Anda di halaman 1dari 4

PEMBERSIHAN JALAN NAFAS DENGAN SUCTION

No.Dokumen : 440/C.VII.SOP.0010-U.01/436.7.2.17/2018

SOP No. Revisi : 0


Tanggal Terbit : 23 Oktober 2019
Halaman : 1-2

UPTD Kepala Puskesmas


Tanda Tangan :
PUSKESMAS dr. Anang Juniady Sukma AK
TAMBAKREJO NIP. 19780622 200604 1 019

1. Pengertian Pembersihan jalan nafas adalah tindakan membersihkan jalan nafas atas dari adanya
sekret/cairan, dengan menggunakan suction

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas layanan dalam melakukan
pembersihan jalan nafas dengan suction

3. Kebijakan Surat Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Tambakrejo Kota Surabaya No


440/A.II.S.P.0024.01/436.7.2.17/2018 tentang Pembersihan Jalan Nafas dengan
Suction di UPTD Puskesmas Tambakrejo

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas


2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 16 Tahun 2016 tentang Sistem
Penanggulangan Gawat darurat terpadu
3. Buku Standar Pelayanan Puskesmas

5. Prosedur 1. Lakukan pengecekan terapi pasien


2. Tempatkan alat di dekat pasien dan cek kelengkapan alat
3. Pastikan identitas pasien
4. Kaji kondisi pasien
5. Memberikan informasi kepada pasien atau keluarganya tentang tindakan yang
akan dilakukan
6. Cuci tangan
7. Pakai sarung tangan
8. Berikan posisi yang nyaman pada pasien dengan kepala sedikit ekstensi
9. Berikan oksigen 2-5 menit
10. Letakkan alas di bawah dagu pasien
11. Hidupkan mesin, cek tekanan dan botol penampung
12. Masukkan kanul suction dengan hati-hati (hidung kurang lebih 5cm, mulut kurang
lebih 10cm)
13. Hisap lendir dengan menutup lubang kanul, menarik keluar perlahan sambal
memutar (+5menit untuk anak, +10ment untuk dewasa)
14. Bilas kanul dengan NaCl, berikan kesempatan pasien untuk bernafas
15. Ulangi prosedur tersebut 3-5 kali suctioning
16. Observasi keadaan umum pasien dan status pernafasannya
17. Observasi secret tentang bau, warna, dan volumnya
18. Bereskan alat
19. Lepaskan sarung tangan
20. Rapihkan kembali pasien dan berikan reinforcement positif pada pasien
21. Kembalikan peralatan
22. Cuci tangan
6. Diagram Alir -
7. Unit Terkait - Poli Umum
- Poli MTBS
- Poli KIA
- Ruang Tindakan

Rekaman historis perubahan.

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan


1 Prosedur - -
2 Referensi - -
3 Format - -
PEMBERSIHAN JALAN NAFAS DENGAN SUCTION
No.Dokumen : 440 / C.VII.SOP.0099-U.01/ 436.7.2.17/ 2019

DT No. Revisi :1
Tanggal Terbit : 3 Januari 2019
Halaman : 1-2

UPTD Kepala Puskesmas


Tanda Tangan :
PUSKESMAS dr. Anang Juniady Sukma AK
TAMBAKREJO NIP. 19780622 200604 1 019

NO PROSEDUR SESUAI TIDAK SESUAI

1 Lakukan pengecekan terapi pasien


Tempatkan alat di dekat pasien dan cek
2
kelengkapan alat
Pastikan identitas pasien
Kaji kondisi pasien
3
Memberikan informasi kepada pasien
4 atau keluarganya tentang tindakan yang
akan dilakukan
5
Cuci tangan
Pakai sarung tangan
Berikan posisi yang nyaman pada pasien
6
dengan kepala sedikit ekstensi
7 Berikan oksigen 2-5 menit
Letakkan alas di bawah dagu pasien
8
Hidupkan mesin, cek tekanan dan botol
penampung
Masukkan kanul suction dengan hati-hati
9 (hidung kurang lebih 5cm, mulut kurang
10 lebih 10cm)
Hisap lendir dengan menutup lubang
11 kanul, menarik keluar perlahan sambal
memutar (+5menit untuk anak, +10ment
untuk dewasa)
12 Bilas kanul dengan NaCl, berikan
kesempatan pasien untuk bernafas
Ulangi prosedur tersebut 3-5 kali
13 suctioning
Observasi keadaan umum pasien dan
status pernafasannya
Observasi secret tentang bau, warna, dan
14 volumnya
Bereskan alat
Lepaskan sarung tangan
15
Rapihkan kembali pasien dan berikan
reinforcement positif pada pasien
Kembalikan peralatan
16
Cuci tangan

17

18

19

20

21

22

Compliance Rate (CR) :

∑ Sesuai X 100% =
∑ total prosedur

Anda mungkin juga menyukai