Anda di halaman 1dari 9

HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
BIDANG KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
PERIODE 2021/2022

Kepala Bidang : Elsa Septiani

Sekretaris Bidang : Mita Nurmalita Sari

Anggota Bidang : Alif Panji Sujatwoko

Dadang Ruswanto

Nursyamsil Ma`arif

Devi Juvita Sari

I. PENDAHULUAN
Bidang kewirausahaan merupakan salah satu bidang yang bergerak dalam
kegiatan suatu organisasi yang terbentuk dalam HMPS Agribisnis Fakultas
Pertanian dan Perikanan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Bidang
kewirausahaan berjalan dalam kegiatan kewirausahaan dan penjualan produk
yang dilakukan oleh anggota bidang kewirausahaan. Hasil dari kegiatan tersebut
dapat digunakan sebagai pemasukan keuangan kepengurusan HMPS Agribisnis
Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Bidang Kewirausahaan ini adalah salah
satu sebagai upaya pembelajaran bagi mahasiswa agribisnis untuk
mengembangkan pola pikir kreatifitas mahasiswa dalam berinovasi dan
memasarkan produk tersebut. Kepengurusan ini dikoordinir oleh Elsa Septiani,
Alif Panji Sujatwoko, Dadang Ruswanto, Nursyamsil Ma`arif, Devi Juvita Sari, Mita
Nurmalita Sari.
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
II. PROGRAM KERJA
1. Pembuatan Baju PDH HMPS Agribisnis
2. Penjualan Makanan Ringan
3. Penjualan Baju HMPS Agribisnis
4. Penjualan Kaos Polos
III. PROGRAM KERJA TERLAKSANA
1. Pembuatan Baju PDH HMPS Agribisnis
a. Nama Kegiatan : Pembuatan Baju PDH HMPS Agribisnis
b. Waktu Pelaksanaan : 15 Desember 2021 – 7 Januari 2022
c. Tujuan Kegiatan
1) Agar anggota HMPS mempunyai icon sendiri
d. Sasaran Kegiatan : Seluruh anggota HMPS Agribisnis
e. Kronologi Kegiatan
Pada pembuatan baju HMPS dikhususkan untuk anggota HMPS. Kami
membuat baju HMPS pada salah satu konveksi baju.
f. Kendala :
1) Terlambat dalam mengumpulkan uang pelunasan PDH.
2) Kesalahan dalam penulisan kata Sekretaris.
3) Kesalahan pada konveksi dalam pemasangan warna kancing PDH.
g. Rekomendasi/Saran :
1) Diharapkan untuk para anggota agar melakukan pelunasan
pembayaran baju PDH tepat waktu
2) Agar penanggung jawab selalu berkomunikasi dengan konveksi agar
tidak terjadinya kesalahan dalam pembuatan PDH

h. Dokumentasi :
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com

i. Anggaran
Modal (Iuran Anggota) : 4.050.000
Pendapatan : 4.050.000
Harga : 135.000
Jumlah Pesanan : 30
Keuntungan :-
2. Penjualan Makanan Ringan
a. Nama Kegiatan : Penjualan Makanan Ringan
b. Waktu Pelaksanaan : Bulan Desember 2021 – Maret 2022
c. Tujuan Kegiatn
1) Menambah pemasukan keuangan HMPS Agribisnis Universitas
Muhammadiyah Purwokerto.
2) Belajar berwirausaha khususnya bagi anggota bidang kewirausahaan.
d. Sasaran Kegiatan : Mahasiswa UMP dan masyarakat umum
e. Kronologi Kegiatan
Penjualan beberapa macam makanan ringan. Seperti keripik seblak,
seblak dan cuanggki instan. Dimana bidang kewirausahaan menjadi
reseler.
f. Kendala :
1) Terkendalanya dalam sistem pemasaran seperti promosi produk.
2) Dari bidang kewirausahaan, kurangnya komunikasi antar anggota
dibidang kewirausahaan sehingga penjualan yang dilakukan kurang
maksimal.
g. Rekomendasi/Saran :
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
1) Diharapkan seluruh anggota HMPS membantu dalam proses
pemasaran seperti melakukan promosi di Whatapps, Instagram dan
media sosial lainnya, agar produk yang di jual oleh bidang
kewirausahaan dapat terjangkau oleh banyak orang atau konsumen.
2) Diharapkan dari bidang kewirausahaan selalu rutin mengadakan
diskusi untuk terlaksanaannya program kerja.

h. Dokumentasi :

i. Anggaran:
1) Keripik Seblak
Harga : 7.500
Jumlah Pesanan : 30
Kentungan: : 30 x 1.500 = 45.000
2) Po Seblak dan Cuangki
Modal (Uang Kas) : 550.000
Pendapatan : 650.000
Harga : 13.000
Jumlah Pesanan : 50
Keuntungan : 50 x 2.000 = 100.000

3. Penjualan Produk Kaos Polos


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
a. Nama Kegiatan : Penjualan Kaos Polos
b. Waktu Pelaksanaan : 14 Maret 2022
c. Tujuan Kegiatan
1) Menambah pemasukan keuangan HMPS Agribisnis
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
2) Belajar berwirausaha khususnya bagi anggota bidang
kewirausahaan.
d. Sasaran Kegiatan : Mahasiswa UMP dan masyarakat umum.
e. Kronologi Kegiatan : Bidang Kewirausahaan HMPS Agribisnis
mengadakan open PO kaos polos dengan bahan combed 30s, open PO
mulai dari tanggal 14 Maret sampai tanggal 21 Maret 2021.
f. Kendala
1) Terkendalanya pencarian usaha konveksi kaos yang harganya
terjangkau, kualitas kaos bagus, dan stok kaos yang lengkap.
2) Kurangnya promosi dari anggota kewirausahaan.
g. Rekomendasi/Saran
1) Mencari informasi lebih banyak mengenai usaha konveksi kaos.
2) Diharapkan dari bidang Kewirausahaan lebih giat lagi dalam
mempromosikan produk.
h. Dokumentasi :

i. Hasi l :
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
Po Kaos Polos 1
Modal (Sistem PO) : 566.000
Pendapatan : 674.000
Harga : 35.000 (S-XL) dan 38.000 (xxl)
Jumlah Pesanan : 16(S-XL) + 3(XXL)
Keuntungan : (16 x 6.000 = 96.000) + (3 x 4.000 =
12.000) = 108.000
Po Kaos Polos 2
Modal : 674.000
Pendapatan : 699.000
Harga : 35.000
Jumlah pemesanan :5
Keuntungan : 5 × 5.000 = 25.000
Po Kaos Polos 3
Modal : 699.000
Pendapatan : 789.000
Harga : 34.000 (M-XL) 38.000 (XXL)
Jumlah Pesanan : 21
Keuntungan : 90.000
4. Penjualan Produk Kaos Agribisnis
a. Nama Kegiatan : Penjualan Kaos Agribisnis
b. Waktu Pelaksanaan : 15 Mei 2022
c. Tujuan Kegiatan :
1) Menambah pemasukan keuangan HMPS Agribisnis
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
2) Belajar berwirausaha khususnya bagi anggota bidang
kewirausahaan.
d. Sasaran Kegiatan : Mahasiswa UMP Khususnya Prodi Agribisnis
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
e. Kronologi Kegiatan : Bidang Kewirausahaan HMPS Agribisnis
mengadakan open PO kaos agribisnis sebanyak 2 kali. yang pertama pada
tanggal 15 mei sampai 22 mei 2022 dan yang kedua pada 5 juni sampai
dengan 12 juni.
f. Kendala
1) Terkendalanya pencarian tempat untuk produksi kaos yang
harganya terjangkau, kualitas kaos dan sablonan yang
bagus.
2) kurangnya kreatifitas dalam pemasaran.
g. Rekomendasi/Saran
1) Mencari informasi lebih banyak mengenai usaha produksi
kaos sablon.
2) Diharapkan dari bidang Kewirausahaan bisa lebih kreatif
lagi dalam mempromosikan produk agar bisa membuat
kosumen tertarik dan membeli.
h. Dokumentasi :

i. Hasi l :
Po Kaos Agribisnis
Modal (Sistem PO) : 2.375.000
Pendapatan : 2.765.000
Harga : 70.000 (M-XL) dan 77.000 (2XL-3XL) +
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
7.000 Lengan panjang.
Jumlah Pesanan : 39 orang
- Ukuran M sebanyak 12 orang dengan
1 lengan panjang.
- Ukuran L sebanyak 17 orang dengan 1
kaos lengan panjang.
- Ukuran XL sebanyak 7 orang
- Ukuran 2XL sebanyak 3 orang
Keuntungan : - Total harga produksi kaos :
[ (36 x 70.000) + (2 x 7.000) + (3 x
77.000) = 2.375.000
- 2.765.000 – 2.375.000 = 390.000
IV. PENGGUNAAN DANA

NO. Tanggal Keterangan Debit Kredit Saldo


1. 01-12-2021 Pemberian 222.900 0 222.900
Uang
2. 21-12-2021 Po ke 1 keripik 45.000 0 267.900
seblak
3. 06-01-2022 Pembuatan 4.050.000 4.050.000 267.900
PDH
5. 28-02-2022 Peminjaman 817.900
modal dari 550.000 0
bendahara
6. 03-03-2022 Po Seblak 650.000 550.000 917.900
7. 18-03-2022 Po kaos polos 789.000 566.000 1140.900
8. 18-04-2022 Pengembalian 0 550.000 590.900
modar ke
bendahara
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Sekretariat : Kompleks lantai 1 gedung J, Kampus 1
Jl. KH Ahmad Dahlan PO.BOX 202 Purwokerto 53182
e-mail: hmpsagribisnisump@gmail.com
9. 22-05-2022 Po Kaos Agri 390.000 0 980.900
10. 22-05-2022 Transportasi 0 20.000 960.900
11. 22-05-2022 Ongkos Kirim 0 20.000 940.900

I. PENUTUP
Kami ucapkan terimaksih kepada Allah SWT yang telah memberikan
kelancaran dalam setiap kegiatan kami. Kami ucapkan terimakasih juga kepada DPM
Fakultas Pertanian dan Perikanan, BEM fakultas pertanian dan perikanan serta Ketua
Umum HMPS Agribisnis yang telah membimbing dan mendampingi kami dalam
setiap program kerja bidang kewirausahaan. Tidak lupa kami ucapkan kepada
seluruh pengurus HMPS Agribisnis yang telah mendukung, membantu, dan
berpartisipasi dalam setiap program kerja bidang kewirausahaan.
Mohon maaf setulus-tulusnya atas kesalahan baik lisan maupun tindakan
dalam setiap kegiatan yang telah dilaksanakan oleh bidang kewirausahaan. Harapan
kami kedepan untuk pengurus selanjutnya dibidang kewirausahaan lebih
meningkatkan kedisiplinan, komitmen, serta kerjasama antar pengurus, serta
wawasan keterampilan untuk mengelola organisasi yang lebih baik lagi.

Anda mungkin juga menyukai