Anda di halaman 1dari 2

Ujian Akhir Semester Pendek Teori Komunikasi 2020

PENGARUH TERPAAN MEDIA TERHADAP PARTISIPASI POLITIK

Teori Konsep Dimensi Indikator


Stimulus Respon:  Tepaan media Jenis media Media yang menjadi
Teori ini menguraikan pilihan utamana yaitu
bahwa masyarakat ada radio, TV, media
rentan terpengaruh sosial, dan
terhadap pesan-pesan majalah/koran.
komunikasi massa
Jenis konten
yang dianggap Jenis konten yang
memiliki kekuatan biasanya menjadi
besar. pilihan berupa foto,
video atau vlog.

Berita pilkada di daerah


Media massa, media
DKI Jakarta
online/iklan calon
kandidat, masyarakat
yang mendukung
calon tersebut, dan
opini para tokoh-
tokoh besar.
 Partisipasi Partisipasi online
Partisipasi online
merupakan kegiatan
politik melalui
pemanfaatan media
baru, seperti:
mengikuti petisi
online, mengikuti
informasi politik
secara online,
memberikan komentar
di media sosial,
membuat opini atau
atau tulisan politik,
dan meneruskan berita
politik yang sifatnya
mempengaruhi orang
Partisipasi offline
lain.

Menjadi relawan,
mengikuti kampanye,
mempengaruhi orang
lain untuk memilih
calon kandidat, dan
selalu menyalurkan
aspirasi.

Anda mungkin juga menyukai