengujian sampai dua angka dibelakang
4) tanggal pcngujian; korna.

4.4 Kelainan dan kegagalan sclama pengujian.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

polimer yang tahan panas berbentuk pipih polismen


penadah saringan pan
logarn anti karat stainless steel
tiga kali trip/a
dispersi dispersion

/Jagitm 4 : Aspal, Aspal Batu But on ( ASBUTON ). Perkera.wm ./alan 171


SNI 03-6829-2002

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Contoh Formulir Isian


Nomor contoh I Nama Pelaksana
Nama/jenis contoh CSS Penguji DIAN
Contoh dari PT HP Nama Penanggungjawab
Tgl. Pengujian 10-06-1993 Pengujian Ir. TJITJIK WS.
Tgl. Pengesahan 15-06-1993

Berat (gram)
PEMERIKSAAN Suhu
1 2 3

Berat gelas kimia 172 167 182


+ pengaduk + contoh (B)

Benll gelas kimia 122 117 132


+ pengaduk (A)

Berat contoh 50 50 50

Berat gelas kimia 152,1 147.2 162,1


+ pengaduk + residu (C)

Berat residu (C) - (A) 30,1 30,2 30,1

KADAR RESIDU :
(C-A)
60.2 60.4 60.2 163°C
X 100%
(B -A)

PenanggungjawaQ penguji Pelaksana

Ir. TJITJIK WS. DIAN

172 Bagian 4: .-\spal. A.(plll Bmu Ruton (ASBUTV!I,'J. Perkerasan ]alan


SNI 03-6830-2002

METODE PENGUJIAN KERUSAKAN CAMPURAN ASPAL


EMULSI DENGAN SEMEN
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.2 Ruang Lingkup
I. I. I Maksud Metode pengujian ini membahas tentang ketenluan-
Metode Pengujian Kerusakan Campuran Aspal Emulsi ketentuan, cara pengujian jenis aspal emulsi kationik dan
Dengan Semen dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan anionik tipe lambat mengendap.
dalam pelaksanaan pengujian campuran aspal emulsi dengan
semen di laboratorium. 1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan Yang dimaksud dengan :
Tujuan metode ini adalah untuk menentukan persentase I) aspal emulsi adalah as pal cair yang dihasilkan dengan cara
kerusakan campuran aspal emulsi dengan semen, sehingga mendispersikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dengan
dapat digunakan untuk perencana dan pelaksana pembangunan bantuan bahan pengemulsi;
jalan.
2) aspal emulsi kationik adalah as pal emu lsi yang bermuatan
positif;
3) aspal emulsi anionik adalah aspal emu lsi yang bermuatan
negatif.

BABII
KETENTUAN-KETENTUAN

2.1 Umum 2.2.4 Bahan


2.1.1 Benda Uji. I) semen portland I 00 gram;
I) benda uji harus dibuat duplo; 2) air suling 500 mi.
2) pengujian dilakukan pada suhu ruang. 2.2.5 Perhitungan
2. 1.2 Peralatan. I) jumlah air yang ditambahkan :
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi sesuai RxA
ketentuan yang berlaku. X 100%=55% ................................. (1)
2.1.3 Penanggungjawab Pengujian A+X
Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi
tanda Iangan scria H•nggal yang jelas.
dimana:

2.2 Teknis
R = kadar residu dari penyulingan atau penguapan
(gram);
2.2.1 Contoh Uji A = berat henda uji (gram);
Contoh uji adalah aspal emulsi tidak kurang dari 250 gram X jumlah berat air suling yang ditambahkan (gram).
yang telah diaduk hingga merata.
2) % campuran aspal emulsi dan semen :
2.2.2 Benda Uji
B
Benda uji adalah aspal emulsi yang diambil dari contoh uji
sebanyak (I 00 ± 0, I) gram. Y=- X 100% ................................................... (2)
2.2.3 Peralat<\11 c
dimana:
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut :
I) saringan no. 80 (0, 177 mm) dan no. 14 (I ,60 mm); Y perscn campuran aspal crnulsi dan semen;
2) wadah logam kapasitas 500 ml; B = bcrat residu emulsi yang tcrtahan saringan no. 14;
3) batang pengaduk logam berdiameter 13 mm; C = berat benda uji (gram).
4) gelas ukur kapasitas 250 ml; 2.2.6 Hasil Uji.
5) timbangan kapasitas (500 ± 0, I) gram; Batas hasil uji adalah sebagai bcrikut :

6) oven untuk !:uhu kerjn ( 163 ± 3)0C:


7) loyang.

IJaRian 4: Aspol. Aspol /Jo/11 /Juton (ASUUTON). Pakem.IWI Jalan 173


SNI 03-6830-2002

I) perbcdaan hasil duplo dari seorang pclaksana pengujian 2) perbedaan hasil pemeriksaan dari 2 orang pelaksana
tidak bolch mclcbihi : pengujian tidak boleh melebihi :

Campuran semen (% berat) Perbedaan Campuran semen(% berat) Perbedaan

0-2 0,2 0-2 0,4

BAB III
CARA UJI

3.1 Persiapan 5) aduk campuran pad a butir 4 dengan batang pengaduk sccara
Tcntukan residu penguapan sesuai SK SNI M-08-1994-03 mcmutar dengan kecepatan ± 60 rpm;
tcntang Metode Pengujian Kadar Residu Aspal emulsi dengan 6) tambahkan lagi air suling sebanyak 150 ml setelah l menit
Cara Pcnguapan, atau residu pcnyulingan scsuai SK SNI M- diaduk;
16-1993-03 lentang Mctode Pengujian Kadar Residu Aspal 7) aduk kembali setelah 3 menit;
Emulsi dengan Pcnyulingan.
8) tuangkan campuran melalui saringan No. 14 dan loyang
yang sebelumnya telah ditimbang;
3.2 Pelaksanaan Pengujian 9) cuci panci pencampur dengan air suling hingga semua
I) saring semen yang akan digunakan dengan saringan no. 80; campuran bersih dan tuangkan kembali ke dalam saringan;
2) tim bang semen scbanyak (50± 0, I) gram ke dalam panci 10) bilas saringan dengan air suling yang dialirkan dari
logam: ketinggian 15 em hingga air yang mengalir jernih;
3) tambahkan X gram air ke dalam contoh uji A gram, sehingga II) masukkan saringan dan penadahnya ke dalam oven pad a
residu menjadi 55%; suhu ( 163 ± 3)0C hingga mencapai berat tctap (B gram);
4) ambi I (I 00 ± 0, I) bend a uji dari butir 3 dan masukkan ke 12) hi tung kadar campuran aspal emu lsi dengan semen sesuai
dalam wadah logam yang berisi semen (C gram); perhitungan 2.2.5 butir 2).

BABIV
LAPORANUJI

Laporan hasil pcngujian dicatat dalam formulir yang tersedia 4.3 Hasil Pengujian
dengan mencantumkan ihwal sebagai berikut : Laporkan hasil pengujian sampai satu angka di belakang
4.1 ldentitas contoh : koma dari hasil rata-rata 2 pengujian tersebut di atas.
I) nomor contoh;
2) nama/jenis contoh; 4.4 Kelainan dan kegagalan selama pengujian.
3) pekerjaan dari;
4) tanggal pengujian.
4.2 Laboratorium yang melakukan pengujian :
I) nama pelaksana penguji;
2) nama penanggungjawab pengujian;
3) langgal pengesahan.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Aspal emulsi jenis kationik yang lambat mengendap cathionik slow setting
dua kali dupio
loyang pan

174 Bagian 4: Aspa/, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 03-6830-2002

LAMPIRANB
LAIN-LAIN

Contoh Formulir Isian


Nomor contoh I Nama Pelaksna
Nama/jenis contoh CSS IH Penguji TUTI R.
Pekerjaan dari PT. HP Nama Penanggungjawab
Tgl. pengujian 25-11-1992 Pengujian Ir. TJITJIK WS.
Tgl. Pengesahan 27-11-1992

PENGUJIAN CAMPURAN SEMEN DENGAN ASPAL EMULSI

Berat aspal emulsi (C) 100 gr 100 gr


Berat semen 50 gr 50 gr

Berat saringan + loyang + residu 892,4 gr 1325,6 gr suhu: 1630C


Beral saringan + loyang 892,3 gr 1325,5 gr
Berat residu (B) - 0,1 gr 0,1 gr

B
% residu = - X 100% = 0,1% 0,1%
c
% pemisahr n = 54,9% 54,9%
55-% residu

Penanggungjawab penguji Pelaksana pengujian

Jr. TJITJIK WS TUTI R.

Bagian4: Aspa/, Aspal Batu Bulon (ASBUTON), Pakem.\"1111 Jalali 175


SNI 03-6831-2002

METODE PENGUJIAN PELEKATAN ASPAL EMULSI


TERHADAP AGREGAT M-50

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan terhadap agregat tipe mengendap lambat dan tipe mengendap
1.1.1 Maksud sedan g.
Metode Penguj:an Pendekatan Aspal Emulsi Terhadap
Agrcgat M-50 dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam 1.3 Pengertian
pelaksanaan pengujian pclckatan as pal emu lsi terhadap agregat · Yang dimaksud dengan :
di laboratorium. I) aspal emu lsi adalah aspal cair yang dihasilkan dengan cara
1.1.2 Tujuan mendispersikan aspal keras ke dalam air atau sebaliknya dengan
Tujuan metode ini adalah untuk menentukan persentase bantuan bahan pengemulsi;
pelekatan uspal emulsi terhadap agregat, sehingga berguna bagi 2) pelekatan aspal emulsi terhadap agregat standar, adalah nilai
perencana dan pelaksana di lapangan. persentase permukaan agregat standar yang dilapisi aspal
emu lsi;
1.2 Ruang Lingkup
3) agregat standar adalah batu kapur yang nilai keausannya
Mctode pengujian ini membahas tentang ketentuan- maksimum 25%.
ketentuan, bcnda uji, bahan, cara uji pelekatan aspal emulsi

DAB II
KETENTUAN-KETENTUAN

2.1 Umum I) bersih dan kering sesuai ketentuan;


2.1.1 Bahan 2) lolos saringan 3/4 inchi ( 19.05 mm) dan tertahan pada
Bahan yang digunakan adalah agregat standar. saringan 1/4 inchi (6,35 mm);
2.1.2 Peralatan 3) nilai keausan maksimum 25%.
Peralatan yang digunakan harus sudah dikalibrasi sesuai 2.2.3 Peralatan
ketentuan yang berlaku. Peralatan yang dipergunakan adalah sebagai berikut:
2.1.3 Penanggungjawab Pengujian I) saringan 3/4 inchi (19,05 mm);
Nama penanggungjawab hasil uji harus ditulis dan dibubuhi 2) saringan 1/4 inchi (6,35 mm);
tanda tangan serta tanggal yang jelas. 3) spatula dengan panjang 203 mm;
4) wadah logam kapasitas lebih kurang 1000 ml;
2.2 Teknis 5) timbangan kapasitas ( 1000 ± I) gram.
2.2. I Benda Uji 2.2.4 Pengamatan
Benda uji adalah contoh aspal emulsi homogen sebanyak Pengarnatan dilakukan secara visual, yaitu : Pelekatan aspal
35 gram. emulsi terhadap agregat dinilai baikjika persentase pcrrnukaan
2.2.2 Bahan agregat standar dilapisi aspal emu lsi ;;:: 80%.
Bahan yang digunakan adalah agregat standar tidak kurang
dari 465,00 gram dengan ketentuan sebagai berikut :

BAD III
CARAUJI

Lakukan pengujian dengan tahapan sebagai becikut : 4) aduk dengan spatula hingga merata sclama 3 menit;
I) tim bang agregat standar sebanyak (465 ± 0,1) gram; 5) amati secara visual persentase permukaan agregat yang
2) rnasukkan agregat standar ke dalam wadah logam; dilapisi aspal emulsi.
3) tuangkan benda uji sebanyak (35 ± 0,1) gram ke dalam
wadah logam;

176 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6831-2002

BABIV
LAPORANUJI

Laporan hasil pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia 2) laboratorium yang melakukan pengujian :
dengan mencantumkan hal-hal sebagai berikut: (I) nama pelaksana pengujian;
I) identitas contoh : (2) nama penanggungjawab pengujian;
(I) nomor contoh; (3)tanggalpengesahan.
(2) nama/jenis contoh; 3) hasil pengujian;
(3) contoh dari; 4) kelainan dan kegagalan selama pengujian.
(4) tanggal pengujian

. LAMPIRANA
LAIN-LAIN

Formulir lsian
Nomor Contoh I Nama Pelaksana
Nama/jenis Contoh CMS Penguji TUTIR.
Contoh dari PT.HP Nama Penanggungjawab
Tgl. Pengujian 15-09-1993 Pengujian Jr. TJITJIK W.S.
Tgl. Pengesahan 17-09-1993

PENGUJIAN MELEKAT ASPAL EMULSI TERHADAP AGREGAT ATAU BATUAN

Pembacaan waktu

Pemeriksaan Mulai Jam 08.30


Selesai Jam 08.40

Hasil pengamatan :
Permukaan agregat yang dilapisi: 85% =baikljelek.

Catatan:

Penanggung Jawab Pelaksana

lr. TJITJIK WS. T UTI R.

Bag ian 4 : A spa/, A.1·pa//Jatll /Jutcm ( ASIJ UTON ). l'erkera.wm Jala11 177
SNI 03-6831-2002

METODE PENGUJIAN KANDUNGAN BAHAN


AN-ORGANIK ATAU LABU DALAM ASPAL

I. Ruang Lingkup 4. Prosedur


1.1 Metode ini dimaksudkan untuk mencntukan kandungan 4.1 Tim bang contoh scberat 2-5 gram dengan kctelitian sampai
bahan mineral dalam aspal padat, semi padat atau cair. miligram terdekat dalam cawan yang telah ditimbang. Panaskan
secarapcrlahan untuk menghilangkan bahan-bahan yang mudah
terbakar, tanpa menimbulkan percikan material sampai aspal
2. Peralatan
memijar. Lanjutkan pcmanasan secukupnya untuk
2.1 Pcralatan yang digunakan adalah scbagai berikut : mempertahankan pembakaran. Bila semua bahan-bahan yang
2.1.1 Cawan clengan pcnutup, kapasitas 500-100 ml yang mudah menguap sudah terbakar, scmua karbon bebas dapat
tcrbuat dari bahan platina. porselen atau silika. dipijarkan dengan nyala api atau dalam tungku perapian sampai
2.1.2 Pembakar gas. semua karbon hilang. ·
2.1.3 Timbangan anal isis, kapasitas 50 gram dengan ketelitian 4.2 Dinginkan dalam desikator kemudian timbang. Ulangi
sampai 0,001 gram. pemanasan sampai berat yang diperoleh konstan. Pcnimbangan
contoh dan cawan harus sesuai dcngan teknik kuantitatif yang
2.1.4 Desikator.
telah ditentukan.
4.3 Bila benda uji disiapkan menurut persiapan contoh sesuai
3. Persiapan Contoh dengan butir 3.1.1, maka larutan yang mengandung as pal harus
3.1 Contoh harus mewakili bahan yang diuji. Apabila bahan diuapkan, kemudian aspal dibakar dan berat abu digabungkan
diperkirakan mengandung air lebih dari 2% maka keringkan dengan abu dari residu.
dengan cara penyulingan sesuai AASHTO T 83 (Dehydration 4.4 Bila di dalam abu terdapat bahan karbohidrat, maka abu
of Oil Type Preservatives) sebelum pengujian. Apabila harus dibasahi dengan beberapa tetes larutan Amonium
bahannya keras clan rapuh, lakukan penggerusan dan Karbonat, kemudian keringkan pada suhu I 00°C dan pijarkan
pengeringan di bawah suhu penguapan aspal. sampai merah selama beberapa menit. Selanjutnya dinginkan
3.1.1 Pengujian untuk menentukan kadar as pal sesuai SNI 06- dan timbang.
2438-1991 dapat juga digunakan untuk menentukan kandungan
bahan organik asalkan semua bahan yang tidak larut telah
;;. Perhitungan
dituangkan ke dalam cawan Gooch.
Kandungan bahan anorganik atau abu adalah berat total abu
(termasuk abu dalam filtrat) dibagi berat contoh kali I 00%,
dinyatakan dalam persen.
Berat Total Abu
Kandungan abu = x I 00%
Berat Contoh Filtrat

178 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-6834-2002

METODE PENGUJIAN KONSISTENSI ASPAL DENGAN


CARAAPUNG
I. DESKRIPSI b. Tabung Penutup
Ta6ung penutup (Gam bar 1) dapat dibuat dari kuningan dan
1.1 Ruang Lingkup sesuai dengan persyaratan berikut :
Metode pengujian ini membahas ketentuan dan cara
pengujiarr untuk menentukan konsistensi aspal dengan cara Minimum Normal Maksimum
apung.
Berat tabung penutup. g 9,60 9,80 10,00
1.2 Pengertian Tinggi tabung penutup, mm 22,30 22.50 22.70
Konsistensi aspal dengan cara apung adalah kekentalan Diameter dalam bagian
aspal yang dinyatakan dengan waktu yang diperlukan sejak bawah, mm 12.72 12,82 12,92
penempatan alat pengapung di atas permukaan air hingga air
Diameter dalam bagian
menembus benda uji dan masuk ke dalam alat pengapung. 9,65 9.70 9,75
atas. mm

1.3 Prinsip
Pasangan pengapung dengan tabung penutup yang berisi Bagian atas dari tabung penutup harus dapat diskrupkan dengan
benda uji diapungkan di atas permukaan air dalam bak kuat pada lubang di bagian bawah pengapung, sehingga air tidak
pengujian pada suhu tertentu. Waktu dalam satuan detik yang menembus melalui celah-celah antara tabung penutup dan
diperlukan scjak penempatan alat di atas permukaan air hingga pengapung selama pengujian.
air menembus benda uji dan masuk ke dalam pengapung adalah c. Termometer
merupakan konsistcnsi benda ujl tersebut. Termometer berskala dengan ketelitian 0,2oc dan dengan
kisaran minus 2oc sampai dengan 800C.
1.4 Kegunaan d. Bak Pengujian
a. Pengujian ini untuk menentukan karakteristik sifat Bak air dapat berbentuk tabung dengan ukuran diameter
pengaliran atau konsistensi bahan beraspal tertentu. dalam paling sedikit 185 mm dan berisi air dengan kedalaman
b. Metode pengujian ini berguna untuk menentukan paling sedikit 185 mm. Dapat pula berbentuk persegi panjang
konsistensi aspal yang merupakan salah satu ukuran dalam dengan Iebar paling sedikit 150 mm dan panjang 300 mm, serta
penilaian keseragaman aspal yang dikirim atau dari sumber berisi air dengan kedalaman paling sedikit II 0 mm. Tinggi
tertentu. dinding bak di alas permukaan air sedikitnya 40 mm. Bak dapat
dipanaskan dengan pemanas gas atau pemanas listrik serta
dilengkapi alat pemcgang termometcr atau alat bantu lain yang
2. KETENTUAN cocok untuk menempatkan termometcr pada posisi yang benar
dalam penangas tersebut selama pcngujian.
2.1 Benda Uji e. Penangas Air
Benda uji dapat berupa aspal minyak, tar, creosol. Penangas air berukuran sccukupnya dipertahankan untuk
suhu (5.0 ± 0)°C yang dapat dicapai dengan menggunakan cs
batu atau air es.
2.2 Peralatan
f. Pemanas
a. Pengapung
Oven atau plat pemanas yang dipanaskan dengan listrik atau
Pengapung (Gam bar I) terbuat dari aluminium atau panduan gas untuk mencairkan contoh pcngujian.
aluminium yang sesuai dengan persyaratan berikut :
g. Pcmotong
Minimum Normal Maksimum Spatula atau pisau baja c.Jengan ukuran yang rncmadai.
h. Plat
Berm pcngapung. g 37,70 37.90 38.!0 Plat harus tcrbuat dari bahan yang tidak mcnyerap caintn
dengan ukuran yang memadai dan dengan kctebalan yang cukup
Total tinggi pengapung. mm 34.00 35,00 36.00 besar agar tidak tcrjac.Ji perubahan hcntuk permukaan. Plat
tcrschut harus rata sehingga scluruh perrnuko.tan dasar tahung
Tinggi cekungan, mm 26.50 27.00 27,50 penutup dapat menycntuh plat.
Tebal dinding cekungan. mm 1,30 1,40
i. Pengukur waktu
1,50
Stop watch atau alat pengukur waktu lainnya dengan
Diameter lubang. mm 11,00 11.10 11,20 kepckaan I c..letik atau kurang.

llagicm 4 : A spa/, Aspal llcllu lluton (ASB UTON ), Perkemscm Jalcm 179
SNI 03-6834-2002

2.3 Bahan Pencegah Pctckatan sudah mencapai suhu yangdiinginkan. Pengapung boleh sedikit
Bahan penccgah pelekatan terbuat lainnya dengan kepekaan bcrgerak tetapi tidak boleh diputar. Pada saat benda uji dalam
I detik atau kurang. tabung penutup menjadi panas dan rnencair, benda uji akan
terdorong ke atas hingga air masuk ke dalam pengapung dan
a. Campuran 3 gram gliserin dan 5 gram talk atau dekstrin. membuatnya tenggelam.
b. Campuran silikon fet dan castor oil dengan versam~d 900
f. Catat waktu dalam satuan detik dengan menggunakan stop
dengan perbandingan 100 : I, dipanaskan pada suhu antara
watch sejak penempatan alat pengapung di atas air hingga air
2040C sampai 2320C, sambil diaduk sampai homogen. menembus masuk ke dalarn pengapung dan menenggelam-
c. Bahan pe ncegahan pelekatan lain yang mampu kannya setelah mendorong benda uji.
menghasilkan sifat seperti ke 2 bahan di atas.
3.3 Ketelitian
3. PROSEDUR a. Ketelitian dua hasil uji oleh teknisi yang sama terhadap
contoh uji yang sama harus memenuhi ketentuan berikut :
3.1 Persiapan
Pengapung dan tabung penuttip dalam keadaan terpasang Perbedaan Terbesar Koetisien
diletakkan di atas plat, kemudian dituangi bahan aspal sampai Jenis Contoh Uji dari 2 hasil uji variasi (%
berat total pengapung, tabung penutup dan as pal mencapai S3,2 (% rata-rata) dari rata-rata)
gram. Selanjutnya, pasangan tersebut diapungkan di atas
permukaan air dan harus terapung dengan bibir pengapung Tar batu bara pacta
(8.5 ± I,S) mm di atas permukaan air. Pengaturan berat total 320 C dan sooc 6,5 2.3
dilakukan hanya untuk mengkalibrasi kedalaman pencelupan. Aspal keras dan
sisa penyuling-
3.2 Tahapan Pengujian an aspal emulsi
a. Tempatkan tabung penutup kuningan, dengan ujung yang (pen 120 ke 4,8 1,7
lebih kecil pada bagian bawah, di atas plat yang sebelumnya atas) pad a 600C
sudah dilapisi bahan pencegah pelekatan.
b. Cairkan contoh uji pada suhu serendah mungkin hingga cair b. Hasil pengujian dari dua laboratorium terhadap contoh uji
untuk tlapat dituangkan dengan mudah. Aduk contoh tersebut yang sama harus memenuhi ketentuan berikut :
sampai homogen dan bebas dari gelembung udara, kemudian
tuangkan ke dalam tabung penutup hingga sedikit berlebih.
Perbedaan Terbesar Koetisien
c. Bila contoh uji berupa tar, setelah penuangan segera rendam Jenis Contoh Uji dari 2 hasil uji variasi (%
tabung penutuo dan plat di dalam bak perendam yang berisi air (% rata-rata 2) dari rata-rata)
dengan suhu soc selama S menit. Sesudah itu, potoriglah
permukaan benda uji yang mcnonjol pada tabung penutup Tar batu bara
dengan spatula atau pisau yang telah sedikit dipanaskan, pada 320C dan 11,9 4,2
kemudian masukkan tabung penutup dart plat dalam bak S0°C
pcrendam S°C selama tidak kurang dari IS menit tetapi lebih Aspal keras dan
dari 30 menit. sisa penyuling-
Bila contoh berupa tar, setelah penuangan segera rendam an aspal emulsi
tabung pcnutup dan plat di dalam bak perendam yang berisi air (pen 120 ke 30,2 10,7
dengan suhu soc selama S menit. Sesudah itu, potonglah atas) pada 600C
permukaan benda uji yang menonjol pada tabung penutup
dengan spatula atou pisau yang telah sedikit dipanaskan,
3. LAPORAN
kemudian masukkan tabung penutup dan plat dalam bak
perendam soc selama tidak kurang dari IS menit tetapi tidak Laporan pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia
lebih dari 30 menit. dengan mencantumkan hal-hal scbagai berikut :
a. Identitas Benda Uji
d. Panaskan air pada bak penguji hingga mencapai suhu uji I) Nama Pekerjaan.
yang diinginkan. Suhu ini harus tepat dan merata, artinya dengan 2) Jumlah Contoh.
tidak diaduk. tidak boleh suhunya berubah lebih dari o.soc
3) Nomor Contoh/Ukuran.
dari suhu yang diinginkan. Suhu diukur den~a cara
4) Sumber Contoh.
mencelupkan termometer dengan bag ian ujungnya (40 ± 2) mm S) Jenis Contoh.
di bawah permukaan air. b. Laboratorium yang melakukan pengujian.
e. Ambil tabung penutup yang berisi benda uji dan skrupkan I) Tanggal Pengujian.
pada pengapung. Masukkan pengapung dan benda uji tersebut 2) Nama Teknisi Penguji.
ke dalam bak pcrendam air dengan suhu 5°C selama I menit. 3) Nama Penanggung Jawab Pengujian.
kemudian am~>il pcngapung dan keluarkan air yang berada di c. Hasil Pengujian.
atasnya scrta segcra apungkan di atas air pada bak penguji yang d. Kelainan dan kegagalan selama pcngujian.

180 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Bwon (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6834-2002

LAMPIRAN A

DAFTAR ISTILAH

Tabung penutup Color; tabung tempat benda uji dapat disekrupkan pada lubang di bawalz alat pengapung.
Aspal Keras Asphalt cement
Bahan Pencegah Pelekatan Release agent

LAMPIRAN B

Formulir Isian

PENGUJIAN KONSISTENS I ASPAL DENGAN CARA APUNG

Nama Pekerjaan Tgl. Pengujian


Jumlah Contuh Nama Teknisi
No. Contoh/Ukuran Nama Penanggung Jawab:
Sumber Contoh
Jenis Contoh

Persiapan alat dan contoh Mulaijam


Selesaijam ....................................................................

Perendaman pePgikat Mulaijam .


....................................................................
berisi contoh pada soc Selesaijam ....................................................................

Perendaman pegikat Mulaijam


berisi contoh pada soc Selesai jam
setelah contoh diratakan

Perendaman pengapung Mulaijam


pengikatdan
Contoh pada soc Selesai jam

Pengujian Mulaijam (a)


Konsistensi apung Selesai jam ................................. ......................... ... (b)
(lama pengapungan) Suhu pengujian oc
Konsistensi aspal dengan cara apung (lama pengapungan) = b - a ................ t.lci~
··········································

Penanggung Jawab Tcknisi

( ...................................... ) ( ......................... ......... )

Baf.:ian4: Aspal, Aspal /Iaiii Rwon (AS/ll/TON). l'akao.w11 Jolon 181


SNI 03-6834-2002

LAMPIRANC
LAIN-LAIN

(';•
a«'~ ~·
<,"'>· 0~
L.. •••••...•. .....:. . alo # 2.0
1- .· ·- - . - mr.~ .. .. ·····--,1
J
'\-~· .· . 1.~,
-;¥"'
~ ~
~

~
~ 0./ < .•
,,.,, '--';- ~
.· _.. ·~'i.!alm !
r.-· 6· ·. - -- --'L
~«'· ~/9.0! ·~
~· mm. :
Pengapung
(AlumJnium) ~ ••

O:aaah untuk ~ , 9. 7C >" Ulir !S/8•


penyui~:la ber~ ~-10:! OJO -.J.'!:OOS /
mm. ,m~· ...•
. , ...iit. ~
·][]·
~·"
~ ~ "i'CS
, ~i

---- 1401:010
mm:
{11?.1! I
.: r-o.~/'!>1
inm.
Pengiknt
(kuningan)
Berat Penga~u
37.90 0.209
Berat Penglkat
9.80· ~209

GAMBAR 1
ALATUJIAPUNG

182 Bagicm 4: Aspal, Aspal Batu Bwon (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-6835-2002

METODE PENGUJIAN PENGARUH PANAS DAN UDARA


TERHADAP LAPISAN TIPIS ASPAL YANG DIPUTAR

1. Ruang Lingkup memanaskan scluruh isi oven, kembali ke suhu pcngujian dalam
Pengujian ini digunakan untuk mengukur pengaruh panas jangka waktu I 0 men it.
dan udara pada lapis tipis aspal semi padat yang diputar. 4.1.3 Oven harus dilcngkapi dengan logam pemegang botol
Pengaruh perlakuan ini ditentukan berdasarkan pengukuran dengan posisi tegak bcrdiameter 305 mm (lihat Gambar 2).
sifat-sifat aspal sebelum dan sesudah pengujian. Logam pemegang botol harus mempunyai 8 lubang dengan
penjepit yang cukup kuat untuk memegang botol pada posisi
2. Acuan horizontal (lihat Gambar 3). Logam pernegang botol harus
AASHTO D.T.240-87 Etlect of Heat and Air on a Moving digerakkan secara mekanis mclalui tangkai berdiamcter 19 mm
Film of Asphalt (Rolling Thin Film Oven Test). dengan kecepatan ( 15 ± 0,2) putaran per men it.
4.1.4 Oven harus dilengkapi dengan sebuah penyernprot udara
3. Ringkasan yang ditempatkan sedemikian rupa sehingga dapat meniupkan
Lapis tipis aspal yang diputar dan dipanaskan dalam oven udara panas ke bagian dalarn botol yang berada pada posisi
selama 75 menit pada suhu 163°C. Tingkat pengerasan aspal terendah. Penyemprot udara harus memiliki ujung pengcluaran
ditentukan berdasarkan pengujian fisik aspal tersebut. dengan diameter J ,02 rnm yang disambungkan ke pipa tembaga
Disamping itu juga terdapat prosedur untuk menentukan dengan panjang 7,6 m dan diameter luar 7,9 mm. Pipa in~ harus
perubahan berat. digulung secara merata dan diletakkan secara rapat pada dasar
oven dan menuju kc sumber udara kering dan bersih.
4. Pcralatan
Catalan I : Penggunaan Silica Gel aktif dengar1 indikator
4.1 Oven merupakan cara yang haik untuk mendapatkan udara kering.
Oven harus berdinding rangkap (lihat Gambar I) dan 4.2 Pcngukur aliran
dipanaskan secm·a elektrik melalui pengaliran udara. Bagian
dalam oven mempunyai ukuran tinggi 381 mm, Iebar 483 mm Pengukur aliran boleh tipe apa saja yang sesuai yang dapat
dan dalam (445 ± 13) mm (dengan pintu tertutup). Pintu harus mengukur dengan tepa! aliran udara pacla ujung pengeluaran
memiliki jcndela yang ditempatkan simetris dengan ukuran pipa tembaga dcngan debit 400 mL!menit.
Iebar 305 mm o;<UllJ;ai 330 mm dengan tinggi 203 mm sampai 4.3 Termomctcr
229 mm. Jcndela harus terdiri atas dua lcmbar kaca tahan panas
yang dipisahkan oleh r·uang udara. Jendela harus Tennometer sesuai termometer ASTM-13C, sebagaimana
rnemungkinkan bagian dalam oven terlihat. Elemcn pemanas dijelaskan pada Pd S-06-1999-03 (Spesifikasi Standar
harus ditempatkan di bawah lantai oven dan harus mempunyai Thermometer).
kemampuan yang cukup untuk mempcrtahankan suhu yang
4.4 Kontainer
dikehendaki. Oven harus memiliki ventilasi pada bagian atas
dan bawah. Ventilasi pada bagian bawah harus ditempatkan Botol tempat bcnda uji harus terbuat dari gelas tahan panas
simetris agar dapat memasok udara ke sekeliling elemen dengan ukuran seperti yang cliperlihatkan paua Gambar 3.
pemanas. Ventilasi harus memiliki daerah terbuka seluas ( 14,8
4.5 Timbangan
± I ,5) cm 1 . Vcntilasi atas harus dirancang simctris pada bagian
atas oven dan memiliki daerah terbuka scluas (8,9 ± 0,6) cm 2• Tirnbangan kelas B (kapasitas 200 g, ketelitian 0.001 g)
sesuai Pd S-05-1999-03 harus digunakan jika penurunan berat
4.1.1 Dinding atas dan dinding samping oven harus memiliki
akibat pcmanasan diperlukan. Timbangan kclas G2 (kapasitas
ruang udara dengan ketebalan 38 mm. Pada tengah-tengah Iebar
2g atau kurang, ketelitian 0.1 g atau 0, I 9c·) sesuai Pd S-05-
bagian alas oven dan 152 mm dari sumbu permukaan pernegang
botol dipasang sebuah kipas berdiameter luar 133,4 mm dan 1999-03 dapat digunakan jika yang diperlukan residunya.
tebal73 mm yang harus dapat berputar dengan kecepatan 1.725 5. Pcrsiapan Oven
putaran permenit oleh motor yang ditempelkan pada bagian
luar oven. Kipas tersebut harus diatur sedemikian rupa sehingga 5.1 Tcrnpatkan ujung pengeluaran udara pada jarak 6,4 nlln
bcrputar berlawanan dengan arah baling-baling. Aliran udara dari mulut botol. Ujung pengcluaran harus uitempatkan
dalam dinding oven dihisap dari dasar melalui dinding oven scdemikian sehingga tiupan udara masuk melalui tcngah-tengah
dan dikeluarkan rnelalui kipas. Gambar I dan 2 mcmpcrlihatkan · lingkaran mulut botol secara horizontal.
rincian sistem ruang udara. • 5.2 Tempatkan tennometcr sehingga ujung bawah gclcmbung
4.1.2 Oven hants dilengkapi dcngan termostat yang sesuai dan termometer tcrlctak pada rentang 25 mm dari posisi titik pusat
mampu mcmpertahankan suhu ( 163 ± 0,5)0C. Pad a dinding logam pcmegang botol.
atas dipasang t:.:rmomcter dengan posisi 51 mm dari sisi k<man 5.3 Atur posisi oven sedemiki:tn schingga sumbu horit.ontal
oven dan di tengah-tengah kedalaman oven, sehingga botol mendatar bila ditcmpatkan pada logam pcmcgang botol.
gelembung termomcter berada pada jarak 25 mm dari poros 5.4 Untuk menguji kcmampuan oven. lakukan pcmanasan
logam pemegang botol, setelah pemasukan bemla uji ke dalarn sekurang-kurangnya 16 jam untuk mcngetahui kctcpatan
oven yang sudah dipanaskan. Pcngendali panas harus rnarnpu pengaturan yang akan digunakan selama pengoperasian oven.

Bagicm 4 : A.1·pa/, A.1pal /Jatu Butcm (A Sill/TON). Perkercz.Hlfl Jalw1 183


SNI 03-6835-2002

Termostat harus diatur sehingga bila oven bermuatan pcnuh 6.5 Tanpa melakukan pengerokan, segera tuangkan semua
dan udara dialirkan. suhu oven akan kembali menjadi residu dari masing-masing botol ke dalam satu wadah yang
( 163 ± 0.5)°C dalatn waktu tidak lehih dari I 0 men it. cukup besar sehingga terisi tidak lebih dari 3/4 bagian. Botol
yang sudah dingin jangan dipanaskan kembali untuk
memperoleh residu yang lebih banyak.
6 Prosedur
6.6 Uji residu tersebut tidak lebih dari 24 jam setelah
6.1 Contoh uji harus bebas air. Panaskan contoh uji sesingkat
penuangan. Pengujian terhadap residu harus dilakukan dalam
mungkin pada suatu tern pat yang tertutup longgar dalam oven
waktu 24 jam setelah penuangan.
lain dengan suhu tidak lebih dari 163°C sehingga contoh uji
mencair scluruhnya. Aduk benda uji secara manual dan
hindarkan tcrjadinya gelembung udara. 7. Pcrhitungan
6.2 Ke dalam rnasing-masing botol uji, masukkan sebanyak
(35 ± 0,5) g bcnda uji. Perubahan Berat X 100%
Catalan 2 : Unruk pengujian lengkap diperlukan 8 botol benda
uji.
Kcterangan :
6.3 Bila pengujian pcrubahan berat tidak dipcrlukan, biarkan
tabung itu mendingin hingga kira-kira suhu ruang sebelum W 1 : adalah berat botol kosong.
ditempatkan dalam oven seperti dijclaskan pada butir 5.4. Bila w2: adalah berat botol + benda uji.
pcngujian perubahan berat diperlukan, gunakan dua botol yang W 3 : adalah berat botol + benda uji setelah pengujian.
sudah ditimbang dengan ketelitian 0,00 I g (W 1) untuk pengujian
tersebut. Dinginkan botol hingga suhu ruang dan timbang
dengan keteltian 0.00 I g (W 2 ). 8. Pelaporan
Catalan 3 : Jangan menggunakan residu pengukuran Laporkan hasil pengujian ini sebagai nilai perubahan sifat
perubahan berat umuk pengujian-pengujian lainnya. fisik aspal yang terjadi. Nilai ini diperoleh dengan melakukan
6.4 Dengan oven pada suhu operasional, pasang botol yang pengujian sifat-fisik yang tepat pada aspal sebelum dan sesudah
bcrisi aspal p·1da lobang logam pemegang botol, dan atur proses pengujian.
sehingga seimbang. Pada lobang pemegang botol yang tidak
digunakan, rnasukkan botol kosong. Tutup pintu oven dan putar 9. Kctelitian
logam pemegang botol dengan kecepatan ( 15 ± 0,2) putaran 9.1. Koefisien variasi untuk teknisi tunggal pada pengujian
permenit. Alirkan udara dengan debit (4.000 ± 200) ml/menit kekentalan 60°C terhadap residu setelah pemanasan adalah
setelah dikoreksi terhadap tekanan dan suhu udara standar. 2,3%. Oleh karena itu hasil pengujian tersebut tidak boleh
Pertahankan kondisi tersebut selama 85 menit.,Suhu pengujian berbeda melebihi 6,5% dari rata-rata.
( 163 ± 0.5)°C harus tercapai dalam waktu 10 menit pertama,
bila tidak pengujian dihentikan. Setelah pengujian sel~ai, 9.2 Koefisien variasi untuk beberapa laboratorium pada
keluarkan botol uji dari oven. Bila perubahan berat tidak diukur, pengujian kekentalan 60°C terhadap residu setelah pemanasan
lakukan prosedur sesuai butir 5.5. Untuk botol yang perubahan adalah 4,2%. Oleh karena itu hasil pengujian tersebut tidak
beratnya diukur, dinginkan hingga suhu ruang kemudian boleh berbeda melebihi 11,9% dari rata-rata.
masukkan ke dalam desikator, kemudian timbang dengan 9.3 Ketelitian pengujian penurunan berat atau pengujian-
ketelitian 0,00 I g (W) lalu hi tung perubahan erat terhadap berat pengujian terhadap residu setelah pemanasan selain pcngujian
contoh uji sernula. · kekentalan belum ditentukan.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

silica gel suatu bllhan yang dapat menyerap partikel air dari udara
pengukur aliran flow meter
seting pengaturan panel-~[ untuk mendapatkan kondisi pengujian.

184 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6835-2002

LAMPIRANB
GAMBAR

) Arah put~an
Tampakatas
arah putaran kipas
VetJLilasi

........
I •'

''•
'I•

GAMBAR 1
SKEMA TAMPAK DEPAN ALIRAN UDARA

/Jag ian 4 :A spa/, A spa/ /Jmu /Jut on ( AS/Jl!TON). Perkera.wn Jalan 185
SNI 03-6835-2002

Piring;ln nluminium
leba I 32 mm::: O,S mm

· Tangkai dengar.
diametc·r 19,0 1:1m

•6, i 111111 :t OJ:! nun

Pnujang 55,6 111111 ± 1,6 mm \ P:lllj:111g 20,6 mrn ± 1,6 nun


diamcler dnlam 6,4 mm ± 0,8 mm diamr.lcr dalmn 6,4 rnm :'. O.R mm
1liamclc1·1unr 12,7 mm :t 0,8111111 di:unclcr lu:u· 12,7 111111 J. O,X 111111

Tm 11/lfl k tIt:fJl 111 Tnmpak samping

GAMBAR2
PEMEGANG BOTOL U.JI

186 Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6835-2002

31,8 mm ± 1,5 mm

E
E I Bahan:
l(') I
·i
I T3bung Pyrex dengan
+I I Ketebalan 2,4 mm ± 0.3 min
- i
E i
Dan diameter dalam 64 mm
r-
II I

I
0>
t")
I
I
I
I•
~

GAMBAR3
BOTOL BENDA UJI

Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkera.wn Jalm1 187


SNI 03-6836-2002

METODE PENENTUAN MODULUS RESILIEN CAMPURAN


BERASPAL DENGAN CARA TARIK TAK LANGSUNG

1. Ruang Lingkup mengatur rangka, a! at pengukur deformasi dan benda uji. Ruang
Metode ini mcncakup penentuan modulus resilien campuran Tcmperatur Terkendali harus mampu mempertahankan
beraspal di lahoratorium dcngan cara tarik tak langsur:g dengan temperatur (25 ± 5)°C dan harus dilengkapi dengan suatu alat
pembebanan berulang. pembaca temperatur (lihat catatan 2).
c) AI at Pengukur dan Pcncatat
2. Acuan Alat Pengukur dan Pencatat ini terdiri dari :
Metode ini rnenr,acu pada rujukan sebagai berikut : i) Alat pengukur beban yang berkapasitas paling sedikit 3,9
kN, yang memenuhi persyaratan Mesin Penguji AS 2193 Kelas
AS 2X91.13. Method 13.1 : Determination of the resilient B, bila dikalibrasi secara statis.
modulus of asphalt-Indirect tensile method.
ii) Alat pengukur deformasi yang memenuhi persyaratan
AS 1545 Methods for the calibration and grading Extensiometer AS 1545 Kclas B yang sesuai dengan diameter
cstensiometcrs. bcnda uji, mampu mengukur deformasi horizontal dengan
AS 2193 Methods for the calibration and grading of force- rentang paling pendek I 00 urn pada masing-rnasing pulsa dan
measuring system of testing machines. selama pengujian tetap menyentuh benda uji. AI at tersebut harus
AS 2891 Methods of sampling and testing asphalt. dapat dihubungkan ke bcnda uji melalui rangka ekstensiometcr
AS 2891. I Method I : sampling of asphalt dengan baut UNF I /4" yang harus diputar dengan tuas pemutar
dengan momen torsi sebesar 250 mN,rn.
AS 2891.2.2 Method 2.2: Sample preparation- Compaction
of Asphalt test specimens using a Gyratory compactor. iii) Alat pencatat yang mampu membaca dan mencatat setiap
pengukuran beban, temperatur serta deformasi horizontal
AS 2891.9.3 Method 9.3: Determination of bulk density of puncak setelah pemberian satu pulsa dan deformasi horizontal
compacted asr-hlt~1enuio method. pada akhir pulsa.
AS 411 5 Hand torque tools. d) Balok Pembebanan
Balok pembebanan adalah balok baja yang panjangnya 125
3. Dcfinisi mm bcrpermukmin datar pada sisi yang dibebani, dan lcngkung
Untuk keperluan metoda ini, yang dimaksud, dengan pada sisi permukaan yang bersentuhan dengan bcnda uji. Tebal
Deformasi Resilien Horizontal adalah perbedaan an tara puncak balok yang diukur pada bagian yang paling tipis tidak bolch
deforrnasi horizontal pada suatu pulsa pembebanan dengan kurang dari 18 mm. Lebar balok pembcbanan yang diukur dari
deformasi horizontal pada akhir perioda pengulangan pulsa ujung ke ujung bagian lengkung, dan jari-jari lengkung
tersebut (lihat Gambar I). ditunjukkan pada Tabcl I. Pada masing-masing ujung balok
harus ada satu lubang untuk menempatkan baut.
4. Pcralatan
TABEL 1
Peralatan yang diperlukan adalah sebagai berikut :
a) Mesin Penguji LEBAR DAN JARI-JARI LENGKUNG BALOK
PEMBEBANAN
Mesin penguji pneumatik atau hidrolik yang mampu
memberikan suatu pulsa beban yang mendckati bentuk segitiga
atau "havcrsine" dengan waktu pencapaian beban (waktu yang Diameter Nominal Lebar balok Jari-jari Lengkung
dibutuhkan untuk mencapai dari 10% ke 90% puncak pulsa benda uji (mm) Pembebanan (mm) (mm)
pembebanan) yang mempunyai rentang waktu antara 0,025
detik sampai 0, I detik dengan ketelitian ± 0,005 detik. Mesin
100 12,7 ± 2,0 50± 3.0
harus mampu mcmberikan pulsa dengan beban puncak yang
dapat diatur dalam rentang antara 0,4 kN sampai 3,9 kN dengan
ketelitian ± 0,05 kN. Peri.ode pcngulangan pulsa harus dapat 150 19,0± 2,0 75 ± 2.0
diatur dalam 1 en tang an tara 0.5 sampai I 0 detik dengan
ketclitian ± 0,005 detik (lihat Gambar I). Mesin harus mampu
mcmberikan pulsa pembebanan paling sedikit 10 siklus untuk e) Jangka sorong atau alat lainnya yang dapat mengukur tinggi
masingcmasing bcnda uji (lihat catatan I). dan diameter contoh uji dengan kctelitian 0, I mm tedckat.
t) Alat Pengukur Temperatur yang berskala 0.1 °C Jengan
~) Ruang Temperatur Terkendali ketelitian ± 0,2°C pada tempcratur pengujian yang disyaratkan
I~uang Tcmperatur Terkendali adalah suatu ruangan yang (lihat catatan 3).
temperaturnya terkendali yang dapat memuat rangka g) Tuas Pemutar Baut yang sesuai dengan AS 4115, dengan
pembebanan, paling sedikit tiga benda uji, satu benda uji model rentang minimum 0, I N.m sampai I N.m, dan dapat dibaca
(lihat catatan 2) dan masih.tersedia ruang yang memadai untuk sampai 10 mN.m.

188 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan ]a/an


SNI 03-6836-2002

5. Benda uji 7. Prosedur


5.1 Jumlah Benda Uji 7.1 Pengukuran Awal dan Pengkondisian
Empat benda uji diperlukan, tiga untuk penentuan masing- Prosedur untuk masing-masing benda uji adalah sebagai
masing penen·uan modulus resilien dan satu sebagai benda uji berikut:
model. a) Tandai masing-masing permukaan benda uji dengan garis
5.2 Ukuran Benda Uji diameter yang saling tegak lurus.
Benda uji harus berbentuk silinder dengan lengkung b) Ukur diameter permukaan benda uji yang sudah ditandai
permukaan yang hal us dan seragam dan ukurannya tergantung sampai 0,1 mm terdekat. Hi tung diameter rata-rata (D) untuk 4
pada ukuran agregat maksimum sebagaimana yang ditunjukkan kali pengukuran.
dalam Tabel 2. Permukaan atas dan bawah harus halus dan c) Ukur tinggi benda uji pada ke empat lokasi yang sudah
kerataannya tidak menyimpang terhadap sumbu horizontallebih ditandai sampai nilai 0, I mm terdekat. Hi tung tinggi rata-rata
dari 3 derajat (sekitar 7,5 mm untuk 150 mm). Bila diperlukan (he) dari empat kali pengukuran (lihat catatan 6).
benda uji dapat berukuran lain (lihat catatan 4).
d) Masukkan benda uji ke dalam ruang temperatur terkendali
pada temperatur yang disyaratkan (T). Biarkan benda uji sampai
TABEL2 mencapai temperatur keseimbangan (lihat catatan 2).
UKURAN BENDA UJI (MM) e) Letakkan benda uji pertama pada rangka pembebanan,
pastikan bahwa garis diameter berada pada posisi vertikal dan
horizontal.
Ukuran Agregat Diameter Benda Uji
Tinggi Benda Uji (he) t) Pasang rangka alat pengukur deformasi sehingga terletak
Maksimurn (D)
pada bidang garis diameter horizontal untuk mengukur
deformasi horizontal pada permukaan lengkung. Ikatkan alat
~ 20 100±2 50+ 20 sampai 50- 15 tersebut ke permukaan datar dari benda uji dengan
~ 20 150±2 75 ± 15 menggunakan tuas pemutar sehingga memberikan momen torsi
sebesar 250 mN.m pada masing-masing batu pengikat.
> 0 dan~ 40 150±2 75 ± 15
7.2 Pengkondisian Awal dan Penentuan "Setting" Pengujian
Pengujian harus dilakukan dalam rentang regangan balik
5.3 Penyiapar Benda Uji horizontal yang ditentukan. Pencntuan beban puncak yang
Benda uji harus didapatkan dan disiapkan menurut salah diperlukan untuk mendeformasikan benda uji dalam rentang
satu cara di bawah ini : yang disyaratkan. ikuti proscdur berikut ini :
a) Dapatkan contoh inti menurut AS 2891.1 dan bila perlu a) Hitung perkiraan beban puncak (Pe) dari persamaan
lakukan pemotongan sesuai ukuran (lihat catatan 4). berikut:
b) Siapkan benda uji dengan ukuran yang disyaratkan di
laboratorium menurut AS 2891.2.2. · Ex D x £ x he
Pe=-------
Pengujian harus dilakukan selambat-Iambatnya tujuh hari
setelah benda uji contoh inti diambil dari pekerasan ataupun
disiapkan di laboratorium.
Keterangan :
6. Kondisi Pengujian Standar Pe = adalah perkiraan beban puncak, dalam Newton.
Untuk pengujian modulus campuran beraspal dengan E = adalah pcrkiraan modulus rcsilien bcnda uji, dalam
standar universal, nilai-nilai di bawah ini harus digunakan paling mcgapascal.
sedikit untuk satu set benda uji (lihat catatan 5). D = adalah diameter rata-rata benda uji, dalam rnilimeter
a) Temperatur pengujian (T) (25 ± 0,5)0C he = adalah tinggi benda uji rata-rata. Jalam rnilirneter
b) Waktu pem:apaian be ban, tu (dari I 0% ke 90%) 0,04 ± 0,005 £ = adalah regangan balik horizontal, dalam mikrostrain (50
detik ± 20 untuk kondisi standar)
c) Periode pengulangan pulsa (dari 10% ke 10%) 3,0 ± 0,005 j.l = adalah angka Perbandingan Poisson (diperkirakan 0.4)
detik
d) Regangan balik horizontal (50± 20)J..L€ b) Sesudah pemasangan peralatan untuk mengukur deforrnasi.
pastikan bahwa temperatur benda uji telah rnencapai
Pada benda uji yang sangat kaku atau pada contoh uji yang keseimbangan (lihat catatan 2).
berdiameter 150 mm !llungkin ada kesulitan untuk mencapai
regangan balik horizontal sebesar (50± 20)j.t£. Pada kondisi c) Berikan satu pulsa tunggal dan waktu pencapaian tertentu
tersebut guna.k:.m regangan maksimum yang dapat dicapai olch untuk memperkirakan bcban puncak sepcrti yang dihitung di
alat dan laporkan regangan balik yang terjadi. atas, kcmudian lepaskan bcban tersebut. Ukur Jefnrmas; halik
horizontal pada akhr pulsa dan hitung rcgangan halik horizontal
dengan persarnaan herikut :

flag ian 4 : A spa/, A spa/ flatu But on (AS/lUTON ). Perkera.wm Ja/a11 189
SNI 03-6836-2002

H b) Hitung rata-rata, deviasi standar, koetisien variasi dalam


£ = persen dari beban puncak, regangan balik horizontal dan
D
modulus rcsilien untuk masing-masing bcnda uji (lihat
Keterangan : catatan 7).
£ = adalah regangan batik horizontal c) Hitung nilai modulus resilien rata-rata dari tiga benda uji
yang didapatkan pada langkah (b) untuk rncmperoleh modulus
H = adalah deformasi batik horizontal, dalam milimeter
resilien campuran beraspal. Bila modulus resilien rata-rata untuk
D = adalah diameter rata-rata benda uji, dalam milimeter satu bcnda uji berbeda lebih dari ± 15% terhadap modulus
d) Bila regangan balik horizontal berada dalam rentang yang rcsilien rata-rata ketiga bcnda uji, maka seluruh pengujian harus
ditcntukan. bcrikan pulsa pengkondisian awal selanjutnya ulangi.
dengan bcban puncak yang sama sampai lima pulsa
pcngkondisian awal diselesaikan.
9. Laporan Pcngujian
Bila regangan balik horizontal tidak terletak dalam rentang
yang ditentukan, ubah bcban puncak sedcmikian hingga
regangan batik horizontal masuk dalam rentang yang 9.1 Umum
ditentukan. Ulangi langkah (c) hingga dicapai rentang yang Laporkan hal-hal sebagai berikut:
ditentukan atau sampai lima pulsa pengkondisian awal sclcsai. a) Identitas campuran dan sifat-sifat bahan lainnya yang
Catat bcban puncak dan regangan batik horizontal untuk berhubungan, seperti ukuran nominal agregat, jenis gradasi,
masing-masing pulsa. jenis dan kadar aspal.
Bila sctelah lima pulsa pcmbebanan, rentang regangan batik b) Untuk benda uji hasil pemadatan di Laboratoriurn, laporkan
yang ditentukan tidak tercapai, pengujian modulus resilien metoda persiapan benda uji termasuk
sebagai mana dijelaskan dalam butir 7.3 dapat dilakukan dengan i) Jumlah siklus pemadat giratori
rnenggunakan nilai beban puncak yang menghasilkan regangan ii) Temperatur pencampuran aspal
balik yang terdekat dengan rentang yang ditentukan. iii) Temperatur dan waktu pengkondisian
iv) Temperatur pemadatan awal.
Laporkan variasi kondisi pengujian dan nilai regangan batik
serat modulus resilien (seperti yang dihitung dalarn butir 8.a) c) Tanggal dan waktu pengujian.
d) Tanggal pembuatan benda uji atau jika diketahui tanggal
rnasing-rnasing dari lima pulsa pengkondisian awal.
penghamparan lapisan.
7.3 Pengujian Modulus Resilien e) Bila benda uji berupa contoh inti catat tanggal pengambilan,
. Modulus resilien harus ditentukan melalui pengujian tiga lo~asiny diperkerasan dan arah lalu lintas.
bcnda uji. Untuk masing-masing benda uji harus diikuti f) Uraian kondisi penguj ian seperti penggunaan kondisi
prosedur bcrikut ini : pengujian standar atau penggunaan kondisi pengujian yang
a) Setelah pengkondisian awal sebagaimana yang dijelaskan tidak standar dan penyimpangan terhadap kondisi standar.
dalam butir 7 .2, bcrikan lima pulsa beban dengan waktu g) Sifat-sifat aspallainnya yang dianggap mempengaruhi hasil,
pencapaian tertentu sampai mencapai beban puncak y·ang seperti pemanasan kembali.
ditentukan sesuai butir 7.2 pada periode perulangan pulsa yang h) Nomor standar ini.
d i.tentukan.
b) Ukur dan catat dcformasi balik horizontal setelah masing- 9.2 Hasil Pengujian
masing pulsa. Laporkan hal-hal sebagai berikut :
a) Tinggi rata-rata tiap benda uji sampai 0, I mm terdekat.
8. Perhitungan b) Diameter rata-rata tiap benda uji sampai 0, I mm terdekat.
c) Temperatur bagian dalam benda uji hingga O,soc terdekat,
a) Hitung modulus Resilien (E) untuk masing-masing benda
waktu pencapaian sampai 0,005 detik tcrdekat dan perioda
uji pada masing-masing pulsa pembebanan selama pengukuran
pengulangan pulsa (dilaporkan sebagai kondisi pengujian
modulus resilien dengan persamaan sebagai berikut :
standar atau sebagai nilai aktual bila kondisi pengujian standar
(J..L + 0,27) (butir 6) tidak digunakan).
E=P--- d) Untuk lima pulsa pengkondisian lanjutan pada masing-
H x he masing benda uji, laporkan :
i) Modulus resilien rata-rata, dalam mcgapascal. sampai tiga
Keterangan :
angka penting.
E = adalah modulus Resilien, dalam inegapascal
ii) Koefisien variasi, dillam satuan persen sampai dua angka
P = adalah beban puncak, dalam Newton
penting.
H = adalah deformasi balik horizontal benda uji setelah
e) Modulus resilicn rata-rata benda uji, dalam megapascal,
pembebanan dalam milimeter
sampai dua angka penting.
he = adalah tinggi benda uji, dalam milimeter
f) Bila pengkondisian awal tidak mencapai satu regangan
J..L = adalah angka Perbandingan ·Poisson (untuk perhitungan
ini diasumsikan 0.4). resilicn dalam rentang disyaratkan, untuk masing-masing puba
pengkondisian awal laporkan :

190 Bagian ~·: Aspr.!, Aspal Balli Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan
SNI 03-6836-2002

i) Regangan balik, dalam mikrostrain, dan untuk pengujian-pengujian lainnya rentang temperatur dapat
ii) Modulus resilien, dalam megap~cl. diubah.
g) Nomor Standar ini. 4. Bila menguji benda uji yang tidak standar, tinggi benda uji
Catatan: tidak boleh kurang dari 35 mm dan perbandingan diameter
I. Peralatan pengujian disyaratkan hanya untuk melakukan I 0 terhadap tinggi benda uji harus berkisar 2: I. Diameter contoh
siklus untuk masing-masing benda uji, tetapi disarankan agar uji tidak bo)eh lebih kecil dari empat kali ukuran agregat
alat ini dapat dioperasikan hingga paling sedikit 1000 siklus maksimum dalam campuran. Ukuran balok pembebanan untuk
guna pengujian di masa yang akan datang. benda uji yang tidak standar harus mempunyai Iebar sekitar
12,5% dari diameter bend a uji dan jari-jari kelengkungan balok
2. Suatu benda uji model yang berdiameter sama dengan benda
pembebanan adalah 50% dari diameter benda uji.
uji dan tingginya dalam rentang 10 mm dari tinggi benda uji,
digunakan untuk mencatat temperatur keseimbangan. Alat 5. Persamaan untuk merubah modulus resilien standar ke
pengukur temperatur diletakkan pada inti dan pada permukaan modulus resilien pada temperatur dan waktu pembebanan
benda uji model. Temperatur pada masing-masing alat ukur tertentu terdapat pada Petunjuk Perencanaan Perkerasan
dibaca pada interval tertentu sam'pai temperatur di dalam dan AUSTROADS.
pada permukaan benda uji model berada pada rentang 6. Ukuran benda uji dapat digunakan untuk menentukan
temperatur pengujir.n paling sedikit selama I 0 me nit. Biasanya kcpadatan bulk menurut AS 2891.9.3.
diperlukan pemanasan selama dua jam untuk mencapai 7. Standar deviasi dan koevisien variasi bukan nilai statistik
teTIJperatur keseimbangan. yang sebenarnya karena modulus resilien biasanya menurun
3. Untuk pengujian standar, ruang-temperatur-terkendali dan untuk masing-masing pulsa, tetapi un~k rnempcrkirakan variasi
termometer hanya dioperasikan pada temperatur 250C tetapi hasil pengujian harga-harga di atas dipandang cukup mcmadai.

LAMPIRANA

100 e,/o - - - - - - - - - - - - - - -
-;o ~'. - - - - - -
l
DEFORMASI BALIK
HORISONTAL
DEFO~MASI
HORISONTA4

0 °/o 90~·

\
BE BAN '\,

10% -- - - - -
0%----- ----------------
I

Wuklu P<"'b~on
10°/.kt 10·1.•
_ _ _ _ _ _ _ _ _ __cP_:r_:_:ro.:.:od:.:,C pt,g~!'l-f":

GAMBARI
BENTUK PULSA DEFORMASI HORISONTAL
DAN BENTUK BEBAN

lla}lian 4: A.1pal. A.1pal Haru /Iuton (ASIIIITON I. l'al..t"tll.\1111 Jahm 191


SNI 03-6885-2002

METODE PENGUJIAN NODA UNTUK ASPAL MINYAK

1. Ruang Lingkup dalam bilang bulat kelipatan 5.


a. Metode pengujian ini membahas ketentuan dan prosedur c. Pengujian ekivalen xylen hanya dilakukan bila angka
pengujian noda bahan-bahan aspal yang hanya berlaku untuk ekivalen xylen ditentukan, bila tidak harus digunakan naphta
aspal yang dihasilkan dari petroleum dan seharusnya tidak standar sebagai pelarut.
digunakan terhadap aspal alam yang mengandung bahan tetap
yang tidak larut dalam xylen. 5. Bahan
b. Ruang lingkup pengujian mencakup: a. Naphta standar harus hasil suling sempurna sesuai Tabel I.
I) Persiapan benda uji; Angka ani lin dari larutan harus ditentukan dengan cara ASTM.
2) Persiapan peralatan;
3) Cara uji;
TABEL I
Persyaratan "NAPHTA"
4) Pelaporan.

2. Acuan Graviti A.P.I.


AASHTO T I 02-1990. Standard Method of Spot Test of
Penyulingan :
Asphaltic Materials.
Titik didih awal Diatas 1490C
3. lstilah dan Definisi
Diatas 50% 168- 179oc
Yang dimaksud dengan :
Titik didih akhir Dibawah 2JQOC
3.1 Noda positif
Angka aniline 59 ke 630C
Noda berwarna coklat kekuningan dengan bagian tengah
gelap hasil tetesan larutan aspal pada kertas saring whatman
no. 20 Iarutan aspal tersebut hasil pencampuran aspal dengan b. Xylen digunakan sebagai pelarut hanya bila angka ekivalen
pelarut tertentu dikondisikan dengan cara tertentu. Nod a dilihat xylen ditetapkan dan harus merupakan xylen rnurni kimiawi
dengan kertas saring tegak lurus garis pandang dengan sinar yang bila didistilasi dengan cara AASHTO T. 115 mempunyai
terang yang datang dari arah belakang peninjau disarankan sinar titik didih antara 147 sampai dengan 1400C;
terse but sinar matahari yang tersebar. c. n heptan (normal heptan) harus memenuhi ketentuan seperti
yang dinyatakan dalam Tabel 2.
3.2 Noda negatif
Noda tetesan Iarutan aspal dengan kondisi tertentu berwarna
TABEL2
coklat merata pada kertas saringan whatman no. 20 setelah
Persyaratan "HEPTANE"
dikondisikan dengan cara tertentu dan disimpan setelah 24 jam.
Noda tersebut dilihat dengan tegak lurus garis pandang sejauh
rentangan Iengan dengan sinar yang terang, yang datang dari Angka ASTM Motor Octane 0.0± 0,2
arah belakang peninjau, disarankan sinar tersebut adalah sinar Kepadatan pada 20°C, (gr/ml) 0.68375 ± 0,00015
siang hari yan;; tersebar.
Index refraksi, ND pada 20°C I ,38775 ± 0,00015
4. Prinsip Titik beku, (OC) -90,72 min
a. Pengujian dimaksudkan untuk menguji homogenitas dan Penyulingan : *
kemurnian aspal dengan jalan melarutkan aspal dal<1m bahan Hasil suling 50% (°C) 98,43 ± 0,05
tertentu dan perlakuan tertentu kemudian diteteskan ke kertas
Kenaikan hasil suling dari 20%- 80% (°C) Max. 0,20
saring. Apabila bentuk noda dari tetesan tidak merata disebut
noda positif, namun jika merata harus diuji ulang dengan cara AI at dan mctode yang digunakan dapat dilihat dalam kertas riset RF
tertentu untuk meyakinkan bahwa tetesannya benar-benar 2079, Journal of Research, National Bureau of Standard, Vol. 4, Pr
merata dan disebut noda negatif. 309 dan 310.
b. Material-material yang dengan pengujian pelarut standar
diklasifikasikan positif dapat diuji lebih Ianjut untuk 6. Contoh Uji
menentukan tingkat kepositifannya yang dinyatakan dengan a. Untuk aspal keras atau setengah keras pengujian harus
ekivalen xylen; ckivelan xylen adalah nilai terendah dilaksanakan terhadap material aslinya;
perbandingan, terhadap volume dari xylen di dalam pelarut yang
b. Aspal cair lambat kering (slow curing) yang bila didistilasi
dengan cara yang telah ditentukan, dinyatakan negatif; pelarut
di bawah 3600C (AASHTO T. 78) diperoleh nilai distilat kurang
tersebut merupakan komposisi dari xylen dengan naphta standar
dari 15% terhadap volume, pengujian dapat dilakukan terhadap
atau xylen dengan heptan normal; sesuai dengan komposisi
material asli; namun bila hasilnya meragukan harus dilakukan
yang digunakan akan disebut ekivalen xylen naphta atau
terhadap residu dari distilasi cara AASHTO T.78 tersebut.
ekivalen xylen heptan; persentase xylen tersebut dinyatakan

192 Bagian 4: Aspal, Aspal Bmu Butun (ASBUTON), Perkerasan ]a/an


SNI 03·6885-2002

c. Aspal cair jenis selain dari sub pasal 2.3b. di atas; dilakukan I. Setelah lima menit amati tetesan pada kertas saringan
terhadap residu hasil distilasi dengan caraAASHTOT. 78juga. dengan cara memegangnya sambil :
I) Tangan direntangkan;
7. Peralatan 2) Bidang kertas tegak lurus garis pandang;
Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : 3) Sinar terang dari arah belakang peninjau; diutamakan sinar
a. Labu gelas kapasitas 50 ml, dapat menggunakan jenis tersebut adalah sinar matahari yang menyebar;
Florence atau Sox let dengan dasar datar, mulut Iebar, dan tinggi m. Catatjenis noda akibat tetesan pada kertas saring;
kurang lebih 45 mm dengan Iebar 60 mm; I) Noda positif bila tetesan berwarna coklat atau coklat
b. Gabus penutup yang dipasangi pipa gelas diameter 6,4 mm kekuning-kuningan dengan bagian tengah gelap atau berbintik-
dan panjang 200 mm; biktik;
c. Kertas saring whatman no. 50 ukuran 70 mm; 2) Bila tetesan berupa noda berbentuk Iingkaran berwarna
d. Pipet atau buret dengan ketelitian 0, I mm; coklat merata harus dilakukan tindakan sebagai berikut :
a) Simpan labu yang berisi Iarutan tersebut dalam keadaan
e. Termometer, ASTM 64-C atau 64-F yang memenuhi ASTM
rapat pada suhu ruang di bawah sinar redup selama 24 jam;
E-1;
b) Hangatkan larutan pad a suhu (32 ± 0,5)°C selama I5 men it
f. Timbangan analitis kapasitas 1200 gram dengan ketelitian kemudian aduk dengan cepat sampai merata;
0,01 gram;
c) Teteskan larutan menggunakan batang pengaduk di kertas
g. Plat kaca yang digunakan untuk pengujian bila terjadi saring;
keraguan harus jernih dan harus dibersihkan pertama dengan d) Setelah 5 menit amati tetesan dengan cara sesuai dengan
benzene atau CCI 4 , kemudian cuci dengan sabun dan air, sub pasal 3.1.1. :
kemudian dikeringkan dengan lap; selanjutnya dibersihkan
(I) Bila tetesan masih tetap berwarna coklat merata sesuai
dengan bahan pembersih kaca dan dikeringkan dengan lap
dengan sub pasal 3.1 m. 2) laporkan sebagai noda negatif;
hingga bersih dari debu dan benang bekas kain lap; setelah
pembersihan, bila plat terse but ditetesi larutan as pal harus dapat (2) Bila bagian tengah tetesan berwarna gelap atau berbintik-
mengembang membentuk noda elip yang teratur; bila noda bintik sesuai dengan sub pasal 3.1 m. I) laporkan sebagai noda
tersebut tidak teratur dan bergerigi, maka plat kaca tersebut positif;
harus dibersihkan lagi dengan cairan pembersih kaca yang (3) Bila tetesan masih meragukan lakukan sesuai dengan sub
sesuai, sampai dihasilkan tetesan yang sempurna. pasal 3.2 langkah berikutnya.

8. Tahapan l'engujian 9. Prosedur Bila Ditemui Keraguan


a. Timbang benda uji seberat (2 ± 0,02) gram di dalam labu; a. Bila terjadi keraguan terhadap basil pengujian seluruh
b. Bila benda uji tidak dapat mengalir di dasar labu pada suhu pengujian harus diulangi;
ruang, panaskan labu tersebut dengan hati-hati sampai contoh b. Bila berat pelarut berkurang selama pendispersian harus
tersebar melapisi secara tipis di dasar labu, kemudian dinginkan dikembalkan ke berat semula dengan menambahkan pelarut
pada suhu ruang; ke dalam labu; sesudah terjadi dispersi sempurna labu harus
c. Masukkan pelarut yang memenuhi ketentuan sebanyak 10,2 disimpan dalam cahaya yang redup pada suhu (25 ± 2)0C
ml menggunakan pipet atau buret; selama 24 jam;
d. Secepatnya tutup labu dengan gabus yang dilengkapi pipa c. Periksa apakah ada pelarut yang telah menguap dengan
gel as sepanjang 200 mm dan digoyang-goyang dengan gerakan menimbang lab bila ternyata ada yang rnenguap lakukan proses
melingkar secara cepat selama 5 detik; sesuai dengan sub pasal 3.2 b.; bila tidak dilanjutkan dengan
e. Rendam labu dalam penangas air yang mendidih pelan langkah sub pasal 3.2 d. berikut;
sampai sedalam lehcrnya selama 55 detik; bila contoh sesudah d. Panaskan larutan di dalam labu yang telah disimpan selama
berupa cairan yang tipis pemanasan tidak diperlukan; 24 jam pada suhu (32 ± 0,5)0C selarna 15 menit, sesuai sub
f. Angkat labu dari penangas dan digoyang-goyang selama 5 pasal 3.1 rn. 2) b), kernudian aduk hing~a merata;
detik kemudian direndam 55 detik; e. Teteskan larutan dengan batang pcngaduk ke plat kaca yang
g. Selanjutnya setiap menit berikut labu digoyang 5 detik, dipegang miring rnernbentuk Slllltlt 45 dcrajat dengan bidang
direndam 55 detik sampai benda uji benar-benar telah horizontal; bila begitu tetcsannya mengalir dan dipusat
terd is pers i; lintasannya terbentuk secarajclas garis-garis putus ruwet gelap
h. Bila larutan benar-benar telah terdispersi dibuktikan dengan yang bagian tepinyajernih, dan rnembcntuk lapisan tipis coklat
memiringkan labu, ujung pipa gel as diturunkan sampai di bawah rnengkilap tanpa tarnpak adanya garis-garis seperti diuraikan
permukaan larutan; sebelurnnya rnaka disebut noda ncgatif.
i. Dinginkan labu serta isinya sampai mencapai suhu ruang
selama 30 men it; 10. Ekivalcn Xylcn
j. Larutan aspal kemudian harus dihangatkan kembali selama Metode yang digunakan untuk pcngujian ckivalcn xylen
15 men it dalam penangas air (32 ± 0,5)°C; sarna dengan rnctode tcrdahulu (sub pasal 3.2), kecuali pelarut
k. Aduk larutan tersebut, kemudian dcngan batang yang bersih yang digunakan bcrupa salah satu dari komposisi yang tclah
teteskan pada kertas saring whatman No. 50; dispcsitikasi berikut ini;

/Ja11ian 4: A.~pal, A.~t)(l/ flatu /Jutcm (ASJJUTUN). J'erkem.•·w1 }alan 193


SNI 03-6885-2002

I) Xylen dengan naphta standar atau terhadap hepthan normal; apabila dengan pelarut ini
2) Xylen dengan normal heptan (n heptan); memperoleh hasil noda negatif harus dilaporkan dengan "lebih
kecil dari persentase xylen yang ditentukan", misalnya lebih
a. Siapkan dua campuran atau lebih salah satu dari campuran
kecil dari 20% ekivalen naphta xylen atau lebih kecil dari 25%
naphta xylcn :itau l">eptan xylen dengan kenaikan persentase
ekivalen hepthan xylen.
xylen 5%;
b. Siapkan benda uji sesuai dengan sub pasal 3.2 yang
jumlahnya sama dengan campuran pelarut yang telah dibuat 11. Laporan
dalam sesuai sub pasal 3.3a. di atas; Laporan hasil pengujian dicatat dalam formulir dengan
c. Lakukan pengujian dengan cara seperti diuraikan pada sub mencantumkan ihwal sebagai berikut :
pasal 3.2 menggunakaan pelarut berupa campuran yang telah a. ldentitas contoh;
disiapkan sesuai dengan sub pasal 3.3 a. sampai didapatkan I) Nomor contoh;
dua larutan yang satu mempunyai noda positif dan berikutnya
2) Nama/jenis contoh;
mempunyai noda negatif; dengan kandungan xylennya berbeda
5%; 3) Contoh dari;
d. Catat ekivalen xylen yaitu persentase xylen dari dua 4) Tanggal mulai pengujian;
campuran di atas misalnya (I 0 - 15)% ekivalen naphta xylen 5) Tanggal selesai pengujian.
atau (20-25)% ckivalen hepthan xylen; b. Laboratorium yang melakukan pengujian;
e. Apabila diterima atau·tidaknya bahan didasarkan pada suatu I) Nama pelaksana pengujian;
nilai ekivalen xylen tertentu, nilai terendah xylen yang tepat
2) Nama penanggung jawab pengujian;
yang menghasilkan noda negatiftidak perlu ditentukan; contoh
diuji menggunakan pelarut dengan persentase xylen yang telah 3) Tanggal pengesahan.
ditentukan yaitu xylen terhadap naphta standar atau xylen c. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH
kering lambat slow curing (SC)
graviti gravity
nod a spot
pengujian noda spot test

194 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6885-2002

LAMPIRANB
(informatif)

Contoh Formulir Isian

Nama contoh Dikerjakan tgl.


Asal contoh Selesai tgl.
Diterima tanggal Nama Penguji

PENGUJIAN NODA ASPAL MINYAK (CARA NORMAL)


Bahan Pelarut : Xylen :

Uji Pertama Uji Ulang


Uraian
b. uji I b. uji 2 b. uji I b. uji 2

Labu + benda uji (g) ............................. ······························


Labu kosOJ.g (g) ···························· ..............................
Berat benda uji

Pengadukan kesatu 5 detik Simpan 24 jam


Rendaman 55 detik
rata/belum Rata/belum

Pengadukan kedua 5 detik


Rendaman 55 detik
Rata/belum Rata/belum

Teteskan Tunggu
Di kertas saring 5 menit

Miringkan lab·u Rata/belum Rata/belum

Pengadukan ketiga 5 detik


Rendaman 55 detik
Rata/belum Ratalbelum

Miringkan labu Rata/belum Rata/belum

Simpan dalam suhu ruang 30 menit


dalam penangas 320C 15 menit

Lihat noda Tidak rata/rata Tidak rata/rata Tidak rata/rata Tidak rata/rata

Catat: Positif!negatif Positif!negaitf

Kesimpulan sifat bahan : noda positif!noda negatif

Diperiksa oleh, Penanggung Jawab,

( ....................................................... ) ( ............... ····· .................................... )

Bagian 4: Aspal, Aspal BawlJwon (ASBUTON). Perkera.wm Jalan 195


SNI 03-6885-2002

PENGUJIAN NODA ASPAL MINAAK (CARA NORMAL)

Bahan Pelarut : Xylen :

Uji Pertama Uji Ulang


Uraian
b. uji I b. uji 2 b. uji I b. uji 2

Labu + bend auji (g) ·······························


Labu kosong (g) ...............................
Berat benda uji

Pengadukan kesatu 5 detik Simpan 24 jam


Rendaman 55 detik
Rata/bel urn Rata/bel urn

Pengadukan kedua 5 detik


Rendaman 55 detik
Rata/bel urn Rata/bel urn

Teteskan Tunggu
Di kertas saring 5 menit

Miringkan labu Rata/bel urn Rata/bel urn

Pengadukan ketiga 5 detik


Rendaman 55 detik
Rata/bel urn Rata/bel urn"

Miringkan labu Rata/bel urn Rata/bel urn

Simpan dalam suhu ruang 30 menit


dalam penPr.gas 32°C 15 menit

Lihat noda Tidak rata/rata Tidak rata/rata Tidak rata/rata Tidak rata/rata

Catat: Positif/negatif Posititi'negatif

Kesimpulan : sifat bahan : noda positif/noda negatif

Diperiksa oleh, Penanggung Jawab,

( ................................................... .... ) ( ........................................................ )

196 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6885-2002

PENGUJIAN NODA ASPAL MINYAK


(bila hasilnya meragukan)

Bahan Pelarut : % Xylen:

Uraian Uji Ulang


Benda Uji I Benda Uji 2

Penambahan pelarut
(jika perlu), (gram)

Simpan dalam penanggas Bergaris/rata Bergaris/rata


32 ± 0,5°C 15 men it

Catat Positiflnegatif Positif/negaatif

Kesimpulan : sifat bahan : noda positif I noda negatif.

Diperiksa oleh, Penanggung Jawab,

( ....................................................... ) ( ........................................................ )

LAMPIRAN C
(normatif)

GAMBAR-GA MBAR

Kertas Saring - r - Kertas Saring

Tetesan larutan aspal Tetesan larutan aspal


berwarna coklat atau berwarna coklat
coklat kekuningan merata
dengan bagian
tengahnya gelap atau
berbintik-bintik

GAMBAR 1 GAMBR~
TETESAN POSITIF TETESAN NEGATIF

Bagiwz4: A.l'pal, A.l'pal Batu /Jutcm (ASBUTON), Pcrkt'ra.wn Ja/an 197


SNI 03-6893-2002

METODE PENGUJIAN BERAT JENIS MAKSIMUM CAMPURAN BERASPAL

l. Ruang Lingkup 2) Wadah yang terbuat dari borosilikat yang mempunyai


a. Metode pengujian ini rnernbahas tentang ketentuan cara kapasitas I ,4 liter menurut pengalaman cukup baik untuk
pengujian beratjenis maksirnum campuran beraspal yang tidak digunakan.
dipadatkan. b. Penutup karet dilengkapi dengan slang yang dihubungkan
b. Lingkup pengujian mencakup : dengan pompa isap.
I) Contoh uji; c. Timbangan;
2) Persiapan rt:ngujian; I) Mempunyai kapasitas yang mampu menimbang berat benda
uji seperti yang tercantum dalam Tabel I.
3) Cara uji;
2) Timbangan untuk.. benda uji di atas 1000 gram harus
4) Pelaporan. mempunyai ketelitian sampai I gram.
3) Timbangan untuk bend a uji lebih kecil dari I 000 gram harus
2. Acuan mempunyai ketelitian sampai 0, I gram.
Metode ini mengacu pada standar tersebut di bawah ini : d. Ram kawat halus digunakan untuk menutup lubang slang
AASHTO D.T 209-90. Standard Method of Test for agar tidak ada material hal us yang terisap;
Maximum Specific Gravity of Bituminous Paving Mixtures. e. Termometer air raksa yang mempunyai skala pembacaan
SNI 03-6399-2000. Tata Cara Pengambilan Contoh minimum 0, I °C;
Campuran Berr1spal. f. Pompa isap atau aspirator air;
g. Penangas air;
3. lstilah dan Definisi I) Penangas air yang cukup untuk merendam wadah pada saat
Yang dimaksud dengan : penimbangan dalam air;
2) Penangas air yang cukup untuk merendam labu yang
3.1 Berat jenis suhunya dapat diatur supaya konstan.
Perbandingan berat benda pada temperatur 25°C terhadap
berat air pada volume dan temperatur yang sama; 7. Kalibrasi
a. Kalibrasi labu;
3.2 Campuran beraspal Dengan menetapkan secara tepat berat air yang diperlukan
Campuran antara aspal dan agregat dengan komposisi untuk mengisi labu pada suhu (25 ± 0,5)0C (D);
tertentu yang dihasilkan dengan cara panas maupun cara dingin. Untuk ketepatan pengisian air, dapat dilakukan dengan
menggunakan penutup yang terbuat dari plat kaca.
4. Prinsip b. Kalibrasi wadah;
Berat jenis maksimum campuran beraspal ditentukan Dengan menetapkan berat wadah di dalam air secara tepat
dengan mengukur berat dan isi dari benda uji dimana udara pada suhu (25 ± 0,5)0C(P);
yang berada di antara butir benda uji dikeluarkan dengan cara
pengisapan dan pada pelaksanaannya dapat ditempuh dengan 8. Benda Uji
salah satu dari dua cara yaitu : Berat benda uji harus sesuai dengan Tabel sebagai berikut:
I) Menggunakan wadah.
2) Menggunakan labu. TABEL 1
Berat Benda Uji
5. Contoh uji Ukuran butir terbesar Berat minimum
Contoh harus diperoleh dari prosedur sesuai SNI 03-6399- dalam campuran benda uji
2000 Tata Cara Pengambilan Contoh Campuran Beraspal. gram
Mm Inci

6. Peralatan 25,0 I 2500


Peralatan yang digunakan harus sesuai ketentuan yang 19,0 3/4 2000
berlaku.
a. Wadah; 12,5 1/2 1500
I) Terbuat dari gelas atau logam atau labu dengan kapasitas 9,5 3/8 1000
sekurang-kurangnya I 000 ml, dan harus tahan terhadap
pengurangantekanan. 4,75 No.4 500

198 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan ]alan


SNI 03-6893·2002

9. Prosedur Tambahan b. Rumus untuk langkah dengan menggunakan labu;


Bila agregat yang berpori tidak terselimuti aspal dengan A
sempurna. maka agregat itu akan menjadi jenuh pada saat proses Berat jenis = ............................................. (3)
pengisapan. Kalau pengujian setelah proses pengisapan (A+ D-E)
dilanjutkan dengan prosedur biasa akan diperoleh volume
dengan pengertian :
agregat yang lebih kecil; akibatnya berat jenis yang diperoleh
akan lebih tin~g; karena itu diperlukan prosedur tambahan A adalah berat benda uji kering oven di udara (g)
untuk mengoreksi kesalahan akibat adanya butir berpori yang D J!dalah berat labu berisi air pada suhu 25°C (g)
tidak diselimuti oleh aspal. E adalah berat labu berisi air dan benda ujf pada suhu
25°C (g)
l 0. Ketelitian c. Persamaan untuk kurva di dalam Gambar I
Kriteria untuk memutuskan hasil uji dengan cara ini yang
bisa diterima, diberikan dalam tabel I. Angka yang dicantumkan A dw
Beratjenis= ------- x ................ (4)
di dalam kolom 2 adalah standar deviasi yang ditemukan pada (A+ F)- (G + H) 0,9970
kondisi seperti dicantumkan dalam kolom I.
Kolom 3 menunjukkan batasan yang diharapkan tidak dengan pengertian :
dilewati oleh t.asil dari dua pengujian. A adalah berat uji kering oven di udara (g)
F adalah berat piknometer berisi air pada suhu
TABEL l pengujian (g)
Hasil Uji Berat Jenis G adalah berat piknometer berisi air dan benda uji
Pengujian dan kondisi Kisaran pada suhu pengujian (g)
pengujian basil uji Standar yang bisa H adalah faktor koreksi pengembangan termal dari
yang diperoleb tidak Deviasi diterima dari
dengan cara per- dua basil aspal yang dapat dilihat dalam Gam bar 2.
bitungan di Bah 2.6A uji dw adalah kepadatan air pada suhu pengujian kurva
D dalam Gambar I (Mg/m 3 )
Kctelitian scorang operator 0,0040 0,011
- 0,9970 adalah kepadatan air pada 2soc (Mg/m 3).
Ketclitian dari hebcrapa
Lahoratorium 0.0064 0,019
12. Tahapan Pengujian
Hasil uji yang diperoleh - - a. Langkah dengan menggunakan wadah atau labu :
scperti perhitungan
pada Bab 2.6 B. I) Uraikan contoh campuran beraspal secara hati-hati jangan
Hanya cocok untuk sampai menghancurkan butiran mineral, sehingga gumpalan-
pengujian
dcngan mcnggunakan gumpalan hal us dari campuran tidak boleh lebih besar dari 6.3
wadah. mm atau 1/ 4 inci;
Jika gumpalan contoh sukar diuraikan, tempatkan contoh
Kctelitian scorang operator 0.0064 0.018
di dalam loyang, kemudian dipanaskan pada oven hingga
Ketclitian dari bebcrapa gumpalan mudah diuraikan;
laboratorium 0,0193 0.055 2) Keringkan contoh di dalam oven pad a suhu (I 05 ± S)OC
hingga berat tetap;
3) Dinginkan contoh pada suhu ruang, kemudian timbang
11. Rumus-rumus Perhitungan benda uji. seberat misalnya A gram;
a. Rumus untuk langkah dengan menggunakan wadah; 4) Masukkan benda uji ke dalarn labu, tambahkan air pada
suhu ± 25°C secukupnya sehingga benda uji terendam:
Berat benda uji dalam air (C)= P- Q ........................ (I);
5) Keluarkan udara yang terperangkap di dalam benda uji
dengan pengertian : dengan cara diisap hingga tekanan tersisa rnencapai sekurang-
P dimana berat wadah dalam air (g) kurangnya 30 mrnHg;
Q dimana berat wadah dan benda uji dalam air (g) 6) Pertahankan tekanan sisa selarna 5 sampai 15 rnenit;
B . . A 7) Goyang wadah atau labu selama pengisapan dengan
eratJems = - - - ...................................................... 2) rnenggunakan alat atau manual dengan selang waktu 2 menit;
(A- C)
. Wadah sebaiknya diletakkan di alas pennukaan yang lunak
dengan per.gertian : m1salnya seperti karet atau plastik, hindari goncangan atau
A adalah berat benda uji kering oven (g) hentakan selarna pengisapan. Selanjutnya ke1:jakan langkah
C adalah berat benda uji di dalam air (g) dengan menggunakan wadah atau meggunakan labu.

Bagian 4: Aspal, Aspal /latu lluton (ASBUTON), Perkera.1·a11 Jalali 199


SNI 03-6893-2002

b. Langkah dengan menggunakan wadah; kondisi jenuh kering pennukaan dianggap sudah tercapai; catat
I) Rendam wadah dengan isinya pada (25 ± I )°C selama berat ini sebagai (A).
( 10 ± I) menit: Prosedur ini membutuhkan waktu kira-kira 2jam dan harus
2) Timbang wadah dengan contoh di dalam air misalnya disertai dengan pengadukan sewaktu-waktu; gumpalan-
Q gram: gumpalan dari campuran harus dipecahkan dengan tangan;
hindari kehilangan butiran dari campuran.
3) Hi tung be rat jenis teori maksimum dengan rum us (2).
d) Berat jenis contoh dapat dihitung dengan rumus-rumus
c. Langkah dengan menggunakan labu;
yang ada dengan memasukkan berat (A') sebagai A pembagi.
I) lsi labu penuh dengan air kcmudian rendam dalam pe~angs
air pad a (25 ± 0,5)°C selama (I 0 ± I) ment; 14.Laporan
2) Kalau suhu penangas tidak dapat diatur pada (25 ± 0,5)0C Laporan hasil pengujian dicatat dalam formulir yang
tentukan secara tepa! suhu air di dalam labu, kemudian koreksi tersedia dengan mencantumkan ikhwal berikut :
be rat jenis dengan faktor yang tercantum dalam Gam bar I; a. Identitas contoh :
3) Hitung berat jenis teori maksimum dengan butir II I) Asal contoh;
rum us (3 ). 2) Nomor contoh;
13. Prosedur Tambahan untuk Campuran yang 3) Nama contoh;
Mengandung Agregat Berpori dan tidak Terselimuti Aspal 4) Lokasi pengambilan contoh;
dengan Sempurna. 5) Tanggal pengambilan contoh.
a) Buang air yang merendam benda uji dengan cara dekantasi b. Laboratorium yang melakukan pengujian :
air melalui lap kain; I) Nama teknisi penguji;
b) Pisahkan sejumlah butir-butir besar dan periksa permukaan- 2) Nama dan tanda tangan penanggaung jawab pengujian;
permukaan yang pecah apakah basah atau tidak; 3) Tanggal pengujian;
c) Bila agregat nampak telah menyerap air, sebarkan contoh 4) Tanggal pengesahan.
dan tii.Jp dengan kipas listrik untuk mengeringkan permukaan c. Hasil pengujian :
agregat; timbang setiap 15 menit bila daiam selang waktu Hitung nilai rata-rata dari dua kali pengujian sampai tiga
penimbangan terse but terdapat selisih berat sebesar 0,5 g, maka angka di belakang koma.

200 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }a/an


SNI 03-6893-2002

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH
pompa isap vacuum pump
penangas air water bath

LAMPIRANB
(informatit)
Contoh Fonmdir Is!an
Asal contoh Tanggal uji
Nomor contoh Dikerjakan oleh
Nama contoh Dihitung oleh

PENGUJIAN BERAT JENIS MAKSIMUM CAMPURAN BERASPAL


No. Uraian I II
I Berat contoh uji kering oven di udara (A)
2 Berat Piknometer berisi air pada suhu.pengujian (F)
3 Berat Piknometer berisi air dan contoh uji pada suhu pengujian (G)
4 St.hu pcngujian (OC)
5 Faktor koreksi pengembangan termal dalam Gam bar 2 (H) dengan
berat aspal 525 GR
6 Kepadman air pada suhu pengujian pada kurva D dalam
Gambar I (Mg/m 3) (dw)
7 Kepadatan air pada 250C (Mg/m 3 )
8 Berat jenis :
A dw
X--
(A + F) - (G + H) 0,9970

Dikerjakan oleh, Penanggung jawab,

Asal contoh Tanggal uji


Nomor contoh Dikerjakan oleh
Nama contoh Dihitung oleh

PENGUJIAN BERAT JENIS MAKSIMUM CAMPURAN BERASPAL

No. Uraian I II

I Berat benda uji kering oven (A)


2 Berat wadah + benda uji dalam air (P)
3 Berat wadah dalam air (Q)
4 Berat benda uji dalam air C = P- Q
5
B . . A
erat JI!OIS =
(A- C)

Dikerjakan oleh, Penanggung jawab,

( ........................................ ) ( ................................... )

Bagia11 4: Aspal, Aspai/Jatu /Jwmz (ASJJUTON). Perkem.wm Jalan 201 ·


SNI 03-6893-2002

LAMPIRANC
(normatit)

GAMBAR-GAMBAR

150
~ '

1.30

12•11
~
""
~

kliVQ
~
~.
kepadatan wrD
""-,
' "~
~urva pengal1 R
11 0 .......

.s::.100 " ~ ~
'
::J
Vl
90
' '\ ""
80

70

60
0980 0982 0984 0986 0.988 0990 0991 0994 0996 0998 1000 1002
~ "'
1\
\
\
\
Kepadatnn atr mg/m3 dan pengalt R

GAMBAR 1
KURVADDANR

150
.. \
'
140 I
•. ,. _I I 1\.
'&rat aspal dlttllamI beilda
I' ..!. 1\ I -· I I
UJI
130 \ •.
\

'
\
1:20 ' I ··r •.
1'. r-.~ ·.J.OO IJ' 30!l! \21l0a \moo
\

r"- r-.... ·..


~"'- '. :\
\
' \
..c:.
100 ,, ·,
·-. ' '· \
::>
cn90
r-.. ' \

.......
....:.:
~ ' _... ' \\
80 ...:.:..:

~ ~'to ~
70

60
\ I'. ..
.:- ::-:- :-:-
::-
34 32 30 28 26 21. 22 20 1e 16 14 12 10 m 06 04 az q az 04 06' oe 10 ~ 14
Kore k Sl

GAMBAR2
KURVA KOREKSI UNTUK PENGEMBANGAN TERMAL DARI ASPAL

202 Bagian 4: Aspa/, Aspal Batu Bilton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 03-6894-2002

METODE PENGUJIAN KADAR ASPAL DARI CAMPURAN BERASPAL


DENGAN CARA SENTRIFUS

L Ruang Lingkup 5. Peralatan


a. Metode pengujian ini membahas ketentuan cara uji Peralatan yang digunakan harus sesuai ketentuan yang
pemisahan aspal dan penentuan kadar aspal dari campuran berlaku; interval alat tidak lebih dari (tiga) tahun :
beraspal dengan cara sentrifus agregat yang diperoleh dengan a. Alat ekstraksi sentrifus yang dilengkapi cawan sesuai
cara ini dapat digunakan untuk pengujian Analisa Saringan Gambar I lampiran B, dengan kecepatan putaran bervariasi
menggunakan SNI 03-1968-1990. hingga 3600 rpm;
b. Lingkup pengujian mencakup : b. Kertas saring rendah abu berbentuk lingkaran yang bagian
tengahnya berlubang dengan tebal (0, 125 ± 0,0 125) em dan
I) .Persiapan contoh;
berat (W) = ± 15 gr untuk I lembar;
2) Persiapan peralatan; c. Timbangan kapasitas 5 kg;
3) Cara uji; d. Timbangan kapasitas 250 gr;
4) Pelaporan. e. Oven dengan alat pengatur suhu (II 0 ± 5)0C;
f. Penangas uap;
2- Acuan g. Cawan penguap;
Metode ini mengacu pada standar tersebut di bawah ini : h. Desikator;
AASHTO T 164-90 Standad Method ofTestfor Quantitative 1. Lemari as am;
Extraction of Bitumen from Bituminous Paying Mixt ures j. Penilatan kadar air (SNI 06-2490-1991 );
Method A. Washington DC 20001. k. Peralatan sentrifus yang dapat berputar paling sedikit 3000 .
SNI 06-2490-1991 Metode Pengujian Kadar Air Aspal dan rpm.
Bahan Mengandung Aspal.
6. Bahan
3. Istilah dan Deflnisi a. Untuk pengujian mutu aspal lebih lanjut harus digunakan
pelarut Trichlorethylene murni;
3J Ekstraksi b. Bila diinginkan hanya kadar aspal gunakan pelarut teknis
Methylene chlorida atau Trichlorethylene atau 1.1.1 -
Pemisahan campuran dua atau lebih bahan dengan cara Trichloethylene;
menambahkan pelarut yang bisa melarutkan salah satu bahan
yang ada dalam campuran tersebut; c. Larutan Amonium Carbonat (NH4)2 C0 3 murni.

3.2 Campuran beraspal 7. Hal yang perlu diperhatikan


Campuran antara batuan (agregat) dengan aspal yang a. Bahan pelarut yang digunakan sesuai persyaratan Tabel 2,
digunakan sebagai bahan perkerasan jalan. sisanya harus disimpan dalam lemari asam dengan sirkulasi
udara yang baik;

4. Benda Uji TABEL2


Benda uji adalah campuran beraspal paling sedikit duplo KONSENTRASIRACUN
yang jumlahnya sesuai tabel I;
Konsentrasi sclama
TABEL 1 Jenis pelarut 8jam 5 hari
BERAT CONTOH pcrminggu
Methylene chlorida 2<X) ppm
Ukuran Agregat Maksimum
Uerat Contoh Minimum (Kg) Trichloroethylene 100 ppm
(mm) (lnchi)
1.1 . I - Trichloroethane 350 ppm
4.75 No.4 0.5
9.5 I '· I b. Trichloroethylene bila disimpan ditcmpat yang terbuat dari
metal dan selalu kontak dengan kelembaban akan
12,5 '/2 1,5
terdekomposisi oleh dehydrohalogenasi membcntuk larutan
19,0 I '14 2 hydrocarbon tak jenuh dengan asam Chlorida (HCI); asam
25,0 I 3 chlorida dalam Trichloroethylene terdekomposisi mcnghasilkan
as pal yang kents pad a proses pemul ihan as pal dengan cara
37,5 1,5 4
Abson;

Bagian 4: Aspal, Aspal flatu 1/uton (ASJ/UTON). Perkem.wn ./alan 203


SNI 03-6894-2002

c. Simpan drum yang mengandung Trichloroethylene di d. Pasang kcrtas saring yang sudah dikeringkan pada suhu
tcmpat dingin. kcring dan tertutup rapat. (II 0 ± 5)0C dan telah ditimbang konstan di atas cawan;
e. Tambahkan pelarut Trichloroethylene atau methylene
M. Rumus-rumus Pcrhitungan chlorida a tau 1.1. !-trichloroethane sarnpai contoh terendam dan
biarkan beberapa men it jangan lebih dari I jam;
a. Kadar aspal :
f. Tutup cawan rapat-rapat dengan klem dan letakkan gelas
( WI - \\'2) - ( W3 + .J) kimia di bawah lubang pengeluaran larutan untuk
H =---- x l()()<y, . .......................... (I) rnengurnpulkan larutannya;
WI- W2
g. Jalankan sentrifus dirnulai dengan putaran rendah kemudian
Dengan pcngertian : makin tinggi hingga 3600 rpm;
B adalah Kadar aspal (<!c) h. Hentikan alat sentrifus setelah tidak ada larutan yang
mengalir dari lubang pembuangan;
WI adalah Be rat contoh (gram)
i. Tambahkan 200 rnl pelarut (sesuai jumlah conioh)
\\'2 adalah Be rat air dalam contoh (gram)
Trichloroethylene atau 1.1.1-trycloroethane atau Methylene
\\'3 adalah Be rat agrcgat dalam contoh (gram) chlorida rnelalui lubang pada penutup cawan dan biarkan lebih
W.J adalah Berat mineral dalam lanllan hcraspal (dihitung kurang 15 menit;
dari herat mineral cara pcngabuan Jan Scntrifus); J. Ulangi butir f. hingga sub pasar h;
h. Be rat mineral; k. Kumpulkan larutan yang keluar dari alat sentrifus (VI);
Bcrat mineral dapat ditcntukan dcngan 2 (dua) cara : I. Arnbil kertas saring dari cawan dan keringkan di udara
I) Cara pengahuan·. kernudian keringkan di oven sampai beratnya konstan pada suhu
(110± 5)0C;
VI m. Pindahkan semua isi cawan ke pan dan keringkan di ruang
W4= G - ......................... ·....................................... (2)
V2 asam kemudian keringkan di oven sampai beratnya konstan
pada suhu (II 0 ± 5)°C (W3);
Dengan pengertian : n. Tentukan berat mineral dalam larutan (W4) dengan salah
W4 adalah Berat mineral Jalam seluruh larutan beraspal satu cara sebagai berikut :
(gram) I) pengendapan dengan cara pengabuan;
G adala!z J3er~·! abu dalam larutan beraspal yang diuapkan
(gram) (a) Tentukan isi total larutan hasil ekstraksi dari sub pasal
3.2.k. (VI);
VI adalah Total isi larutan beraspal (ml)
V2 adalah lsi contoh yang diabukan (m]) (b) Panaskan cawan penguap, dinginkan dalam desikator dan
tim bang dengan ketelitian 0,00 I gram;
2) Cara sentrifus;
W4 = M2 -· MI .............................................................. (3) (c) Aduk larutan basil ekstraksi dan langsung masukkan
Dengan pengertian : sejumlah 100 ml (V2) ke dalam cawan penguap;
W4 adalah Berat mineral dalam larutan beraspal (gram) (d) Uapkan caw an di atas pel at pemanas hot plate atau pen an gas
MI adalah Berat tabung sentrifus (gram) uap;
M2 adalah Berat tabung sentrifus +mineral dalam larutan (e) Abukan residu dengan nyala merah yang suhunya antara
beraspal (gram) (500- 600)0C;
3) Penentuan kadar air sesuai SNI No. 06-2490-1991. (t) Dinginkan;
(g) Tambahkan amonium carbonat jenuh sebanyak 5 ml untuk
9. Persiapan Benda Uji setiap gram abu;
a. Panaskan bend a uji pad a suhu (II 0 ± 5)0C sampai (h) Simpan pada suhu ruang selama I (satu) jam;
berbentuk curah dan dibagi empat (quartering), bila contoh uji (i) Keringkan eli oven pada suhu (II 0 -± 5)0C supaya
adalah campuran tidak cukup lunak untuk dipisahkan dengan beratnya konstan, dinginkan dalam desikator;
spatula atau cetok (sendok aduk); U) Tim bang beratnya dengan ketelitian 0,00 I gram (G);
b. Tentukan jumlah benda uji sesuai label I. (k) Hitung jumlah mineral W4 dengan menggunakan rumus
(2). pada sub pasal 2.2.5;
10. Tahapan Pengujian 2) Pengendapan dengan cara sentrifus;
Lakukan pengujian dan perhitungan dengan tahapan, (a) Tentukan berat bersih dari tabung Sentrifus kosong (M I)
sebagai beriku•. : dengan ketelitian 0,005 gr dan letakkan pada alat Sentrifus;
a. Siapkan benda uji sesuai 3.1; (b) Masukkan semua larutan yang dihasilkan dari ekstraksi ke
dalam tabung Sentrifus;
b. Timbang benda uji ke dalam cawan sentrifus sesuai
tabel I; (c) Jalankan hingga mencapai kecepatan yang konstan (sebagai
contoh 9000 rpm untuk type SMM dan 20.000 rpm untuk type
c. Letakkan cawan berisi contoh pada posisi yang benar pada Sharpless)± selama 15 men it;
alat Sentrifus;
(d) Hentikan alat sentrifus;

204 Bagiwz 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6894-2002

(e) Tuangkan larutan bagian atas secara dekantasi; a. ldentitas contoh;


(f) Tambahkan kembali larutan pencuci ke dalam tabung I) Nomor contoh;
tersebut: (lakukan kembali sub pasal b, c, d) hingga larutan 2) Nama atau jenis contoh;
bagian atas tidak berwarna; 3) Contoh dari;
(g) Biarkan larutan residu pada tabung sentrifus pada sub pasal
4) Tanggal mulai pengujian;
d untuk penguapan pada penangas uap di dalam raung asam;
5) Tanggal selesai pengujian.
(h) Keringkan tabung sentrifus berisi mineral di dalam oven
pada suhu (II 0 ± 5)0C; b. Laboratorium yang melakukan pengujian;
(i) Dinginkan pada temperatur ruang (± 25°C) dan timbang I) Nama pelaksana pengujian;
kembali secepatnya (M2); 2) Nama penanggung jawab pengujian;
G) Hitungjumlah mineral (W4) dengan rumus perhitungan (3). 3) Tanggalpengesahan.
c. Hasil pengujian
11. Laporan uji Laporan hasil pengujian sampai satu angka di belakang
Laporan hasil pengujian dicatat dalam formulir yang tersedia koma dari hasil rata-rata 2 pengujian.
dengan mencantuntumkan ihwal sebagai berikut : d. Kelainan dan kegagalan selama pengujian.

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH
Putaran per menit (revolution per minute) r.p.m.
pemanas listrjk hot plate
penangas uap steam hath
kertas saring rendah abu low ash filter
murn1 p.a (pro analysis)
endap tuang dekantasi
sepersejuta bagian ppm (part per million)

LAMPIRANB
(informatit)

Contoh Isian Formulir

Prt No. Nama Pcnguji


Contoh dari Proyek Peningkatan
Jenis Contoh Campuran eraspal
Terima tanggal 5 Januari 1995
Dikerjakan tanggal 5 Januari 1995
Selesai tanggal 6 Januari 1995

KADAR ASPAL 1>1 DALAM CAMPURAN BERASPAL

Mangkok + contoh == gr Gr
Mangkok == gr Gr
Contoh gr Gr

Berat contoh (WI) gr (ir


Berat air (W2) gr (ir
--------
Berat contoh kering

/lagi1111 4 : A.lptd, :l.lpallllllll IIIII on ( r\Sill!TON I. /'.,-~1"< .111/1111 205


SNI 03-6894-2002

KADAR ASPAL DI DALAM CAMPURAN BERASPAL


(Lanjutan)

Pan + Agregat = gr Gr
Pan = r Gr
Agregat (W3) =

Wadah + Mineral = gr Gr
Wadah = r Gr
Mineral (W4) =

Agregat = gr Gr
Mineral = gr Gr
Total agregat (W3 + W4) =

Berat contoh kering = gr Gr


Total agregat = gr Gr
Berat aspal =
(WI- W2)- (W3 + W4)
Kadar aspal = X /00 = ..................
WJ-W2

Penguji, Penanggung jawab

I. ·············································· (lr. TJITJIK W.S.)

LAMPIRANC
(normatit)

GAMBAR-GAMBAR

/
/ _, ',
lnci Milimeter Jitci Milimetcr


9% 9,150 24.8 6 .,,. 6,188 15,7
. 8 8,000 20.3 1, 0,219 0,6
·---- - -
. I I, 1,125 2.9 'l, 2,219 5,6
2 .,,.
. I 3/16
5
2,188
1,188
5,000
5.6
3.0
12.7 4~

'I,
0,625
0,156
4,250
1,6
0,4
10,8
2~ 2,250 5.1 ·f,. 0,188 0,5
Y. 0,750 1.9 t,. 0,313 0,8
0,250

~ 0.6 0,375 0,95
] •. ,11 1,406 3.6 I '/, 1,625 4,13
6 6,000 15.2

'· 0,375 1.0

GAMBAR 1
CAWAN EKSTRAKSI DENGAN CARA SENTRIFUS

206 Bagian 4 : Aspal. Aspal Balli Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-4798-1998

SPESIFIKASI ASPAL EMULSI KATIONIK

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.3 Pengertian
1.1.1 Maksud Yang dimaksud dengan :
Spesifikasi Aspal Emulsi Kationik ini dimaksudkan sebagai I) as pal emu lsi kationik adalah as pal cair yang dihasilkan
acuan dan pegangan dalam menilai mutu aspal emulsi kationik dengan cara mendispersikan aspal keras ke dalam air atau
untuk bahan ~ erekc.t perkerasan jalan. sebaliknya dengan bantuan bahan pengemulsi;
1.1.2 Tujuan 2) aspal emulsi kationik mengikat cepat adalah aspal emulsi
Tujuan spesitikasi ini adalah untuk mendapatkan mutu aspal yang bermuatan positif yang aspalnya memisah dari air cepat
emulsi kationik yang memenuhi persyaratan fisis untuk setelah kontak dengan batuan;
perencanaan dan pelaksanaan pembangunan jalan. 3) aspal emulsi kationik mengikat sedang adalah aspal emulsi
yang bermuatan positif yang aspalnya memisah dari air sedang
1.2 Ruang Lingkup setelah kontak dengan batuan;
Spesitikasi ini membahas bentuk, bahan, spesifikasi, fungsi 4) aspal emulsi kationik mengikat lambat adalah aspal emulsi
aspal emulsi kationik. yang bermuatan positif yang aspalnya memisah dari air lam bat
setelah kontak dengan batuan.

BABII
PERSYARATAN TEKNIS
2.1 Bentuk I) aspal yang teremulsi homogen;
Bentuk yang dimaksud adalah bentuk cair. 2) dalam waktu 30 hari setelah penyerahan, tidak terjadi
pemisahan dan aspal ernulsi harus homogen setelah diaduk
2.2 Bahan kern bali.
Bahan aspal emulsi kationik yang dimaksud adalah aspal
cair yang dihasilkan dari aspal keras dengan cara 2.3 Spesifikasi
mendispersikan ke dalam air dengan bantuan bahan peng- Spesifikasi aspal emulsi kationik harus sesuai dengan
emulsi: tabel I:

TABELl
SPESIFIKASI ASPAL EMULSI KATIONIK

Pengikatan Cepat Pengikatan Sedang Pengikatan Lambat


No. Sifat-sifat (CRS-1) (CRS-2) (CMS-2) (CMS2h) (CSS-1) (CSS-Ih)
Min Max Min Max Min Max Min Max Min Max Min Max

I. Kekentalan pada suhu 25/C - - - - - - - - 20 100 20 100


(detik)
Kekentalan pada suhu 50/C 20 100 100 400 50 450 50 450 - - - -
(detik)
2. Pengendapan I hari (%) - I - I - I - I - I - I
Peng·~dap 5 hari (%) - 5 - 5 - 5 - 5 - 5 - 5

3. Pemisahan 35 ml 0,8 (%) 40 - 40 - - - - - - - - -


sodium dioctylsulfosuccinate (%)
4. Daya tahan terhadap air :
a. Lapisan batu kering - - - - 80% I 00% 80C/(' I OOC/c - - - -
b. Lapisan batu kering,
setelah semprotan air - - - - 60% 80% 60% 80% - - - -

c. Lapisan batuan basah - - - - 60% 80% 60Clc· 80% - - - -

d. L<Jptsan setelah sernprotan air - - - - 60% 80% 60'/c, 80% - - - -

/Ja~-:in 4 : Aspal. A spa/ /Jatu /Jill on ( ASUIJTON ). Perkcm.HIII ./alan 207


SNI 03-4798-1998

Pengikatan Cepat Pengikatan Sedang Pengikatan Lambat


No. Sifat-sifat (CRS-1) (CRS-2) (CMS-2) (CMS2h) (CSS-1) (CSS-Ih)
Min Max Min Max Min Max Min Max Min Max Min I Max
I I I I I I
5. Muatan Listrik positif positif positif positif positif positif
6. Hasil uji campuran semen(%) - - - - - - - - - 20 - 20
7. Analisis saringan (%) - 0,10 - 0,10 - 0,10 - 0,10 - 0,10 - 0,10
8. Penyulingan :
a. Sisa deo;tilasi (%) 60 - 65 - 65 - 65 - 57 - 57 -
b. Kadar minyak (%) - 3 - 3 - 12 - 12 - - - -
9. Sisa Penyulingan :
a. Penetrasi 25/C I OOg, 5 detik 100 250 100 250 100 250 40 90 100 250 40 90
b. Daktilitas 25/C, 5 cm/menit 40 - 40 - 40 - 40 - 40 - 40 -
c. Kelarutan terhadap 97,5 - 97,5 97,5 - 97,5 - 97,5 - 97,5 -
trichloroethylene (%) berat

10 Klasitikasi 100% - 100% - - - - - - - - -

2.4 Fungsi
Aspal emulsi kationik berfungsi sebagai bahan perekat
perkerasan jalan.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH
aspal emulsi kationik mengikat cepat 1 · cationic rapid setting 1 (CRS-1)
aspal emulsi kationik mengikat cepat 2 cationic rapid setting 2 (CRS-2)
aspal emulsi kationik mengikat sedang 2 cationic medium setting 2 (CMS-2)
aspal emujlsi kationik mengikat sedang 2h cationic medium setting 2h (CMS-2h)
aspal emulsi kationik mengikat lambat I cationic slow setting 1 (CS~-1)
as pal emu lsi kationik mengikat lam bat I h cationic slow setting 1h (CSS-1 h)

208 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-4799-1998

SPESIFIKASI ASPAL CAIR PENGUAPAN SEDANG

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.2 Ruang Lingkup
I. I . I Maksud Spesitikasi ini membahas bentuk, bahan, spesifikasi, fungsi
Spesitikasi Aspal Cair Penguapan Sedang ini dimaksudkan aspal cair penguapan sedang.
sebagai acuan dan pegangan dalam menilai mutu aspal cair
penguapan sedang untuk bahan perekat perkerasan jalan. 1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan Yang dimaksud dengan :
Tujuan spesitikasi ini adalah untuk mendapatkan mutu aspal Aspal cair penguapan sedang adalah aspal cair yang
cair penguapan sedang yang memenuhi persyaratan tisis untuk diperoleh dengan cara melarutkan aspal dengan minyak bumi
perencanaan dan pelaksanaan pembangunan jalan. jenis minyak tanah.
Spot test adalah pengujian tetesan aspal pada kertas saring
untuk mengetahui homogenitas aspal.

BABII
PERSYARATAN TEKNIS
2.1 Bentuk 2) aspal harus mempunyai sifat sejenis;
Bentuk yang dimaksud adalah bentuk cair. 3) tidak mengandung air;
4) tidak berbusa waktu dipanaskan hingga suhu 175°C dan
2.2 Bahan tidak terjadi pemisahan atau penggumpalan waktu digunakan.
Bahan aspal cair penguapan sedang yang dimaksud ada-
·lah: 2.3 Spcsifikasi
I) bahan aspal berasal dari minyak bumi; Spesitikasi aspal cair penguapan sedang harus sesuai dengan
tabell :
TABELI
PERSYARATAN ASPAL CAIR TIPE PENGUAPAN SEDANG

MC-70 MC-250
. MC-XOO MC-3000
MC-30
JENIS PENGUJIAN
MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS
- Kekentalan kinematik (Cst)
600C 20 60 70 140 250 500 xoo 1600 3000 6000
- Titik nyala oc (TOC) 3X - 3X - 66 - 66 - 66 -
OF 100 - 100 - 150 - 150 - 150 -
-Kadar Air(%) - 0,2 - 0,2 - 0,2 - 0.2 - 0.2
- Penyulingan
sulingan pada suhu :
- 225oc (4370F) - 25 0 20 0 10 - - - -
- 2600C (5000F) 40 70 20 60 15 5 0 35 0 15
- 3J50C (6000F) 75 l)3 05 l)() 60 X7 -l5 xo 15 75
Sisa penyulingan pada suhu
3500C (%) 50 - 55 - 6T - 75 - xo -
- Pengujian sisa penyulingan :
- Kekentalan absolut 600C
(poise) 300 1200 300 1200 300 1200 _,00 1200 300 1200

/Jagillll 4: A.1pa/, A.lpai/Jalllllllloll (ASIJUTON). /'akcm.\<111 Jalali 209


SN I 03-4 799-1998

MC-30 MC-70 MC-250 MC-800 MC-3000


JENIS PENGUJIAN
MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS MIN. MAKS

-Penetrasi 250C (0, I mm) 20 250 120 250 120 250 120 250 120 250
-Daktilitas 5 cm/menit (em) 100 - 100 - 100 - 100 - 100 -
-Kelarutan terhadap
tricholoethylene (% berat) 99 - 99 - 99 - 99 - 99 -

-Spot tes:
- Standar naphta
NEGATIF
- Naphta xylene
- Heptne xylene

- Kelekatan 80% - 80% - 80% - 80% - I 80% I -

j:~rJ.;,
:'~· . =:·-··.·

NEGATIF POSITIF

GAMBAR SPOT TEST

2.4 Fungsi
Aspal cair penguapan sedang berfungsi sebagai bahan
perekat perkerasan jalan.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

aspal cair penguapan sedang MC 30 (medium c11rinx 30)


aspal cair penguapan sedang MC 70 (medium curinx 70)
aspal cair penguapan sedang spot-test MC 250 (medium curinx 250 J
aspal cair penguapan sedang MC 800 (medium curinx 800)
aspal cair penguapan sedang MC 3CXlO (medium curinx 3000)
kekentalan Viscosity

210 Hagian 4: A.,pal, Aspal Batu Huton (ASBUTON). Perkera.wn }alan


SNI 03-4800-1998

SPESIFIKASI ASPAL CAIR PENGUAPAN CEPAT

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Tujuan 1-2 Ruang Lingkup


1.1.1 Maksud Spesifikasi ini membahas bentuk, bahan, spesifikasi, fungsi
Spesitikasi Aspal Cair Penguapan Cepat ini dimaksudkan aspal cair penguapan cepat.
sebagai acuan dan pegangan dalam menilai mutu aspal cair
penguapan cepat untuk bahan perekat perkerasan bahan. 1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan Yang dimaksud dengan :
Tujuan spesitikasi ini adalah untuk mendapatkan mutu aspal Aspal cair penguapan cepat adalah aspal cair yang berupa
cair yang memenuhi persyaratan fisis untuk perencanaan dan campuran antara aspal semen/aspal keras dengan pelarut jenis
pelaksanaan pembangunan jalan. gasoline yang mempunyai daya menguap cepat.
Spot test adalah pengujian tetesan aspal pada kertas saring
untuk mengetahui homogenitas aspal.

BAB II
PERSYARATAN TEKNIS

2.1 Bentuk 2) aspal harus mempunyai sifat sejenis;


Bentuk yang dimaksud adalah bentuk cair. 3) tidak mengandung air;
4) tidak berbusa waktu dipanaskan hingga suhu J750C dan
2.2 Bahan tidak terjadi pemisahan atau penggumpalan waktu digunakan.
Bahan aspal cair penguapan cepat yang dimaksudkan ada-
lah: 2.3 Spesitikasi
I) bahan aspal berasal dari minyak bumi; Spesitikasi aspal cair penguapan cepat harus sesuai dengan
tabel I :

TABELI
PERSYARATAN ASPAL CAIR PENGUAPAN CEPAT (RC)

RC70 RC250 RC 800 RC3000


No. Jenis Pengujian
Min Maks Min Maks Min Maks Min Maks
I. Kekentalan kinematik 600C (Cst) 70 140 250 500 800 1600 3<X>O 6(X)0
2. Titik Nyala (TOC) oc - - 27 - 27 - 27 -
3. Kadar air (%) - 0,2 - 0,2 - 0,2 - 0.2
4. Penyulingan
Sulingan pada suhu
190°C (%) 10 - - - - - - -
225°C (%) 50 - 35 - 15 - - -
260°C (%) 70 - 60 - 45 - 25
315°C(%) 85 - 80 - 75 - 80 -
Sisa penyulingan pada 350°C (%) 55 - 65 - 75 - 80 -
5. Pengujian sisa penyulingan
- Penetrasi (0,1 mrn) 80 120 80 120 80 120 80 I ~0

/Jagitm 4 :A spa/, A spa/ /JaiU lllllon ( ASBUTON ). Pnkna.wn }alan 211


SNI 03-4800-1998

RC70 RC250 RC800 RC 3000


No. Jenis Pengujian
Min Maks Min Maks Min Maks Min Maks

- Kekentalan absolut 60°C (poise) 600 2400 600 2400 600 2400 600 2400
- Daktilitas 5 cm/menit 25°C (em) 100 - 100 - 100 - 100 -
- Kelarutan Trichloroethylene(%) berat 99 - 99 - 99 - 99 -

6. Spot Tes
- Standar naphta
- Naphta xylene NEGATIF
- Heptane sylene

7. Kelekatan 80% - 1 80% - 80% - jso% I -

:~J,lf!;'>
:--:--:·.. :~ ·..

NEGATIF POSIT IF

GAMBAR
SPOT TEST

2.4 Fungsi
Aspal cair penguapan cepat berfungsi sebagai bahan perekat
perkerasan jalan.

LAMPIRANA
DAFTAR ISTILAH

aspal cair penguapan cepat RC (Rapid Curing)


kekentalan 1·iscosity

212 Bagia11 4: A.~pal Aspal Baru Burun (ASBUTON). Pakeraswz Jaltm


SNI 03-6723-2002

SPESIFIKASI BAHAN PENGISI UNTUK CAMPURAN BERASPAL

l. Ruang Lingkup TABELl


Spesifikasi ini memuat persyaratan teknis yang harus GRADASI BAHAN PENGISI
dipenuhi bahan pengisi tambahan yang dipakai pada campuran
beraspal. Ukuran Saringan Persen Lolos
No. 30 (600 mikron) 100
2. Acuan No. 50 (300 mikron) 95- 100
AASHTO M. : 17 - 1990. Standard for Mineral Filler for No. 200 (75 mikron) 70- 100
Bituminous Paving Mixtures.
SNI 03-2460-1991. Spesifikasi Abu Terbang sebagai Bahan
4.2 lndeks Plastisitas
Tambahan
Biladiuji dengan SK SNI M-1966-1990-F, bahan pengisi harus
mempunyai nilai indeks plastisitas sesuai Tabel 2.
3. Pengertian
Yang dimaksud dengan: TABEL2
3.1 Bahan pengisi Bahan pengisi dan nilai indeks plastisitas
Bahan yang lolos ukuran saringan no. 30 (0,59 mm) dan
paling sedikit 65% lolos saringan no. 200 (0,075 mm). Jenis Bahan Nilai Indeks Plastisitas (%)
Abu batu $4
4. Bahan Abu Slag $4
Pada waktu digunakan bahan pengisi harus cukup kering Kapur (Ca Co 3) :5:4
untuk dapat mengalir bebas dan tidak boleh menggumpal. Abu Terbang Semen :5:4
Semen Tidak disyaratkan
4.1 Gradasi Kapur Hidrolik {Ca(OH)~} Tidak disyaratkan
Bahan pengisi bila diuji dengan cara basah harus
mempunyai gradasi yang mempunyai batas-batas sesuai 4.3 Bagian yang Hilang Pijar
Tabel I. Sesuai dengan SNI'03-2460-1991 bah•m pengisi berup<t abu
terbang harus mempunyai nilai pijar paling tinggi 121k.

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH

hilang pijar : loss on ixnition

Jlagimr 4 :A spa/, A.~pal /Iaiii ll111o11 (t\S/Il!Tl JN ). l'n-k.crus<l/1 Julu11 213


SNI 03-6749-2002

SPESIFIKASI BAHAN LAPIS TIPIS ASPAL (LATASIR)

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup


I . I. I Maksud Spesifikasi ini berisi persyaratan aspal dan agregat yang
Spesifikasi bahan lapis tipis aspal pasir (LATASIR) ini akan digunakan untuk lapis tipis aspal pasir.
dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan dalam menilai mutu
aspal dan agregat yang akan digunakan. 1.3 Pengertian
1.1.2 Tujuan Yang dimaksud dengan :
Tujuan spesifikasi ini adalah untuk menjamin keseragaman, Lapis tipis aspal pasir (Latasir) adalah lapis penutup yang
kekuatan dan keawetan lapis tipis aspal pasir. terdiri dari agregat dan aspal keras yang dicampur, dihampar
dan dipadatkan dalam keadaan panas pada suhu tertentu;

BABII
PERSYARATAN TEKIS
2.1 Aspal pasir terdiri dari salah satu aspal keras, penetrasi 60/70 atau
2.1.1. Umum penetrasi 80/ I 00.
Aspal yang dapat digunakan sebagai bahan lapis tipis aspal 2.1.2. Teknis.

TABEL 1
PERSYARATAN ASPAL KERAS UNTUK LAPIS TIPIS ASPAL PASIR

Persyaratan
'
Jenis Penetrasi Penetrasi Met ode
No. Pengujian Satuan 60/70 80/100 Pengujian
Min Maks Min Maks

1. Penetrasi 25°C
100 gram,5 det 0,1 mm 60 70 80 100 SNI 06-2456-91
2. Titik Lembek oc 48 58 46 54 SNI 06-2434-91
3. Titik Nyala
coc oc 232 - 232 - SNI 06-2433-91
4. Daktilitas em 100 - 100 - SNI 06-2432-91
5. Kelarutan
I dalam Triehlo-
roethylene % 99 - 99 - AASHTO T-44
6. Kehilangan
I be rat (TFOT)
7. Penetrasi
% - 0,8 - 1,0 AASHTO T-179
setelah kehi- I

langan berat % asli 54 - 50 - SNI 06-:.2456-91


8. Daktilitas
setelah kehi-
langan berat em 50 - 75 - SNI 06-2432-91
9. Be rat Jenis gr/ee 1 - 1 - SNI 06-2441-91
10. Kelekatan % 95 - 95 - SNI 06-2439-91
I

214 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buran (ASBUTON). Perkerasan ]a/an


SNI 03-6749-2002

2-2- Agregat tajam, kuat, bersih dan bebas dari bahan lain yang mengganggu
2.2.1. Umum. pelekatan dengan aspal.
Agregat yang akan digunakan untuk lapis tipis aspal pasir 2.2.2. Teknis.
harus terdiri dari pasir alam atau pasir buatan yang bersudut a) Mutu

TABEL2
PERSYARATAN MUTU AGREGAT
UNTUK LAPIS TIPIS ASPAL PASIR

l\To'. Jenis Satuan Persyaratan Met ode


' Pengujian Pengujian
Min Maks

~ Setara Pasir % so -
2 Kandungan
Organik % - 3
3 Plastisitas % non plastis SNI-1966-1990-F
SNI-1967-1990-F

b) Gradasi

TABEL3
PERSYARATAN GRADASI AGREGAT
(Metode Pengujian SNI 1968-1990-F Cara Basah)

% Berat Butir Lolos


Ukuran Saringan
LATASIR I LATASIR Il.r I

3/8" (9152 mm) 100 -


no. 4 (4 76
1 mm) 85 - 100 100
no. 8 (2 38
1 mm) 80 - 95 95 -
100
no. ~6 (1119 mm) 70 - 89 85 -
98
no. 30 (01595 mm) 55 - 80 7o - 95
no. so (01279 mm) 30 - 60 40 - 75
no.100 ( 0 14 9
1 mm) 10 - 35 20 - 40
no. 200 (01074 mm) 4 - 14 8 - 16

Bagian 4: Aspa/, Aspa/ /law Buton (ASBUTON). Pl:'rkemsan Jalan 215


SNI 03-6750-2002

SPESIFIKASI BAHAN LABURAN ASPAL SATU LAPIS (BURTU)


DAN BAHAN LABURAN ASPAL DUA LAPIS (BURDA)
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.2 Ruang Lingkup
I. I. I Maksud Spesitikasi ini berisi persyaratan aspal dan agregat yang
Spesifikasi hahan Iahman aspal satu lapis (Burtu) dan bahan akan digunakan untuk laburan aspal satu lapis (BURTU) dan
lahuran aspal dua lapis (Burda) ini dimaksudkan sebagai acuan laburan aspal dua lapis (BURDA).
dalam menilai mutu aspal dan agregat yang digunakan.
1.1.2 Tujuan 1.3 Pengertian
Tujuan spesitikasi ini adalah untuk rnenjamin keseragarnan Yang dimaksud dengan :
dan keawetan laburan aspal satu lapis (BURTU) dan laburan I) laburan aspal satu lapis (BURTU) adalah lapisan penutup
dua lapis (BURDA). pada permukaan jalan yang terdiri dari lapisan aspal yang
ditaburi agregat;
2) laburan aspal dua lapis (BURDA) adalah lapisan penutup
pada permukaan jalan yang terdiri dari lapisan aspal ditaburi
agregat yang dikerjakan dua kali secara berurutan.

BABII
PERSYARATAN TEKNIS
2.1 Aspal I) as pal keras jenis penetrasi 120/150;
2.1.1 Umum 2) aspal cair jenis MC-800 dan MC-3000;
Aspal yang dapat digunakan sehagai bahan BURTU atau 3) aspal em··tsi kationik jenis CRS-1 dasn CRS-2.
BURDA adabh: 2.1.2 Teknis

TABEL 1
PERSYARATAN ASPAL KERAS PENETRASI 120/150
UNTUK BURTU DAN BURDA

Persyaratan
Metode
No. Jenis Pengujian
Satuan Min Maks Pengujian

I. Penetrasi, 250C 0,1 mm 120 150 SNI 06-2456-91


100 gram, 5 detik
2. Titik Nyala COC oc 218 - SNI 06-2433-91
3. Daktilitas Cm 100 - SNI 06-2432-91
4. Kelarutan dalam % berat 99 - AASHTOT-44
Trichloroethylene
5. Kehilangan berat % berat - 1,3 AASHTO T-179
(TFOT)
6. Penetrasi setelah % asli 46 - SNI 06-2456-91 .
kehilangan berat
7. Daktilitas setelah em 100 - SNI 06-2432-91
kehilangan berat
8. Beratjenis Gram/cc I - SNI 06-2441-91
9. Kelekatan % 95 - SNI 03-2439-91

216 Bagian4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6750-2002

TABEL2
PERSYARATAN ASPAL CAIR UNTUK BURTU DAN BURDA

MC-800 MC-3000
No. Jenis Pengujian Metode
Min. Maks Min. Maks Pengujian

I. Kekentalan 800 1600 3000 6000 AASHTO T-20 I


kinematik 600C (Cst) 1•l

2. Titik nyala (TOC) oc 66 - 66 - AASHTOT-79

3. Kadar Air (%) - 0,2 - 0,2 SNI 06-2490-91


4. Penyulingan persen destilat terhadap
volume d<.!stilat pada 3600C
225°C (%) - - - -
2600C (%) 0 35 0 15
315°C(%) 45 80 15 75
5. Sisa penyulingan SNI 06-2488-91
pada 3600C (%
volume) 75 - 80 -
6. Pengujian sisa penyulingan
- Kekentalan absolut 60% (poise) 300 120 300 1200 AASHTO T-202
- Daktilitas (em) (b) 100 - 100 - SNI 06-2432-91
- Kelarutan Trichloroethylene(%) berat 99 - 99 - AASHTOT-44

Catatan:
a) Sebagai alternatif, dapat digunakan kekentalan Saybolt Furo1 dengan persyaratan sebagai b~rikut :
- Untuk MC-800 kekentalan furol pada 82,2°C = 100-200 detik;
Untuk MC-3000 kekentalan furol pada 82,2°C = 300- 600 detik;
b) Bila daktilitas pada 250°C kurang dari 100, bahan dapat diterima kalau daktilitas pada 15,50C ~ 100;

/Jagian4: Aspal. Aspal flaw /JIIIon (AS/ll/TON). Perkem.mn Jalan 217


SNI 03-6750-2002

TABEL3
PERSYARATAN ASPAL EMULSI UNTUK ~URT DAN BURDA

MC-800 MC-3000 Metode


No. Jenis Pengujian Pengujian
Min. Maks Min. Maks

I. Ke\cntalan pada suhu 500C (detik) 20 100 100 400 AASHTOT-59


2. Stabilitas penyimpanan 24 jam(%) - I * - I * AASHTOT-59
3. Pemisahan 35 ml, 0,8% sodium dietyl
sulfasucinate (%) 40 - 40 - AASHTOT-59
4. Muatan Listrik posit if positif AASHTOT-59
5. Analisis saringan (%) *) - 0,10 - 0,10 AASHTOT-59
6. Destilasi:
a. sisa destilasi (%) 60 - 65 - AASHTOT-59
b. destilat Minyak (%) - 3 - 3
7. Pengujian Residu:
a. Penetrasi 250C, 100 gram, 5 detik
(0,1 mm) 100 250 100 250
b. Daktilitas 250C, 5 cm/menit 40 - 40 -
c. Kelarutan terhadap Trichloroethylene
(%) berat 97,5 - 97,5 - AASHTOT-59

*) Pengujian ini dapat diabaikan bila pada pelaksanaan di lapangan menunjukkan hasil yang baik.

2.2 Agregat b) Agregat yang akan digunakan untuk BURTU atau BURDA
2.2.1 Umum harus lebih bersih, kuat, awet, serta bebas debu, lempung, atau
bahan lain yang mengganggu pelekatan dengan aspal.
a) Agregat yang akan digunakan untuk BURTU adalah
BURDA harus terdiri dari batu pecah hasil mesin pemecah 2.2.2 Teknis.
batu yang berukuran seragam mendekati bentuk kubus; a) Mutu

TABEL4
PERSYARATAN MUTU AGREGAT UNTUK BURTU DAN BURDA

Metode
No. Jenis Pengujian Satuan Persyaratan
Pengujian

I. Abrasi % :::;40 SNI 03-2417-1991


2. Kehilangan berat dalam sodium sulfat % :::;12 AASHTOT-104
3. Kelekatan terhadap aspal % ~j95 SNI 04-2439-1991
4. Gumpalan lempung dan butir-butir
mudah pecah dalam agregat % <5 SNI 03-4141-1996
5. Proporsi butiran tertahan saringan
no. 4 (4,75 mm) yang mempunyai
paling sedikit dua bidang pecah % ~90 SNI 1968-1990-F
6. Perbandingan panjang rata-rata
dengan tebal rata-rata agregat - :::;2,3: I SK SNI M-29-1993-03
7. Jumtah agregat berukuran tebal rata-rata
agregat ± 2,5 mm % ~60 SK SNI M-29-1993-03

218 Bagicm 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6750-2002

b) Gradasi.

TABELS
PERSYARATAN GRADASI AGREGAT UNTUK BURTU
(Metode pengujian: SNI-1968-1990-F cara basah)

% Berat Butir Lolos


BURTU BURTU BURTU BURTU
Ukuran Saringan
I II III IV

I" (25,4 mm) 100 - - -


3/4" (19,1 mm) 95-100 100 - -
1/2" (12,7 mm) 0,30 95-100 100 -
3/8" (9,52 mm) 0-8 0-30 95- 100 100
1/4 .. (6,25 mm) - 0-5 0-30 95- 100
no. 4 (4,75 mm) 0-2 0-2 0-8 -
no. 8 (2,36 mm) 0 0 00-2 0- 15
no. 16 (1,18 mm) 0 0 0 0-8

Tebal Rata-Rata
agregat (mm) 9,5- 12 3,5- 6,4 6,4-9,5 2,5- 3,5

TABEL6
PERSYARATAN GRADASI AGREGAT UNTUK BURDA
(Metode pengujian: SNI-1968-1990-F cara basah)

% Berat Butir Lolos

Ukuran Saringan LAPIS LAPIS LAPIS LAPIS


, I II I II

I" (25,4 mm) 100 - - -


3/4" (19,1 mm) 95- 100 - 100 -
1/2" (12,7 mm) 0-30 100 95- 100 -
3/8" (9,52 mm) 0-8 95- 100 0-30 100
1/4" (6,25 mm) - 0-30 0-5 95-100
no.4 (4,75 mm) 0-2 0-8 0-2 -
no.8 (2,36 mm) 0 0-2 0 0- 15
no. 16 (1,18mm) 0 0 0 0-N

8c1gicm 4: Al'Jml, A.l'flllllllllll Butcm (ASBUTON), Perkemscm Jala11 219


SNI 03-6750-2002

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

tebal rata-rata agregat average least dimension (ALD)


panjang rata-rata agregat average greatest dimension (AGD)
gumpalan lunak clay lump

220 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Ja/an


SNI 03-6751-2002

SPESIFIKASI BAHAN LAPIS PENETRASI MAKADAM

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan pengunci dasn agregat penutup yang diikat oleh aspal yang
1.1.1 Maksud disemprotkan dan dipadatkan lapis demi lapis;
Spesifikasi bahan lapis penetrasi Makadam ini dimaksudkan 2) lapis penetrasi makadam sebagai lapis pondasi atas adalah
sebagai acuan dan pegangan dalam menilai mutu aspal dan mutu lapis perkerasan yang terdiri dari agregat pokok dan agregat
agregat yang akan digunakan., pengunci yang diikat oleh as pal yang disemprotkan lapis demi
lapis;
1.1.2 Tujuan
3) agregat pokok adalah agregat yang dihampar dan
Tujuan spesifikasi ini adalah untuk menjamin keseragaman dipadatkan pada permukaan yang sudah disiapkan;
kekuatan dan keawetan lapis penetrasi makadam.
4) agregat pengunci adalah agregat yang dihampar dan
dipadatkan pada permukaan lapisan agregat pokok yang sudah
1.2 Ruang Lingkup disemprot aspal;
Spesifikasi ini berisi persyaratan aspal dan agregat yang 5) agregat penutup adalah agregat yang dihampar dan
akan digunakan untuk lapis penetrasi Makadam. dipadatkan pada permukaan lapisan agregat pengunci yang
sudah disemprot aspal.
1.3 Pengertian
Yang dimaksud dengan :
I) lapis penetrasi makadam (lapen) sebagai lapis permukaan
adalah lapis perkerasan yang terdiri dari agregat pokok, agregat

BAB II
PERSYARATAN TEKNIS
2.1 Aspal a) aspal keras jenis penetrasi 60170 atau penetrasi 80/HlO:
2.1.1 Umum. b) aspal cair jenis MC-800 atau RC-250;
c) aspal emulsi jenis CRS-1, CRS-2, CMS-2 atau CMS-2h.
Aspal yang dapat digunakan sebagai bahan lapis penetrasi
Makadam terdiri dari salah satu : 2.1.2 Teknis.

TABEL 1
PERSYARATAN ASPAL KERAS
UNTUK LAPIS PENETRASI MAKADAM

Persyaratan
PEN PEN Metode
No. Jenis Pengujian Satuan
60170 80/100 Pcngujian
Min Maks Min Maks

I. Penetrasi 2soc. 0,1 mm 60 70 80 100 SNI 06-2-t56-lJ I


I 00 gram, 5 det.
2. Titik lembek oc 48 58 46 54 SNI 06-2-tJ-t-lJ I
3. Titik nyala COC oc 232 - 232 - SNI 06-2-t.B-lJ I
4. Daktilitas em 100 - I00 - SNI 06-2-t32-lJ I
'i. Kelarutan dalam % berat 99 - l)9 - AASHTO T--t-t
trichloroethylene
6. Kehilangan berat % berat - 0,8 - 1.0 AASSHTO T-179
(TFOT)

Uagian 4: A.l'pal. A.I"Jill/ Ua111 Uwon (ASUIITON!. l'akaa.wn }alan 221


SNI 03-6751-2002

TABELl
(lanjutan)

Persyaratan
PEN PEN Metode
No. Jenis Pengujian Satuan '
60170 80/100 Pengujian
Min Maks Min Maks
7. Penetrasi % asli 54 - 50 - SNI 06-2456-91
setelah kehilangan
be rat
8. Daktilitas em 50 - 75 - SNI 06-2432-91
setelah kehilangan
be rat
9. Beratjenis gram/ee I - I - SNI 06-2441-91
10. Kelekatan % 95 - 95 - SNI 03-2439-91

TABEL2
PERSYARATAN ASPAL CAIR
UNTUK LAPIS PENETRASI MAKADAM

No. Jenis Pengujian RC250 MC800 Met ode


Min Maks Min Maks Pengujian

I. Kekentalan kinematik 600C (Cs) 1" 1 250 500 800 1600 AASHTO T-20 I
2. Titik nyala oc (TOC) 27 - 66 - AASHTOT-19
3. Kadar air(%) - 0,2 - 0,2 SNI 06-2490-91
4. Penyulingan persen destilat terhadap volume
destilat total pada 3600C
- 225oc (%) 35 - - -
- 260°C (%) 60 - 0 35
- 315°C (%) 80 - 45 80
5. Sisa penyulingan pada suhu 3600C 65 - 75 -
pada suhu 3600C (% volume) SNI 06-2488-91
6. Pengujian sisa
penyulingan :
- Kekentalan absolut 600C (poise) 600 2400 300 1200 AASHTO T-202
- Daktilitas 5 cm/menit (em) (b)
- Kelarutan terhadap trichloroethylene
100 - 100 -
.
SNI 06-2432-91

(% berat) 99 - 99 - AASHTO T-1 02

Catalan: ~ Untuk MC 800, kekentalan Furol pada 82,20C = 100-


a) Sebagai alternatif, dapat digunakan kekentalan Saybolt 200 detik.
Furol dengan persyaratan sebagai berikut : b) Bila daktilitas pada 25°C kurang dari I 00 bahan dapat
- Untuk RC 250, kekentalan Furol pada 600C = 125 - dipakai kalau daktilitas pada 15,5°C ~ I 00;
250 detik;

222 Bagian4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6751-2002

TABELJ
SPESIFIKASI ASPAL EMULSI KATIONIK
UNTUK LAPIS PENETRASI MAKADAM

Pengikatan Cepat Pengikatan Sedang

No. Jenis Pengujian (CRS-1) (CRS-2) (CMS-2) (CMS2h) Met ode


Pengujian
Min Maks Min Maks Min Maks Min Maks

I. Kekentalan pada suhu


50°C (detik) 20 100 100 400 50 450 50 450 AASHTOT-59
2. Stabilitas penyimpanan
24 jam (%) - 1* - 1* - 1* - I * AASHTOT-59
3. Pemisahan 35 ml 0,8% 40 - 40 - - - - - AASHTOT-59
sodium dioctylsulfo-
succinate(%)
4. Daya tahan terhadap
air:
a. Lapisan, batuan
kering - - - - baik baik AASHTOT-59
b. Lapisan , setelah - - - - cukup cukup baik
semprotan air
c. Lapisan, batuan 1- I I
basah - - - - cukup baik cukup baik
d. Lapisan, setelah - - - - cukup baik cukup baik
semprotan air I I I
5. Muatan Listrik positif positif positif positif
semen(%)
6. Anal isis ssaringan (%) - 0,10 - 0,10 - 0,10 - 0,10 AASHTOT-59
7. Desilats:
a. Sisa destilasi (%) 60 - 65 - 65 - 65 - AASHTOT-59
b. Destilat minyak (%) - 3 - 3 - 12 - 12
8. Sisa Penyulingan :
a. Penetrasi 25°C, 100 250 100 250 100 250 40 90 AASHtOT-59
100 gram 5 detik
b. Daktilitas 25°C, 40 - 40 - 40 - 40 -
5 cm/menit
c. Kelarutan terhadap 97,5 - 97,5 - 97,5 - 97,5 -
trichloroethylene
(%) berat

* Pengujian ini dapat diabaikan hila pada pelaksnaan di lapangan menunjukkan hasil yang baik.

Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan 223


SNI 03-6751-2002

2.2 Agregat b) Agregat yang akan digunakan harus bersih, kuat, a wet serta
2.2.1 Umum bebas debu, lempung atau bahan lain yang mengganggu
pelekatan dengan aspal.
a) Agregat pokok dan agregat penguci yang akan digunakan
untuk lapis penet rasi makadam harus terdiri dari batu pecah 2.2.2 Teknis
hasil mesin pemecah batu atau hasil pecah tangan yang a) Mutu
mempunyai bentuk butir mendekati kubus;

TABEL4
PERSYARATAN MUTU AGREGAT
UNTUK LAPIS PENETRASI MAKADAM

Metode
No. Jenis Pengujian Satuan Persyaratan
Pengujian

I. Abrasi % :S:40 SNI 03-2417-91


2. Kelekatan % ~95 SNI 03-2439-91
3. Gumpalan lempung dan butir-butir % :S:5 SK SNI M-01-1994-03
mudah pecah dalam agregat
4. Kehilangan berat dalam Sodium Sulfat % <12 AASHTO T-1 04

b) Gradasi

TABELS
PERSYARATAN AGREGAT
UNTUK LAPIS PENETRASI MAKADAM
(Metode Pengujian: SNI 1968-1990-F Cara Basah)

Ukuran
% Berat Butir Lotos
Saringan
I) agregat
pokok:
75 mm 100 - -
60 mm 90- 100 100 -
50 mm 35-70 95- 100 -
40 mm 0- 15 35-70 95- 100
25 mm 0-5 0- 15 -
18 mm - 0-5 0-5
2) agregat
pengunci:
25 mm 100 100 100
18 mm 95. 100 95- 100 95- 100
9 mm 0-5 0-5 0-5
3) agregat
penutup:
12mm 100 100 100
9mm 85- 100 85- 100 85- 100
4mm 10-30 10-30 10. 30
2mm 0- 10 0- 10 0. 10
Tebal lapisan 7- 10 em 5-8cm 4-5cm

224 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerawn Jalan


SNI 03-6832-2002

SPESIFIKASI ASPAL EMULSI

BABI
DESKRIPSI

Ll Rtlang Lingkup c) Aspal emulsi mengikat lambat terdiri dari t~pe HFMS-
Spe.sitikasi ini menetapkanpersyaratan teknis aspal emulsi 2S, SS-1, dan SS-1 h.
anionik yang digunakan dalam konstruksi perkerasan jalan.
1.3 Pengertian
L2 Pembagian Jenis Yang dimaksud dengan :
Jenis as pal emu lsi terdiri dari tiga jenis : a) Aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang
a) Aspal emulsi mengikat cepat terdiri dari tipe RS-1, RS-2, mengandung emulgator anionik sehingga partikel-partikel
dasn HFRS-2. aspal bcrmuatan elektro negatif.
b) As pal emu lsi mengikat sedang terdiri dari tipe MS-1, MS- b) Kemampuan pclapisan adalah kemampuan aspal emulsi
2. MS-2h, HFMS-1, HFMS-2, dan HFMS-2h. untuk melapisi permukaan agregat yang dilihat secara visual.

BABII
PERSYARATAN TEKNIS

2.1 Persyaratan b. Contoh aspal emulsi disimpan dalam tcmpat yang bersih.
a) Aspal emulsi harus homogcn; tertutup dengan kedap udara pada suhu tidak lebih dari 4,5oc
sampai pengujian sesuai AASHTO T-40 paragraf 4.1.2.
b) Setelah diaduk dengan sempurna dan dalam 30 hari setelah
penerimana belum terjadi pemisahan;
c) Memenuhi ketentuan pada Tabel I. 2.3 Metode Pengujian
Persyaratan aspal cmulsi dalam Tabcl I berdasarkan
pcngujian AASHTO T.59.
2.2 Pengambilan Contoh
a. Pengambilan contoh aspal emulsi sesuai pcrsyaratan
AASHTO T-40;

Ba~:it1 4: Aspal, Aspal Batu Buto11 (ASBUTON). f'akem.IWI .lala11 225


en
N
N
~
Q) 0
w
O::l
a,
::::. TABELl CD
w
>o 1\)

§ PERSYARATAN ASPAL EMULSI r\J


0

""
.,
,.. 0
1\)

-'5
)..
MANTAP SEDANG I METODE
~

---
)..
PENGUJIAN
l"'
Min Max IV1in --
~
:::
A. PENGUJIAN ASP AL EMULSI
g:; 1. Viskositas, saybolt furol pada 25°C, detik I ·20 1 100 1 - I - I - I - I ::o I too I 100 I - I 100 I - I AASHTO T. 72-90
g
~I O::l I 2. Viskositas, saybo1t furol pada 5o~c, detik I - I - I 75 1 4oo 1 75 I 400 1 - - I - I - I - I - I AASHTO T. 72-90
I
c::::

~I I 3. Stabilitas setclah penyimpanan 24 jam,% 1 . I I I - I 1 I . I 1 I - I 1 I . I I I . I I I SK SNI M 07-1994-03


~I
...,. 14. Pemisahan, 35 ml, 0,02 N CaCL:,% I 60 I I 60 I - I 60 I . I . I - I . I - I - I . I ASTM D. 244-93
"'2l
'""
::::.
;:,
5. Kemampuan pelapisan & ketahanan
terhadap air :
I 60 I - I 60 I - I 60 I . I I - I - I . I - I . I SNI 03-3645-1994
::r . .
§ - Agregat kering - - - - baik baik baik
- Agregat kering setelah disemprot air - - - - - - cukup cukup cukup
- Agregat basab - . . . . - cukup cukup cukup
• Agregat basal1 setelah disemprot air - -. - - - cukup cukup cukup
6. Uji campuran semen, % . - - - - - . - . - . SK SNI M 09-1994-03
7. An ali sa saringan, % - 0.10 - 0.10 . 0.10 0.10 - 0.10 - 0.10 SKSNI M 17-1994-03
8. Sisa penyu!ingan,% 55 . . 63 . 63 - 55 - 65 - 65 - SK SNI M 16-19q3-0J
9. Destilat minyak,% volume emu1si . - . . - - - - - .
- - SK SNI M 16-1993-03
8. PENGUJIAN SISA PENYULINGAN
1. Pcnctrasi, (25°C), 100 gram, 5 dctik ... 100 200 100 200 100 200 100 200 100 200 40 90 SNI 06-2456-1991
2. Daktilitas, (25°C), 5 cm/eni~ em 40 .
~
40 - 40 - 40 - 40 40 - SNI 06-2432·1991
3. Kc1arutan dalam Trichlor Etilene,% 97.5 - 97.5 - 97.5 - 9"1.5 . 97.5 - 97.5· - SNI 06-2438-1991
4. Uji Apung, 60°C, detik . . - . . . . .
1200 - . AASHTO T. 50 - 80
-. ... ' . '.(1990)
TABELl
PERSYARATAN ASPAL EMULSI (LANJUTAN)

~
MANTAPSEDANG ) MANTAP LAMBAT METODE
HFMS-1 HFMS-2 HFMS-2b HFMS-2s SS-1 SS-lh PENGUJIAN
Min I Max Min I Max Min I Max Min I Max Min l Max Min r Max --
1 I I I I
A. PENGUJIAN ASPAL EMULSI
l. Viskositas, saybolt furol pada 25°C, detik 20 100 100 - IOO - SO - 20 100 · 20 100 AASHTO T. 72-90
2. Viskositas, saybolt furol pada 50°C, detik - - - - - - - - - - - - AASHTO T. 72-90
3. Stabilitas setelah penyimpanan 24 jam,% - I"1 - I"1 - 1"1 - 1"1 - t•> - t•> SK SNI M07-1994-03
4. Pemisahan, 35 ml, 0,02 N CaCL2,% - - - - - - - - - - - - ASTM D. 244-93
5.Kemampuanpelapisandanketahanan - - - - - - - - ·- - - - SNI03-3645-1994
terhadap air :
- Agregat kering - - - - - baik baik baik
g:: - Agregat kering setelah disemprot air - - - - - - cukup cukup cukup
~- - Agregat basah - - - - - - cukup cukup cukup
! -Agregat basah setelah disemprot air - - - - - - cukup cukup cukup
t 6. Uji carnpuran semen,% - - - - - - - - 2.0 -· 2.0 - SK SNI M 09-1994-03
~ 7.Analisasaringan,% - 0.10'1 - 0.10'1 - 0.10•> - 0.10'1 - 0.10•> - 0.10•> SKSNIMI7-I994-03
i ~
8. Sisa penyulingan, % 55 - 65 - 65 - 65 - 57 - 57 - SK SNI M 16-1993 ·03
~
~
9. Destilat min yak, % volume emu lsi - - - - I ·- - - - - - - - SK SNI M 16-1993 ·03
~ B. PENGUJIAN SISA PENYULINGAN
~ 1. Destilat rninyak,% volume emulsi - - - - - - I 7 - - - - SK SNI M I6-I993-03
~ 2. Penetrasi, (25°C), 100 gram, 5 detik 100 200 100 200 40 90 100 200 200 - 40 90 SNI 06-2456-199I
~ 3. Daktilitas, (25°C), 5 crnlmenit, em 40 - 40 - 40 - 40 - 40 - 40 - SNI 06-2432-I991
~ 4. Kelarutan dalam TrlchlorEtilene,% 97.5 - 97.5 - 97.5 - 97.5 - 97.5 - 97.5 - SNI 06-2438-1991
i 5. Uji Apung, 60°C, detik 1200 - 1200 - 1200 - 1200 - - - - - AASHTO T. 50-80
~ . ·~ (1990) ~
~ 0
~ w
;. I) - rcngujian ini bolch tidak dilaku~n jika pcmakaian bahan ini di ln(a~: ttlah tcrbukti baik. ~
~
~
w N
~ N
N o
N o
~ N
SNI 03-6832-2002

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

mengikat cepat-1 RS-1 (rapid setting-/)


mengikat cepat-2 RS-2 (rapid setting-2)
aspal emulsi mengikat ~epat mengapung tinggi-2 HFRS-2 (hightjloat rapid setting-2)
mengikat sedang-1 MS- 1 (medium setting- 1)
mengikat sedang-2 MS-2 (medium setting-2)
mengikat sedang dengim kekerasan 2 MS-2h (medium setting-2hard)
aspal emulsi mengikat sedang mengapung tinggi-1 HFMS-1 (hightfloat medium setting-/)
aspal emulsi mengikat sedang mengapung tinggi dengan kekerasan 2 HFMS-2 (hightjloat medium setting-2 hard)
aspal emulsi mengikat sedang mengapung tinggi dengan lunak 2 HFMS-2s (hightjloat medium setting-2 soft)
mengikat lambat-1 SS-1 (slow setting-/)
mengikat lambat dengan kekerasan-2 SS-Jh (slow setting-/ hard)

228 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-1732-1989

TATACARAPERENCANAANTEBALPERKERASANLENTURJALANRAYADENGAN
ANALISA METODE KOMPONEN
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 1.3.9 Lintas Ekivalen Rencana (LER) adalah suatu besaran
Perencanaan tebal perkerasan yang akan diuraikan dalam yang dipakai dalarn nomogram penetapan tebal perkerasan
buku ini adalah merupakan dasar dalam menentukan tebal untuk menyatakanjurnlah lintas ekivalen sumbu tunggal seberat
perkerasan lentur yang dibutuhkan untuk suatu jalan ray a. 8,16 ton ( 18.000 lb) pad a jalur rencana.
Yang dimaksud perkerasan lentur (flexible pavement) dalam 1.3.1 0 Tanah Dasar adalah permukaan tanah sernula atau
perencanaan ini adalah perkerasan yang umumnya permukaan galian atau permukaan tanah tirnbunan, yang
menggunakan bahan campuran beraspal sebagai lapis dipadatkan dan merupakan permukaan dasar untuk perletakan
permukaan serta bahan berbutir sebagai lapisan di bawahnya. bagian-bagian perkerasan lainnya.
Interpretasi, evaluasi dan kesimpulan-kesimpulan yang akan 1.3.11 Lapis Pondasi Bawah adalah bagian perkerasan yang
dikembangkan dari hasil penetapan ini, harus juga terletak antara lapis pondasi dan tanah dasar.
memperhitungkan penerapannya secara ekonomis, sesuai
1.3.12 Lapis Pondasi adalah bagian perkerasan yang terletak
dengan kondisi setempat, tingkat keperluan, kemampuan
antara lapis perrnukaan dengan lapis pondasi bawah (atau
pelaksanaan dan syarat teknis lainnya, sehingga konstruksijalan
dengan tanah dasar hila tidak menggunakan lapis pondasi
yang direncanakan itu adalah yang optimal.
bawah).
1.3.13 Lapis Perrnukaan adalah bagian perkerasan yang paling
1.2 Ruang Lingkup atas.
Dasar-dasar perencanaan tebal perkerasan jalan ini meliputi
1.3.14 Daya Dukung Tanah Dasar (DDT) adalah suatu skala
uraian deskripsi, parameter perencanaan dan metoda
ayang dipakai dalam nomogram penetapan tebal perkerasan
pelaksanaan, contoh-contoh dan hasil-hasil perencanaan.
untuk menyatakan kekuatan tanah dasar.
1.3 Definisi, Singkatan dan Istilah. 1.3.15 Faktor Regional (FR) adalah faktor setempat.
menyangkut keadaan Iapangan dan iklirn, yang dapat
1.3.1 Jalur rene ana adalah salah satu jalur lalu lintas dari suatu
mempengaruhi keadaan pembebanan, day a dukung tanah dasar
sistim jalan raya, yang menampung lalu lintas terbesar.
dan perkerasan.
Umumnya jalur rencana adalah salah satu jalur dari jalan ray a
duajalur tepi luar dari jalan raya berjalur banyak. 1.3.16 Indek Tebal Perkerasan (ITP) adalah suatu angka yang
berhubungan dengan penentuan tebal perkerasan.
1.3.2 Umur Rencana (UR) adalah jumlah waktu dalam tahun
dihitung sejak jalan tersebut mulai dibuka sampai saat 1.3.17 Lapis As pal Beton (LASTON) adalah rnerupakan suatu
diperlukan pe ·baikan berat atau dianggap perlu untuk diberi lapisan pada konstruksi jalan yang terdiri dari agregat kasar,
lapis permukaan yang baru. agregat hal us, filter dan aspal keras. yang dicampur, dihampar
dan dipadatkan dahlrn keadaan panas pada suhu tertentu.
1.3.3 Indeks Permukaan (IP) adalah suatu angka yang
dipergunakan untuk menyatakan kerataan/kehalusan serta 1.3.18 Lapis Penetrasi Macadam (LAPEN) adalah merupakan
kekokohan permukaan jalan yang bertalian dengan tingkat suatu lapis perkerasan yang terdiri dari agregat pokok dengan
pelayanan bagi lalu lintas yang lewat. agregat pengunci bergradasi terbuka dan seragam yang diikat
oleh aspal keras dengan cara disemprotkan diatasnya dan
1.3.4 Lalu Lintas Harian Rata-rata (LHR) adalahjurnlah rata-
dipadatkan lapis demi lapis dan apabila akan digunakan sebagai
rata Ialu lintas kendaraan bermotor beroda 4 atau Iebih yang
lapis permukaan perlu diberi laburan aspal dengan batu penutup.
dicatat selama 24 jam untuk kedua jurusan.
1.3.19 LapisAsbuton Campuran Dingin (LASBUTAG) adalah
1.3.5 Angka Ekivalen (E) dari suatu beban sumbu kendaraan
campuran yang tcrdeiri dari agregat kasar, agregat halus,
adalah angka yang menyatakan perbandingan tingkat kerusakan
asbuton, bahan peremaja dan filler (hila diperlukan) yang
yang ditimbulkan oleh suatu lintasan beban sumbu tunggal
dicampur. dihampar dan dipadatkan secara dingin.
kendaraan terhadap "tingkat kerusakan yang ditimbulkan oleh
satu lintasan beban standar sumbu tunggal seberat H. 16 ton 1.3.20 Hot Rolled Asphalt ( HRA) merupakan lapis penutup
(18.000 lb). yang terdiri dari campuran antara agregat bergradasi timpang.
filler dan aspal keras dengan pcrbandingan tertentu. yang
1.3.6 Lintas Ekivalen Permulaan (LEP) adalah jurnlah lintas
dicarnpur dan dipadatkan dalam keadaan panas pada suhu
eki valen harian rata-rata dari sumbu tunggal seberat H, 16 ton
tertentu.
( 18.000 Ib) pada jalur rencana yang diduga terjadi pada
perrnulaan urnur rencana. 1.3.21 Laburan Aspal (BURAS) adalah merupakan lapis
penutup tcrdiri dari lapisan aspal taburan pasir tkngan ukuran
1.3.7 Lintas Ekivalen Akhir (LEA) adalah jurnlah lintas
butir maksimum 9,6 111111 atau '!_ inch.
ekivalen harian rata-rata dari sumbu tunggal seberat H. 16 ton
( 18.000 lb) padajalur rencana pad a pertengahan urnur rencana. 1.3.22 Laburan Batu Satu Lapis (BURTU) adalah merupakan
lapis pcnutup yang terdiri dari lapisan aspal yang ditaburi
1.3.8 Lintas Ekivalen Tengah (LET) adalah jurnlah lintas
dengan satu lapis agregat bergradasi seragam. Tebalmaksimum
ekivalen hari<m rat<>.-rata dari sumbu tunggal seberat H, 16 ton
20 111111.
( 18.000 lb) padajalur rencana pada pertengahan urnur rencana.

/lag ian 4 : A.1pal. A spa/ /law lllllon ( AS/lUTON ). l'erknwan }alan 229
SNI 03-1732-1989

1.3~ l.ahuran Ratu Dua l.apis (BURDA) adalah mcrupakan 1.6 Perkerasan Jalan.
lapis pcnutup yan~ tcrdiri dari lapisan aspal ditahuri a~regt Bagian perkerasan jalan umumnya meliputi : lapis pondasi
yan~ diknjakan dua kali sccara hcrurutan. Tchal maksimurn bawah (sub base course), lapis pondasi (base course), dan lapis
35 111111. permukaan (surface course).
1.3~4 Lapis Aspal Beton Pondasi Atas (LASTON ATAS)
adalah 111erupakan pondasi perkcrasan yang terdiri dari
ca111puran agrcgat dan aspal dcngan pcrhandingan tertcntu, lapis
dica111pur dan dipadatkan dala111 keadaan panas. permukaan
1.3~5 LapisAspal Beton Pnndasi Bawah (LASTON BAWAH)
adalah pada urnumnya rnerupakan lapis pcrkerasan yang tcrlctak D2 lapis pondasi
antara lapis pondasi dan tanah dasar jalan yang terdiri dari
ca111puran agrcgat dan aspal dengan pcrhandingan tertentu lapis pondasi
dica111pur dan dipadatkan pada tempcratur tertentu.
D3 bawah
1.3.26 Lapis Tipis Aspal Beton (LATASTON) adalah
merupakan lapis penutup yang tcrdiri dari campuran antara
agregat bcrgradasi timpang. filler dan aspal kcras dengan
pcrbandingan tertcntu yang dicampur dan dipadatkan dalam GAMBAR
keadaan pan as pad a suhu tcrtentu. Tebal padat an tara 25 sampai SUSUNAN LAPIS PERKERASAN JALAN
30 111111.
1.3.27 Lapis Tipis Aspal Pasir (LATASIR) adalah merupakan 1.6.1 Tanah Dasar
lapis penutup yang terdiri dari campuran pasir dan aspal keras
Kekuatan dan keawetan konstruksi perkerasanjalan sangat
yang dicampur, dihampar dan dipadatkan dalam keadaan panas
tergantung dari sifat-sifat daya dukung tanah dasar.
pada suhu tertentu.
Umumnya persoalan yang tnenyangkut tanah dasar adalah
1.3.2X Aspal Makadam adalah merupakan lapis perkerasan sebagai berikut :
yang terdiri dari agregat pokok dan/atau agregat pengunci
a. Perubahan bentuk tetap (deformasi permanen) dari macam
bergradasi terbuka atau seragam yang dicampur dengan aspal
tanah tertentu akibat beban lalu lintas.
cair. diperam dan dipadatkan secara dingin.
b. Sifat mengembang dan menyusut dari tanah tertentu akibat
1.4 Batas-Batas Penggunaan. perubahan kadar air.
Penentuan tebal perkerasan dengan cara yang akan diuraikan c. Day a dukung tanah yang tidak merata dan sukar ditentukan
dalam buku ini hanya berlaku untuk konstruksi perkerasan yang secara pasti pada daerah dengan macam tanah yang sangat
menggunakan material berbutir, (granular material, batu pecah) berbeda sifat dan kedudukannya, atau akibat pelaksanaan.
dan tidak berlaku untuk konstruksi perkerasan yang d. Lendutan dan lendutan balik selama dan sesudah
menggunakan batu-batu besar (cara Telford atau Pak laag). pembebanan lalu lintas dari macam-macam tanah tertentu.
Cara-cara tebal perkerasan jalan, selain yang diuraikan e. Tambahan pemadatan akibat pembebanan lalu lintas dan
dalam Petunjuk ini dapat juga digunakan, asal saja dapat penurunan yang diakibatkannya, yaitu pada tanah berbutir kasar
dipertanggung-jawabkan berdasarkan hasil-hasil test oleh (granular soil) yang tidak dipadatkan secara baik pada saat
seorang ahli. pelaksanaan.
Untuk sedapat mungkin mencegah timbulnya persoalan di
1.5 Penggunaan. atas maka tanah dasar harus dikerjakan sesuai dengan
Petunjuk perencanaan ini dapat digunakan untuk : "Peraturan Pelaksanaan Pembangunan Jalan Raya" edisi
Perencanaan perkerasanjalan baru (New Construction/Full terakhir.
Depth Pavement).
1.6.2 Lapis Pondasi Bawah
Perkuatan perkerasan jalan lama (Overlay).
Fungsi lapis pondasi bawah antara lain :
Konstruksi bertahap (Stage Construction).
a. Sebagai bagian dari konstruksi perkerasan untuk
Khusus untuk penentuan tebal perkuatan perkerasan jalan
mendukung dan menyebarkan beban roda.
lama, penggunaan nomogram I sampai dengan 9 (lampiran I)
hanya dapat dipergunakan untuk cara "Analisa Komponen b. Mencapai efisiensi penggunaan material yang relatif murah
Perkerasan". agar lapisan-lapisan selebihnya dapat dikurangi tebalnya
(penghematan biaya konstruksi).
Cara lain yaitu cara "Analisa Lendutan" telah dibahas dalam
buku tersendiri, yaitu "Manual Pemeriksaan Perkerasan Jalan c. Untuk mencegah tanah dasar masuk kedalam lapis pondasi.
dengan Alat Benkelman Beam", No: 01/MN/B/1983. d. Sebagai lapis pertama agar pelaksanaan dapat berjalan
Dalam menggunakan buku petunjuk perencanaan ini, Ian car.
penilaian terhadap perkuatan perkerasan lama harus terlebih Hal ini sehubungan dengan terlalu lemahnya daya dukung
dulu menelit. dan mempelajari hasil-hasil Iaboratorium. tanah dasar terhadap roda-roda alat-alat besar atau karena
Penilaian ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab perencana, kondisi Iapangan yang memaksa harus segera menutup tanah
sesuai dengan kondisi setempat dan pengalamannya. dasar dari pengaruh cuaca.

230 Bag ian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan
SNI 03-1732-1989

Bermacam-macm tipe tanah setempat (CBR ~ 20%, antara lain : batu pecah, kerikil pecah dan stabilisasi tanah
PI ~ I 0%) yang relatif lebih baik dari tanah dasar dapat dengan semen atau kapur.
digunakan sebagai bahan pondasi bawah.
Campuran-campuran tanah setempat dengan kapur atau 1.6.4 Lapis Permukaan
semen portland dalam beberapa hal sangat dianjurkan, agar
Fungsi lapis permukaan antara lain :
dapat bantuan yang efektif terhadap kestabilan konstruksi
perkerasan. a. Sebagai bahan perkerasan untuk menahan beban roda.
b. Sebagai lapisan rapat air untuk melindungi bad an jalan dari
kerusakan akibat cuaca.
1.6.3 Lapis Pondasi
c. Sebagai lapisan aus (wearing course).
Fungsi lapis pondasi antara lain :
Bahan untuk lapis permukaan umumnya adalah sama
a. Sebagai bagian perkerasan yang menahan beban roda,
dengan bahan untuk lapis pondasi, dengan persyaratan yang
b. Sebagai perletakan terhadap lapis permukaan. lebih tinggi.
Bahan-bahan untuk lapis pondasi umumnya harus cukup Penggunaan bahan aspal diperlukan agar lapisan dapat
kuat dan awet sehingga dapat menahan beban-beban roda. bersifat kedap air, disamping itu bahan aspal sendiri
Sebelum menentukan suatu bahan untuk digunakan sebagai memberikan bantuan tegangan tarik, yang berarti mempertinggi
bahan pondasi, hendaknya dilakukan penyelidikan dan daya dukung lapisan terhadap beban roda lalu lintas.
pertimbangan sebaik-baiknya sehubungan dengan persyaratan
Pemilihan bahan untuk lapis permukaan perlu
teknik.
dipertimbangkan kegunaan, umur rencana serta pentahapan
Bermacam-macam bahan alam/bahan setempat (CBR ~ konstruksi, agar dicapai manfaat yang sebesar-besarnya dari
50%, PI~ 4%) dapat digunakan sebagai bahan lapis pondasi, biaya yang dikeluarkan.

BABII
PARAMETER

2.1 Lalu Lintas DAFTAR II


2.1.1 Jumlah Jalur dan Koefisien Distribusi Kendaraan (C). Koefisien Distribusi Kendaraan (C)
Jalur rencana merupakan salah satujalur lalu lintas dari suatu
ruas jalan ray a, yang menampung lalu lintas terbesar. Kendaraan Ringan *) Kendaraan Berat **)
Jika jalan tidak memiliki tanda batas jalur, maka jumlah Jumlah Jalur
jalur ditentukan dari Iebar perkerasan menurut daftar di bawah I arah 2 arah 3arah 4 arah
Inl:

I jalur 1,00 1,00 1,00 1,00


DAFTARI
Jumlah Jalur Berdasarkan Lebar Perkerasan 2 jalur 0,60 0,50 0,70 0,50
3 jalur 0,40 0,40 0,50 0.475
Lebar Perkerasan (L) Jumlah Jalur (n) 4 jalur - 0.30 - 0,45
5 jalur - 0.25 - 0.425
L< 5,50 m I jalur 6 jalur - 0,20 - 0.40
5,50 m ~L< 8,25 m 2 jalur
8,25 m ~ L < II ,25 m 3 jalur *) Bcrat total< 5 ton. misalnya: mobil pcnumpang. pick up. mot>il
hantaran.
II ,25 m ~ L < 15,00 m 4 jalur
**) bcrat total ~ 5 ton. misalnya : t>us. truk. traktor. semi traillcr.
15,00m ~L< IH,75m 5 jalur
traillcr.
18,75 m ~ L < 22,00 m 6 jalur
1.2 Angka Ekivalen (E) Behan Sumbu Kendaraan.
Koefisien distribusi kendaraan (C) untuk kendaraan ringan
Angka Ekivalen (E) masing-masing golongan beban sumbu
dan berat yang lewat pada jalur rencana ditentukan menurut
(setiap kendaraan) ditentukan menurut rumus daftar di bawah
daftar di bawah ini :
ini:

beban satu sumbu


Angka ekivalen tunggal dalam Kg.
sumbu tunggal = -------)-l
Xl60

Bagian 4: Aspal. Aspal Balli Buton (ASJJUTON). Pnkeru.1w1 Jalali 231


SNI 03-1732-1989

I>AFTAR Ill
An~ka Ekh·nlcn Sumhu G1mdn =0,08(, d. Lintas Ekivalcn Tcngah (LET) dihitung dengan rumus
hclum sntunn sumhu ~nda dalam kJt 4 sebagai bcrikut :
( 8160 ;)

I Behan Surnhu Angka Ekivalcn LEP+ LEA


l ---------- LET=
Surnhu Surnhu 2
K!! Lh lunggal ganda
1000 2:!05 0,0002 -
c. Lintas Ekivalen Rencana (LER) dihitung dengan rumus
~0 4409 0.0016 o.oo<n scbagai berikut :
~()0 Mll4 0,0 I X1 0,00 16 LER = LET x FP
4000 XXIX 0.0577 0,0050 Faktor penyesuaian (FP) tersebut di atas ditentukan dengan
51Xl0 11023 0.1410 0.0 121 rumus:
61Xl0 1322X 0.2923 0.0251 FP = UR/10
71Xl0 15432 0.5415 0,0466
XIXlO 17637 0.923X 0,0794 2.2 Daya Dukung Tanah Dasar (DDT) dan CBR.
Xl60 IXOOO I ,000 0,0860 Daya Dukung Tanah Dasar (DDT) ditetapkan berdasarkan
91Xl0 19X41 I ,479X 0,1273 gratik korelasi (gam bar I). Yang dimaksud dengan harga CBR
di sini adalah harga CBR lapangan atau CBR laboratorium.
I!Xl!Xl 22046 2.2555 0.1940
Jika digunakan CBR lapangan maka pengambilan contoh
II IXlO 24251 3.3022 0.2840
tanah dasar dilakukan dengan tabung (undisturb), kemudian
12000 26455 4,6770 0.4022 direndarn dan diperiksa harga CBR-nya. Dapatjuga mengukur
13000 2X660 6.4419 0,5540 langsung di lapangan (musim hujan/direndam). CBR lapangan
14000 30864 8,6647 0,7452 biasanya digunakan untuk perencanaan lapis tarnbahan
(overlay). Jika dilakukan meriurut Pengujian Kepadatan Ringan
15000 33069 11.4184 0.9820
(SKBI 3.3.30.1987/UDC. 624.131.43 (02) atau Pengujian
16000 35276 14,7815 1,2712 Kepadatan Berat (SKBI 3.3.30.1987/UDC. 624.131.53 (02)
sesuai dengan kebutuhan.
CBR laboratorium biasanya dipakai untuk perencanaan
2.1.3 Lalu Lintas Harian Rata-rata dan Rumus-rumus pernbangunan jalan baru. Sernentara ini dianjurkan untuk
Lintas Ekivalen. mendasarkan daya dukung tanah dasar hanya kepada
pengukuran nilai CBR. Cara-cara lain hanya digunakan bila
a. Lalu Lintas Harian Rata-rata (LHR) setiap jenis kendaraan telah disertai data-data yang dapat dipertanggungjawabkan.
ditentukan pada awal umur rencana, yang dihitung untuk dua Cara-cara lain tersebut dapat berupa : Group Index, Plate
arah pada jalan tanpa median atau masing-masing arah pada Bearing Test atau R-value. Harga yang mewakili dari sejumlah
jalan dengan median. harga CBR yang dilaporkan, ditentukan sebagai berikut :
b. Lintas Ekivalen Permulaan (LEP) dihitung dengan rumus a. Tentukan harga CBR terendah.
sebagai berikut :
b. Tentukan berapa banyak harga CBR yang sama dan lebih
n
besar dari masing-masing nilai CBR.
LEP = L LHRj x Cj x Ej c. Angkajumlah terbanyak dinyatakan sebagai I 00%. Jumlah
j=l lainnya merupakan persentase dari 100%.
d. Dibuat grafik hubungan antara harga CBR dan persentase
Catatan : j = jenis kendaraan. jurnlah tadi.
e. Nilai CBR yang mewakili adalah yang didapat dari angka
c. Lintas Ekivalen Akhir (LEA) dihitung dengan rumus persentase 90% (lihat perhitungan pada contoh lampiran 2).
sebagai berikut :
n 2.3 Faktor Regional (FR).
LEA = L LHRj (I + i)UR x Cj x Ej Keadaan lapangan rnencakup permeabilitas tanah,
j=l perlengkapan drainase, bentuk alinyemen serta persentase
kendaraan dengan berat > 13 ton, dan kendaraan yang berhenti,
sedangkan keadaan iklim mencakup curah hujan rata-rata per
Catatan : perkembangan lalu lintas tahun.
j = jenis kendaraan

232 Bag ian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan
SNI 03-1732-1989

DAFTAR IV
DDT Faktor Regional (FR)
CBR
100
90 Kelandaian I Kelandaian II Kclandaian Ill
10
eo
(< 6Ck)_ (6- I 0'7c) (> 10%)
70
% kendaraan <ir kendaraan % kcndaraan
60
be rat be rat be rat
9 50
~ 30'7c > 30% ~309'c > 30% ~30% >30%
1.0
lklim I 0,5 1.0-1,5 1.0 1.5-2,0 1,5 2,0-2,5

e lO <900 mm/th.
lklim II 1,5 2,0-2,5 2.0 2.5-3,0 2,5 3,0-3,5
> 900 mm/th.
20
Catalan: Pada bagian-bagian tertentu. seperti persimpangan,
7
pemberhentian atau tikungan tajam (jari-jari 30 m) FR
ditambah dcngan 0,5. Pada dacrah rawa-rawa FR ditambah
dengan 1,0.

6 10
2.4 Indeks Permukaan (IP).
~ Indeks Permukaan ini menyatakan nilai dari pada kerataan/
8 kehalusan serta kekokohan permukaan yang bertalian dengan
7 tingkat pelayanan bagi lalu lintas yang lewat.
5 6 Adapun beberapa nilai IP beserta artinya adalah seperti yang
tersebut di bawah ini :
s
IP = I ,0 : adalah menyatakan permukaanjalan dalam keadaan
4 rusak berat sehingga sangat mengganggu lalu lintas
4 kendaraan.
IP = I ,5 adalah tingkat pelayanan terendah yang masih
mungkin Galan tidak terputus).
IP = 2,0 adalah tingkat pelayanan rendah bagi jalan yang
J 2 masih mantap.
IP = 2,5 adalah menyatakan permukaan jalan masih cukup
stabil dan baik.
Dalam menentukan indeks permukaan (IP) pad a akhir umur
2 rencana, perlu dipertimbangkan faktor-faktor klasifikasi
fungsional jalan dan jumlah lintas ekivalen rencana (LER),
menurut daftar di bawah ini :

DAFTARV
lndeks Permukaan Pada Akhir Umur Rencna (IP)
GAMBAR 1
KORELASI DDT DAN CBR LER = Lintas Klasifikasi Jalan
Ekivalen
Rencana 'lokal kolektor arteri to I
Catatan Hubungan nilai CBR dengan garis mendatar
kesebelah kiri diperoleh nilai DDT. <10 1,0- 1,5 1,5 1,5- 2,0 -
10-100 1,5 1,5-2,0 2,0 -
100- 1000 1,5-2,0 2,0 2,0- 2,5 -
Mengingat persyaratan penggunaan disesuaikan dengan
"Peraturan Pelaksanaan Pembangunan Jalan Raya" edisi
> 1000 - 2,0- 2,5 2,5 2,5
terakhir, maka pengaruh keadaan lapangan yang menyangkut *) LER dalam satuan angka ekivalen 8,16 ton beban sumbu tunggal.
permeabilitas tanah dan perlengkapan drainase dapat dianggap
sama. Dengan dem1kian dalam penentuan tebal perkerasan ini.
Faktor Regional hanya dipengaruhi oleh bentuk alinyemen Catatan : Pada proyek-proyek penunjang jalan, JAPAT/Jalan
(kelandaian dan tikungan), persentase kendaraan berat dan yang Murah, atau jalan darurat maka IP dapat diambil I ,0.
berhenti serta iklim (curah hujan) sebagai berikut:

Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan 233


SNI 03-1732-1989

Dalam mcncntukan indcks pcrmukaan pada awal umur DAFTARVII


rcnl:ana (I Po) pcrlu dipcrhatikan jcnis lapis pcrmukaan jalan Koefisien Kekuatan Relatif (a)
(kcrataan/kchalusan scrta kekokohan) pada awal umur rencana,
mcnurut dafta; Vll_li hawah ini : Koefisicn Kekuatan
Kekuatan Bahan
Relatif
DAFTAR VI Jenis Bahan
MS Kt CBR
lndeks Permukaan Pada Awal Umur Rencana (IPo) (kg) (kg/ %
al a2 a3
em)
Roughness *)
Jenis Lapis Pcrkerasan IPo 0.40 - - 744 - -
( mrn/k rn) 0.35 - - 590 - - Last on
0.32 - - 454 - -

~4 lCXlO
~
0,30 - - 340 - -
LASTON
3.9- 3.5 > lCX)O 0.35 - - 744 - - Lasbutag
0,31 - - 590 - -
LASBUTAG 3.9 - 3.5 ~
2CX>O 0,28 - - 454 - -
3,4- 3.0 > 2CXlO 0.26 - - 340 - -
HRA 3.9- 3.5 ~ 2CXX> 0,30 - - 340 - - HRA
3.4- 3.0 >2000 0.26 - - 340 - - Aspal Macadam
0,25 - - - - - Lapen (mekanis)
BURDA 3.9- 3,5 ~20
-0,20 - - - - - Lapen (manual)
BURTU 3.4- 3,0 < 2CX>O
- 0,28 - 590 - -
LA PEN 3.4- 3.0 ~ 3CXlO - 0,26 - 454 - - Laston Atas
2.9- 2.5 < 0 3000 - 0,24 - 340 -
LATASBUM 2.9- 2,5 - 0,23 - - - - Lapen (mekanis)
BURAS 2.9- 2,5
- 0,19 - - - - Lapen (manual)

LATASIR 2.9 - 2,5 - 0.15 - - 22 - Stab. tanah


dengan semen
JALANTANAH ~2,4 - 0,13 - - 18 -
JALAN KERIKiL ~2,4

DAFTARIX
*)Aiat poengukur roughness yang dipakai adalah roughometer Nilai Kondisi Perkerasan Jalan
NAASRA. yang d1pasang pada kendaraan standar Datsun 1500
station wagon. dengan kecepatan kendaraan ± 32 km per jam.
I. Lapis Permukaan :
Gerakan sumbu belakang dalam arah vertikal dipindahkan pada alat Umumnya tidak retak, hanya sedikit deformasi
roughometer melalui kabel yang dipasang ditengah-tengah sumbu padajalurroda ................................................................... 90-100%
belakang kendaraan. yang selanjutnya dipindahkan kepada counter
melalui " llexible drive".
Terlihat retak halus, sedikit deformasi padajalur
Setiap putaran counter adalah sam a dengan 15,2 mm gerakan vertikal roda namun masih tetap stabil .. .... .... .. .... .. .... ........ .... .. .... .. .... .. 70 - 90%
antara sumb;,.: bei:Jkang dan body kendaraan. Alat pengukur Retak sedang, beberapa deformasi pada jalur roda,
roughness type lain dapat digunakan dengan mengkalibrasikan basil pada dasamya masih mcnunjukkan kestabilan ...................... 50 - 70%
yang diperoleh terhadap roughometer NAASRA. Rctak ban yak, demikian juga deforma.~i pada jalur
roda, menunjukkan gejala ketidak stabilan ...................... .'..... 30- 50%
2.5 Koefisien Kekuatan Relatif (a). 2. Lapis Pondasi :
Koetisien kekuatan relatif (a) masing-masing bahan dan a. Pondasi Aspal Beton atau Penetrasi Macadam.
kegunaannya sebagai lapis perrnukaan, pondasi, pondasi bawah, Umumnya tidak rctak ...................................................... 90 - 100%
ditentukan secara korelasi sesuai nalai Marshall Test (untuk Terlihat retak hal us. namun masih tetap stabil .................... 70- 90%
Retak sedang, pada dasamya ma.~ih menunjukkan
bahan dengan aspal), kuat tekan (untuk bahan yang distabilisasi
kestabilan .... .. .................. .... .................... ............ .... .. .......... 50 - 70%
dengan semen atau kapur), CBR (untuk bahan lapis pondasi Retak banyak, mcnunjukkan gejala kctidak stabilan ........ 30 -50%
bawah). b. Stabils.~ Tanah dengan Semen atau Kapur :
Jika alat Marshall Test tidak tersedia, maka kekuatan lndek Pla.~tis (Pia.~tcy Index = PI) s; 10 .................... 70- I 00%
(stabilitas) bahan beraspal bisa diukur dengan cara lain seperti c. Ponda.~i Macadam atau Batu Pecah :
lndek Pla.~tis (Pia.~tcy Index = PI) $ 6 .. .... .... .. ......... 80 - I 00%
Hveem Test, Hubbard Field, dan Smith Triaxial.
3. Lapis Ponda.~i Bawah :
lndek plastisitas (Pia.~tcy Index= PI)$ 6 .......................... 90- 100%
lndek pla.~tis (Plasticity Index = PI) > 6 ........................... 70 - 90%

234 Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-1732-1989

2.8 Konstruksi Bertahap 2. Kesulitan dalam memperkirakan perkembangan lalu lintas


untukjangka panjang (misalnya: 20 sampai 25 tahun). Oengan
Konstruksi bertahap digunakan pada keadaan tertentu,
adanya pentahapan, perkiraan lalu lintas diharapkan tidak
antara lain :
jauh meleset.
I. Keterbatasan biaya untuk pembuatan tebal perkerasan sesuai
3. Kerusakan setempat (weak spots) selama tahap pertama
rencana (misalnya: 20 tahun). Perkerasan dapat direncanakan
dapat diperbaiki dan direncanakan kembali sesuai data lalu
dalam dua tahap, misalnya tahap pertama untuk 5 tahun, dan
lintas yang ada.
tahap berikutnya untuk 15 tahun.

BAB III
PELAKSANAAN
3.1 Analisa Komponen Perkerasan y LER, =6 0% ly LER, + LER,
(tahap f + II) (tahap I) (tahap If)
Perhitungan perencanaan ini didasarkan pada kekuatan
relatif masing-masing lapisan perkerasan jangka panjang, diperoleh y = 2,5.
dimana penentuan t<.bal perkerasan dinyatakan oleh ITP (lndeks f. Tebal perkerasan tahap II diperoleh dengan mengurangi
Tebal Perkerasan), dengan rumus sebagai berikut : tebal perkerasan tahap I+ II (lalu lintas y LER,) terhadap tebal
ITP = a 10 1 + a20 2 + a 30 3 perkerasan I (lalu lintas x LER 1). -

g. Oengan demikian paQa tahap II diperkirakan ITP2 dengan


a 1, a 2 , a 3 = Koefisien kekuatan relatif bahan perkerasan
rumus:
(daftar VII) ITP2 = ITP - ITP 1
0 1, 0 2, 0 3 = Tebal masing-masing lapis perkerasan (em).
ITP didapat dari nomogram dengan LER = 2,5 LER,.
Angka I, 2 dan 3 : masing-masing untuk lapis permukaan lapis ITP 1 didapat dari nomogram dengan LER = 1.67 LER 1•
pondasi dan lapis pondasi bawah.

3.2 Metoda Konstruksi Bertahap. 3.3 Contoh Penggunaan Perencanaan


· 3.3.1 Perencanaan Perkerasan Jalan Baru.
Metoda perencanaan konstruksi bertahap didasarkan atas A: Lalu Lintas Rendah.
konsep "sisa umur". Perkerasan berikutnya direncanakan Lihat contoh perhitungan, lampiran 3.
sebelum perkerasan pertama mencapai keseluruhan "masa B. Lalu Lintas Tinggi.
fatique". Untuk itu tahap kedua diterapkan bila jumlah Lihat contoh perhitungan. lampiran .t.
kerusakan (cumulative damage) pada tahap pertama sudah 3.3.2 Perencanaan Pcrkuatan Jalan Lama.
mencapai kurang lebih 60%. Oengan demikian "sisa umur" (Pelapisan Tambahan at au Overlay). Lihat contoh
tahap pertama tinggal kurang lebih 40%. perhitungan. lampiran 5.
3.3.3 Perencanaan Konstruksi Bcrtahap.
Untuk menetapkan ketentuan di atas maka perlu dipilih
waktu tahap pertama antara 25%- 50% dari waktu keseluruhan. Lihat contoh pcrhitungan. lampiran 6.
Misalnya: UR = 20 tahun, maka tahap I an tara 5- I 0 tahun dan 3.4 Hasil Evaluasi dan Kesimpulan.
tahap II antara I 0- 15 tahun.
Hasil dari penctapan ini dapat Jibuat tabcl-tabcl yang scsuai
Perumusan konsep "sisa umur" ini dapat diuraikan sebagai dengan ruas jalan, segmen tiap scksi j;llan yang bcrisi Jat;t-
berikut: data dan tebal perkerasan masing-masing.
a. Jika pada akhir tahap I tidak ada sisa umur (sudah mencapai
3.5 Peta-pcta Ruas Jalan.
fatique, misalnya timbul retak), maka tebal perkerasan tahap I
didapat dengan memasukkan lalu lintas sebesar LER 1• Hasil dari 3.1. Japat pula dil·anturnkan paJa peta ruas jalan
dengan kctcrangan-kctcrangan lain yang lcngkap menunjukk;m
b. Jika pada akhir tahap II diinginkan adanya sisa umur kurang tebal pcrkcrasan tiap scgmcn dari ruas jal:m.
lebih 40% maka perkerasan tahap I perlu ditebalkan dengan
memasukkan lalu lintas sebesar xLER 1• 3.6 Gambar-gamhar Tcknis.
c. Oengan anggapan sisa umur linear dengan sisa lalu lintas, Gambar-gambar susurwn perkcrasan, lxtik perkcr:tsan lama
maka: maupun pcrkcrasan baru dibuat dcngan skala scb:tgai hcriJ...ut :
x LER 1 = LER 1 + 40% x LER 1
(tahap I plus) (tahap I) (sisa tahap I) 3 em_
·- ......... l'lll

diperoleh x = I ,67. . ........ l'lll

d. Jika pada aklhir tahap I tidak ada sisa umur maka tcbal . . . . . . . . . l'lll
perkerasan tahap II didapat dengan memasukkan lalu lintas
sebesar LERr ......... l'lll Krn ..... . Krn ..... .
e. Tebal perkerasan tahap I + II didapat dengan memasukkan CBR ........ 't.·
lalu lintas sebesar y LER,. Karena 60% y LER, sudah dipakai _,
''·
.., .,.,
pada tahap I maka : - • - GAM8AR2
TII»IKAL GAMUAR SliSllNAN t»ERKERASAN

Jlagicm 4 : Aspa/, A spa/ Hmu H111o11 (AS/lUTON ). Pt·rkl'nnwl Jalan 235


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN I (I)

It ' I r I I I f I I '

"
~ Q)
~

....
..,...
c:
a:
m
I"' "'"":"' . .
II J-t
....... LLI I I Ill t:'TI
-.:eN,...
a."'
g:
~
j
,:. II 1° II
o~· L L.,.fl.•
--
"'
0
-
Q. ~
~ 0
vi

z
0
e0

II

~ r 1 I I t= ....
- ~ :! N
·9 • "'

a:
laJ 1"*'1 I I 11111 1 1 I I"' 'I ' I I'" 'I I I I' I "I
-'g 2 "' "'ci
~-

236 Bagian ~ : Aspal, Aspal Beau Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 1 (2)

-- ~
I
- "

...
rI
J
0.
0

C:l I 1111
l.l."'l,qq 0
o-IN Ill

I I I
- 9
I
.
I ,... ~

a:
LIJ Jtiii( I1
1'' 1 '1 1 1 jiiill I I liiiii I I I""I
-'sg
~ ~ ~ ~ ~

Bagian 4: Aspal, Aspal Balli Burm1 (AS/lUTON), Pakaa.1w1 Jalw1 237


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN I (3)

r~·-
"'' .. .tn ~
. -~rT,_J ,_ ID G\ $1 :: ~ !:! ~

........
f
..•
f M

: Pi-.j~T -,j,-,jMf

~ ~ ~ ~

u
..

Q.

-
1- I
~ :!
I
..- --
p

~
I

I I
...I

a:
&.&J ifilij I
-'o §
I
'"" I I I
.... I I I I
'""I I I 111 "1

~Wi -
8 ~ 0""

1-
g p~-.Tr,_1 G\ ID ~ ~ tn .. ~ N

238 /Jagian 4: A.1pal. A.l}){{/ Ua/li //won rAS/JUTON). Pnkem.wn ./ulan


SN I 03-1732-1989

LAMPIRAN 1 (4)

~ ·-~,r
I PI ~ "' ~ t-o co 0\ 2 ~ ... :!'!!!

e "'...; ~
~-, -
U

c!.
-
Y)

"'
00 ........
I

a:
u..'"' r II
0
H
tl'
0
t If e1 II Q
....
Q E
~- o:'o..•
9:.
~
&'
0..
-- 0 ...-
"' z
0

II

I f
-!2 00

filii( I I lllhj I I r"'t t r l''*'f


0
0
0
0
S? II'
In
0
0 1.1"1

/Jag ian 4 : A spa/, Aspal /Jatu /Jut on (ASB UTON ). l'erkem.wn ./alan 239
SNI 03-1732 -1989

LAMP IRAN 1 (5)

-".f"
I
)
en
E
c "'
,..;

.; -· "e:·
II \II I
.-. - "' en ~ , .,,,..,,1""11
, - . -...
~I"'
..

~:.
-
·~1
.,J

..,· G. ~
~ ~ s ~
8'
II
C)

I
::2
- -
N
I
g
- ...I "'
...

a: ni~1 1 j"~-AlriN
r•n•••
-'1 ~
aM DR~-ft"1
lol I ....... I

~ § ~ ~ 2 "' d

.. -1 I I
...
·J I
--
I
"'
..,I ,., ...

240 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Bwon (ASBUT ON). Perkera san Ja/an
SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 1 (6)

.., I'
"'
·u.
i

-
1 • I
-
0 ...- ...-I ... -
I
:1
I
-~
I

....
0'
0

c:/1 \D
0
0
c: - ,.;

- II ~
-"'~
I
~
H
-,~.;· ~ a: I I II tJ"'
I&. I
- 0
-; .... If
0
-~· ....:~a. ~ ""a.''
Q,- "'0 Q NQ &ri E
0
~ z
II

I
g
"'

0:
bJ
. . §§ "'''I I I
jiiiij I I jiillj I I

-
8 ~
jiiilj I Jl I

g "' - i""i
"'c:i
-
0 vi

1-
Cl ~.-r·T,
Co ~ ~ ~ ~ "' ...
/lugwn -1: :\.'f'ill . .-\.'f'UI llulltllttton (.\.\/1/ '/'II.\' I./', '~"•i./,1 241
SNI 03-1732- 1989

LAMPI RAN 1 (7)

~
H
C::, I 1111 tJl
u.ll\ 0. q 0
vi
0
E
Q N
0
:z;

~,.-r !2 ~ _, ... Ill ..., ,..


-~ :! !:! N W

a:
-1""1~
L&l Jiiilj I I jlliil I I 111111 I I llilljli

-'§g
g .n
§.:: ~ -
8 ~
-
0 "'

242 Bag ian 4: A spa/, A spa/ Batu But on (ASBUTO N), Perkeras an }a/an
SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 1 (8)

- I
"'
.,I ..
I
~
I
- ..I '"'-I
N
I
;l-
I
~
I

00

. -. .,.'
ft_,.,
N

... -.......
- 1111
I ·I I f
I'
.......
I II u II
Cl: I
1&..,.
I
n Q ~

- --
0 ;:! ... "'
: ~ .. CL O:ft

!
II

I I I
,. i
,
-
~

-
N
-
0
'
•I

jllilj I I 1'' 1'1 ' ' J'"'J I i 11111In1


..
8 5t -
0 In

...
e1 •r-~,.1
Oo .... ~ • ~ - ~ 4 ~

llllgiwl4: tbpa/, tbpa/ /Iaiii llwon(AS/Il 110.VJ, /',·,J..,·t<l\<111 /,dt~n 243


SNI 03-1732-19:18

LAMPIRAN l (9)

-
....

G: I I I I1
&&.' Q Q 0
"'
0 - N II\

II
u

~tr-TM
-~ :!- ~ N :: 9 .,_ • ... Ul "' ..,

a:
111111 I' II 'I
-1'"'1~
L\1 Jiilij I I I I 1111 ij I I I I
.... §§ ...
5! "'
§ ~ -
8 ~ 0 "'

~ ••-~,r. ra-,~·
Q5l .,_ - ... Ul "' .., M N

244 Bagian 4: Aspa/, Aspal Blltu Buton (ASBUTON), Perkeraswz Jalan


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN2

Diketahui : Harga CBR = 3; 4; 4; 6; 6; 5; II; 10; 6; 6; dan 4. !00

~ 90
........
Jumiah yang sama Persen (%) yang sam a ...
CBR
atau lebih besar atau Iebih besar ~ ao
.c
..c:: 70 Dari graflk. didapat
3 II III1I X IOO% = IOO%
~ CBR yang mewakili = 3,3
~60
3 - - ...
4 9
-
9/ll X 100% = 8!,8%
u 40
e~
I I :
4 - I

5 7 7/ll X I00%=63,6%
~
~ JO
I
I
I I
-1
: •.
I
I
~
6 6 6111 X I 00% = 54,4% I · I I

r-l+t~ ~
20
6 - - ~
6
6
-
-
-
-
10

0
t-- ---- :t:- r- t---- -- ---·: -=-r
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
10 2 2111 x I 00% = 18,2%
Contoh Penentuan harga CBR ~ (l:8R)
II I J/IJ X 100% = 9,0% yang mewakili

Contoh Penentuan harga CBR--+ (CBR)


yang mewakili

LAMPIRAN 3 (1)

Contoh Perencanaan Perkerasan Jalan Baru. Perkembangan lalu lintas (i) : ........... untuk 5 tahun = 8%
untuk I0 tahun = 6%
A. Lalu Lintas Rendah. Bahan-bahan perkerasan :
I. Rencanakan : pelaburan (lapis pelindung), Lapen Mekanis.
Tebal perkerasan untuk jalan 2 jalur, data Ialu lintas tahun batu pecah (CBR 50)
1981 seperti di bawah ini, dan umur rencana : a). 5 tahun; tanah kepasiran (CBR 20)
b). 10 tahun.
3. Penyelesaian :
Jalan dibuka !ahun I985 (i selama pelaksanaan = 5% per
tahun) LHR pada tahun 1985 (awal umur rencana), dengan
rumus: (I + i)n
FR = I ,0 dan CBR tanah dasar = 3,4%.
Kendaraan 2 ton ...................................... I09,4 kendar~m
2. Data-data :
Bus 8 ton ..................................................... 3,6 kendaraan
Kendaraan ringan 2 ton ................................ 90 kendaraan
Truk 2 as I0 ton ........................................ 2,4 kendaraan
Bus 8 ton ........................................................ 3 kendaraan
LHR pada tahun ke 5 atau ke 10 (akhir umur rencana) :
Truk 2 as 10 ton ............................................. 2 kendaraan
Rumus (I + i)n
5 tahun IOtahun
LHR 1981 = 95 kendaraan/hari/2 jurusan.
Kendaraan ringan 2 ton 160,7 kend. 195.9 kend.
Bus 8 ton 5.3 kend. 6.4 kend.
Truk 2 as I 0 ton 3.5 kend. 4.3 kend.
Menghitung angka Ekivalen (E) masing-masing kendaraan
sebagai berikut :

/lagitm 4: A.ffml, Aspal Hatu H111o11 (AS/lUTON). Pakatwm Jala11 245


SN I 03-1732-1989

LAMPIRAN 3 (2)

Kcndaraan rin!!an 2 ton ................. 0.0002 + 0.0002 = 0,0004 Kendaraan ringan 2 ton .... 0,50 x 195,9 x 0,0004 = 0,039
Bus X ton ....................................... ().()I X1 + 0.1410 = 0.1591 Bus 8 ton ........................ ...... 0,50 x 6,4 x 0, 1593 = 0,510
Truk 2 as I 0 ton ............................ 0.0577 + 0,2923 = 0,3500 Truk 2 as I0 ton ................. 0,50 x 4,3 x 09,3500 = 0,752

Mcnghitung LEP
n Menghitung LET :
LEP = :[ LHRj x Cj x Ej LETS= 1 1~ (LEP +LEAS) ............ 1/2 (0,729 + I ,066) = 0,90
j =I LET 10 = 112 (LEP +LEA)())......... 1/2 (0,729 + I ,301) = I ,01
Kcndaraan ringan 2 ton ......... 050 x 109.4 x 0,0004 = 0.022
Bus X ton .................................... 0.50 x 1.h x 0.1593 = 0.287 Menghitung LER :
Truk 2 as I 0 ton ...... ..... .... ..... ..... 050 x 2.4 x 0.3500 = 0.420 LER~ = LET 5 x UR/10 ............................. 0,90 x 5/10 = 0,45
LERIO = LETif) X UR/10 .......................... I ,01 X 10/10 = 1,01
LEP= 0,729
Menghitung LEA. Meneari ITP :
5 tahun: CBR tanah dasar = 3,4%; DDT= 4;1 IP = I ,5; FR = I ,0
Kendaraan ri ngan 2 ton .... 050 x 160.7 x 0,0004 = 0,032 LER 5 = 0,45 ................................ ITP5 = 2,8 (IPo = 2,9- 2,5)
Bus X ton .............................. 0,50 x 5.3 x 0.1593 = 0.422 LER 111 = 1,01 ............................. ITPIO = 3,2 (IPo = 3,4- 3,0)
Truk 2 as I0 ton ........... .. ...... 050 x 35 x 0,3500 = 0.612

LEA 5 = 1,066
I 0 tahun :

LAMPIRAN 3 (3)

Menetapkan tebal perkerasan : Pelaburan


Koefisien kekuatan relatif:
Batu Peeah
o Pelaburan = 0,00 = a 1 Lapen mekanis = 0,25 = a 1
(CBR 50) 15 em
o Batu p.:.::a!1 (CBR 50) = 0,12 = a 2
o Tanah kepasiran (CBR 20) = 0,10 =a J Tanah
Kepasiran
(CBR 20) I 0 em
ITP = a 1D 1 + a 2D 2 + a 3D 1
UR = 5 tahun CBR 3,4
2,8 = 0,12 D2 + O,IODJ
Batas minimum tebal lapisan untuk ITP = 2,8 :
Batu peeah (CBR 50) = 15 em, GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN
Tanah kepasiran (CBR 20) = 10 em.
2,8 = 0,12 D 2 + 0,10. 10 = 0,12 D 2 +I - UR = 10 tahun
D 2 = 15 em (minimum). 3,2 = 0,25 D I + 0,12 D2 + 0, I 0 D,
Susunan Perkerasan : Batas minimum tebal lapisan untuk ITP = 3,2
o Pelaburan Lapen mekanis = 5 em;
o Batu peeah (CBR 50)= 15 em. Batu peeah (CBR 20) = 15 em
o Tanah kepasiran (CBR 20) = I 0 em

246 Bag ian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan
SN I 03-1732-1989

LAMPIRAN 3 (4)

Tanah kepasiran (CBR 20) = I 0 em Lapen (5 em)


3,2 = 0,25.5 + 0,12.15 + 0, I 0.0 3 = 3,05 + 0,100 3
Batu Peeah
0 3 = 1,5 em-) diambil 10 em (minimum)
(CBR 50)= 15 em
Susunan Perkerasan :
o Lapen mekanis 5 em Tanah Kepasiran
o Batu peeah (CBR 50) = 15 em (CBR20)= IOem
o Tanah kepasiran (CBR 20) = I 0 em
CBR3,4

GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN

LAMPIRAN 4 (1)

B. Lalu Lintas Tinggi 3. Penyelesaian :


I. Reneanakan : LHR pada tahun 1985 (awal umur renena) dengan rumus
Tebal perkerasan untuk jalan 2 jalur, data lalu lintas tahun (I + i)n
1981 seperti di bawah ini, dan umur reneana : a). I 0 tahun; Kendaraan ringan 2 ton ........................ 1215,5 kendaraan
b). 20 tahun. Bus 8 ton ................................................ 364.7 kendaraan
Jika dibu~ a tahun 1985 (i selama pelaksanaan = 5% per Truk 2 as 13 ton ....................................... 60,X kendaraan
tahun).
Truk 3 as 20 ton ........................................ 36.5 kendaraan
2. Data-data :
Truk 5 as 30 ton ... . ..... ... ........ .. . . . . . . . .. . .. . . . . . I 2.2 kendaraan
Kendaraan ringan 2 ton........................... I000 kendaraan
LHR pad a tahun kc I 0 a tau ke 20 ( akhir urnur rencana),
Bus 8 ton ................................................... 300 kendaraan rumus (I + i)n
Truk 2 as 13 ton . . .. . . . . .. . . .. . . . .. . . . .. . .. . . . .. . . . . . .. . . . 50 kendaraan 10 tahun 20 tahun
Truk 3 as 20 ton . . .. . . . . .. . . . .. . . . .. . .. . . . .. .. . . . .. . . . . .. . 30 kendaraan Kendaraan ringan 2 ton 2624,2 kendaraan 3X9X,3 kendaraan
Truk 5 as 30 ton .... .......... .. . ..... .................. .. 10 kendaraan Bus 8 ton 7X7 ,4 kendaraan I 169.6 kendaraan
Truk 2 as 13 ton 131,3 kendaraan 195.0 kcndaraan
LHR 1981 = 1390 Kend./hari/2 jalur Truk 3 as 20 ton 7X,X kcndaraan 117.1 kendaraan
Perkembangan lalu lintas (i) = ........ untuk 10 tahun =X% Truk 5 as 30 ton ·26,3 kcnJaraan 3Y.I kcndaraan
untuk 20 tahun = 6%
Bahan-bahan perkerasan :
Asbuton (MS 744) a 1 = 0,35
Batupecah(CBR 100) a 2 =0,14
Sirtu (CBR 50)

LAMPIRAN 4 (2)

Setelah dihitu.ig angka ekivalen (E) rnasing-masing kendaraan Menghitung LEP :


sebagai berikut : Kendaraan ringan 2 ton ..... 0.50 .x 1.::! 15.5 x 0,000-l = 0 . .:!-l~
Kendaraan ringan 2 ton .. ... . ..... .. .. 0,0002 + 0,0002 = 0,0004 Bus X ton ............................. 0.50 x .~M7 x 0,15l)J = .::!l),0-l6
Bus 8 ton ...................................... 0,0 I X3 + 0, 1410 = 0,1593 Truk 2 as 13 ton ................. 0.50 x 60.X x 1.06-l~ = 3.::!.37k0
Truk2as 13ton ........................... 0,1410+0,923X= 1,064X Truk 3 as 20 ton .................... 0.50 x ·'6.5 x I ,OJ 75 = I X.9J-l
Truk 3 as 20 ton ........................... 0,2923 + 0,7452 = I ,0375 Truk 5 as 30 ton ............. .... .. ... 0,50 x 1.::!,.::! x I .J ll)5 = X.!l-~
Truk 5 as 30 ton ..................... I ,0375 + 2 (0,1410) = I ,3195
l.FP = ~.6-l'

/Jagian 4: A.~ptl, Aspal /Jaw Butotr (ASHl/1'0N). l'aJ..em.\'1111 Jalatr 247


SNI 03-1732-1989

Menghitung LEA : -20 tahun:


- 10 tahun: Kendaraan ringan 2 ton ....... 0,50 x 3898,3 x 0,0004 = 0, 780
Kendaraan ringan 2 ton . ...... 0,50 x 2524,2 x 0,0004 = 0,525 Bus 8 ton ............................. 0,50 x 1169,6 x 0,1593 = 93,159
Bus 8 ton .............................. 0,50 x 787.4 x 0,1593 = 62,717 Truk 2 as 13 ton ................. 0,50 x 131,3 x 1,0648 = 103,818
Truk 2 as 13 ton ................... 0,50 x 131,3 x I ,0648 = 69,904 Truk 3 as 20 ton .................... 0,50 x 117,1 x I ,0375 = 60,746
Truk 3 aS 20 ton .................... 0,50 x 78,8 x I ,0375 = 40,878 Truk5as30ton ..................... 0,50x39,1 x 1,3195=25,794
Truk 5 as 30 ton ..................... 0,50 x 26,3 x I ,3195 = 17,350
LEA 20 = 248,297
LEA 10 = 191,373
Menghitung LET :
LET 10 = 1/ 2 (LEP+LEA 10 ) ••••••••••• 1/ 2 (88,643+ 191,373)= 140
LET20 = 1/ 2 (LEP + LEA20 ) ••••••••••• 1/
2 (88,643 + 248,297) = 186

LAMPIRAN 4 (3)
Menghitung LER :
LER 111 =LET 111 x UR/10 ............................ 140x 10110= 140 Asbuton
MS.744
LER 20 =LET 20 xUR/IO ............................ 186x20110=372
Batu Peeah
Meneari ITP : (CBR 100)
CBR tanah dasar = 3,4%; DDT= 4; IP = 2,0; FR = I ,0
Sirtu
LER 111 = 140 ............................... ITP 10 = 7,7 (IPo = 3,9- 3,5) (CBR 50)
LER 211 = 372 ............................... ITP20 = 8,8 (IPo = 3,9- 3,5)
CBR3,4
Menetapkan Tebal Perkerasan :
- UR=IOtahun: GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN
ITP = ap I + a~D 2 + a 3D 3
7,7 = 0,35 Dl + 0,14. 20 + 0,12. 10 = 0,35 Dl + 4 - UR = 20 tahun.
D, = 10,5 em. ITP = a 1 D, + a 2D 2 + a 3D 3
- Susunan Perkerasan : 8,8 = 0,35 D I + 0, 14 ., 20 + 0, 12 . 10 = 0,35 D I + 4
o Asbuton (MS 744) = 10,5 em D 1 = 13,7 == 14 em.
o Batu peeah (CBR I 00) = 20 em
o Sirtu (CBR 50) = I 0 em

LAMPIRAN 4 (4)

- Susunan Perkerasan : Asbuton 14em


o Asbuton (MS 744) = 14 em MS. 744
o Batu peeah (CBR I 00) = 20 em Batu Peeah 20em
o Sirtu (CBR 50) = I 0 em (CBR 100)

Sirtu IOem
(CBR 50)

CBR 3,4

GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN

248 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 5 (1)

Perencanaan Perkuatan Jalan Lama Perkembangan lalu lintas (i) = .......... untuk 5 tahun = 8%
(Pelapisan Tambahan/Overlay) untuk 15 tahun = 6%
Bahan lapis tambahan asbuton (MS. 744).
I . Rencanakan : 3. Penyelesaian :
Teballapis tambahan jalan lama 2 jalur, data lalu lintas tahun LHR pada tahun ke 5 atau ke 15 (akhir umur rencana)
1990 seperti di bawah ini, dan umur rene ana : a). 5 tahun; b). rurpus : (I + i)n
15 tahun. 5 tahun 15 tahun
Susunan perkerasan jalan lama: Asbuton (MS. 744) = I 0,5 Kendaraan ringan 2 ton 2938,6 kendaraan 47931 kendaraan
em; Batu pecah (CBR 100) = 20 em; Sirtu (CBR 50)= 10 em.
Bus 8 ton 881,6 kendaraan 1437,9 kendaraan
Hasil penilaian kondisijalan menunjukkan bahwa pada lapis
permukaan asbuton terliht crack sedang, beberapa deformasi Truk 2 as 13 ton 146,9 kendaraan 239,7 kendaraan
padajalur roda (kondisi 60%) akibatjumlah lalu lintas melebihi Truk 3 as 20 ton 88,2 kendaraan 143,8 kendaraan
perk iraan semula, FR = I ,0. Truk 5 as 30 ton ·· 29,4 kendaraan 47,9 kendaraan

2. Data-data : Setelah dihitung angka ekivalen (E) masing-masing


Kendaraa11 ri ngan .... . .............. ................. 2000 kendaraan kendaraan sebagai berikut :
Bus 8 ton ................................................... 600 kendaraan Kendaraan ringan 2 ton ................ 0,0002 + 0,0002 = 0,0004
Truk 2 as 13 ton ....... ... ....... .. ..................... I00 kendaraan Bus 8 ton ....................................... 0,0183 + 0,1410 = 0,1593
Truk 3 as 20 ton ....... ............ .... .................. .. 60 kendaraan Truk2as 13ton ............................ 0,1410+0,9238= 1,0648
Truk 5 as 30 ton .. .................... ...... ............ .. 20 kendaraan

LHR 1990 = 2690 kend./hari/2 jurusan

LAMPIRAN 5 (2)
Truk 3 as 20 <on 0,2923 + 0,7452 = I ,0375 - 15 tahun:
Truk 5 as 30 ton ..................... I ,0372 + 2 (0, 1410) = I ,3195 Kendaraan ringan 2 ton ....... 0,50 x 4793, I x 0.0004 = 0,959
Bus8ton ........................... 0,50x 1437.9x0,1593= 114.529
Menghitung LEP : Truk 2 as 13 ton ................. 0,50 x 239.7 x 1,0648 = 127.616
Kendaraan ringan 2 ton ......... 0,50 x 2000 x 0,0004 = 0,400 Truk 3 as 20 ton ........... .'....... 0,50 x 143.8 x 1.0375 = 74,596
Bus 8 ton ................................ 0,50 x 600 x 0,1593 = 47,790 Truk5as30ton ..................... 0.50x47.9x 1.3195=31.600
Truk 2 as 13 ton ..................... 0,50 x I 00 x I ,0648 = 53,240
Truk3as20ton ....................... 0,50x60x 1,0375=31,125 LEA 15 = 349.300
Truk 5 as 30 ton ....................... 0,50 x 20 x I ,3195 = 13,194
Menghitung LET :
LEP = 145,749 LET5 = 1/ 1 (LEP+LEA 5 ) •••.•••• 1 /,(145.79+~6)= 180
LETI5 = 1/ 1 (LEP + LEA 15 ) •••• 1/, ( 145.749 + 349.300) = ~48

Menghitung LEA :
-5 tahun: Menghitung LER :
Kendaraan ringan 2 ton ...... 0,50 x 2938,6 x 0,0004 = 0,588 LER 5 = LET 5 x UR/10 .................................. 180 x 5110 = 90
Bus 8 ton ............................. 0,50 x 881 ,6 x 0,1593 = 70,219 LER 15 =LET 15 xUR/IO ............................ ~48x 150=37~

Truk 2 as 13 ton .................. 0,50 x 146,9 x I ,0648 = 7X,210


Truk 3 as 20 ton .................... 0,50 x 88,2 x I ,0375 = 45,754
Truk 5 as 30 ton .................. .. 0,50 x 29,4 x I ,3195 = 19,395

LEA 5 = 214,166

/Jagitm 4 : A spa/, Aspal Balli Bllloll ( ASIHF(UN ). Pcrkerc1sa11 ./alan 249


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 5 (3)
Meneari ITP : - UR 5 tahun:
CBR tanah dasar 1.4%/ DDT= 4; IP = 2,0; FR = I ,0 ~ITP=-7,162 =0,9
LER5 = 90 ................................. ITP~ = 7, I (IPo = 3,9- 3,5) 0,9 = 0,35. D 1 ••••••• 0 1 = 2,6 = 3 em Asbuton (MS. 744)
LER 15 = 372 .......................... ITP~ = X,X (IPo = 3,9 - 3,5) - UR 15 tahun:
~ ITP = ITP 15 - ITP ada= 8,8 -6,2 = 2,6
Menetapkan tebal lapis tambahan : 2,6 = 0,35 . 0 1 •••••• 0 1 = 7,4 =
7,5 em Asbuton (MS. 744)
- Kekuatan jalan lama :
Asbuton (MS.744) 10,5 em-... = 60%. 10,5. 0,35 = 2,2
Batu peeah (BR I 00) 20 em = I 00% . 20 . 0, 14 = 2,8
Sirtu (CBR 50) 10 em = 100%. 10. 0,12 = 1,2

ITP ada= 6,2

LAMPIRAN 6 (1)
Perencanaan Konstruksi Bertahap. Perkembangan lalu lintas (i) = 5%.
Bahan-bahan perkerasan :
I. Rencanakan : Asbuton (MS.744) a 1 = 0,35
Tebal perkerasan untuk jalan 2 jalur, data lalu lintas tahun Batu pecah (CBR I00) a 2 =0,14
1981 seperti di bawah ini, dan umur reneana : a). 5 + 15 tahun; Sirtu (CBR 50) a 3 = 0,12
b). 7 + 13 tahun.
Jalan dibuka tahun 1985 (i selama pelaksanaan = 5% per
3. Penyelesaian :
tahun) FR = I ,0; CBR tanah dasar = 3,4%.
LHR pada tahun 1985 (awal umur rencana), dengan rumus
(I + i)n
2. Data-data :
Kendaraan ringan 2 ton........................ 1215,5 kendaraan
Kendaran ringan 2 ton............................. 1000 kendaraan
Bus 8 ton ................................................ 364,7 kendaraan
Bus 8 ton ................................................... 300 kendaraan
Truk 2 as 13 ton ............... ........... ... .......... 60,8 kendaraan
Truk 2 as 13 ton ......... ... ......... ..................... 50 k.endaraan
Truk 3 as 20 ton ......... .......... .. ......... .. ... .... 36,5 kendaraan
Truk 3 as 20 ton . ............................ ............ . 30 kendaraan
Truk 5 as 30 ton ............... ... ... .. .............. .. 12,2 kendaraan
Truk 5 as 30 ton ........................................ .. I 0 kendaraan
LHR pada tahun ke 5, 7, 20 (akhir pentahapan), rumus
(I+ i)n
LHR 1981 = 1390 kend./hari/2 j urusan. 5 tahun 7 tahun 20 tahun
Kendaraan ringan 2 ton 1626,6 1827,7 3898,3 kend.
Bus 8 ton 48X,O 548,4 1169,6 kend.
Truk 2 as 13 ton 81,4 91,4 195,0 kend.
Truk 3 as 20 ton 48,8 54,9 117, I kend.
Truk 5 as 30 ton 16,3 18,3 39, I kend.

LAMPIRAN 6 (2)

Setelah dihitung angka Ekivalen (E) masing-masing kendaraan Menghitung LEP :


sebagai berikut : Kendaraan ringan 2 ton ...... 0,50 x 1215,5 x 0,0004 = 0,243
Kendaraan ringan 2 ton ··········'···· 0,0002 + 0,0002 = 0,0004 Bus 8 ton............................. 0,50 x 364,7 x 0,1593 = 29,046
Bus8ton .................................... 0,0183+0,1410= 0,1593 Truk 2 as 13 ton .................... 0,50 x 60,8 x I ,0648 = 32,370
Truk2as l3ton ........................... 0,1410+0,9238= 1,0648 Truk 3 as 20 ton .................... 0,50 x 36,5 x I ,0375 = 18,934
Truk 3 as 20 ton ........................... 0,2923 + 0,7452 = I ,0375 Truk 5 as 30 ton .............. .... .... 0,50 x 12,2 x I ,3195 = 8,048
Truk5aS30ton ..................... 1,0375+2(0,1410)= 1,3195
LEP= 88.643

250 Bagian 4: Aspal, Aspal Ba!u Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-1732-1989

Menghitung LEA :
-5 tahun: -7 tahun:
Kendaraan ringan 2 ton ....... 0,50 x 1626,6 x 0,0004 = 0,325 Kendaraan ringan 2 ton ....... 0,50 x 1827,7 x 0,0004 = 0,366
Bus 8 ton ................................. 0,50 x 488 x 0, 1593 = 38,869 Bus 8 ton .............................. 0,50 x 548,4 x 0, 1593 = 43,680
Truk 2 atas 13 ton .................. 0,50 x 81,4 x 1,0648 = 43,337 Truk 2 as 13 ton .. .. ...... ...... .... 0,50 x 91 ,4 x 1,0648 = 48,661
Truk 3 as 20 ton ..................... 0,50 x 48,8 x 1,0375 = 25,315 Truk 3 as 20 ton ..................... 0,50 x 54,9 x 1,0375 = 28,479
Truk5as309ton ............... ." ... 0,50x 16,3x 1,3195= 10,754 Truk 5 as 30 ton .. ........ ...... .. .. . 0,50 x 18,3 x 1,3195 = 12,073

LEAS= 118,600 LEA7 = 133,258

LAMPIRAN 6 (3)

-20 tahun: Mencari ITP :


Kendaraan ringan 2 ton ... 0,50 x 3898,3 xx 0,09004 = 0,780 CBR = 3,4; DDT= 4; IP = 2,0; fR = 1,0; IPo- 3,9 -3,5
Bus8ton ............................ 0,50x 1169,6x0,1593 =93,159 1,67LETs=87 ....... ITPs=7,0; 2,5LER 15 = 688. IP5 + 15=9,7
Truk 2 as 13 ton ............... 0,50 x 195,09 x I ,0648 = I 03,818 1,67LET7 = 129 ....... ITP7 =7,5 2.5LER 13 =6201TP7+ 13=9.6
Truk 3 as 20 ton .................... 0,50 x 117,1 x I ,0375 = 60,746
Truk 5 as 30 ton ..................... 0,50 x 39,1 x I ,3195 = 25,794
Menetapkan Tebal Perkerasan :
LEA 211 = 248,297 - UR = (5 + 15) tahun
ITP = a 1D 1+ a2D 2 + a 3D 1
Menghitung LET : 9,7=0.35. D 1 +0,14. 20+0,12. 10=0.35. D 1+4
LETS= 1/2 (LEP +LEAS) .... ,...... 1/2 (88,643 + 118,6090) = 104 D 1= 16,3:::::: 16.5 em.
LET7 = 1/ 2 (LEP+ LEA 7 ) ............. 1/2 (88,643 + 133,253) = 110 - Susunan Perkerasan :
LET 15 = 1/2 (LEA5 + LEA211) ..... 1/2 (118,600 + 248,297) = 183 o Asbuton (MS.744) =9 em + 7.5 em
LET 13 = 1/2 (LEA7 + LEA 13) ...... 1/i (133,258 + 248,297) = 191 o Batu peeah (CBR I 00) = 20 em
o Sirtu (CBR 50)= 10 em
Menghitung LER :
LER5 =LETS X UR/10 ............... 104 X 5/10 =52 1,67 LETS
= 87
LER 7 = LET 7 x UR/10 ............... 110 x 7110 = 77 I ,67 LET7
= 129
LERI5 = LETIS X UR/10 ......... 183 X 15/10 = 275 2.5 LI!RIS
= 688
LER 13 =LET 13 x UR/10 ......... 191 x 13/10=248 2,5 LERII
=620

/lagitm 4: A.~pa/, A.~pal /Iaiii /Jut on (AS/lUTON i. l't•rkcra.wn Jalw1 251


SNI 03-1732-1989

LAMPIRAN 6 (4)
- Susunan Perkerasan :

Asbuton
(MS. 744)
=r7,5em
+9em
o Asbuton (MS. 744) = 10 em+ 6 em
o Batu peeah (CBR I 00) = 20 em
o Sirtu (CBR 50) = I 0 em
Batu Peeah
(CBR 100)

Sirbu
(CBR 50)
± 20em

IOem
Asbuton
(MS. 744)

Batu Peeah
(CBR 100)
6em
IOcm

20em

CBR 3.,4
Sirtu !Oem
(CBR 50)

GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN CBR3,4

- UR = (7 + 13) tahun
ITP = a 10 1 + a20 2 + a30 3
9,6 = 0,35. DI + 0,14. 20 + 0,12. 10 = 0,35. 0 1 + 4 GAMBAR SUSUNAN PERKERASAN
D 1 =16em
7,5 = 0,35 . D I + 0, 14 . 20 + 0, 12 . I() = 0,35 . D I + 4
0 1 = IOem

252 Uagiwr 4: Aspal. Aspal Uaru Burmr (ASBUTON). Perkera.mn }a/an


SNI 03-1737-19£:9

TATA CARA PELAKSANAAN LAPIS ASPAL BETON (LASTON)


UNTUK JALAN RAYA

BABI
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan 1.3.6 Agregat kasar adalah agregat yang tertahan pad a saringan
1.1.1 Pembuatan Lapis Aspal Beton (Laston) dimaksudkan No. 8 atau 2,38 mm.
untuk mendapatkan suatu lapisan permukaan atau lapis antara 1.3.7 Bahan pengisi adalah bahan berbutir halus yang lotos
pada perkerasan jalan raya yang mampu memberikan saringan No. 30 dimana persentase berat butir yang lotos
sumbangan daya dukung yang terukur serta berfungsi sebagai saringan No. 200 minimum 65%.
lapisan kedap air yang dapat melindungi konstruksi di 1.3.8. Gradasi menerus adalah suatu komposisi yang
bawahnya. menunjukkan pembagian butir yang merata mulai dari ukuran
1.1.2 Sebagai lapis permukaan, Lapis Aspal Beton harus dapat yang terbesar sampai dengan yang terkecil.
memberikan kenyamanan dan keamanan yang tinggi. 1.3.9 Kelelehan (flow) adalah besarnya perubahan bentuk
1.1.3 Lapis As pal Beton dibuat melalui proses penyiapan bahan, plastis suatu benda uji campuran beraspal yang terjadi akibat
pencampuran, pengangkutan, penghamparan serta pemadatan suatu beban sampai batas keruntuhan, dinyatakan dalam satuan
yang benar-benar terkendali sehingga dapat diperoleh lapisan panjang.
yang memenuhi persyaratan dalam Petunjuk ini serta sesuai 1.3.10 Lapis Aspal Beton (Laston) adalah suatu lapisan pada
dengan Gambar Rencana. konstruksi jalan raya, yang terdiri dari campuran aspal keras
dan agregat yang bergradasi menerus, dicampur, dihampar dan
1.2 Ruang Lingkup dipadatkan dalam keadaan panas pada suhu tertentu.
Petunjuk ini mencakup uraian mengenai detinisi/istilah, cara 1.3.11 Pengujian Marshall adalah suatu metoda pengujian untuk
pelaksanaan (pencampuran, penghamparan, pernadatan), mengukur stabilitas dan kelelehan plastis campuran beraspal
pengendalian mutu serta hal lain yang berkaitan; di mana hal- dengan menggunakan Marshall.
hal tersebut, baik sebagian atau seluruhnya, dapat dijadikan 1.3.12 Rongga di dalam campuran (VIM)* adalah
bahan dalam penyusunan spesitikasi untuk pekerjaan yang perbandingan volume % rongga terhadap volume total
dikontrakkan :•1aupun sebagai pegangan dalam pelaksanaan campuran padat, yang dinyatakan dalam %.
untuk peketjaan swakelola. 1.3.13 Rongga di dalatu agregat (VMA)* adalah volume rongga
yang terdapat diantara butir-butir agregat suatu campuran
1.3 Definisi, Singkatan dan lstilah beraspal padat. termasuk rongga yang terisi aspal efektif,
dinyatakan dalam % volume.
1.3.1 Aspal kents adalah suatu jenis aspal rninyak yang
merupakan residu hasil destilasi minyak burni pada keadaan 1.3.14 Rongga terisi as pal (VFB )* adalah% volume rongga di
harnpa udara, yang pada suhu normal dan tekanan atmostir dalam agregat yang terisi aspal efcktif.
berbentuk padat. 1.3.15 Stabilitas adalah kemampuan maksirnurn suatu benda
1.3.2 Aspal cair adalah aspal minyak yang pada suhu normal uji campuran aspal dalam rnenahan beban sampai tcrjadi
dan tekanan atmostir berbentuk cair, terdiri dari aspal kents pclclehan plastis. dinyatakan dalam satuan beban.
yang diencerbn der.gan bahan pelarut. 1.3.16 Terak adalah bahan buangan pada proses peleburan bijih
1.3.3 Aspal emulsi adalah sutu jenis aspal yang terdiri dari besi.
aspal keras, air dan bahan pengernulsi, di mana pada suhu 1.3.17 UE I H KSAL atau Unit Equivalent I H Kips Single Axle
normal dan tekanan atmostir berbentuk cair. Load, adalah satuan ckivalcn bcban as tunggal kendaraan I S.OOO
1.3.4 Agregat adalah sekumpulan butir-butir batu pecah, kerikil, pounds.
pasir atau minerallainnya, baik berupa hasil alam maupun basil 1.3.1 H Ukuran maksimum nominal adalah ukuran saringan
buatan. tcrbcsar dimana agrcgat mulai tertahan.
1.3.5 Agregat hal us adalah agregat yung lotos suringan No. H
atau 2,3H rnm.

*VIM = Voil ~ :n Mi:.:


VMA = Voids in Mineral Aggregales
VFB = Voids Filled wilh Bilurnen

/Jagicm 4 :A spa/, A.~pal /latu/llllo/1 ( AS/JUTON ), l't'rl..em.wn ./alan 253


SNI 03-1737-1989

BABII
PARAMETER

2.1 Bahan 2.1.3.5. Agregat halus harus mempunyai ekivalen pasir


minimum 50% (AASHTO T-176).
2.1.1 Umum
2.1.1.1. Bahan hanya oleh digunakan apabila telah dilakukan 2.1.4 Bahan Pengisi
pengujian dan memenuhi persyaratan. 2.1.4.1. Apabila diperlukan, bahan pengisi harus terdiri dari
2.1.1.2. Sebelum memulai pekerjaan, terlebih dahulu harus abu batu, abu batu kapur, kapur padam, semen (PC) atau bahan
disiapkan persediaan bahan dalam jumlah yang cukup untuk non plsatis lainnya.
menjamin kesinambungan pekerjaan. 2.1.4.2. Bahan pengisi harus kering dan bebas dari bahan lain
2.1.1.3. Untuk menjamin keseragaman campuran, sebaiknya yang mengganggu dan apabila dilakukan pemeriksaan analisa
menggunakan oahan dari sumber yang tetap. sari ngan secara basah, harus memenuhi gradasi sebagai
berikut :
2.1.2 Agregat Kasar TABEL 1
2.1.2.1. Agregat kasar harus terdiri dari batu pecah atau kerikil Gradasi Bahan Pengisi
pecah yang bersih, kering, kuat, awet dan bebas dari bahan
lain yang mengganggu serta memenuhi persyaratan sebagai
~rit: . Ukuran Saringan Persentase Berat yang lolos
a. Keausan pada 500 putaran (PB.0206-76 Manual
Pemeriksaan Bahan Jalan) : maksimum 40%. No. 30 (0,590 mm) 100
b. Kelekatan dengan aspal (PB.0205-76 MPBJ) : Minimum No. 50 (0,279 mm) 95- 100
95%. No. 100 (0,149 mm) 90- 100
c. Jumlah berat butiran tertahan saringan No. 4 yang No. 200 (0,074 mm) 65- 100
mempunyai paiing sedikit dua bidang pecah (visual): Minimum
50% (khusus untuk kerikil pecah).
2.1.5 Agregat Campuran
d. Indeks kepipihan/kelonjongan butir tertahan 9,5 mm atau
3/8" (British Standards - 812) : Maksimum 25%. 2.1.5.1. Agregat campuran harus mempunyai gradasi yang
menerus mulai dari butir yang kasar sampai yang halus, dan
e. Penyerapan air (PB.0202-76 MPPBJ) : Maksimum 3%. apabila diperiksa dengan cara PB.020 1-76 MPBJ harus
f. Berat jenis curah (bulk) (PB.0202-76 MPBJ) : Minimum memenuhi salah satu gradasi sebagaimana yang tercantum pada
2,5 (khusus untuk terak). Tabel II.
g. Bagian yang lunak (AASHTO T-189) : Maksimum 5%. 2.1.5.2. Agregat campuran yang diperoleh melalui
2. 1.2.2. Agregat yang digunakan harus dari sumber dan jenis pencampuran menurut proporsi yang diperlukan untuk rumusan
yang sama. campuran kerja, harus mempunyai ekivalen pasir yang tidak
kurang dari 50% (ASTHO T-176).
2.1.3 Agregat Halus
2.1.3.1 Agregat halus harus terdiri dari pasir alam atau pasir 2.1.6 Aspal
buatan atau pasir terak atau gabungan daripada bahan-bahan As pal untuk Lapis As pal Beton harus terdiri dari salah satu
tersebut. as pal keras penetrasi 60/70 a tau 80/ I 00 yang seragam, tidak
mengandung air, bila dipanaskan sampai dengan 1750C tidak
2.1.3.2. Agregat halus harus bersih, kering, kuat, bebas dari
berbusa, dan memenuhi persyaratan sebagai yang tercantum
gumpalan-gumpalan lempung dan bahan-bahan lain yang
pacta Tabel III.
mengganggu serta terdiri dari butir-butir yang bersudut tajam
dan mempunyai permukaan yang kasar.
2.1.3.3. Agregat halt.s yang berasal dari batu kapur pecah hanya 2.1.7. Bahan Tambahan Aspal (Asphalt Additive).
boleh digunakan apabila dicampur dengan pasir alam dalam Apabila untuk membantu pelekatan/anti pengelupasan,
perbandingan yang sama kecuali apabila pengalaman telah dipandang perlu bahan tam bah maka bahan tam bah harus terdiri
menunjukkan bukti bahwa bahan tersebut tidak mudah licin dari bahan yang telah terbukti baik, dan harus ditambahkan
oleh lalu lintas. kedalam aspal serta diaduk secara seksama sesuai dengan
2.1.3.4. Agregat hal us yang berasal dari hasil pemecahan batu, petunjuk yang diberikan oleh pabriknya sehingga diperoleh
harus berasal dasri batuan induk yang memenuhi persyaratan campuran yang seragam.
Agregat Kasar kecuali persyaratan c dan d.

254 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan }alan


TABELII
BATAS-BATAS GRADASI MENERUS AGREGAT CAMPURAN

No. Campuran I II Ill IV v VI VII VIII IX X XI

Gradasi/Tekstur Kasar Kasar Rap at Rapat Rap at Rap at Rapat Rap at Rap at Rapat Rap at

Tebal Padat (mm) 20-40 25-50 20-40 25-50 40~5 50-75 40-50 20-40 40~5 40~5 40·50
,
Ukuran Saringan % BERAT YANG LOLOS SARINGAN

Ph" 38,1 mm -- -- -- -- -- 100 -- -- -- -- --


~
:r.
1" 25,4 mm -- -- -- -- 100 90-100 -- -- 100 100 --
§" ~" 19,1 mm -- 100 -- 100 80.100 82-100 100 -~ 85-100 85-100 100
-!>..
liz" 12,7 mm 100 75-100 100 80-100 -- 72-90 80-100 100 -- -- --
~
3/8" 9,52 mm 75-100 6Q-85 80-100 70-90 60-80 -- -- -- 65-85 56-78 74-92
No.4 4,76 mm 54-72 62-80 45-65 38-60 48-70
~ ::- No.8 2,38 mm
35-55
20-35
35-55
20-35
55-75
35-50
50-70
35-50
48-65
35-50
52-70
40-56 42-58 44-60 34-54 27-47 33-53
~
No.30 0,59 mm 10-22 10-22 18-29 18-29 19-30 24-36 26-38 28-40 20-35 13·28 15-30 .
i ::;:
No. 50 0,279 mm
No.100 0,149 mm
6-16
4-12
6-16
4-12
13-23
8-16
13-23
8-16
13-23
7-15
16-26
10-18
18-28
12-20
2Q-30
12-20
16-26
10-18
9-20
--
10-20
--
§ No.200 0,074 mm 2-8 2-8 4-10 4-10 1-8 6-12 6-12 6-12 5-10 4-8 4-9
~
~
3: .
"'....::;:c:: Catatan: No. Campuran : I, Ill, IV, VI, VII, VIII, IX, X dan XI
· digunakan untuk lapis pcmmkaan
'"' No. Campuran : II, digunakan untuk lapis pcrmukaan, pcrata
~ (leveling) dan lapis an tara (binder.).
~ No. Campuran : \', di~runak untuk lapis pl'rmukaan dan
~ ::::
lapis antar:1 (binder). (/)
z
§ 0
cp
~ ....-oJ
§ ~....
N <0
Ul Ol
Ul <0
SNI 03-1737-1989

TABELIII
PERSYARATAN ASPAL KERAS

J en is Cara Pcmc- Persyaratan Satuan


Pemcriksaan riksaan Pcn.oO Pcn.80
(MPBJ) Min Mak Min Ma:K

1. Penetrasi (25°C PA.0301-76 60 79 80 99 · 0,1 mm


5 detik}

2. Titik Lembek PA.0302-76 48 58 46 54 oc


(ring ball)

:3. Titik Nyala PA.0303-76 200 - 225 - 0


c
(clev.open cup)

4. Kehilangan Berat •) - 0,8 - 0,1 % berat


(163°C, 5 jam)

5. Kelarutan PA.0305-76 99 - ?9 - % berat


(C2 11CL 3 )

6. Daktilitas (25°C, PA.0306-76 100 - 100 - Cm


5 cm/menit).

7. Penctrasi setclah PA.0301-76 54 - 50 - % semula


kehilangan berat *)

8. Daktilitas setelah PA.0306-76 so - 75 - Cm


kehilangan berat •)

9. Berat Jenis PA.0307-76 1 - 1 - rjlcc.


(25°C)

•) berdasarkan Thin Film Oven Test (AASHTO T-179).

2.1.8 Sumber Bahan. 2.2. Campuran


2.1.8._1. Sebelum ~grat dan bahan pengisi didatangkan
terleb1h dulu harus d1penksa sumber bahannya dan dari sumber 2.2.1. Komposisi Umum Campuran
tersebut harus diambil contohnya untuk pengujian lebih lanjut
Campuran untuk Lapis Aspal Beton pada dasarnya terdiri
dan sebagai bahan pembanding.
dari agregat kasar, agregat halus dan aspal.
2:1.8:2. Dalam memilih sumber agregat, hendaknya
Masing-masing fraksi agregat terlebih dulu harus diperiksa
d1p~rtmbangk jumlah as pal yang akan terserap oleh agregat,
gradasinya dan selanjutnya digabungkan menurut perbandingan
seh~n?ga agregat yang akan digunakan merupakan yang paling
yang akan menghasilkan agregat campuran yang memenuhi
sed1k1t menyerap aspal.
gradasi pada Tabel II.
2.1.8.3. Sebelum aspal didatangkan, terlebih dulu harus
Kedalam agregat campuran tersebut ditambahkan aspal
diketahui sumber dan sifat-sifatnya serta harus dilakukan
secukupnya sehingga diperoleh campuran yang memenuhi
peng~mbila contohnya. Pencampuran aspal yang berasal dari
persayaratan dalam Petunjuk ini.
pengiiangan yang berbeda sama sekali tidak boileh dilakukan.

256 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03·1737-1989

2.2.2. Kadar Aspal Dalam Campuran TABELIV


Kadar aspal yaitu persentase berat aspal terhadap berat PERSYARATAN CAMPURAN LAPIS ASPAL BETON
campuran berkisar antara 4 sampai 7 persen.
Kadar aspal yang tepat harus ditentukan berdasarkan LLBERAT LLSEDANG LLRINGAN
pengujian cara Marshall (PC.0202-76 MPBJ) sehingga SIFAT (2 x 75 tumb) (2 x 50 tumb) (2 x 35 tumb)
didapatkan campuran yang memenuhi persyaratan sebagaimana CAMPURAN Min Mak Min Mak Min Mak
disebutkan pada butir 2.2.5.
Stabilitas (Kg) 550 - 450 - 350

2.2.3 Rumusan Campuran Kerja (Job Mix Formula). Kelelehan (mm) 2,0 4,0 2,0 4,5 2,0 5,0
Sebelum pelaksanaan dimulai, terlebih dulu harus dibuat
rumusan campuran kerja (Job Mix Formula) yang akan Stabilitas/
dijadikan dasar dalam memproduksi campuran. Rumusan Kelelehan 200 350 200 350 200 350
campuran kerja tersebut harus menunjukkan hal-hal -sebagai (kg/mm)
berikut:
Rongga da-
a. Nilai pasti ,)erser.tase berat agregat yang lolos pada setiap
lam campur 3 5 3 5 3 5
saringan yang telah ditetapkan.
an(%)
b. Nilai pasti kadar aspal dalam campuran.
c. Nilai pasti suhu pada saat campuran keluar dari pusat Rongga da-
pencampur. lam agrcgat Lihat., abel V
d. Nilai pasti suhu pada saat campuran tiba di lapangan. (%)

lndeks
2.2.4. Penerapan Rumusan Campuran Kerja dan Toleransi. pcrendaman 75 - 75 - 75
2.2.4.1. Semua campuran yang dihasilkan harus memenuhi (%)
campuran kerjn yang telah ditetapkan dengan toleransi sebagai
berikut: Catatan:
a. Toleransi komposisi agregat. I). Rongga dalam campuran as pal dihitung bcrdasarkan Bcrat Jenis
Berat agregat yang lolos saringan No. 8 dan yang lebih maksimum tcoritis campuran (bcrdasarkan hcratjcnis cfcktif agregat)
besar : ± 5% berat agregat. atau bcrdasarkan bcratjcnis maksimum campuran menu rut AASHTO
T 209-82.
Berat agregat yang lolos saringan No. 30, 50 dan I 00 :
2). Rongga dalam agrcgat ditctapkan hcrdasarkan hcrat jcnis jcnis
± 3% berat agregat. curah (hulk specific gravity) dari agrcgat.
Berat agregat yang lolos saringan No. 200 : ± I% berat 3). lndcks pcrcndaman ditctapkan hcrdasarkan Rumus :
agregat.
b. Toleransi kadar aspal Stahilitas Marshall sctclah direndarn dalam air sclama
Kadar aspal : ± 0,3% berat campuran 48 jam pada suhu 60oC (Kg).
X I ()()'lc·
c. Toleransi suhu. Stabilitas Marshall (Kg)
Campuran .<.elua1 dari pusat pencampur : ± JOOC
Campuran tiba di lapangan : ± Iooc. 4). Kepadatan Lalu Lintas
Bats-b~ kendali kerja Uoh control/e) gradasi dan suhu Berat lebih besar 500 UE 18 KSAL/hari/jalur
masing-masing tidak boleh keluar dari batas-batas umum
Sedang 50 sampai 500 UE 18 KSAL!hari/jalur
gradasi (Tabel II) dan suhu.
Ringan lcbih kecil dari 50 UE 18 KSAL!hari!lajur
2.2.4.2. Apabila dalarn pelaksanaan terjadi perubahan bahan
atau sumber bahan, maka sebelum campuran dengan bahan
yang baru tersebut diprdouksi, terlebih dulu harus dibuat
rumusan carnpuran kerja yang baru.

2.2.5. Persyaratan Campuran


Apabila dilakukan cara Marshall (PC.020 1-76 MPBJ)
carnpuran harus rnerncnuhi persyaratan sebagai berikut :

Jlagian 4: Aspol, A.1pal Jlatu /Iuton (AS/lUTON). l'akt'msan ./alan 257


SNI 03-1737-1989

TABELV Sistem pemanas pada tangki harus dapat memanaskan


PERSENTASE MINIMUM RONGGA DALAM secara merata seluruh aspal sampai suhu yang ditetapkan dan
AGREGAT harus sedemikian rupa sehingga tidak ada nyala api yang
menycntuh langsung dinding tangki.
Ukuran Maksimum Untuk mengukur suhu aspal, pada lokasi yang cocok dekat
Pcrsentase Minimum katup pembuangan pada unit pengaduk, harus dipasang
Nominal Agrcgat
Rongga dalam Agregat termometer berlapis baja, yang mempunyai sekala yang cukup
1111.:1 111111
(I oooc sampai 2000C).
No. 16 I . I X mm 23,5 c. Pengering (Dryer).
No. H 2.36 mm 21,0 Pengering pada Instalasi Pencampur harus mampu
No.4 4. 75 111111 IH,O mengeringkan dan memanaskan secara merata (pada suhu yang
3/~ inchi 9.50 mm 16.0 ditentukan) agregat dalamjumlah yang cukup untuk menjam in
112 inchi 12.50 mm 15,0 operasi menerus dari pada Instalasi Pencampur.
3/4 inchi 19.00 111111 14,0
Untuk mengukur suhu agregat pada saat keluar dari alat
I inchi 25,00 111111 13,0
pengering, pada talang pembuangan harus dipasang termometer
I 112 inchi 37.50 mm 12,0
yang dapat mencatat sendiri.
2 inchi 50,00 mm II ,5
2 1/2 inchi 63,00 mm 11,0 d. Saringan
Saringan harus mampu mengayak semua agregat menurut
fraksi dan proporsi yang ditetapkan dan harus mempunyai
kapasitas sedikit di atas kapasitas penuh unit pengaduk.
2.3 Peralatan Saringan-saringan tersebut harus mempunyai etisiensi operasi
2.3.1. Instalasi Pencampur (Asp/wit Mixing Plant) sedemikian rupa sehingga agregat yang ada dalam bin, harus
2.3.1.1. Umum mengandung bagian yang berukuran terlalu besar atau terlalu
kecil tidak lebih dari 10 persen.
a. Instalasi Pencampur harus mempunyai kemampuan
produksi sedemikian rupa, sehingga alat penghampar yang e. Bin Panas (Hot Bin).
dilayaninya dapat bekerja secara terus menerus pada kecepatan Bin penampung agregat panas harus dibagi menjadi paling
normal. sedikit tiga ruang, dan harus mempunyai kapasitas yang cukup
b. lnstalasi Pencampur harus mempunyai susunan dan cara untuk menjamin penyediaan masing-masing fraksi agregat.
kerja sedemikian .-upa sehingga apabila dioperasikan dapat Masing-masing ruang harus dilengkapi dengan pipa pembuang
menghasilkan campuran yang memenuhi rumusan campuran kelebihan agregat, agar supaya agregat tidak menumpuk dan
kerja. melimpah ke ruang lain. Bin harus dibuat sedemikian rupa
sehingga memudahkan pengambilan contoh yang mewakili.
c. Semua jenis lnstalasi Pencampur harus memenuhi
persayratan sebagaimana disebutkan pada butir 2.3.1.2. dibawah f. Penampung Debu (Dust Collector).
dan disamping itu setiap Instalasi Pencampur jenis takaran Instalasi Pencampur harus dilengkapi dengan penampung
(batch plant) dan jenis menerus (continuous plant), masing- debu yang dibangun sedemikian rupa sehingga dapat
masing harus memenuhi persyaratan pada butir 2.3.1.3. dan membuang atau mengembalikan debu yang tertampung.
2.3.1.4. g. Pengendali Waktu Pengadukan (Collfro/ ofMixing Time).
Instalasi Pencampur harus di lengkapi dengan peralatan yang
2.3.1.2. Persyaratan Umum Instalasi Pencampur. dapat mengendalikan waktu pengadukan secara konsisten.
a. Pemasuk Agregat Dingin (cold aggregate feeder). 2.3.1.3. Persyaratan Khusus Instalasi Pencampur Jenis Takaran
Pemasuk agregat dingin harus dapat bekerja secara mekanis (Batching Plant).
dan dapat diatur sccara teliti sehingga setiap agregat dapat a. Timbangan Agregat.
masuk ke dalam pengering dalam proporsi yang seragam sesuai Timbangan untuk agregat harus mempunyai kepekaan
dengan yang dikehendaki. Untuk setiap fraksi agregat harus sebesar 0,5% beban maksimum yang diperlukan, dan harus
disediakan pemasuk sendiri-sendiri. dipelihara agar selalu dalam kondisi yang baik.
Setiap masuk harus dilengkapi dengan fasilitas untuk Untuk memeriksa tingkat ketelitian timbangan, harus
mengatur jumlah agregat yang keluar. Apabila dipandang perlu, disediakan beban-beban standar (biasanya @ 20 kg) sehingga
untuk menjamin kelancaran ali ran agregat dari semua bin, harus dapat dipastikan bahwa timbangan masih mempunyai batas
disediakan petugas khusus. ketelitian I% di atas atau di bawah setiap kcnaikan bcmt agregat
b. Tangki Aspal dan Aspal Pemanasnya. sampai dengan berat total.
Tangki untuk menyimpan aspal harus mempunyai kapasitas b. Penakar Aspal.
yang cukup, paling sedikit untuk satu hari produksi. Jumlah aspal yang ditambahkan harus ditakar dengan cara
Tangki aspal harus dilengkapi dengan alat yang dapat menimbang atau mengukur volumenya. Alat penakar harus
mengukur secara teliti setiap volume aspal di dalamnya dan mempunyai ketelitian yang tinggi sehingga kadar aspal dalarn
harus dapat mengalirkan semua aspal yang ditampungnya. campuran berada dalam batas-batas kendali kerja yang Ielah
ditetapkan.

258 Bagicm4: Aspal, Aspal flatu Butcm (ASBUTON). Perkera.mn Ja/an


SNI 03-1737-1989

Apabila dalam penimbangan digunakan ember (bucket), c. Unit Pengaduk


maka ember harus mempunyai kapasitas yang cukup untuk Instalasi Pencampur harus mencakup unit pengaduk
menampung sekurang-kurangnya 15% daripada kapasitas unit menerus dari jenis ruang pengaduk ganda dan mampu
pengaduk dan harus dilengkapi dengan alat-alat yang dapat menghasikkan campuran yang seragam dalam batas-batas
menimbang aspal dalam batas ketelitian I% di atas atau di toleransi rumusan campuran kerja.
bawah berat yang dikehendaki.
Pedal pengaduk harus dari jenis yang dapat diatur sehingga
Batang-batang penyemprot bertekanan harus dipasang membentuk kedudukan miring (angular position) terhadap
sedemikian rupa sehingga aspal dapat tersebar secara merata sumbunya dan dapat dibalik sehingga mampu menahan aliran
keseluruh panjang dan Iebar pengaduk. campuran. Ruang pengaduk harus dilengkapi dengan hoper
c. Kotak Penimbang atau Hoper. yang memungkinkan untuk mengeluarkan campuran secara
Kotak penimbang atau hoper harus mempunyai kapasitas cepat dan habis tanpa terjadi segregasi.
yang cukup untuk menampung satu takaran penuh (full batch)
tanpa perlu diratakan dengan tangan atau tanpa meluap dan 2.3.2. Alat Penghampar (Spreader).
harus dilengkapi dengan alat yang dapat menimbang agregat
secara teliti dari setiap bin. AI at penghampar harus berjenis yang dapat bergerak sendiri
yang dilengkapi dengan baik penampung, ulir penyebar, sepatu
d. Unit Pengaduk (Mixer Unit). yang dapat diatur (adjustable scred.~) pel at pemadat (tamper)
Instalasi Pencampur harus mempunyai pengaduk takaran atau sepatu getar (vibratory screeds), dan peralatan pengatur
(batch mixf!r) yang terdiri darijenis ruang pengaduk ganda (twin ketebalan/kemiringan/ketinggian (equalizing devices), serta
pugmill) dan Plampu memproduksi campuran seragam yang mampu menghampar campuran panas tanpa terjadi sobekan,
masih dalam batas toleransi campuran kerja. Ruang pengaduk sungkur, segregasi. alur atau catat-catat lainnya, dan dapat
harus dilengkapi secukupnya dengan pedal-pedal pengaduk. memberikan kerataan permukaan sesuai dengan persyaratan
Ruang bebas an tara pedal-pedal dengan bagian-bagian lain pada yang ditentukan.
unit pengaduk tidak boleh lebih dari 2 em. Ruang pengaduk Alat penghampar harus sedemikian rupa sehingga
harus dioperasikan pada kecepatan sedemikian rupa sehingga memungkinkan untuk dapat beroperasi pada kecepatan yang
menghasilkan campuran yang seragam. Untuk mengendalikan serendah-rendahnya sesuai dengan kemampuan produksi
siklus pengadukan, unit pengaduk harus dilengkapi dengan Instalasi Pencampur.
pengunci waktu (time lock) yang diteliti.
Selama dalam pengadukan kering, pengunci waktu harus
dapat mengunci ember aspal dan selama masa pengadukan
2.3.3. Alat Pemadat.
kering dan bas1h harus dapat mengunci unit pengaduk. Alat pemadat harus terdiri dari jenis roda besi dan jenis
roda karet yang bermesin.
2.3.1.4. Persyaratan Khusus Untuk Instalasi Pencampur Jenis Alat pemadat roda besi Tandem roda dua, Tandem roda tiga
dan roda karet, masing-masing harus mempunyai berat
Menerus (Continuous Plants).
minimum 8 ton, 12 ton dan 15 ton. Alat pemadat harus cocok
a. Unit Pengendali Gradasi. untuk pemadatan campuran panas dan harus mampu berbalik
lnstalasi Pencampur harus dilengkapi dengan alat yang dapat arah tanpa terjadi kejut (backlash). Untuk mencegah melekatnya
mengatur secara teliti proporsi setiap fraksi agregat dari bin, ,campuran pada roda pemadat, maka roda pemadat harus
baik dengan cara penimbangan ataupun pengukuran volume. dilengkapi dengan pisau pembersih (scrapers), tangki air dan
Apabila pengaturan proporsi dilakukan dengan cara pengukuran batang penyemprot.
volume, maka unit pengendali harus mencakup pemasuk yang
dipasang di bawah ruangan bin. Masing-masing ruang bin harus
2.3.4. Timbangan Truk (Tr11ck Scales).
mempunyai pintu pengendali sendiri-sendiri yang dilengkapi
dengan suatu penunjuk (indicator) yang menyatakan besarnya Timbangan truk yang biasanya dipasang di lokasi
bukaan pintu. Instalasi Pencampur harus mencakup pula alat pencampur, harus dari jenis batang standar (Standard beam
untuk mengkalibrasi masing-masing bukaan pintu dengan cara type), mempunyai kapasitas yang cukup untuk menimbang
penimbangan contoh-contoh pengujian. semua jenis truk yang digunakan dalam pengangkutan
campuran, dan mampu rnenimbang sccara teliti pada
b. Penyelarasan Pemasukan Agregat dan Aspal.
pembebanan an tara I0 kg sampai beban total. Untuk memeriksa
Instalasi Pencampur harus dilengkapi dengan alat-alat yang ketelitian timbangan, harus disediakan beban-beban standar.
dapat mengendalikan dengan baik aliran agregat dan aliran
aspal.
BAB III
PELAKSANAAN
3.1 Produksi Campuran Sctiap fraksi agregat harus ditarnpung sccara terpisah dan
3.1.1. Campuran hanya boleh diproduksi dengan menggunakan masing-masing dimasukkan kedalam pengering secant seragam
Instalasi Pencampur yang telah memenuhi persyaratan dengan menggunakan pcmasuk mckanis.
sebagaimana disebutkan pada butir 2.3.1.

/Jagicm 4: Aspa/, A.~pal/tu lllllo/1 (AS/JUTON). l'akt•nwm Jalali 259


SNI 03-1737-1989

~.12 i\gregat harus dikeringkan dan dipanaskan secara 3.2.5. Pada saat dimasukkan kedalam alat penghampar,
seksama. Suhu agregat pada saat keluar dari pengering harus campuran harus mempunyai suhu minimum 120°C. Suhu
sedemikian rupa sehingga campuran berada dalam batas-batas tersebut dapat lebih rendah, asalkan pada saat pemadatan
rumusan campuran kcrja. Agregat yang telah dipanaskan harus campuran masih mempunyai suhu yang disyaratkan.
disaring scsuai dcngan fraksi yang ditetapkan dan masing-
masing fraksi dimasukkan kedalam ruangan bin yang terpisah. 3.3. Pelapisan Percobaan (Proof Section)
~.13 Agregat pan a~ dan bahan pengisi kering harus ditirnbang 3.3.1. Untuk mengetahui secara tepat semua faktor yang
secara teliti dan dimasukkan kedalarn unit pengaduk, sesuai berkaitan dengan pelaksanaan (misal : pencampuran,
dengan proporsi yang diperlukan untuk mendapatkan rurnusan penghamparan, pemadatan) maka sebelum pelaksanaan yang
carnpuran ketj:L sebenarnya dimulai, terlebih dulu harus dilakukan pelapisan
3.1.4. Jumlah aspal yang diperlukan untuk setiap kali percobaan dengan menggunakan peralatan, bahan dan prosedur
pengadukan atau jumlah terkalibrasi untuk pengadukan yang sama dengan yang akan digunakan dalam prose
menerus. harus dimasukkan kedalam unit pengaduk. Pada pelaksanaan sebenarnya. Luas perkerasan untuk pelapisan
pengadukan secara takaran, setelah agregat dan bahan pengisi percobaan dapat ditetapkan ± 150 m 2 •
diaduk-kering selama 5 sampai I 0 detik, kemudian as pal 3.3.2. Apabila pelapisan percobaan dilakukan di lokasi
ditambahkan dan diaduk rnenerus sekurang-kurangnya selama pekerjaan, maka lapisan percobaan harus dibongkar dan
I 0 detik sampai diperoleh campuran yang merata (masa permukaannya dikembalikan kepada kondisi yang semestinya,
pengadukan yang terlalu lama harus dihindarkan). Apabila kecuali apabila semua persyaratan Ielah dipenuhi.
digunakan pengaduk menerus, masa pengadukan tidak boleh
kurang dari 45 detik sampai memperoleh campuran yang
3.4. Penyiapan Permukaan Yang Akan Dilapis.
merata. Masa pengadukan ditetapkan dengan cara sebagai
berikut: 3.4.1. Menjl~mg penghamparan campuran, permukaan yang
ada terlebih dahulu harus dibersihkan dari bahan-bahan lepas
a. Instalasi Pcncampur Jenis Takaran.
dan bahan-bahan lain yang mengganggu.
Masa pengadukan (del)= Masa pengadukan kering +
Apabila dipandang perlu, permukaan harus diberi lapis
Masa pengadukan basah.
pengikat sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
b. Instalasi Pencampur Jenis Menerus.
3.4.2. Apabila pada permukaan yang akan dilapis terdapat
Kapasitas mali ruang kerusakan setempat, maka bagian-bagian tersebut terlebih
pengaduk (Kg) dahulu harus diperbaiki semestinya, sehingga diperoleh
Masa pengadukan ( d e l ) = - - - - - - - - - - permukaan yang rata.
Produksi ruang pengaduk
(Kg/detik)
3.5. Pembatasan Cuaca
3.1.5. Pemanasan aspal harus pada suhu antara 140°C sampai
Pelaksanaan penghamparan hanya boleh dilakukan pada
160°C.
cuaca yang baik. Apabila diperkirakan hari akan hujan maka
Pada saat dimasukkan kedalam unit pengaduk, suhu agregat penghamparan harus segera dihentikan, kecuali apabila dalam
tidak boleh lebih tinggi 15°C daripada suhu aspal. Volume keadaan terpaksa (mutu hasil pekerjaan harus tetap
seluruh campuran di dalam ruang pengaduk tidak boleh terlalu dipertahankan).
banyak atau terlalu sedikit.
Pada saat keluar dari instalasi pencampur, campuran harus
3.6. Penghamparan Campuran
mempunyai suhu antara 1350C sampai 1700C.
3.6.1. Operasi penghamparan sebaiknya dimulai dari posisi
3.2. Pengangkutan Campuran. terjauh dari Instalasi Pencampur.
3.2.1. Pengangkutan campuran dari Instalasi Pencampur ke 3.6.2. Alat penghampar harus dioperasikan seqemikian rupa
lokasi pekerjaan harus dilakukan dengan menggunakan truk sehingga menghasilkan permukaan yang rata (tanpa ada retakan,
beroda karet d<.n mempunyai bak dari logam yang rapat, bersih sobekan, alur atau cacat lainnya) yang apabila setelah selesai
serta telah dilabur secukupnya dengan bahan pencegah pemadatan akan diperoleh tebal, kelandaian memanjang, elevasi
melekatnya campuran dengan baik (misal air sabun, minyak dan potongan melintang yang sesuai dengan yang dikehendaki.
ringan, minyak parafin atau larutan kapur). 3.6.3. Apabila ada permukaan terjadi segregasi, sobek atau
3.2.2. Untuk melindungi campuran dari pengaruh cuaca, maka alur, maka pengoperasian alat penghampar harus dihentikan
selama pengangkutan, campuran dalam bak truk harus ditutup dan dijalankan lagi setelah alat penghampar diperbaiki. Bag ian
dengan kain terpal atau bahan lainnya yang sejenis. permukaan yang kasar atau tersegregasi harus diperbaiki dengan
3.2.3. Pengangkutan campuran tidak boleh dilakukan terlalu cara menebarkan dan meratakan bagian campuran yang halus.
sore, agar penghamparan dan pemadatan campuran bisa Perataan secara manual sejauh mungkin dihindarkan.
diselesaikan pada saat cuaca masih terang. kecuali apabila di 3.6.4. Selama penghamparan, harus diperhatikan agar pada
lapangan telah disiapkan penerangan secukupnya. sudut-sudut atau tempat lainnya pada alat penghampar. tidak
3.2.4. Setiap kali pengangkutan campuran, truk harus ditimbang terdapat campuran yang terkumpul dan mendingin.
dan die<ltat herat seluruh beban, berat truk kosong dan berat
bersih campuran.

260 /Jagia11 4: A.l.(>al, Aspal Bmu Buton (ASBUTON), Perkemsa11 Jahm


SNI 03-1737-1989

3.6.5. Selama penghamparan, harus ditugaskan beberapa 3.8. Pembuatan Sambungan


tenaga yang bertugas menyempurnakan hamparan, sehingga 3.8.1. Baik sambungan memanjang maupun sambungan
apabila telah selesai akan diperoleh lapisan yang memenuhi melintang pada lapisan-lapisan yang berurutan harus c!ibuat
persyaratan. secara bertangga, sehingga secara vertikal tidak terletak dalam
3.6.6. Pada bagian-hagian pekerjaan dimana penggunaan alat satu bidang.
penghampar dipandang tidak praktis maka penghamparan dapat Sambungan rnemanjang harus diatur sedemikian rupa
dilakukan cara manual. sehngga pada lapisan yang paling atas akan terletak pada garis
pembagi jalur lalu lintas.
Campuran tidak boleh ditumpahkan langsung dari truk.
Sambungan melintang, baik dalam arah vertikal maupun
3.6.7. Bagian perkerasan lama, kerb, lubang got atau bangunan mendatar, harus dibuat dengan jarak minimum 25 em.
lain yang sejenis yang akan bersentuhan dengan lapisan yang 3.8.2. Penghamparan campuran pada bagian perrnukaan yang
baru, terlebih dahulu harus diberi lapisan pengikat. letaknya berdampingan dengan permukaan yang telah dilapisi
hanya boleh dilaksanakan apabila lapisan terdahulu telah
3.7. Pemadat.m mempunyai bidang tepi yang vertikal dan telah diberi lapis
3.7.1. Pemadatan harus dilakukan secepatnya setelah pengikat.
penghamparan, yaitu pada saat hamparan sudah tidak bergerak
(displacement) karena peamdatan. 3.9. Pengendalian Motu
Pemadatan harus dilakukan dalam tiga tahap sebagai
3.9.1. Persyaratan tebal.
berikut:
a. Pemadatan awal (dengan menggunakan alat pemadat roda Tepi Lapis As pal Beton yang telah selesai tidak boleh lebih
besi) pada saat suhu campuran minimum II QOC). tipis 5% atau lebih tebal I 0% daripada tebal yang dikehendaki.
b. Pemadatan antara (dengan menggunakan alat pemadat roda
3.9.2. Pemeriksaan permukaan.
karet) pad a saat suhu campuran an tara 90°C sampai II ooc).
3.9.2.1. Permukaan dalam arah memanjang dan rnelintang,
c. Pemadatan akhir (dengan menggunakan rocla besi).
masing-masing harus diperiksa dengan mcnggunakan mistar 4
Pada pemaclatan awal, roda penggerak alat pernaclat harus
m dan mal melintang (crown templote). Mal rnelintang harus
mengarah ke alat penghampar.
sesuai dengan potongan rnelintang tipikal sebagaimana yang
3.7.2. Pemadatan antara harus dilakukan sedekat mungkin eli
ditunjukkan pada Gambar Rencana.
belakang pemaclatan awal saat lapisan masih mempunyai suhu
3.9.2.2. Berdasarkan pengukuran dengan mal melintang atau
yang akan menghasilkan kepadatan maksimum.
mistar, variasi kcrataan pcrmukaan tidak boleh lebih dari 3 rnm
Pemadatan akhir harus dilakukan pada saat lapisan rnasih
Ualan to I a tau jalan baru) a tau 6 mm (bukan jalan to I a tau jalan
mempunyai kondisi yang memungkinkan jejak/bekas rod a alat
lama).
pemadat pada pennukaannya dapat dihilangkan.
3.9.2.3. Pcmcriksaan pcrmukaan harus dilakukan scccpatnya
3.7.3. Pemadatan arah mernanjang harus dimulai pada
setelah pcmadatan awal. dan setiap penyimpangan harus segem
sambungan dan berpindah ke tepi luar untuk sclanjutnya
dipcrbaiki dcngan cara mernbuang atau menambah bahan
semakin bergeser ke arah tengah perkerasan (pada bagian
scbagaimana perlunya. Pemadatan harus ditcruskan sebagimana
tikungan, pemadatan dimulai pada bagian perkerasan yang
mestinya.
rendah dan bergeser ke bagian yang lebih tinggi).
Untuk dae,·ah t«njakan/turunan pemadatan dirnulai dari Setelah pcmadatan akhir, kcrataan harus dipcriksa lagi dan
bagian yang rendah menuju ke bagian yang lebih tinggi. sctiap bagian pcrmukaan yang mempunyai pcnyimpangan
3.7.4. Kecepatan alat pernadat roda besi dan roda karet, masing- kerataan rnclampaui batas di atas dan atau yang mcmpunyai
masing tidak boleh lcbih dari 4 dan 6 km/jam, dan harus cukup cacat tckstur. cae<tt komposisi. atau cacat lainnya. harus
lambat sehingga tidak terjadi pergerakan hamparan. Lintasan diperhaiki.
pemadatan tidak boleh bergeser secant tiba-tiba, scdangkan
3.9.3. Pcrs)·aratan Kcpadatan
arahnya tidak boleh berubah secara rncndadak.
3.7.5. Agar carnpuran tidak melekat pada roda alat pcmadat. Kcpadatan rata-rata lapisan yan~ telah selesai. tidak boleh
maka permukaan roda alat pemadat harus dihasahi dcngan air kurang dari 96'/c kepadatan lahoratorium produksi harian.
secukupnya. ].9.4. Pcngarnbilan Contoh Untuk Pcngcnduli:m 1\lutu
3.7.6. Alat pemadat atau alat bent! lainnya tidak holeh dihiarkan Cumpuran
berdiri di atas lapisan yang baru, kecuali apahila lapisan tcrscbut Untuk pengendalianmutu harian. pada setiap pa~i dan sure
telah dingin dan mantap. harus dilakukan pen~ambilcoth sebagai bnikut:
3.7.7. Pada saat pemadatan, tcpi lapisan harus dibcntuk sccara a. 1\grL'~at dari masing-~ ru;tn~ bin panas untuk
rapi scsuai dengan batas-hatas yang ditctapkan. pengujian gradasi.
Bagian tepi yang bcrlehihan harus dipotong tcgak lurus dan b. 1\gre~at campuran untuk pcngujian gradasi.
kclcbihan bahannya harus dibuang ketcrnpat lain yang tidak c. Campuran lcpas untuk diL·k-.traksi dan pL'meriks;tan
akan 1ncngganggu lingkungan. Marshall.
3.7.8. Jumlah lintasan pemadatan pada sctiap tahap harus
didasarkan padajurnlah lintasan menurut pelapisan pcrcobaan. 3.9.5. Pcngujiun Pcngl•nduliun l\lutu Cmnpunm.
3.9.5.1. Pada SL'Iia:1 hari produksi harus dilakuk;111 pL'ngujian
scbagai berikut :

/lugum 4: tbpul. tbpalllufll lllllo/1 !ASUI/'J"( ),YJ, l'<~·m., ./,dun 261


SNI 03-1737-1989

a. Analisa saringan agregat yang diambil dari setiap bin dingin. g. Kadar aspal dan gradasi sebagaimana ditentukan melalui
b. Analisa saringan agregat yangdiambil dari setiap ruang bin pemeriksaan ekstraksi.
pan as. h. Kandungan rongga dalam campuran, sebagaimana
c. Analisa saringan agregat campuran. ditentukan melalui cara perhitungan pendekatan dengan
d. Suhu campuran dan menjelang dimasukkan ke dalam alat menggunakan berat jenis agregat.
penghampar. i. Kepadatan campuran di laboratorium (kepadatan Marshall).
e. Derajat kepadatan lapisan yang telah selesai. j. Lokasi penghamparan.
f. Stabilitas dan kelelehan Marshall.
3.9.5.2. Baik untuk keperluan sendiri atau pihak lain, data hasil
pemeriksaan harus disimpan.

262 Bagian 4: ,\spa!. Aspal Balli Bwon (ASBUTON). Perkerasan ]alan


SNI 03-2844-1992

TATA CARA PELAKSANAAN SURVAI KONDISI JALAN BERASPAL

BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan Yang dimaksud dengan :
1.1.1 Maksud I) titik referensi adalah titik tetap yang ditentukan pada suatu
ruas jalan yang dapat digunakan sebagai acuan (referensi) untuk
Tata cara ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan
survai-survai jalan atau untuk keperluan lain dah1m pebinaan
petugas survai dalam mengumpulkan data kondisi perkerasan,
jaringanjalan: titik referensi pada dasarnya bangunan permanen
bahu. trotoar. saluran samping serta lereng pada jalan yang
yaitu : jembatan. persimpangan jalan. persilangan dengan rei
beraspal agar terdapat keseragaman dalam cara penilaian.
kereta api, atau benda yang dianggap pennanen, yaitu patok
1.1.2 Tujuan km. dnegan patok kayu dan cat;
Tujuan tata cant ini mendapatkan data mengenai jenis dan 2) titik awal (TL) adalah titik referensi yang terdapat pada
tingkat kerusakan yang terjadi pada perkerasan, bahu. trotoar, awal suatu ruas jalan;
sa luran sam ping dan lereng untuk segala jalan beraspal.
3) titik akhir (TR) adalah titik referensi yang terdapat pada
1.2 Ruang Lingkup akhir ruas jalan;
Ruang lingkup tata cara ini meliputi hal-hal sebagai 4) odometer adalah alat pengukur jarak tempuh yang
berikut : terpasang di dalam kendaraan dibedakan dalam dua macam
I) pengertian. persyaratan survai, ketentuan-ketentuan dan cara odometer, yaitu :
melakukan survai; (I) odometer hal us yaitu ketelitian pembacannya sampai dengan
2) tata cara ini diterapkan untuk ruas jalan nasional, jalan puluhan meter atau satuan meter;
propinsi,jalan bbupaten,jalan kotamadya,jalan desa, danjalan (2) odometer kasar yaitu ketelitian pembacaannya sampai
khusus. dengan ratusan meter.
1.3 Pengertian 5) kalibrasi adalah kegiatan peneraan ketelitian alat pengukur;
6) faktor kalibrasi adalah angka yang menunjukkan
perbandingan pembacaan alat pengukur dengan ukuran
sebenarnya.

BABII
PERSYARATAN-PERSYARATAN
lkhwal yang dipersyaratkan, sebagai berikut : 3) penentuan urutan jalan yang akan disurvai perlu
I) petugas survai harus sudah benar-benar memahami tata cara direncanakan sebaik-baiknya agar tidak banyak waktu
yang diuraikan dalam buku ini serta dapat mengisi formulir dilapangan yang terbuang;
dengan baik d1n bcnar; 4) sebelum memulai survai, petugas agar melapor kepada
2) petugas survai yang ditunjuk harus sudah biasa pembina jalan setempat;
melaksanakan survai; 50 kendaraan yang digunakan harus kendaraan yang laikjalan
dan mempunyai tempat minimal untuk dua orang.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN

3.1 Petugas, Peralatan dan Perlengkapan 3) formulir yang digunakan:


Dalam survai ini diperlukan petugas, peralatan dan (I) formulir untuk jalan as pal (SKJ 1-1 ):
perlengkapan. -..et>ag<ti berikut : (2) formulir penunjang survai kondisi jalan aspal (SKJ 1-2):
I) petugas survai terdiri dari I orang petugas survai dan I orang (3) formulir daftar pengambilan foto (SKJ 1-3):
pengemudi;
4) hasil survai titik referensi:
2) kendaraan roda empat yang mempunyai kondisi baik dan
5) peta jaringan jalan yang mcncantumkan nama. nomor dan
dilengkapi dengan odometer yang telah dikalibrasi dan
status jalan yang akan disurvai:
memenuhi batas h1ktor kalibrasi :l'ang diijinkan yaitu: 0,95 s/d
1,05; serta dilengkapi dengan perlengkapan penunjang survai 6) pita ukur, panjang 1-2 meter:
yaitu lampu merah berkedip, rambu lalulintas berupa penunjuk 7) foto tustel dan tilm berwarna.
arah untuk mendahului yang dipasang pada mobil bagian
belakang kanan, serta kain yang bertuliskan "SURVAI JALAN"
yang dipasang dibagian depan dan belakang kendaraan;

/lug ion 4 : Aspol, A spa/ Uatu /I won (AS!J UTON ). l'l'l'kl'r<t.\WI Jolan 263
SNI 03-2844-1992

3.2 Pclaksanaan Suvai 5) untuk menentukan tebal aspal serta lubang, petugas harus
Pelaksanaan survai kondisi jalan pada setiap ruas jalan turun dari kendaraan;
adalah sebagai bcrikut : 6) pengambilan foto dilakukan pada bagian jalan yang
I) survai harus din1ulai dari titik awal (TL) dan berakhir pada mengalami penurunan, erosi permukaan, lubang, bekas roda,
Titik Akhir (TR); bergelombang, erosi bahu, saluran rusak, lereng yang longsor/
runtuh dan trotoar berbahaya dan dilakukan sekali untuk setiap
2) titik referensi survai kondisijalan diambil sesuai hasil survai
jenis kerusakan di dalam setiap segmenjalan sepanjang 5 (lima)
data titik refercnsi:
km; untuk ruas jalan yang panjangnya kurang dari 5 km
3) survai hanya mengikuti angka-angka patok kilometer yang pengambilan foto tetap dilakukan dengan ketentuan yang sama;
diukur dari satu kota asal; pada waktu pengambilan foto harus ditunjukkan lokasinya
40 kecepatan kendaraan waktu pelaksanana survai tidak lebih dengan cara menuliskan lokasi (station) pada selembar kertas
dari 20 km/jarn: folio dan harus terekam (terlihat) didalam toto.

BABIV
CARASURVAI
5) berhenti pada akhir segmen dan isi formulir SKJ I-I
4.1 Persiapan berdasarkan data yang dominan pada formulir penunjang
(SKJ 1-2);
Guna kelancaran pelaksanaan survai perlu dipersiapkan
ikhwal, sebagai berikut : 6) lakukan pengambilan foto terhadap kerusakan jalan yang
diamati pada segmen tersebut dan isi formulir pengambilan foto
I) siapkan surat-surat yang diperlukan untuk menunjang
(SKJ 1-3);
kelancaran survai:
7) lakukan kegiatan yang diuraikan pada butir I) sampai
2) periksa kondisi kendaraan serta kelengkapan peralatan
dengan butir 6) untuk survai segmen selanjutnya sampai seluruh
penunjangnya;
segmen pada ruas yang bersangkutan selesai disurvai;
3) periksa kelancaran serta ketepatan kerja odometer;
8) lakukan kegiatan yang diuraikan pada butir I) sampai
4) periksa kelengkapan formulir; dengan butir 7). untuk survai ruas jalan selanjutnya.
5) periksa kelengbpan alat penunjang lainnya;
6) lapor kepada pembinajalan setempat. 4.3 Cara Pengisian Formulir Survai (SKJ 1-1)
4.2 Urutan Pelaksanaan Survai lsi tormulir SK.J ( 1-1) berdasarkan data yang dominan dalam
formulir penunjang; pengisian formulir dilakukan dengan
Urutan pelaksanaan survai meliputi :
menuliskan tanda V di dalam kotak, yang menyatakan kondisi
I) isi formulir survai (SKJ 1-1) dan tormulir penunjangnya bagianjalan sesuai dengan keterangan disamping kotak, untuk
(SK.J 1-2) meliputi (Lembar ....... , Dari ........ );Nama Propinsi jelasnya lihat pada contoh formulir yang sudah terisi (Lam-
............. , Nam'l Cabang Dinas, Nomor Kabupaten/Kotmnadya; piran B).
segmen. ruas, petugas dan penanggung jawab survai;
2) atur kendaraan sehingga kedudukan sumbu roda depannya
4.4 Cara Pengisian Formulir Penunjang Survai Kondisi
berada tepa! pada batas awal segmen jalan dan selanjutnya
Jalan Aspal (SKJ 1-2)
jalankan kendaraan dengan kecepatan tidak lebih dari 20 km/
Jam; Catat kondisi setiap sub-segmen sepanjang 200 meter:
ditulis dalam kode angka sesuai dengan jenis bag ian jalan dan
3) lakukan pengamatan dari dalam kendaraan;
jenis kerusakannya; lihat contoh formulir penunjang pada
4) isi fonnulir penunjang dengan hasil pengamatan kerusakan bagian legenda (Lampiran B).
yang te1jadi pada perkerasan, bahu kiri dan bahu kanan, saluran
Pengisian formulir penunjang dilakukan sebagai berikut :
samping kiri dan saluran samping kanan, lereng kiri dan lereng
kanan jalan, ~erta trotoar kiri dan trotoar kanan setiap jarak I) isi kotak dalam tormulir dengan angka kode kerusakan yang
200 meter; sesuai;
2) tulis tanda (-) didalam kotak tersebut apabila tidak ada
kerusakan; untuk jelasnya lihat contoh formulir yang sudah
terisi (Lampiran B).

BABV
LAPORAN SURVAI
Laporan yang harus disampaikan : 2) foto dokumentasi dan film negatifnya (termasuk daftar
I) hasil survai setiap ruasjalan yang terdiri dari berkas formulir pengambilan toto) disusun dalam berkas serta diberi penjelasan
yang telah diisi sesuai dengan hasil survai dilapangan dan berkas seperlunya;
formulir penunjang.harus dimasukkan kedalam map tersendiri 3) hasil survai harus ditanda-tangani oleh petugas survai dan
dan diberi tulisan identitas yang jelas; penanggung jawab survai.

264 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Bwon (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-2844-1992

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Susunan permukaan perkerasan baik/rapat adalah permukaan jalan yang hal us dan hal us dan rata
Susunan permukaan perkerasan kasar adalah permukaan jalan yang kasar dengan batu-batu yang menonjol
Kondisi permukaan perkerasan baik adalah permukaan jalan rata dan tidak ada perubahan bentuk
Aspal berlebihan adalah permukaan jalan licin dan berkilat padn waktu hari panas pennukaan
menjadi lunak dan lekat
Lepas-lepas adalah banyak butir-butir agregat yang lepas
Han cur adalah permukaan jalan hancur dan hampir semua bahan aspal hi lang
Penurunan adalah penurunan permukaan jalan
Tambalan adalah perbaikan terhadap lubang permukaan jalan
Retak-retak adalah retak-retak yang terjadi pada permukaan jalan
Bekas roda adalah penurunan setempat alur yang terjadi akibat roda kendaraan
Kerusakan tepi adalah kerusakan yang terdapat di tepi perkerasan

Bagian 4: Aspal, A~1ml Battt Buton (ASBUTON), Pakercmm llllan 265


SNI 03-2844-1 S92

LAMPI RANB

LAIN-L AIN

CONTOH FORMUU R YANG SUDAH DJISI


FORMULI R SKJ 1- 1

FORMU LIR SURVA I KONDIS I LEMBAR DARI

JALAN AS PAL
DIKERJAK AN OLEH ~/c. ...~
NO. [~HJ]i) Q_-:=)STA TU 5 ~ NO. lolz.lzl ~ [ll';l
HU AS PR9PJNSI TGL (ffi]
------- ~GMEN
.0/'-Fl~
NAt-.1/, :r;AN.DU N&-- P1-.Nbt\U:~H
TOK I.E-lil£l I It IC> I 0EJ CAB /DIN
KAB/KOO N A M A :
NAMA :JAW!\-S~

6 AN DU ~ 6-- TANDA T ANGAN /lJL·-


Kt PATOKjt} IPJ6-J CiiJTJ ~ K.~rusakn ta·m Bahu saluran sa~ng dan lan2
KM I~OTA ASAL KM
Jumlah lubang KR Kondrsr Bahu jKN
~rmukaon pc:tkqrasan Rc:tak rc:lak
01 Trdak ada Ot Tiddk ad"a 10
Susunan. J c:n 1 s
~2 < 10/ km 02-B.ark . rara _ zO
[Y11
Oz. Kosar
Ba1k/rop at ~
O 2 Trdak
bungan
bu.hu
Trdak ada
g_! 10-50 /.kIn
·>SO I km -
03.
Q4.B~kas
Bclros rd/cros. rrngan
rd/c rosa ~rat
30
4 0

0 3 Soling lxrhu Ukuran lubang


KR P~rmukan Ba hu IKN
Kond1S1 kc:odoan burgon(bc r
brdong luos p1 Trdak ada D1.Dra tas pcrmuka- 10
Barkllldo k
0 1 ado kc:lomon 04 Soling b~rhu
bungon(bc :r (B"~ Kecrl dangkal
[0' an Jolon ·
2. Rota dg pcrmukao n 2 0
02 Aspol bul~- b1 d- s~mprt
03 t<ecrl dal_am 0 3. balan
abowoh pnm.Jolan 3
0
b1hon
03 L~pos_ta L c: b a r Q4.1Qcrn drbowah pr.jln . .t.O
D~ B~sordn9kal
Q4Hon cur rvf1 Trdak ada 0~ Bcsar dalam I
K R Kondise· Salur'an Sarnpang KN I
•r. P~nura
0 2 Halus(lm m B~kas rode 0 I. Tadok ada .o
-- 0 3 s~dang1-3!TI 0 1 Trdak ada
[0 2.Bersrh 20
01 Trdak ada 0 3. Tcrt utup I ters...mba I 3 0
[Yfz ~ 10"/, Luos 0 .t.. Lc: bar >3mm Oz < 1 em dalam LJ 4.E rosa 40i
OJ 10-30 •;. Luas ·r. L u a s
0 3._1. 3 em dolo m
KR I Kerusoka n ~creng jKN
04 > 30•J.Luas 0 4 -> 3 em dalorn
(81 T1dak ooa 0'1. Tr daJr ada 10
•t. Tambalon KR j~Wrumi:Jn t ~P' jKN Oz. Longsor/ runtuh 2 0
01 Trdak ada
0 2 < JO"/• Luas
0 1Tadok ada1 ~ I<R I Troto.' ar IKN
(£}z < 10 ·r. Luas 0 3 10-30•/.Lw s
[B 2Rrngan 20 D•· Trdak ad a 10
0310-30 "/. Luns
0 4 ) 30"/o Lues U2] 2.8 a• k I oman 20
0 4 > JO•J. Lues Ol.suo t 30 03.Bub ahaya 30
KEDALAM AN < 5 ern)
UKURAN LUBANG KECIL DIAMETER -( O.Sm BESAR DIAMETE R >OS rn DANGKAL(
DALAM( KEDALAM AN ~ Scm)

N• NASIONAL P• PROPlNSI KaKOTA MAOYA I .K~BUPA TEN


STATUS RUAS JALAN

NIP:

266 Uagio11 .c,': A.lf>al. Asf'ol Uaru Uurnn IASUC'TO.\' i. Perkera.11111 Jolon
SNI 03-2844-1992

CONTOH lSI FORMULIR


FORMULI" SIU 1- 2
LEMBAR DARt

FORMULIR PENUNJANG SURVAI


KONDISI JALAN ASPAL

LilfliJ (I] STATUS : [!) ' NO loi'Z.I'Z.I


RUA 5
NO.
NAMA: B... NDLCN6-- PAHf-A<.ENbM·I PROPINSI NAMA: ' Jt\Wt't - 8t\IV\ T
DARI PATOK KM:[i]E]E ~ ffi CAS DIN/
KAB/KOD
NAMA: RA.NDU/'1&-
SEGMEN
KE PATOK KM:Ii:Ii::fa OZIZ1 ~ DI~ERJAKN OLEH R. we 1"7"' I'(
KOTA ASAL KM
TANGGAL a:::rl) ~ liJ!}
TANDA TANGAN : ~c.-

PEMBACAAN LERENG SA LURAN KONDISI BAHU PERMUKAAN KONDISI BAHU SA LURAN LERENG
ODOMETER ( Kl Rl) SAMPING PERMUKAAN BAHU Pe:RKERASAN PERMUKAAN BAHU SAM PING KANAN)
( KM) ( K I R I) TROTOAR TROTOAR (KANAN)
IV Ill ( K IAI) (.KANAN) Ill IV
I
1/.oo
0 I I
2.. z.
3 I y
..z.
- - I
/
~ I I
2..
o.eoKm
to.ao
'
0 I I

.3 2. I .2. 'i 2
- - /
/ I -I
2.

O.IOKm
/0.6o z
0 <
..J I
2. ..,
<
3 :l
'f .2.
- - /
I
g .,
:::E
:l 2..
ID

I
2..

0.40Km
lo.vo I
0 I

-
2.
I .2. 'f - -
- - I
I .r- I
I
O.lOKm
/0.2.0 I
0 I

I ~
y
- ..1 - -
- -
O.OOKm
/0.00
- .z I /0
I
LEGENDA:
PERMUKAAN PERKERASAN II A) KONDISI BAHU C) TROTOAR

I." KASAA 0. BAlK I RATA 1. BAlK I A MAN


2. ASPAL BERLEBIHI\N 1· BEKAS ROOA/EROSI RINGAN 2. BERBAHAYA
3: LEPAS- LEPAS 2. BEKASROOAIEROSI BERAT'
Ill SA LURAN SAMPING
4. HANCUR
B) PERMUKAAN BAHU
5. PEN URUNAN I. BERSIH
6. TAMBALAN 3. DIATAS PERMUKAAN JALAN 2. TERTUTUP
7. RETAK- RETAK 4. RATA . OG. PER MUKAAN JALAN 3 EROSI
8. LUBANG 5. DIBAWAH PERMUKAAN JALAN IY LERENCi
9. BEKAS RQDA 6- 10 CM Dlf'AWAH PERMUKAAN
I TIDAK ADA
10. KERUSAKAN TE PI JALAN. _
2 RUNTUH

/Jagicm 4: Aspal, Aspa//Jaiii/Juto/1 (ASIJUTON). l'l'rkaa.mn .lalw1 267


SNI 03-2844-1992

FORMULIR SKJ I -3
LEMBAR • ./•• DAR I ·If··
DA F TA R PEN GA M B I L A N FO T 0
IU.r
P~OINS NO : jo IL 141 MERK~IL ~"' IDO

1151 FILM (ROLl


,... A: )A1c/llf S.tlu·-r JUMLAH ROL -·~ ~
N A

RUA 5 NO : ·Of.j
JUMLAH- POT.KLI SE ill.f*'

NA M A : B..t/'JPUI./6 - C.ILBU~ yI JUMLAH ·-FOTO ... ~

-
NO L 0 K A 5 I NO TANGGAL
URAIAN I KETERANGAN
unur KOTA A5AL KM KLISE PENGAMBIL.AN
1 )ltN"DII0/6
---------------
o~-10
----- :L ·u M~t 1~, !'_~I< F,.. )tf-tl ,J PE"Ltltl'ISit-N UL"Jit~
2
·---·
3
-
'5· -·
t - - - - - 1---,- +--
t--7-=.J_____
6 ' • ..

t-------t
.9
·--:--==-=-
---------- r--- ...
10
-------
11
- -- -------- ----
·--·
12
13
14
15
16
17
- 18
19
20
21
22 -
23
24
- ..
15
26
·- -----
--
r-.l~ ·7----
,__?S ·i·-
29
30
31
.. ·-
32
33
34
35
KET; FORM INI OIGUNAKAN PALING BANYAK
UNTUK SATU RUA.S JA.LAN YANG MENGAMBIL FOTO PEMERIKSA
PETUGA5 SURVAI

../
( UDI# 'Dikhf tf-Nif ) ( MS · ScJffltf(JI )
NIP: // OO.t..?l.'>}- NIP: l(tXJibV.J

268 Bagia11 4: Aspul. Aspal Baltt Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SN I 03-2852-1992

TATA CARA PELAKSANAAN LAPIS ASBUTON AGREGAT


(LASBUTAG)

DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Tujuan I) lapis aspal buton agregat (LASBUTAG) adalah lapisan
1.1.1 Maksud aus pada konstruksi perkerasanjalan yang terdiri dari campuran
agregat kasar, agregat halus, asbuton, bahan pelunak, dan filler
Tata Cara ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan
(bila diperlukan) yang dicampur, dihampar, dan dipadatkan
dalam pelaksanaan lapis aspal buton agregat di lapangan.
secara dingin.
1.1.2 Tujuan 2) aspal batu buton (ASBUTON) adalah aspal alam yang
Tujuan tata cara ini adalah untuk memperoleh cara terdapat di pulau Buton (Indonesia);
pelaksanasan dan lapis aspal buton, sehingga berguna bagi
3) bahan peremaja adalah bahan yang ditambahkan untuk
perencana jalan dalam penggunaan bahan dan waktu
meremajakan bitumen asbuton sehingga mencapai angka
pelaksanaan yang efisien dengan mutu baik.
penetrasi tertentu sesuai dengan ketentuan;
4) minyak bakar (bunker oil) adalah salah satu bah an pelunak
1.2 Ruang Lingkup asbuton, yaitu yang mempunyai variasi kekentalan (viscositas)
Tata Cara ini meliputi ketentuan teknik peralatan,. bahan sangat besar;
dan cara pengerjaan lapis aspal buton agregat. 5) AMP (Asphalt Mixing Plant) adalah unit peralatan yang
digunakan untuk memproduksi campuran untuk konstruksijalan
1.3 Pengertian beraspal.
Yang dimaksud dengan :

BABII
PERSYARATAN-PERSYARATAN
2.1 Peralatan 4) bahan campuran;
Peralatan yang berupa dial dan sebagainya yang akan (I) untuk menjamin keseragaman campuran digunakan
digunakan harus dilakukan kalibrasi atau sesuai dengan bahan dari sumber yang sama.
ketentuan yang berlaku. 5) untuk menjaga keseragaman dan kesinambungan pekerjaan
maka sebelum memulai pekerjaan;
(2) jumlah bahan agregat, pengisi dan aspal buton paling
2.2 Bahan sedikit 40% dari material yang diperlukan sclanjutnya agar
I) agregat harus mempunyai syarat-syarat yaitu : jumlah 40% ini dipertahankan dari kebutuhan s!sa.
(I) lolos pengujian dan memenuhi kebutuhan;
(2) sedikit menyerap aspal; 2.3 Pelaksanaan
(3) lokasi agregat harus diketahui terlebih dahulu untuk diuji I) keselamatan para pelaksana, pcngawas serta rnasyarakat
contohnya. sekitar pekerjaan haruslah diperhatikan tcrrnasuk rnasalah
2) bahan pengisi atau agregat halus; lingkungan;
(I) lokasi bahan pengisi harus diketahui terlebih dahulu 2) arus lalu-lintas harus tetap lancar:
untuk selanjutnya diisi contohnya; 3) pclaksanaan pekcrjaan paua cuaca yang baik:
3) aspal buton; 4) pcrlu sarana pcncrangan yang cukup untuk pclaksanaan
(I) sumber asal as pal dan sifat-sifat harus diketahui terlebih pad a malarn hari.
dahulu;
BABIII
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Peralatan 3) pcralatan untuk mcmbuat bahan pcrcmaja yang
Peralatan yang digunakan dalarn pelaksanaan lapisan aspal dilaksanakan di lokasi. tcrdiri dari :
buton agregat ini, meliputi : (I) alai pcncampur. alat yang digunakan untuk
I) alat penghampar as pal buton (asphalt .finisher) a tau rncncampurkanunsur-unsur bahan pcrcmaja (minyak bcrat.
peralatan sederhana secara manual, kapasitas normal; aspal kents, minyak tanah atau scbagainya) dapat berupa
2) alat pemadat; tangki atau drum yang dilcngkapi alat pcmanas listrik atau
(I) alat pemadat roda besi kapasitas ((,-X) ton; a pi. ukuran normal:
(2) ember au.u pcralatan yang digunakan untuk
(2) alat pemadat rod a karct dengan kapasitas (I 0-12) ton
memindahkan bahan pcrcmaja:
atau paling sedikit 7 dan pcmadat dengan permukaan hal us,
4) peralatan untuk mcmbuat campuran lapis aspal Buton
tekanan ban 7 kg/em'.
agrcgat, tcrdiri dari :

J/agiml4: A.lptll. A.l'f>ill 1/ulll //won (AS/lUTON). l'akau.wn Julun 269


SNI 03-2852-1992

(I) pencampur beton (heron molen. concn•rc mixer); Pertama agregat kasar dan agregat halus dimasukkan ke
(2) instalasi pencampur aspal ((f.lp/wlr mixing plant: AMP) dalam mesin pencampur dan diaduk secant kering selama
jenis timbangan (Hach); kurang lchih I men it, kemudian bahan peremaja ditambahkan
dan diaduk lagi kurang lebih I rnenit, Asbuton dimasukkan
5) penakar hahan campuran. ukuran normal. dapat hcrupa
diaduk selama kurang lebih 4 menit.
ember. kotak yang dilcngkapi dengan pegangan;
2) pcmeraman;
6) alat-alat bantu herupa sekat. cangkul dan lain-lain, ukuran
normal: Campuran yang dihasilkan harus diperam selama paling
sedikit 4 hari; untuk waktu pemeraman yang lebih singkat perlu
7) peralatan t.ntuk membersihkan permukaan pcrkerasan;
ditambahkan bahan tambah (lihat skema pembuatan pada BAB
(I) kompresor yang cukup kuat untuk menyingkirkan dehu
III).
atau material lain yang herada di permukaan yang akan
dilapisi; 3) tempat pcncampuran;
( 2) dapat berupa si kat a tau sapu. Tempat pencampuran harus rata, bersih dari tumbuhan,
8) peralatan untuk memberikan lapis resap ikat atau lapis mudah mengalirkan air dan harus mampu rnenahan alat berat
pengikat: tanpa rusak selarna musim hujan; timbunan ASBUTON tidak
(I) asphalt distributor (mesin penyemprot aspal) yang boleh lebih tinggi dari 2 meter, karena kalau lebih tinggi eli
dilengkapi dengan batang penyemprot (lihat gambar 3): bagian bawah cenderung membatu; penimbunan dilakukan
(2) mesin pcnyemprot tangan (hand sprayer) yang dalam lapis demi lapis yang tebalnya tidak lebih dari 30 ern;
dilengkapi dengan alai pemanas disertai panjang slang contoh denah ternpat pencarnpuran untuk produksi 20-40 ton/
penyemprot (lihat gambar 4). hari (lihat gam bar I).
4) tempat pemerarnan;
3.2 Bahan Tern pat pemeraman harus rata, bersih. mampu rnenahan alat
berat tanpa rusak selama musirn hujan serta :
I ) asbuton;
(I) harus terlindung dari pengaruh air, panas rnatahari dan
Asbuton yang akan digunakan untuk campuran Lasbutag
hujan;
adalah yang mempunyai ukuran butir sesuai dengan spesifikasi
asbtuon: (2) dilengkapi dengan tanda-tanda waktu/tanggal
pencampuran.
2) agregat kasar;
Contoh denah tempat pemerarnan untuk produksi 20-4 ton/
Agregat kasar bisa terdiri dari batu pecah, kerikil pecah
hari dapat dilihat pada Garnbar I.
atau terak yang bersih dan kering serta mernenuhi keausan dan
kelekatan terhadap aspal sesuai ketentuan yang berlaku.
3) agregat ha't,-; (bahan pengisi); 35m
Agregat halus harus bisa terdiri dari pasir alam, hasil
pemecahan batu/terak a tau gabungan bahan-bahan terse but yang ke luar 4m.
harus sesuai kctentuan yang berlaku;
pemeraman pencampuran
4) bahan peremaja; )0 X 28 3 x 10m
Bahan peremaja terdiri dari campuran minyak berat (Heavy
Modifier Oil), minyak tanah (kerosene), aspal dan apabila material kering pcnyimpanan
)0 X 28 bahan peremaja
diperlukan bahan anti "stripping" dengan komposisi memenuhi
(harus beratap) 3 x 10m
ketentuan viskositas yang berlaku sebagai contoh bahan.
Komposisi bahan perernaja (dalam perbandingan berat) sebagai penjcmuran
berikut : 15 X 28 pembuatan
Minyak berat 41% pemecaban dengan secara bahan peremaja
56 m cara manual + penjemuran 3 x 15m
As pal 42%
Kerosin 16%
Anti stripping I% stockpiles
agregat + asbuton kant or
Bahan peremaja dapat dibuat dalam cara jumlah besar dan 10 X 28 lapangan
dalam cara jumlah kecil. (lebih baik bila beratap)

masuk 4m
3.3 Pembuatan Campuran
I) pencampuran; 35m
Pencampuran dilakukan berdasarkan perbandingan volume
dengan mengrunakan kotak atau ember yang sudah diketahui
volumenya. GAMBAR 1
DENAH TEMPAT PEMBUATAN DAN PEMERAMAN
LASBUTAG

270 BaRian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (ASBUTON). Perkerman Ja/an


SNI 03-2852-1992

5) pencegah segregasi 3.4 Pelapisan Percobaan


Campuran yang mengalami segregasi tictak boleh Pelapisan percobaan ctilakukan dengan cara sebagai
ctigunakan. Diperlukan sikap hati-hati ctalam menimbun serta berikut:
mengangkut campuran. Untuk meminctahkan campuran
I) menggunakan campuran yang sama ctengan campuran yang
LASBUTAG tictak diperbolehkan ctengan cara ctilemparkan.
akan ctigunakan pacta lapisan sesungguhnya;
pornpa kotup kontrol 2) ctilaksanakan ctalam cara yang sama dengan pekerjaan
pefapisan yang sesungguhnya ctalam hal :
(I) cara penyiapan permukaan yang akan diberi lapisan;
(2) cara penghamparan campuran yang meliputi ketebalan dan
kemiringan melintang; kalau diperlukan harus dibuat beberapa
macam ketebalan hamparan untuk menctapatkan tebal padat
yang direncanakan.
3) ctalam hal pelapisan percobaan dilakukan pacta ctaerah
pekerjaan yang sesungguhnya, maka :
(I) bila hasil percobaan pelapisan memenuhi spesitikasi lapisan
yang disyaratkan, bisa ctihitung sebagai hasil pekerjaan;
DETAIL A : (2) bila hasil percobaan pelapisan tidak mernenuhi spesifikasi
yang disyaratkan, rnaka harus dibongkar kembali, dan lapis
permukaan yang akan dilapis dikembalikan sampai memenuhi
JYYYYYYYYYWVWYY\177Y\ persyaratan.
Ketinggian batang penyemprot yang salah 4) percobaan pelapisan dilakukan seluas kira-kira 150m 2 •
(par1c~n aspal tidak tumpang tindih)

/xxxxxxXXXXXXXXXXXXXX\ 3.5 Pengendalian Mutu


3.5.1 Pengendalian mutu meliputi kegiatan-kegiatan sebagai
berikut :
Ketinggian batang penyemprot yang benar
(pancaran aspal tidak tumpang tindih 2 kali) I) asbuton;
Untuk asbuton dilakukan :
(I) pengujian kadar bitumen. sesuai SNI 06-243H-IlJl) I
(Metode Penguji<m Kadar Aspal):
Ketinggian batang penyemprot yang benar
(pancaran aspal tumpang tfndih 3 kali) (2) pemeriksaan ukuran hutir terhesar. dengan
rnenggunakan saringan 1/2 im:hi:
GAMBAR2 {3) pengujian kadar air ashuwn. scsuai dcngan ketentuan
MESIN PENYEMPROT (ASPHALT DISTRIBUTOR) yang hcrlaku.
YANG DILENGKAPI DENGAN BATANG 2) bahan pcrcmaja;
PENYEMPROT Untuk bahan pelunak dilakukan :
(I) penguji;m viskositas, sesuai dengan ketcntuan yang
3) mesin penyemprot tangan (hand sprayer) yang dilcngkapi hcrlaku;
dengan alat pemanas serta tekanan dan slang penycmprot yang (2) pcmeriksaan herat jcnis. scsuai SNI 06-2-l-ll-llJlJ I
cukup panjang; slang penyemprot dilengkapi dengan alat (Mctodc Pcngujian Bcrat Jcnis Aspal Padat);
penutup keluarnya aspal sehingga bisa diopcrasikan sccara 3) agrcgat:
mudah (lihat gambar 3);
Untuk agrcgat dilakukan :
(I) pcngujian keausan pada kclckatan tcrhadap aspal. scsuai
dcngan kctcntuan:
( 2) pcnguj ian kadar ;1ir. scsuai S N I 03- llJ7 I- Jl)l)() 11\ ktlll.k
Pcngujian Kadar Air Agn:gatl:
langko aspol caor
dtngan ala t pe111anas.
(3) pcmcriksaan gradasi. SNI OJ-JlJ6X-Jl)lJ() {1\ktolk
1 don tekonon Pcngujian Analisis Sarin~ A~n.:gat H;dw. dan Kas:1rl.
4) campuran:
Contoh uji harus diambil untuJ.. Sl'tiap hari pn11.luksi ;1t;1u
sctiap 10m' campuran untuk diuji:
( I ) homogcnitas scL·ara visual:
GAMBARJ
MESIN PENYEMPROT TANGAN (HAND SPRAYER) (2) gradasi campuran;
YANG DILENGKAPI DENGAN ALAT PEMANAS DAN n) kadar bitumen.
SLANG PENYEMPROT

lla!lian .J: A.\f'lll. A.1pt1/ flatu Jillion (AS/11/TC JN). l'nl..o·l<l.l<lll 1,11,111 271
SN I 03-2852-1992

~.52 Pcngcndalian mutu di lapangan mcliputi pemeriksaan 4) kerataan hasil pelaksanaan lasbutag baik dalam arah
tcrhadap: melintang maupun dalam arah memanjang;
I) kcrataan dan kchcrsihan pcnnukaanjalan yang ak<ill dilapisi 5) kemiringan melintang jalan setelah dilapisi lasbutag;
lashutag: 6) kepadatan dengan cara kerucut pasir sand cone, SNI 03-
2) kcrataan dan jumlah pemakaian lapis resap ikat atau lapis 2X2X-1992 (Metode Penguj ian Kepadatan Lapangan
pengikat: Dengan Alat Konus Pasir);
~) tchal pada lashutag sesuai pcrencanaan: 7) kerapihan pinggir.

BABIV
CARA PENGERJAAN

lhwal pcngerjaan adalah sebagai berikut : 4.1.2 Pembuatan Campuran LASBUTAG


Lihat skema pembuatan campuran LASBUTAG dalam
4.1 Produksi Campuran Gambar4.
4.1.1 Penyiapan Lokasi untuk Memproduksi Campuran I) masukkan agregat kasar dan agregat hal us ke dalam alat
pengaduk, kemudian aduklah selama I menit;
Siapkan suatu lokasi yang cukup luas untuk :
2) tambahkan/masukkan bahan peremaja ke dalam campuran
I) penyimpanan ASBUTON:
agregat yantg sudah berada di dalam alat pengaduk; aduklah
2) penyimpar.an a~regt: campuran ini sampai rata selama I men it;
~) penjemuran ASBUTON dan agregat; 3) masukkan ASBUTON ke dalam alat pengaduk yang sudah
4) penyimpanan bah an peremaja: berisi campuran agregat dan bahan peremaja; aduk sampai rata
5) pembuatan bahan peremaja; selama 4 men it;
6) pembuatan campuran LASBUTAG: 4) simpan campuran LASBUTAG yang sudah jadi di tempat
yang sudah ditentukan untuk diperam, dengan waktu
7) pemeraman campuran LASBUTAG
pemeraman diperlukan paling sedikit 4 hari.
Lihat Gam bar I, contoh lokasi untuk memproduksi campuran.

SKEMA PEMBUATAN CAMPURAN SERTA PEMERAMANNYA

Aduk kering 1 menit

Campuran
agregat +
Aduk peremaja Aduk Campuran
~- ~-> Lasbutag
I menit 4 menit

Peram minimum
4 bari

GAMBAR4
SKEMA PEMBUATAN CAMPURAN LASBUTAG

272 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Bwon (ASBUTON). Perkerasan }alan


SN I 03-2852-1992

4.2 Pengangkutan Campuran 2) penghamparan secara manual;


I ) siapkan truk yang memenuhi ketentuan untuk mengangkut (I) tentukan bag ian jalan yang akan dilapisi lasbutag sesuai
campuran; dengan lebarrencana;
(2) pasang kayu atau acuan lain yang telah ditentukan pada arah
2) masukkan campuran LASBUTAG yang sudah memenuhi dan ketinggian yang ditentukan pada tepi bag ian yang akan
ketentuan pemeraman ke dalam bak truk dengan cara yang dihamparkan campuran LASBUTAG; atur pemasangan
benar. agar tidak te1jadi segregasi; acuan sehingga kemiringan melinntng sesuai dengan
3) hindari pemuatan truk melebihi kapasitas bak; kemiringan rencana;
4) tutup bak truk yang sudah diisi campuran LASBUTAG (3) hamparkan dan ratakan setebal yang didapat pada pelapisan
untuk melindungi dari pengaruh cuaca dan pengotoran. percobaan hingga mencapai tingkat ketinggian dan bentuk
potongan melintang yang ditentukan;
(4) aturpelaksanaan penghamparan sehingga seluruh Iebar jalan
4.3 Penghamparan Campuran akan tertutup dalam satu hari kerja, apabila pelapisan
4.3.1 Persiapan Sebelum Penghamparan dilaksanakan persetengah Iebar jalan.
I) pasang rambu-rambu lalu-lintas, tugaskan satu atau dua 3) penghamparan dengan mesin;
orang untuk mengatur arus lalu-lintas; (I) tempatkan alat penghampar pacta lokasi yang sudah siap
2) bersihkan lubang-lubang kecil yang kedalamannya kurang untuk dihampar;
dari 6 em, kemudian semprotkan dengan lapis resap ikat; (2) atur Iebar penghamparan sesuai dengan Iebar rencana;
kemudian isilah dengan campuran lasbutag atau campuran aspal (3) atur ketinggian batang pengatur ketebalan hamparan sesuai
lainnya dan padatkan; dengan lapis percobaan;
3) perbaiki tempat-tempat yang terdapat lubang-lubang yang (4) masukkan campuran lasbutag dari truk ke dalam
cukup besar dan tempat-tempat yang mempunyai retak-retak penghampar sambil penghampar dijalankan:
buaya dimana kerusakan-kerusakan tersebut sampai menembus (5) jalankan alai penghampar dengan kecepatan ~esuai
lapis permukaan, denganjalan menggali bagian-bagian lapisan ketcntuan;
yang sudah rusak/lemah; tambal tempat-tempat terse but dengan (6) hentikan alat penghampar jika te1jadi segregasi. retak atau
material baru dengan cara sesuai ketentuan; tercungkil dari permukaan sampai penyebabnya ditemukan
dan diperbaiki;
4) perbaiki daerah yang lemah smnpai kedalaman yang (7) perbaiki permukaan yang kasar atau segrcgasi, retak atau
memadai; buanglah material yang menyebabkan kerusakan tercungkil dcngan menghamparkan bahan hal us dan ralakan
kelemahan tersebut dan ganti dengan material yang baik, dengan alat jangan memakai Iangan.
kemudian padatkan dengan baik;
5) berikan lapis pengikat pacta tempat-tempat yang te1jadi alur
ctengan tidak membongkar, kemudian isi dengan campuran 4.4 Pcmadatan
LASBUTAG dan pactatkan; I) urutan pekerjaan pcmadatan adalah sehagai berikul :
60 bersihkan permukaan perkerasan dan beri tanda-tanda yang (I) lakukan pcmadatan awal dcngan mesin gilas tandem rolkr
jelas batas bagian yang akan dilapis; 6X ton scbanyak 2 lintasan lh:ng;m kcccpatan -~t km/jam:
hindari pcmadatan awal yang hcrlchihan karcna dapat lcrjadi
7) berikan lapis pengikat sebanyak 0,2- 0,5 1/m~ sesuai jenis retak mclintang;
permukaan secant merata, dengan aspal cair dengan (2) lakukan pemadalan kedua scgcra pcmadatan awal. dcngan
menggunakan penyemprot yang memenuhi ketentuan; menggunakan roda karct (sc({Jlmpcllcd Jlt'llllllltlfic ryrcd
pemberian lapis pengikat tidak bolch dilakukan dcn~a mila) I0-12 ton scbanyak 16-1 X Ii rllasan dcngan kcccpalan
menggunakan ember. gayung, "atau sapu lidi atau ranting-ranting :'i km/jam:
pohon. (3) pcnggilasan lanjutan dilakukan dalam waktu .:! minggu
4.3.2 Pelaksa 1aan Penghamparan sclclah pl'nghamparan kcdua lll'ngan ml'sin gilas roda karct.
I) pelapisan percobaan; 2) car a pcmadalan;
(I) lakukan pelapisan percobaan seluas 150 m~ dcngan Scsuai dcngan gl'llllll.:lriJ... jalan laJ...ukan ~o·ar pl'madalan
menggunakan peralatan. bahan dan proscdur yang sama schagai hcrikut :
dengan yang akan digunakan dalam pclaksanaan (I) lcmpalkan roda IK'nggl'rak mc~in gilas di dl·p;•n pada
sebenarnya, untuk mengelahui secara tcpat scmua faklor lintasan awal:
yang berkaitan dengan pelaksanaan; (2) laJ...ukan pl'madalan pada jalan lurus, dimulai d;1ri t~.·pi
(2) catat semua cam serta urulan pelaksanaan pcrcohaan yang pcrkl'rasan s~.·jar sumhu jalan llll'nuju kl· t~.·ngah:
menghasilkan lapisan yang mcmcnuhi kclcnluan; (3) lakukan pcmadalan pada liJ...ungan. dimulai dari t~.·pi
(3) kerjakan pelaksanaan yan~ scsungguhnya scsuai dcngan pcrkl'rasan yang rcndah ~.·jar sumhu jabn mcnuju J.~·
hasi I pelapisan pcrcobaan; hagian yang linggi;
(4) bongkar lapisan pcrcoha:m dan kemhalikan kcpada kondisi H) lakukan pcmadalan pad a hag ian 1anj;1J...;m dan p~.·nur;1
semestinya apabila pelapisan pcrcobaan dilakukan di lokasi dimulai dari hag ian yang rcnd;1h s~.·jar 'umhu jabn llll'lluju
pekerjaan, kecuali semua ketcntuan Ielah dipcnuhi. kc hagian y<lllg tinggi:

llogitm 4 :Aspol. thl•tll /law IIIII oii (AS/II ITt JoY). l'al..l"m.\tlll ./alan 273
SNI 03-2852-1992

(5) basahi dengan lap basah (1edikit air) roda mesin gilas, 3) perapihan tepi;
apabila pad a waktu penggilasan terjadi pelekatan campuran Potong bagian tepi jalan sehingga akhir dari Iebar jalan
pada roda mesin; tampak lurus, sesuai dengan Iebar rencana.
(6) isi segera dengan campuran yang baru sebelum penggilasan
selesai, apabila pada waktu pemadatan terdapat bagian-
bagian yang tidak rata atau terjadi segregasi.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

minyak bakar bunker oil


minyak berat heavy modifier oil
alat pencampur beton concrete mixer
alat peniup yang digunakan untuk membersihkan permukaan yang akan diberi lapisan awal kompresor
alat penyemprot aspal kyang dioperasikan secara manual hand sprayer
alat penghampar campuran aspal beton asphaltfinisher
kekentalan viscositas
pelepasan butir stripping
terpisahnya agregat kasar dalam suatu campuran segregasi

274 Bagia11 4: Aspal. A.~[>al Batu Ruto11 (ASBUTON). Perkerasa11 Ja/an


SNI 03-3425-1994

TATA CARA PELAKSANAAN LAPIS TIPIS BETON ASPAL UNTUK JALAN RAYA
BABI
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Tujuan 1.3 Pengertian
1.1.1 Maksud I) Lapis Tip is Beton Aspal adalah lapisan penutup konstruksi
Tata cara ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan bagi perkerasan jalan yang tipis yang umumnya dianggap non
para pelaksana, pengawas lapangan dan pihak lain yang struktural, terdiri dari campuran rnerata dari agregat bergradasi
berkepentingan dalam pelaksanaan lapis tipis beton aspal. sepanjang dengan aspal kents, dicampur, dihamparkan dan
dipadatkan dalam keadaan panas pada suhu tertentu;
1.1.2 Tujuan
2) aspal cair adalah aspalminyak yang pad a suhu normal dan
Tujuan tala cara ini adalah : tekanan atmosfir berbentuk cair, terdiri dari aspal keras yang
I) untuk rnenyeragamkan cara pelaksanaan Lapis Tip is Beton diencerkan dengan bahan pelarut;
Aspal sehingga diperoleh hasil yang memenuhi persyaratan
3) aspal emulsi adalah aspal yang terdiri dari butir-butir aspal
teknik; hal us dilarutkan dalam air dengan bantuan ernul gator lebih encer
2) untuk menghemat waktu pelaksanaan dan pemakaian bahan. dari aspal cair, terdiri dasri :
I) aspal emulsi kationik (bila butir-butir aspal bermuatan
1.2 Ruang Lingkup positip);
Tata cara ini rnemuat uraian tentang persyaratan bahan, 2) aspal emulsi anionik (bila butir-butir aspal bennuatan
persyaratan campuran, peralatan, pelaksanaan dan pengendalian negatip).
mutu.
BABII
PERSYARATAN-PERSYARATAN

2.1 Bahan 5) alat pemadat;


I) bahan campuran lapis tipis beton aspal hanya boleh
digunakan apabila telah dilakukan pengujian dan memenuhi 2.3 Pelaksanaan
persyaratan;
Pelaksanaan harus memperhatikan hal-hal sebagai
2) untuk menjamin keseragaman campuran, bahan-bahan berikut :
untuk campuran harus digunakan dari sumber dan lokasi yang
I) keselamatan para pelaksana dan pengawas yang terlibat
sa rna;
dalam pekerjaan serta masyarakat yang sedang berada dalarn
3) sebelum rnemulai pembuatan campuran, terlebih dahulu daerah pekerjaan;
harus disiapkan persediaan bahan paling sedikit 40% dari
2) masalah lingkungan;
seluruh material yang diperlukan dan selanjutnya persediaan
material dipertahankan paling sedikit 40% dari kebutuhan sisa; 3) tetap te1jaganya kelancaran arus lalu lintas yang melalui
hal ini dimaksudkan untuk menjamin keseragaman campuran daerah peke1jaan;
serta kesinambungan pekerjaan. 4) pekerjaan dilaksanakan pada cuaca yang baik;
5) penyediaan sarana penerangan yang cukup bila pekerjaan
2.2 Peralatan dilaksanakan pada malam hari.
Untuk rnelaksanakan pembuatan lapis permukaan 6) instalasi pencampur (Asphalt Mixing Plant+ AMP) yang
diperlukan peralatan sebagai berikut : melayani pelaksanaan harus mempunyai kemampuan produksi
sedcmikian rupa sehingga alat penghampar dapat bekerja ten1s
I 0 peralatan pembersih permukaan yang akan dilapis;
menerus pad a kecepatan normal;
2) peralatan untuk pemberian lapis ikai;
7) alat penghampar harus mempl.1nyai susunan dan cara kerja
3) truk; sedemikian rupa sehingga apahila diopcrasikan. dap~t
4) peralatan pengharnpar; menghasilkan campuran yang rata dan seragam.

BABIII
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Bahan I) aspal cair dari aspal minyak dilarutkan yang memcnuhi
3.1 Bahan ketcntuan, atau
3.1.1 Bahan Lapis Pengikat 2) aspal emulsi yang memenuhi ketentuan.
Bahan Lapis Pengikat terdiri dari :

/Jagian 4: A.1pal. A.l"fJa//Jatulllllon (AS/lUTONJ. /'al..au.lll/1 Julm1 275


SNI 03-3425-1994

3.1.2 Bahan Campuran Lapis Tipis Beton Aspal (6) ketinggian terhadap permukaan jalan diatur sehingga
aspal yang terpancar menyiram permukaan perkerasan
I) campuran harus dibuat dari bahan yang memenuhi ketentuan
secant tumpang tindih;
yang tcrdiri dari agregat kasar. agregat halus, bahan pengisi
(7) pancaran aspal yang keluar harus mampu menerpa lapis
dan aspal. Untuk mcmbantu pelckatan/anti pcngclupasan dapat
permukaan secara merata; peralatan serta ketinggian batang
dibcri bahan tambah:
penyemprot tersebut bisa dilihat dalam gambar I.
2) campuran harus diproduksi olch instalasi pencampur aspal.
2) mesin penyemprot tangan (Hand Sprayer) lihat gam bar 2:
yang didasarkan atas rumusan campuran kcrja yang mcmenuhi
(I) mesin dilengkapi dengan alat pemanas;
ketcntuan:
(2) slang penyemprot dilengkapi dengan kunci penutup dan
(I) proses pembuatan campuran harus memenuhi ketentuan- pembuka aliran aspal;
ketentuan yang berlaku. yaitu :
(3) operasi penyemprotan dilakukan oleh seorang operator.
a. kctentuan bahan baik jenis, berat. daya serap aspal:
b. ketcntuan aspal (jcnis, nilai penctrasi); 3.2.3 Termometer
c. bukaan bin dingin atau bukaan bin panas:
I) termometer digunakan untuk mengukur suhu campuran
d. suhu pencampuran dan waktu pencampuran;
pada waktu:
e. tekanan angin dan waktu penyemprotan;
f. hasil campuran memenuhi kriteria yang ditentukan (I) berada di truk saat dijatuhkan dari AMP;
yaitu : (2) berada di truk saat akan dihamparkan;
kadar bitumen (3) berupa hamparan untuk menentukan saat pemadatan
mar;.hall quotien awal, pemadatan kedua danpemadatan akhir.
stahilitas
2) termometer harus peka terhadap suhu, agar mempersingkat
rongga campuran
waktu pengukuran;
tebal film aspal
nilai stabilitas rendaman pada 600C selama 24 jam. 3) termometer harus jenis logam, boleh termometer elektronik,
boleh juga termometer bimetal yang mempunyai kapasitas
3.1.3 persyaratan "uhu yang harus dipenuhi agar diperoleh sampai 200°C dengan ketelitian 2°C;
viscositas tertentu selama pelaksanaan yaitu : · 4) termometer untuk mengukur campuran lepas di truk, di
a. suhu selama pengangkutan campuran mesin penghampar harus mempunyai batang yang panjangnya
b. suhu penghamparan campuran minimum 30 em, dan gagangnya harus ditusukkan ke dalam
c. suhu pemadatan . campuran sedalam 25 em;
5) · termometer untuk mengukur suhu campuran yang sedang
3.2 Peralatan dihampar harus mempunyai element sensitij' yang cukup kecil
3.2.1 Alat p~mbcrsih permukaan perkerasan berupa sapu yang bisa ditimbun oleh campuran tipis dan element sensitif
mekanis, (power broom) atau kompresor untuk menyingkirkan tersebut terletak kira-kira di tengah tebal hamparan.
debu atau material lain yang berada di permukaan perkerasan
3.2.5 Alat Penghampar Campuran.
yang akan dilapis.
Ketentuan jenis mesin penghampar campuran adalah
3.2.2 Alat pemberi lapis pengikat sebagai berikut :
Peralatan untuk memberikan lapis pengikat bisa terdiri I) dapat bergerak maju mundur dilengkapi dengan sistim
dari: kemudi;
I) mesin penyemprot aspal (Asphalt Distributor) dilengkapi 2) dilengkapi dengan penadah dan sepasang ulir pembagi
batang penyemprot berupa pipa dengan lubang-lubang dengan putaran saling berlawanan untuk menempatkan
pengeluaran aspal, alat penyemprot aspal tersebut harus campuran secara merata;
memenuhi ketcntuar. berikut : 3) dilengkapi sepatu getar untuk membentuk ketebalan
(I) memiliki ban angin dengan tekanan beban yang terjadi hamparan serta dapat dipanaskan sampai suhu yang diperlukan;
di permukaan tidak lebih dari I KN per em Iebar ban; sepatu getar juga dioperasikan untuk menghasilkan permukaan
(2) dilengkapi alat ukur : akhir yang rata serta tekstur tidak terbelah, tidak tergeser atau
tekanan tidak beralur;
volume
pengukur suhu aspal dalam tangki (termometer) 3.2.5 Alat Pemadat
kecepatan (tachometer) Alat pemadat terdiri dari (lihat gambar 3);
(3) mempunyai sistim pemanas yang bisa menjaga suhu I) mesin gilas roda besi terdiri 2 jenis yaitu : mesin gilas
aspal, dengan kekentalan y:J.ng cukup sehingga aspal bisa tandem dua roda atau mesin gilas tandem tiga roda, dengan
keluar dengan b:1ik melalui batang penyemprot; ketentuan berikut :
(4) besar serta jarak lubang-lubang (semprotan) pengeluar (I) mesin gil as roda besi ringan mengtiasilkan beban tekan
aspal harus sa[lla: 4 KN per 0. I meter;
(5) dipasang sedemikian sehingga kedudukan batang (2) mesin gilas roda besi berat mampu memberi tekanan
penyemprot selalu sejajar dan ketinggian tetap terhadap gilas sebesar 6 KN per 0, I meter:
permukaan perkerasan;

276 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buto~z (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SN I 03-3425-1 994

pemanas

DETAIL': A

Ketinggian batang penyemprot yang salah

Ketinggian batang penyemprot yang benar dengan 2 tumpang tindih

Ketinggian batang penyemprot yang benar dengan 3 tumpang tindih

GAMBA RI
MESIN PENYEM PROT ASPAL (Asphalt distdhutm -)
YANG DILENG KAPI I>ENGAN BATANG PEN\'EM PROT

llagian 4: i\.'l'lll, t\.lpa/1/ut u llwon (t\S/l/IH ),Y), /'('r/..au.'' "' .lulun 277
SN I 03-3425-1994

(3) roda bcsi 11arus tidak mcmpunyai bag ian pcrmukaan yang
datar. pcnyok atau robck-robck atau bcnjol yang dapat
mcrusak pcrmukaan jalan:
~) mcsin gilas kan~t bcrtckanan:
a. jarak roda satu dcngan yang lain pada kcdua garis sumbu
harus sama. dan diatur agar lintasan rmla sumhu satu jatuh
di antara lintasan roda sumbu lain (saling menutup). TANDEM DUA RODA
b. tckanan masing-masing him H5 N/cm 2 ( 120 psi) dan saat
bcropcrasi sclisih tckanan ban antara 2 roda tidak melcbihi
3.5 N/cm 2 (5 psi).
c. dilcngkap: dcn~a sistim pcnyetelan herat total dcngan
mcngatur berat masing-masing roda dari 1500 kg sampai
~50 kg.
Uutuk mcnccgah melckatnya carnpuran pada roda pcmadat.
TANDEM TIGA RODA RODA KARET
maka roda pcmadat harus dilcngkapi dengan pisau pemhersih
BERTEKANAN
(scrapers). tangki air dan batang penyemprot. Sama sekali tidak
dipcrbolchkan mcmbcrsihkan roda pada waktu beroperasi
dengan sokcr. GAMBAR3
PERALATAN PEMADAT

5) setiap sisi bak diberi paling tidak sebuah lubang yang bisa
dimasuki termometer batang untuk mengukur suhu muatan
l)u,..u•a o" JCf"9
dolo P•t; (lihat garnbar 4)."

GAMBAR2
MESIN PENYEMPROT TANG AN (Hand Sprayer)
YANG DILENGKAPI DENGAN ALAT PEMANAS DAN
SILANG PENYEMPROT

3.2.6 Alat-alat bantu


Alat bantu pengharnparan yaitu :
I) batang pengukur tebal hamparan (gam bar 14)
2) berrnacam-macam papan waterpas pengontrol kemiringan
melintang hamparan sesuai besarnya kerniringan;
3) sekop;
4) penggaruk;
GAMBAR4
5) pengukur kemiringan rnelintang jalan.
TRUK DENGAN LUBANG UNTUK
TERMOMETER BATANG
3.2.7 Peralatan pengangkutan
Ketentuan truk pengangkut campuran dalah : 3.2.8 Timbangan Truk
I) bak belakang bisa diangkat; Timbangan truk di lokasi instalasi pencampur aspal harus
2) bak dari logam yang rapat, bersih dan rata; memenuhi ketentuan berikut : -
3) dilengkapi terpal penutup campuran yang diangkut agar I) kapasitas yang cukup untuk menimbang semua jcnis truk
terlindung dari pengaruh cuaca; yang digunakan:
4) untuk mencegah melekatnya campuran. baian dalam bak 2) mampu menimbang truk beserta muatannya dengan
truk bisa disemprot air sabun atau pelumas encer atau minyak ketelitian 0,10 KN;
tanah atau larutan air kapur; 3) masih memenuhi masa pemeraman.

278 Bagian 4: Aspal, Aspal /Jatu Bwon (ASIJUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-3425-1994

3.2.9 Kalibrasi Peralatan 3) penghamparan lapis tipis beton aspal dilaksanakan sebelum
Peralatan yang dikalibrasi adalah alat penyemprot aspal Japisan pengikat hilang kelengketannya.
untuk memberi lapis pengikat, mengukur pemberian aspal pada
permukaan yang akan dilapis dihubungkan tekanan pompa, 3.3.5 Pengangkutan campuran
bukaan kunci silang penyemprot dan tinggi penyemprotan, I) campuran harus diangkut dari instalasi pencampur aspal ke
mengkalibrasi termometer pengukur suhu aspal. lokasi penghamparan pada kekentalan yang dierlukan; sesuai
tabel 2.
3.3 Pelaksanaan
3.3.1 Pelapis.m Pl'rcobaan TABEL2
Pelapisan percobaan dimaksudkan untuk mengetahui secara BATAS KEKENTALAN ASPAL DAN SUHU
tepat semua faktor yang berkaitan dengan pelaksanaan CAMPURAN
pembuatan lapis tipis beton aspal yang meliputi : Suhu Campuran (uC)
I) pemberian lapis pengikat, Kc- Campuran Campuran
Pelaksanaan Jcnis kentalan mcmakai mcmakai
2) tebal penghamparan, As pal
As pal As pal
3) tebal padat setelah pemadatan, (Centistokcs)
Pen. 60170 Pen. 801100
4) banyaknya lintasan pemadatan yang diperlukan.
Mengosongkan
Apabila pelapisan percobaan dilaksanakan di lokasi
instalasi pencampur
peketjaan, maka pelapisan percobaan harus dibongkar kembali
aspal ke dalam truk 100-400 > 135 > 125
dan permukaannya dikembalikan kepada kondisi yang
Pemasukan ke mesin
seharusnya, kecuali apabila semua persyaratan telah dipenuhi.
penghampar 400 -I 000 150- 120 140- 110
Pcnggilasan awal
3.3.2 Pengaturan lalu lintas (silinder baja) 100- 18000 125 - II 0 II I - 102
Selama pelaksanaan pekerjaan arus lalu lintas harus tetap Penggilasan kedua
terjaga Jancar dengan menyiapkan lokasi pekerjaan antara (ban karct) 1800- 10000 110-95 102- 83
lain: Penggilasan akhir
I) peringatan adanya pekerjaan jalan ditempatkan di luar (silindcr baja) I 0000 - I 00000 95-80 83-63
daerah pekerjaan, dapat berupa :
(I) tulisan "hati-hati jalan sedang diperbaiki"; 2) setiap truk ditimbang dalam keadaan kosong maupun isi.
(2) tanda gambar orang bekerja.
3.3.6 Penghamparan
2) menempatkan tanda batas pekerjaan dapat berupa:
(I) kerucu• lalu lintas (traffic conus); Agar diperoleh kepadatan lataston yang merata, permukaan
(2) batas-batas buatan dari bambu dicor di kaleng susu; yang akan dilapisi harus diberi lapis perata terlebih dahulu.
(3) tali-tali pembatas. Ketentuan penghamparan adalah sebagai berikut :
3) Petugas pengatur lalu lintas dilengkapi dengan handy talky. • I) sepatu mesin penghampar harus dalam keadaan panas;
2) campuran dimasukkan ke dalam mesin penghampar pada
3.3.3 Kondisi permukaan jalan yang akan dilapis. kekentalan tertentu atau dengan suhu seperti dalam Tabel 2;
(I) konstruksi permukaan sesuai ketentuan;
3) campuran dihamparkan setebal ( I, I - I ,3) kal i tebal pad at
(2) bersih dari debu atau material lainnya;
yang direncanakan; tebal hamparan ditentukan sesuai hasil
(3) dalam keadaan kering.
pelapisan percobaan:
3.3.4 Ketentuan lapis pengikat adalah : 4) sebagai patokan bagi pelaksana untuk mengatur ketebalan
I) dibutuhkan lapis pengikat 0,2- 0,5 liter untuk setiap meter hamparan pada waktu pelaksanaan digunakan alat penunjuk
persegi; ketebalan (lihat gambar 5);
2) suhu aspal diatur sehingga menghasilkan kekentalan 5) agar didapatkan tepi padat yang tegak. akhir hamparan yang
0,3 - 0,5 POISE (linat Tabel I) di sisi sambungan memanjang harus ditahan dengan kayu:
6) kecepatan mesin penghampar dijaga sedemikian rupa
TABEL 1 sehingga tidak menyebabkan rctak permukaan, bclahan atau
PETUNJUK SUHU PENYEMPROTAN LAPIS bentuk ketidak aturan lain pada pennukaan hamparan:
PENGIKAT
7) hasil hamparan mesin penghampar harus rata. schingga tidak
diperlukan lagi material tambahan serta pengurangan tebal:
Jenis aspal Suhu penyemprotan
(OC) 8) tempat-tempat yang mcngalami segregasi atau ketidakrataan
dapat diperbaiki dengan menaburkan bahan campuran halus
MC- 250 75-90 dan diratakan;
MC -70 55- 65
MC- 30 30-40

Ba~:i1 4: A.l'pal, A.l'pal /Jallt /JI//o/1 (1\S/JUTON). l'akl'rti.I'WI Jalali 279


SN I 03-3425-1994

I •_.c-

-~
K i lomctcr
_1_32 +~ -60cm ---j
-~60j c. r r 30cnH -
Jarak tcpi pcrkcrasan :

Patok Petunjuk
"""-
~
ketinJgian

.,.

-
' -

·1'-- [ill.1
-~

-
~
Batang metal

Rental

~
ScreeJ
• Pcrkcrasan
:11._ ... -·--- ___ mf-,~·.
. o(,J
Pelaksana harus rnengatur hcnang penyipat Jisini

GAMBARS
ALAT PENUNJUK KETEBALAN

25 m
/-----
! 25 m

-W~y
~­ Kctinggion potok

Potok Vt?linggion - __

GAMBAR6
PATOK PENUNJUK KETINGGIAN DAN BENANG PENYIPAT

"\-r~ Roda pcmutar

~
Q w \!J

...dJ!i:- Aroh gcrokon


te1gusur

GAMBAR 7
PEMADATAN YANG SALAH RODA PENGGERAK Dl BELAKANG

280 llagian 4: Aspal. Aspalllaltt Bwon (ASIJUTON). Pakemsan Ja/an


SN I 03-3425-1994

..... -- ... '

Arch gcrokon ..;1JP-


GAMBAR8
PEMADATAN YANG BENAR RODA PENGGERAK DI DEPAN

3.3. 7 Pemadatan setelah suhu hamparan sesuai tabel 2, dengan menggunakan


I) pemadatan dilaksanakan setelah campuran yang mesin gil as roda besi berat (lihat 3.2.5.1)
dihamparkan benar-benar rata; 4) roda penggerak harus ditempatkan di depan untuk meng-
2) pemadatan dilaksanakan pada kekentalan aspal tertentu hindari tergusurnya hamparan lepas (lihat gambar 7 dan H):
sebagai petunjuk bisa didekati pada suhu seperti yang 5) penggilasan awal serta penggilasan akhir dilaksanakan
dicantumkan pada tabel2; dengan menggunakan alat pemadat roda besi: penggilasan
3) waktu pen1adatan dilaksanakan dalam 3 kali operasi antara dilaksanakan dengan alat pemadatan roda karet;
penggilasan yaitu : 6) penggilasan antara harus dilaksanakan pada suhu campuran
(I) penggilasan awal 0-10 men it setelah penghamparan yang bisa memberikan kepadatan maksimum. sedang
atau setelah suhu hamparan sesuai tabel 2, dengan pemadatan akhir dilaksanakan pada waktu hamparan campuran
menggunakan mesin gilas roda besi ringan (lihat 3.2.5.1) masih berada pada kondisi yang.masih dapat dikerjakan untuk
menghilangkan bekas-bekas pcnggilasan:
(2) penggilasan an tara I 0-20 men it setelah penghamparan; a tau
setelah suhu hamparan sesuai tabel 2, dengan menggunakan 7) penggilasan harus dimulai pada sambungan dalam arah
mesin gilas roda karet (lihat 3.2.5.2) memanjang, dan selanjutnya pada tcpi luar sejajar dengan
sumbu jalan ke arah tengah jalan. kr:cuali pada kcmiringan
(3) penggilasan akhir 20-45 men it setelah penghamparan, atau
tikungan (lihat gambar 9);

Roda pemadat

\
\

GAMBAR9 •
PENGGILASAN PAI>A JALAN LURUS

/lag ian .:1 : A.lpa/. A.l'fltl/ /Iaiit /I won ( AS/lliH JN I. l'n-il.aa.1<111 .J,t/,ut 281
SNI 03-3425-1994

1
2 ]
[
hamparan 15 em

.'.'·'·I •'•'•'•'•'•'•'•'•'•'•'•'•'•'•'• I•
, r : • • : • : • : • • • • • • • • • • • • • •I •,• •'•'•
• • •I • •I ,I, I•'• 1-."'""'-"C.'C.'
• •I • • • •I • •I •,• • •I • •I • •I • ,:Ia- ..................................
...., ............................ ...:c:c:c...........
....:c:c:c!C........... ~ ...:c.....................
...,.......................................................................... ........
.............--.......
............

hamparan padat hamparan lepas

GAMBAR 10
PENGGILASAN PADA TIKUNGAN

8) penggilas;,n pada kemiringan tikungan dimulai pada bagian 2) sambungan memanjang harus diatur sedemikian rupa
tertinggi dalam arah memanjang, selanjutnya pada bagian yang sehingga sambungan yang berada paling atas akan berada pada
rendah ke arah bagian yang tinggi sejajar sumbu jalan (lihat pemisah lajur lalu lintas (lihat gambar 13);
Gambar 10); 3) campuran yang baru boleh dihamparkan di samping lapisan
9) Lintasan penggilasan yang berurutan harus saling menutupi yang sudah dipadatkan apabila tepi lapisan yang sudah
paling sedikit setengah Iebar roda (lihat gambar II) dipadatkan tersebut berupa bidang vertikal atau dipotong
I 0) Ujung-ujung lintasan yang berurutan harus tidak dalam satu terlebih dulu sampai vertikal; sebelum campuran baru tersebut
garis tetapi saling bersilangan dengan jarak paling sedikit I dihamparkan bidang sambungan harus diberi sapuan aspal
meter (lihat gam bar (I)) terlebih dulu;
II) usaha penggilasan harus diutamakan pada tepi luar dari Iebar
yang dihampar; 3.3.9 Perapihan
12)penggilasan awal pada sambungan memanjang, alat I) segera setelah selesai pemadatan akhir tepi-tepi perkerasan
pemadat terlebih dulu harus pada posisi jalur yang sudah harus dipotong sehingga tepi perkerasan membentuk garis yang
dihampar sebelumnya sedemikian rupa sehingga paling jauh rapi;
15 em dari roda penggerak akan menggilas tepi yang belum 2) sisa-sisa potongan tersebut haru sdibuang ke luar daerah
dipadatkan; selanjutnya alat pemadat melakukan pemadatan milik jalan;
sepanjang jalur ini dan bergeser sedikit demi sedikit melewati
sambungan dengan beberapa lintasan, sampai tercapai
sambungan yang terpadatkan dengan rapi; 3.3.10 Pengendalian mutu
13) kecepatan alat pemadat rod a besi harus tidak melebihi I) pengendalian mutu permukaan perkerasan;
4 km per jam, sedang alat pemadat roda karet tidak lebih dari (I) permukaan perkerasan setelah selesai pemadatan harus
15 km per jam; diperiksa dengan mistar pelurus panjang 3 meter;
14)untuk mencegah melekatnya campuran pada roda alat (2) permukaan yang tidak memenuhi ketentuan harus segera
pemadat, rod;!-roda tersebut harus disiram air secara terus diperbaiki.
menerus, tetapi air yang berlebihan tidak diijinkan; 2) pengendalian mutu kepadatan :
15)alat pemadat atau peralatan berat yang lain tidak boleh diam ( I) kepadatan lapangan harus mencapai 98 '1c dari kepadatan
di atas lapisan yang baru selesai sampai lapisan tersebut Ielah yang dicapai di laboratorium dengan material dan proporsi
dingin dan mantap. yang sama;
(2) cara pengambilan material dilakukan dengan pcmboran
3.3.8 Sambungan-Sambungan (Core Drill);
I) baik sambungan melintang maupun memanjang dalam
lapisan-lapisan harus diatur sedemikian rupa agar sambungan
yang satu tidak berada di atas yang lain (lihat gambar 12);

282 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-3425-1994

Roda
penggerak

Roda.____--'liV
pengqerak

21
I
I
I
I
I
I
1'
----:---
Rod a
penggerak

Ketcrangan :
I = lintasan kcsatu
2 kembali pada lintasan yang sama (kcsatu)
3 mcnggescr 1/2 lchar mcsin gilas
4 lintasan kcdua
5 kembali pada lintasan yang sama (kedua)
6 3; dan sctcrusnya
7 pcngakhiran sctiap lintasan harus tidak pada satu garis
lurus, mclainkan dihuat hertangga denganjarak I meter.

GAMBAR II
URUTAN PENGGILASAN BEKERJA DARI SISI TERENDAH KE SISI TERTINGGI

/lagicm 4: Aspal, Aspal /Iaiii lllllon (AS/ll!TON). l'akl'ra.\'1111 Jalcm 283


SNI 03-3425-18.:J4

Sambungan atas berimpit dengan marka jalan

GAMBAR 12
SAMBUNGAN MELINTANG DAN MEMANJANG

am
1-
-·--r--··---- am -~
_;

a a

I. a+25cm _, . a-25cm

GAMBAR 13 SAMBUNGAN MEMANJANG

284 Bagiwz 4: Aspal, Aspal Baw Butotz (ASBUTON). Perkerasatz Jalatz


SNI 03-3425-1994

Plat pembatas

Buatlah ujungnya tidak rnasuk


ke dalarn lapisan lainnva.

GAMBAR 14
BATANG PENGUKUR TEBAL HAMPARAN

ALAT UNTUK MEMERIKSA KEEMIRINGAN HAMPARAN

Traffic Cone

GAMBAR 15
ALAT BANTU PEMBATAS HAMPARAN
UNTUK PENGAMANAN LALU LINTAS

/Jagia11 4: Aspal. Aspal /Jaltt llllfoll (ASHl/TON), Perkaa.w11 ./a/em 285


SNI 03-3425-1994

3) pengendalian mutu tebal padat: menggunakan ember, gayung, atau sapu lidi atau ranting-ranting
( 1) pemeriksaan tebal hamparan di belakang mesin pohon;
penghampar harus dilakukan segera sebelum hamparan 7) berikan lapis perata yang jumlahnya disesuaikan dengan
dipadatkan atau mengeras; kondisi permukaan yang akan dilapisi.
(2) pemeriksaan tebal hamparan bisa dengan menggunakan
batang pengukur tebal hamparan (lihat gambar 14) atau · 4.4 Pelaksanaan Penghamparan
dapat memakai mistar atau besi beton yang bersih dan licin;
4.4.1 Pelapisan Percobaan
(3) pemeriksaan tebal hamparan dilakukan dengan
I) Jakukan pelapisan percobaan seluas 150 m 2 dengan
mengukur tebal hasil pemboran pemeriksaan kepadatan.
menggunakan peralatan, bahan dan prosedur yang sama dengan
3) perbaiki tempat-tempat yang terdapat lubang-lubang yang yang akan digunakan dalam pelaksanaan sebenarnya, untuk
cukup besar dan tempat-tempat yang mempunyai retak-retak mengetahui secara tepat semua faktor yang berkaitan dengan
buaya dimana kerusakan-kerusakan terse but sampai menembus pelaksanaan;
lapis permukaan. denganjalan menggali bagian-bagian lapisan 2) catat semua cara serta urutan pelaksanaan percobaan yang
yang sudah rusakllemah; tambal tempat-tempat tersebut dengan menghasilkan lapisan yang memenuhi kebutuhan;
material baru dengan cara sesuai ketentuan;
3) bongkar lapisan percobaan dan kembalikan kepada kondisi
4) perbaiki daerah yang lemah sampai kedalaman yang semestinya apabila pelapisan percobaan dilakukan di lokasi
memadai; buanglah material yang menyebabkan kerusakan pekerjaan, kecuali semua ketentuan telah dipenuh;
kelemahan te;sebut dan ganti dengan material yang baik,
kemudian padatkan dengan baik; 4.4.2 Penghamparan
5) bersihkan permukaan perkerasan dan beri tanda-tanda yang 1) tempatkan alat penghampar pada lokasi yang sudah siap
jelas batas bagian yang akan dilapisi; dihampari;
2) pasang balok-balok kayu sesuai tebal yang diperlukan
6) berikan lapis pengikat sebanyak 0,2- 0,5 11m 2 sesuai jenis
seperti pada pelapisan percobaan pada tepi-tepi tempat dimana
permukaan secara merata, dengan aspal cair dengan
Lataston akan dihampar;
menggunakan penyemprot yang memenuhi ketentuan;
pemberian lapis pengikat tidak boleh dilakukan dengan 3) panaskan sepatu (screed) mesin penghampar;
4) isikan campuran dari truk ke dalam mesin penghampar.

BABIV
CARA PENGERJAAN

4.1 Pengangkut Campuran 4.3 Persiapan Lapangan


I) siapkan truk yang memenuhi ketentuan untuk mengangkut I) tugaskan satu atau dua orang untuk mengatur lalu lintas;
campuran;
2) bersihkan lubang-lubang kecil yang kedalamannya kurang
2) bersihkan dan semprot bak truk dengan sedikit air sabun, dari 6 em, kemudian .semprotkan dengan lapis resap ikat;
atau pelumas yang diencerkan atau minyak tanah atau larutan kemudian isilah dengan campuran lapis tipis beton aspal atau
kapur; campuran aspallainnya dan padatkan;
3) muati truk dengan campuran yang akan dihamparkan;
3) jalankan mesin penghampar pada kecepatan yang tidak
4) hindari pemuatan truk melebihi kapasitas bak; menyebabkan retak permukaan, belahan atau bentuk ketidak-
5) ukur suhu camuran yang ada di truk dan catat di formulir; teraturan yang lain di permukaan;
6) tutup bak truk yang sudah diisi campuran dengan terpal agar 4) hentikan alatpenghantar jika terjadi segregasi, belahan, atau
campuran terlmdun~ dari pengaruh cuaca dan pengotoran; alur pada permukaan, dan baru jalankan lagi hila penyebabnya
7) timbang truk. telah ditemukan dan diperbaiki;
4.2 Pengaturan Lalu Lintas 5) tempat-tempat yang mengalami segregasi a tau kasar ringan
bisa diperbaiki dengan menaburkan bahan yang hal us dari Lapis
I) tempatkan tanda peringatan di luar lokasi pekerjaan
Tipis Beton Aspal dan diratakan secara perlahan-lahan;
berupa:
(I) tanda "hati-hati jala':l sedang diperbaiki"; 6) periksa kemiringan melintang dengan papan waterpas
pengontrol (lihat 3.2.6);
(2) tanda penunjuk arah;
(3) tanda orang sedang bekerja. 7) ukur suhu campuran di alat penghampar serta pada
hamparan.
2) tempatkan tanda-tanda pembatas daerah pekerjaan berupa
kon lalu lintas (trafi·c cone) atau semacamnya; 4.5 Pemadatan
3) tempatkan petugas-petugas pengatur lalu lintas di setiap I) ukur suhu campuran Lapis Tip is Beton As pal yang sudah
ujung daerah pekerjaan, yang dilengkapi oleh tanda "jalan" dan terhampar;
"stop" dan hila dipandang perlu disediakan juga handy talky.

286 Bagian 4 : Aspa/, A.~pal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SN I 03-3425-1994

2) laksanakan penggilasan awal bila suhu hamparan sudah 4. 7 Bagan Alir Pelaksanaan Lapis Tip is Beton As pal
rnencapai ketentuan (Tabel 2) dengan mesin gilas roda besi
ringan dengan kecepatan maksirnum 4 krn/jarn sebanyak 2
lintasan;
Penyiapan Pembuatan
3) laksanakan penggilasan kedua bila suhu sudah mencapai
Peralatan Campuran
ketentuan (tabel 2 l dengan rnesin gilas roda karet dengan
kecepatan maksirnum 15 krn/jam pada jumlah lintasan yang
sama dengan hasil pelapisan percobaan;
4) laksanakan penggilasan akhir bila suhu sudah mencapai
I
Kalibrasi
ketentuan (tabel 2) dengan roda besi berat dengan kecepatan

I
rnaksimum 4 km/jam sampai tanda-tanda bekas penggilasan
kedua hilang;
5) basah roda-roda mesin gilas agar campuran tidak
Pelapisan Pengangkutan
rnelekat.
Percobaan Campuran
4.6 Perapihan
I) potong teJ:.i-tepi pemadatan sarnpai rapih;
I
2) buang bekas-bekas potongan di atas ke luar dari daerahjalan
dan ke luar dari Daerah Milik Jalan.
Pengaturan Penyiapan
Lalu-Lintas Lokasi Pe-
kerjaan
J

Penambalan +
Pelapisan pengikat

l Penghamparan .I
l Pemadatan J
l Perapihan J

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Peralatan Penghamparan Asphalt Finisher


lnstalasi Pencampur aspal Asphalt mixn~ plant (AMP)
Rumusan Campuran kerja = Joh Mixn~ formula
Bahan tambah = Additive Asphalt
Mesin penyemprot aspal = Asphalt distributor
Pisau pembersih Scrapers

UaRian 4: Aspal. A.1pa/ Uatu /Iuton (AS/lUTON). Perkl'm.mn ./alan 287


SNI 03·3978·1995

TATA CARA PELAKSANAAN BETON ASPAL CAMPURAN


DING IN DENGAN ASPAL EMULSI UNTUK
PERKERASANJALAN

BAD I
DESKRIPSI

1.1 Maksud dan Thjuan aspal campuran dingin dengan aspal emulsi untuk perkerasan
1.1.1 Maksud jalan, tipe campuran gradasi terbuka dan grada<;i menerus.
Tata cara ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan
dalam pelaksanaan beton aspal campuran dingin dengan a<;pal 1.3 Pengertian
emulsi untuk perkera<;an jalan. Yang dimaksud dengan :
1.1.2 Tujuan I) beton aspal campuran dingin dcngan a<;pal emu lsi adalah
Tujuan tata cara ini adalah untuk menyeragamkan cara campuran antara agregat kasar, agregat halus, bahan pengisi
pelaksanaan beton aspal campuran dingin dengan a<;pal emulsi, air, dan a<;pal emu lsi yang diproses secara dingin dan digunakan
agar diperoleh lapis perkera<;an yang memenuhi ketentuan yang sebagai bahan lapis perkera<;an;
berlaku. 2) aspal emulsi adalah salah satu jenis aspoal cair yang terdiri
dari butir-butir aspal min yak (I sampai I 0 mikron) yang
1.2 Ruang Lingkup diencerkan dengan air dan distabilkan dengan bahan
pengemulsi.
Tata cara ini memuat uraian tentang persyaratan, ketentuan,
pelaksanaan, pengendalian mutu dan cara pengerjaan beton

BAD II
PERSYARATAN-PERSYARATAN
2.1 Bahan 5) peralatan untuk membcrsihkan permukaan jalan;
Bahan yang digunakan adalah sebagai berikut : 6) aspal distributor atau alat semprotan tangan untuk membcri
I) agregat kasar, agregat hal us, bahan pengisi, air dan a<;pal lapis resap ikat dan lapis ikat;
emulsi; 1) truk jungkit;
2) bahan hanya boleh digunakan apabila telah dilakukan 8) alat penghampar campuran;
pengujian dan memenuhi ketentuan yang berlaku; 9) pemadat roda besi dan pemadat roda karet;
3) untuk menjamin keseragaman campuran agregat kasar, I 0) alat bantu yaitu : kereta dorong, skop dan garuk.
agregat halus dan bahan pcngisi harus memenuhi ketentuan
yang berlaku;
2.3 Kalibrasi
4) sebel urn mcmulai pekerjaan, terlebih dahulu harus disiapkan
persediaan bahan material, secukupnya sehingga setiap saat Peralatan terlebih dahulu harus dikalibrasi sesuai dengan
dibutuhkan selalu tersedia; ketentuan yang berlaku, yaitu :
5) data hasil pcngendalian mutu harus disimpan dengan baik. I) bukaan pemao;uk dingin agregat;
2) penyemprotan pompa aspal emulsi;

2.2 Peralatan 3) penyemprotan popa air;


Peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut : 4) pengaturan waktu pencampuran pada pugmil untuk
mendapatkan kescragaman campuran;
I) instalao;i pencampuran atau mesin pencampur;
5) mesin penyemprot aspal;
2) tangki untuk menyimpan ao;pal harus mempunyai kapao;itao;
yang cukup, p;•linJ! sedikit untuk satu hari produksi; tangki ao;pal 6) takaran penggunaan peralatan pcnyemprot a"pal haru"
harus dilengkapi dengan alat yang dapat mengukur secara teliti dalam batao; toleransi 5%, yaitu :
sctiap volume ao;pal di dalamnya dan harus dapat mengalirkan a. kecepatan kendaraan;
semua aspal yang ditampungnya; b. tekanan pompa;
3) instalasi pencampur harus dilcngkapi dengan per.datan yang c. thermometer;
dapat mengatur penyemprotan a<>pal emulsi dan penyemprotan
penamhahan air; d. tongkat berskala pengukur volume.
7) batang penyemprot harus dilengkapi dengan pengatur tinggi
4) instalasi pencampur harus dilengkapi dengan peralatan yang
dan Iebar permukaan yang akan disemprot;
dapat mengcndalikan waktu pengadukan secara konsisten;

288 llagia11 4: Alpal. Aspal flatu /Iuton (ASBUTON). Perurasan Jalan


SNI 03-3978-1995

8) sudut nozel harus disetel secara tepat supaya bentuk 2) kelancaran arus lalu lintas pada daerah pekerjaan;
semprotan sama sehingga distribusi penggunaan aspal merata; 3) pekerjaan dilaksanakan pada cuaca baik;
9) techometer harus kelihatan denganjelas oleh operator aspal 4) penyediaan sarana penerangan yang cukup bila pekerjaan
d istri bu tor. dilaksanakan pada malam hari;
5) efektifitas pengoperasian alat agar dapat bekerja secara terus
2.4 Pelaksanaan menerus pada kecepatan normal sesuai kapasitas alat.
Pelaksanaan harus memenuhi hal-hal sebagai berikut :
I) keselamatan para petugas serta masyarakat yang sedang
berada dalam daerah pekerjaan;

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Bahan 2) peralatan untuk mernbersihkan perrnukanajalan digunakan
Bahan harus memenuhi ketentuan sebagai berikut : kompresor atau sapu rnesin yang tidak rnerusak perrnukaan
I) agregat kasar harus terdiri dari batu pecah a tau kerikil pecah jalan;
atau terak yang bersih, kering serta memenuhi ketentuan yang 3) peralatan untuk menyemprotkan aspal yaitu :
berlaku; (I) as pal distributor;
2) agregat halus terdiri dari pasir alam, atau hasil pemecahan
(2) semprotan tangan yang sebelum digunakan harus dicoba
batu/terak atau gahungan bahan-bahan tersebut serta harus
sesuai ketinggian dan kecepatan bergerak untuk dapat diperoleh
memenuhi ketentuan yang berlaku;
takaran pemakaian aspal sesuai dengan ketentuan;
3) apabila campuran memerlukan bahan pengisi, maka bahan
pengisi harus terdiri dari kapur atau semen (portland cement) 4) alat pengha:mpar campuran harus mampu menghampar
atau bahan-bahan non plastis yang lain serta harus memenuhi campuran tanpa terjadi sobekan, sungkur, segregasi, alur atau
ketentuan yang berlaku; cacat-cacat lainnya;
4) aspal emulsi untuk campuran dingin harus menggunakan 5) alat pernadat harus terdiri dari :
jenis (SS) dan (MS) yang memenuhi ketentuan yang berlaku; (I) alat pemadat tandem roda berisi 6 - 8 ton;
5) air yang digunakan pada campuran dingin dengan aspal
(2) alat pernadat roda karet berat I 0 - 12 ton yang
emulsi, harus sesuai SNI 06-2413-1991 (metode pengujian
rnempunyai perrnukaan yang halus dengan tekanan ban 6 kg/
kualitas fisika air);
crn 2; roda alat pernadat harus dilengkapi dengan peralatan untuk
rnencegah rnelekatnya carnpuran pada roda.
3.2 Campuran 6) timbangan truk yang biasanya dipasang di lokasi instalasi
Campuran harus memenuhi ketentuan sebagai berikut : pencarnpur, harus dari jenis batang standar yang mernpunyai
I) komposisi campuran agregat kasar, agregat hal us, air (jika kapasitas cukup untuk rnenimbang sernua jenis truk yang
diperlukan) dan aspal emulsi harus sesuai dengan perencanaan digunakan dalarn pengangkutan campuran, dan mampu
campuran; menimbang secara teliti pada pernbebanan an tara I 0 kg sarnpai
beban total; dan untuk memeriksa ketelitian timbangan harus
2) lama pencampuran tidak lebih dari 60 detik.
disediakan beban standar.

3.3 Peralatan
3.4 Pelaksanaan
Peralatan harus memenuhi ketentuan sebagai berikut :
Pemadatan harus memenuhi ketentuan sebagai berikut :
I) instalasi pencampur:
I) pengoperasian alai penghampar harus diatur sehingga
(I) instalasi pencampur harus mempunyai kemampuan didapat tebal dan potongan melintang sama dengan yang
produksi sehingga alat penghampar yang dilayaninya dapat direncanakan;
bekerja secara terus menerus pada kecepatan normal;
2) pada tempat-tempat dimana alat penghampar tidak dapat
(2) pemasuk agregat dingin harus dapat bekerja secara beke1ja. penghamparan dilakukan dengan cara manual;
mekanis dan dapat diatur secm·a teliti sehingga setiap agregat
3) dalam pelaksanaan campuran. be ton as pal campuran dingin
dapat masuk ke dalam pencarnpur dalarn proporsi yang sera gam
dengan AMP tipe batch terlebih dahulu harus diadakan
sesuai dengan perencanaan untuk setiap fraksi agregat harus
moditikasi peralatan atau penyesuaian di pugmil.
disediakan pemasuk sendiri-sendiri dan setiap pernasuk harus
dilengkapi dengan fasilitas untuk mengatur jurnlah agregat yang
ke luar dan diawasi oleh petugas khusus; 3.5 Pemadatan
(3) instalasi pencampur yang dipakai tipe kontinuous, akan Pemadatan harus memenuhi ketentuan sebagai herikut :
tetapi tipe Batch dapat juga digunakan dengan rnernodifikasi/ I) pada pemadatan awal diktakkan roda penggnak sesuai
penyesuaian. hamparan;

Ba~in 4 : A spa/, A spa/ /Iaili /Jill on ( AS/JUTON ). l't'!'kem.IWI ./alan 289


SNI 03-9781~!"

2) pcrnadatan akhir harus dilakukan. pada saat lapisan masih I ) ketebalan lapisan padat, harus sesuai dengan ketentuan yang
rncrnpunyai kotHi~ yang rncrnungkinkan jcjak/bckas roda berlaku;
pcrnadat pada pnrnukaan dapat dihilangkan: 2) kerataan permukaan diperiksa dengan mal atau mistar yimg
-~) pt.•rnadatan pcrrnukaan rncrnanjang. dimulai dari sambungan panjangnya 3 meter;
hcrpindah kc tcpi luar dan sclanjutnya hcrgcscr kc arah tcngah 3) variasi kerataan tidak boleh lebih dari 5 dan khusus untuk
pnkcrasan: jalan toltidak boleh lebih dari 3 mm;
-t) pada dacrah tikungan atau dacrah tanjakan/turunan 4) pemeriksaan kerataan dilakukan setelah pemadatan awal
pcmadatan dirnulai dari dat.•rah yang rcndah kc dacrah yang dan setiap penyimpangan harus segera diperbaiki;
tinggi:
5) derajat kepadatan lapangan harus mencapai minimum 95%
."i) kcccpatan alai pcrnadat -t - ."i krn~ja: dari kepadatan laboratorium;
6) rod a alat pt~rnad harus dihasahi dengan air. agar campuran 6) pengambilan contoh dilakukan 2 (dua) kali sehari, yaitu :
tidak melckat pada roda:
(I) agregat dari masing-masing fraksi dari pemasok dingin
7) alat pcmadat/alat hcrat lainnya tidak holch herada di atas untuk pengujian gradasi;
lapisan yang helum mantap:
(2) agregat campuran yang diambil dari ujung atas ban
H) jumlah lintasan pcmadat pada tiap tahap harus didasarkan berjalan untuk pengujian gradasi;
dari hasil pclapisan percobaan.
(3) campuran lepas dari truk atau silo untuk pengujian sifat-
sifat campuran sesuai dengan perencaanan.
3.6 Pengendalian Mutu
Pengendalian mutu harus memenuhi ketentuan sebagai
berikut:

BAB IV
CARA PENGERJAAN
4.1 Persiapan 4.2.3 Pelapisan percobaan
Siapkan hal-hal sebagai berikut : Lakukan pelapisan percobaan dengan tahapan sebagai
I) atur lalu lintas di sekitar daerah pekerjaan; berikut:
2) bersihkan permukaan yang akan dilapis; I) buat pelapisan percobaan seluas ± 150m 2 dengan peralatan
seperti yang akan digunakan pada pekerjaan sebenarnya;
3) beri tanda batas penghamparan dengan cat atau kapur.
2) bongkar pelapisan percobaan yang dilakukan pada jalur
pekerjaan kecuali memenuhi semua ketentuan;
4.2 Pelaksanaan
4.2.4 Penyiapan permukaan yang akan dilapis
4.2.1 Pembuatan campuran
Siapkan permukaan yang akan dilapis dengan tahapan
Lakukan pembuatan campuran dengan tahapan sebagai sebagai berikut :
berikut
I) perbaiki kerataan permukaan yang akan dilapis;
I) hidupkan mesin penggetar bukaan pemasok dingin,jalankan
ban berjalan dan buka pintu pemasuk dingin sehingga agregat 2) bersihkan permukaan yang akan dilapis;
ke luar dan masuk ke dalam alat pencampur sesuai dengan 3) beri lapis ikat atau lapis resap ikat bila diperlukan;
perencanaan; 4) beri lapis ikat pada permukaan konstruksi yang akan
2) tambahkan air dan aspal emulsi sesuai dengan rencana berhubungan dengan hamparan.
campuran;
3) lakukan pengadukan campuran sampai campuran seragam 4.2.5 Penghamparan Campuran
(dalam waktu yang telah ditentukan maksimum 60 detik) dan
selanjutnya masukkan ke dalam silo atau truk jungkit. Lakukan penghamparan campuran dengan tahapan sebagai
berikut:
I) lakukan penghamparan mulai dari tern pat terjault dari
4.2.2 Pengangkutan Campuran instalasi pencampuran;
Lakukan pengangkutan campuran dengan ketentuan sebagai 2) atur pengoperasian alat penghamparan untuk memperoleh
berikut: tebal, arah memanjang dan melintang sesuai rencana;
I) angkut campuran dengan truk jungkit; 3) lakukan penghamparan tambahan pada permukaan
2) tutup campuran sealma pengangkutan dengan terpal; hamparan yang segregasi;
3) timbang trukjungkit sebelum dan sesudah diisi campuran; 4) lakukan penghamparan dengan cara manual pada tempat-
tempat yang sulit dilewati alat finisher;

290 Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-3978-1995

5) tempatkan petugas guna menyempurnakan bentuk 4) lakukan pemadatan akhir dengan alat pemadat roda besi.
hamparan.
4.2.7 Pembuatan Sambungan
4.2.6 Pemadatan Buat sambungan dengan ketentuan sebagai berikut:
Lakukan pemadatan dengan tahapan sebagai berikut : I) buat sambungan memanjang atau sambungan melintang,
I) lakukan pemadatan, setelah kadar air sesuai ketentuan yang yang bermuatan secara bertangga dengan jarak minimum 30
berlaku; em seperti pada gambar I dan gambar 2 pada lampiran B;
2) lakukan pemadatan awal dengan alat pemadat roda besi 2) buat tepi hamparan yang terdahulu menjadi tegak dan diberi
sebanyak 2 lintasan (roda penggerak berada di depan); lapis ikat sebelum penghamparan disampingnya dimulai.
3) lakukan pemadatan antara dengan alat pemadat roda karet
dengan jumlah lintasan sesuai pelapisan percobaan;

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

RS Rapid setting, adalah suatu jenis aspal emulsi yang mempunyai kemampuan untuk mengendap
dengan cepat.
MS Medium setting, adalah suatu jenis aspal emulsi yang mempunyai kemampuan untuk mengendap
dengan kecepatan sedang.
ss Slow setting, adalah suatu jenis aspal emulsi yang mempunyai kemampuan untuk mengendap dengan
kecepatan lambat.
aspal emulsi kationik adalah aspal emulsi yang bermuatan lis.tik positip.
aspal emulsi anionik adalah aspal emulsi yang bermuatan listrik negatip.
agregat adalah sekumpulan butir-butir batu pecah, kerikil, pasir atau mineral lainnya baik berupa hasil
alam maupun hasil buatan.
OGEM Open Graded Emulsion Mixture, adalah campuran aspal emulsi (MS) air dan agregat bergradasi
terbuka (open graded).
DGEM Dense Graded Emulsion Mixture adalah campuran aspal emulsi (SS) air dan agregat bergradasi
rapat (Dense graded). ·
pengki adalah suatu alat untuk menghamparkan campuran yang terbuat dari anyaman bambu.
kaso-kaso adalah alat untuk mengukur ketebalan dan meratakan hamparan yang dilaksanakan secara manual.
taka ran adalah suatu alat yang terbuat dari kayu berbentuk kotak, untuk mengukur bahan secara manual.
instalasi pencampuran Asphalt mixing plant, adalah satu unit instalasi produksi campuran beraspal ditempatkan pada suatu
areal dan pelaksanaan operasinya dilaksanakan dengan cara mekanis.
mesin pencampur Padle mixer; adalah suatu unit instalasi produksi campuran beraspal ditempatkan pada suatu areal
dan pelaksanaan operasinya dilaksanakan dengan cara mekanis.
aspal distributor adalah mesin penyemprot aspal dimana aspal ang ada dalam tangki dapat disemprotkan secara
merata pada permukaan lapis perkerasan jalan.
semprotan tangan Hand Sprayer; adalah alat penyemprot aspal yang disernprotkan dengan Iangan untuk mengatur
posisi penyemprotan aspal.
penghamparan Asphalt Finisher; adalah suatu instalasi alat penghampar campuran yang dilengkapi alat perata. alat
pengatur ketebalan.
sapu Mesin Power brom, adalah suatu alat untuk rnembersihkan permukaan jalan digerakkan dengan tenaga
mesin.
jenis batang s•andar Standar beam type, adalah suatu jenis timbangan yang diternpatkan di lokasi pencampuran beton
aspal yang berbentuk pelat datar dengan ketelitian pembebanan 10 kg .
. pemasok agregat dingin Cold aggregate feeder; adalah suatu alat pernasuk agregat dingin yang bergerak dengan kecepatan
tertentu.

/Jagian 4: Aspal, Asptll llatu /Juton (A.SBUTON). Perkem.Hm Jalcm 291


SNI 03-3978-1 995

LAMP IRANB
LAIN-L AIN

BAHU JALAN

HAMPARAN BARU

Tampak Atas

GAMBA R 1
SAMBU NGAN MELINT ANG

RODA ALAT PEMAD~

0,15 M.
Potongan melintan g

GAMBA R2
SAMBUNGAN ARAH MEMAN JANG

292 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Buton (A.SBUTON). Perkerasa n Jalan


SNI 03-3979-1995

TATA CARA PELAKSANAAN LABURAN ASPAL SATU LAPIS (BURTU)


UNTUKPERMUKAANJALAN
BAB I
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 2) indek kepipihan (flakiness index) adalah berat total agregat
1.1.1 Maksud yang lolos slot (celah) dibagi dengan berat total agregat yang
tertahan pada ukuran nominal tertentu;
Tata cara ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan bagi
para pelaksana, pengawas lapangan, dan pihak-pihak lain yang 3) ukuran nominal agregat adalah besar ukuran agregat yang
berkepentingan dalam pclaksanaan pelapisan jalan dengan dominan pada suatu gradasi tertentu; contoh ukuran nominal
laburan aspal satu lapis (BURTU). 20 mm adalah jumlah agregat yang lewat saringan 19, I mm
dan tertahan saringan 12,7 mm sebanyak minimum 70%;
1.1.2 Tujuan
4) ukuran tebal rata-rata agregat (average least dimension)
Tujuan tata cara ini adalah :
adalah ukuran agregat terkecil rata-rata yang diukur di
I) untuk menyeragamkan cara pelaksanaan pelapisan laboratorium dengan index kepipihan;
perkerasan jalan dengan laburan as pal satu lapis agar diperoleh
5) ukuran panjang rata-rata agregat (average great
hasil yang memenuhi persyaratan dan ketentuan;
dimension) adalah ukuran agregat terbesar rata-rata yang diukur
2) untuk menghemat waktu pelaksanaan dan menghemat di laboratorium dengan Panjang Rata-rata;
pemakaian bahan.
6) RC (rapid curing), adalah aspal cair yang berupa cairan
antara aspal semen dengan pelarut jenis premium yang
1.2 Ruang Lingkup mempunyai daya menguap tinggi;
Tata car aini memuat uraian tentang persyaratan, ketentuan 7) MC (medium curing) adalah aspal cair yang berupa
bahan, peralatan, pelaksanaan, pengendalian mutu, dan cara campuran antara aspal semen dengan minyak tanah yang
pengerjaan laburan aspal satu lapis. mempunyai daya mengap sedang;
8) Nozel adalah lobang untuk keluarnya aspal pada
1.3 Pengertian penyemprot aspal.
Yang dimaksud dengan :
I) laburan aspal satu lapis (BURTU) adalah lapisan penutup
yang terdiri dari lapisan as pal dibaturi dengan satu lapis agregat
bergradasi seragam (tebal maksimum 20 mm);

BAB II
PERSYARATAN-PERSYARATAN
2.1 Bahan 2.2.2 Peralatan di lapangan
Bahan har'Js memenuhi persyaratan sebagai berikut : I) Pernbersih permukaan jalan (kompresor, power broom);
2) Penyemprot aspal : aspal distributor, semprotan tangan
I) Untuk pekerjaan ini diperlukan agregat dan aspal;
(hand sprayer);
2) Bahan hanya boleh digundkan apabila telah dilakukan 3) Penebar agregat penutup (chip spreader);
pengujian dan memenuhi ketentuan yang berlaku; 4) Truk jungkit (dump truck);
3) Sebelum memulai pekerjaan, terlebih dahulu harus 5) Pemadat rod a karet (pneumatic tyre roller);
disiapkan persediaan material secukupnya sehingga setiap saat 6) Kereta dorong, skop, sapu, sikat ijuk dan alat bantu lainnya.
dibutuhkan selalu tersedia;
4) Bahan tambah (additive) sebagai bahan anti pengelupasan 2.3 Pelaksanaan
dapat ditambahkan (dicampur) dengan aspal.
Pelaksanaan harus mernenuhi hal-hal sebagai berikut :
I) Keselamatan para pelaksana dan pengawas serta masyarakat
2.2 Peralatan yang sedang berada dalam daerah peke1:jaan;
Peralatan yang digunakan, sebagai berikut : 2) Lingkungan pekerjaan harus bersih;
2.2.1 Peralatan di tempat penyimpanan bahan. 3) Kelancaran arus lalu lintas pada daerah peke•:iaan;
I) Ketel aspal;
4) Pekerjaan dilaksanakan pada cuaca baik;
2) Kotak besi untuk kalibrasi aspal distributor;
3) Tongkat celup (dipstick); untuk mengukur volume; 5) Penyediaan sarana penerangan yang cukup bila pekerjaan
4) Timbangan truk (truck scales); dilaksanakan pada malam hari;
5) Loader; 6) Efektititas pengoperasian alat agar dapat bekerja secara terus
6) Skop, pahat dan alat bantu lainnya. rnenerus pada kecepatan normal sesuai kapasitas alat.

BaRian 4: Aspal, Aspal flatu /Jwon (ASBUTON). l'nkem.wm Jalan 293


SNI 03-3979-1995

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Bahan 4) Timbangan truk dengan ketelitian ± 10 Kg dipasang di
lokasi penyimpanan bahan, harus dari jenis batang standar
(standard beam type), mempunyai kapasitas yang cukup untuk
Bahan harus memenuhi ketentuan sebagai berikut :
menimbang semua jenis truk yang digunakan dalam
I) Agregat harus terdiri dari batu pecah atau kerikil pecah yang pengangkutan agregat dan aspal distributor, dan mampu
bersih. kuat, kering. bersudut, berukuran seragam dan harus menimbang secara teliti pada pembebanan an tara I 0 Kg be ban
memenuhi ketentuan-ketentuan berikut : total.
(I) keausan dengan mesin Los Angeles 500 putaran < 40%
sesuai SNI 03-2417-1991 Metode Pengujian Keausan Agregat
3.2.2 Peralatan Lapangan
untuk Jalan dengan Mesin Los Angeles;
(2) kelekalan terhadap aspal > 95% sesuai SNI 03-2439-
1991. Metode Pengujian Kelekatan Agregat Terhadap Aspal; I) As pal distributor;
(3) perbandingan antara ukuran terbesar rata-rata (AGO) (I) aspal distributor sebelum digunakan harus dikalibrasi
terhadap ukuran terkecil rata-rata (ALD) dari agregat harus agar penyiraman/penyemprotan aspal pada permukaan jalan
< 2,3. merata sesuai penggunaan takaran yang direncanakan;
2) gradasi agregat harus berada dalam batas-batas yang sesuai (2) takaran penggunaan harus dalam batas-batas toleransi
dengan ukuran nominal agregat; · ± 5%, maka alat-alat pengukur harus dikalibrasi, yaitu :
3) pemilihan ukuran agregat sesuai dengan perencanaan, a. kecepatan kendaraan (tachometer);
tergantung jenis lapis permukaan yang ada dan volume lalu b. tekanan pompa (tachometer pump);
lintas per hari per jalur; c. termometer suhu (temperature thermometer);
4) as pal yang digunakan sebagai bahan pengikat dapat berupa d. tongkat celup, pengukur volume.
as pal keras pen 80/ I 00, as pal cair (RC, MC), as pal emu lsi
(3) Batang penyemprot (spray bar) harus dilengkapi dengan
kationik (CRS-1, CRS-2), yang memenuhi ketentuan yang
pengatur tinggi dan panjang minimum 180 em (lihat
berlaku;
gambar 7);
5) bila menurut perencana diperlukan bahan tambah sebagai
(4) Sudut nozel harus disetel secara tepat supaya bentuk
bahan anti pengelupasan; dengan jumlah/takaran penggunaan
semprotan sama sehingga distribusi penggunaan aspal merata;
tertentu harus dicampur dengan as pal di dalam tangki distributor
(lihat gambar 8);
selama 30 men it untuk menghasilkan campuran yang seragam.
(5) Tachometer harus kelihatan dengan jelas oleh operator
aspal distributor.
3.2 Peralatan
2) semprotan tangan digunakan hanya untuk menyemprotkan
aspal pada bagian-bagian permukaan jalan yang tidak bisa
3.2.1 Peralatan di tempat penyimpanan bahan. dilakukan dengan as pal distributor atau pada bag ian yang tidak
rata; sebelum digunakan harus dicoba sesuai dengan ketinggian
dan kecepatan bergerak untuk dapat diperoleh takaran
I) Ketel as pal untuk menyimpan dan memanaskan as pal harus pemakaian aspal sesuai dengan yang disyaratkan;
mempunyai kapasitas yang cukup, paling sedikit untuk satu
hari pekerjaan, ketcl harus dilengkapi dengan alat pembakar 3) penebar agregat penutup;
hem bus (Burner jet), termometer pengukur suhu dan alat yang (I) alat penebar agregat harus dapat menebar agregat secara
dapat mengukur secara teliti setiap volume aspal di dalam dan merata sesuai kebutuhan; bergerak maju atau mundur (sesuai
harus dapat men·galirkan semua aspal yang ditampungnya; tipe alat) dengan kecepatan tetap sambil menebarkan agregat
2) Kotak besi untuk kalibrasi aspal distributor dengan ukuran sehingga lapisan aspal akan tertutup agregat sebelum terlewati
bag ian dalam, panjang 210 em, Iebar 25 em dan tinggi 120 em ban truk jungkit sampai persiapan chips habis;
harus dapat menampung aspal panas yang disemprotkan aspal (2) penebar agregat harus dilengkapi dengan pengatur
distributor dalam waktu dan tekanan pompa tertentu, dan harus bukaan lubang, Iebar penebaran agregat untuk mendapatkan
dilengkapi dengan kran untuk mengalirkan semua aspal yang volume agregat sesuai dengan kebutuhan.
ditampungnya; 4) pemadatan dilakukan dengan menggunakan pemadat roda
3) Tongkat berskala harus lurus, kaku dan tahan panas untuk karet dengan Iebar tidak kurang dari I ,5 meter dengan kecepatan
mengukur volume aspal dalam kotak besi, dengan cara 5 Km/jam pemadat roda besi dapat digunakan bila agregat
membaca angka pada tongkat sampai batas permukaan setelah penutup cukup kuat dan tidak terjadi pecah;
dicelupkan ke dalam aspal secara vertikal sampai menyentuh 5) peralatan bantu yang digunakan berupa sikat ijuk, roda
dasar kotak besi berisi as pal, pembacaan dilakukan pada setiap dorong, sapu lidi, kertas teballkertas semen, kapur tulis, cet,
sudut dan tengah kotak, volume aspal dalam kotak adalah rata- kuwas dan rol meter yang berfungsi dengan baik.
rata pembacaan;

294 Bagian 4 : Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalwz


SNI 03-3979-1995

3.3 Pengendalian Mutu 5) jumlah pemakaian aspal per m 2 harus selalu diperiksa
Pengendalian mutu yang harus dilaksanakan adalah sebagai dengan tongkat eel up atau dengan meletakkan kertas yang berat
berikut: dan ukurannya sudah diketahui, di atas permukaan yang akan
disiram, penambahan atau pengurangan jumlah aspal perlu
I) agregat yhng hilrus digunakan harus diperiksa, gradasi, dilakukan sesuai dengan kondisi permukaan;
kepi pi han. kelekatan aspal, abrasi, dan kebersihan sesuai dengan
ketentuan yang berlaku; 6) jumlah penggunaan agregat harus diperiksa dengan
meletakkan kertas yang berat dan ukurannya telah diketahui di
2) untukjalan baru, lapis resap ikat (prime coat) harus diperiksa atas permukaan yang akan ditutup agregat;
jumlah dan kerataannya;
7) kerataan hamparan agregat harus mendapat perhatian
3) untuk jalan lama, lapis ikat (tack coat) sudalh diperhitungkan sebelum pemadatan dilakukan;
pada penyemprotan aspal pertama;
8) sambungan penyemprotan aspal arah memanjang selebar
4) temperatur aspal pada tangki aspal distributor harus selalu 20 em harus diperiksa, tidak boleh dihampar agregat penutup,
diperiksa supaya sesuai dengan ketentuan yang berlaku; sehingga penyemprotan tumpang tindih dilakukan dari jalur
sebelahnya (lihat gambar 4).

BAB IV
CARA PENGERJAAN

4.1 Persiapan Lapangan 4.4 Penghamparan


Sebelum penghamparan dilaksanakan, terlebih dahulu harus Pekerjaan penghamparan meliputi penyiraman aspal dan
disiapkan antara lain : penaburan agregat.
I) tutup lubang pada permukaan dengan bahan yang memenuhi
ketentuan yang berlaku, permukaan yang tidak rata harus diberi 4.4.1 Penyiraman aspal
lapisan perata:
2) bersihkan permukaan dari bahan-bahan yang tidak I) panaskan aspal yang digunakan sesuai dengan jenis as pal
dikehendaki misalnya debu dan bahan lainnya dan permukaan danjumlah pengencer, dengan tujuan untuk memperoleh suatu
harus kering; distribusi asal yang seragam kecuali bila menggunakan aspal
3) ukuran panjang dan Iebar jalan yang akan diberi lapis emulsi;
pengikat dengan alat aspal distributor; 2) pasang lembaran kertas penutup (kertas tebal atau kertas
4) periksa sistem penyaluran air (drainase), harus berfungsi semen) pada tempat-tempat penyiraman dimulai dan berakhir,
dengan baik; yang diperlukan untuk mendapatkan batas permukaan yang
5) catat temperatur udara lapangan dengan mengambil rapih pada wal dan akhir penyemprotan;
temperatur lapangan rata-rata sehari sebelum penyemprotan 3) pasang tanda dengan benang atau kapur a tau cat pada batas-
dimulai; batas samping pengaspalan sebagai petunjuk bagi operator;
6) kalibrasi aspal distributordilakukan terhadap bukaan nozel, 4) jalankan as pal distributor di at as kertas bat as awal dan
tinggi rendahnya batang penyemprot aspal, Iebar batang bentang penyemprot dibuka; aspal distributor bergerak maju
penyemprot a!;pal dan kecepatan penyemprot aspal; dengan kecepatan tetap sesuai dengan yang ditetapkan. sampai
7) beri lapis resep ikat pada permukaan jalan yang belum batas kertas akhir, lalu pipa batang penyemprot ditutup;
beraspal sebanyak 0,6- I ,5 11m2 sesuai dengan kebutuhan. 5) singkirkan lembaran kertas;
6) koreksi hasil penyemprotan aspal yang tidak rata dengan
4.2 Pengangkutan menggunakan semprotan tangan:
I) isi truk jungkit dengan agregat sesuai dengan keperluan di 7) hi tung jumlah pemakaian as pal per m'.
lapangan dan ditutup terpal;
2) angkut agregat yang akan ditebar dengan menggunakan truk 4.4.2 Penebaran agrcgat
jungkit yang bersih;
3) angkut aspal k~ lapangan dengan menggunakan aspal
I) gerakkan pcncbar agregat bcrgcrak maju a tau mundur
distributor. (sesuai tipe alat) dcngan keccpatan tctap samhil mcncharkan
agregat schingga lapisan aspal akan tcrtutup agrcgat schclum
4.3 Percobaan penghamparan agregat (Proof section) terlewati ban truk jungkit sampai pcrscdiaan agrcgat hampir
Lakukan percobaan penghamparan agregat seluas 150m 2 habis;
dengan peralatan dan kecepatan tertentu di atas permukaanjalan 2) tebarkan agrcgat, scgcra sctclah pcnycmprotan schingga
(tanpa dilapisi as pal), untuk mengkalibrasi kecepatan maju a tau lapisan awal tertutup;
mundurnya peralatan penebar agregat, guna memenuhi 3) lakukan korcksi pada tcharan agrcgat yang kurang
kebutuhan agregat per m 2 sesuai dengan ketentuan. atau lcbih;

la~:in 4: Aspa/, A.\pal flatu illllon (ASIJUTON), l'erk!'m.Hm Ja/an 295


SNI 03-3979-1995

4) periksa jalur yang sudah disemprot aspal, sisi sambungan 3) bersihkan dengan sapu permukaan jalan dari kelebihan
memanjang aspal selebar 20 em harus dibiarkan tidak tertutup agregat setelah pemadatan;
agregat sehingga pada penyemprotan aspal berikutnya (dari 4) pasang pemisahjalur dan rambu-rambu lalu lintas agar jalan
jalur sebelahnya) dapat diperoleh penyemprotan tumpang dapat dilalui dengan kecepatan maksimum 20 Km/jam;
tindih.
5) sesuaikan dengan jenis aspal pengikat yang digunakan,
untuk pembukaan lalu lintas kecepatan normal, yaitu :
4.4.3 Pemadatan dan penyapuan (I) aspal cair MC = 2 x 24 jam;
(2) aspal cair RC = 6 jam;
I) lakukan pemadatan dengan pemadat roda karet dengan (3) aspal eiTIIllsi = 4 jam;
kecepatan 5 km/jam sebanyak 4 - 6 lintasan sehingga agregat (4) as pal keras = 4 jam.
tertanam dengan baik;
2) gunakan sapu lidi untuk menebarkan kembali agregat
sebelum pemadatan selesai pada tempat-tempat yang kelebihan
agregat (lebih dasri tebal satu batu);

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Penebar agregat penutup chips spreader, adalah alat untuk menyebar


agregat.
BURTU laburan aspal satu lapis.
Nozel Nose!, adalah lobang untuk keluarnya aspal
pada penyemprot aspal.
Indek kepipihan fkakiness index
ALD average least dimension.
AGD average great dimension.
bahan tambahan additive.
tongkat celup dipstick.
timbangan truk truk scales.
penebar agregat penutup chip spreader.
truk jungkit dump truck.
pemadat roda karet pneumatic tire roller.
pembakar hembus burner jet.
pengukur kecepatan kendaraan tachometer.
pengukur tekanan pompa tachometer pump.
termometer suhu temperature thermometer.
batang penyemprot spray bar.
lapis resap ikat prime coat.
lapis ikat tack coat.
percobaan penghamparan agregat proof section.

296 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


CONTOH ISIAN FORMULIR
BURTU FORMULIR REKAMAN HARlAN PEKERJAAN PELABURAN

jarak lintasan 1 luas pe- volume bahan pengi tekanan pema- volume yg diterima
penyemprotan i laburan kat pada suhu kaian bahan pada suhu
~mprotan

...
e
c
ro
~_Dgikat

- ~nyemprota
~
ell
ro
E
·~

s::
.-
::;, ()
0
CAT A TAN
(cuaca dan lain2)

- I·-
'iii
~ ro :2 0.. ::;, I()
N -~

-
~ 0.. f/l f/l
Qi ro 0.. ro E Q) iQ
«<
0 :0 .!
c - ~
~ c E E
c 0..

c 0..
ro ro
0.. Ill
Q) :0
Ol 0
::;,
~
e0.. o ~
0
"C
«<
0..
E
::;, c >- 'iii E
0
.!
... ::;,
...«<«< > ~ ~
...o .....
-
Q) Q)

~ ,.~ ....
ell
s::
ro ...«< Qi
0
Qi
0 E "iii
c
«<
.... f/l
ro E ell "iii
::;, >- ::;,
ell
E
'-S::
0 0
0 ~ ro G)
Q) E .c
1/)
ro c~
ell.,.-
c~
al.,.-
::;,
0;::'
Vl
ro
_aN ell
~
ro...- 0;::'
::;,
-§ liio.. s::ro s:: 0
0
::;, Ec:
c 0 "C ~ E ::;, ell ::;,
o.~ o.~ >~ f/l ~ E 0 .c ~ > ~ Vl ~- >
0 0
c 0
A I 8 c D E F G H J K L M N 0 p Q R s T u

R I Ykt I Watesl 100 I 32 3.2 I 320 I 3060 I 2880 I 180 0.5 I 0.5G I 0,025 168 168 180 1.10881152
R I Ykt IWatesl 100 I 32 3.2 I 320 I 2780 I 2600 I 180 0,5 I 0,56 I o,025 168 168 180 1.10881 152
L I Ykt IWatesl 100 I 32 3.2 I 320 I 2330 I 2050 I 280 0,8 I 0.87 I o,o4 269 269 175 1.10881 243
L I Ykt 1Watesl185.21 32 3.2 I 59261 2050 I 1605 I 445 0.8 I o. 75 I 0,04 498 445 180 1.10881 401
~
:;:
R I Ykt1Watesl185,21 32 3.2 I 5926 I 2680 I 2250 I 430 0.8 I 0.73 I 0,04 498 430 180 1.10881 388
""- L I Ykt IWatesl 100 I 32 3.2 I 320 I 2250 I 2050 I 175 0,6 I o,55 I o,o3 202 175 180 1.10881 158
::.. L I Ykt IWatesl 100 I 32 3.2 I 320 I 2010 I 1760 I 250 o,8 I 0.78 I o,o4 269 250 175 1.10881 225

i::.. L I Ykt I Watesl135,51 32


R I Ykt 1Watesl235,51 32
3.2 1433.61175011400 I 350
3.2 1753.61 1400 I 760 I 640
0.8 I 0,81 I 0.04
0.8 I 0,85 I 0.04
364
633
350
633
175
170
1.10881 316
1.10881 571
..:::
~
-
-
JARAK NOZZLE SATANG PENYEMPROT ......... o-1 .... M
Keteranoan.
KONTRAK ... PELAPISAN ULANG JALAN PERCOBAAN
KONTRAKTOR ......... YOGYAKARTA- WATES 1. Kolom B - Lokasi 2. Kolom C Kolom P x jarak nozzle =
::.. TANGGAL PEKERJAAN .............. PEBR 89 ........... .. L =
Lintasan Kiri 3. Kolom M Kolom L x 0,05 =
-~
....:
-:
~
NO. RUAS JALAN . .. ................ .
NAMA RUAS ....... .
R= Lintasan Kanan
FW = Lebar Lintasan
4.
5
Kolom 0 Kolom H x (kolom F x kolom R)
Kolom P Lebih kecil dari kolom K
=
=
~ HASIL PEKERJAAN DAR I KM . . ... KE KM . . .. .. .. H = Luas penyemprotan tangan atau kolom 0
LEMBAR ....... .DARI. 6. Kolom R dari tabel IV lamp. Spesifikasi 8.2C
;... PENGAWAS LAPANGAN ED. 7. Kolom S = Kolom P: kolom R
;:. DIPERIKSA OLEH . TGL ...... . .I ... ... 19 ..... 8. Beri satu baris kosong setelah setiap penyemprotan en
~
z

-
0
KONTRAK IPROYEK PROPINSI KODE PROYEKITH IJML. LEMB INO. LEMBAR w
:::- SEMUA SEMUA SEMUA
w
CD
-..J
<p
N Penanggung Jawab
~

CD
CD
....., CD
(}1
SN I 03-3979-1995

LAMPIRANB

GAMBAR 1
PERENCANAAN DAN PEMBERIAN TANDA PENYEMPROTAN
PERTAMA

GAMBAR2
POSISI PENYEMPROTAN YANG BENAR
SELAMA PENYEMPROTAN

298 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Balli Btllon (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 03-3979-1995

GAMBAR3
PERENCANAAN DAN PEMBERIAN TANDA TUMPANG TINDIH
UNTUK PENYEMPROTAN KEDUA

-
--
GAMBAR4
POSISI YANG BENAR DARI PENYEMPROTAN
YANG MENUNJUKKAN TUMPANG TINDIH

llagia11 4 :A spa/, ;\.\pal flatu llti/0/1 ( AS!ll!H JN ). l'cr/..cra.IWI .lulwl 299


SNI 03-3979-1995

,· -..
..,._i

GAMBARS
CONTOH KOMBINASI PENYEMPROTAN DAN HAMPARAN AGREGAT
PADA PENYEMPROTAN PERTAMA

GAMBAR6
CONTOH KOMBINASI PENYEMPROTAN
DAN PENGHAMPARAN AGREGAT UNTUK PENYEMPROTAN TERAKHIR

300 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Butml (ASBUTON). Perkera.wn }a/an


SNI 03-3979-1995

!<ETING::ilt.N BATMlG T'EtttEMf'ROT SUDUr KERUCUT


tmTUK f.,ENGH,'\S\LKJ\:'1 KERUCUT
f'E~IYMPROT
I
OVE;.il.AP T!GA KALI
IOO.rnm
J----·0:
/
I
/
I \I,IIJNG NoJS~;[t

L-
h

I.

JJ\NGKAUAll • 300mrn
UNL\JK O'IERL.AP TIGt. \(ALl
I
PEH t.:JKAM·I
Jl,lAU {EJAHU}

GAMBAR 7
PENYETELAN BATANG PENYEMPROT

!ol Penyc:~ra no,.ol :,·cHH] rcp.::.t

~._ sudur. nosef

-i;0"~L:. - -
/
.I
sumbu botang penyempror

(b I Fen:ierel noscl yon<;) scmborcnQon

GAMBAR8
PENYETELAN NOZEL

/lag ian 4 : A spa/, A.\'fJa/ llatu /Jut on ( r\S/l l!TON ). l'nk<'l'<l.\<111 .lulun 301
SN I 03-3980-1995

T ATA CARA PELAKSANA LABURAN ASPAL DUA LAPIS (BURDA)


UNTUKPERMUKAANJALAN

BAB I
DESKRIPSI
1.1 Maksud dan Thjuan 20 mm adalah jumlah agregat yang lewat saringan 19.1 mm
I . I . I Maksud dan tertahan saringan 12,7 mm sebanyak minimum 70%;
Tata cara iru dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan bagi 3) aspal cair adalah as pal yang pad a suhu normal dari tekanan
para pelaksana. pengawas lapangan, dan pihak yang atmostir berbentuk cair;
berkepentingan dalam pelaksanaan pelapisan permukaan jalan 4) aspal semen atau aspal keras adalah suatu aspal minyak
dengan laburan aspal dua lapis (BURDA). yang didapat dari residu hasil destilasi minyak bumi pada
1.1.2 Tujuan keadaan hampa udara;
Tujuan tata cara ini adalah : 5) aspal emulsi adalah aspal cair yang berupa campuran
pelarut antara aspal semen, air dan bahan pengemulsi;
I) Untuk menyeragamkan cara pelaksanaan pelapisan
perkerasan jalan dengan laburan aspal dua lapis agar diperoleh 6) ALD (Average Least Dimension) adalah ukuran agregat
hasil yang memenuhi persyaratan dan ketentuan; terkecil rata-rata yang diukur di laboratorium dengan indek
kepipihan;
2) Untuk menghemat waktu pelaksanaan dan menghemat
pemakaian bahan. 7) AGD (Average Great Dimension) adalah ukuran agregat
terbesar rata-rata yang diukur di laboratorium dengan alatAGD;
8) lndek kepipihan (Flankiness index) adalah berat total
1.2 Ruang Lingkup agregat yang lolos slot dibagi dengan berat total agregat yang
Tata cara ini memuat uraian tentang persyaratan bahan, tertahan pada ukuran nominal tertentu;
peralatan, pelaksanaan dan pengendalian mutu. 9) R.C (Rapid Curing) adalah aspal cair yang berupa campuran
antara aspal semen dengan pelarut jenis premium yang
1.3 Pengertian mempunyai daya menguap tinggi;
I) Laburan as pal dua lapis (BURDA) adalah lapisan penutup IO)M.C. (Medium Curing) adalah aspal cair yang berupa
yang terdiri dasri lapisan as pal ditaburi agregat yang dikerjakan campuran antara aspal semen dengan minyak tanah yang
dua kali secara berurutan; mempunyai daya menguap sedang;
2) Ukuran nominal agregat adalah besar ukuran agregat yang II) Nozzel adalah lobang tempat keluarnya as pal pad a as pal
dominan pada suatu gradasi tertentu; contoh ukuran nominal distributor.

BAB II
PERSYARATAN-PERSYARATAN
Ikhwal yang dipersyaratkan, sebagai berikut: 2.2 Peralatan
2.2.1 Peralatan di tempat penyimpanan bahan.
~.1 Bahan
I) ketel aspal;
I) untuk pelaksanaan pekerjaan ini harus disiapkan agregat
2) kotak besi untuk kalibrasi aspal distributor;
dan aspal;
3) tongkat berskala pengukur volume (dipstick);
2) bahan hanya boleh digunakan apabila telah dilakukan
pengujian dan memenuhi kebutuhan; 4) timbangan truk (truck sales);
3) dalam pemilihan agregat, hendaknya dipertimbangkan 5) loader;
agregat yang akan digunakan merupakan agregat yang paling 6) skop, pahat dan alat bantu lainnya;
menguntungkan dalam penyerapan aspal;
2.2.2 Peralatan di lapangan
4) sebelum memulai pekerjaan terlebih dahulu harus disiapkan
persediaan bahan material, sehingga setiap saat dibutuhkan I) pembersih permukaan jalan (compressor. power broom);
selalu tersedia, hal ini dimaksudkan untuk menjamin 2) penyemprot aspal (asphalt distributor, hand sprayer);
keseragaman bahan serta kesinambungan pekerjaan; 3) penebar agregat penutup (chip spreader);
5) bahan tambah sebagai bahan anti pengelupasan dapat 4) trukjungkit (dump truck);
ditambahkan (dicampur) pada aspal bila diperlukan.
5) pemadat roda karet (pneumatic tyre roller);
6) keretadorong, skop. sapu. sikat ijuk. dan alat bantu lainnya.

302 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Bwon (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SN I 03-3980-1995

2.3 Pelaksanaan 3) kelancaran arus lalu lintas pada daerah pekerjaan;


Pelaksanaan harus memperhatikan hal-hal sebagai 4) pekerjaan dilaksanakan pada cuaca baik;
berikut : 5) penyediaan sarana penerangan yang cukup bila pekerjaan
I ) keselamatan para pelaksana dan pengawas serta masyarakat dilaksanakan pada malam hari;
yang sedang berada dalam daerah pekerjaan; 6) efektifitas pengoperasian alat agar dapat bekerja secara terus
2) masalah lingkungan; menerus pada kecepatan normal.

BAB III
KETENTUAN-KETENTUAN
3.1 Bahan distributor dalam waktu dan tekanan pompa tetentu, dan harus
I) agregat yang digunakan harus memenuhi persyaratan terdiri dilengkapi dengan kran untuk mengalirkan semu aspal yang
dari agregat lapisan pertama dan agregat lapis kedua; ditampungya;
2) agregat harus terdiri dari batu pecah atau kerikil pecah yang 3) Tongkat berskala:
bersih, kuat dan awet, bebas dari kotoran, lempung, dbu atau Tongkat berskala harus lurus, kaku dan tahan panas untuk
bahan lain yang dapat mempengaruhi penyelimutan aspal; mengukur volume aspal dalam kotak besi, dengan cant
3) agregat harus kering, bersudut, berukuran seragam dan harus membaca angka pada tong kat sampai batas permukaan setelah
memenuhi ketentuan-ketentuan berikut : dicelupkan kedalam aspal secara vertikal sampai rnenyentuh
dasar kotak besi berisi aspal, pembacaan dilakukan pada setia
(I) keausan dengan mesin Los Angeles 500 putaran lebih
-sudut dan tengah kotak, volume aspal dalarn kotak adalah rata-
kecil 30% (SNI-2417-1991) Metode Pengujian Keausan
rata pembacaan.
Agregat Dengan Mesin Abrasi Los Angeles;
4) Timbangan truck:
(2) kelekman tcrhadap aspallebih besar 95% (SNI-03-2439-
1991 ), Metode Pengujian Kelekatan Agregat Terhadap Aspal); Timbangan truck biasanyadipasang di lokasi penyimpanan
bahan, harus dari jenis batang standar (stwulwd beam type),
(3) perbandingan an tara ukuran terbesar rata-rata (AGO)
mempunyai kapasitas yang cukup untuk menimbang semua
terhadap ukuran terkecil rata-rata (ALD) dari agregat penutup
jenis truk digunakan dalam pengangkutan agregat dan aspal
harus lebih kecil 2,3.
distributor, dan mampu menimbang secant teliti pada
4) gradasi agregat penutup harus berada dalam batas-batas pembebanan an tara I 0 kg be ban total.
yang sesuai dengan masing-masing ukuran nominal agregat
penutup; 3.2.2 Peralatan lapangan
5) pemilihan ukuran agregat penutup tergantung jenis dan
I) aspal distributor:
kekerasan permukana yang ada dan volume lalu lintas per hari
per jalur; (I) aspal distributor sebelum digunakan harus dikalibrasi
agar penyiraman/penyemprotan as pal pada permukaan jalan
6) as pal yang digunakan sebagai bah an pengikat dapat berupa
merata sesuai penggunaan takaran yang direncanakan.
aspal keras pP.n 801100. as pal cair (RC, MC), as pal emu lsi
kationik (CRS-1, CRS-2), yang harus memenuhi ketentuan yang (2) takaran penggunaan harus dalam batas-batas toleransi
berlaku; ± 5%, maka alat-alat pengukur harus Jikalibrasi antara
lain:
7) bila menurut perencana diperlukan bahan tarnbah scbagai
a. kecepatan kendaraan
bahan anti pengelupasan dengan jumlah penggunaan tertentu
b. tekanan pompa
harus dicampur dengan as pal didalam tangki distributor selama
c. terrnometer suhu
30 menit untuk menghasilkan campuran yang seragam sesuai
d. tongkat berskala pengukuran volume.
dengan ketentuan yang berlaku.
(3) batang penyemprot harus dilengkapi dengan pengatur
tinggi dan Iebar permukaan yang akan disemprot (lihat
3.2 Peralatan gambar 7);
(4) sudut nozel harus disctel secara tepat supava bentuk
3.2.1 Peralatan di t<:mpat penyimpanan bahan semprotan sama sehingga distribusi penggunaan aspal
merata (lihat gambar 8);
I) Ketel as pal :
(5) tachometer harus kclihatan dengan jclas olch operator
Ketel aspal untuk rnenyimpan dan mcmanaskan aspal harus aspal distributor;
mempunyai kapasitas yang cukup, paling sedikit untuk satu 2) penyemprot aspal manual
hari pekerjaan, ketel harus dilengkapi dngan alat pcmbakar
penyemprot aspal manual digunakan hanya untuk
hembus, termometer pengukur suhu dan alat yang dapat
menyemprotkan aspal pada bagian perntukaanjalan yang tidak
mengukur secara teliti setiap volume aspal eli dalamnya dan bisa dengan aspal distributor atau pada bagian yang tidak rata;
harus dapat rnengalirkan semua aspal yang ditampungnya.
sebclum digunakan harus dicoba sesuai dengan ketinggi;m dan
2) Tongkat besi untuk kalibrasi aspal distributor dengan ukuran kecepatan bergerak untuk dapat diperoleh takaran pemakaian
bag ian dalam. panjang 240 em, Iebar 25 em, dan tinggi 120 em aspal sesuai dengan aspal yang disyaratkan;
harus dapat menampung,aspal panas yang disemprotkan aspal 3) penebar agregat pcnutup :

1Ja~-:imz4 A.\'fllll, Aspai/Jalli/Jllton (ASUUTON). 1'<'1'/..t'rO.I<Ifl Jolon 303


SNI 03-3980-1995

(I) alat penebar agregat harus dapat menebar agregat secara Pengendalian mutu yang harus dilaksanakan sebagai
merata sesuai kebutuhan. bergerak maju atau mundur berikut:
(sesuai alat penegar agregat) dengan kecepatan terap sambil I) agregat yang digunakan harus diperiksa, gradasi, kepi pi han,
menebarkan agregat sehingga lapisan aspal akan tertutup kelekatan aspal, abrasi dan kebersihan sesuai dengan ketentuan
agregat sebelum terlewati ban trukjungkit sampai persiapan yang berlaku;
habis;
2) untuk jalan baru, lapis resap ikat harus diperiksa jumlah
(2) penebar agregat harus dilengkapi dengan pengatur dan kerataaimya;
bukaan lubang, Iebar penebaran agregat untuk mendapatkan
volume agregat sesuai dengan kebutuhan; 3) untuk jalan lama lapis ikat, sudah diperrhitungkan pada
penyemprotan aspal pertama;
(3) penghamparan agregat harus segera dilaksanakan
langsung setelah penyemprotan aspal pada saat itu juga, 4) temperatur aspal pada aspal distributor harus selalu dijaga,
sehingga seluruh lapisan aspal tertutup; pada bagian-bagian supaya sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan;
yang perlu penambahan agregat dapat dilakukan dengan 5) jumlah pemakaian aspal per m 2 harus selalu diperiksa
menaburkan agregat cara manual; dengan tongkat eel up (dipstick) atau dengan meletakkan kertas
4) pemadat; yang berat, dan ukurannya sudah.diketahui, di atas permukaan
yang akan disiram; penambahan atau penguranganjumlah aspal
pemadatan harus menggunakan pemadat rod a karet dengan perlu dilakukan sesuai dengan kondisi permukaan;
Iebar tidak kurang dari I ,5 meter dengan kecepatan 5 km/jam
sebanyak 4-6lintasan, segera setelah penebar agregat penutup 6) jumlah penggunaan agregat harus diperiksa dengan
ditebarkan; pemadat roda besi dapat digunakan bila agregat meletakkan kertas yang berat dan ukurannya telah diketahui di
penutup cukup kua• dan tidak terjadi pecah. atas permukaan yang akan ditutup agregat;
5) peralatan bantu; 7) kerataan hamparan agregat harus mendapat perhatian
sebelum pemadatan dilakukan;
peralatan bantu yang digunakan berupa sikat ijuk, roda
dorong, sapu lidi, kertas tebal/kertas semen, kapur tulis, cat, 8) periksa pada sambungan penyemprotan aspal arah
kuwas, dan rol meter harus dapat berfungsi dengan baik. memanjang selebar 20 em tidak boleh dicampur agregat
penutup, sehingga penyemprotan tum pang tindih dilakukan dari
3.3 Pengendalian Mutu jalur sebelahnya (lihat gambar 4).

BAB IV
CARA PENGERJAAN
4.1 Persiapan lapangan. 2) angkut agregat yang akan ditebar dengan menggunakan truk
jungkit yang bersih apabila pekerjaan persiapan sudah selesai;
Sebelum p~nghamr dilaksanakan, terlebih dahulu harus
3) angkut aspal ke lapangan dengan menggunakan aspal
disiapkan antara lain :
distributor.
I) tutup lubang, permukaan yang tidak rata harus diberi lapisan
perata (levelling);
4.3 Percobaan penghamparan agregat
2) bersihkan permukaan dari bahan-bahan yang tidak
dikehendaki misalnya debu dan bahan lainnya permukaan harus Lakukan percobaan penghamparan agregat seluas ISO m2
kering; dengan peralatan dan kecepatan tertentu eli at as permukaan jalan
3) ukur panjang dan Iebar jalan yang akan diberi lapis pengikat (tanpa dilapisi aspal), untuk mengkalibrasi kecepatan maju a tau
aspal dengan alat aspal distributor yang mempunyai panjang mundurnya peralatan penebar agregat guna memenuhi
batang penyemprot minimum 180 m; kebutuhan agregat per m 2 sesuai dengan ketentuan.
4) periksa sistim penyaluran air (drainase) harus berfungsi
4.4 Penghamparan lapis pertama.
dengan baik;
5) catat temperatur udara lapangan dengan mengambil Lakukan pekerjaan penghamparan yang meliputi
temperatur lapangan rata-rata sehari sebelum penyemprotan penyiraman aspal dan penaburan agregat.
dimulai;
4.4.1 Penyiraman aspal
6) kalibrasi aspal distributordilakukan terhadap bukaan nozel,
tinggi rendahnya batang penyemprot aspal, Iebar batang I) panaskan aspal yang digunakan sesuai dengan jenis as pal
penyemprot aspal dan kecepatan aspal distributor; danjumlah pengencer, dengan tujuan untuk memperoleh suatu
7) beri lapis resap ikat pada permukaan jalan yang belum distribusi aspal yang seragam kecuali bila menggunakan aspal
beraspal sebanyak 0,6- I ,5 Llm 2 sesuai dengan kebutuhan. emulsi;
2) pasang lembaran kertas penutup (kertas tebal. kertas semen)
4.2 Pengangkutan pada tempat-tempat penyiraman dimulai dan berakhir. yang
diperlukan untuk mendapatkan batas permukaan yang rapih
I) isi truk juugkit Jengan agregat sesuai dengan keperluan di pada awal dan akhir;
lapangan dan ditutup terpal;

304 Bagian 4: Aspal. Aspal Baru Buron (ASBUTON). Perkera.mn Jalan


SNI 03-3980-1995

3) pasang tanda dengan be nang atau kapur atau cat pada batas- 2) gunakan sapu lidi untuk menebarkan kembali agn'!gat
batas samping pengaspalan sebagai petunjuk bagi operator; sebelum pemadtan selesai, pada tempat-tempat yang kelebihan
4) jalankan as pal distributor di atas kertas batas awal dan agregat (lebih dari tebal satu batu);
batang penyemprot dibuka; aspal distributor bergerak maju 3) bersihkan dengan sapu permukaan jalan dari kelebihan
dengan kecepatan tetap sesuai dengan yang ditetapkan, sampai agregat setelah pemadatan.
batas kertas akhir. lalu pipa batang penyemprot ditutup;
5) si ngkirkan lembaran kertas; 4.5 Penghamparan lapis kedua
6) perbaiki hasil penyemprotan aspal yang tidak meratadengan
menggunakan penyemrot aspal (hand sprayer). I) lakukan penghamparan lapis kedua seperti penghamparan
lapis pertama dengan jumlah aspal dan agregat sesuai dengan
4.4.2 Penebaran agregat ketentuan;
I) gerakkan penebar agregat penutup (chip spreader) maju atau 2) gunakan agregat dengan ukuran agregat lebih kecil
mundur (sesuai tipe chip spreader) dengan kecepatan tetap dibandingkan dengan ukuran agregat lapis pertama dengan
sambil menebarkan agregat sehingga lapisan aspal akan tertutup takaran penggunaan aspal sesuai perencanaan;
. agregat sebelum terlewati ban trukjungkit (dump truck) sampai 3) padatkan agregat lapis kedua dengan menggunakan pemadat
persediaan chip hampir habis; roda karet sebanyak 4-5 lintasan;
2) lanjutkan penebaran agregat segera setelah penyemprotan 4) bersihkan dengan sapu permukaan jalan da~i kelebihan
aspal sehingga seluruh lapisan aspal tertutup dan pada bagian- agregat setelah pemadatan selesai;
bagian yang diperlukan penambahan agregat dapat dilakukan
5) pasang pemisahjalur dan rambu-rambulalu lintas danjalan
penaburan agregat tambahan dengan tangan (manual);
dapat dibuka dengan kecepatan maksimum 20 km/jam;
3) tebarkan agregat pada jalur yang sudah disemprot aspal,
6) sesuaikan dengan jenis aspal pengikat yang digunakan,
sisi sambungan memanjang as pal selebar 20 em harus dibiarkan
untuk pembukaan lalu lintas kecepatan normal, yaitu :
tidak tertutup agregat sehingga pada penyemprotan aspal
berikutnya (dari jalur sebelahnya) dapat diperoleh (I) aspal cair MC = 2 x 24 jam;
penyemprotan tumpang tindih. (2) aspal cair RC = 6 jam;
(3) aspal emulsi = 4 jam;
4.4.3 Pemadatan dan penyapuan
(4) aspal keras = 4 jam.
I) lakukan pemadatan dengan pemadat roda karet dengan
kecepatan 5 km/jam sebanyak 4-6 lintasan sehingga agregat
tertanam dengan baik;

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Penebar agregat Penutup Chips Spreade1; alat ala! untuk mcnyebarkan agregat.
Timbangan Truk Truck Scales.
Tongkat Berskala Dipstick.
Bahan Tambah Additil'e.
Truk Jungkit Dump Truck.
Penyemprot Aspal Asp/wit distrilmtrJI:
Pembakar hemubs Burner Jet.
Je!lis Batang Standar Standard hewn type.
Batang penyemprot Spray Bw:
Pemadat Roda Karel Pneumatic Tyre Rolle1:
Pengukur Tekanan Pompa Tacho111eter Pu111p.
Lapis.1n Perala Le1•elling.
Lapisan Resap Ikat Pri111e Coat.
Percobaan Penghamparan Agregat Proof Section

/lag ian 4: A spa/, A.l'fllli Hurtt Hlllon (ASHIITON ). l'akau.IWI Julun 305
(j)

w z
0 0
0) c.:>

0;:
w
<D
<D
::::
>o ?
§. <D
<D
-1:..
contoh isian formulir LAMP!RAN B (}'1

). BURDA
~ IR REKAMi\N HARlAN PEKERJAAN PEL.A.BURAN
~
). jarak lintasan luas pela- volume bahan pengikat tekanan pemakaian volume yang dite- I

~ penyemprotan bur an pada suhu penyemprotan bahan pengikat rima pada suhu !

e.. penyemprotan
0;:

~ ........
.- N ! ~ . . -· "ill
10
.-
iii0. c
Qj
"E .g "ii
~ .E
N Cl ~
c: c 0 ........
z c
~

~ OlE fa~
-
c E
0~-
IV c- .- :J .... 0 IV
c( m
~ g <U
!! IV.- >- ...... O.o 0 0.
"
"i....
(5.-...
~
-tl ........ §-~ c: >-.- E ...... 1--c
~I- .... .r.
.-
; 0 :J "
-
.... >:s. " Ill
~ .r. a E -~
.... "ii-- " 0 - IV c( Ill
~ ~ E
......
.... E 0 0

il
0 "ill Ill ~
l£-§ .g u E"E 1-~c
""E
~ E ~ ·a-c E l!l Ill I!!«< ~ .2 E :J
-5Ill ~ ~
:9" u i3 ·-Ill
..c Ill
!!
l!l " :J "
~t6 c0 00
l!l c(
c:: g " :J " 3: Ill
..c
0.
~ > 0
~ A B
0
c
~

D E. F G
" H
:J O.lll
I
O.lll
J
>
0 Ill
K
"
L
Cl)

M N 0
Ill
p
0.
Q
Ill
R
Cl)

s T -u
~ BLrda Lap kedua
~..,
~ R ~kt f,vates 100 32 3 320 3060 2880 180 P.5 ,56 0,025 168 168 180 1.109 152 No 1+2 pada lap pertama
~ R kt~ f.vates 100 32 3 320 2780 2600 180 P.5 ,56 p,025 168 168 180 1.109 152 4) pada lap pertama
§ L wkt f.vates 100 32 3 320 2330 2050 280 P.8 ,87 p,o4 269 269 175 1.109 243 5)+(9) pada lap pertama
~ L wkt f,vates ~85,2 32 3 5926 2050 1605 445 P.s ,75 p_,04 498 445 180 1.109 401 6)+(12) pada lap pertama
::::
;:,
R f.tkt f.vates H85,2 32 3 5926 2680 2250 430 P.8 ,73 P.04 498 430 180 1.109 388 10)+(11) pada lap pertama
L wkt f.vates 100 32 3 320 2250 2050 175 P.6 ,55 p,o3 202 175 180 1.109 158 No (3) pada lap pertama
L wkt f,vates 100 32 3 320 2010 1760 250 P.8 ,78 P.o4 269 250 175 1.109 25 No (7) pada lap pertama
L f/kt f,vates 135,5 32 3 433.6 1750 1400 350 P.8 ,81 p,04 364 350 175 1.109 316 No (1 3) pada lap perta!"¥l
R f.tkt f.vates t235,5 32 3 753.6 1400 760 640 P.a ,85 p,o4 633 633 170 1.109 571 8)+(14) pd lap pertam~

~ARK NOZZLE SATANG PENYEMPROT ......... m Keterangan .

~:ToR."
~. = Kolom B - Lokasi 2. kolom C = kolom P x jarak nozzle
..."."."."."."."."."."."."..."."."."."."."."."."...".".".".".". = Untasan kiri 3. kolom M = kolom L x 0,05
ANGGAL PEKERJAAN ............................................... ~ = Untasan Kanan 4. Kolom 0 = Kolom H x ( kolom F x kolom R )
No. RUAS JALAN ............................................................... fw = Lebar Lintasan 5. Kolo P =
Lebih Kecil dari kolom K atau kolom 0
NAMARUAS ······························································· ~ = Luas Penycmprotan Tangan 6. kolom R dari tabeiiV lamp.spesifikasi 8.2C
~ASIL PEKERJAAN DARi KM ........ KE KM ................... 7 kolom S = kolom P : kolom R
EMBAR .............. DARI. .................................. 8 Beri satu baris kosong setelah setiap penyemprotan
PENGAWAS LAPANGAN ...........................
biPERIKSA OLEH ............ TGL. ..... /19 ....................... KONTRAK
t3EMUA
ROYEK
EMUA
~ROPINS
EMUA
rODE PROYEK t~MLAH ro. LEMBAR
EM BAR
Penanggung Jawab,
SN I 03-3980-1995

"~·. . ·. ~'-Yl- ~ ~ ~- ~7·- r.~ .


~-=E ~·.- :~ lr~J.t ~ ~.,-
·rt @.1=?"'-·==-;-!- n~
:~
·- ·:, :;·.;:;. <
. .. .
..... ··.·- : ·. /·!·:.
' ~ \ · ~ -r I'~
. . . . .. . . h

1 ~ . r--> .'~:-_l"
~,=-:; ·.........
.
..... _ ·- .• '""
-, :
... , ··:\..

·~ -=-- ·•:.rt~h l.t[:~ ·' •-


: . . . • ,··.:.
·b.,,- !:=--.:: \ -· ":· • ..•
.... c ,.,_. ---...-.-.... ·,_,,,_ ·>-
':'.'. ~. ~· . .,~7. ..., ~'-;:,"! :,~ .., '·"·: . ·'. . .·;·.......:. ·:. ;--·... . -. ;......
. ·.·.. /-:·l.:.:...t.l,j
• ...... ,... . .{l •:.: · - • " .. •t • • . . •

·, . ~:-:.• :. ·.,\·---"'."' ·..:• . '.


t •

. :::.:.!.• • ........... -... :--· • ·. ·.. •. ·•

_':~u\iJ/{et@fHMhl;I
' (}. - " "

Penyemprotan.
\
Berangkat Dlakn no Kertas
---
.\

b~- -~' ... ,"'-~ '

~
k-
----
(~-) ---,-----
cl>al

~
10m D;Boo -pomP"""
• o olouTIDda --
k Pcnycmprotan ' e
(untuk
untu mcmbcn 'Y'ln<' bcnar)
1"\-~Jtar
~ 3-m..
· --------=-'------

.__
-~GAi\l1MBR I ERIAN TANDA
ANPEMB A
PERNCAM~OT PENYE

--... __

GAMBAR 2 \NG BENAR


SIS 'MPROTAN y, . N
I PENYE
PO. · Sl<..LA
, , Yl•'l\IPROlA
I\1A PI<..N -

-------- ~ -
-:~; /lagwn .J
. 1\.11" II, .·1.\pu I h:au,
-
•-~.J,dut/1
' ill hiiiCI/1
Ill ('·\SUI' 1'1 J,\ ' J. /\·, "''ld\dll
:307
SNI 03-3980-1995

GAMBAR3
PERENCANAAN DAN PEMBERIAN TANDA TUMPANG TINDIH
UNTUK PENYEMPROTAN KEDUA

GAMBAR4
POSISI YANG BENAR DARI PENYEMPROTAN
YANG MENUNJUKKAN TUMPANG TINDIH

308 Bagian 4: Aspal. Aspa/ /Jaw Buron (ASBUTON), Perkera.mn Ja/an


SNI 03-3980-1995

I
'
.'
.;,.-;i
.~
··' ,
.... i

·'=~-

GAMBARS
CONTOH KOMBINASI PENYEMPROTAN DAN HAMPARAN AGREGAT
PADA PENYEMPROTAN PERTAMA

GAMBAR6
CONTOH KOMBINASI PENYEMPROTAN DAN PEN<aiAI\IPAR:\N
AGREGAT UNTUK PENYEMPROTAN TERAKIIIR

1/a!iillll 4 : A.1pul. Aspul llulll Jill/oil ( r\SUI!Tl JS !. 1'.-rl..nu.'"" .lulu11 309


SNI 03-3980-1995

. '
Km'INGGIAN BATANO PBN\'BMPR.ar
UNTUK MENOHASILXAN KERUCUI' sunur KBR.ucur
I'ENYiiMPROTAN OVERlAP TIGA 1CAU

I
:
I
/
/ ,
I~OPEASMT'
u.Jij, .G r-.:os~£L

h \ · PENrOAR~M­
f·IYA

PENYEBAltAN YANG NORMAL


(OVERLAP)• 200 am
• .IANGKAUAN = 300 IIIID
· UNTUK OVERIAPTIOA KALI r

GAMBAR 7
PENYETELAN BATANG PENYEMPROT

-t§r'~
.
---e;··_ --e +
/
aumbu...._I'P-

GAMBAR8
PENYETELAN NOSEL

310 Bag ian 4: A spa/. A.1pal Bat11 Bwon (ASBUTON). Perkerasan Jalan
SNI 06-6399-2002

TATA CARA PENGAMBILAN CONTOH ASPAL

1 Ruang Lingkup 6. Wadah


1.1 Tata cara ini digunakan untuk pengambilan contoh aspal 6.1 Jenis Wadah
di pabrik, tempat penyimpanan atau saat pengiriman. 6.1.1 Wadah untuk aspal cair dan aspal semi padat, kecuali
1.2 Besaran dinyatakan dalam Satuan SI sebagai satuan Standar. aspal emulsi, harus berupa kaleng yang bermulut Iebar dengan
1.3 Standar ini tidak mencakup semua permasalahan tutup ulir atau tutup kaleng yang dilengkapi dengan seal.
keselamatan yang berkaitan dengan penggunaannya. Penerapan 6.1.2 Wadah contoh untuk aspal emulsi, jerigen atau botol
langkah-langkah dan batasan-batasan yang menyangkut plastik yang bermulut Iebar yang mempunyai tutup ulir
kesehatan dan keselamatan kerja menjadi tanggung jawab atau tutup plastik yang dilengkapi seal pada bagian atasnya.
pengguna stanjar ini. 6.1.3 Wadah contoh untuk aspal yang bcrbentuk bubuk atau
tepung harus berupa kaleng atau plastik yang dilengkapi tutup
2. Acuan yang di seal atau kantong plastik yang diletakkan dalam wadah
lain yang sesuai.
ASTM D 140-93 Standard Practice for Sampling Bitumi-
nous Materials 6.2 Ukuran wadah
ASSTM D 346. Practice for Collection and Preparation of · Ukuran wadah tergantung pada jumlah contoh yang
Coke Samples for Laboratory Analysis. diperlukan.

3. Kegunaan 7 Penyimpanan Contoh


3.1 Pengambilan ctJntoh sama pentingnya dengan pengujian. 7.1 Wadah contoh harus baru, tidak botch basah atau tidak
Pengambilan contoh harus diambil secara hati-hati untuk boleh dilap dengan kain yang berminyak. Apabila wadah contoh
mendapatkan contoh yang mewakili sifat dan kondisi bahan mengandung minyak patri atau tidak kering dan tidak bersih,
aslinya. maka wadah contoh tidak boleh digunakan. Wadah contoh harus
tertutup rapat.
2.3 Contoh-contoh dapat diambil untuk salah satu dari dua
maksud dibawah ini : 7.2 Contoh harus dilindungi agar tidak sampai terkontaminasi
langsung, setelah pengisian wadah harus segcra ditutup rapat-
3.2.1 Untuk mendapatkan contoh secara rata-rata yang nipat dan di seal.
mewakili bahan.
7.3 Wadah contoh yang telah diisi tidak boleh direndam dalam
3.2.2 Untuk memasikan variasi maksimum sifat-sifat bahan. pelarut, tidak boleh dilap dengan kain yang dibasah pelarut.
Bila membersihkan gunakan kain yang bersih dan kering.
4. Pemilihan Contoh 7.4 Pengambilan contoh aspal emulsi tidak boleh dilakukan
4.1 Harus diupayakan agar pengambilan contoh dilakukan di sedemikian rupa yang akan menyebabkan udara terperangkap
tempat penyimpanan atau di pabrik pada waktu tertentu sehingga dapat menyebabkan kesalahan pengujian. Wadah
sedemikian rupa sehingga penolakan/penerimaan aspal dapat contoh harus diisi penuh untuk mengurangi terbentuknya
dilakukan sebelum pengiriman. lapisan antara udara dan emulsi.
4.2 Bila pengambilan contoh tidak dari pabrik atau tempat 7.5 Contoh tidak boleh dipindahkan dari satu wadah ke wadah
penyimpanan, pengambilan contoh harus dilakukan segera yang lainnya kecuali diperlukan sesuai proscdurnya.
mungkin di tempat tujuan. 7.6 Segera setelah diisi, ditutup dan dibersihkan, wadah harus
dilengkapi dengan label dengan tulisail yang jelas. Label dapat
5. Ukuran Contoh berupa kain (linen) yang diikat serat pada wadah sehingga tidak
mudah lepas pada saat pengiriman. Label dari kain linen tidak
5.1 Ukuran contoh bahan cair harus sebagai berikut : boleh dilekatkan pada tutup wadah.
5.1.1 Untuk pengujian rutin aspal minyak di laboratorium I
liter. sedangkan untuk aspal emulsi 4 liter.
8. Pengamhilan Contoh di Pabrik
5.1.2 Dari penyimpanan dalam bentuk curah 4 liter.
8.1 Pada tangki yang vertikal tidak dilcngkapi a1at pengaduk
5.1.3 Dari drum I liter. (untuk bahan cair atau bahan yang dicairkan dcngan
5.2 Ukuran contoh untuk bahan semi padat atau padat harus pemanasan}, kapasitas lcbih besar dari 800 m\
sebagai berikut. direkomendasikan tiga cara pengambilan contoh sebagai
5.2.1 Dari drum atau blok-blok I atau 1,5 kg. berikut:
5.2.2 Dari bahan yang dihaluskan atau berbentuk tepung dalam
karung atau kan~og; I sampai 1,5 kg.

Bagian 4: Aspal, Aspal/latulluton (ASJJUTON). Perkem.\'1111 ./alan 311


SNI 06-6399-2002

S.l.l Pcngambilan conloh dengan keran 8.l.l.I Sebelum pengambilan contoh keluarkan minimum 4
Keran harus diletakkan pada posisi yang mudah dijangkau liter aspal dari masing-masing keran dan huang.
dan aman. pada sisi tangki. Keran pertama ketinggiannya pada 8.1.1.2 Dari tiap keran harus diambil contoh I - 4 liter.
1/3 dari alas tangki namun tidak lebih tinggi dari I meter dari 8.1.2 Cara tabung celup (tidak cocok untuk aspal keras).
bagian alas; kcran kedua 1/3 bagian tcngah tangki dan keran
Contoh-contoh harus diambil dari ketinggian bagian atas, tengah
ketiga I/3 letapi lidak bolch rendah dari 1,1 meter dari dasar
dan bawah tangki sesuai butir 8.1.1 dengan cara mencelupkan
tangki.
tabung kedalam aspal. Jenis tabung dan petunjuk
Desain kcran pengambilan contoh yang disarankan ditunjukkan penggunaannya seperti ditunjukkan pada Gambar 2.
pada Gam bar I.
Catatan 2 : Umumnya aspal pada kondisi cairbersifat kental
danlengket, sehingga setelah memindahkan isi tabung kedalam
wadah contoh masih tersisa sejumlah aspal, sifat-sifat tersebut
menyebabkan wadah sukar dibersihkan, sehingga dapat
1nsui0S1 terkontaminasi.
d1ndmg tan~• /
' ........ ·.. 1

~
tmU~_-ikA ~.?- ... \U~'lJ
G) ~ eM·~. r -J
(j)./"' 1
\~(:->_· G)~ rentong pengaturon
; ~"'§latup Jtka d1pertul«m
w
f.:\.,.....,.- ; ..:. ~g·J ··· ::· I 0
A
® ~:·. . ® . ·" ..
- --®

Keterangan
GAMBAR 1 Tabung dicelupkan kedalam as pal dengan ujung keran bawah terbuka.
ALAT PENGAMBILAN CONTOH DIBAWAH Pada kedalaman yang diinginkan. rantai ditarik sehingga keran bagian
PERMUKAAN bawah tertutup, keluarkan tabung dari tangki; isinya pindahkan
kedalam wadah. Tabung ini dapat digunakan untuk mengulangi
pengambi Ian contoh pada tangki yang sama.
No. Deskripsi Jumlah

GAMBAR2
I. Sambungan T 3/4" terbuat dari
TABUNG CELUP
besi atau sejenisnya I
2. 3/4" Baja/besi sambung 900 I
Catatan 3 : Tabung eelup pada Gombar 2 dapat digunakan
3. 3/4" Baja/besi sambung 450 I untuk pengambilan contoh ulang, karena kontaminasi akibat
4. Benang ashes bergasket pengambilan contoh sebelumnya dapat dihindari dengan
dililitkan pada drat/ulir atau tindakan pembersihan, dengan jalan menaikkan dan
metzurunkan tabung yang kedua ujungnya terbuka 3 atau 4
dibalut dengim kain 4
kali padajarak kira-kira 112- 1 meter pada kedalaman yang
5. Locknut 3/4" 2 dikehendaki.
6. Pipa be:;1 berniple <I> 3/4"
panjang 3,5" .I 8.1.3 Cara Wadah dengan Pemberat Sekali Pakai
7. Pipa baja berulir <I> 3/4" panjang 3" 2 Ciri utama dari metode ini adalah menggunakan wadah yang
8. 3/4" penutup pipa baja tuang I bersih dan kering. Pindahkan contoh ke dalam wadah lain yang
bersih. Wadah pengambil harus dibuang karena tidak diijinkan
digunakan lagi.
Bentuk dan petunjuk penggunaan ditunjukkan pada
Catatan 1 : Selama pengambi/an contoh tersebut di atas
Gambar 3.
semua tempat pemasukan dan pembuangan ke tangki horus
ditutup.

312 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 06-6399-2002

I
wodoh

Keterangan :
Masukkan alat dengan pemberat wadah dalam keadaan terbuka kedalam tangki. Bila kedalaman yang diinginkan telah tercapai. cabut penutup
dengan cara menarik rantai dan biarkan wadah terisi sampai penuh. Penuhnya wadah ditandai oleh berhentinya gelembung udara pada permukaan
cairan, angkat wadah dari tangki untuk setiap contoh dan tuangkan kedalam tempat contoh yang bersih. Untuk tiap contoh gunakan wadah atau
botol yang bersih.

GAMBARJ
WADAH DENGAN PEMBERAT SEKALI PAKAI

8.1.4 Tiga buah contoh dari penyimpanan harus dite:s masing- 9.2 Contoh-contoh as pal cair dan aspal yang dicairkan melalui
masing terpisah untuk melihat konsistensinya secara tepat. pemanasan harus diambil dengan metodc celup dengan
Untuk menghasilkan rata-rata sifat-sifat bahan dilakukan menggunakan kaleng yang bermulut Iebar atau kaleng yang
pencampuran ketiga contoh tersebut sebanyak I - 4 liter. mempunyai tutup ulir bagian atasnya dengan pegangan yang
sesuai seperti ditunjukkan pada Gam bar 4. Untuk tiap contoh
8.2 Tempat Penyimpanan Aspal (tempat penyimpanan aspal
harus digunakan wadah yang baru dan bersih.
cair atau aspal yang dapat cair dengan pemanasan dilengkapi
dengan pengaduk mekanik). 9.3 Fitting yang dapat dipasang seperti ditunjukkan pada
Gambar ~pasng pada pipa untuk mengetahui <lspal. Sebelum
Bila tangki dile,ngkapi dengan pengaduk mekanik yang
contoh diambil, buang aspal ± 4 liter dari keran.
dapat mengaduk isi tangki terus menerus dengan sempurna
dapat dilihat dari Jubang pengamatan. Pengadukan sempurna
cukup diambil satu contoh dengan salah satu cara seperti 10. Pengambilan Contoh dari Tangkcr dan Tongkang
diterangkan pada butir 8.1.1; 8.1.2 atau 8.1.3 sehingga cukup 10.1 Untuk bahan cair (termasuk semua aspal cair yang
untuk keperluan pengujian. dicairkan melalui pemanasan) contoh harus diambil dari atas.
tengah dan bawah menggunakan cara seperti pada butir !:!.1.2
9. Pengambilan Contoh dari Mobil Tang"-i, Truk dan 8.1.3.
Pcnyemprot Aspal atau Tangki Pcnyimpan Aspal yang 10.2 Untuk scmua bahan yang menjadi cair kan.:na pemanasun
Dilcngkapi Alat Sirkulasi contoh diarnbil hanya pada bagian atas dengan cara pencelupan.
9.1 Aspal dia•nbil dari keran pengambilan contoh bila tangki atau wadah dengan pemberat sckali pakai.
dilengkapi dcngan keran. Bila diperlukan peralatan
pengambilan contoh, semua itu harus dipasang pada tangki. 11. Pcngambilan Contoh dari Pipa Selama Pcmuntan dan
Jenis peralatan pcngambilan contoh tipe ini ditunjukkan Pembongkaran
pada Gambar I. Sebelum pengambilan contoh dilakukan, 11.1 Selama pemuatan dan pembongkanm aspal dari tangker
keluarkan sebanyk 4 liter dari keran dan huang. dan tongkang, pengambilan contoh dapat dilakukan dengan

Baxicm 4: A.IJWI, Aspal /Iaiii Jillion (AS/lUTON). Perkem.l"tm Jalcm 313


SNI 06-6399-2002

mudah dari jaringan pipa yang mcngalirkan aspal dengan cara Contoh yang harus diambil dari bagian sekurang-kurangnya
mcnyisipkan pipa pengambil contoh ke dalam pipa pengcluaran 76 mm dari sisi drum (wadah). Bila bahan cukup keras gunakan
aspal atau kc hagian lain dari pipa pengisian (dengan cara kampak yang bersih untuk menghancurkan dan pisau dempul
gravitasi). Pipa pengambilan contoh pada Gambar 5. Pipa yang keras bila bahannya lembck.
pengambilan contoh harus tidak lcbih dari 1/R diameter pipa Apabila lebih dari satu kemasan yang diambil contohnya,
aliran dan mcmhukanya harus diputar kc bagian muka aliran setiap contoh paling sedikit diambil 0,2 kg. Bila bahan beraspal·
car ran. dari produksi menerus atau batch semua contoh dilelehkan dan
Pipa ini harus Jilengkapi dcngan keran atau penutup dan campur seluruhnya secara merata dan diambil 4 liter untuk
dapat dimasukkan kc dalam wmlah contoh. Paling sedikit 3 x 4 pengujian.
liter contoh harus diamhil pada interval yang homogen
Dalam hal bahan bcraspal dari produksi yang berlainan
(uniform) scluruh pcngangkutan atau pembongkaran. Seluruh
contoh dapat diambil 4 liter untuk masing-masing produksi
contoh dicampur dan diamhil 4 liter.
ambil untuk pengujian. Bila tidak memungkinkan untuk
11.2 Bila pengambilan contoh dari tangki atau tongkang yang membedakan diantara beberapa produksi maka tiap contoh
mcmpunyai kapasitas 4000 m3 atau. kurang, ambit paling sedikit harus diuji secara terpisah.
5 contoh masing-masing 4 liter pada interval yang seragam
selama waktu pcmbuatan dan pembongkaran. Untuk kapasitas
4000 m3 at au lebih dipcrlukan paling scdikit I 0 x 4litcr contoh. 14 Pengambilan Contoh Bahan Hasil l'emecahan atau
Pada akhir pemuatan dan pembongkaran, gabungkan Berbentuk Tepung
masing-masing contoh tanpa merubah sifat-sifatnya/ 14.1 Timbunan
karakteristik dan amhil 4 liter contoh.
Bahan aspal padat berbentuk pecah atau tepung harus
diambil contoh sesuai dengan ASTM D 346. Contoh berbcntuk
12. Pengambilan Contoh dari Drum kasar harus tidak kurang dari 25 kg, dan dari contoh tersebut
Setelah pengadukan secar·a sempurna dilakukan pengadukan harus diambil 1- I ,5 kg contoh untuk pengujian.
contoh dengan cara tabung celup atau pampa sebanyak I liter 14.2 Drum, bare!, kantong dan kardus; Apabila bahan yang
dari seluruh drum yang terpilih secara random scperti pada berbentuk pecahan atau tepung disimpan dalam barel, drum,
butir 13.
kantong.jumlah kemasan yang harus dipilih secara acak sesuai
butir 13. Contoh sekurang-kurangnya 0,7 kg harus diambil dari
13. Pengambilan Contoh Bahan Semi l'adat atau Bahan bagian tengah-tengah setiap wadah untuk menghasilkan contoh
Padat yang Belum Dipecah. kasar sebanyak 22,7 kg. selanjutnya dari contoh tersebut.
13.1 Drum, barrel, kardus atau kantong. Apabila bahan yang
akan diambil contohnya berasal dari produksi secara menerus ts: Pengambilan Contoh di Tern pat Tujuan Pengiriman
atau satu kemasan, dipilih secara acak dengan pengambilan 15.1 Pengambilan contoh aspal harus dike1:jakan sesegera
contoh seperti dibawah ini. Apabila bahan yang akan diambil mungkin setelah aspal tiba dilokasi, proyek, penimbunan atau
contohnya tidak jelas dari hasil single run atau batch dipilih pekerjaan atau pada saat pembongkaran.
sepcrti diny•1takan di atas tidak memenuhi persyaratan
spesifikasi yang ditentukan. makajumlah contoh yang diambil, 15.2 Jumlah contoh yang diperlukan harus diambil tiap
dipilih sccara random dengan akar tiga dari jumlah kemasan di pengiriman aspal, dalam hal pcngiriman yang sedikit, contoh
lokasi. harus diambil untuk mewakili, maksimum 40 liter.
Tabel yang diberikan dibawah ini menunjukkan jumlah I 5.3 Pengambilan contoh harus dilakukan satu-satu dari tiga
contoh yang dipilih pada kemasan pengiriman. cara di bawah ini.
15.3.1 Sesuai butir 8.
TABELl 15.3.2 Dengan melelehkan contoh melalui keran pengambilan
Jumlah contoh yang dipilih secara acak contoh atau katup pada pipa ali ran selama pembongkaran pada
kurang lebih 2/3 volume atau
Dalam pengiri:nan
I Yang diambil 15.3.3 Dengan menggunakan alat pengambilan contoh yang
dicelupkan pada kedalaman 2/3 isi tangki.
2-8 2 15.4 Untuk penerimaan bahan harus dilakukan pengujian dari
9-27 3 satu contoh yang diambil. Contoh-contoh lainnya disimpan,
28-64 4 untuk konfirmasi pengulangan bilamana contoh pertama yang
65- 125 5 diuji tidak memenuhi persyaratan.
126- 216 6
217- 343 7 16. Tindakan Pencegahan
344-512 8 Karena pengiriman .dan penyimpanan berbagai jenis dan
513-729 9 kelas aspal dengan menggunakan wadah yang sama. selalu ada
730- 1000 10 kemungkinan terjadinya kont.:1.minasi oleh bahan-bahan antara
1001-1331 II lain residu endapan atau cairan pembersih.

314 Bagian 4: Aspal, Aspal Balli Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 06-6399-2002

Banyak kemungkinan adanya contoh yang diambil setelah


dikeluarkan mewakili atau terkontaminasi oleh karena itu
diwajibkan an tara produsen penyalur, pengguna dan pengambil
contoh untuk menyelesaikan secara kontinyu penyebab-
pcnyebab paua pengambilan contoh dan penyelesaiannya.

Catatan: Kaleng dijepit erat, masukkan alat pcngamhil contoh kcdalam GAMBARS
tangki hingga kedalaman yang diinginkan dan biarkan hingga pcnuh, ALAT PENGAMBILAN CONTOH PADA PIPA
angkat alat dan pindahkan isinya untuk sctiap contoh harus
mcnggunakan wadah yang bersih_

GAMBAR4
KALENG CELUP

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

aspal tepung powdered


tong barrel
tabung celup thief sampler
wadah container
minyak patri soldnjlux
label kain linen tag
pipa lengkung clhow

llagian -1 _- :ht'al. rl.lpal /law /Iuton (.-\Sill rn JN!. l'at..ou_,u, .lulu" 315
SNI 06-6400-2000

TATA CARA PENENTUA N KOREKSI VOLUME ASPAL TERHADA P VOLUME


~ PADATEM PERATURS TANDAR
1. Ruang Lingkup berat jenis untuk as pal pad a temperatur J50C.
1.1 Tat a cara ini menyediakan tabel faktor koreksi volume aspal 4.2.3 Faktor koreksi volume aspal untuk Tabel I pada lampiran
yang dapat mengkonversik an volume aspal pada berbagai B didapat dengan mcnggunakan persamaan-pe rsamaan
ternperatur ke volume temperatur standar. Tata eara ini berlaku berikut:
untuk berbagai jenis aspal kecuali aspal emulsi.
4.2.3.1 Faktor pada kolom A :
1.2 Temperatur standar dalam tata cara ini adalah J50C. A = 1,0094684142- 6,33413410744 X J0· 4 [T] +
Tata cara ini berluku untuk mengkonversi aspal dengan I.4S7104162I2 x w- 7 fTF ................................. (I)
tcrnperatur an tara- 2soc sampai dengun 27S°C ke temperatur
4.2.3.2 Faktor pada kolom B :
standar tcrsebut.
B == 1,0108020095- 7,2343515319 X 104 [T] +
2. Acuan 2.1996598346 x w-
7 [TF ......................... .......... (2)

ASTM D 4311-96 : Standard Practice for Determining dengan:


Asphalt Volume Correction to a Base Temperature A, B adalah Faktor koreksi volume aspal.
ASTM D 1250 : Guide for Petroleum Measurement Tables. T adalah Temperatur aspal dalam °C.
ASTM D 3142 : Test Method for Specific Gravity or API
4.2.4 Persamaan-pers amaan di atas dapat dipakai menggantikan
Gravity of Liquid Asphalts by Hydrometer Method.
nilai-nilai pada faktor-faktor k6reksi volume aspal pada kolom
ASTM D 3289 : Test Method for Specific Gravity or
A dan B pad a Tabel I terlampir yang dipakai untuk menghitung
Density of Semi-Solid and Solid Bituminous Materials by
koreksi volume aspal terhadap temperatur standar.
Nickel Crucible.
SNI 06-2441-19991 : Metode Pengujian Berat Jenis Aspal 4.3 Tentukan temperatur dan volume saat pengukuran dengan
Pad at. faktor koreksi pada kolom A dan B sesuai kepadatan as pal.
4.4 Kalikan volume pengukuran dengan faktor koreksi volume
3. Kegunaan as pal untuk mendapatkan volume aspal pad a temperatur standar
3.1 Volume aspal berubah akibat perubahan temperatur. Faktor 150C.
koreksi volume aspal diperlukan karena aspal dimuat atau
diangkut pada temperatur yang bervariasi. Faktor koreksi 5. Contoh Perhitungan
volume aspal tersebut digunakan untuk menyesuaikan volume 5.1 Contoh A - Volume aspal minyak yang diukur pada
bulk pada berbagai temperatur tersebut terhadap volume pada temperatur 135°C adalah sebesar 50000 m'. Kcpadatan aspal
temperatur standar IS 0 C. Koreksi tersebut dibutuhkan untuk minyak pada temperatur 15°C adalah 10 IS kg/m 3. Hi tung
standar perhitungan pembayaran volume aspal. volume aspal min yak tersebut pada tempcratur st~mdar I soc.
3.2 Faktor koreksi volume as pal pada tata cara ini cukup akurat 5.1.1 Karena kepadatan aspal minyak yang akan diukur lebih
untuk keperluan pada butir 3. I. besar dari 966 kg/m~ pada temperatur IS°C, gunakan faktor
koreksi volume aspal pada kolom A.
4. Prosedur 5.1.2 Untuk temperatur pengukuran sebesar l3S<>C, dari Tabcl
4.1 Faktor koreksi volume aspal untuk perhitungan pada 1 kolom A didapat faktor koreksi volume as pal sebesar 0,9266.
temperatur standar 1S°C diberikan pada Tabel I terlampir. Faktor koreksi ini dikalikan dengan volume pengukuran sebesar
4.2 Tabel I menyediakan 2 jenis koreksi yang termuat dalam 5000 m 3, menghasilkan volume aspal keras sebesar 4633 m'
kolom A dan B. Pemilihan faktor pada kolom A atau B pada temperatur J50C.
didasarkan pada kepadatan aspal pada temperatur Is<>c. Faktor 5.2 Contoh B - Volume aspal minyak yang diukur pada
pad a kolom A berlaku untuk as pal yang pad a temperatur standar temperatur IS4<>C adalah sebesar 34 7 m 3 . Kepadatan as pal
IS°C mempunyai kepadatan 966 kg/m' atau lebih besar. minyakpada tempcratur IS°C adalah 960 kg/m 3 • Hi tung volume
Sedangkan faktor pada kolom B bcrlaku untuk aspal yang pad a aspal minyak tersebut pada temperatur standar IS<>C.
ternperatur standar IS°C mempunyai kepadatan an tara 8SO kg/ S.2.1 Faktor koreksi volume aspal yang diambil adalah faktor
rn3 sampai 96S kg/m 3 . Pada urnumnya sebagian besar jenis aspal B, karena faktor B ini berlaku untuk aspal yang mempunyai
menggunakan ~-aktor pada kolom A. kepadatan antara 8SO kg/m 3 dan 966 kg/m~ pada temperatur
4.2.1 Nilai-nilai kepadatan aspal pada temperatur JSOC ts<>c.
ditentukan sesuai dengan SNI 06-244 I -199 I. 5.2.2 Dengan mengctahui temperatur pengukuran sebesar
4.2.2 Beratjenis menurutAPI atau beratjenis pada temperatur I S4°C, dari Tabcl I kolom B didapat faktor koreksi vvlume
pengujian sesuai dengan Mctode ASTM D 3142 harus dikoreksi sebesar 0,9046. Faktor koreksi ini dikalikan dengan volume
lerhadap temperatur standar I S0 C. Gunakan Tabel 5A, 23AS, pengukuran scbesar 347m\ menghasilkan volume aspal kcras
atau S3A dari ASTM D I 2SO untuk mendapatkan nilai koreksi sebesar 3 I 3,9 m 3 pada temperatur standar I S0 C.

LAMPIRAN A
DAFTAR ISTILAH
temperatur standar base temperature
faktor koreksi volume aspal volume correction
API American Petroleum lnsrirute

316 Bagian 4: Aspal, Aspa/ Batu Baton (ASBUTON), Perkera.wn Jalan


SNI 06-6400-2000

LAMPIRANB

TABELl
REDUKSI VOLUME TERHADAP TEMPERATUR !SOC

Tcmpel'alur Faklor korc:ksi volume aspal Tempera!Ur Faktor koreksi volume Tempemlur Faktor korcksi vulume
pcngu~m lcrhadap tcmperatur standar pengukuran aspal tcrhadap temperatur pengukuran aspal terhadap tc:mpcratur
("C) 15 •c. ("C) stan dar IS •c. ("C) standar 15 •c.
A B A D A ·n
-25,0 1.0254 1,0290 0,0 1,0095. 1,0108 25,0 0.9937 0,9929
·24.5 . 1,0251 1,0287 0,5 1,0092 1,0104 25,5 0.9934 0,9925
-24,r; 1.0248 1,0283 1,0 1,0088 1,0101 26.0 0,9931 0,?921
-23,:i 1,0244 1,0279 1,5 1,0085 1,0097 26,5 0,9928 0.9918
-23,0 1,0241 1,0276 2,0 1,0082 1,009-l 27.0 0,9925 0,9914
-22.5 1,0238 1,0272 2,5 110079 1,0090 27,5 0.9922 0.9911
-22,0 1,0235 1,0268 3,0 1,0076 1,0086 28,0 0,9918 0,9907
-21,5 1,0232 1,0265 3,5 1,0073 1,0083 28.5 0,9915 0,9904
-21.0. 1,0228 110261 4,0 1,0069 110079 29,0 0,9912 0,9900
-2Q,5 1,0225 1,0257 415 1,0066 1,0076 29,5 0,9909 0,9897

-20,0 1,0222 1,0254 5,0 1,0063 1,0072 30,0 0,9906 0,9893


-195 1,0219 1,0250 5,5 l,OOtiO 1,0068 30.5 0.9903 0.98KIJ
-19,0
-I 8.S
I 1.0216
1,0212
1,0246
1,024)
6,0
6,S
1.0057
1,0054
1,0065
1,0061
31,0
31,5
0,9900
0.9897
O,CJ!IR(,
0.98f;2
-18.0 1.0209 1,0239 7,0 1.0050 1,0057 32,0 0.9893 0.9!1.79

-17.5 1,0206 1,0235 7,5 1,(1047 1,005-J J2,S IJ.')K<JU 0.'JK75


-17,0 1,0203 1.0232 810 1,0044 1,0050 33,0 0,98&7 0,9872
-16,5 I ,0200 1,0228 8,5 1,0041 110047 33.5 0,9884 0,9R6R
-16,0 1,0196 1,0224 9.0 1,003& 1,0043 34,0 0,9RR1 D.9~65
-15.5 1,0193 1,0221 9.5 1,0035 1,0039 J4,5 0.9878 O,')!U,J

-15.0 1.0190 1,0217 10,0 1,0031 1.0036 35.0 0.9875 0,9R:'S


-14.) 1,0187 1,0213 10,5 1,0028 1,0032 3~.5 0,9!172 0,9&54
-14,0 1.0184 1,0210 11,0 1,0025 1,0029 36,0 0,9869 0.9850
-13.:' 1.011:0
1.0177
1.0206
1.0202
11,5
12.0
. 1,002:!
1,0019
1,0:!~
1,!1022
311.5
:n.n
0,91!6~
0.9~1!
O.CJRH
o.•>~·:'
-lJ.O

-12,5 1.0174 I
1.0 I 99 12,5 1.0016 1.0018 37.5 O,QS!\9 0.9840
I

-12.0 1,0171 1,0195 13.0 1,0013 1,0014 3S,O 0,9856 0,9!13(>


-11,5 1,0168 1,0192 13,5 1,000? 1,0011 38.5 0,9853 0,9!\33
-I),(, 1,0165 1,0188 14,0 1,0006 1,0007 39,0 0,9850 0,982(}
-1 o.:- 1,0161 110184 14,5 1,0003 1,0004 39,5 0,9847 0,9!:26

-10,0
-9,5
I 1,0158
1,0155
1,0152
1,0181
110177
1,0173
15,0
IS,S
16,0
1,0000
0,9997
0,9994
1,0000
0,9996
0,9993
40,0
40,5
41,0
0.9844
0,9841
0,9837
0,9822
0,9819
0,9815
-9.0
-8,5 1,0149 1,0170 16,5 0,9991 0,9989 41,5 0,9834 0,9812
-8,0 1,0145 1,0166 17,0 0,99!!7 0,9986 42,0 0.9831 0.9808

-7,5 1,0142 1,0162 17,5 0,9984 0,9982 42,5 0,9828 0,9805


-7,0 1,0139 1,0159 18,0 0,9981 0,9979 43,0 0.9825 0,9801
-6,5 1,0136 110155 18,5 0,9978 0,9975 43.5 0,9822 0,9797
-6,0 1,0133 1,0152 19,0 0,9975 0,9971 44,0 0,9819 0.9794
-5,5 1,0130 110148 19,5 0,9972 0,9968 44,5 0,91116 0,9790

-5.0 1,0126 1.0144 20,0 0,9969 0,99M 45,0 0,9813 0.9787


-4,5 1.0123 1,0141 20,5 0,9965 0,9961 45.5 O,lJRO<J 0,9783
-4,0 1,0120 1,0137 21,0 0,9962 0,9957 46,0 0.980& 0,971!0
-3.5 1,0117 1.0133 21,5 0,9959 0,9953 46,5 o;9S03 0,9776
-3.0 1,0114 1,0130 22,0 0,9956 0,9950 47.0 0,9800 0,9773

-2,5 1,0111 1,0126 22,5 0,9?53 0,9946 47,5 0,97Q7 0,9769


-2,0 1,0107 1,0122 23,0 0,9950 0,9943 48,0 0.9794 0,9766
·1,5 1,0104 1,0119 23,5 0,9947 0,9939 48,5 0,9791 0.9762
-1,0 1,0101 1,0115 24,0 0,9944 0,9936 49,0 0,9781! 0,97W
0,9940 0,9932 49.5 0,9785 O,CJ7~5
-0,5 1,0098 1,0112 2415

la~in 4 : A spa/, 1hpa/ Jlcllll /luton (AS// I/ TON), l'a/..aa.IU/1 Jula11 317
SNI 06-6400-2000

Tabel 1 (lanjutan)

Tcmrcratur Faktor korc:ksi volume aspal Tcmpcratur · Faktor korcksi volume aspal Tcmpcnllur Faktor korcksi volume as1Jal
i pengukura11 tc:rh11dap tc:mp<:ratur standar (Jengukuran terhadar tcmpc:ratur standar pc:ngukurnn lcrhadap tcmpcratur standar
("C) 15 •c. ("C) IS "C. ("C) IS "C.
A B A [l A n
so.o 0,9782 0,9752 75,0 0,9628 0,9578 100,0 0,9476 0,9407
so.s 0,9779 0,9748 75,5 0,9625 0,9574 100,5 0,9473 O,J.>403
51,0 0,9775 0,9745 76,0 0,9622 0,9571 101,0 0,9470 0,9400
5 I,.S 0,9172 0,9741 16,S 0,9619 0,9567 101,5 0,9467 0,9396
52,0 0,9769 0,9738 77,0 0,9616 0,9.564 102,0 0,9464 0,9393

52,5 0,9766 0,9734 71,5 0,9613 0,9561 102.5 0,9461 0,9390


53.0 0.9763 0,9731 78,0 0,9609 0,9557 103,0 0.9458 0,9386
53,5 0,9760 0,9727 18,5 0,9606 0,9554 103,5 0,9455 0·,9383
54,0 0,9757 0,9724 79,0 0,9603 0,9550 104,0 0,9452 0,9379
54,5 0,9754 0,9720 79,S 0,9600 0.9547 104,5 0,9449 0,9376

55,0 0,9751 0,9717 80,0 0,9597 0,9543 105,0 0,9446 0,9373


55.5 0,9748 0,9713 RO,.S 0.9594 0,9540 I 05.5 11.944.1 o.•J36<J
!\6,0 0.9745 0,9710 111,0 0,9591 0,9536 I 0(!,0 0,<)440 11,9_166
56,5 0,9741 0,9706 81,5 0,9S88 0,9533 106,5 0,9437 0,9363
51,0 0,9738 0,9703 82,0 0,9585 0,9530 107,0 0.9434 0,9359

:.7,5 0,9735 0,9699 82,5 0,9582 0,952(1 107.5 0,9431 0,93:'i6


5!(,0 0.9732 0,9696 83,0 0.9579 0,9523 108,0 0,9421! 0.9JS2
58,:0 0,9729 0,9692 83,5 0,9576 0,9519 108,5 0,9425 0,9349
59,0 0.9726 0,9689 84,0 0,9573 0,9516 109.0 0,9422 0,9346
59,5 0.9723 0,9685 84,5 0,9570 0,9512 109,5 0,941? 0,9342

60,0 0,9720 0,9682 85,0 0,9567 0,9509 I 10.0 0,9416 0.9339


60.5 0,9717 0,9678 85,5 0,9564 0,9506 I 10,5 0,9413 0,9335
61,0 0,9714 0,9675 86,0 0,9561 0,9502 111.0 0,9410 0,9332
61,5 0,9711 0,9671 86,5 0,9558 0,9499 111.5 0,940,1 0,9329
62,0 0.9708 0,9668 87,0 0,9S5S 0,9495 112,0 0,940.:1 0,?32S

62,5 0,9'104 0.9664 87,5 0,9552 O,!i4!12 112,5 0,9401 0,9322


63,0 0,9701 0,9661 88,0 0,9549 0,9488 113,0 0,93911 0,9319
63,5 0,9698 0,9658 88,5 0,9546 0.9485 113,5 0,9395 0,9315
64,'1
64,5
0,9695 0,9654 89,0 •' 0,9542 0,9482
0.9478
I 14,0
114,5
0,9J92
0,9389
0,9312
0,9309
0,9692 0,9651 0,9539
89,5
.
65,0 0,9689 0,9647 90,0 0,9536 0,9475 115,0 11,9386 0,9)05
65.5 0,9686 0,9644 90,5 0,9533 0,9471 115,5 0.9383 0,9J02
66,0 0,9683 0,9640 91,0 0,9530 0,9468 116,0 0,9380 0,9298
665 0.9680 0,9637 91,5 0,9527 0,9464 1165 0.9377 0.92CJS
67,0 0,9677 0,9633 92,0 0,9524 11,9461 117.0 0,9374 0.9292

67.5 0.9674 0,9630 92,5 0,9521 0,9458 1175 0,937 I 0. 1J2!U!


68,0 0,9671 0,9626 93,0 0,9518 0.9454 118,0 0,9368 0.9285
611.5 0,9668 .0,9623 93,5 0,9515 0,9451 118,S 0,9365 0.9282
69.0 0.9665 0,9619 94,0 0,9512 0,9447 119,0 0,9362 0.9278
(,'),:". 0.%61 0,961(> 94,5 o.9S09 0,9444 11 1U 0.935 11 0,1127:'\

711.0 0.96511 0.9612 95.0 0.9S06 0, 1)441 120.0 11,9]!'6 0,1)272


70.~ o.•u,:'i.s 0,%(1') IJ~. 0. 1150.1 Cl,1lo1J7 12CI,S II.'H5.l ll,'l:!C•II
71,0 U.'JM2 0,96U5 96,0 0,9500 (),<)4J4 121,11 11.9.1!\11 U.92C•5
71.5 0,9649 0,9602 96,5 0,9497 0.9430 I 21.5 0.9347 11,9262
72.0 0.9646 0,9599 97,0 0,9494 0.9427 122.0 0.9344 0.925!1

72,5 0,9643 0,9595 97,5 0,9491 0.9424 122.5 0.9341 11.92!'5


73.0 0,9640 0,9592 98,0 0,9488 0,9420 123.0 0,9338 0.9251
73,5 0,9637 0,9S88 98,5 0,9485 0,9417 123,5 0.9335 0,9248
74,0
74,5
0.9634
0,963 I
0,9585
0,9581
99,0
99,5
0,9482
0,9479
0,9413
0,9410
124,0
124,5
0.9332
0,9329 i 0,9245
0,9241

318 Bagiwr 4: Aspal. Aspal Baru Bwon (ASBUTON). Perkerasan Jalan


SNI 06-6400-2000

Tabell (lanjutan)

Tcmper:•lur Fakror korcksi volume aspal Temperatur Faktor koreksi volume aspal Tempernlur Faktor korcksi volume aspal
pen~kura h:rhadap lemperarur slandar pengukuran terhadap tcmperatur slandar pcngukuran terhadap tempcratur standar
("C) rs•c. ("C) 15"C. ("C} IS "C.
A D A B A ll

125,0 0,9326 0,9238 1~o. 0,9171 0,9072 175,0 0,9031 0,8909


125,5 0,9323 0,9235 150,5 0,9174 0,9069 175,5 0,9028 0,8906
126.11 0,9320 0,9231 151,0 0,9171 0,9066 176,0 0,9025 0.8903
126.5 0,9317 0,9228 151,5 0,9169 0,9063 176.5 0,9022 0,8900
127,0 0.9314 0,9225 152,0 0,9166 0,9059 177,0 0.9019 0.8R96

127.S 0,9311 0,9221 152,5 0,9163 0,9{)56 177.5 0,9016 0,8893


128,0 0,9308 0,9218 153,0 0,9160 0,9053 178,0 0.9013 O,R890
128.5 0,9305 0,9215 153,5 0,9157 0,9049 178,5 0,9010 0.8887
129,0 0,9302 0,9211 154,0 0,9154 0,9046 .179,0 0,9008 0,8884
129.5 0,9299 0,9208 154,5 0,9151 0,9043 179,5 0,9005 O,R880

IJO.U 0,9296 0,9205 155,0 0,9148 0,9040 180.0 0,9{)02 0,8!177


130.5 0,9293 0,9201 155,5 0,9145 0,9036 180,5 0,8999 fi.RR74
131.0 0,9290 0,9198 156,0 0,9142 0,9033 181,0 0,8996 0,8871
131.5 11,9287 0,9195 156,5 0,9139 0,9030 181,5 0,8993 0,8867
132.11 11,9284 0,9191 IS7,0 0,9136 0,9026 182.0 0,8990 0,8864

1325' 0,9281 0,9188 157,5 0,9133 0,9013 1!12,5 0,8987 0,88fil


1J).(I' (),9278 0,9185 158.0 0,9130 0,9020 183,0 0,8984 O,RRSR
133.5 0,9275 0,9181 158,S 0,9127 0,9017 183,5 0.8981 0,8855
13-t.ll 0.9272 0,9178 159,0 0,9124 0,9013 184,0 0,8979 0,8851
13-15 0.9269 0,9175 159,5 0,9121 0,9010 184.S 0,8976 0.11848

135.\l (1,926(1 0,9171 160,0 0,9119 0,9007 185.0 0,8973 0.8845


13~5 11.9263 0,9168 160,5 0,9116 0,9004 185.5 0,&970 0.8842
136.t' 0,9260 0,9165 161,0 0,9113 0,9000 186,0 0,8967 0,8839
1365 0,9257 0,9162 161,5 0,91l0 0,8997 186,5 0,8964 0.8835
IJ7.tl 0,9254 0,9158 162,0 0,9107 0,8994 187,0 0.8961 0.883.2

u:5 0.9251 0,9155 162,5 0,9104 0,8991 187,5 0,89~ 0.8829


13S.~l
13S5
13(\.1\
I
I
0.9248
11.9245
11,9242
0,9152
0,9148
0,9145
163,0
163,5
164,0
0,9101
0.9098
0,9095
0,8987
0,8984
0,8981
188,0
188.5
189,0
0,8955
0.8952
0.11950
0.8826
0,!1823
0.8819
1395 11,9239 0,9142 164,5 0,9092 0,8977 189,5 0,8947 0,11816

1-'l(•.l' I 0.9236 0,9138 165,0 0,9089 0,8974 190,0 0,8944 0,8813


14J.~
i 0,1)234 0,9135 165,5 0,9086 0,8971 190,5 0.8941 0.8RIIl
i
141.'.' 0,9231 0,9132 166,0 0,9083 0,896&
14.~ !
I
\),9228 0,9128 166,5 0,9080 0,8964
191,0
191,5
0.8938
0,8935
0,8807
0,8803
14~.:· 0.9225 0,9125 167,0 0,9078 0,8961 192,0 0,8932 0.8'800
.i
l-1~. ! 0.9222 0,9122 167,5 0,9075 0,8958 192,5 0,8929 0,8797
143.·: ' 0.9219 0,9118 168,0 0,9072 0,8955 193,0 0,8926 018794
143.~ 0,9216 0,9115 168,5 0,9069 0,89!11 193.5 0.8924 0:,8791
)4.; ..,. !1.9213 0,9112 169,0 0,9066 0,8948 194,0 O,R921 0,8787
14.:.:: ' 0.9210 0,9109 169,5 0,9063 0,8945 194.5 0,8918 0,8784

145,,·· (1,9201 0,9105 170,0 0,9060 0,8942 195,0 0,8915 0,8781


14~. 0,9204 0,9102 170,5 0,9057 0,8939 19S,S 0,8912 0,8778
146:.· •).9201 0,9099 171,0 0,9054 0,8935 196,0 0,8909 0,877S
146.5 0.9198 0,9095 1:11,5 0,9051 0,8932 196,5 0,8906 0,8771
I 4:. ~ •),9195 0,9092 172,0 0,9048 0,8929 197,0 0.8903 0,876!!

1·:- .:' ,1,9192 0,9089 172,5 0,9045 0,8926 197,5 0.8901 0,8765
14L ,1,9189 0,9086 173,0 0,9042 0,8922 198,0 0.8898 0,87(12
145.:' ~1.9\86 0,9082 173,5 0,9040 0,8919 198,S 0,8895 0,8759
l·~.: ·.1.9183 0,9079 174,0 0,9037 0,8916 199,0 0,8892
14<;.:' .1.9180 0,9076 174,!i I 0,9034 0,8913 199,5 11,11889
0,!!7:'\5
0,!!752

Jlagicm 4 : A.l"pa/, A.l"pa/lla/11 /Iuton ( ASIJUTON ), l'akenl.\<111 }a/em 319


.....
SNI 06-6400-2000

Tahcl 1 (lanjutan)

. TemrlCrlltur Fnktor L:orek~i volu111e aspal Ternperatur Fnktor kon:ksi volume :.~pal T.:mr1cr:11ur Fnkll>r kurd;~·, volume :~spal
pcngul-lu;rn n:rhmla11 tcmpcratur st:ul(Jar pcngukurnn h:rhndap lcmpcr:uur Ktandnr jlcngukuran tcrhmlap rcrnpcr::tur st;:nd;rr
(''C) 1s•c. ("C) l!i •c. ("C) 1:\ "C
A B B

200,0
A
" II

0,8886 0,11749 225,0 0,8743 0,8592 250,0. 0,8602 0,8<137


200.5 0,8883 0,8746 225,5 0,8740 0,8589 250,5 0,8599 0.8434
201,0 0,8880 0,8743 226,0 0,8738 0,8585 251,0 0.8597 0.8-13 I
201.5 0,8878 0,8740 226,5 0,8735 0,8582 251,5 0,8594 0,!!428
202,0 0,8&75 0,8736 221,0 0,11732 0,8579 252.0 0.8591 0.11425

202,5 0,8872 0,8733 227,5 0,8729 0,8576 252.5 0.8588 0.8422


203,0 0,8869 0,8730 228,0 0,8726 0,8573 253,0 0,8585 0.!!419
203,5 0,8866 0,8727 . 228,5 0,8723 0,8570 253,5 0.11583 0,8415
204,0 0,8863 0,8724 229,0 0,8721 0.8567 254.0 0,8580 0.8<112
2045 I
0,81160 0,8721 229,5 0,87111 0,8564 254,5 0,8577 0,8409

205,0 0,8857 0,8717 230,0 0,8715 0,8560 255.0 0,8574 0,11406


205,5": 0,8855 0,8714 230,5 0,8712 0,8551 255,5 0,8571 0.8403
206,0 0,8852 0,8711 231,0 0,8709 0,8554 256.0 0,8569 0,8400
206.5 0,8849 0,8708 231,5. 0,8706 0,855 I 256.5 0,8566 O.K397
207,0 0,8846 0,8705 232,0 0,8704 0,8548 257.0 0,8563 0,8.394

207,5 0,8843 0,8702 232,5 0,8701 0,8545 257,;i 0.8560 0,8391


208.0 0,8840 0,8698 233,0 0,8698 0,8542 258,0 0.8557 0,8388
208.~ 0,8837 0,8695 233,5 0,8695 0,8539 251.~ 0,11555 0.11385
209.0 0,8834 0,8692 234,0 0,8692 0,8536 25'>,0 0,8552 0.83R2
2095 0,8832 0,8689 234,5 0,8689 0,8$33 259.5 11,8549 O.S379

210,0 0,11829 0,8686 235,0 0,8687 0,8529 260.0 <Ui54(> 0.~-76


210,5 (1,11826 0,8683 235,5 0,8684 0,8526 260,5 0.854-l 0.8373
211.0 0,8823 0,8680 236,0 0,8681 0,8523 261.0 0.8541 O.S370
211.5 0.8820 0,8676 236,5 0,867S 0,8520 261,5 0.~538 0.836i
212.0 0,8817 0,8673 237,0 0,8675 0,8517 262,0 0,8535 0.8364

212.5 0,8!!14 0,8670 237.5 0,8673 0,8514 262.5 O.R532 O.R361


213.0 I 0,8812 0,8667 238,0 0,8670 0,8511 263.0 0,8530 d358
213,5 0,8809 0,8664 238.5 0,8667 0.8508 263,5 0.8527 0.8354
2i4,0 0,8806 0,8661 239,0 0,8664 0,8505 264,0 0,8524 0.8351
214,5 0,8803 0,8657 239,5 0,8661 0,8502 264.5 0.8521 0,11348

215,0 0,8800 0,8654 240.0 0,8658 0,8498 265,0 0,8518 0.8345


215,5 0,8797 0,8651 240,5 0,8656 0,8495 265,5 0,8516 0,8342
216,0 0,8794. 0,8648 241,0 0,8653 ·0,8492 266.0 0,8513 0,8339
216,5 0,8792 0,8645 241,5 0,8650 0,8489 266,5 0,8510 0,8336
217,0 0,8789 0,8642 241,0 0.8647 0,8486 267.0 0,8507 0,8333
217,5 0,8786 0,8639 242,5 0,8644 0,8483 267,5 0,8505 0,8330
218,0 0,8783 0,8635 243,0 0,8642 0,8480 268,0 0,8502 0.8327
218,5 0.8780 0,8632 243,5 0,8639 0,8477 268,5 0,8499 0.8324
219.0 0,8777 0,8629 244,0 0,8636 0,8474 269,0 0.8496 O,RJ21
219,5 0,8775 0,8626 244,5 0,8633 0,8471 269.5 0,8493 0,8318
220,0 0,8772 0,8623 245,0 0,8630 0,8468 270,0 0,8491 0,8315
220,5 0,8769 0,8620 245,5 0,8627 0,8465 270.5 0,8481! 0.8312
221,1) 0,8766 0,8617 246,0 0,8625 0,8461 271,0 0,8485 0.8309
221,5 . 0,8763 0,8614 246,5 0,8622 0,8458 271.5 0.8482 0.8306
222.0 0,8760 0,8610 24'1,0 0,8619 0,8455 272,0 0.8480 0.8303
222,5 0,8757 0,8607 247,5 0,8616 0,8452 272.:5 0,8477 0,8300 ;
223,0 0.8755 0,8604 248,0 0,8613 0,8449 273,0 0.8474 0.11297
223.5 0.11752 0,8601 248,S 0.8611 0,8446 273.5 0.!1471 O.!l294
224,0 0,11749 0,8598 249,0 274,0 0.8469 0.8291
2245 0,8746 0,8595 249,5 274,5 0,8466 0.8288

320 Bagiarr 4: Aspal, Aspal Batu Bwon (ASBUTON), Perkerasarr Jalan


SNI 06-6472-2000

TATA CARA PENYIAPAN CONTOH UJI PENCAMPURAN PEMBAGIAN


CARA PENEMPATAN DAN PENGKONDISIAN CAMPURAN BERASPAL
DI LABORATORIUM UNTUK PENGUJIAN BERDASARKAN KINERJA

I. Ruang Lingkup j. Sendok pengaduk dan sekop kecil untuk memindahkan


Tata Cara ini mencakup contoh uji campuran, pemb~gian agregat dan mencampur agregat dengan aspal secant manual.
cant penempatan dan pengkondisian campuran beraspal di k. Wadah untuk memanaskan dan menuangkan aspal.
laboratorium sebelum pengujian berdasarkan kinerja. I. Cawan dengan ukuran yang sesuai untuk pengkondisian
campuran beraspal.
2. Acuan
Tata Cant ini mengacu pada rujukan sebagai berikut : 4. lndikator Mutu Standar
AS 12891: Apabila campuran disiapkan dan dikondisikan untuk
Methods of Sampling and Testing Asphalt. menentukan indikator mutu standar yang digunakan untuk
AS 2891. I : Method I : mcmbandingkan campuran bcraspal. maka suhu dan lama
pengkondisian harus sesuai dengan Tabcl I .
Sampling of Asphalt.
AS 2891. 12. I : Method 12.1. :
TABEL I
Determination of the Permanent Compressive Strain
Characteristic of Asephalt Dynamic Creep Test. Suhu dan Lama l'engkondisian
1>

AS 2891.2.1.:
Jenis Suhu Lama Suhu Suhu L:~ma
Sample Prcpan1tion-Mixing, Quartering and Conditioning Campur- As pal pc:manasan Carnpuran l'<!ng- Pcng-
of Asphalt in the Laboratory. an (oC) aspal (j:un)2 pada akhir komhsian kondisi:111
Maksimurn p<!ncam- (l)C} (rnc:nit)
Pd M-1 0-1999-03 :
puran (0 C)
Metode Penentuan Modulus Resilien Campuran Beraspal
Dengan·Cara Tarik Tak Langsung. Gradasi
rapat 150± 5 4 150± 5 l'iO :1:5 60± )()

3. Peralatan Gradasi
Pcralatan yang dipcrlukan adalah sebagai berikut : Tc:rbuk~ 150± 'i 4 130±5 J:l0±5 60± 10

a. Mesin Pengaduk yang dapat berputar dan mampu mcng-


aduk campuran bcraspal sesuai dengan kwantitas yang Catalan:
diperlukan. I. Bi Ia digunakan as pal modi fikasi. suhu terschut pada Tahcl I haru~
Catatan : Umuk pengujian s~lat campuran, apabila ukuran diu bah kc suhu yang ditcntukan olch pcmhuat as pal a tau hahan tamhah
numinalmaksimum agregat ~ 20 nzm maka campuran beraspal terse but.
yang diperlukan adalah ± 6 kg dan apabila ukuran nominal 2. Lama pcmanasan aspal maksimum adalah lamanya waktu yang
mahimum agregat ::; 20 mm maka canzpuran beraspal yw1g diijinkan untuk mcrnpcrtahankan suhu aspal pada ~uh yang
dibutuhkan adalah lebih kurang 14 kg. disyaratkan dalam oven.

b. Mangkuk pcncap1pur dan alat pcngaduk.


5. Prosedur
c. Oven yang dilengkapi dengan pcngatur suhu dan marnpu
Proscdur pclaksanaan adalah sebagai bcrikut :
mcrnpertahankan suhu sampai :W0°C dengan rentang tolcransi
30C. a. Kcringkan secm·a tcrpisah komponen-komponcn campuran.
kecuali aspal. sampai bcratnya konstan.
d. Timbangan dcngan kapasitas yang cukup dengan ketclitian
tidak boleh lebih dari ± 5 gram. Catalan : Berat konstw1 clicapai apabilu perbt:dawt hasil 2
pengukuran yang berurutan sesudah pcmana.w11 f1w/a sultu
c. Tcnnometer dcngan interval skala tidak boleh lebih besar
penc:ampuran sclama minimum 30 menir ridak lwlelt hnheda
dari 2°C dcngan ketelitian ± o.soc.
lehih hesar !"leo dari row/ kehilallg£111 hcrar scbelumnya.
r. Pengatur waktu yang mampu mcngukur waktu paling scdikit b. Timbang berat dari masing-masing komponcn kcring
60 me nit dengan kctelitian ± I detik untuk tiap I 0 m'cnit.
tcrscbut, kecuali asp;tl, kemudian ruasukkan kc dalam
g. Alat pemhagi contoh cara perempatan. misalnya pelat pcncampur dan campurlah sampai mcrata.
logam.
Catalan : Pcncampuran komponen kcring dapat dilakukan
h. Sarung tangan dan pcnjcpit untuk mengambil benda-bcnda scsudah agregat dipanaskan.
panas.
c. Panaskmt komponen kcring dalaru mangkuk. atau nampan.
i. Nampan sebagai wadah untuk menempatkan agregat selama dan panaskan juga mangkuk pcncampur dan pcngaduknya
pemanasan, dan untuk pengkondisian campuran bcraspal. dL~Imn oven sampai mcncapai suhu ( 15 - 2.'i )0 (' di at as suhu
pencarnpuran aspal yang disyaratkan.

/Jagicm 4: Aspal. Aspa/1/atll//llton (ASI/UTON). Perkem.wm Jalcm 321


SNI 06-6472-2000

Catalan : Untuk aspol pen 60 dan 80, pemanasan komponen ambillah sub-contoh (bahan contoh uji) yang mewakili.
kcring untuk camp11ran bergradasi terbuka memerlukan suhu Selanjutnya rencanakanlah pengujian seperti yang diuraikan
( 15 - 25 ;oc di at as a spa/ agar mencapai sulzu pencanzpuran dalam AS 2891.1.
akhir yang kira-kira sama dengan sulzu aspal. i. Letakkan masing-masing sub-contoh (bahan contoh uji)
d. Masukkan aspal dalam oven dan panaskan sampai suhu dalam cawan atau dalam cetakan pemadat dan kondisikan
tidak lcbih dari waktu yang diperlukan (lihat Tabel I). contoh tersebut pada suhu dan waktu pengkondisian yang
c. Bcntuklah suatu cekungan pada tumpukan campuran disyaratkan.
komponcn kering tersebut dan timbanglah aspal sesuai Catatan : Waktu pengkmzdisian adalah penting (kritis) untuk
kcbutuhan. campuran beraspal yang akan diuji deformasi permanewzya
f. Carnpurkan aspal dengan komponen kering rnenggunakan sesuai dengan AS 2891.12. /, modulus resilen sesuai dengan
mesin pengaduk dan pastikan bahwa seluruh butir komponen Pd M-/0-1999-03 atau untuk s(fat kelelahan.
tcrsclimuti oleh lapisan tipis aspal sampai merata. Lama waktu
pencampuran ,idak lebih dari 3 menit. 6. Laporan Pcngujian
Catatan : Manf?kuk pencampur dan alar pengaduk sebaiknya Canlumkan informasi berikut dalam laporan pcngujian :
diselimuti terlebih dalzulu oleh lapisan tipis aspal untuk
a. Identifikasi campuran
mencegah berkurangnya kadar a spa/. Hal ini dapat dilakukan
dengan menuan?,kan aspal ke dalam mangkuk dan pengaduk b. Pcrscntase komponen campuran.
tadi, lalu bersihkan aspalnya selzingga meninggalkanlapis tipis c. Suhu aspal
aspal dipermukaannya. d. Tanggal dan waktu rnulainya pengkondisian
g. Ukur suhu campuran beraspal. Jika suhu diluar yang e. Lama pengkondisian
disyaratkan dalam Tabel I atau yang ditetapkan olch sipcmbuat,
f. Suhu pengkondisian
maka campuran terscbut jangan digunakan.
g. Nomor standar ini.
h. Segera setelah pencampuran sclcsai, letakkan campuran
aspal tersebut kc nampan untuk dibagi empat (quartering) dan

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

pembagian cara perempatan quartering


as pal binder
mangkum pencampur mixing bowls
alat pengaduk beater

322 Bagian 4". A.v•al. Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkerasan Jalan
SNI 03-6837-2002

TATA CARA MEMPERCEPAT PELAPUKAN ASPAL


MENGGUNAKANTABUNGPELAPUK
BERTEKANAN

1. Ruang Lingkup 3. Pengertian


1.1 Tata cara ini meliputi percepatan pelapukan (oksidasi) aspal 3.1 Aspal adalah aspal keras yang diproduksi dari residu
oleh tekanan udara dan suhu yang ditingkatkan dalam tabung minyak bumi dengan atau tanpa bahan tambah organik yang
pelapuk bertekanan, dan dimaksudkan untuk mensimulasi tidak membentuk partikel.
proses pelapukan akibat oksidasi bahan pengikat aspal selama 3.2 Masa pelayanan adalah masa dimana aspal mengalami
rnasa pelayanan. Aspal tersebut harus merupakan residu dari proses pelapukan pada perkerasan sebagai akibat kombinasi
hasil pengujian AASHTO T. 240 (RTFOT) atau SNI 06-2440- waktu, lalu-lintas, dan lingkungan.
1991. .
Catalan 1 : Dianjurkan menggunakan prosedur AASHTO
T.240. Bila menggunakan prosedi1r SNI 06-2440-1991, aspal
4. Ringkasan Tata Cara
modifikasi dapat mengalami pemisahan atau membentuk 4.1 Mula-mula dilakukan pelapukan awal dengan
selaput pada permukaan selama pengkondisian sehingga hasil menggunakan prosedur (RTFOT) ata" SNI 06-2440-1991. Bila
pengujian lanjutan residu ini (TP5, TP/ dan TP3) dapat pelapukan awal menggunakan proscdur (RTFOT) residu hasil
menyimpang. pengujian tersebut dituangkan ke dalarn cawan baja standar
1.2 Pelapukan aspal selarna masa pelayanan dipengaruhi oleh (pad a SNI 06-2440-1991) sampai ketebalan tertentu. Bila
varibel-~
pelapukan awal menggunakan prosedur SNI 06-2440-1991,
carnpuran seperti perbandingan volumetrik
campuran, permeabilitas campuran, sifat-sifat agregat dan biarkan residu hasil pengujian tersebut dalam cawan baja
kemungkinan faktor-faktor lainnya. Pengujian ini dimaksudkan standarnya. Kemudian residu hasil pelapukan awal dilapukkan
untuk menyiapkan aspal yang akan dievaluasi ketahanan kembali dalam tabung bertekanan udara 2, I Mpa pacta suhu
relatifnya terhadap pelapukan akibat oksidasi pada suhu tertentu tertentu selama 20 jam. Suhu pelapukan dipilih berdasarkan
kelas kinerja aspal sebagaimana ditunjukkan pada tabel-1
tanpa mempcrhitungkan variabel-variabel campuran tersebut.
lampiran B.
1.3 Standar ini tidak mencakup semua permasalahan
keselamatan yang berkaitan dengan penggunaannya. Penerapan
langkah-langkah dan batasan-batasan yang menyangkut 5. Kegunaan
kesehatan dan keselamatan kerja menjadi tanggung jawab 5.1 Tata cara ini dirancang untuk mensimulasi proses pelapu
pengguna standar ini. kan akibat oksidasi yang terjadi pada aspal selama rnasa
pelayanan perkerasan. Residu dari pengujian ini dapat
2. Acuan digunakan untuk memperkirakan sifat fisik atau kimia aspal
setelah 5 sampai 10 tahun mengalami proses pelapukan di
2.1 Standar SNI lapangan.
Metode Pcngujian Kehilangan Berat Minyak dan Aspal 5.2 Residu aspal yang diperoleh dcngan rnenggunakan tata
dengan Cara A. SNl 06-2440-1991. cara ini digunakan untuk mcnentukan sifat-sifat yang
Spesifikasi Iimbangan yang Digunakan Pacta Pengujian disyaratkan berdasarkan MPI. Sebclum tahap pcngkondisian
Bahan, Pd S-05-1999-03. pada tata cara ini tcrlebih dahulu aspal dilapukkan dengan
2.2 Standar AASHTO pengujian RTFOT atau TFOT. Aspal, residu dari pengujian
RTFOT atau TFOT dan rcsidu dari pclapukan ini digunakan
• Designation PP II Stan dar Practice of Accelerated Aging
untuk mencntukan sifat-sifat yang disyaratkan herdasarkan
of Asphalt Binder Using a Pressurized Aging Vessel.
MPI.
MPI Proposed Standard Specification for Performance-
5.3 Untuk aspal yang mempunyai kelas atau surnber yang
Graded Asphalt Binder.
berbeda, tidak ada hubungan yang khas antara waktu dan suhu
TPl Test Method for Determining the Flexural Creep pelapukan dalam pengujian ini scrta hubungan an tara umur dan
Stiffness of an Asphalt Binder Using the Bending Beam suhu sclama masa pelayanan pcrkerasan. Karcna itu untuk suatu
Rheometer. kondisi iklim tertentu dalam masa pelayanan. tidak mungkin
TP3 Test Method for Determining the Fracture Properties untuk mernilih satu nilai tunggal waktu dan suhu pelapukan
of Asphalt Binder in Direct Tension. yang dapat rnempcrkirakan sifat-sifat aspal set~lah mcngalami
Metode Pengujian Sifat Reologi Aspal Dengan Alat kondisi selama masa pelayanan tcrtcntu.
Reometer Geser Dinamis (RGD). Pd M-11-1999-03. 5.4 Tingkat pclapukan relatif bcrhagai aspal bcrvariasi paJa
2.3 Standar ASTM suhu pengujian yang bcrbeda. Karena itu duajenis aspal dapat
mcngalami pelapukan yang sarna pada suhu tertentu tetapi
E220 Method for Calibration of Thermocouples by
berbeda pada suhu lain.
Comparison Techniques

/lagitm 4: A.I'Jitd, Aspal /latu lllllo/1 (AS/lUTON), l'crkaa.w11 Jaltm 323


SNI 03-6837-2002

6. Pcralatan 6. 1.4 A1at detektor suhu dan tekanan


6.1 Peralatan untuk tata cara ini terdiri alas tabung pelapuk 6, 1.4. I Sebuah alat detektor suhu yang tcrbuat dari platina
bertekanan, a~t pcngcndali tckanan udara, alat pengendali dengan ketelitian 0,1 °C dan mcmcnuhi standar DIN 43760
tempcratur. alat pengukur tekanan dan suhu serta perekam suhu (Kclas A) atau yang sejenis untuk mengukur suhu dalam tabung
(Gam bar I). pclapuk bertekanan. A! at terscbut harus dikalibrasi scbagai satu
6. 1.1 Tabung bertekanan berupa tabung baja anti karat yang kesatuan clengan alat'pembaca suhunya.
dirancang untuk beroperasi pada tekanan (2,1 ± 0,1) MPa dan Catalan 3 : A/at pengukur suhu dan a/at pembacanya dapat
suhu an tara 90 dan I I ooc dengan bagian dalam berdiameter dikalibrasi oleh pabrik pembuat atau pemasok. Kalibrasi dapat
tidak lebih dari 2(X) mm dan tinggi 215 mm. Tabung bertekanan dilakukan dengan cara membandingkan hasil pembacaan dari
harus dapat memuat sebuah rak yang dapat ditcmpati I 0 caw an a/at pengukur suhu dengan termometer air raksa NIST-
baja TFOT da1am posisi datar schingga tebal lapis aspal pada traceable ASTM 94C sesuai ASTM £220.
cawan tidak bcrvariasi lebih dari 0,1 rnm. Rak harus dirancang 6.1.4.2 Alat pencatat secara grafis atau sistem pencatat data
agar mudah dimasukkan dan dikeluarkan dari tabung pada saat lainnya yang mampu mencatat suhu selama pengujian dengan
rak. cawan. da.l asp<OI berada pada suhu pengujian. Skema yang kctelitian 0,1 °C. Sebagai altcrnatif, dapat digunakan alat
mcmpcrlihtkan tabung. rak. cawan, dan dimensi yang elektronik yang dapat mencatat suhu maksimum dan minimum
diperlukan ditunjukkan pada Gambar 2. (dcngan ketelitian ± 0,1 °C). Bila suhu pengujian rnenyimpang
Catalan 2 : Tab1mg dapat terdiri atas suatu unit terpisah yang lcbih dari ± 0,5°C dari suhu pelapukan sclama peri ode 20 jam,
lzarus ditempatkan pada oven atau merupakan satu kesatuan pengujian dinyatakan batal.
dengan sistem pengendali suhu (sebagai contoh dengan cara 6.1.4.3 Sebuah pengukur tekanan yang mampu mengukur
penurnasan langsung tabung atau dengan cara menyelimuti tekanan dalam tabung pelapuk dengan ketelitian ± I% dari
rabung dengan unit pemanas permanen, oven dengan sirkulasi tekanan yang diinginkan selama pengujian.
udara pemanas. atau penangas cairan).
6.2 Scpuluh buah cawan TFOT standar dari baja anti karat
6.1.2 Alat pengendali tekanan udara. sesuai persyaratan dalam SNI 06-2440-1991.
6.1.2.1 Sebuah kanp pelepas tekanan yang dapat menccgah 6.3 Sebuah timbangan yang sesuai persyaratan Pd S-05-1999-
tekanan pada tabung mclebihi dari 2,2 MPa selama proses 03.
pelapukan.
6.1.2.2 Sebuah pengcndali tckanan yang dapat mengatur
7. Bahan
tekanan dalam tabung dengan ketelitian ± I% dari tekanan yang
diinginkan dan mampu mcnurunkan tekanan dari sumbernya Udara tckan dalam tabung atau yang scjcnisnya.
sehingga selama pengujian tekanan eli dalam tabung pelapuk
dapat dipcrtahankan (2,1 ± 0,1) MPa. 8. Keselamatan Kerja
6. 1.2.3 Sebuah katup pclcpas tckanan yang pada akhir Gunakan prosedur standar keselamatan laboratorium selarna
pcngujian memungkinkan tekanan di dalam tabung diturunkan menangani aspal panas dalam penyiapan benda uji dan
dengan laju penurunan kira-kira linier dari 2,1 MPa sampai mengeluarkan residu dari tabung. Hati-hati ketika mengangkat
tekanan atmosfir dalam waktu (9 ± 1) menit. tabung pelapuk.
6.1 .3 AI at pcngendali suhu, sebagaimana dijelaskan pada butir
6. I .3.1 atau 6 1.3.2 yang dapat mempertahankan suhu pada
seluruh bagian dalam tabung agar berada pada suhu pelapukan 9. Kalibrasi Dan Standardisasi
dcngan kctelitian ± 0.5°C selama pengkondisian. 9.1 Detektor suhu
6.1.3.1 Sebuah oven dengan sirkulasi udara atau penangas Detektor suhu harus dikalibrasi hingga ketelitian 0,1 °C
cairan yang dapat : I) mcmanaskan tabung hingga mencapai sekurang-kurangnya 6 bulan sekali dengan rnenggunakan
suhu pelapukan sebagaimana tercatat oleh detektor suhu di termometer yang telah dikalibrasi. ·
dalam tabung dcngan ketelitian ± O,soc dalam waktu 2 jam, 9.2 Pengukur tekanan
2) mempertahankan suhu pada se1uruh bagian dalam tabung
bertekanan pada suhu pelapukan dengan keteltian ± O,soc. Pengukur tckanan dikalibrasi hingga ketelitian I% dari
Oven harus merniliki ruang dalam yang cukup luas agar udara tekanan yang diinginkan sekurang-kurangnya 6 bulan sckali.
di dalam oven dan sekitar tabung dapat bersirkulasi secara Catalan 4: Penguk:.ir tekanan biasanya dikalibrasi oleh pabrik
bebas. Di dalam oven harus terdapat dudukan yang menopang atau badan pengkalibrasi. Pemeriksaan kestabilan alar
tabung agar berada pada posisi datar untuk menjaga agar.tebal pengukur tekanan sesuai persyaratan hams dilakukan secara
lapis aspal di da1:.Jm cawan berada dalam toleransi yang berkala dengan membandingkamzya dengan a/at pengukur
ditentukan. tekanan yang telah disertifikasi.
6.1.3.2 Scbuah tabung pelapuk bertekanan dengan sistem
pengendalian suhu terpadu yang mampu : 1) memanaskan 10. Proscdur
tabung sampai suhu pelapukan yang diinginkan dengan 10.1 Kondisikan aspal dan tentukan kehilangan bcrat sclama
kete1itian ± o,soc dalam waktu 2 jam serta tercatat oleh detektor pengkondisian berdasarkan SNI 06-2440- 1991.
suhu, 2) mcmpcrtahankan suhu di seluruh bagian dalam tabung
pada suhu pelapukan dengan ketelitian ± O,soc.

324 Bagian ~ . Asp<"<l, Aspal Ballt Bulan (ASBUTON), Perkeraswz Ja/an


SNI 03·6837·2002

I0.2 Gabungkan residu yang masim panas dari pengujian RTFOT (2.1 ± 0,1) MPa dan mulai penghitungan waktu pengujian. Bila
kt: dalarn satu wadah. Aduk supaya tercampur dan kemudian suhu tcrsebut tidak tcrcapai dalam waktu 2 jam pengujian
tuangkan kt: c.hllarn cawan TFOT untuk pengujia'h pelapukan. Jibatalkan.
Jika rt:sidu diperoleh dari TFOT. biarkan rcsidu tetap di cawan Catatan 9: Tekwwn yang lebih dari 2. I M Pa Tidak me1wikkan
TfOT. Jika pengujian pclapukan tidak langsung dilakukan, Tingkul pelapukan secam herarti. Karena ilu Tidak diperfukall
biarkan re~idu tersebut Jalam wadah sarnpai suhu ruang. tutup teka1um yang lebilz Tinggi.
dan simpan pada suhu ruang. Jika akan dilakukan pengujian
Catalan 10: Setefah ditekan. suhu di cia/am to/Jun~ akan segeru
tt:rhaJap rcsiJu yang telah disirnpan paJa suhu ruang, panaskan
mencapai keseimbangan. Waklu pl'iapukan wlalah 11 aklu
aspal tersebut hingga cukup cair untuk dituangkan. sebelum
selama penekanan (Tidak Termasuk waklu sefanw penwnasan
Jituangkan kc cawan TFOT. PaJa dasarnya pengerokan residu
(11\'UI pada Tekwwn ruangwr ). Pwla Tekwwn udara nu1~
tiJak ctibolehkan pac.la pengujian. Namun jika bahan kurang
sefama waklu penrana.wn (Jlvtll hin~ga mellUIJWi suhu
untuk pcng~jia pelapukan pcngcrokan botol RTfOTdiijinkan.
pengujiwr. pelapukan yang terjadi refllli(sedikir karl'!la re.1idu
Jib Jilakukan pcngcrokan laporkan bersama basil pengujian.
a spa! yang diuji Ielah mengalami pemww.wn I tJ3°C pcula
10.3 Tcmpatkan rak cawan dalam tahung pelapuk. Bila RTFOT
digunakan oven. ternpatkan tabung bcrtekanan di dalarn oven
I 0.11 Pertahankan suhu dan tckanan udara Jr c.Jalam tabun~
tersehut. Bila Jigunakan tabung pclapuk bertekanan dcngan
pelapuk sclarna 20jarn ± 10 rncnit.
sistirn pcngendalian suhu tcrpadu, nyalakan pcmanasnya. Pilih
suhu·pelapukan Jan lakukan pcmanasan awal pada tahung I 0.12 Sctclah 20 jam berakhir, pcrlahan-lahan turunkan tck<lllall
tcrscbut sehingga mcncapai ~uh pelapukan yang ditentukan. dalam tabung rnelalui katup pengeluaran tckanan udara. Atur
katup pengcluaran tekanan udara sehingga diperlukan waktu
Catatan 5: Bifo pcngkmuli.i'iwzwpul nu:rujuk pada M PI. pilih
(9 ± I) rncnit untuk rncnycimhangk<tn tckanan luar c.Jan dalam
suhu pdapukan yan~ .H'szuii dari rahel/ pada MPI.
untuk menghindari tcrjadinya pcnggelembungan Jan
Catatan 6 : J>ada peri!O/W.Wil mnil. tahung dapat dipanaskan pembusaan aspal yang bcrlcbihan. Dalam proses ini mun~ki
ltin~,:xa 15°C di acus sulw pengujian. Hal ini untuk mengumnxi diperlukan pcngaturan katup sclama penurunan tckanan untuk
pe,;·,;,.lllll/1/ sahu pado whung PA V sefuma penelllf1alun rak mcnjaga supaya penurunan tckanan mcndckati linier. Waktu
pinggcm serla unTUk mengurangi ll'aklu yang diperfukanumuk penurunan tekanan dan penyeimbangan tekanan tiuak
mencapai suhu pi!l(~jan yang slabil setefah penempalcm. dipcrhitungkan schagai hagian dari pcriode pt:ngujian sclama
Catalan 7: S1i~l p<'ngujian pelapukan dipifih berdasarkan ikfim 20 jam.
selt'TilfJOT. Suhu yang fehih dari kiru-kira 115°C dapat I 0.13 Hila suhu yang tercatat pada c.Jetektor suhu heraJa ui
mengub~h struklur kimia aspol ran'! diuii. ofeh karena ilu harus alas atau c.Ji hawah suhu pclapukan yang uitetapkan ± o.soc
dihindw:i. lebih uari 10 menit selarna pcrioc.Je pelapukan 20jam. pt:ngujian
1'0.4 Tt:mpatkan cawan TFOT pac.Ja timhangan Jim tuangkan dinyatakan gaga! c.Jan rcsic.Ju yang diuji haru!> dibuang.
(50± 0,5) gram aspal ke d<tlam cawan tersebut. Hal in.i akan .I 0.14 Kcluarkan rak dan cawan-cawan Jari tabung pclapuk.
menghasilkan lapisan residu dcngan tebal kira-kira 3,2 mm. Tempatkan Ji dalam oven yang diset 1630C. Biarkan residu
Catata11 8: Peruhahan hemTTidak diukur sebagai bag ian dari sarnpai cukup cair untuk dituangkan. aJuk dengan hati-hati
pm.H•clur ini. Pemhalwn hera! tidak mempunyai arli karena untuk mcrnbantu mengeluarkan gelernbung uJara.
a spar me11yera{J uda ra akih<lt penekana11. Setiap penamhahcm Catalan 11 : Suhu minimum penuw1gan nuzg cli.wrankun
: f?erat akibm oksidasi dinba~'oleh udara yang diserap residu ada/air sulru yanK akan menghasifkan kekenwlmt nmg swna
se/Jaxai akihat.dari penekanan. dengan kekentalan oli mesin SA£ /OW30 pada Slthtt mangwt
I0.5 Hila Jilakukan pemanasan awal pada tabung yang berbeda (dapat dilllt.JII!(kan tetap11ii.{ak Terlufu cwr). Penwnasanwpol
Jcngun suhu pclapukan y;.mg ditentukan. atur kcmbali pengatur hingga febih dari 135°C horus dihincluri lllllllllll dcnuklw1
suhu pad a· alai pt:manas scsuai Jengan ..,uhu pelapukan yang heherapa aspol modi(ikas1 (lfllft wpaf ran.~ Tl'fuh mengalw1u
Jitentukan. pefapukan herallllllll,l.ikin hums d/TuwrgkwiJWcfa .1uhu cf1 alas
I0.6 Tempatk<.m caw an yang bcrisi hcnc.Ja uji paJa rak caw an. 135°C. Resicfu lwsil fJt'ngujwn pefop11kw1 dupm diJ){illcl.\AU/1
Cawan berisi rcsic.lu dari ao;pal yang bcraspal dari sumbcr dan dufwn caH'(/11 TFOF hingga ltJ3°C clan cliudu/.. llllfuk
atau kt:ltts yang herbec.Ja dapat ditcmpastkan pada tahung inenxefuarkan gelemhung ucluru. Datum sc•gulu hut. II'OATll
pt:lapuk bertekanan tcrscbut palam satu pengujiun. Ternpatkan - penwna.wn horus cfimininwfkw1. Tindakon·Tindu/..wl lni u/..an
rak cawan c.Ji c.Jalam tabung dan tutup tahung terst:but. memhcmlu mencegolz pengerosc111 okihoT o/...1idasl clun
kehilangan fiDksi ringan rang ukclll 1/lellgl'l'l/.\Allll hefllla uJi.
10.7 Bila c.Jigunakan oven, tcmpatkan tabung yang tclah Jiisi
dan ditutup dalam oven. · · Se!ama proses pemwwsw1, helllla uji hams chtulufJ clan .1ekull·
sekafi diaduk Wlluk nzenjwnin kescragumonn\'0
IO.R Hubungkan kabel uctektor suhu dan selang udara
I0.15 Kcluarkan caw an dari oven dan tuangkan res1c.lu panas
bcrtckanan ke pcnyamhung luar yang terdapat pada tabung.
dari cawan-cawan ke suatu tcmpat penampung. Bila pengu.Jian
I O.t) Lakukan langkah yang dijelaskan pada lmtir I0.5 sampai untuk mcnetapkan sifat fisik dari pclapukan tic.lak ..,cgcra
I O.R seccpat mungkin untuk mcnghinJari penurunan suhu dilakukan, tutup wadah itu dan simpan pada -;uhu ruang untuk
tabung dan rak cmvan. pt:ngujian sclanjutny{•
10.10 Tunggu hingga suhu c.Ji dalarn tabung bcrtckanan
mcrH:apai suhu pelapukan ± 2oc. Herikan tckanan uJara

/Ja~imz 4: Aspal, A.lp(lf llcillt /llllo11 (ASBUTON). l'n/..em.1wt .lulull 325


SNI 03-6837-2002

ll. Pelaporan 11.1.4 Total waktu yang suhunya di luar rentang yang
II. I Laporkan informasi sebagai bcrikut : ditcntukan, ~alm menit terdekat;
11.1.1 ldentitas contoh; 11.1.5 Total waktu pclapukan dalam jam dan men it;
11.1.2 Suhu pengujian pclapukan, hingga ± 0,5°C terdckat; I I .1.6 Laporkan suhu dan waktu pemanasan bila diperlukan
suhu yang lebih tinggi dari 1630C pada waktu penangangan
11.1.3 Suhu maksimum dan minimum yang terekam hingga
residu yang diuji.
± 0,1 oc terdekat;

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

tabung pelapuk bcrtekanan pressurized aging vessel ( PA V)


alat pcmanas berputar rolling tlzin-film oven test ( RTFOT)
alat pemanas thin-film oven test (TFOT)
alat pengukur suhu (detektor suhu) resistance thermal detector ( RTD)
pengukur tekanan pressure gauge
perccpatan pelapukan eccelerated aging
suhu yang dinaikkan elevated temperature
pelapukan selama masa pclayanan in-service aging

LAMPIRANB

Katup Pe:nouang

if
PengUkur......._T
~,-an k '-..._
""'- ·Kat\ up Pcngurang Tckun<ln

= C\
y ,~'1(• / Katup jarum

rw-;~:=_j
/ r:j
· Jarum Katt:.-o bod
-·. ~
/" Pemutus Aliran
Pcnyc:rap kelcmbaban

I R.TD

U ~bung
I

Tabung Pelapuk
udare

.
Bertekanan
?engenda_J.
,-.---- i
s uh u L.:.:.'.:.:.:.. _....-·------····-············-···-·j

GAMB'AR 1
DIAGRAM TIPIKAL SISTEM PENGUJIAN PELAPUKAN

326 Bagicm 4: Aspa/, Aspal Balli Buton (ASBUTON). Perkerascm Jalan


SNI 03-6837-2002

Ke transduser suhu

;::: I 0 mm dari atas as pal

Ruang bcb.s ;:::: I 0 mm Rangka uniuk


menempatkan pinggan

Rak yang dapat


Scdiakan palmg lllCilampung I 0 caw:1n
sedikit ruang TFOT. Scluruh rangka
bebas 5 mm kc harus mcrupakan satu
pcnnukaan tcrdckat kcsatuan yang dapat
dipindah-pindah

GAMBAR2
LETAK CAWAN DAN DETEKTOR PENGUKUR SUHU DI DALAM PAV

Catalan I : Jarak "o" mengontml kerataan cawan Rangka harus didukung pada tiga a tau lebih titik-titik penywtgga. Jarak "a"
diukur dari titik penyangga sampai ke dasar cowan (bagian atas dari rak atau penya~-:g cawan), harus dikontrol dengan
ketelitian ± 0,05 111111. Dasar tabung harus diusahakwz datar sedemikian sehingga ketebalan residu di dalam cawan bervariasi
tidak lebih dari ± 0.05 11111! sepanjang diameter cawan.
Catalan 2 : Jarak ''b" harus sedemikian sehingga setiap bag ian yang akttf dari tranduser suhu lebih besar a tau sama dengan I 0
em dari permukaan atas tabung.
Catalan 3 : Jarak "c" harus lebih besar a tau sama dengan 12 mm.

/lag ian 4 : A spa/, ;\.\pal /Iaiit flu/on ( ASIH 'T< )N ). l'akau.1wt .lulon 327
(J)
(.,)
z
1\) 0
00 w
0,
::;:: (X)
w
:::,
:ro
§" "'r0
0
""- TABEL 1. SPESIFIKASlASPAL KELAS KINERJA (PG) 0
1\)

~ .- PG 70- PG 76- PG 82-


~
KELAS KERJA 10 16 22 28 1 34 40 10 16 1 22 1 28 34 10 16 22 28 34
i Rata-rata 7 hari suhu perencanaan <70 < 76 < 82
~ perkerasan maksimum, ° C
~
§
Suhu perencanaan perkerasan
maksimum, o C
>-10 >-16 >-22 >-28 1 >-34 >-40 >-10 >-16 1 >-22 1 >~28 >-34 >-10 >-16 >-22 >28 -34
~
v, AS PAL
::;::
c:: Titik nyala T 48 : oC minimum 230
~ Viskositas, ASTM D. 4402 :
~ 135
maksimum, 3 Pas, suhu pengujian oc
..,~ Dynamic shear, TPS :. G/sin 8, 70 76
..,:::,i'{ minimum, 220 kPa suhu pengujian 82

§"" @ I0 putaran/detik, ° C
.......
:::, RESIDU RTFOT (T240) ATAU TFOT (1179)
§ Kehilangan berat,% maksimum 1.00
Dynamic shear, TPS : G/sin 8,
minimum, 220 kPa suhu pengujian 70 76 82
@ I0 putaran/detik, ° C
RESIDU PAV (PPl)
Suhu pengujian tabung penuaan, o C I00(11 0) 100(110) 100(110)
1.~
Dynamic shear, TPS : G/sin 8,
minimum, 220 kPa suhu pengujian 34 1,9
@ I0 putaran/detik, o C
31 28 25
i -- i
37 34 31 28 25 40 37 34 31 28
Pengerasan fis ik Laporan
-,~·

Creep Stiffness, TPI : S, maksimum


300.0 Mpa, m- Value, minimum, 0 -16 -12 -18 -2<1 -30 0 -6 -12 -18 -24 0 -6 -12 -18 -24
0.300 suhu pengujian @ 60s, , o C
Direct tension, TP3: Failure Strain,
Minimum , 1.0% suhu pengujian@ 0 -16 -12 -18 ! -2-l -30 0 -6 -12 -18 -24 0 -6 -12 -18 -24
1.0 mm/min, ° C .j
_j
C\J C')
0 N
0 ('I')
C\J
r-!.
C')
CXl
co TABEL 1. (LANJUTAN) -::
...:::;
ch
0
z
en
PG46- PG 52- . PG 58- PG 64- ~
KELAS KERJA 34 40 46 10 16 22 28 34 40 46 16 22 28 . '3'4 40 10 16 22 28 34 40 ~
Rata-rata 7 hari suhu perencana- <46 <52 <58 < 64 :t
an perkerasan maksimum, o C g
:-
Suhu perencanaan perkerasan
maksimum, o C
>-
34
>-
40
>-
46
>-
10
>-
16
>-
22
>-
28
>-
34
>-
40
>-
46
>-
16
>-
22
>-
28
>-
34
>-
40
>-
10
>-
16
>-
22
>-
28
>-
34
>-
40
-
;::::
:::::
:r.
~
I

AS PAL .; ·.,
Titik nyala T 48 : ~ C minimum :::::
230 I .

--
Viskositas, ASTM D. 4402: mak-
simur.t, 3 Pas, suhu pengujian o C 135
;;:-
Dynamic shear, TPS : G/sin o, \ .:;:
46 52
minimum, 220 kPa suhu pengujian ' 58 64
~ ;;:-
@ 10 putaran/ detik, ° C .:;:
RESIDU RTFOT (T240) ATAU TFOT (T179) .,.
Kehilangan berat, % maksimum 1.00 .::::
Dynamic shear, TP5 : G/sin o, 46 52 58 64 ~
:::::
minimum, 220 kPa suhu pengujian
@ 10 putaran/detik, o C
RESIDU PAY (PPl)
Suhu pengujian tabung 90 90 100 100
penuaan, ° C
Dynamic shear, TP5: G/sin o,
minimum, 220 kPa suhu pengu- 10 7 4 25 22 19 16 13 10 7 25 22 19 16 13 31 28 25 22 19 16
jian @ I0 putaran idetik, " C '

Pengcrasan fisik Laporan


Creep Stiffness, TP1 : S,
maksimum 300.0 l\lpa, m - -24. -30 -36 0 -6 -12 -18 -24 -30 -36 -6 -12. -18 -24 -30 0 -6 -12 -18 -24 -30
Value, minimum, 0.300 suhu
pengujian@ 60s, , o C
Direct tension, TP3: Failure
Strain, Minimum , 1.0% suhu -24 -30 -36 0 ·-o -12 -18 -24 -30 -36 -6 -12 -18 -24 -30 0 -6 -12 -18 -24 -30
pengujian @
!:,;, --
1.0 mm/min. o- C

(!>d) Vfli3NDI SV'l:DI 'lVdSV ISV)II.!IIS3dS "1 '138V.L


SNI 03-6838-2002

TATA CARA PENYIAPAN CONTOH UJI PEMADATAN BENDA


UJI CAMPURAN BERASPAL MENGGUNAKAN
ALAT PEMADAT GYRATORI
I. Ruang Lingkup c. Piringan Baja
Tata cara ini mencakup pemadatan benda uji campuran Piringan baja yang tebalnya (0,9 ± 0,02) mm dan diameter
beraspal Jengan menggunakan alai pemadat Giratori. (99,8 ± 0, I) mm atau ( 149,8 ± 0, I) mm, yang sesuai dengan
cetakan.
2. Acuan Catatan : Piringan baja harus diuji bila cetakan dipanaskan untuk
Tata Cara ini mengacu pada rujukan sebagai berikut : menjamin masih ada celah yang memadai.
AS 21 1.)3 : Methods for Calibration and Grading of Force- d. Oven
measuring Systems of Testing Machines. Oven dilengkapi dengan pengatur suhu dan mampu
AS 2Xt) 1.1 : Method I : Sampling of Asphalt mempertahankan suhu sampai 200°C dengan rentang toleransi
30C.
AS 2X91.2.1 : Method 2.1 : Sampling Preparation-Mixing,
e. Termometer
Quartering and Conditioning of Asphalt in the Laboratory.
Termometer dengan interval skala tidak boleh lebih besar
AS 2891.2.1 : Sample Preparation Compaction of Asphalt Test dari 2°C dengan ketelitian ± 0,50C.
Specimens Using a Gyratory Compactor.
f. Timbangan
3. Peralatan Timbangan dengan kapasitas yang cukup dengan ketelitian
Peralatan yang diperlukan adalah sebagai berikut : tidak boleh lebih dari ± 5 gram.
g. Ekstraktor
a. Cetakan Benda Uji
Alat untuk mengeluarkan benda uji dari cetakan.
Cetakan ini dapat membuat benda uji berbentuk silinder
h. Piringan kertas dengan diameter yang sesuai dengan
dengan permukaan yang rata dengan ukuran yang t~rganu
cetakan.
pada ukuran agregat nominal maksimum seperti yang
ditunjukkan pada Tabel I (lihat catatan butir I). Cetakan harus 1. Papan yang tahan panas untuk tempat meletakkan benda
dilengkapi dengan pelat dasar yang dapat dilepas yang cocok UJI.

untuk diletakkan di atas plat bawah pemadat Giratori. j. Alat pencampur seperti nampan besi, sekop kecil, spatula
dan sendok pengaduk.
b. Pemadat Giratori
k. Sarung tangan dan penjepit untuk pengambil benda-benda
Pemadat hidrolik atau pneeumatik, yang dapat memberikan pan as.
tegangan vertikal 240 kPa ke permukaan benda uji dalain
1. Indikator sudut giratori.
cetakan dengan kecepatan (60 ± 5) rpm, dengan sudut giratori
yang tetap an tara (0 - 3 )0 diukur pad a pusat bidang atas (lihat
Tabel I). Pemadat harus dilengkapi dengan alat penghitung, 4. Suhu Pengkondisian dan dan Pemadatan
putaran, dan alat pengukur tekanan yang memenuhi persyaratan Bila tidak ditentukan lain, benda uji harus dikondisikan dan
klas C mesin peguji AS 2193, sensor yang dapat menghentikan dipadatkan pada suhu sebagai berikut :
tekanan padajumlah putaran yang diinginkan ± I putaran, atau
a) Untuk campuran bergradasi rapat (AC, HRS, ATB)
pada tinggi benda uji yang dikehendaki dengan toleransi yang
sesuai Tabel I. (150° ± 5) 0 c.
b) Untuk campuran bergradasi terbuka (SMA, Porus Aspal )
Pemadat harus dilengkapi de.ngan piringan baja atas dan
bawah seperti pada Gam bar I dan harus dapat mengunci cetakan (130° ± 5) 0 c.
pada tempatn: a scla:na gerakan Giratori.
5. Pengambilan Contoh
TABELI 5.1 Pembuatan Benda Uji Laboratorium.
Persyaratan Peralatan Pengujian Dan Benda Uji Pembuatan benda uji harus dilakukan dengan membuat
campuran beraspal di laboratorium dan pengkondisiannya pada
Ukuran Nominal Agregat (mm) suhu sesuai AS 2891.2.1 selama (60 ± I 0) men it.
Detail Peralatan dan Benda Uji $40 dan 20:2: ::; 20 5.2 Pembuatan Benda yang Diambil dari Truk.
Alternatif I Altcrnatif 2 Pembuatan benda uji dengan material yang diambil dari atas
Diameter benda uji (mm) 150± 2 150± 2 100±2 truk harus dilakukan sebagai berikut :
Tinggi nominal henda l'ji (mm) 85 85 65
a) Ambil contoh uji campuran beraspal sesuai dengan AS
2891.1 dan segera masukkan ke dalam kontainer, tutup, lalu
Sudut Giratori (O) 3 ±0,1 3 ± 0,1 2±0,1 simpan selama (30 ± I) men it.
Tegangan vcrtikal (kP<:) 240± 10 240± 10 240± 10 b) Bagilah contoh uji dengan cara perempatan guna
Diameter plat atas dan bawah mendapatkan benda uji untuk dipadatkan dalam cetakan agar
149,5 ± 0,3 149,5 ± 0,3 99,5 ± 0,3 mencapai kepadatan atau ketinggian yang disyaratkan. Ukurlah
(mm)
suhu campuran tersebut.

330 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6838-2002

c) Tolak campuran contoh uji beraspal bila suhunya kurang f) Padatkan segera benda uji tersebut dengan pemadat Giratori
J0°C atau lebih 20°C dari suhu pemadatan. (lihat catatan butir 2) berdasarkan :
d) Dinginkan. panaskan atau biarkan campuran beraspal tidak 1. Jumlah putaran pemadatan atau
lebih dari 30 men it untuk menjamin agar suhu campuran masih ii. Tinggi benda uji sesuai dengan Tabel I.
dalam rentang ± 5°C dari suhu pemadatan yang disyaratkan.
Catat interval waktu antara permulaan pengkondisian dan
e) Bila contoh uji diambil dari atas truk sesaat setelah permulaan pemadatan.
pencampuran, kondisikan benda uji selama (60 ± I 0) men it
g) Keluarkan benda uji dari cetakan dengan menggunakan
pada suhu pencampuran yang disyaratkan sebelum dipadatkan.
ekstraktor, lalu letakkan di atas papan yang tahan panas. Biarkan
benda uji ini mendingin. ·
6. Prosedur Catalan : Pastikan bahwa benda uji telah cukup dingin agar
Prosedur pemadatan benda uji adalah sebagai berikut : tidak terjadi perubahan bentuk pada saar benda dikeluarkan
a) P~nask cetakan, piringan atas, piringan bawah dan pelat dari cetakan.
dasar sampai suhu pemadatan yang disyaratkan.
Catalan : Cetakan, piringan bawah dan plat dasar dapat 7. Laporan
dipanaskan bersama-sama dengan benda uji beraspal selama Cantumkan informasi berikut dalam laporan pengujian :
periode pengkondisian.
a) ldentitas campuran
b) Aturlah jumlah putaran atau ketinggian yang dikehendaki,
b) Metode peinbuatan benda uji atau persiapan benda uji di
sudut giratori dan tegangan vertikal (lihat Tabel I) pada saat
laboratorium.
pemadatan Giratori ini.
c) Tanggal dan waktu pembuatan benda uji dan asal usul benda.
c) Tentukan 'x'rat material (m) yang akan dimasukkan ke
dalam cetakan. d) Tanggal dan waktu pemadatan.
d) Letakkan pelat dasar, piringan bawah, dan jika diperlukan e) Suhu campuran sebelum dipadatkan.
masukkan pinngan kertas ke dalam cetakan, lalu masukkan t) Laporkan tinggi contoh uji dalam milimeter, sudut giratori
benda uji dengan berat tertentu (m) sekaligus ke dalamnya. dalam derajat dan jumlah putaran.
Tusuk-tusuk campuran tersebut dengan spatula panas 15 kali g) Nomor standar ini.
di sekeliling tepi cetakan dan 10 kali pada bagian tcngahnya.
Catatan
Pastikan bahwa suhu benda uji di dalam cetakan masih berada
I) Untuk tujuan tertentu dimana tinggi benda uji seperti dalam
pada toleransi suhu pemadatan, dan catatlah suhu ini.
Tabel I tidak disyaratkan, sebagai gantinya aturlah jumlah
Catalan : Benda uji segera dimasukkan ke dalam cetakan putaran pemadat Giratori yang diperlukan. Untuk hal seperti
sebelum pengkondisian untuk mengurangi kehilangan panas. ini tinggi benda uji harus dilaporkan.
e) Jika diperlukan letakkan piringan keras, lalu piringan atas 2) Untuk pemadat pneumatik, tekanan udara harus dikurangi
dan pelat atas pada bagian atas campuran beraspal di. dalam pada saat pertama kali ram diturunkan ke atas benda uji dan
cetakan, lalu letakkan cetakan yang sudah terisi pada alat tidak digunakan tekanan penuh untuk lima putaran pertama.
pemadat Giratori.

LAMPIRANA

DAFTAR ISTILAH

Pemadat giratori gyratmy compactor


ekstraktor extractor
papan yang tahan panas hot-resistant boards
indikator sudut giratori gyratot}' angle indicator

/Jagian 4: Aspal, Aspal /Jatu !Jllton (AS/lUTON), Perkera.\WI Jalwz 331


SNI 03-6838-2002

LAMPIRANB

___-CD

(
r

f

~
0"
...
r
( ®

CD
I. Plat atas 0
(j)
2. Piringan baja

~
3. Piringan kertas
4. Benda uji
5. Cetakan
6. Ring
®
7. Plat dasar
8., Plat bawah

GAMBARI
PERANGKATCETAKAN

332 Bagian 4: Aspal. Aspal Batu Buran (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6838-2002

LAMPIRANC
DAFTAR NAMA DAN LEMBAGA

1) Pemrakarsa
Pusat Pent:litian Jan Pengembangan Jalan, Badan Penelitian dan Pengembangan PU.

2) Penyusun

NAMA· LEMBAGA

Jr. R. Anwar Yamin, M.Sc Pusat Litbang Jalan

Bagian 4: Aspal. Aspol Batu Butlm (ASBUTON). Perkera.wm Jala11 333


SNI 03-6888-2002

TATA CARA PEMERIKSAAN PENGOLAH CAMPURAN ASPAL

I. Ruang Lingkup 5. Tanggung Jawab dan Thgas Umum Pengawas


Tata cara ini memuat wewenang dan tugas-tugas Pengawas a. Wewenang;
di lokasi pengolah campuran beraspal. Tugas-tugas tersebut Bila wewenang bagi Pengawas tidak disebutkan di dalam
ditetapkan untuk menjamin pemenuhan pekerjaan kontraktor spesifikasi atau persyaratan kontrak, maka Pengawas harus
terhadap kontrak. pekerjaan dan sama sekali tidak untuk diberi wewenang secara tertulis oleh Direksi Teknis yang
membebaskan kontraktor dari tanggung jawabnya dalam memungkinkan Pengawas tersebut untuk dapat memastikan
menghasilkan campuran yang sesuai dengan kontrak. · pemenuhan spesifikasi yang meliputi bahan, prosedur
pengolahan serta produk olahan dan dapat menolak material,
2. Acuan prosedur pengolahan serta produk olahan yang tidak rnemenuhi
spesitikasi. Pengawas harus selalu membawa salinan spesitikasi
AASHTO D : T 172-1990. Standard Recommended Practice
dan persyaratan khusus kontrak yang berlaku untuk proyek
for Bituminous Mixing Plant Inspection.
tertentu, dan yang harus segera dilengkapi secara tertulis salinan
dari semua perubahan-perubahan, tambahan-tambahan dan
3. Istilah dan Definisi perintah-perintah yang mempengaruhi produksi pengolah
campuran aspal. Pengawas harus mengenal hak-hak kontraktor
untuk menggunakan peralatan, metode-metode, petugas yang
3.1 Direksi Teknis dianggap mampu, asalkan tidak ada spesitikasi yang dilanggar.
Direksi Teknis adalah suatu badan yang ditunjuk oleh Setiap keberatan kontraktor terhadap penolakan hasil pekerjaan
pemilik untuk mengarahkan dan mengawasi pelaksanaan suatu harus dibuat secara tertulis kepada Direksi Teknis, dengan
pekerjaan. tembusan kepada Pengawas, kecuali bila kontrak menyatakan
tidak perlu.
3.2 Pengawas
Personil Direksi Teknis yang ditunjuk dan diberi tugas b. Kerja sama;
khusus untuk mengawasi pelaksanaan suatu pekerjaan tertentu Pengawas pengolah campuran aspal harus bekerja sama
sesuai kontrak. dengan kontraktor secara baik untuk mendapatkan cara
pengoperasian yang efisien dan ekonomis, dalam menghasilkan
3.3 Kontraktor campuran dengan kualitas yang baik dan konsisten. Pengawas
juga harus bekerja sama dengan Pengawas penghamparan
Suatu badan yang telah disetujui oleh pemilik untuk campuran aspal agar diperoleh suatu campuran padat yang
melaksanakan pekerjaan. mempunyai sifat-sifat yang baik, yang semuanya berada dalam
batas-batas spesitikasi.
3.4 Laboratorium Lapangan
Setiap laboratorium Pengawas yang secara resmi diberi c. Tugas;
kuasa oleh Direksi Teknis untuk memberi petunjuk dan saran Sebagai tambahan terhadap tanggung jawab dalam, tugas-
kepada Pengawas dalam mengerjakan tugas-tugas pengawasan. tugas seorang Pengawas pengolah campuran aspal harus :
I) Memastikan bahwa setiap saat pengolah campuran as pal
3.5 Laboratorium telah lengkap dan dioperasikan sesuai dengan spesifikasi.
Laboratorium di lokasi pengolah campuran aspal yang 2) Memperoleh contoh-contoh yang diperlukan untuk
dioperasikan oleh atau di bawah pengarahan Pengawas di lokasi pengujian di laboratorium lapangan atau diserahkan kepada
pengolahan, a tau laboratorium kontraktor yang digunakan oleh Laboratorium Pengawas.
kontraktor untuk pengendalian produksi mesin pengolah. 3) Memberi tahu kontraktor bila campuran atau kondisinya
tidak memenuhi spesifikasi dan men<>lak hasil produksi
4. Kegunaan selanjutnya bila kesalahan tersebut tidak diperbaiki.
a. Tata cara ini menetapkan wewenang dan tugas-tugas 4) Melaksanakan pengujian-pengujian untuk mengecek
personil pengawasan yang ditugaskan di lokasi pengolah kesesuaian dari hal-hal berikut :
campuran beraspal. a) Material yang digunakan untuk campuran.
b. Maksud dari tata cara ini memastikan dengan pengawasan b) Pengendalian mesin pengolah campuran aspal dalam
yang memadai bahwa fasilitas yang dimiliki kontraktor, mempertahankan kualitas campuran yang sesuai dengan rum us
prosedur pengoperasian produk, penanganan bahan-bahan, campuran kerja dan tetap dalam batas-batas toleransi.
pengujian yang diperlukan, dan produk campuran yang 5) Selalu membuat inventarisasi yang diperlukan dan catatan
dihasilkan kontraktor memenuhi spesitikasi. produksi.
7) Menyerahkan laporan harian.

334 Bagian 4: Aspal. Aspa/ Baltt Buton (ASBUTON). Perkera.mn Jalan


SNI 03-6888-2002

6. Peralatan Mesin Pengolah dan Pengoperasian I) Dalam hal digunakan pengolah campuran yang dapat
a. Ketentuan-ketentuan umum mengenai peralatan mesin mencatat secara otomatis berat agregat dan berat aspal setiap
pengolah harus ditentukan sesuai dengan persyaratan dan kali pencampuran, Direksi Teknis dapat memilih mengecek
ketentuan-ketentuan tambahan. kadar aspal dalam campuran berdasarkan penimbangan berat
atau dalam pembandingan penggunaan sebenarnya terhadap
b. Pengawas harus mengetahui secara pasti sedini mungkin
berdasarkan pemeriksaan yang cermat terhadap situasi lokasi penggunaan secara teoritis dari pada mengekstraksi contoh hasil
mesin pengolah, mesin pengolahan serta perlengkapan- produksi;
perlengkapannya bahwa keseluruhannya sesuai dengan kontrak. 2) Pengambilan contoh campuran perkerasan untuk penentuan
Pengawas harus memberi perhatian khusus terhadap masuk atau tidak ke dalam variasi pembuatan campuran harus
penyimpanan dan penanganan material, silo agregat dingin, dilaksanakan sesuai AASHTOT.I68 kecuali yang dimodifikasi
entering, mesin pengolah campuran, komponen penimbangan, seperti yang akan diterangkan di bawah ini.
dan komponen pencampuran, timbangan truk (kalau ada) dan 3) Contoh Uji Gabungan
unit pengangkutan. Pengawas harus menyaksikan pengecekan
ketepatan timbangan menggunakan anak timbangan standar dan Contoh-contoh yang diambil untuk tujuan menguji gradasi
pengukur volume hila dalam pembuatan campuran aspal agregat dan kadar aspal yang diproduksi selama satu hari atau
didasarkan pada perbandingan volume. Selama mesin pengolah interval yang lebih pendek harus digabungkan secara akumulasi
beroperasi harus di lakukan pengecekan secara periodik terhadap dan ditempatkan pada plat logam atau wadah lain yang sesuai.
akuransi timbangan atau pengukur volume yang digunakan Benda uji diambil secukupnya dari gabungan contoh tersebut
untuk menimbang berat a tau mengukur volume masing-masing sesudah diaduk, dengan cara seperempatan. Untuk melakukan
bahan. pengadukan, contoh di plat logam tersebut dapat dipanaskan,
dengan panas yang tidak berlebihan, yaitu asal pengadukan
7. Pengambilan Contoh Uji sudah dapat dilakukan.
a. Material (umum) 4) Keseragaman contoh uji
I) Jadwal pengambilan contoh uji yang disarankan dalam
Contoh-contoh yang digunakan untuk menentukan
Tabell. -
keseragaman satu campuran a tau an tara campuran satu dengan
2) Sedapat mungkin sebelum pekerjaan dimulai, tetapi masih berikutnya harus diperoleh dengan cara sebagai berikut :
di dalam batas waktu yang ditentukan persyaratan kontrak,
contoh-contoh yang mewakili setiap material yang diusulkan (a) Keseragaman dalam satu pencampuran contoh harus
untuk digunakan dalam campuran beraspal harus diambil oleh diambil dari satu pencarnpuran di tiga tempat yang terpisah,
atau dengan persetujuan dan pengamatan Pengawas dan dan contoh-contoh tersebut dianalisis sendiri-sendiri;
diserahkan ke laboratorium atau diuji oleh Pengawas sesuai (b) Keseragaman antara hasil satu pencampuran dengan
petunjuk. Namun perlu dicatat bahwa waktu, banyaknya contoh pencampuran yanx lain.
dan cara pengambilan contoh dapat berbeda dalam setiap Contoh-contoh harus diambil dari tiga atau
kontrak, misalnya kondisi yang berbeda akan terjadi lebih pencampuran yang dihasilkan dalarn satu hari sesuai cara
sebagaimana rum us campuran kerja oleh kontraktor atau oleh (AASHTO T.J6g)_ Contoh-contoh dari rnasing-rnasing
Direksi Tekni!.. pencampuran dicampur kembali dengan baik kemudian diambil
3) Bila sumber pemasokan suatu material, atau karakteristik benda uji secara seperempatan dan dianalisis secara terpisah.
suatu material yang dapat mempengaruhi ketentuan spesitikasi 5) Semua pengambilan contoh harus dikerjakan dengan sangat
berbeda dari contoh yang telah diserahkan sebelumnya, contoh hati-hati agar didapat corrtoh yang mewakili dan menghindari
uji yang baru harus diserahkan ke Iaboratorium oleh Pengawas. kontaminasi material dari luar. Contoh-contoh yang diserahkan
4) Contoh-contoh uji aspal dan campuran untuk pengendalian ke laboratorium harus diberi tanda-tanda yangjelas dan disertai
harian harus diambil secara acak dan pada akhir hari kerja yang data yang diperlukan.
bersangkutan harus diserahkan ke laboratorium tanpa ditunda-
tunda. Pengiriman contoh-contoh aspal mentah, aspal kilangan, c. Material yang ditolak
aspal alam keras, aspal teroksidasi atau setiap bahan aspallain, Sernua conloh material yang ditolak oleh Pengawas harus
termasuk produksi perkerasan aspal yang menggunakan diserahkan kc laboratorium.
material semacam itu, harus juga dilengkapi dengan keterangan
perbandingan terhadap berat yang digunakan, sehingga d. Penandaan contoh
kombinasi yang cocok dapat dibuat dalam analisis dan Pada awal suatu konlrak mulai bempcrasi Pcngawas harus
penentuan pengecekan. rnenugasi untuk mcrcncanakan kclas-kelas material yang akan
diambil contohnya, dan sctiap contoh yang diambil harus diberi
b. Campuran Beraspal
nomor secm·a berurulan di lhtlam kclas tcrsebut. Pcnomoran
Contoh uji campuran beraspal harus diambil oleh kontraktor harus dilakukan dcngan hali-hati. agar jang;m sampai urutan
setiap hari, atau sesuai petunjuk, disaksikan Pengawas untuk nomor-nomor tcrscbul ada yang kosong atau ada yang dobcl.
tujuan pengecekan gradasi agregat rata-rata, dan hila diperlukan, Scmua conloh yang dikirim kc laburalurium harus dibcri tanda
kadar aspal campuran yang dilaksanakan dengan cam ekstraksi. schingga dijamin idenlilikasi contoh lcrscbul lengkap. Huruf
Contoh-contoh boleh juga diambil, bila diminta, untuk atau nomor-nomor dapal digurcskan alau dicap scl:arajclas pada
menentukan keseragaman di dalam satu pencampuran atau
wadah, alau dibcri Ianda dcngan linla alau cal pmla wadah y<mg
antara pencampuran satu dengan yang lain (untuk rnesin
lain alau pada bagian pcrkcrasan.
pengolah menerus dari waktu ke waktu).

/Jaxian 4: A.1pal, A.~ptli llallllllllon (ASIJUTON). l'crl..c·m.wn Jalan 335


SNI 03-6888-2002

8. Penyiapan Campuran e. Pembuatan Campuran Berdasarkan Perbandingan


a. Rumus Campuran Kerja Terhadap Volume
Pengawas harus menerima pcrintah dari Dircksi Tcknis I) Pemasokan Agregat;
mengenai rum~ campuran kerja yang mcnetapkan persentase Pengawas harus menyaksikan pengalibrasian pengumpan
• aspal (yang dapat dinyatakan tcrhadap berat total campuran silo panas dan bahan pengisi pada berbagai bukaan pintu atau
atau tcrhadap bcrat agrcgat) dan gradasi agrcgat, serta tolcransi penyetelan lengan pengontrol serta mengecek perhitungan
yang dipcrbolchkan untuk penyimpangan kaJar aspal dan kontraktor untuk penggambaran kurva kalibrasi hubungan
gradasi campuran terhadap angka-angka yang tercantum dalam volume aliran agregat dari suatu silo terhadap berat yang
campuran kcrja. dikeluarkan setiap putaran mekanisme pengumpan;
2) Pemasokan Aspal;
Pengawas harus menyakasikan penget:ekan hasil
b. Kombinasi Agregat dalam Pengumpanan Dingin
pengeluaran pompa aspal setiap putaran dari mekanisme
Pcngawas harus mengecek untuk mcmastikan bahwa pemasok agregat (pengolah campuran menerus) atau keakuratan
perhatian yang benar telah Liberian terhadap kombinasi agregat meteran pencampuran (pengolah campuran berdasarkan
sebelum agregat-agregat terscbut masuk ke dalam pengering. pengukuran volume).
Pengawas harus mencatat penyetelan semua pengumpan seperti
3) Perbandingan Pencampuran;
yang telah ditetapkan oleh kontraktor, mencatat setiap
perubahan penyetclan yang dapat mempengaruhi kecepatan Perbandingan campuran setiap putaran yang dilaksanakan
pengumpanan antara agregat, dan merasa yakin bahwa kontraktor harus berdasarkan persetujuan Pengawas untuk
pengumpanan berjalan secara menerus dan seragam, terutama menjam in bahwa campuran as pal memenuhi rumusan campuran
pada agregat halus berkadar air tinggi. kerja.

f. Pembuatan Campuran dengan Pengering, Pelaksanaan


c. Pengeringan Agregat Drum
Pengawas harus memastikan bahwa agregat telah I) Pemasukan Agregat
dikeringkan dan dipanaskan dengan baik sehingga mencapai Pengawas harus menyaksikan pengkalibrasian pemasokan
suhu yang diinginkan, dan bahwa pemasukan agregat ke dalam agregat dingin dan pemasokan bahan pengisi dalam berbagai
pengering cocok dengan kapasitas pengering pada suatu kadar pembukaan pintu atau penyetelan lengan pengontrol dan
air tertentu. memeriksa perhitungan kontraktor untuk penggambaran
hubungan bukaan silo terhadap berat material yang dikeluarkan
setiap putaran dari mekanisme pemasukan. Sehubungan dengan
d. Pembuatan Campuran Berdasarkan Perbandingan
hal tersebut Pengawas akan memeriksa proses pengalibrasian
Terhadap Berat
yang telah dilakukan oleh operator pengolah untuk membuat
I) Pengawas harus menyaksikan pengecekan terhadap kombinasi aliran dari silo dingin berdasarkan kalibrasi
kalibrasi dan keakuratan timbangan untuk pencampuran pada elektronik. Hal ini terdiri dari satu rangkaian penyetelan tombol
awal pekerjaan dan secara periodik sesudah pekerjaan elektronik untuk setiap bukaan pintu silo dingin yang telah
berlangsung (paling tidak seminggu sekali atau bila terdapat ditentukan pada berbagai kenaikan kecepatan aliran. Sebagai
hal-hal yang meragukan) Pengawas sebaiknya sering petunjuk, titik-titik kalibrasi sebaiknya telah ditentukan untuk
memeriksa pelaksanaan pencampuran malahan secara terus kira-kira setiap kecepatan I 00 ton perjam dari seluruh kapasitas
menerus bila mungkin atau bila diperlukan untuk memastikan mesin pengolah. Kalibrasi tersebut ditentukan dengan
bahwa dalam penimbangan pencampuran dilakukan secara menjalankan setiap pemasokan dingin secara sendiri-sendiri
cermat, bahwa corong penerima agregat serta ember as pal dapat serta menentukan setelan tombol atau pengukur secara tepat
berputar secara bebas selama penimbangan, dan penunjuk sesuai dengan aliran yang telah diketahui besarnya untuk setiap
timbangan kembali terbaca nol sesudah yang ditimbang jenis bahan dan jenis bukaan pintu.
dikeluarkan. Pengawas harus memeriksa bahwa ember aspal
2) Pemasukan Aspal
benar-benar kosong setiap selesai penimbangan, dan sering
Pengawas harus menyaksikan pemeriksaan pemberian aspal
mengecek penunjukan nol pada timbangan saat ember aspal
pada beberapa kenaikan kecepatan produksi dalam kisaran
kosong, untuk menentukan jumlah aspal yang harus
kapasitas mesin pengolah. Hal ini dapat dilakukan dengan
diperhitungkan bila ada yang masih lengket di ember. Hal yang
memindahkan aliran aspal ke suatu wadah yang kemudian
terakhir ini harus mendapat pehatian bila pekerjaan
diukur volume atau beratnya. Sebelum pelaksanaan produksi,
dilaksanakan pada iklim dingin atau bila waktu antara
Pengawas harus yakin bahwa pengendali pemberian as pal telah
penimbangan cukup lama;
diberi tanda secara benar sesuai dengan kalibrasi pemasokan
2) Pengawas harus memastikan bahwa pemasukan agregat- as pal.
agregat ke dalam pencampur berlangsung secara teratur
sehingga pengadukan berjalan baik, bahwa periode g. Campuran (Umum)
pencampuran basah dan periode pencampuran kering yang telah I) Pengawas harus mengetahui dengan pasti bahwa agregat di
ditentukan dilaksanakan dengan tepat, dan bahwa lama dalam silo pan as atau silo ding in sudah diketahui jenisnya serta
pencampuran cukup untuk menghasilkan suatu campuran yang bergradasi seragam sehingga agregat-agregat tersebut dapat
homogen dengan warna dan tekstur yang seragam.

336 Bagian 4: Asral. Aspal Baltt Bwon (ASBUTON). Perkerasan Jalarz


SNI 03-6888-2002

dicampur dengan perbandingan yang telah ditentukan dan silo diketahui, untuk menjaga campuran yang dihasilkan tetap
secara konsisten menghasilkan campuran yang berada dalam masuk dalam batas-batas toleransi. Contoh-contoh harus
batas-batas toleransi spesifikasi. diambil dari aliran agregat saat sedang mengalir ke luar dari
2) Pengawas secara periodik harus melakukan pengamatan silo dengan suatu cara yang dapat memperoleh contoh yang
visual terhadap campuran yang telah dihasilkan untuk menjamin mewakili material di dalam silo.
pencampuran yang homogen dengan warna dan tekstur yang 2) Semua pengujian material-material tersebut harus dicatat
selalu seragam. pada laporan pengolahan harian.
3) Bila as pal diukur dalam volume, berat setiap liter pada suhu Hasilnya akan meliputi :
operasi harus ditentukan dan meteran pengukur diatur agar (a) Bila yang digunakan material campuran apakah
memberikan sejumlah volume aspal yang diperlukan pada suhu pencampuran dingin dilaksanakan dengan baik dan
operasi.
(b) Apakah masing-masingjenis agregat yang digunakan sudah
4) Disarankan,. bila mungkin, bahwa seluruh berat campuran seragam.
baik yang dicl.'.mpu:- berdasarkan volume maupun berdasarkan
Apabila silo agregat halus yagn tersaring terkontaminasi
berat, ditimbang sebagai pengecekan terhadap berat masing-
oleh agregat kasar atau apabila dalam silo agregat kasar terdapat
masing bahan.
material kasar terdapat material halus yang cukup banyak
sebagai akibat tumpahan silo halus sebelahnya, tindakan-
h. Suhu Material dan Suhu Campuran tindakan harus diambil untuk mengetahui penyebabnya serta
I) Pengawas harus memeriksa suhu semua bahan yang harus dibuat koreksi.
digunakan dalam campuran, terutama suhu agregat dan suhu
campuran, sesering mungkin. Pengawas harus 10. Pelaporan
membantu menjaga suhu yang seragam dengan mengingatkan
Pengawas pengolah bila terlihat adanya tanda-tanda perubahan.
Dalam hal suhunya tidak benar, proses pencampuran harus a. Produksi Pengolah
dihentikan sampai agregat mencapai suhu yang benar. Pengawas harus selalu membuat laporan harian yang
2) Suhu yang diinginkan di mesin pengolah bergantung pada mencatat sebagai berikut :
jenis campuran yang dikerjakan, jenis aspal yang digunakan, 1) Waktu dan lamanya pengolah berproduksi;
kondisi cuaca, dan jarak penghamparan. Karena itu, Pengawas 2) Jumlah pencampuran (atau ton) dari berbagai campuran
harus "menerima perintah dari Direksi Teknis suhu yang harus yang dihasilkan;
digunakan untuk berbagai kondisi.
3) Perbandingan berat agregat-agregat panas dan aspal dalam
pencampuran;
9. Pengujian Material di Lokasi Pengolah 4) Kalau mungkin suatu daftar pembandingan antara
penggunaan aspal yang sesungguhnya (berdasarkan resep,
a. Bahan pcngisi pengeluaran untuk pembayaran, dan catatan tangki) dengan
yang digunakan secara teori (berdasarkanjumlah pencampuran
Paling sedikit satu contoh bahan pengisi kering yang
yang dibuat dikalikan dengan bahan-bahan setiap
mewakili pengiriman yang diterima di lokasi pengolah harus
pencampuran).
diuji sesuai AASHTO T.37.
Pengawasjuga harus mencatat informasi lain yang dianggap
perlu untuk melengkapi formulir-formulir laporan yang spesitik.
b. Agregat Dingin
Agregat halus dan agregat kasar harus diuji sesuai SNI 03-
b. Laporan Harian
1968-1990. Contoh-contoh harus diuji setiap hari, atau lebih
sering bila diperlukan, agar supaya diperoleh data untuk Pada akhir setiap hari kerja, apakah mesin pengolah bekerja
penyesuaian perbandingan agregat pada silo dingin ke atau tidak, Pengawas harus menyerahkan kepada Direksi
pengering. Bila kemudian satu atau lebih agregat diterima dan Teknis, dan laboratorium suatu laporan harian dengan nomor
digunakan dalam pencampuran, pengujian saringan harus yang berurutan, menggunakan formulir yang memuat semua
dikerjakan untuk setiap agregat dan perbandingan yang informasi yang diperlukan. Semua data yang herhubungan
diperlukan untuk memenuhi gradasi campuran kerja harus dengan pekerjaan namun tidak terdapat dalam formulir dapat
dihitung dan ditulis dalam laporan harian. Perbandingan semua ditulis di balik kertas laporan. Surat-surat y<mg berisi hal-hal
agregat termasuk bahan pengisi yang diperlukan dalam yang sangat penting sebaiknya dikirim se~:ar terpisah dengan
pencampuran harus juga disebutkan dalam laporan. laporan. Bila pekerjaan ditangguhkan untuk beberap:1 h<1ri
Pengawas boleh tidak menyerahkan laporan setiap hari tapi pada
laporan terakhir harus dinyatakan mengapa dan pada periode
c. Agregat yang Dipanaskan kerja yang mana pekerjaan dihentikan. Pengawas harus
I) Contoh-contoh agregat yang dimasukkan dari silo panas ke mempunyai salinan laporan-laporan dan surat menyurat tersebut
dalam pencampur harus diambil dan diuji paling sedikit dua dan sebagai tambahan Pengawas harus melakukan pen~:at
kali selama satu hari kerja atau lcbih sering bila perlu agar harian mengenai semua hal yang berhubungan dengan
supaya kondisi keseragaman serta kondisi agregat di dalam hot pekerjaan, terutama yang berhubungan dengan tindakan dalam

/Jagian 4: Aspal, Aspai/Jatu Bllloll (AS/JUTON). Perkem.wn Jalan 337


SNI 03-6888-2002

menerima dan menolak material-material dengan alasannya, 2) Pelajari peralatan mesin pengolah dan pengoperasiannya
perintah serta saran kepada kontraktor dan tanda terima instruksi seperti yang tercantum dalam sub pasal 6.
Direksi Teknis atau laboratorium; 3) Lakukan atau awasi pengambilan contoh uji yang diperlukan
sesuai dengan sub pasal 7.
c. Formulir Laporan 4) Periksa penyiapan campuran, seperti yang diuraikan dalam
Formulir standar tidak selalu dapat digunakan untuk semua sub pasal 7 meliputi :
kondisi dan jenis perkerasan, tetapi laporan seperti tampak pad a a. Pemeriksaan penyetelan pengolah apakah sesuai dengan
Tabel 2 adalah suatu tipe formulir yang menunjukkan macam rumus campuran kerja.
informasi yang scbaiknya dimasukkan; data lain dapat b. Pemeriksaan agregat yang akan digunakan.
ditambahkan sesuai dengan keperluan.
c. Pemeriksaan suhu material dan suhu campuran.
5) Melakukan pengujian-pengujian di lokasi pengolah seperti
11. Prosedur yang diuraikan dalam sub pasal 9.
I) Pelajari dan kuasai tanggung jawab dan tugas urn urn 6) Memberikan laporan sesuai dengan sub pasal 10.
Pengawas seperti yang tercantum dalam sub pasal 5.

LAMPIRANA
(normatit)

TABEL DAN GAMBAR

TABELl
PETUNJUK PENGAMBILAN CONTOH

Siapa yang
Material Metode Jumlah Kapan diambil
Menguji
Agregat halus AASHTOT?- Kasus I"*) 11,3 kg Pengirirnan pendahuluan Laboratoriurn atau
(Penyimpanan AASHTOD75 Kasus t• *) 2,3 kg a tau pertama dari suatu laboratorium
dingin) sumber dan bila surnber pengolah.
pemasokan berubah a tau
bila kart~is material
berubah atau ada perintah
khusus dari Direksi teknis.
Agregat kasar Sarna seperti agregat Kasus I" 22,7 kg • Sarna seperti agregat hal us Laboratorium 'a tau
(penyimpanan halus. Kasus I" 22,7 kg laboratorium
ding in) pengolah.
Bahan pengist AASHTOT 17 2,3 kg Setiap pengiriman Laboratoriurn atau
AASHTOD242 laboratorium
pengolah.
Agregat Menggunakan alat 2,3 - 15,9 kg atau lebih Paling sedikit setiap hari Laboratorium
{.silo pengolah) pengambil contoh tergantung ukuran pengolah
yang disetujui ya11g maksimum agar yang
dapat mengambil diperlukan sesuai
contoh silo yang SNI 03-1968-90.
mewak.ili.
As pal AASHTOT.40 I liter Setiap mobil tangki, truck Lab pengolah.
AASHTO D. 140 atau kapal
Campuran akhi;:·· AASHTOT 168 AASHTO T. 168
a. Untuk menen- ASTMD979 ASTM 0979 Setiap hari Laborarorium
tukan analisa
harian rata-rata
campuran.
b. Untuk menen- AASHTO T.168 AASHTO T 168
tukan keseraga- ASTM 0979 ASTMD 979 Sesuai dengan perintah Laboratorium
man satu pencam-
puran alat antara
pencampuran
Contoh Bentuk bujur sangkar
perkerasan AASHTO T.168 se.suai AASHTO T. I 68 Sesuai dengan perintah Laboratorium
• )a B1la rumus carn.puran kerJa d1buat oleh laboratonum
•)b Bila n•mus campuran kelja dibust oleh kontraktor

338 Bagian 4: A.vwl. Aspal Batu Buton (ASBUTON). Perkera.mn Jalan


SNI 03-6888-2002

LAMPIRANB
(infonnatif)

DAFTAR ISTILAH

direksi teknis engineer


Peng'lwas inspector
pengolah campuran beraspal AMP
mesin pengolah plant
laboratorium pengolah plant laboratory
situasi lokasi pengolah plant site
Pemilik owner
Pen gering drier
Bin silo
Penimbangan hatching
pengolah produksi campuran mixture production plant
rumus campuran kerja JMF (Job Mix Formula)
Pengumpan Feeder
pengumpanan dingin cold-feed
corong penerima hopper
ember aspal bitumen bucket
Pencampur mixer
Putaran revolution
pembuatan campuran berdasarkan perbandingan terhadap berat proportioning by mass
pembuatan campuran berdasarkan perbandingan terhadap volume proportioningh by volume
pengolah campuran menerus continuous mixing plant
pengolah campuran berdasarkan meteran volume volumetric metering

/Jagian 4: Aspal, Aspal Batu /Juton (AS/JUTON). Perkera.wm Jalan 339


SNI 03-6888-2002

LAMPIRANC
(informatit)
FORMAT LAPORAN HARlAN

Laporan Harian Pcngawas Untuk Pengolah Campuran Aspal

Nama proyek JenisAMP


Kontraktor Waktu pencampuran
Konsultan Tanggal
Komponen Material
AS PAL JENIS SliM BE~ NO.KENDARAAN
AGREGAT JENIS SUMBER 2Y2 .. I Yl"' r· ~· .. yl·· 3/8" #4 #8 #16 #30 #50 #100 #200
Agrcgat
l~ar.

A~egat
sedang

I
Agregat
hal us
I
Bahan
pcngisi

Gradasi Kasar :% sedang

I
Gabungan %

Hal us :% pengisi
0;0 I
I

Rumus campuran kcrja


_1
Analisis Saringan Bin Panas

NO. BIN PANAS 2Yl" 1y,'' I" ~

.4
..... Yl"- 3/8" #4 #8. :;-"'. #16 #30 #50 #100 #200

BAHAN PENGISI
N1lat setara pas1r : Faktor koreks1 anahsa basah :

Berat Timbangan Agregat Setiap Pencampuran

JENIS CAMPURAN BIN 1 BIN2 BIN3 BIN4 BAHAN PENGISI JUMLAH

% Total campuran

13erat (kg)

340 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6888-2002

AnaHsis Saringan Bin Panas

NO.
CONTOH
JAM SUHU°C 2W' I y,·· )"" )~· ,
I/.,.,
3/8" #4 #8 #16 #30 #50 "100 #200

Rata-rata hari ini

Rumus campuran kerja

Suhu Campuran oc
Waktu

Suhu °C
11111111111111

Karakteristik Campuran
LOKASI KEPADATAN KEPADATAN
WAKTU % KF.PADATAN STADILITAS KELELEHAN
·CONTOH TEORJTIS CONTOH

CUACA PAGI SUHU PAGI


SORE SORE

Pengolah Dioperasikan

DARI JAM
SAMPAI JAM

HASIL HARI SEBELUMNY A TON


HASIL HARI INI TON
HASIL SELURUHNY A TON

JENIS CAMPURAN Jenis campuran

NO. CONTOH ! CAMPURAN


MEWAKILI
SEDERAT
JENIS CAMPURAN TANGGAL

Penga\\'as.

/lagian4: 1\.lf)(i/. rl.lpul /Iaiii /luton (.-\SULTON!. l'<·r/..otl\<111 ./,dull 341


SNI 03-6890-2002

TATA CARA PENGAMBILAN CONTOH CAMPURAN BERASPAL

1. Ruang lingkup TABELI


a. Tata cara ini membahas ten tang ketentuan cara pengambilan PERKIRAAN JUMLAH CONTOH
contoh campuran bera!>pal yang digunakan sebagai bahan
perkerasan. Ukuran Nominal Berat minimum Luas minimum
b. Lingkup pembahasan mencakup Maksimum dari campuran dari campuran
I) Pemilihan contoh; Agregat tidak dipadatkan yang dipadatkan
2) Identifikasi contoh. mrnlinci kg mm
c. Lingkup pekerjaan
I) Pengambilan contoh campuran beraspal dari ban berjalan; 2,36 (no. 8) 2 150 X 150
2) Pengambilan contoh campuran beraspal dari truk 4,75 (no. 4) 2 150 X 150
pengangkut atau dari bak mesin penghampar;
9.5 ('14") 4 150 X !50
3) Pengambilan contoh campuran beraspal dari corong alat
penampung ban pengirim ke tempat penyimpanan; 12,5 etz") 6 20() X 200
4) Pengambilan contoh campuran beraspal dari jalan raya, 19,0 Ct;'> 8 250 X 250
sebelum dipadatkan;
25,0 (I") 10 300 X 300
5) Pengambilan contoh campuran beraspal dari jalan raya
setelah dipadatkan. 37.0 (I lfz") 12 300 X 300
50,0 (2") 16 400 X 400
2. Acuan
Standar ini mengacu pada standar asing di bawah ini : 5. Pengangkutan Contoh
ASTM D 979-1994. Standard Practice for Sampling Wadah untuk pengangkutan harus dibuat sedemikian rupa
Bituminous Paving Mixtures I. agar tidak terjadi kebocoran, kontaminasi atau tercampurnya
contoh tersebut; dan harus dicegah akbibat dari cara penanganan
yang salah pada saat pengangkutan.
3. Istilah dan Definisi
Yang dimakslld dengan :
6. Pemberian Label pada Contoh
Masing-masing contoh harus diberi label berisi informasi
3.1 Campuran beraspal
yang jelas, sebagai acuan informasi sebagai berikut :
Campuran antara agregat dan aspal dengan komposisi
a. Untuk tujuan apa contoh itu akan digunakan, berikan nomor
tertentu yang dihasilkan dengan cara dingin maupun cara panas;
proyek, ruas jalan, daerah dan informasi ten tang geogratis.
b. Asal contoh termasuk lokasi pusat pencampur aspal,
3.2 Pengambilan contoh campuran beraspal sebutkan nama pemilik atau operator, tipe pusat pencampur,
Pengambilan sejumlah campuran beraspal yang dapat kapasitas serta keterangan tentang aspal dan agregat yang
mewakili dari seluruh contoh yang akan diambil. digunakan dalam campuran;
c. Tempat pengambilan contoh dari jalan, nomor kilometer
4. Persyaratan pengambilan contoh dan tipe lapisan;
a. Jumlah contoh; d. Berat contoh:
Banyak contoh yang diperoleh dari salah satu cara sesuai e. Nama yang mengambil contoh;
dengan uraian butir 1.1 c. dibutuhkan berdasarkan variasi yang f. Tanggal pencampuran;
ada, tentukan banyak contoh yang akan diambil sebelum g. Tanggal pengambilan contoh;
dilakukan pengambilan contoh; contoh harus dapat mewakili
h. Oleh siapa diserahkan dan alamat yang menyerahkan;
banyaknya hasil yang diproduksi, supaya hasil pengujian cukup
baik; 1. Kepada siapa laporan harus dikirim.
b. Berat contoh;
Berat contoh ditentukan oleh ukuran agregat terbesar dalam 7. Pengambilan Contoh Campuran Beraspal dari Ban
suatu campuran, berat minimum harus memenuhi persyaratan Berjalan.
sesuai dengan Tabe! l. Stop ban berjalan, pilih secara acak bagaimana corong D
3665 sekurang-kurangnya tiga tempat yang mempunyai lua'>

342 Bagian 4: Aspal. Aspal Balli Bwon (ASBUTON). Perkerasan }alan


SNI 03-6890-2002

hampir sama pada ban berjalan pada setiap tempat dimana 10. Pengambilan Contoh dari Hamparan, Sebelum
contoh akan diambil; batasi dengan sejenis plat yang Dipadatkan.
lengkungannya sama dengan ban berjalan; panjang ban yang a. Bila hanya satu contoh yang akan diambil, agar diperoleh
dibatasi menampung contoh kira-kira sebanyak yang diperlukan dari sekurang-kurangnya 3 (tiga) bagian ynag hampir sama;
sesuai dengan Tabel I; ambil semua campuran di atas ban pilih secara acak dari bagian tersebut, kemudian gabungkan
sepanjang yang dibatasi secara hati-hati tampung ~enga wadah sehingga berat minimum contoh sesuai dengan Tabel I;
yang sesuai.
b. Bila pengambilan lebih dari 3 (tiga) contoh untuk
mengevaluasi sejumlah material, pilih sejumlah contoh dari
8. Pengambilan Contoh dari Truk Pengangkut atau dari lokasi secara acak; berat minimum contoh harus sesuai dengan
Bak Mesin Penghampar Tabel I; ·
Dengan cara acak, pilih beberapa truk pengangkut untuk c. Bila dibutuhkan pengambilan contoh dengan alat rangka
diambil conto:1; dapatkan sekurang-kurangnya 3 (tiga) bagian plat, letakkan rangka plat yang sesuai tebal dan luasnya di atas
contoh yang sama dan apabila digabungjumlahnya akan sesuai permukaan jalan yang akan dihampar, setelah selesai
dengan Tabel I; contoh harus diambil dengan menggunakan penghamparan, ambil semua contoh yang mengisi rangka
sekop. tersebut; volume rangka disesuaikan dengan Tabel I berat
minimum.
9. Pengambilan Contoh dari Corong Alat Penampung Ban
Berjalan ke Tempat Penyimpanan 11. Pengambilan Contoh dari Hamparan, Setelah
Tentukan satuan jumlah contoh yang akan diambil dari Dipadatkan.
tempat penyimpangan dengan dasar kapasitas penampung; a. Pilih secara acak lokasi-lokasi yang diambil contohnya,
ambil sekurang-kurangnya 3 (tiga) bagian contoh, setiap bagian dapatkan sedikitnya tiga bagian contoh dari setiap titik
contoh ditamp mg dengan wadah yang sesuai; gabungkan ketiga pengambilan; uji setiap contoh kemudian hasil pengujian dirata-
bagian contoh sehingga berat minimum contoh sesuai dengan ratakan, hasilnya akan menentukan diterimanya pekerjaan.
Tabel I. b. Pengambilan contoh dari tiap lapisan dapat dilakukan
dengan cara pemboran atau dengan cara lain yang tidak
mengganggu/merusak material.

LAMPIRANA
(informatit)

DAFTAR ISTILAH

pengambilan contoh sampling


ban berjalan conveyor
pusat pencampur asphalt mixing plant
acak random

Bag ian 4 :A spa/. A.~fwl Beau lluton ( ASHUTON). l't"rk.era.Hm lt~cm 343
SNI 03-6890-2002

LAMPIRANB
(informatif)
Contoh Isian Formulir

PENGAMBILAN CONTOH CAMPUR~ BERASPAL

Tanggal pengambilan contoh


Pemilik Pusat Pencampur Aspal

Tipe Pusat Pencampur Aspal


Kapasitas Pus·1t Pencampur Aspal
Tanggal Produksi
Lokasi Pengambilan Contoh
Ruas Jalan
Kilometer
Tipe Lapisan
Jumlah Contoh
Nomor Contoh
Penggunaan Contoh

Nama dan alamat p~mesan

Diambil oleh : Penanggung Jawab :

344 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan Jalan


SNI 03-6895-2002

TATA CARA PEMULIHAN ASPAL DARI LARUTAN DENGAN CARA ABSON

1. Ruang Lingkup Pelarut waktu konsentrasi terbuka rata-rata


Tata cara ini meliputi ketentuan dan prosedur cara pemulihan tertimbang 8 jam selama 5 hari
aspal dari larutan yang berasal dari hasil ekstraksi dengan cara dalam seminggu (ppm)
Abson.
Trichloroethylene 100
2- Acuan
Tata Cara mi mengacu pada standar tersebut dibawah ini : bekerja dengan bahan-bahan tersebut harus dilakukan di ruang
AASHTO T 170-90. Standard Method of Test for Recovery asam dengan ventilasi yang baik.
of Asphalt from Solution by Abson Method.
7. Benda Uji
3. Pengertian Benda uji berupa larutan yang diperoleh dari proses
Yang dimaksud dengan: ekstraksi; ekstraksi ini disarankan dengan cara sentrifugal,
jumlah benda uji sedemikian sehingga menghasilkan aspal yang
dipulihkan sebanyak 75 sampai 100 gram;
3.1 Pemulihan aspal cara Abson
Suatu distilasi yang dilaksanakan dengan cara tertentu
8. Ketentuan Pelaksanaan
sehingga aspal yang dipulihkan mempunyai sifat yang sama
dengan sifat aspal sewaktu masih berada di dalam campuran; a. Seluruh proses sejak dimulai ekstraksi campuran beraspal,
jumlah aspal yang diperoleh harus cukup untuk pengujian sebaiknya dengan cara sentrifugal, sampai akhir pemulihan
selanjutnya. harus selesai dalam 8 jam;
b. Proses ekstraksi harus dilaksanakan dengan sempurna,
karena bila tidak, beberapa aspal dengan pelarut tertentu dan
3.2 Dekantasi
aspal yang lebih keras, ada kemungkinan komponen yang lebih
Penuangan cairan tanpa mengganggu endapan atau cairan kental tertinggal dalam campuran;
lain di bawah.
c. Pelaksanaan pemulihan dapat dilaksanakan dengan salah
satu dari dua cara yaitu :
4. Prins i p I) Cara pertama;
Larutan aspal yang berasal dari suatu hasil ekstraksi Larutan yang diperoleh dari ekstraksi didistilasi dengan cara
didistilasi dengan kondisi tertentu sampai semua pelarutnya apapun sehingga sebagian besar pelarutnya terdistilasi: residu
terdistilasi. dari distilasi tersebut dimasukkan ke dalam labu seperti tampak
Pada saat itu karbon dioksida CO, dialirkan ke dah1m proses dalam Gambar I untuk dilaksanakan proses pemulihan aspal
distilasi untuk memberikan pengadukan dan menghindari dengan cara Abson;
pembusaan; aspal yang diperoleh kemudian dapat diuji sesuai 2) Cara kedua;
dengan jenis pengujian yang diperlukan.
Peralatan pemulihan cara Abson dipasang seperti tampak
dalam Gam bar I, kemudian larutan basil ekstraksi dimasukkan
5. Penggunaan ke dalam labu sampai setengah bagian labu:
Sebaiknya pemulihan as pal dilakukan terhadap larutan as pal Proses distilasi ringan dilaksanakan sambil memasukkan
yang diperoleh dari hasil ekstraksi dengan cara sentrifus sebab semua sisa-sisa larutan ekstraksi sampai habis: selanjutnya
ekstraksi dengan cara panas, menurut pengalaman akan dilaksanakan proses pemulihan dengan cara Abson:
menghasilkan aspal yang mempunyai nilai penetrasi agak d. Karena minyak berat sepcrti alkohol atau minyak tanah
rendah. dapal mempengaruhi sifat-sifat aspal yang dipcrokh, maka
harus dihindari penggunaan pclarut-pclarut tersehut untuk
6. Bahan membersihkan alat-alat ekstraksi, dan hanya mcnggunakan
trichloroethylen sebagai bahan pembersih:
a. karbon dioksida (gas CO,) yang ditempatkan di dalam tangki
bertekanan; - e. Dalam proses ekstraksi harus digunakan kertas saring yang
masih baru untuk menghindari kontaminasi dari proses ekstraksi
b. trichloroethylen murni harus digunakan untuk proses
sebelumnya;
ekstraksi campuran beraspal; bila digunakan pelarut lain dapat
merubah sifat-sifat aspal; f. Umumnya aspal dalam campuran kalau kcna udara secara
berangsur-angsur dapat mengcras terutama bila campurannya
c. tindakan hati-hati harus dilakukan karena bahan-bahan a.
dalam keadaan lepas: maka dari itu sdama mcnunggu ckstraksi,
dan b. sampai tingkat tertentu merupakan bahan beracun seperti
campuran beraspal harus disimpan dalam wadah yang kedap
yang dinyatakan berikut ini :
udara dan disimpan dalam suhu di bawah O"C:

/lagian 4: Aspal, Aspal Jlaltlllttlon (AS/JUION). l'akt'm.IWI Jalan 345


SNI 03-6895-2002

g. Kalau untuk pcnyiapan conloh carnpuran hcraspal perlu I 0. Ketelitian


dipanaskan. scpcrti diuraikan dalarn ekslraksi cant senlrifugal. Hasil pengujian terhadap benda uji duplo dari 8 laboratorium
contoh scbaiknya dilcrnpatkan di dalam wadah lerlutup dan di pada tahun 1971 dalam program kerja sam a pengujian di bawah
oven sarnpai suhu JJOOC. paling lama 30 rnetiit' hanya asalkan pengarahan ASTM sub commitee DO 4.25 memberikan data
contoh sudah ,(apal dipisah-pisahkan: ketelitian sebagai berikut :
h. Bila contoh Ielah disirnpan di dalam tempal yang suhunya
rendah sepcrti diuraikan dalarn suh pasal 2.5f. terlebih dahulu
Penetrasi pada 25°C .............................. 23- 37
harus ditunggu sampai rnencapai suhu kamar sebelum
dimasukkan kc dalarn oven: Kekentalan kinematik pada 135°C ....... 350- 660 (Cst)
i. Aspal yang diperoleh dari proses abson yang rnengandung Titik lembek, ring and ball.................... 48- 59 (C)
ahu lehih besar dari I o/c dapat mernpengaruhi ketelitian
pengujian penetrasi. kernuluran. titik lembek atau kekentalan: Data dari program kerja sama diatas adalah sebagai
rnaka dari itu kandungan ahu harus diuji dengan cant ASTM berikut :
D. 2939 dan dilaporkan bersama-sarna hasil pengujian yang
lain.
Jumlah contoh ....................................... 8
Jumlah laboratorium ............................. 4
9. Peralatan
a. Alat sentrifugal jenis batch yang mampu memberikan gay a Jumlah benda uji tiap contoh tiap
sentrifugal minimum 770 kali gravitasi atau alat sentrifugal laboratorium .........................................
2
jenis menerus yang rnampu memberikan gaya sentrifugal
minimum 3000 kali gravitasi; Dalam Di antara
AI at sentrifugal jenis internasional yang berputar 1900 rpm Nilai Deviasi : laboratorium laboratorium
atau alat sentrifugal menerus jenis SMM yang berputar 9000
rpm telah terbukti memberikan hasil yang baik. stan dar standar
b. Tabung sentrifugal berupa botol mululebar 250 ml sampai
dengan 500 ml sesuai ASTM D. 96; Penetrasi
c. Rangkaiafl .Jistilasi seperti yang disajikan Gambar I yang pada 2soc 1,836 3,090
mempunyai bagian sebagai berikut : Kekentalan
I) Labu ekstraksi mulut Iebar tahan panas kapasitas 250 ml kinematik-
sebanyak dua buah satu untuk ekstraksi yang lain untuk pada 135oc 37,65 (Cst) 54,94 (Cst)
menampung hasil ekstraksi;
Titik lembek 1,501 OF 3,80 (OF)
2) Pipa gelas tahan panas berbentuk leher angsa dengan -
diameter dalam 10 mm;
3) Pipa aerasi panjang minimum 180 mm diameter luar 6 mm 11. Persiapan
di ujungnya menggembung dengan enam buah lubang diameter a. Menggunakan alat sentrifugal jenis batch;
kira-kira I ,5 mm; I) Masukkan larutan hasil ekstraksi cara sentrifugal ke dalam
4) Mantel pemanm· listrik yang pas untuk labu ekstraksi yang tabung Centrifugal;
dilengkapi dengan pengatur suhu, penangas oli atau penangas 2) Putar alat sentrifugal selama 30 men it sehingga memberikan
pasir; minimum gaya sebesar 770 kali gravitasi;
5) Kondensor pendingin jenis alihan panjang minimum 200 3) Dekantasi larutan yang telah diputar ini ke dalam tabu
mm; distilasi.
6) Termometerdistilasi rendahASTMjenis 70C atau 7°F yang b. Menggunakan alat sentrifugal jenis menerus;
dapat tnengukur antara -2 sampai 300°C dan memenuhi 1) Putar alat sentrifugal dengan kecepatan sehingga
ketentuan dalam· spesitikasi E I;
memberikan gaya minimum 3000 kali gravitasi;
7) Meteran gas yang mampu mengukur ali ran gas sampai I 00
2) Tuangkan Iarutan hasil ekstraksi ke dalam alat sentrifugal
ml/menit;
dengan kecepatan 150 ml/menit;
8) Gabus No. 20 dibor seperti dalam Gambar I;
3) Dekartasi Iarutan yang telah diputar ini ke dalam labu
9) Pipa elastomer fleksible yang tahan terhadap larutan yang distilasi.
mengandung chlor atau benzene yang mempunyai panjang dan
ukuran cukup untuk menghubungkan pipa aerasi dengan
meteran gas dan dilengkapi dengan klem atau kran yang dapat 12. Tahapan Pengerjaan
menutup pipa aerasi sebelum pemberian karbon dioksida a. Cara pertama;
(gas C0 2); I) Kentalkan semua larutan hasil ekstraksi yang ditampung
10) Corong pemisah kapasitas 125 mi. dalam satu labu yang cukup besar dengan proses distilasi awal
cara apapun menjadi kira-kira 200 ml;

346 Bagian 4: Aspal, Aspal Batu Buton (ASBUTON), Perkerasan }alan


SNI 03-6895-2002

2) Pindahkan larutan hasil distilasi awal tersebut ke dalam labu 2) Naikkan pipa aerasi sehingga gembungnya di atas •
distilasi 250 ml dengan beberapa kali pencucian; permukaan larutan;
3) Pasang tabu berisi distilat tersebut dan peralatan lain seperti 3) lsi corong pemisah dengan larutan hasil proses sentrifugal
dalam Gam bar I; tempatkan dasar pipa aerasi di dasar labu; sub pasal 3.1 dan buka kran corong tersebut untuk mengalirkan
4) Alirkan gas C02 dengan kecepatan rendah kira-kira 100 larutan tersebut ke dalam labu sampai setengahnya;
ml/menit, kemudian lakukan distilasi sebagai kelanjutan proses 4) Nyalakan pemanas secara kecil sehingga destilasi dapat
sesuai dengan sub pasal 3.2 a. I) sampai suhu mencapai berlangsung, kemudian turunkan pipa aerasi sehingga
(157- 160)0C; gembungnya menyentuh dasar labu, dan alirkan gas CO, dengan
5) Pada suhu tersebut naikkan aliran gas (CO, menjadi kira- kecepatan I00 ml/menit untuk mencegah terjadinya gejolak dan
kira 900 mllmenit; pertahankan aliran gas inr selama paling pembusaan;
sedikit I 0 men it sambil juga mempertahankan suhu larutan di 5) atur kran corong pemisah sehingga aliran larutan membuat
dalam labu pada 160 sampai 1660C; pengaturan suhu tersebut isi labu tetap setengah labu.
dapat dilakukan dengan menyetel trafo secara coba-coba; suhu 6) tambahkan larutan ke dalam corong pemisah sampai semua
penangas oli atau penangas pasir selama pengaliran gas C02 larutan hasil ekstraksi habis dan mencuci wadah larutan dengan
dijaga (8-14)0C di atas suhu di dalam labu; pelarut untuk dituangkan ke dalam corong pemisah;
6) Bila setelah 10 menit tetesan larutan yang terkondensasi 7) bila suhu sudah mencapai ( 157-160)°C naikkan kecepatan
masih terjadi dari pipa kondensor, pertahankan aliran gas dan gas CO, menjadi kira-kira 900 ml/menit, pertahankan kecepatan
suhu sampai ~: mcnit setelah tetesan berhenti, untuk mencuci gas ini selama I 0 men it sed~ng suhu larutan dalarn tabu pad a
uap larutan di dalam labu; aliran gas C0 2 tidak boleh (160-166 )OC;
lebih sedikit dari 15 menit;
8) bila setelah I 0 men it masih terjadi tetesan pelarut yang
7) Hentikan aliran gas dan peinanasan; terkondensasi di pipa kondensor, pertahankan aliran gas dan
8) Bila residu di dalam labu terlalu kental pada suhu 163°C suhu sampai 5 men it setelah tetesan berhenti; pengaliran gas
sehingga penyebaran gas C02 terhambat, teruskan pengaliran C0 2 ini tidak boleh kurang dari 15 menit;
gas C02 selama (20-22) menit; aspal yang kental ini 9) matikan pemanas dan aliran gas CO~:
diperkirakan mempunyai nilai penetrasi kurang dari 30 pada
10) bila residu di dalarn labu terlalu kental pada suhu 163°C
suhu 25°C;
sehingga penyebaran gas CO, terhambat. teruskan pengaliran
9) Siapkan aspal yang diperolch untuk pengujian selanjutnya gas CO, selama (20-22) menit: aspal yang kental ini
misalnya : penetrasi, titik lembek dan sebagainya. diperkirakan mernpunyai nilai penctrasi kurang dari 30 pada
b. Cara kedua : suhu 25°C;
I) Pasang peralatan seperti pada Gam bar I dengan tempat II) siapkan aspal yang telah diperoleh untuk pengujian
termometer diganti dengan corong pemisah; disarankan pada selanjutnya misalnya penetrasi, titik lembek dan sebagainya.
gabus disediakan lubang tersendiri untuk corong pemisah;

LAMPIRANA
(inforrnatit)

DAFTAR ISTILAH

trichloroethylen murni trichloroethyde p.a


p.a pro analysis
P.P.M part per million

/lagicm4: Aspe~l, A.~pt1lmu /lwon (r\S/Il/TONJ. 1'..,-J..,·tu.\1111 Jaltm 347


SNI 03-68 95-20 02

LAM PIR AN B
(norm atit)

GAM BAR

t.:
Term omet er atAu
eoron g pemi sah

Kond enso r Klem


475~m
I .

Mant el p.ma nas


Pipe aeras i listrik _ _ _

l~Ong
35m m

termo mete r

s-.,~ Pipe Aeras i


Piped leher
an~s

Gabu s No. 20
Coro ng pem isah -'"L.~COz
12mm Peng ukur
aliran gas

GAM BAR l
PEM ASA NGA N PER ALATAN PEM ULIH AN
ASPAL

348 Bagia n 4: Aspal . Aspal Batu Buton (ASBU TON)


. Perke rasan Jalan
ISBN 979·98123 · 0 · 5

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai