Anda di halaman 1dari 21

PERUBAHAN PERJANJIAN KREDIT

Nomor :

-Pada hari ini, pukul

Waktu Indonesia Bagian Barat,

"

-Telah menghadap dihadapan saya, DJONI, Sarjana----

Hukum, Notaris di Kota Bandar Lampung, dengan di--- hadiri oleh

saksi-saksi yang saya, Notaris, kenal-- dan akan disebut nama-namanya

pada akhir akta ini :

I. 1. -

2. –

-menurut keterangan mereka dalam hal ini ber-tindak dalam

jabatan mereka masing-masing berturut-turut berdasarkan

Surat Keputusan Pengangkatan Karyawan tertanggal 1-3-2019

(satu Maret duaribu sembilanbelas) Nomor 4071/SK/HCM-

WIL/A/2019 dan Surat Keputusan Pengangkatan Karyawan

tertanggal tertanggal--1-3-2019 (satu Maret duaribu

sembilanbelas) Nomor 4075/SK/HCM-WIL/A/2019, juncto

Surat Kuasa yang dibuat secara di bawah tangan, bermeterai

cukup, tertanggal 17-6-2020 (tujuh belas Juni duaribu

duapuluh) demikian selaku kuasa dari dan oleh karena itu

untuk dan atas nama :---------------------------------------

a. -Nyonya SANNI SOEGIANTO, lahir di Jakarta pada

tanggal 27-10-1968 (duapuluh tujuh Oktober seribu

sembilanratus enampuluh delapan), Warga Negara

Indonesia, Kepala Urusan Analisa Legalitas Kredit PT.

1
BANK CENTRAL ASIA, Tbk, bertempat tinggal di Kota

Jakarta Barat, Interkota Blok B7/ 12A, R.T.003, R.W.007,

Kelurahan Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng,

pemegang Kartu Tanda penduduk Nomor 317301671068

0007 ;------------------------------------

b. –Nyonya RITA DEWI PRATIWI, Sarjana Hukum, lahir di

Malang pada tanggal 13-1-1974 (tigabelas Januari seribu

sembilanratus tujuhpuluh empat), Warga Negara

Indonesia, Kepala Bidang Analisa Legalitas Kredit PT.

BANK CENTRAL ASIA, Tbk, bertempat tinggal di Kota

Bekasi, jalan Aster Nomor 1 Komplek BKKBN, R.T.004,

R.W.008, Kelurahan Jatiwaringin,Kecamatan Kota Gede,

pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor 327508530174

0006 ;------------------------------------

Yang bertindak dalam jabatan mereka masing-masing

berturut-turut berdasarkan Surat Keputusan Pengangkatan

Karyawan tertanggal 1-8-2014 (satu Agustus duaribu

empatbelas) Nomor 1113/SK/HCM-KP/A/2014 dan Surat------

Keputusan Pengangkatan Karyawan tertanggal--- 1-8-2014

(satu Agustus duaribu empatbelas) Nomor

1099/SK/HCM-KP/A/2014,demikian mewakili Direksi dari dan

oleh karena itu untuk dan atas nama Perseroan Terbatas PT.

BANK CENTRAL ASIA,Tbk. berkedudukan di Jakarta

Pusat ;----

-selanjutnya disebut "BCA".-------------------

2
II. -Tuan HIOE FEN TJUNG, lahir di Jakarta pada tanggal 22-12-

1953 (duapuluh dua Desember seribu sembilanratus limapuluh

tiga), Warga Negara Indonesia, Wiraswasta, bertempat tinggal

di Kabupaten Lampung Selatan, R.T.006, R.W.000, Desa Bumi

Sari, Kecamatan Natar, pemegang Kartu Tanda Penduduk

Nomor 180104 2212530001, yang untuk sementara ini berada di

Bandar Lampung ;------------------------------

-Menurut keterangannya dalam hal ini ber-tindak dalam

jabatan selaku Direktur, demikian mewakili Direksi dari dan

oleh karena itu untuk dan atas nama Perseroan Terbatas PT.

KEONG NUSANTARA ABADI, berkedudukan di Natar,

Kabupaten Lampung Selatan, yang anggaran dasar berikut

seluruh perubahannya telah disesuaikan dengan Undang-

Undang nomor 40 tahun 2007, tentang Perseroan Terbatas,

sebagaimana ternyata dari :-------------------------------

a. akta tertanggal 5-8-2008 (lima Agustus duaribu

delapan) Nomor 1, yang dibuat dihadapan ADRIAN

DJUAINI, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta dan telah

memperoleh persetujuan dari Pihak Yang Berwajib, satu

dan lain sebagaimana ternyata dari Kutipan dari Daftar

Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia

Republik Indonesia, ter- tanggal 10-11-2008 (sepuluh

Nopember dua-- ribu delapan) Nomor AHU-

83620.AH.01.02.--- Tahun 2008 dan telah dimuat

dalam Lembaran Berita Negara Republik Indonesia

ter------anggal 19-12-2008 (sembilanbelas Desember

3
duaribu delapan) Nomor 102, Tambahan Nomor

28632 ;-----------------------------------

b. akta Pernyataan Keputusan Para Pemegang Saham Diluar

Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT. KEONG

NUSANTARA ABADI, tertanggal 21-9-2010 (duapuluh

satu September duaribu sepuluh) Nomor 14, yang dibuat

dihadapan Notaris ADRIAN DJUAINI, Sarjana Hukum

tersebut yang Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data

Perseroan telah diterima dan dicatat di dalam Sistem

Administrasi Badan Hukum, Direktorat Jendral

Administrasi Hukum Umum, Kementerian Hukum dan

Hak Asasi Manusia Republik Indonesia sebagaimana

ternyata dalam Surat tertanggal 24-11-2010 (dua puluh

empat Nopember duaribu sepuluh) Nomor AHU-

AH.01.10-30061 ;----------------

c. akta tanggal 28-4-2011 (duapuluh delapan April duaribu

sebelas) Nomor 31, yang dibuat dihadapan Notaris

ADRIAN DJUAINI, Sarjana Hukum tersebut yang

Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan

telah diterima dan dicatat di dalam Sistem Administrasi

Badan Hukum, Direktorat Jendral Administrasi Hukum

Umum, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia

Republik Indonesia sebagaimana ternyata dalam Surat

tertanggal 22-9-2011 (duapuluh dua September duaribu

sebelas) Nomor AHU-AH.01.10-

30021 ;--------------------------

4
d. Berita Negara Republik Indonesia tanggal 1-4-2014 (satu

April duaribu empatbelas) Nomor 26, Tambahan nomor:

2572/L ;--------

e. Susunan Direksi dan Dewan Komisaris terakhir Perseroan

termuat dalam akta tanggal 29-12-2016 (duapuluh

sembilan Desember duaribu enambelas) Nomor 87, yang

dibuat dihadapan Notaris ADRIAN DJUAINI, Sarjana

Hukum tersebut yang Penerimaan Pemberitahuan

Perubahan Data Perseroan telah diterima dan dicatat di

dalam Sistem Administrasi Badan Hukum, Direktorat

Jendral Administrasi Hukum Umum, Kementerian

Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia

sebagaimana ternyata dalam Surat tertanggal 29-12-2016

(dua puluh sembilan Desember duaribu enambelas) Nomor

AHU-AH.01.03-0114311;---------------

f. akta tanggal 31-1-2017 (tigapuluh satu Januari duaribu

tujuhbelas) Nomor 15, yang dibuat dihadapan Notaris

ADRIAN DJUAINI, Sarjana Hukum tersebut, yang

Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan

telah diterima dan dicatat di dalam Sistem Administrasi

Badan Hukum, Direktorat Jendral Administrasi Hukum

Umum, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia

Republik Indonesia sebagaimana ternyata dalam Surat

tertanggal 1-2-2017 (satu Pebruari duaribu tujuhbelas)

Nomor AHU-AH.01.03-0042742;-------------------------

5
g. akta tanggal 28-12-2018 (duapuluh delapan Desember

duaribu delapanbelas) Nomor 24, yang dibuat dihadapan

Notaris ADRIAN DJUAINI, Sarjana Hukum tersebut,

yang perubahan anggaran dasar Perseroan telah

memperoleh persetujuan dari dan diberitahu kan kepada

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik

Indonesia, sebagaimana termuat dalam Surat Keputusan

tanggal 28-12-2018 (duapuluh delapan Desember dua

ribu delapanbelas) Nomor AHU-0032942.AH.

01.02.TAHUN 2018, Penerimaan Pemberitahuan

Perubahan Anggaran Dasar PT. Keong Nusantara Abadi,

tanggal 28-12-2018 (duapuluh delapan Desember duaribu

delapan belas) Nomor AHU-AH.01.03-0281251, dan

Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan

telah diterima dan dicatat di dalam Sistem Administrasi

Badan Hukum, Direktorat Jendral Administrasi Hukum

Umum, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia

Republik Indonesia sebagaimana ternyata dalam Surat

tertanggal 28-12-2018 (duapuluh delapan Desember

duaribu delapan belas) Nomor AHU-AH.01.03-

0281252;--------

h. akta tanggal 30-12-2019(tigapuluh Desember duaribu

sembilanbelas) Nomor 63, yang dibuat dihadapan Notaris

ADRIAN DJUAINI, Sarjana Hukum tersebut, yang

perubahan anggaran dasar Perseroan telah memperoleh

persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia

6
Republik Indonesia, sebagaimana termuat dalam Surat

Keputusan tanggal 8-1-2020 (delapan Januari duaribu

duapuluh) Nomor AHU-0001090.AH.01.02.TAHUN 2020

dan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data

Perseroan telah diterima dan dicatat di dalam Sistem

Administrasi Badan Hukum, Direktorat Jendral

Administrasi Hukum Umum, Kementerian Hukum dan

Hak Asasi Manusia Republik Indonesia sebagaimana

ternyata dalam Surat tertanggal 8-1-2020 (delapan Januari

duaribu duapuluh) Nomor AHU-AH.01.03-

0007817 ;---------------------------------

dan yang untuk melakukan tindakan hukum ter-- sebut

dibawah ini telah memperoleh persetuju- an dari Komisaris

Perseroan, satu dan lain--- sebagaimana ternyata dari Surat

Persetujuan-- Dewan Komisaris yang dibuat secara

dibawah--- tangan, bermeterai cukup, Nomor 001/SPDKom/--

KNA/01/2022, tertanggal 20-1-2022 (duapuluh-- Januari

duaribu duapuluh dua) dan telah------ dilegalisasi dihadapan

ADRIAN DJUAINI,Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta pada

tanggal------- 20-1-2022 (duapuluh Januari duaribu duapuluh-

dua) di bawah Nomor 504/Leg/ AD/I/2022, yang- dilekatkan

pada asli akta ini;---------------

-selanjutnya disebut "DEBITOR".--------------

-Para penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris ;-

-Para penghadap menjalani seperti tersebut terlebih dahulu

menerangkan sebagai berikut :---------------

7
A. Bahwa DEBITOR telah memperoleh fasilitas kredit dari BCA

yang terdiri dari :-----------

a. “Fasilitas Kredit Lokal (Rekening Koran) I, dengan jumlah

pagu kredit tidak melebihi Rp 26.150.000.000,- (Dua puluh

enam milyar seratus lima puluh juta Rupiah)”;----------

b. “Fasilitas Time Loan Revolving, dengan jumlah pagu

kredit tidak melebihi Rp. 39.750.000.000,- (Tiga puluh

Sembilan milyar tujuh ratus lima puluh juta Rupiah) dengan

ketentuan jumlah pagu kredit yang diperoleh dari hasil

konversi fasilitas Kredit Lokal (Rekening Koran) akan

kembali menjadi pagu kredit fasilitas Kredit Lokal

(Rekening Koran) pada tanggal 20-06-2022 (duapuluh Juni

duaribu duapuluh dua), kecuali BCA menerima

pemberitahuan tertulis dari DEBITOR yang mengakhiri

konversi sebelum tanggal berakhirnya konversi

tersebut”;---------------------------------

c. “Fasilitas Kredit Lokal (Rekening Koran) II, dengan jumlah

pagu kredit tidak melebihi USD. 1,000,000.- (satu juta Dollar

Amerika)”;---------------------------------

d. “Fasilitas Time Loan Revolving (Seasonal), dengan jumlah

pagu kredit tidak melebihi Rp.20.000.000.000,- (dua puluh

milyar Rupiah)”;----------------------------------

e. “Fasilitas Multi yang terdiri dari Sight Letter of Credit

(Sight L/C), Usance Letter of Credit (Usance L/C) dan

fasilitas Negosiasi / Diskonto dengan Kondisi Khusus dengan

jumlah pokok tidak melebihi USD. 1,200,000.- (satu juta dua

8
ratus ribu Dollar Amerika) dengan maksimal penggunaan

fasilitas Negosiasi / Diskonto dengan Kondisi Khusus

sebesar USD. 200,000.- (dua ratus ribu Dollar

Amerika)”;---------------

f. “Fasilitas Bank Garansi, dengan jumlah pagu kredit tidak

melebihi Rp 8.000.000.000,- (delapan milyar Rupiah), dengan

ketentuan sebesar Rp. 3.000.000.000,- (tiga milyar Rupiah)

dapat dibuka untuk Bank Garansi (sublimit Bank Garansi)

dengan tenor / jangka waktu Bank Garansi lebih dari 12

(dua belas) bulan dan maksimal selama 15 (lima belas)

bulan”;-----------------------

g. “Fasilitas Kredit Investasi, dengan jumlah pagu kredit tidak

melebihi---------------- Rp.8.000.000.000,-(delapan milyar

Rupiah)”;

-sebagaimana termuat dalam :------------------

“Perjanjian Kredit tanggal 05-08-2004 (lima Agustus duaribu

empat) nomor 14, yang dibuat dihadapan saya, Notaris, berikut

segala perubahannya dari waktu ke waktu, terakhir diubah

dengan Perubahan Perjanjian Kredit tanggal 7-4-2022 (tujuh

April duaribu duapuluh dua) nomor

01104”.----------------------------

-selanjutnya akta (-akta) tersebut disebut “Perjanjian

Kredit”.--------------------------

B. Bahwa atas permohonan DEBITOR, BCA menyetujui untuk

mengubah syarat (-syarat) dan ketentuan (-ketentuan) dalam

Perjanjian Kredit.----------

9
Berdasarkan hal-hal tersebut di atas, BCA dan DEBITOR sepakat

untuk mengubah syarat (-syarat) dan ketentuan (-ketentuan) dalam

Perjanjian Kredit dengan menandatangani Perubahan Perjanjian

Kredit.-

--------------------- Pasal 1 ---------------------

1.1. Mengubah ketentuan pasal 10 Perjanjian Kredit sehingga

selanjutnya ketentuan pasal 10 tertulis dan terbaca sebagai

berikut :-------

Untuk menjamin kepastian pembayaran kembali dengan

tertib dan sebagaimana mestinya Utang, DEBITOR dan/atau

pemberi Agunan dan/atau Penjamin dengan ini menyerahkan

Agunan dan/atau jaminan pribadi dan/atau jaminan

perusahaan sebagai berikut :---------

a. Agunan berupa sebidang tanah berikut bangunan dan

segala sesuatu yang telah dan atau akan didirikan,

ditanam, dan ditempat kan di atas tanah tersebut dengan

keterangan dan bukti kepemilikan sebagai

berikut:----------------------------------

1. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 00024/Bumi

Sari, atas nama PT. Keong Nusantara Abadi,

bekedudukan di Kabupaten Lampung Selatan,

dengan lokasi tanah di Propinsi Lampung,

Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan Natar,

Desa Bumi Sari.----------------

2. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 00025/Bumi

Sari, atas nama PT. Keong Nusantara Abadi,

10
bekedudukan di Kabupaten Lampung Selatan,

dengan lokasi tanah di Propinsi Lampung,

Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan Natar,

Desa Bumi Sari.----------------

3. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 00026/Bumi

Sari, atas nama PT. Keong Nusantara Abadi,

bekedudukan di Kabupaten Lampung Selatan,

dengan lokasi tanah di Propinsi Lampung,

Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan Natar,

Desa Bumi Sari.----------------

4. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 00027/Bumi

Sari, atas nama PT. Keong Nusantara Abadi,

bekedudukan di Kabupaten Lampung Selatan,

dengan lokasi tanah di Propinsi Lampung,

Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan Natar,

Desa Bumi Sari.----------------

5. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 00028/Bumi

Sari, atas nama PT. Keong Nusantara Abadi,

bekedudukan di Kabupaten Lampung Selatan,

dengan lokasi tanah di Propinsi Lampung,

Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan Natar,

Desa Bumi Sari.----------------

6. Sebidang tanah Hak Guna Bangunan (HGB) atau

tanah dengan Hak apapun juga yang akan diperoleh

Pemegang Hak atas Tanah/ Sertifikat yang

merupakan perubahan hak dari Hak Milik (HM)

11
Nomor 135/Bumi Sari, atas nama Hioe Filiana

Tesalonika (d/h. Hioe Fie Lian), dengan lokasi tanah

di Propinsi Lampung, Kabupaten Lampung Selatan,

Kecamatan Natar, Desa Bumi Sari yang telah

diperoleh pemberi agunan berdasarkan Pengikatan

Jual Beli tanggal -2022 ( duaribu

duapuluh dua) Nomor yang dibuat dihadapan saya,

Notaris.-------

7. Sebidang tanah Hak Guna Bangunan (HGB) atau

tanah dengan Hak apapun juga yang akan diperoleh

Pemegang Hak atas Tanah/ Sertifikat yang

merupakan perubahan hak dari Hak Milik (HM)

Nomor 136/Bumi Sari, atas nama Hioe Filiana

Tesalonika, dengan lokasi tanah di Propinsi

Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan

Natar, Desa Bumi Sari yang telah diperoleh pemberi

agunan berdasarkan Pengikatan Jual Beli tanggal

-2022 ( duaribu duapuluh dua)

Nomor yang dibuat dihadapan saya, Notaris.-------

8. Sebidang tanah Hak Guna Bangunan (HGB) atau

tanah dengan Hak apapun juga yang akan diperoleh

Pemegang Hak atas Tanah/ Sertifikat yang

merupakan perubahan hak dari Hak Milik (HM)

Nomor 143/Bumi Sari, atas nama Hioe Filiana

Tesalonika, dengan lokasi tanah di Propinsi

Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan

12
Natar, Desa Bumi Sari yang telah diperoleh pemberi

agunan berdasarkan Pengikatan Jual Beli tanggal

-2022 ( duaribu duapuluh dua)

Nomor yang dibuat dihadapan saya, Notaris.-------

9. Sertipikat Hak Milik Nomor 09/Bumi Sari, atas nama

Rudy Yoncer, dengan lokasi tanah di Propinsi

Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan

Natar, Desa Bumisari.-----------------

10. Sertipikat Hak Milik Nomor 117/NT/ Bumisari, atas

nama Rudy Joncer (d/h. Wong Wa Fu), dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-----------------------------

11. Sertipikat Hak Milik Nomor 159/ Bumisari, atas

nama Rudy Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi

Lampung, Kabupaten Lampung Selatan, Kecamatan

Natar, Desa Bumisari.-------

12. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 3/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

13. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 04/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

13
Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

14. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 06/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

15. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 07/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

16. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 08/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

17. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 09/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

18. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 10/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

14
Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

19. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 12/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

20. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 18/Bumisari,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Lampung, Kabupaten

Lampung Selatan, Kecamatan Natar, Desa

Bumisari.-------

21. Sertipikat Hak Milik Nomor 3622/ Semanan, atas

Rudy Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi

Daerah Khusus Ibukota Jakarta,

Kotamadya/Kabupaten Jakarta Barat, Kecamatan

Kalideres, Kelurahan Semanan.--------------------

22. Sertipikat Hak Milik Nomor 14/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

23. Sertipikat Hak Milik Nomor 363/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

15
24. Sertipikat Hak Milik Nomor 389/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

25. Sertipikat Hak Milik Nomor 390/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

26. Sertipikat Hak Milik Nomor 391/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

27. Sertipikat Hak Milik Nomor 412/Ketami, atas Rudy

Joncer, dengan lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,

Kotamadya Kediri, Kecamatan Pesantren, Desa

Ketami.-------------------------------

28. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 01/Mojoayu,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,Kabupaten

Kediri, Kecamatan Plemahan, Desa

Mojoayu.---------------

29. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 02/Mojoayu,

atas PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan

lokasi tanah di Propinsi Jawa Timur,Kabupaten

Kediri, Kecamatan Plemahan, Desa

Mojoayu.---------------

16
30. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 2/Kapi, atas

PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan lokasi

tanah di Propinsi Jawa Timur, Kabupaten Kediri,

Kecamatan Kunjang, Desa Kapi.-------------------

31. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 3/Kapi, atas

PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan lokasi

tanah di Propinsi Jawa Timur, Kabupaten Kediri,

Kecamatan Kunjang, Desa Kapi.-------------------

32. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 4/Kapi, atas

PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan lokasi

tanah di Propinsi Jawa Timur, Kabupaten Kediri,

Kecamatan Kunjang, Desa Kapi.-------------------

33. Sertipikat Hak Guna Bangunan Nomor 3/Kapas, atas

PT KEONG NUSANTARA ABADI, dengan lokasi

tanah di Propinsi Jawa Timur, Kabupaten Kediri,

Kecamatan Kunjang, Desa Kapas.--------

b. Semua stok barang yang disimpan di Pabrik/ Gudang yang

beralamat di Desa Bumisari RK. II, Kecamatan Natar,

Lampung Selatan, Jalan Semanan Megah 2 Kaveling 20,

Kompleks Semanan Megah, Kalideres, Jakarta Barat,

Jalan Durian Desa Ketami, Kecamatan Pesantren, Kediri,

Jawa Timur, Jalan Desa Mojoayu, Desa Kapi, Kecamatan

Kunjung, Kediri, Jawa Timur, milik PT KEONG

NUSANTARA ABADI, sebagaimana lebih lanjut

tercantum dalam Surat Pernyataan Tanggal 15 Desember

2006 dan Daftar Persediaan Barang No. 072/Kna/2006 per

17
31 Oktober 2006 tanggal 15 Desember 2006 berikut

segenap perubahan dan pembaharuannya dari waktu ke

waktu.---------------------------

c. Semua stok barang yang disimpan di Jalan Raya Branti

KM.18, Desa Bumisari, RK.II, Kecamatan Natar,

Lampung Selatan, Jalan Semanan Megah-2 Kaveling 20,

Kompleks Semanan Megah, Kalideres, Jakarta Barat,

Jalan Durian Desa Ketami, Kecamatan Pesantren, Kediri,

Jawa Timur, Jalan Desa Mojoayu, Desa Kunjang, Kediri,

Jawa Timur, milik PT WONG COCO MOTOR,

sebagaimana lebih lanjut tercantum dalam Surat

Pernyataan Tanggal 15-12-2006 (limabelas Desember

duaribu enam) dan Daftar Persediaan Barang Nomor

075/WCCM/2006 per 31 Oktober 2006 tanggal 15-12-2006

(limabelas Desember duaribu enam) berikut segenap

perubahan dan pembaharuan nya dari waktu ke

waktu.---------------------------

d. Mesin-mesin berikut peralatan/perlengkapan nya yang

dimiliki Pemberi Agunan sebagaimana lebih lanjut

tercantum dalam Daftar Mesin-Mesin (-Mesin) tanggal

4-12-2015 (empat Desember duaribu lima belas) nomor

001/KI5-BCA/2015, berikut segenap perubahan dan

pembaharuannya ;----

e. Mesin-mesin berikut peralatan/---------- perlengkapannya

yang dimiliki Pemberi Agunan sebagaimana lebih lanjut

tercantum Daftar Mesin-Mesin (-Mesin) tanggal 17-09-

18
2019 (tujuhbelas September duaribu sembilanbelas) nomor

001/KI6-BCA/IX/2019, berikut segenap perubahan dan

pembaharuan nya;--------------------------------------

f. Jaminan pribadi (Personal Guarantee) oleh Candy Yoncer

sebesar nilai yang tercantum dalam Akta Pemberian

Jaminan dan Ganti Rugi berikut segala

perubahannya;---------

Agunan point a sampai dengan f sebagaimana diuraikan di atas

digunakan juga untuk menjamin kepastian pembayaran

kembali dengan tertib dan sebagaimana mestinya semua jumlah

uang yang terhutang oleh PT WONG COCO MOTOR kepada

BCA.----------------------------------

g. Jaminan Perusahaan (Corporate Guarantee oleh PT

WONG COCO MOTOR sebesar nilai yang tercantum

dalam Akta Pemberian Jaminan dan Ganti Rugi berikut

segala perubahannya;---

---------------------- Pasal 2.--------------------

2.1. Semua syarat dan ketentuan sebagaimana ditetapkan

dalam Perjanjian Kredit tetap berlaku dan mengikat BCA dan

DEBITOR, kecuali khusus mengenai hal-hal yang diatur

dalam Perubahan Perjanjian Kredit, sehingga Perubahan

Perjanjian Kredit merupakan satu kesatuan yang tidak

terpisah dari Perjanjian Kredit.--------------------------------------

2.2. Debitor menyatakan bahwa seluruh dokumen perubahan data

atau perubahan anggaran dasar yang telah diserahkan oleh

Debitor kepada BCA sebelum ditanda tanganinya Perubahan

19
Perjanjian Kredit ini baik dalam bentuk dokumen elektronik

atau non elektronik, adalah benar, akurat dan mencerminkan

data atau informasi yang sebenarnya dan terkini dari

Debitor.--------------------------------

-Untuk menjadi bukti yang sah, dibuatlah :---------

----------------- A k t a - i n i -----------------

-Dibikin sebagai minit, dibacakan dan ditanda------

tangani di Kota Bandar Lampung, pada hari, tanggal,

bulan dan tahun seperti yang tersebut pada permula-

an akta ini dihadapan :----------------------------

1. -Tuan D. DWIPUJO PRIYANTO, Sarjana Hukum,-lahir di

Belitung, pada tanggal 31-12-1966 (tigapuluh satu Desember

seribu sembilanratus enampuluh enam), Warga Negara

Indonesia, Pegawai Notaris, bertempat tinggal di Kota Bandar

Lampung, Perumahan Bukit Kencana Blok P Nomor 2, R.T.

002, R.W.000, Kelurahan Kali Balau Kencana, Kecamatan

Sukabumi, pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor 187112

3112660004 ;---------------------------------

2. –Tuan HARIONO, lahir di Gisting pada tanggal 24-5-1969

duapuluh empat Mei seribu sembilan ratus limapuluh sembilan

(24-5-1969), Warga Negara Indonesia, Pegawai Notaris,

bertempat tinggal di Kota Bandar Lampung, jalan Ratu

Dibalau Gang Cempaka 2 Nomor 24, Lk.II, Kelurahan Way

Kandis, Kecamatan Tanjung Senang, pemegang Kartu Tanda

Penduduk Nomor 1871112405690002 ;---------------------------

sebagai saksi-saksi yang telah dikenal oleh-----

20
saya, Notaris.----------------------------------

-Setelah akta ini dibacakan oleh saya, Notaris, ke-

pada para penghadap dan saksi-saksi, maka seketika-

itu juga lantas ditanda-tangani oleh para penghadap

saksi-saksi dan saya, Notaris.---------------------

-Dibikin dengan tiada tambahan, tiada coretan dan--

tiada coretan dengan gantian.----------------------

-Ditanda-tangani : Ny. LELY FAJRIYATI, S.T. ;------

Ny. SUNARTI, S.E. ;-------------

HIOE FEN TJUNG ;----------------

D.DWIPUJO PRIYANTO, S.H. ;------

HARIONO ;-----------------------

D J O N I, S.H. ;---------------

===Dikeluarkan untuk salinan.===

21

Anda mungkin juga menyukai