Anda di halaman 1dari 44

Pengolahan Dan

Visualisasi Data
Radar (Bagian 1)

Pengolahan dengan Software Rainbow 5


Urutan Langkah-Langkah

1. Mengubah pengaturan waktu.

2. Membuka aplikasi Rainbow dan memasukkan kode akses.

3. Membuat dan melakukan pengaturan Produk Radar.

4. Melakukan konfigurasi pada metode Scan.

5. Melakukan konfigurasi Task dan Scheduler.

6. Melakukan proses operasi untuk menghasilkan keluaran data radar.


1. Merubah Pengaturan Waktu
Pada tahap pertama, pengguna diharuskan
mengubah waktu dan tahun perangkat ke
tahun 2009. Hal ini dilakukan agar lisensi
pada aplikasi Rainbow dapat berjalan,
sehingga pengolahan data radar dapat
dilakukan.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
A. Membuka RainRCC.exe
Buka direktori penyimpanan aplikasi
Rainbow. Kemudian buka file
Rainbow5 dengan sim, pilih file
Rainbow, masuk kedalam folder bin,
terakhir pilih RainRCC.exe untuk
membuka aplikasi Rainbow.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
B. Membuka RainRM
Setelah membuka RainRCC.exe,
maka akan muncul tampilan sebagai
berikut.

Kemudian pilih opsi RM (Radar


Manager), setelah itu pengguna akan
diarahkan ke tampilan Radar
Manager.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
D. Memasukkan Kode Akses
Sebelum memulai membuat
produk radar, pengguna
diharuskan memasukkan kode
akses aplikasi terlebih dahulu
dengan cara sebagai berikut.
Pilih Tab Option, kemudian
pilih Radar Control, setelah itu
masukkan kode rain99 dan
tekan tombol Enter. Setelah
kode akses dimasukkan, Pilih
opsi Connection. Kemudian
pilih Selex Demo Radar.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
A. Membuat Produk PPI
Pertama buka tab Options, pilih menu
Configuration Box, pilih Standard
Product, kemudian pilih PPI. Buat
produk dengan memilih opsi new,
kemudian buat produk baru dengan
Range 120, dan angle yang digunakan
yakni 0.5, 1.5 dan 2.7. Cara
mempermudah dalam membuat
produk PPI yaitu dengan mengubah
angle pada produk PPI yang sudah
dibuat, dan pengguna dapat
menyimpan setting tersebut dengan
Save As.
Kemudian Buat juga produk PPI
dengan range 240, dan angle yang
digunakan yakni 0.5, 1.5 dan 2.7. Untuk
pengaturan Size Pixel tidak perlu
diubah.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
B. Membuat Produk CAPPI
Pilih Standard Product, kemudian
pilih CAPPI. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan Range 120, nilai
Level 1 Km dan 2 Km. Buat juga
produk baru dengan Range 240, nilai
Level 1 KM dan 2 Km.
Cara mempermudah dalam
membuat produk CAPPI yaitu
dengan mengubah Level pada
produk CAPPI yang sudah dibuat,
dan pengguna dapat menyimpan
setting tersebut dengan Save As.
Ukuran Size Pixel tidak perlu diubah,
dan pilih Algoritma CAPPI.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
C. Membuat Produk MAX
Pilih Standard Product, kemudian
pilih MAX. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan Range 120 Km
dan 240 Km, nilai Size dan
Konfigurasi Height tidak perlu
diubah (default).
Kemudian simpan kedua produk
tersebut dengan perintah Save As.
4. Melakukan Konfigurasi Metode Scan
A. Konfigurasi Scan Basic
Pada Configuration Box, Pilih Scan,
lalu Pilih Volume. Buat Konfigurasi
Scan Basic dengan memilih opsi
new.
Buat Konfigurasi untuk Range 120
dan 240 Km. Pilih pengaturan VCP
21. Jumlah sudut elevasi sebanyak 9
dan besar sudut elevasi minimal
sebesar 0.5, sementara besar sudut
maksimal sebesar 19.5 derajat.
Simpan masing-masing hasil
konfigurasi metode Scan Basic.
Checklist tipe data Dbz dan V..
4. Melakukan Konfigurasi Metode Scan
B. Konfigurasi Scan Advanced
Setelah Konfigurasi Scan Basic telah
dilakukan. Kemudian Pilih Tab
Advanced Settings, buat Konfigurasi
Scan Advance.
Ubah dan sesuaikan Konfigurasi nilai
staggering 3/2, High PRF 1200Hz,
Antenna Speed dan pengaturan lain
seperti pada gambar. Simpan
masing-masing hasil konfigurasi
metode Scan Advance pada range
120 Km dan 240 Km..
5. Melakukan Konfigurasi Task
A. Konfigurasi Task
Pada Configuration Box, pilih Task,
lalu klik new, setelah itu akan
muncul tampilan Task baru. Lalu
buka menu produk, kemudian drag
(seret) Metode Scan yang telah
dibuat sebelumnya (Metode Scan
dengan Range 120 Km & 240 Km).
Kemudian buka menu Product, seret
product yang telah dikonfigurasi
pada proses sebelumnya, seperti
produk PPI, CAPPI, MAX, dan PAC.
Lalu masukan produk sesuai dengan
range pada metode scan.
6. Melakukan Konfigurasi Scheduler
A. Konfigurasi Scheduler
Pada Configuration Box, pilih
Scheduler, lalu klik new, setelah itu
akan muncul tampilan Scheduler
baru. Pada Base Task masukkan task
yang telah disusun, kemudian
simpan dengan perintah Save As.
Lalu Mulai proses dengan menekan
opsi Start.
7. Hasil Keluaran Produk
A. Output Produk
Untuk melihat produk visualisasi
data radar, pengguna dapat
membuka RainRCC, kemudian pilih
DART, lalu pilih Sensors dan pilih
SELEX DEMO RADAR, setelah itu
pengguna dapat melihat hasil
keuaran data Radar.
--

Sekian, dan terima kasih.


Pengolahan Dan
Visualisasi Data
Radar (Bagian 2)

Pengolahan dengan Software Rainbow 5


Urutan Langkah-Langkah

1. Mengubah pengaturan waktu.

2. Membuka aplikasi Rainbow dan memasukkan kode akses.

3. Membuat dan melakukan pengaturan Produk Radar.

4. Melakukan konfigurasi pada metode Scan.

5. Melakukan konfigurasi Task dan Scheduler.

6. Melakukan proses operasi untuk menghasilkan keluaran data radar.


1. Merubah Pengaturan Waktu
Pada tahap pertama, pengguna diharuskan
mengubah waktu dan tahun perangkat ke
tahun 2009. Hal ini dilakukan agar lisensi
pada aplikasi Rainbow dapat berjalan,
sehingga pengolahan data radar dapat
dilakukan.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
A. Membuka RainRCC.exe
Buka direktori penyimpanan aplikasi
Rainbow. Kemudian buka file
Rainbow5 dengan sim, pilih file
Rainbow, masuk kedalam folder bin,
terakhir pilih RainRCC.exe untuk
membuka aplikasi Rainbow.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
B. Membuka RainRM
Setelah membuka RainRCC.exe,
maka akan muncul tampilan sebagai
berikut.

Kemudian pilih opsi RM (Radar


Manager), setelah itu pengguna akan
diarahkan ke tampilan Radar
Manager.
2. Membuka Aplikasi Rainbow
D. Memasukkan Kode Akses
Sebelum memulai membuat
produk radar, pengguna
diharuskan memasukkan kode
akses aplikasi terlebih dahulu
dengan cara sebagai berikut.
Pilih Tab Option, kemudian
pilih Radar Control, setelah itu
masukkan kode rain99 dan
tekan tombol Enter. Setelah
kode akses dimasukkan, Pilih
opsi Connection. Kemudian
pilih Selex Demo Radar.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
A. Membuat Produk RHI
Pertama buka tab Options, pilih menu
Configuration Box, pilih Standard
Product, kemudian pilih RHI. Buat
produk dengan memilih opsi new,
kemudian buat produk baru dengan
pengaturan Range 120 Km dan Range
240 Km. Lalu ubah juga ketinggian
Bottom menjadi 0.5 Km dan ketinggian
Top menjadi 10 Km. Pengaturan yang
lain tidak perlu diubah (Default). Lalu
simpan setting yang telah dibuat
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
B. Membuat Produk CMAX
Pilih Standard Product, kemudian
pilih CMAX. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan Range 120 Km
dan 240 Km, kemudian ubah nilai
Bottom menjadi 0.5 Km dan
ketinggian Top menjadi 10 Km.
Untuk pengaturan Size Pixel, dan
ketinggian Top tidak perlu diubah.
Setelah itu simpan pengaturan yang
telah dikonfigurasi.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
C. Membuat Produk VCUT
Pilih Standard Product, kemudian
pilih VCUT. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan mengubah
ketinggian Bottom (Dasar) menjadi
0.5 Km dan ketinggian Top menjadi
10 Km, untuk variabel yang lain tidak
perlu diubah (default).
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
D. Membuat Produk EHT
Pilih Standard Product, kemudian
pilih EHT. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan Range 120 Km
dan Range 240 Km, ubah ketinggian
Bottom (Dasar) menjadi 0.5 Km dan
ketinggian Top menjadi 10 Km, untuk
variabel yang lain tidak perlu diubah
(default).
Kemudian simpan kedua produk
tersebut dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
E. Membuat Produk HWIND
Pilih Extended Product, kemudian
pilih HWIND. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk baru dengan Range 120 Km
dan Range 240 Km, kemudian atur
height level pada masing masing
Range dengan height level 1 Km dan
2 Km. Pilih tipe data HWIND. Untuk
pengaturan Jumlah Grid Sel tidak
perlu diubah. Kemudian simpan
produk tersebut dengan perintah
Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
F. Membuat Produk SRI
Pilih Hydro Product, kemudian pilih
SRI. Buat produk dengan memilih
opsi new, kemudian buat produk
baru dengan Range 120 Km dan
Range 240 Km, kemudian untuk
jarak 120 km diatur ketinggian
maksimalnya di level ketinggian 3
km. Sedangkan untuk jarak 240
km diatur pada level ketinggian
maksimal 5 km.
Kemudian simpan kedua produk
tersebut dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
G. Membuat Produk PAC
Pilih Hydro Product, kemudian pilih
PAC. Buat produk dengan memilih
opsi new, kemudian buat produk
baru dengan interval waktu 1 Hari
dan 12 Jam. Pengaturan lain tidak
perlu diubah.
Kemudian simpan kedua produk
tersebut dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
H. Membuat Produk RIH
Pilih Hydro Product, kemudian pilih
RIH. Buat produk dengan memilih
opsi new, kemudian atur
Accumulation Interval 3 Hour, lalu
atur Horizontal Averaging menjadi 3
Pixel. Kemudian Masukkan koordinat
wilayah yang akan diamati
(Masukkan Lintang dan Bujur).
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
I. Membuat Produk HSHEAR
Pilih Shear Product, kemudian pilih
Hshear. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk dengan range 120 Km dan
240 Km. Untuk level ketinggian
diatur pada level 1 Km pada
masing-masing produk. Untuk
pengaturan yang lain sesuaikan
dengan Default. Kemudian simpan
produk tersebut dengan perintah
Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
J. Membuat Produk VSHEAR
Pilih Shear Product, kemudian pilih
Vshear. Buat produk dengan
memilih opsi new, kemudian buat
produk dengan range 120 Km dan
240 Km. Untuk range 120 Km, level
ketinggian Top diatur pada level 3
Km dengan ketinggian Bottom
sebesar 0.5 Km. Untuk range 240 Km,
level ketinggian Top diatur pada
ketinggian 5 Km dengan ketinggian
Bottom sebesar 0.5 Km. Untuk
pengaturan lain tidak perlu diubah.
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
K. Membuat Produk LTB
Pilih Shear Product, kemudian pilih
LTB. Buat produk dengan memilih
opsi new, kemudian buat produk
dengan range 120 Km Untuk level
ketinggian Top diatur pada level 3
Km dengan ketinggian Bottom
sebesar 0.5 Km. Untuk pengaturan
Size tidak perlu diubah. Kemudian
simpan produk tersebut dengan
perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
L. Membuat Produk SSA
Pilih Phenomena Detection
Product, kemudian pilih SSA. Buat
produk dengan memilih opsi new,
kemudian buat produk SSA dengan
Minimum Elevation sebesar 1
Derajat. Untuk pengaturan lain tidak
perlu diubah. Kemudian simpan
produk tersebut dengan perintah
Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
M. Membuat Produk SWI
Pilih Phenomena Detection
Product, kemudian pilih SWI. Buat
produk dengan memilih opsi new,
kemudian biarkan pengaturan sesuai
dengan pengaturan Default. Karena
belum ada pembelajaran lebih
lanjut, maka settingan produk ini
sesuaikan dengan kondisi default
saja. Kemudian simpan produk
tersebut dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
N. Membuat Produk CTR
Pilih Nowcasting Product,
kemudian pilih CTR. Buat produk
dengan memilih opsi new, ubah
pengaturan forecast time menjadi 60
Menit. Kemudian biarkan
pengaturan yang lain sesuai dengan
pengaturan Default.
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
O. Membuat Produk CTR
Pilih Nowcasting Product,
kemudian pilih RTR. Buat produk
dengan memilih opsi new, ubah
pengaturan forecast time menjadi 60
Menit. Lalu masuk kedalam menu
Segmentation, ubah dBZ threshold
menjadi 30 dBZ. Kemudian biarkan
pengaturan yang lain sesuai dengan
pengaturan Default.
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
3. Melakukan Konfigurasi Produk Radar
P. Konfigurasi BUFR
Pilih Configuration Box, kemudian
pilih Conversion, pilih BUFR. Buat
produk dengan memilih opsi new.
Kemudian biarkan pengaturan
sesuai dengan pengaturan Default.
Kemudian simpan produk tersebut
dengan perintah Save As.
4. Melakukan Konfigurasi Metode Scan
A. Konfigurasi Scan Basic
Pada Configuration Box, Pilih Scan,
lalu Pilih Volume. Buat Konfigurasi
Scan Basic.
Buat Konfigurasi untuk Range 120
dan 240 Km. Pilih pengaturan VCP
21. Jumlah sudut elevasi sebanyak 9
dan besar sudut elevasi minimal
sebesar 0.5, sementara besar sudut
maksimal sebesar 19.5 derajat.
Simpan masing-masing hasil
konfigurasi metode Scan Basic.
Checklist tipe data Dbz dan V..
4. Melakukan Konfigurasi Metode Scan
B. Konfigurasi Scan Advanced
Setelah Konfigurasi Scan Basic telah
dilakukan. Kemudian Pilih Tab
Advanced Settings, buat Konfigurasi
Scan Advance.
Ubah dan sesuaikan Konfigurasi nilai
staggering 3/2, High PRF 1200Hz,
Antenna Speed dan pengaturan lain
seperti pada gambar. Simpan
masing-masing hasil konfigurasi
metode Scan Advance pada range
120 Km dan 240 Km..
4. Melakukan Konfigurasi Metode Scan
C. Konfigurasi Scan Advanced
Setelah Konfigurasi Scan Advance
telah dilakukan. Kemudian Pilih Tab
Expert Settings, buat Konfigurasi
Scan Expert.
Pada range 120 Km, gunakan High
PRF (1200 Hz), gunakan staggering
3/2, gunakan VCP 21 (9 elevasi), Pada
bagian
Antenna Speed pilih 6 derajat/sekon.
Dengan pulse width 0.5 micro.

Pada range 240 Km, ubah High PRF


menjadi [1200 Hz] dan Low PRF
menjadi [800 Hz] dengan staggering
5/4 serta bagian Pulse Width
menggunakan 1 micros.
5. Melakukan Konfigurasi Task
A. Konfigurasi Task
Pada Configuration Box, pilih Task,
lalu klik new, setelah itu akan
muncul tampilan Task baru. Lalu
buka menu produk, kemudian drag
(seret) Metode Scan yang telah
dibuat sebelumnya (Metode Scan
dengan Range 120 Km & 240 Km).
Kemudian buka menu Product, seret
product yang telah dikonfigurasi
pada proses sebelumnya. Lalu
masukan produk sesuai dengan
range pada metode scan serta
disesuaikan dengan tipe datanya.
6. Melakukan Konfigurasi Scheduler
A. Konfigurasi Scheduler
Pada Configuration Box, pilih
Scheduler, lalu klik new, setelah itu
akan muncul tampilan Scheduler
baru. Pada Base Task masukkan task
yang telah disusun, kemudian
simpan dengan perintah Save As.
Lalu Mulai proses dengan menekan
opsi Start.
7. Hasil Keluaran Produk
A. Output Produk
Untuk melihat produk visualisasi
data radar, pengguna dapat
membuka RainRCC, kemudian pilih
DART, lalu pilih Sensors dan pilih
SELEX DEMO RADAR, setelah itu
pengguna dapat melihat hasil
keuaran data Radar.
--

Sekian, dan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai