Anda di halaman 1dari 11

RANCANG BANGUN PEMBELAJARAN MATA DIKLAT/ GBPP

1. Nama Pelatihan :
2. Mata Pelatihan :
3. Alokasi Waktu : ... jam pelajaran @ 45 menit = …. menit
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini membahas

5. Tujuan Pembelajaran :
a. Kompetensi :
Dasar/TPU
b. Indikator :
Keberhasilan/TPK

N INDIKATOR MATERI POKOK SUB MATERI POKOK METODE ALAT BANTU / ESTIMASI REFERENSI
O KEBERHASILAN MEDIA WAKTU
1 2 3 4 5 6 7 8
Peserta dapat : -
1
2 -
3 -

Jakarta, ……………………2022

_________________________
NIP. ………………………..
RENCANA PEMBELAJARAN/SAP

1. Nama Pelatihan :
2. Mata Pelatihan :
3. Alokasi Waktu : 3 menit ( sesuai alokasi pada waktu micro teaching)
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini membahas

5. Tujuan Pembelajaran :
a. Kompetensi Dasar/TPU :
b. Indikator : Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta diklat dapat :
keberhasilan/TPK

6. Materi Pokok dan Sub Materi Pokok:


a. Materi Pokok

b. Sub Materi Pokok:


7. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR:
NO TAHAPAN KEGIATAN METODE MEDIA/ ALOKASI
KEGIATAN FASILITATOR PESERTA ALAT BANTU WAKTU
1 Pendahuluan

2 Penyajian 1. -

3 Penutup

REFERENSI 1.

EVALUASI PEMBELAJARAN: -
…………………………2022

_______________________
NIP. ………………………………

RANCANG BANGUN PEMBELAJARAN MATA DIKLAT

7. Nama Diklat : Diklat Teknis Konseling Menyusui


8. Mata Diklat : Cara Kerja menyusui
9. Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran @ 45 menit = 270 menit
10. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini membahas anatomi payudara , pengaruh hormonal terhadap produksi
dan pengeluaran asi, Pengaruh Perlekatan bayi dan payudara yang benar dan yang salah
dan perbedaan antara menyusu Yang efektif dan tidak efektif

11. Tujuan Pembelajaran :


c. Kompetensi Dasar : Peserta mampu mempraktekkan cara kerja menyusui
d. Indikator Keberhasilan :

N INDIKATOR MATERI POKOK SUB MATERI POKOK METODE ALAT BANTU / ESTIMASI REFERENSI
O KEBERHASILAN MEDIA WAKTU
1 2 3 4 5 6 7 8
Peserta dapat : 45 menit
1 Menjelaskan anatomi 1. anatomi payudara 1.1. bagian-bagian payudara - Curah pendapat - White board
payudara 1.2. pengertian laktasi - Ceramah - LCD Projector
1.3. fungsi payudara - Tanya jawab - Laptop
- Spidol

2 Menjelaskan 2. Hormonal yang 2.1. Hormon Prolaktin - Curah pendapat - White board 45 menit
hormonal yang mempengaruhi 2.2. Hormon oksitoksin - Ceramah - LCD Projector
mempengaruhi ASI ASI 2.3. Hormon Progesteron - Tanya jawab - Laptop
2.4. Hormon esterogen - Spidol
2.5. Hormon Human Plasenta
Lactogen
3 Menjelaskan 3. Perlekatan bayi 3.1.perlekatan bayi yang benar - ceramah - Flip Chart 45 menit
perlekatan bayi 3.2. perlekatan bayi yang salah - Tanya jawab - Laptop
- Spidol
4 Mempraktekkan cara 4. Cara menyusui 4.1. menyusui yang efektif - ceramah - Alat praga 135 menit
menyusui 4.2. menyusui yang tidak - praktek
efektif

Keterangan: LCD = Liquid Crystal Display


Jakarta, 2 Oktober 2012

Hayati.kalla, SKM, M. Kes


197211092000 12 20 01

RENCANA PEMBELAJARAN

1. Nama Diklat : Diklat Teknis Konseling Menyusui


2. Mata Diklat : Cara Kerja menyusui
3. Alokasi Waktu : 30 menit ( sesuai alokasi pada waktu micro teaching)
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini membahas anatomi payudara , pengaruh hormonal terhadap produksi
dan pengeluaran asi, Pengaruh Perlekatan bayi dan payudara yang benar dan yang salah
dan perbedaan antara menyusu Yang efektif dan tidak efektif

5. Tujuan Pembelajaran :
a. Kompetensi Dasar : Peserta mampu mempraktekkan cara menyusui yang efektif

b. Indikator : Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta diklat dapat :


keberhasilan 1. Menjelaskan anatomi payudara
2. Menjelaskan hormonal yang mempengaruhi ASI
3. Menjelaskan perlekatan bayi
4. Mempraktekkan cara menyusui

12. Materi Pokok dan Sub Materi Pokok:


a. Materi Pokok
1. Anatomi payudara
2. Hormonal yang mempengaruhi ASI
3. Perlekatan bayi
1. Cara menyusui

b. Sub Materi Pokok:


1.1. Bagian-bagian payudara
1.2. Pengertian laktasi
1.3. Fungsi payudara
2.1. Hormon Prolaktin
2.2. Hormon oksitoksin
2.3. Hormon Progesteron
2.4. Hormon esterogen
2.5. Hormon Human Plasenta Lactogen
3.1. Perlekatan bayi yang benar
3.2. Perlekatan bayi yang salah
4.1. Menyusui yang efektif
4.2. Menyusui yang tidak efektif

7. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR:


NO TAHAPAN KEGIATAN METODE MEDIA/ ALOKASI
KEGIATAN FASILITATOR PESERTA ALAT BANTU WAKTU
1 Pendahuluan 1.1. Mengucapkan salam dan memperkenalkan diri 1.1. Menjawab salam dan 1. Ceramah - LCD Projector 4 menit
memperhatikan - Laptop
1.2. Mereview materi yang sebelumnya 1.2. Memperhatikan
1.3. Menguraikan tujuan pembelajaran saat ini 1.3. Memperhatikan, mencatat

2 Penyajian 2.1. Menanyakan kepada peserta pengalaman 2.1. Menanggapi, menjawab 1. Curah - White board 21 menit
mereka tentang cara menyusui pendapat - LCD Projector
2.2. Menanyakan kepada peserta tahapan-tahapan 2.2. Menjawab 2. Ceramah - Laptop
menyusui yang efektif 3. Tanya - Spidol
2.3. Menanyakan kepada peserta pentingnya di 2.3. Idem jawab - Diskusi
lakukan car pemberian ASI yang efektif 4. Diskusi
2.4. Menjelaskan tahapan-tahapan cara menyusui 2.4. memperhatikan, mencatat
yang efektif
2.5. Meminta peserta mendiskusikan cara 2.5. menyampaikan hasil diskusi
menyusui
2.6. merangkum hasil diskusi 2.6. Menperhatiakan

3 Penutup 3.1. Membuat rangkuman bersama peserta 1.1. Rangkuman, mencatat - Tanya - LCD Projector 5 menit
3.2. Melaksanakan evaluasi 1.2. Menjawab jawab - Laptop
3.3. Menutup materi dengan ucapan terima 3.3. Menanggapi
kasih dan apresiasi kepada peserta

REFERENSI 1. Depkes RI, 2012, Konseling ASI, Jakarta


2. Kementrian Kesehatan RI Ditjen Bina Gizi, 2012. Rencana Aksi Pemberian ASI Ekslusif, Jakarta
3. Marmi, S.ST, 2012. Panduan Lengkap Manajemen Laktasi, Yogyakarta

EVALUASI PEMBELAJARAN: Membandingkan pemahaman penyerapan materi dengan indikator keberhasilan didalam RP, dengan mengajukan pertanyaan:
- Jelaskan tahapan-tahapan cara menyusui yang efektif
- Jelaskan mengapa perlu mempelajari cara menyusui yang efektif
Jakarta, 2 Oktober 2012

Hayati.kalla, SKM, M. Kes


197211092000 12 20 01

Anda mungkin juga menyukai