Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN OBAT

SUPOSITORIA

No. Dokumen :
Kepala UPT Puskesmas
No.Revisi : Widoropayung
Tgl. Terbit :
UPT PUSKESMAS
WIDOROPAYUNG SOP Halaman :
Mochamad Maqfur, S.Kep

NIP. 197205151998031012

1. Pengertian Pemberian obat suppositoria adalah cara memberikan obat dengan


memasukkan obat melalui anus atau rektum dalam bentuk suppositoria

2. Tujuan a. Untuk memperoleh efek obat lokal maupun sistemik


b. Untuk melunakkan feses sehingga mudah untuk di keluarkan

3. Referensi Skills Lab Progran A Semester 1 PSIK F.K. UGM Thn 2006;

5. Prosedur Alat dan Bahan


1. Kartu obat 2. Supositoria rectal
3. Jeli pelumas 4. Sarung tangan
5. Tissue

1. Petugas menyiapkan pasien,


2. Petugas Mencuci tangan,memakai sarung tangan dan masker
3. Petugas memasang sarung tangan bersih dan menyiapkan alat
4. Petugas memberi tahu maksud dan tujuan
5. Petugas memposisikan pasien
6. Petugas membuka obat supositoria dari kemasannya dan beri pelumas
pada ujung bulatnya dengan jelly.
7. Petugas meminta klien untuk menarik nafas dalam melalui mulut
untuk merilekskan
8. Petugas merenggangkan bokong klien dengan tangan non dominan,
9. Petugas masukkan obat supositoria kedalam anus,sampai mengenai
dinding rectal,10 cm pada orang dewasa, dan 5 cm pada bayi dan
anak – anak
10. Petugas menarik jari dan bersihkan area anal klien
11. Petugas merapikan pasien dan alat

1/4
12. Petugas melepas sarung tangan
13. Petugas mencuci tangan.
14. Petugas mendokumentasikan tindakan
4.

6. Diagram Alir

7. Hal-hal yang perlu


-
diperhatikan
8. Unit terkait 1. UGD
2.Rawat Inap
3.PONED

9. Rekaman Historis
Diberlakukan
No Halaman Yang dirubah Perubahan
Tgl.

2/4
3/4

Anda mungkin juga menyukai