Anda di halaman 1dari 41

LAPORAN

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

SOSIALIASI FINTECH

OLEH:

drg. FUAD HUSAIN AKBAR, M.Kes., Ph.D (0026088501)


MUH.SYUKUR (A031191077)

UNIVERSITAS HASANUDDIN

TAHUN 2022

LAPORAN
HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul Kegiatan : SOSIALISASI FINTECH


2. Ketua Tim
a. Nama Lengkap : drg. Fuad H. Akbar, M. Kes., Ph,D
b. NIDN : 0026088501
c. Jabatan/Golongan : Lektor Kepala
d. Program Studi : Kedokteran Gigi
e. Perguruan Tinggi : Universitas Hasanuddin
f. Bidang Keahlian : Dokter Gigi
g. Alamat Kantor/Telp/Faks : Kampus Unhas Tamalanrea, Jl
Perintis Kemerdekaan Km. 10
h. E-mail : fuadhusainakbar@unhas.ac.id
3. Anggota Tim
a. Jumlah Anggota : Nol Dosen Satu Mahasiswa
4. Nama Anggota 1/Bid. Keahlian : Muh. Syukur/ Akuntansi
5. Lokasi Kegiatan
a. Wilayah : Kelurahan Coppo, Kecamatan
Barru
b. Kabupaten : Barru
c. Provinsi : Sulawesi Selatan
d. Jarak PT ke lokasi : 98.8 Km
6. Luaran yang Dihasilkan : Handbook
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 1 hari (22 Juli 2022)
8. Biaya yang Digunakan : Rp.485.000,- (Empat Ratus
Delapan puluh lima Rupiah)

Barru , 20 Agustus 2022

Mengetahui, Ketua Tim,


Kepala P2KKN Universitas Hasanuddin,

Muhammad Kurnia, S.Pi.,M.Sc.,Ph.D. drg. Fuad H. Akbar, M. Kes., Ph,D


NIP. 19720617 199903 1 003 NIP. NIP. 19850826 201504 1 001

ii
DAFTAR ISI

Sampul …………………………………………………………………… i
Halaman Pengesahan …………………………………………………….. ii
Daftar Isi ………………………………………………………………….. iii
Ringkasan ………………………………………………………………… iv
BAB I. PENDAHULUAN ……………………………………..………… 1
1.1. Latar Belakang ……………………………………………… 1
1.2. Tujuan dan Manfaat ………………………………………… 3
BAB II. METODE PELAKSANAAN…………………………………….. 4
2.1. Waktu dan Tempat …………………………………………… 4
2.2. Khalayak Sasaran ………………………………….………… 4
2.3. Metode Pengabdian ……………………………….…………. 4
2.4. Indikator Keberhasilan ………………………….…………… 5
2.5. Metode Evaluasi ………………………………………….…. 5
BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN …………...……………………. 6
3.1. Keberhasilan ……………………………...………………….. 6
BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN ………………………………… 6
1.1. Kesimpulan ………..………………………………………… 8
1.2. Saran …………………………………………………………. 8
BAB V. UCAPAN TERIMA KASIH …………………………………..... 9
DAFTAR PUSTAKA …………………………………………………….. 10
LAMPIRAN ………………………………………………...…………….. 11

iii
RINGKASAN

Masyarakat Kelurahan Coppo terkhusus UMKM memiliki masalah pada


peningkatan bisnis mereka, salah satu harapan dalam peningkatan bisnis mereka
hanya berpatokan pada pemerintah. Dimana masyarakat menunggu bantuan
modal kepada pemerintah untuk peningkatan UMKM. Salah satu solusi dalam
permodalan dalam menjalankan bisnis adalah fintech atau yang lebih dikenal
dengan sabutan pinjaman online. Pinjaman online merupakan pinjaman yang
dilakukan secara daring dengan model pinjaman simple dan tidak merepotkan
penggunanya. Namun perlu diingat dalam melakukan pinjaman online terdapat
beberapa hal yang diperhatikan karena terdapat pinjaman online yang legal dan
illegal. Adapun pengabdian serta penyampaian fintech ini dilakukan dalam
bentuk sosialiasi dan pemaparan materi dilanjutkan dengan sesi tanya jawab saat
kegiatan berlangsung. Indikator keberhasilan ialah masyarakat umum dan pelaku
UMKM mengetahui fintech, pinjaman onine legal dan illegal. Untuk mengetahui
berhasil tidaknya kegiatan pengabdian tesebut dilakukan evaluasi dengan cara
kuis sederhanya, dimana pserta kegiatan akan ditanyai dan jika pertanyaan
berhasil dijawab semua maka kegiatan pengabdian dianggap berhasil.
Kata kunci: fintech, pinjol, umkm

iv
BAB I. PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang
Kuliah Kerja Nyata (KKN) mulai dilaksanakn sejak tahun akademik
1971/1972, disebut dengan pengabdian mahasiswa kepada masyarakat dan
sebagai proyekperintis.Kegiatan pengabdian masyarakat ini lebih ditingkatkan
setelah presiden Republik Indonesia pada bulan Februari 1972 menganjurkan
untuk setiap mahasiswa bekerja di desa dalam jangka waktu tertentu, tinggal, dan
membantu masyarakat pedesaan untuk menyelesaikan permasalahabn
pembangunan sebagai bagian dari kurikulumnya. Kuliah Kerja Nyata (KKN)
merupakan salah satu kegiatan pendidikan, penelitian,
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu kegiatan pendidikan,
penelitian, dan pengabdian keoada masayarakat yang terintegrasi. Sasaran KKN
adalah desa-desa yang terdapat dalam suatu kecamatan di kabupaten tertentu. Hal
ini didasari oleh permasalahan yang hadapi seperti kekurangan tenaga kerja
terampil, masyarakat yang masih menganut prinsip-prinsip budaya tradisional
sehingga banyak menghambat program-program pemerintah yang telah
direncanakan. Oleh karena itu, Universitas Hasanuddin sebagai perguruan tinggi
perintis KKN melibatkan mahsiswanya dalam pembangunan melalui kuliah kerja
nyata. KKN yang dilaksanakan mengusung Konsep Smart Village sebagai tema
KKN. Dimana mahasiswa diharuskan untuk membantu menyelesaikan
permasalahan masyarakat dengan memenfaatkan teknologi internet dan media
sosial. Pandangan ini muncul sebagai bentuk kesadaran bahwa mahasiswa sebagai
calon sarjana dapat bekerja untuk pembangunan dengan memanfaatjan sebagian
waktu belajarnya dengan keluar dari ruang kuliah untuk bekerja di lapangan. Oleh
karena itu, KKN ini dilaksanakan pada wilayah Kelurahan Coppo, Kecamatan
Barru, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan.
Kelurahan Coppo adalah sebuah kelurahan yang terlatak di Kecamatan
Barru, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan. Kelurahan ini terdiri dari empat RW
yaitu, Lembae, Coppo, Padangloang, dan Amaro. Kelurahan Coppo ini memiliki
luas 26,83 Km2. Mata Pencaharian pada wailayah Kel.Coppo beragam sesuai
dengan kondisi wilayah masing-masing, misalnya diwilayah Lembae bermata

1
pencaharian melaut, wilayah Coppo bermata pencarian UMKM, wilayah
Padangloang bermata pencaharian Pertanian dan Perkebunan dan wilayah Amaro
bermata pencarian empang dan pertanian.
Kondisi masyarakat beberapa daerah di Kelurahan Coppo masih agak
minim dengan teknologi, beberapa masyarakat dan UMKM belum bisa berpikir
mengenai peningkatan UMKM yang mereka jalani. Untuk peningkatan UMKM,
masyarakat di beberapa daerah bergantung pada bantuan pemerintah sehingga
tidak ada kreatifitas seendiri dalam meningkatkan usahanya. Selain mengharapkan
bantuan dari pemerintah masyarakat pada umumnya dalam berusaha memiliki
modal yang sangat minim atau kurang modal, dengan kekurangan modal tersebut
masyarakat tidak memilki cara untuk mendapatkan modal selain dari bantuan
pemerintah.
Fintech (Financial Technology) adalah sebuah perusahaan yang
menggabungkan layanannjasa keuangan dengan teknologi. Menurut National
Digital Research Center (NDRC), fintech merupakan istilah untuk menyebut
sebuah inovasi teknologi dan digitalisasi pada layanan finansial. Hal ini
memungkinkan berbagai kegiatan finansial seperti transfer dana, pembayaran,
hingga peminjaman dana bisa dilakukan lebih cepat. Keberadaan fintechsangat
memengaruhi gaya hidup masyarakat ekonomi. Perpaduan antara efektivitas dan
teknologi memiliki dampak positif bagi masyarakat pada
umumnya. Perkembangan pengguna fintech juga terus berkembang dari tahun ke
tahun. Terdapat empat macam bentuk fintech yang ada di Indonesia yaitu
Payment System, Crowdunding, Peer to Peer (P2P) Lending dan Market
Aggregator.
Salah satu masalah yang terdapat pada masyarakat di Kel. Coppo yang
memiliki usaha UMKM adalah modal dalam menjalankan usahanya, dengan ini
fintech muncul dengan berbagai solusi yang ditawarkan untuk meningkatkan
UMKM salah satunya adalah Peer to Peer (P2P) Lending. Peer to Peer (P2P)
Lending adalah peminjaman uang. Dengan fintech ini, konsumen dapat meminjam
uang dengan lebih mudah untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup tanpa harus
melalui proses berbelit-belit yang sering ditemui di bank konvensional. Secara

2
sederhana ini biasanya dikenal dengan pinjaman online atau pinjol. Namun dalam
memperkenalkan mengenai hal ini terdapat beberapa penekanan kepada
masyarakat untuk berhati-hati dalam melakukan pinjaman online ini karena
beberapa perusahaan yang melakukan peminjaman belum memiliki izin
beroperasi oleh Otoritas Jasa Keuangn (OJK).
Memperhatikan hal-hal terssebut, maka pelaksanaan KKN Univesitas
Hasnuddin Gelombang 108, menyusun sebagai mahasiswa ber-KKN di wilayah
Kelurahan Coppo mengangkat judul kegiatan pengabdian “Sosialisasi Fintech di
Kelurahan Coppo” dan segala wujud kegiatan dilakukan baik dari pelepasan
hingga penarikan mahasiswa KKN terlaporkan melalui laporan pengabidian ini.

1.2. Tujuan dan Manfaat


Adapun tujuan kegiatan pengabdian ini ialah untuk meningkatkan
Pengetahuan masyarakat umum Kel. Coppo terkhusus UMKM mengenai fintech,
pinjaman online, bahaya pinjaman online dan tips serta solusi pinjaman online.

3
BAB II. METODE PELAKSANAAN

2.1. Waktu dan Tempat


Rincian Waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan pengabidian ialah :
Hari/Tanggal : Jumat, 22 Juli 2022
Waktu : 08.30 – Selesai
Tempat : Kantor Kelurahan Coppo, Lembae, Kel. Coppo, Kec. Barru, Kab,
Barru,
Sulawesi Selattan

2.2. Khalayak Sasaran


Sasaran kegiatan ini adalah masarakat umum dan Pelaku UMKM Kel.
Coppo. Dengan rincian yang hadir keseluruhan 20.

2.3. Metode Pengabdian


Metode yang digunakan dalam pelaksanaan kegiatan ini ialah sosialisasi
yang berupa pemaparan meteri, pemberiann beberapa kertas berbentuk buku, dan
Tanya jawab. Adapun bahan yang digunakan dalam sosialisasi adalah materi
sosialisasi, icd proyektor, alat pengeras suara, dan media dokumentasi.

(a) (b)
Gambar 1. Program kerja Sosialisasi (a) persiapan kegiatan dan (b) pelaksanaan
sosialisasi

4
2.4. Indikator Keberhasilan
Berdasarkan metode pelaksanaan kegiatan pengabdian yang dilakukan,
maka indikator keberhasilan ini ialah pemahaman masyarakat dan pelaku umkm
mengenai fintech, pinjaman online legal dan illegal. Adapun pengukuran dalam
indikator yaitu proses tanya jawab selama kegiatan berlangsung, dimana jika
sudah tidak ada pertanyaan selama kegiatan berlangsung maka dianggap
masyarakat sudah paham dan jika ada yang ingin ditanyakan setelah kegiatan bisa
langsung menghubungi nomor yang tertera di buku yang dibagikan ke masing-
masing perserta kegiatan.

2.5. Metode Evaluasi


Setelah melakukan pembertian materi dan sesi tanya jawab, metode
evaluasi yang digunakan ialah kuis sederhana yang bertujuan mengevaluasi
peserta kegiatan terkait materi sosialiasi yang dipaparkan. Kuis sederhanya yang
dimaksud ialah dengan menanyakan kembali materi yang dipaparkan dan akan
dijawab langsung oleh perserta. Jika semua pertanyaan bisa dijawab semua oleh
peserta maka dikatakan bahwa kegiatan pengabdian ini memenuhi indkator
kerberhasilan yang telah dipaparkan sebelumnya pada poin 2.1 indikator
keberhasialn.

5
BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1. Keberhasilan
Kegiatan pengabdian yang penyusun programkan dalam peneyelenggaraan
Kuliah Kerja Nyata ini ialah “Sosialaisi Literasi Keuangan dan Digitalisasi
UMKM”. Dalam kegiatan tersebut terdapat beberapa program kerja didalamnya
salah satunya “Sosialiasi Fintech”. Kegiatan yang telah penyusun programkan
secara keselurhan dapat dikatakan berjalan dengan lancar.
Kegiatan diawali dengan koordinasi dengan pihak kelurahan dalam hal ini
Kepala Lurah Coppo untuk membahas waktu pelaksanaan dan kondisi
disesuaikan guna berjalannya keigatan ini. Berdasarkan koordinasi yang telah
didiskusikan, maka diputuskan kegiatan pengabdian dilakukan pada hari jumat,
tanggal 22 juli 2022, pada jam 08.30 – sampai selesai, adapun tempat pelaksanaan
di Kantor Kelurahan Coppo.
Kegiatan pengabdian ini dihadiri oleh Perwakilan Lurah Ibu Suleha, Bintara
Pembinas Desa TNI AD (Babinsa) Burhan, Bhayangkara Pembina Kecamatan dan
Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Jumran, Ketua RT serta Pelaku
UMKM dan Masyarakat. Awal kegiatan dimulai dengan mc selaku meoderator
kegiatan memberikan kesempatan kepada Koordinator Desa Coppo, Muh
Dzakwan melakukan sambutan. Dalam sambutannya sosialisasi ini diharapkan
masyarakat mengenal OJK dan menerapkan digitalisasi pada permodalan usaha,
pemasaran, dan pembukuan UMKM. Dilanjutkan dengan sambutan Babinsa
bapak Burhan dalam sambutannya menginfokan jika masyarakat masih ada yang
belum paham betul mengenai teknologin dan mengharapkan masyarakat
mengoptimalkan fungsi digital dalam segala aspek kegiatan terutama
pengembangan bisnis/usaha. Sambutan selanjutnya ialah dari Bhabinkamtibmas
bapak Jumran, ia mengikatan digitaliasi sangat besar menfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari namun perlu diingat bahwa digitaliasi juga memiliki resiko
dan perlu berhati-hati dalam penggunaanya. Terakhir sambutan dari kelurahan
serta membuka kegiatan ibu Suleha.
Kegiatan sosiliasi ini dilakukan dengan mamadukan beberapa program kerja
dan pemaparan meteri setiap program kerja diawali dengan perkenalan OJK,

6
dilanjutkan dengan Pemberian materi fintech, perkenalan e-commerce, pemasaran
UMKM, pembuatan logo, serta pembukuan trankasi digital. Setelah pemaparan
materi dilanjutkan dengan tanya jawab oleh peserta, pemberikan kuis sederhana
setelah tanya jawab untuk mengevaluasi pemahaman peserta ata materi yang telah
dipaparkan dan ditutup dengan ucapan terima kasih disertai sesi foto untuk
menutup kegiatan.
Berdasarkan evaluasi kuis sederhana menjelang akhir kegiatan diketahui
masyarakat dan pelaku UMKM telah mengetahui apa yang dimakasud dengan
fintech secara umum, mengenal pinjaman online yang legal dan pinjaman online
illegal serta tips-tips dalam melakukan pinjaman online dan solusi jika terjerat
pinjaman online illegal. Oleh karena itu, dapat dikatakan keigatan pengabidan
yang diprogramkan oleh peyusun ”BERHASIL”

(a) (b)

(c) dd (d)

Gambar 2. Program kerja penyuluhan (a) pemberian materi fintech dan (b) sesi
tanya jawab (c) sesi evaluasi (d) penutupan

BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN

7
4.1. Kesimpulan

Dari keselurhan kegiatan yang dilakukan selama pelaksanaan KKN di


Kelurahan Coppo, selain mengabdi berdasarkan bidang keilmuan yang penyusun
tempuh di Universtas Hasnuddin penyusun juga belajar tentang hidup
bermasyarakat serta mengenal potensi-potensi yang ada diwilayah Kelurahan
Coppo. Berdasarskan hal tersebut, penyusun dapat menemukan persoalan yang
terdapat diwilayah iini dan berhasil merancang suatu kegiatan pengabdian dan
dapat menyimpulkan kegiatan pengabdian berjalan dengan lancar.

Ketika berada dan terjun langsung di tengah-tengah masyarakat, penyusun


memperoleh adanya perbedaan mendasar ketika memberikan materi dan
pemahaman ketika di ruang perkuliaha dengan mengabdi di masyarakat.
Pembelajaran yang diperoleh ialah bahawa hidup bermasyarakat sosial dengan
menerapkan etika, estetika, dan kebudayaan merupakan hal terpenting yang
penyusun perlut tingkatkan lagi, sehingga ketika penerapannya di masyarakat
penyusun dapat mengaplikasikannya dengan maksimal.

4.2. Saran

Saran yang penyusun sampaikan melalui laporan pengabdian ini ialah :

1. Komunikasi yang berupa saling tukar pendapat antara peserta KKN


dengan masyarkaat setempat dapat lebih dioptimalkan terutama
dalam penyusunan program kerja,sehingga program kerja yang
dirancang tepat sasaran dan dapat menyeselaikanpermasalahan yang
ada di wilayah penempatan KKN tersebut.
2. Pengkoordinasian peserta KKN dengan perangkat desa dan
masyarakat dapat lebih maksimal sehingga program kerja yang telah
disusun dapat dilaksanakan dengan baik dan lancar
3. Adanya kegiatan sosialisasi oleh OJK ke berbagai wilayah di
Indonesia terkhusus pada daerah pedesaan agar pengetahuan
mengenai OJK merata bukan hanya daerah perkotaan.

8
BAB V. UCAPAN TERIMA KASIH

Terselesaikannya Kuliah Kerja Nyata (KKN) di wilayah Kelurahan


Coppo bukan hanya kemampuan penulis sebagai mahasiswa yang ber-KKN di

9
wilayah tersebut, akan tetapi atas dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh
karena itu, melalui laporan ini, penulis menyampaikan ucapan terimkasih yang
sebesar-besarnya kepada ;
1. Allah SWT yang telah memberikan kesehatan, kesabaran, serta ilmu sehingga
skripsi ini dapat terselesaikan.
2. Orang tua peneliti yaitu Muh. Basir selaku ayah dan Kasmia Selaku ibu
peneliti yang mendukung, mendorong, serta mendoakan untuk menyelesaikan
skripsi ini.
3. Bapak Muhammad Kurnia, S.Pi.,M.Sc.,Ph.D , selaku Kepala P2KKN
Universitas Hasanuddin beserta seluruh jajaarannya yang telah memberikan
banyak pengarahan dan pembekalan terkait penyenggaraan Kuliah Kerja
Nyata.
4. Bapak Bupati Ir. Suardi Saleh, M.Si dan seluruh jajarannya yang telah
memberi izin tempat untuk pelaksanaan kegiatan KKN.
5. Ibu Andi Himahida S. STP. M. Si, selaku Camat Barru dan seluruh jajaranya
yang telah memberikan izin tempat untuk pelaksanaan kegiatan KKN di
kelurahan Coppo.
6. Bapak Muhammad Yusuf S.Sos, selaku Lurah Coppo berserta seluruh
jajarannya yang selalu menyediakan tempat mengadakan pertemuan dengan
masyarakat, memberikan arahan, dan membantu dalam pelaksanaan kegiatan
pengabdian KKN.
7. Bapak drg. Fuad H. Akbar, M. Kes., Ph,D, selaku Dosen Pengampu KKN
(DPK) yang telah memberikan arahan, bimbingan dan nasehat, serta selalu
memantau dalam setiap kegiatan Kuliah Kerja Nyata.
8. Kepada warga setempat yang telah menerima kehadiran penyusun sebagai
mahasisawa yang ber-KKN dengan sangat ramah.
9. Kepada teman-teman kelompok Kuliah Kerja Nyata yang selalu memberikan
semangat dan kerja sama sehingga kegiatan KKN ini berjalan dengan lancar

10
DAFTAR PUSTAKA

Afiah, Nur Ainun. Posko Kelurahan Coppo SV Barru Adakan Sosialisasi Literasi Keuangan
dan Digitaliasi UMKM (Internet). Identitas Universitas Hasanuddin. 2022 (11 Agustus 2022).
Available from : https://identitasunhas.com/posko-kelurahan-coppo-sv-barru-adakan-
sosialisasi-literasi-keuangan-dan-digitalisasi-umkm/

11
CamScanner
Lampiran 2.

Kontribusi
Jumlah
Uraian Jumlah Vo Peme
No Satu Satuan Lain-
Kegiatan (Rp) l Swadaya rinta Mitra
an (Rp) lain
h
PERSIAPAN
1 Kertas A4 Unit Rp.500 20 Rp.50.000 Rp.50.000 - - -
Rp.
SUB TOTAL Rp.500 20 Rp.50.000 Rp ,0- Rp.0,- Rp.0,-
50.000
II. PELAKSANAAN PROGRAM
1 Spanduk Unit Rp.75.000 1 Rp.75.000 Rp.75.000 - - -
Rp.360.00 Rp.320.00
2 Konsumsi Unit Rp.10.000 36 Rp.40.000 - -
0 0
Rp.435.00 Rp.115.00 Rp.320.00
SUB TOTAL Rp.85.000 37 Rp ,0- Rp ,0-
0 0 0
III. PELAPORAN
1 - - - - - - - - -
SUB TOTAL Rp ,0- - - Rp ,0- Rp ,0- Rp ,0- Rp ,0-
Rp.485.00 Rp.165.00 Rp.320.00
TOTAL Rp.85.500 57 Rp ,0- Rp ,0-
0 0 0
Lampiran 3. Catatan Harian/Logbook

No. Tanggal Kegiatan

Persiapan

1 19 Juni 2022 Judul Kegiatan : Petemuan DPK KKN Tematik Smart


Village Barru

Dokumen pendukung :

2 20 Juni 2022 Judul Kegiatan : Pembekalan Umum KKN Tematik Smart


Village Barru

Dokumen pendukung :
3 21 Juni 2022 Judul Kegiatan : Pembekalan OJK

Dokumen pendukung :

4 22 Juni 2022 Judul Kegiatan : Pembekalan OJK

Dokumen pendukung :
5 24 Juni 2022 Judul Kegiatan : Pembekalan KKN Tematik Smart Village
Barru

Dokumen pendukung :

6 27 Juni 2022 Judul Kegiatan : Penerimaan Mahasiswa KKN Gelombang


108 Tematik Smart Village Barru

Dokumen pendukung :

7 Selasa, 28 Juni 2022 Judul Kegiatan : Kerja Bakti dan Pemasangan Spanduk

Dokumen pendukung :
8 Rabu, 29 Juni 2022 Judul Kegiatan : Kunjungan ke Kantor Lurah

Dokumen pendukung :

9 Minggu, 3 Juli 2022 Judul Kegiatan : Rapat koordinasi kecamatan Barru

Dokumen pendukung :
10 Senin 4 Juli 2022 Judul Kegiatan : Observasi UMKM

Dokumen pendukung :

11 Selasa, 5 Juli 2022 Judul Kegiatan : Sosialisasi di Kantor Lurah oleh Disdukcapil

Dokumen pendukung :
12 Rabu, 6 Juli 2022 Judul Kegiatan : Seminar program kerja di Kabupaten

Dokumen pendukung :

13 Rabu, 13 Juli 2022 Judul Kegiatan : Mengunjungi BPBD Barru


Dokumen pendukung :

14 Jumat, 15 Juli 2022 Judul Kegiatan :Kunjungan ke kepala lingkungan padangloang

Dokumen pendukung :

15 Minggu, 17 Juli 2022 Judul Kegiatan : Pertemuan dengan kepala lingkungan Amaro

Dokumen pendukung :

16 Senin, 18 Juli 2022 Judul Kegiatan : Pendataan program kerja Smart Village Barru
di Lingkungan Padangloang

Dokumen pendukung :
17 Rabu, 20 Juli 2022 Judul Kegiatan : Kunjungan ke SD Negeri 15 Barru dan
Pembagian undangan Sosialisasi kepada pelaku UMKM di
Kelurahan Coppo

Dokumen pendukung :

18 Kamis, 21 Juli 2022 Judul Kegiatan : Rapat Koordinasi kecamatan barru ke-2

Dokumen pendukung :
19 Selasa, 26 Juli 2022 Judul Kegiatan : Rapat Pleno TPAKD Kabupaten Barru

Dokumen pendukung :

20 Rabu, 27 Juli 2022 Judul Kegiatan : Kunjungan Rumah Toko Masyarakat


Bapak Andi Sofyan

Dokumen pendukung :

21 Kamis, 28 Juli 2022 Judul Kegiatan : Fasilitasi Kelurahan Tuwung Tanggung


Bencana

Dokumen pendukung :
22 Selasa, 2 Agustus Judul Kegiatan : Posiandu Lingkungan Lembae
2022
Dokumen pendukung :

23 Rabu, 3 Agustus Judul Kegiatan : Fasilitasi Kelurahan Tangguh Bencana


2022
Dokumen pendukung :

24 Kamis, 4 Agustus Judul Kegiatan : Pendataan Aplikasi Smart Village Wilayah


2022
Tompo

Dokumen pendukung :
25 Senin 11 Agustus Judul Kegiatan : Penyusunan Laporan Akhir Program Kerja
2022
Dokumen pendukung :

Pelaksanaan

1 Jumat, 22 Juli 2022 Judul Kegiatan : Pelaksanaan Program Kerja Kelompok dan
Individu “Sosialisasi OJK dan Digitalisasi UMKM”

- Sosialisasi OJK
- Sosialisasi Fintech oleh Muh. Syukur
Dokumen pendukung :

2 Sabtu, 23 Juli 2022 Judul Kegiatan : Memperingati Hari Anak Nasional

Dokumen pendukung :
3 Minggu, 24 Juli 2022 Judul Kegiatan : Pendampingan latihan upacara di SDN 15
Barru

Dokumen pendukung :

Pelaporan

1 Kamis, 23 Juli Judul Kegiatan : Publikasi di Media Identitas Unhas “Posko


2022 Kelurahan Coppo SV Barru adakan Sosialisasi Literasi
Keuangan dan Digitalisasi UMKM”

Dokumen pendukung :
2 Kamis, 23 Juli Judul Kegiatan : Publikasi di Media Identitas Unhas
2022 “Peringati Hari Anak Nasional, Mahasiswa KKNT 108 SV
Barru Kelurahan Coppo Gelar Kelas Digital”

Dokumen pendukung :

3 Kamis, 11 Agustus Judul Kegiatan : Evaluasi Program Kerja


2022
Dokumen pendukung :
4 …., .. Agustus Judul Kegiatan : Seminar Akhir Pelaksanaan KKN
2022
Dokumentasi Pendukung :

Barru, 20 Agustus 2022

Ketua Tim,

drg. Fuad H. Akbar, M. Kes., Ph,D


NIP. 19850826 201504 1 001
Lampiran 5 Produk Luaran (Spanduk dan Materi Sosialiasi)
Lampiran 6. Dokumentasi kegiatan lainnya

(a) Penerimaan mahasiwa KKN di Kantor (b) Pemasangan Spanduk


PoskoBupati Kab Barru

(c) Kunjungan ke Kantor Keluruhan Coppo (d) Seminar Program kerja


Kantor Bupati

(e) Dikusi Proker dengan Kepala Lurah (f) Sosialiasi OJK (Proker
Kelompok) di Kantor
Lurah
(g) Sosialiasi Fintech (h) Perayaan Hari Anak
Nasional di SDN 15
Barru
Lampiran 7 Daftar Hadir Kegiatan
Barru, 20 Agustus 2022

Mengetahui,

drg. Fuad H. Akbar, M. Kes., Ph,D


NIP. 19850826 201504 1 001
CamScanner
CamScanner
CamScanner
CamScanner

Anda mungkin juga menyukai