Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Deskripsi Modul


Modul perawatan berkala 40.000 Kilometer, merupakan modul panduan untuk
melakukan Service/perawatan kendaraan secara berkala yaitu pada kilometer 40 Ribu atau
setara dengan usia pemakaian kendaraan 24 bulan.
Modul ini ini disusun berdasarkan observasi penyusun selama melakukan magang
industri di PT. NUGRAHA SUMBER BERLIAN-CIAMIS yang merupakan Dealer sekaligus
bengkel Authorized Mitsubishi.
Modul ini diharapkan menjadi salah satu referensi dan juga panduan bagi siswa
Komptensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Otomotif khususnya dilingungan SMK
Negeri 1 Kawali dan pada Umumnya untuk siapa saja yang memerlukan panduan perawatan
kendaraan.

1.2 Batasan modul


Agar bahasan pada modul ini tidak melebar dan fokus pada yang menjadi objek
bahasan maka penyusun membuat batasan sebagai berikut :
1) Modul ini hanya membahas tentang mekanisme servis berkala 40.000 Ribu Kilometer
2) Modul ini hanya di diperuntukkan untuk jenis kendaraan ringan baik kelas passenger
maupun Niaga, tidak untuk kendaraan berat.

1.3 Tujuan dan Manfaat modul


a. Tujuan Modul
modul ini dibuat dengan tujuan sebagai berikut :
1. Sebagai bentuk laporan dari kegiatan magang industri yang dilakukan oleh
penyusun di PT. NUGRAHA SUMBER BERLIAN-CIAMIS dari mulai tanggal 1
s.d 31 Agustus 2019
2. Menghasilkan sebuah buku panduan perawatan berkala kendaran 40.000 Ribu
kilometer yang akan digunakan untuk panduan praktek siswa Kompetensi
Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Otomotif.

1
1.4 Prasyarat Modul
Agar penggunaan modul panduan servis berkala 40.000 Kilometer ini bisa lebih
maksimal dan terhindar dari kesalahan Prosedur yang berakibat pada kecelakaan kerja,
kerusakan alat maupun kendaraan yang digunakan praktek maka pengguna (user) modul ini
harus memiliki terlebih kompetensi berikut :
1) Mampu Mengoperasikan/menggunakan alat-alat bengkel otomotif : Handstools,
powertools, special servive Tools dan Workshop Equipment.
2) Mampu menggunakan alat-alat ukur (Measuring Tools) bidang otomotif.
3) Menguasai kompetensi Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan.
4) Mengusai kompetensi Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaran Ringan
5) Mengusai kompetensi Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan.

1.5 Sistematika Penulisan modul


BAB I PENDAHULUAN
1.1 Deskripsi Modul
1.2 Batasan modul
1.3 Tujuan dan Manfaat modul
1.4 Prasyarat Modul
1.5 Sistematika Penulisan modul
BAB II PERAWATAN BERKALA
2.1 Pengertian Perawatan Berkala
2.2 Manfaat Perawatan Berkala
2.3 Perlengkapn dan peralatan kerja
BAB III PERAWATAN BERKALA 40.000 KM
2.1 Jadwal perawatan berkala kendaraan
2.2 Pengertian Perawatan Berkala 40.000 Km
2.3 Langkah Kerja Kerja Perawatan Berkala 40.000 km
3.3.1 Pemeriksaan Semua Tali Kipas (V-Belts)
3.3.2 Pemeriksaan Kerja Sistem Crankcase Emission Control (Operation of crankcase
3.3.3 Pemeriksaan Selang Radiator (Radiator Hoses)
3.3.4 Pemeriksaan Cairan Pendingin Mesin pada tangki Penampungan (Chek engine
coolant level in reservoir)
3.3.5 Ganti Elemen saringan Udara (air cleaner element)

2
3.3.6 Ganti Minyak rem & Kopling (Brake & Cluth Fluid)
3.3.7 Pemeriksaan Baterai (Battery)
3.3.8 Pemeriksaan Sistem suspensi (Suspension system)
3.3.9 Pemeriksaan Play pada suspension arm ball joint dan keruskan pada dust cover
(Suspension arm ball joint for paly, and dust cover for damage)
3.3.10 Pemeriksaan Driver shaft boot dari kerusakan (Driver shaft boots for damage)
3.3.11 Pemeriksaan Steering linkage dari kerusakan dan kekenduran pemasangan
(Steering linkage for damage and loose connections )
3.3.12 Pemeriksaan Oli Transmisi Manual (Manual Transmision Oil)
3.3.13 Periksa Gerak bebas pedal rem & Kopling (Brake & clutch pedal free play)
3.3.13.1. Pemeriksaan Gerak bebas pedal rem
3.3.13.2. Pemeriksaan Gerak bebas pedal Kopling
3.3.14 Periksa Langkah tuas rem parkir (Parking brake lever stroke and play)
3.3.15 Periksa Penyetelan roda (Wheel aligment)
3.3.16 Periksa Selang dan pipa Rem (Brake hoses and pipes)
3.3.17 Periksa Kanvas rem cakram & piringannya (Brake pads and disk)
3.3.17.1. Pemerisaan Kanvas rem cakram
3.3.17.2. Pemeriksaan piringan rem cakram
3.3.18 Periksa Kanvas rem tromol & tromolnya (Brake shoe linings and drum)
3.3.19 Selang dan pipa bahan bakar (Fuel hoses and pipes)
3.3.20 Memeriksa Wiper dan washer (Wiper and washer)
3.3.21 Putar dan lakukan balancing roda (Tire rotation & balancing)
3.3.22 PeriksaOli Transmisi Otomatis (Automatic Transmision Oil)
3.3.23 Ganti Oli mesin (Engine oil) dan Saringan oli mesin (Engine oil filter)
3.3.24 Test Jalan/Road Test

Anda mungkin juga menyukai