Anda di halaman 1dari 2

KUK 1 : Perintah Kerja atau PK adalah surat mengenai perintah suatu pekerjaan yang meliputi perjanjian

dengan vendor, dan RAB (Rencana Anggaran Biaya) suatu pekerjaan tersebut. Sebelum jadi surat
perintah kerja, HAR memberikan usulan ke perencanaan untuk dijadikan REKSIS lalu di teruskan ke
pengadaan untuk dikeluarkan surat perintah kerjanya.

KUK 3 :

- a. pengoperasian alat ukur yang digunakan untuk pemeliharaan gardu distribusi,


1. insulation tester
2. phasa sequence
3. earth tester
4. avo meter
5. voltage detector 20 kV
- b. Instalasi gardu distribusi,

- c. Urutan manuver pemeliharaan gardu distribusi,


1. Pengawas pekerjaan & K3 berkoordinasi dengan Piket Pengatur TM terkait pelaksanaan
pekerjaan (koordinasi pemadaman)
2. Piket Pengatur TM berkoordinasi dengan Piket Dispatcher APD terkait pelepasan PMT
Penyulang GI/LBS/Recloser untuk mengamankan section yang dipelihara
3. Piket Dispatcher APD memerintahkan Operator GI/Personil Gipat untuk melepas DS,
mengeluarkan PMT dan memasukan grounding pada kubikel penyulang yang dipelihara
4. Operator GI melapor ke Piket Dispatcher APD bahwa DS dan PMT sudah dilepas, serta
grounding telah dipasang.
5. Piket Dispatcher APD menginformasikan ke Piket Pengatur TM Area bahwa jaringan
sudah bebas tegangan dan pekerjaan siap dilaksanakan
6. Piket Pengatur TM menginformasikan ke Pengawas Pekerjaan & K3 bahwa jaringan sudah
bebas tegangan dan pekerjaan siap dilaksanakan
- d. Prosedure K2/K3 pemeliharaan gardu distribusi.
1. Koordinasi dengan Piket Pengatur TM Area terkait rencana pekerjaan yang akan
dilaksanakan
2. Memimpin pertemuan singkat untuk menjelaskan kembali dokumen-dokumen yang telah
disiapkan dan menjelaskan secara rinci tugas masing-masing pelaksana serta potensi-
potensi bahaya yang akan mungkin dihadapi dan dilanjutkan dengan do’a bersama
3. Memastikan semua alat K3 yang digunakan oleh pelaksana sudah lengkap dan benar
4. Memastikan pemasangan lock out dan tag out atau pemasanagan rambu tanda bahaya di
lokasi pekerjaan.
5. Melaksanakan pekerjaan pemeliharaan Gardu sesuai instruksi kerja yang telah ditetapkan
6. Melaksanakan semua ketentuan dan persyaratan K3 yang telah ditetapkan
7. Membuat dokumentasi selama pekerjaan berlangsung
8. Menghentikan pelaksanaan pekerjaan bila kondisi lingkungan tidak memenuhi persyaratan
K3
9. Menyatakan pekerjaan sudah selesai dikerjakan
Dokumen yang terkait :

1.1-1.4 :

BA

WP

JSA

eviden

Anda mungkin juga menyukai