Anda di halaman 1dari 1

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

APOTEK KAIROS

Apotek Kairos Standar Prosedur Operasional Halaman 1 dari 1


Tanggal berlaku
Penerimaan

Pengertian Penerimaan yang dimaksud adalah kegiaatan menerima perbekalan farmasi yang
dipesan ke distributor dengan memperhatikan aspek-aspek penerimaan yang benar.
Tujuan Prosedur ini dibuat untuk pelaksanaan dan pengawasan penerimaan sediaan farmasi
dan alat kesehatan
Penanggung Jawab Apoteker/Staff yang ditunjuk.
Prosedur 1. Memeriksa legalitas faktur dan surat jalan.
- Benar apotek tujuan
- Benar pengirim (nama distributor, alamat, APJ dan nomor telepon
distributor.
2. Mencocokkan barang yang datang dengan SP yang dibuat.
3. Mencocokkan barang yang akan diterima mencakup, kesesuaian nama
sediaan, jumlah, tanggal kadaluarsa, keutuhan kemasan, dan kesesuaian
harga.
4. Menginformasikan kepada distributor apabila terjadi ketidaksesuaian agar
dilakukan perbaikan.
5. Apabila barang yang diperiksa sudah benar, Apoteker Penanggung Jawab
Apotek memberi paraf dan stemple pada faktur penerimaan sediaan farmasi
6. Menyerahkan Surat Pesanan kepada distributor.
7. Petugas memasukkan data obat termasuk jumlah obat ke Sistem Informasi
Apotek (VMEDIS)

Dilaksanakan oleh Diperiksa Oleh

Anda mungkin juga menyukai