Anda di halaman 1dari 65

TEMA 7

BENDA, HEWAN, DAN


TANAMAN DI SEKITAR KITA

MODUL PEMBELAJARAN SISWA


KELAS 1 SD/MI

SD NEGERI TAMANSARI 1 YOGYAKARTA


Petunjuk penggunaan modul
Subtema 1
Benda Hidup dan Tak Hidup di Sekitar Kita

Pemetaan Kompetensi Dasar

Subtema 1
Subtema 1
Benda Hidup dan Tak
Hidup di Sekitar Kita

Pembelajaran 1

Tujuan pembelajaran

● Setelah menyanyikan lagu, siswa dapat membedakan panjang


pendek bunyi dengan benar.

● Setelah membaca teks lagu, siswa dapat menunjukan kosakata


tentang berbagai jenis benda di lingkungan sekitar secara lisan
dengan tepat.

● Setelah mengamati gambar lambang negara Pancasila, siswa dapat


menyebutkan simbol sila keempat Pancasila dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Ada banyak benda di sekitarku.


Ada manusia, hewan, dan tumbuhan.
Ada juga rumah, sepeda, mobil, dan benda lainnya.
Ada benda ciptaan Tuhan.
Ada juga benda buatan manusia.
Ada benda hidup. Ada benda tak hidup.
Kita memanfaatkannya setiap hari.
Kita wajib bersyukur kepada Tuhan atas ciptaan-Nya.
Kita juga berterima kasih kepada sesama kita, karya-karya yang dibuatnya.
Gunakan dan peliharalah benda-benda tersebut.
Dengan benda-benda tersebut hidup kita lebih mudah.

1
Pada lagu Topi Saya Bundar, jika garis pendek dinyanyikan dengan
nada pendek. Namun, jika garis yang panjang, dinyanyikan dengan
nada panjang.

Kalian dapat menirukan lagu Topi Saya Bundar seperti pada lagu di
atas dengan mandiri dan percaya diri bukan ?

Coba berilah tanda centang sesuai bendanya!

Topi
Benda tak hidup Benda hidup

Pohon
Benda tak hidup Benda hidup

2
3
Nama : ……………….
Kelas : ……………….

B.Indonesia 3.6

PPkN 4.1

Coba kalian lafalkan bunyi sila ke empat pancasila dengan lantang dan
tepat ya !

4
Pembelajaran 2

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca teks, siswa dapat menemukan makna kata benda


hidup dan tak hidup saat membandingkan benda hidup dan tak hidup
berdasarkan ciri-ciri yang ditemui dengan benar.

• Setelah mengamati gambar, siswa menggunakan makna kata benda


hidup dan tak hidup secara tertulis melalui kegiatan menulis sambung
dengan rapi.

Membaca dulu yuk !

Ciri benda hidup di antaranya dapat bergerak dan berpindah tempat.


Tumbuhan tidak dapat berpindah tempat sendiri.
Tumbuhan bergerak ke arah cahaya matahari.
Benda tak hidup tidak dapat bergerak dan berpindah tempat sendiri. Benda
tak hidup yang bergerak sendiri biasanya menggunakan mesin.
Benda hidup bergerak dan berpindah tempat dengan cara berjalan, berlari,
dan terbang.

5
Salinlah tulisan tegak bersambung di atas pada buku literasimu !

6
Pembelajaran 3

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca teks, siswa dapat menjelaskan makna kata tentang


berbagai jenis benda di lingkungan sekitar melalui kegiatan
pengelompokan benda hidup dan tak hidup dengan benar.

• Dengan menggunakan lembar kegiatan pada buku siswa, siswa dapat


membilang 41 sampai dengan 99 dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Gambar kepala banteng adalah gambar buatan manusia.


Gambar kepala banteng adalah simbol sila ke-4 Pancasila. Banteng
merupakan hewan ciptaan Tuhan.
Banteng termasuk salah satu contoh benda hidup.
Benda hidup dapat bergerak dan membutuhkan makanan.
Coba lingkarilah simbol sila ke empat pancasila !

7
Apakah kalian suka makan sayur dan buah ?
Lihatlah, dayu dan temannya sedang makan buah.

Dayu suka makan buah pisang.


Lani suka makan buah pepaya.
Beni suka makan buah apel.
Mari mencoba menghitung banyaknya buah
berikut ini.

Ayo Berlatih

8
Nama : ……………………
Kelas : ……………………

Matematika 4.2

Isilah titik-titik pada kotak dengan menggunakan


bilangan yang benar.

9
Pembelajaran 4

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca, siswa dapat menunjukkan kosakata tentang


ukuran berbagai jenis benda di lingkungan sekitar dengan tepat.

• Setelah kegiatan mengamati, siswa dapat menggunakan kosakata


tentang ukuran berbagai jenis benda di lingkungan sekitar pada
kalimat dengan tepat.

Ayo Mengamati Bersama

Benda hidup dapat tumbuh besar.


Benda hidup dapat bertambah berat dan tinggi.
Tinggi badan kita bertambah sejak bayi hingga sekarang.
Hewan dan tumbuhan juga dapat bertambah tinggi.
Benda tak hidup tidak dapat tumbuh besar.
Benda-benda dapat memiliki tinggi yang berbedabeda.

10
Benda hidup dapat berkembang biak.
Benda tak hidup tidak dapat berkembang biak.
Berkembang biak untuk mendapatkan keturunan.
Berkembang biak juga untuk memperbanyak jumlahnya.
Tujuan berkembang biak agar benda hidup terjaga kelestariannya.

Coba temukan arti kata di bawah ini, dan tulis dibuku tulis
tematikmu !
1. Berkembang biak :……………………………
2. Keturunan : …………………………………..
3. Kelestarian : …………………………………
4. Memperbanyak : ………………………….....

11
Pembelajaran 5

Tujuan pembelajaran

• Dengan menggunakan gambar pada buku siswa, siswa dapat


menentukan nilai tempat (satuan dan puluhan) bilangan terdiri atas
dua angka dengan bantuan benda konkret dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat menuliskan bilangan terdiri atas dua


angka sesuai nilai tempat dengan benar.

• Setelah mengamati contoh, siswa dapat menggambar simbol sila


kelima Pancasila dengan cara menebalkan garis dengan benar.

Ayo kita berlatih dulu, sudah bisakah kalian menentukan nilai


tempat ?

Banyaknya telur adalah 47.


Telur diletakkan di dalam keranjang besar dan keranjang kecil.
Ada 4 keranjang besar dan 7 keranjang kecil.
Keranjang besar dianggap sebagai keranjang puluhan.
Keranjang kecil dianggap sebagai keranjang satuan.
Jadi, 47 = 40 + 7
47 = 4 puluhan + 7 satuan
4 menempati tempat puluhan 7 menempati tempat satuan

12
13
Subtema 2
Hewan di Sekitarku

Pemetaan Kompetensi Dasar

Subtema 2

14
Subtema 2
Hewan di Sekitarku

Pembelajaran 1

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca teks, siswa dapat menyampaikan informasi


tentang aturan merawat hewan di rumah dengan benar.

• Setelah membaca teks, siswa dapat menyampaikan kegiatan


merawat hewan di rumah dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Hewan Peliharaan Beni


Kucing merupakan hewan yang ada di sekitar kita.
Kucing yang berkeliaran di luar rumah.
Ada kucing yang dipelihara di dalam rumah.
Beni memiliki kucing peliharaan.
Beni sangat menyayangi kucing tersebut.
Beni selalu merawat kucingnya.
Setiap hari Beni memberi makan dan minum.
Beni juga membersihkan badan dan kukunya.
Kucing Beni bersih dan sehat.
Beni senang bermain bersamanya.
Hewan peliharaan harus dirawat dengan baik. 15
Nama : ………………………
Kelas : ……………………….

PPkN 3.2

Tuliskan aturan merawat hewan peliharaan yang terdapat pada


gambar !

16
Pembelajaran 2

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan


ungkapan pemberitahuan secara tertulis yang terdapat pada
teks dengan tepat.

• Setelah mengamati gambar, siswa dapat mengidentifikasi


gerak anggota tubuh menirukan gerak alam dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Tempat Tinggal Hewan


Udin, Edo, dan Beni sedang membaca buku tentang hewan.
Mereka mengamati gambar tempat tinggal hewan.
Hewan tinggal di tempat yang berbeda.
Ada hewan yang tinggal di darat.
Contohnya ayam, kelinci, dan kucing.
Ada hewan yang tinggal di air.
Contohnya ikan.
Ada pula hewan yang dapat tinggal di air dan di darat.
Contohnya katak.

17
Setiap hewan mempunyai gerak. Taukah
SBdP 4.3 kalian gerak dari kelinci ?

Coba kalian tirukan gerak kelinci seperti pada gambar ! Dapat


dilakukan dengan iringan music maupun tidak.

18
Pembelajaran 3

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca teks dan mengamati gambar, siswa dapat


menunjukkan ungkapan pemberitahuan secara tertulis
dengan tepat.

• Setelah membaca teks dan mengamati gambar, siswa


dapat menanggapi kata ungkapan pemberitahuan secara
tertulis dengan tepat.

• Setelah mengamati, siswa dapat mengurutkan bilangan dari


41 sampai 99 dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Pergi ke Kebun Binatang


Hari minggu Siti dan keluarga pergi ke kebun binatang
Siti melihat banyak hewan di sana.
Gajah, rusa, jerapah, dan harimau.
Siti ingin memberi makanan pada hewan tersebut.
Tetapi petugas kebun binatang tidak mengizinkannya.
Hewan memiliki jadwal makan tertentu.
Makanan hewan pun tidak sembarangan.
Siti ingin sekali menyentuh tubuh monyet.
Namun, petugas pun melarangnya.

19
Petugas melarang pengunjung mendekati hewan karena berbahaya.
Siti patuh pada peraturan yang ada di kebun binatang.

Untuk dapat bisa membandingkan bilangan, kalian harus tahu urutan


bilangan terlebih dahulu.

Coba tuliskan bilangan 41 sampai dengan 99 pada buku tulis


tematikmu!

20
Pembelajaran 4

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati, siswa dapat menyebutkan ungkapan


pemberitahuan secara lisan dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat menggunakan kata ungkapan


pemberitahuan secara lisan dengan tepat.

Membaca dulu yuk !

Hewan jinak biasanya hewan yang dipelihara manusia.


Hewan jinak tidak berbahaya bagi manusia.
Merawat hewan jinak ada tata caranya.
Hewan buas biasanya tidak dipelihara oleh manusia.
Hewan buas hidup di alam secara liar.
Hewan buas sangat berbahaya jika dipelihara manusia.
Untuk memelihara binatang buas, kita harus dilatih terlebih dahulu.
Adapun macam binatang buas yaitu, Harimau, Buaya, Ular, Singa
dan masih banyak lagi.

21
Nama : ………………………..
Kelas : ……………………….

B. Indonesia 3.8

Tulislah tiga kalimat pemberitahuan.


Kalimat tersebut berisi pemberitahuan agar berhati-hati dengan hewan
buas.
Contoh: Cukup lihat dari jauh saja jika kamu ingin melihat harimau.

1. ……………………………………………………………………..
2. ……………………………………………………………………..
3. ……………………….......................................................................

Tempelkan gambar binatang sesuai dengan jenisnya .

22
23
Pembelajaran 5

Tujuan pembelajaran
• Setelah membandingkan gambar banyak benda dari dua
kumpulan objek yang banyaknya 41 sampai 99, siswa dapat
menentukan kumpulan objek yang lebih banyak, lebih sedikit,
dan sama banyak dengan benar.

• Dengan menggunakan gambar yang ada pada buku, siswa dapat


mengurutkan bilangan dari kelompok benda yang banyaknya 41
sampai dengan 99 dengan benar.

Ayo Mencoba !

Perhatikan gambar toko makanan hewan tersebut.


Ada 46 bungkus makanan kelinci, 33 bungkus makanan ikan, dan 65
makanan kucing.
Makanan hewan yang paling banyak adalah ...
Makanan hewan yang paling sedikit adalah ...
Makanan ... lebih banyak dari makanan ikan.
Makanan ... lebih sedikit dari makanan kucing.
Urutan makanan hewan dari yang paling banyak adalah ... , ... , ...
Urutan makanan hewan dari yang paling sedikit adalah ... , ... , ...

24
Nama : ………………………..
Kelas : ………………………..

Matematika 3.3

Ayo Berlatih

25
Subtema 3
Tanaman di Sekitarku

Pemetaan Kompetensi Dasar

Subtema 3

26
Subtema 2
Tanaman di Sekitarku

Pembelajaran 1

Tujuan pembelajaran

• Melalui kegiatan mewawancara, siswa dapat menggali


informasi tentang aturan merawat tanaman di rumah
dengan baik.

• Setelah mewawancarai, siswa dapat menyampaikan aturan


merawat tanaman di rumah secara tertulis dengan baik.

Membaca dulu yuk !

Merawat Tanaman
Udin sedang membantu Ibu merawat tanaman.
Setiap sore Udin bertugas menyiram tanaman
Udin melaksanakan tugasnya dengan senang.
Udin merawat tanaman dengan baik.
Udin menyayangi tanamannya.
Tanaman di halaman rumah Udin tumbuh subur.
Tanaman tersebut berbunga warna-warni.
Halaman rumah Udin terlihat lebih indah.
27
Nama : ………………………..
Kelas : ………………………..
PPkN 3.2

Carilah informasi cara merawat tanaman yang biasa


dilakukan teman-temanmu.
Kamu dapat membuat pertanyaan sesuai hal yang
ingin kamu ketahui.
Tuliskan hasil wawancaramu pada tempat yang
tersedia.

28
Pembelajaran 2

Tujuan pembelajaran
• Setelah mengamati, siswa dapat menunjukkan ungkapan
pemberian pujian dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat menulis ungkapan pujian


dengan tepat.

• Dengan kegiatan bermain peran, siswa dapat


menyampaikan ungkapan pujian secara lisan sesuai teks
dengan benar.

Bermain peran yuk !

29
Bahasa Indonesia 3.8

Temukan kalimat pujian yang ada pada teks.


1. Apa ungkapan pujian yang diberikan Siti kepada Dayu
Jawab : ______________________________________

_____________________________________________

_____________________________________________

2. Apa ungkapan pujian yang diberikan Ibu Dayu kepada


Siti?
Jawab : _______________________________________

______________________________________________

______________________________________________

30
Pembelajaran 3

Tujuan pembelajaran

• Dengan menggunakan latihan soal yang ada pada buku, siswa


dapat mengidentifikasi masalah sehari-hari yang melibatkan
penjumlahan dua bilangan dengan hasil maksimal 100
menggunakan benda konkret dengan benar.

• Dengan menggunakan latihan soal yang ada pada buku, siswa


dapat menentukan hasil penjumlahan dua bilangan cacah dengan
hasil maksimal 100 dengan bantuan benda konkret dengan benar.

Ayo Berlatih
Di bawah ini ada gambar tanaman dan buahnya.
Cobalah memasangkan tanaman dan buah yang dihasilkan dengan
cara menarik garis.

31
Nama : ………………………..
Kelas : ………………………..

Matematika 3.4

Kita dapat menemukan berbagai macam buah di pasar.


Mari kita mengenal berbagai macam buah sambil berlatih menghitung.
Perhatikan gambar di bawah.
Hitung banyaknya buah sesuai gambar (hal.112)

32
33
Pembelajaran 4

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati, siswa dapat mengidentifikasi cara


menggunakan alat dan bahan untuk membuat karya tiga
dimensi dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat membuat karya tiga


dimensi sesuai dengan ide/gagasan, tema, dan objek yang
telah ditentukan dengan benar.

Ayo Berkreasi SBdP 4.1

Tanaman hidup dapat menambah keindahan sekitar.


Tanaman buatan dapat dijadikan hiasan.
Mari berlatih membuat tanaman dari kertas sebagai hiasan

34
35
Pembelajaran 5

Tujuan pembelajaran

• Dengan menggunakan latihan soal yang ada pada buku, siswa dapat
menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan
dengan penjumlahan 2 bilangan cacah dengan hasil maksimal 100
dengan benar.

• Dengan menggunakan latihan soal yang ada pada buku, siswa dapat
menentukan hasil penjumlahan dua bilangan cacah dengan hasil
maksimal 100 dengan bantuan benda konkret dengan benar.

Ayo Berlatih

36
37
Subtema 4
Bentuk, Warna, Ukuran,
dan Permukaan Benda

Pemetaan Kompetensi Dasar

Subtema 4

38
Subtema 4
Bentuk, Warna, Ukuran,
dan Permukaan Benda

Pembelajaran 1

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati gambar yang ada pada buku, siswa dapat


mengelompokkan benda-benda sesuai ciri-ciri yang ditentukan
dengan benar.

• Setelah mewawancarai teman, siswa dapat menjelaskan aturan di


rumah berkaitan dengan benda-benda dengan benar.

Membaca dulu yuk !

Udin dan Siti sedang bermain bersama.


Udin bermain mobil-mobilan.
Mobil-mobilan Udin berwarna merah.
Siti senang bermain boneka.
Boneka Siti berukuran besar dan halus.
Mereka senang bermain bersama.
Ada banyak benda di sekitar kita.
Benda berbeda bentuk warna dan ukurannya. 39
Nama : ………………………..
Kelas : ………………………..

Bahasa Indoneisa 3.6

Amati gambar pada halaman selanjutnya.


Kelompokkan berdasarkan persamaan yang dimilikinya.
Gunting lalu tempelkan pada tabel berikut.

40
41
Pembelajaran 2

Tujuan pembelajaran

• Setelah bermain peran, siswa dapat menyebutkan aturan di rumah


berkaitan dengan benda-benda dengan benar.

• Melalui kegiatan bermain peran, siswa dapat mempresentasikan


aturan tentang benda-benda dengan benar.

Bermain Peran

Bukalah buku tema halaman 152-153. Perankanlah dialog


tersebut bersama orang tua atau teman sebayamu.

Carilah dua benda berbeda yang ada di rumahmu, kemudian


gambar bendanya, dan beri penjelasan benda tersebut. Seperti pada
contoh di atas. Kerjakan di buku tulis tematik.

42
Pembelajaran 3

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati, siswa dapat mengidentifikasi masalah sehari-hari


yang melibatkan pengurangan dua bilangan cacah (41 sampai dengan
99) tanpa teknik meminjam dengan bantuan konkret dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari


yang melibatkan pengurangan dua bilangan cacah (41 sampai dengan
99) tanpa teknik meminjam dengan bantuan konkret dengan benar.

Disimak dulu yuk !

Sebelum berlatih, mari kita pelajari terlebih dahulu buku tema 7


halaman 155-156 .

Kerjakan latihan di bawah ini !

43
2. Dayu membeli bunga mawar sebanyak 64 tangkai.
Dayu memberikan 34 tangkai bunga mawar kepada temannya.
Bunga mawar Dayu sekarang berjumlah... buah

3. Lani mempunyai pepaya sebanyak 46 buah.


Lani memberikan 42 buah pepaya kepada temannya.
Buah pepaya Lani sekarang berjumlah... Buah

44
Pembelajaran 4

Tujuan pembelajaran

• Setelah membaca, siswa dapat mengidentifikasi pemanfaatan tanah dan


atau batuan dalam membuat karya kerajinan (misalnya dari tanah liat
atau pasir warna) dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat membuat karya kerajinan dengan


memanfaatkan bahan-bahan dari tanah dan atau batuan (misalnya dari
tanah liat atau pasir warna) dengan rapi.

Ayo Kita Berkreasi

Pasir merupakan contoh benda yang memiliki permukaan kasar.


Pasir dapat digunakan untuk bermain membentuk benda.
Pasir juga dapat digunakan untuk membuat hiasan.
Cobalah membuat lukisan menggunakan pasir.

Gambarlah suatu benda yang kamu inginkan.


Lapisi gambar dengan lem.
Taburi gambar dengan pasir sampai semua permukaan tertutupi.
Biarkan sampai kering.

45
Pembelajaran 5

Tujuan pembelajaran

• Setelah mengamati, siswa dapat menggali informasi tentang aturan di


rumah berkaitan dengan benda-benda dengan benar.

• Setelah mengamati, siswa dapat mendata kegiatan berkaitan dengan


aturan tentang benda-benda yang ada di rumah dengan benar.

Ayo Mengamati

Apakah mencoret tembok merupakan hal yang baik ? Tentu saja


tidak, karena dapat merusak tempok dan menjadikannya kotor.

Jelaskan gambar di bawah ini , apakah mematuhi aturan bermain


ditaman ? Beri penjelasanmu.

46
Wee
Rep
You can
he
This Is a Table

ANIMAL VACCINATION

atment Test 1 Test 2 Test

oup 1 315 285 325

oup 2 290 310 330

oup 3 300 325 340

ry is the closest planet to the Sun, but do


me have anything to do with the liquid me
This Is a Map
This is a Timeline

Neptune
Neptune is very far
t away from Earth

2 3

Jupiter
It’s the biggest De
planet of them all Ma
,498,30
Big numbers catch your audience’s attention
333,000.00
earths is the Sun’s mass

24h 37m 23s


is Jupiter’s rotation period

386,000 km
is the distance between Earth and the Moon
Try Using These Percentages

80 Ven
% nam

35 Mer
% plan

60 Des
% a co
Farm Animals TV

u can replace the image on the screen with yo


n work. Right-click on it and then choose "Repl
image" so you can add yours
Important Lists

n list your reference


publications

n list your reference


publications

n list your reference


publications

n list your reference


publications
Our Team

John Gina
replace the image You can replace th
creen with your own on the screen with
age on the screen
ght-click on it and
mage" so you can
You can replace the
with your own work
then choose "Replac
mage on the screen
Right-click on it and
e image" so you can
Thanks
Do you have any questions?
mail@freepik.com | +91 620 421 838 | yourcom

CREDITS: This presentation


template was created by
Slidesgo, including icons by
Flaticon, and infographics &
images by Freepik
Please keep this slide for attribution
Alternative Resources
Resources

tors
Veterinary clinic banner template theme
Veterinary clinic invoice template
Veterinary clinic theme
Maze kids with farm animals
Flat farm animal collection
Flat farm animal collection
Hand drawn farm animal collection

tos
Close up goats farm
Cute duck walking outdoors
Woman farmer checking her garden with tablet
High angle elder man with goats at farm
Goats land with grass eating

Anda mungkin juga menyukai