Anda di halaman 1dari 2

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 02.04.

04
RUMAH SAKIT Tk. IV 02.07.02 LAHAT
Jl. Letjend Harun Sohar No. 26 Lahat
E-mail : rumkit4lahat@gmail.com
Telp. (0731) 322508, Fax (0731) 326195

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA RUMAH SAKIT Tk IV. 02.07.02 LAHAT
Nomor : KEP/HPK/ / /2016

TENTANG

KEBIJAKAN PELEPASAN INFORMASI


DAN KERAHASIAAN PENYAKIT PASIEN
RUMAH SAKIT Tk IV 02.07.02 LAHAT

Menimbang : 1. bahwa dalam rangka pemenuhan hak pasien selama


perawatan di Rumah Sakit Tk.IV 02.07.02 Lahat, dibutuhkan
adanya suatu kebijakan sebagai acuan bagi rumah sakit, pasien
dan keluarga pasien dalam pelepasan informasi dan kerahasian
penyakit pasien di Rumah Sakit Tk.IV 02.07.02 Lahat

2. bahwa kebijakan tentang Pelepasan Informasi dan


kerahasian penyakit pasien di Rumah Sakit Tk.IV 02.07.02 Lahat
ditetapkan dan diberlakukan dengan keputusan Kepala Rumah
Sakit.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan.

2. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah


Sakit.

3. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik


Kedokteran.

4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Hak Asasi


Manusia.

5. Peraturan Pemerintah Nomor 10 tahun 1966 tentang Wajib


Simpan Rahasia Kedokteran.

6. Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor :


269/Menkes/Per/III/2008 Tentang Rekam Medis.

7. Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor :


290/Menkes/Per/III/2008 Tentang Persetujuan Tindakan
Kedokteran.
8. Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor : 012 tahun 2012
tanggal 1 Maret Tentang Akreditasi.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT Tk.IV 02.07.02 LAHAT


TENTANG PELEPASAN INFORMASI DAN KERAHASIAAN
PENYAKIT PASIEN DI RUMAH SAKIT Tk.IV 02.07.02 LAHAT.

PASAL 1

Memberlakukan Keputusan Kepala Rumah Sakit Tk.IV 02.07.02


Lahat tentang pelepasan informasi dan kerahasiaan penyakit
pasien di Rumah Sakit Tk.IV 02.07.02 Lahat

PASAL 2

Panduan, kebijakan dan formulir pelepasan informasi terlampir


dalam surat keputusan ini

PASAL 3

Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal di tetakan dengan


ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kesalahan dapat di
perbaharui sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Lahat
Pada tanggal : 2016
Kepala Rumah Sakit Tk. IV 02.07.02
Lahat,

dr. Teguh Ismanto, Sp.An


Mayor CKM NRP 11020000391071

Anda mungkin juga menyukai