Anda di halaman 1dari 2

KESEHATAN DAERAH MILITER JAYA/JAYAKARTA

RUMKITBAN 00.08.01/JS
Jl. Pesanggrahan No.1 Kodam Bintaro
Kota Jakarta Selatan Kode Pos 12320
Tlp/Fax. (021) 7354191
Email : rumkitban_kesdamjaya@ymail.com

KEPUTUSAN
KARUMKITBAN 00.08.01/JS
Nomor : SK/023/KMFK/IV/2019

TENTANG

IDENTIFIKASI DAN PELAPORAN KESALAHAN PEMBERIAN OBAT DAN KNC

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KARUMKITBAN 00.08.01/JS,

Menimbang : bahwa demi tercapainya kelancaran pe!ayanan kesehatan dan kegawat


daruratan di Rumkitban 00.08.01/JS maka perlu penyediaan obat-obat
emergensi di unit-unit pelayanan di Rumkitban 00.08.01/JS.

Mengingat : a. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004;


b. tentang Pemerintah Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali
yang terakhir dengan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014;
c. Undang-undang Republik indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan;
d. Peraturan Pemerintah Nomor 51 Tahun 2009 tentang Pekerjaan
Kefarmasian..

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KARUMKITBAN 00.08.01/JS TENTANG PENYEDIAAN


OBAT OBAT EMERGENSI DI UNIT KERJA.

Kesatu : Memutuskan dan menetapkan Penyediaan obat-obat emergensi Di unit-unit


Pelayanan.
(sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini)

Kedua : Penyediaan obat-obat emergensi di Unit-unit Pelayanan di Rumkitban


00.08.01/JS berpedoman pada Peraturan perundang - undangan yang
berlaku dan bertanggung jawab demi keselamatan pasien.
1
(sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini)

Ketiga : Penyediaan Obat Emergensi di Rumkitban 00.08.01/JS sebagaimana


Dinyatakan dalam Iampiran yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan
dari penetapan Kaumkitban 00.08.01/JS.
(sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini)

Keempat : Memutuskan dan menetapkan Penyediaan obat-obat emergensi di Unit-


unit Peiayanan di Rumkitban 00.08.01/JS.

Ditetapkan di : Jakarta
pada tanggal : 23 April 2019

Karumkitban 00.08.01/JS,

drg. Murni Adhityarini


Penata Tk.I-III/d NIP. 198010033008122001

Anda mungkin juga menyukai