Anda di halaman 1dari 3

8/24/22, 5:35 PM simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?

op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Muda

2. Kode Jabatan :

3. Unit Kerja :
a JPT Madya : Direktorat Jenderal Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan
Rehabilitasi Hutan
b JPT Pratama : -
c Administrator : Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Ketahun
d Pengawas : Sub Bagian Tata Usaha
e Jabatan : Fungsional

4. Ikhtisar Jabatan :
Melaksanakan kegiatan perencanaan pengadaan barang/jasa pemerintah, pemilihan penyedia barang/jasa
pemerintah, pengelolaan kontrak pengadaan barang/jasa pemerintah, dan pengelolaan pengadaan barang/jasa
pemerintah secara swakelola

5. Kualifikasi Jabatan :
a Pendidikan Formal : DIV/S1
DIV/S1 kualifikasi pendidikan lain yang ditentukan oleh Instansi Pembina

b Diklat : - Diklat Ahli Pengadaan Barang/Jasa Nasional Pertama


- Manajemen Perencanaan dan Program
- Manajemen Informatika
- Manajemen Kontrak Pengadaan
c Pengalaman Kerja : Pengelola pengadaan barang/jasa

6. Tugas Pokok :

No Uraian Tugas

a menyusun spesifikasi teknis dan kerangka acuan kerja pada pekerjaan yang memiliki standar, pedoman,
petunjuk pelaksanaan, atau petunjuk teknis, dengan output hasil pekerjaan konstruksi, layanan, atau sistem
b menyusun harga perkiraan sendiri pada pekerjaan yang memiliki standar, pedoman, petunjuk pelaksanaan,
atau petunjuk teknis, dengan output hasil pekerjaan konstruksi, layanan, atau sistem
c melakukan perumusan pemaketan dan cara pengadaan sesuai strategi pengadaan
d melakukan analisis belanja untuk pelaksanaan konsolidasi pengadaan
e melakukan analisis pasar untuk pelaksanaan konsolidasi pengadaan
f melakukan konsolidasi pada tahap perencanaan pengadaan
g melakukan konsolidasi untuk paket pengadaan barang/jasa sejenis
h menganalisis hasil klarifikasi usulan barang/jasa
i menyusun konsep rekomendasi atau saran untuk pembinaan atau pendampingan pengadaan barang/jasa
pemerintah pada tahap perencanaan pengadaan
j melaksanakan pendampingan, bimbingan teknis, atau konsultasi penggunaan sistem informasi atau aplikasi
pada tahap perencanaan pengadaan
k menyusun rekomendasi atau rencana tindak lanjut terhadap hasil pemeriksaan pada tahap perencanaan
pengadaan
l melakukan reviu dokumen persiapan pada pekerjaan yang dilakukan dengan metode pemilihan tender,
seleksi, atau penunjukan langsung
m melakukan penyusunan dan penjelasan dokumen pemilihan pada pekerjaan yang dilakukan dengan metode
pemilihan tender, seleksi, atau penunjukan langsung
n melakukan evaluasi penawaran dengan metode evaluasi harga terendah ambang batas, sistem nilai,

simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09 1/3
8/24/22, 5:35 PM simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09

penilaian biaya selama umur ekonomis, kualitas, kualitas dan biaya, pagu anggaran, atau biaya terendah
o melakukan penilaian kualifikasi pada tender, seleksi, atau penunjukan langsung
p melakukan pengelolaan sanggah pada pekerjaan dengan metode pemilihan tender, seleksi, atau
penunjukan langsung
q melakukan pengelolaan sanggah banding pada pekerjaan dengan metode pemilihan tender, seleksi, atau
penunjukan langsung
r melakukan penyusunan daftar penyedia barang/jasa pemerintah
s melakukan negosiasi pada pekerjaan dengan metode pemilihan tender, seleksi, atau penunjukan langsung
t mengusulkan perubahan spesifikasi teknis atau kerangka acuan kerja, harga perkiraan sendiri, dan/atau
rancangan kontrak
u melaksanakan pendampingan, bimbingan teknis, atau konsultasi penggunaan sistem informasi atau aplikasi
pada tahap pemilihan penyedia
v menyusun rekomendasi atau rencana tindak lanjut terhadap hasil pemeriksaan pada tahap pemilihan
penyedia barang/jasa
w melakukan perumusan kontrak pengadaan barang/jasa pemerintah dalam bentuk surat perjanjian
x melakukan pengendalian pelaksanaan kontrak pada pekerjaan yang memiliki standar, pedoman, petunjuk
pelaksanaan, atau petunjuk teknis, dengan output hasil pekerjaan konstruksi, layanan, atau sistem
y melakukan serah terima hasil pengadaan pada pekerjaan yang memiliki standar, pedoman, petunjuk
pelaksanaan, atau petunjuk teknis, dengan output hasil pekerjaan konstruksi, layanan, atau sistem
z mengevaluasi kinerja penyedia pengadaan barang/jasa pemerintah
aa menyusun konsep rekomendasi atau saran untuk pembinaan atau pendampingan pengadaan barang/jasa
pemerintah pada tahap pengelolaan kontrak pengadaan barang/jasa
ab melaksanakan pendampingan, bimbingan teknis, atau konsultasi penggunaan sistem informasi atau aplikasi
pada tahap pengelolaan kontrak pengadaan barang/jasa
ac mengidentifikasi permasalahan dan menyiapkan konsep rekomendasi atau saran untuk pelaksanaan
mediasi penyelesaian sengketa kontrak
menyusun rekomendasi atau rencana tindak lanjut terhadap hasil pemeriksaan pada tahap pengelolaan
kontrak pengadaan barang/jasa
ad melakukan penyusunan rencana dan persiapan pengadaan secara swakelola pada pekerjaan yang
pelaksanaannya mengacu pada standar, pedoman, petunjuk pelaksanaan, atau petunjuk teknis yang
spesifik pada bidang tertentu
ae melaksanakan pengelolaan pengadaan secara swakelola pada pekerjaan yang pelaksanaannya mengacu
pada standar, pedoman, petunjuk pelaksanaan, atau petunjuk teknis yang spesifik pada bidang tertentu
af menyusun konsep rekomendasi atau saran untuk pembinaan atau pendampingan pengadaan barang/jasa
pemerintah secara swakelola
ag menyusun rekomendasi atau rencana tindak lanjut terhadap hasil pemeriksaan pada pengadaan
barang/jasa pemerintah secara swakelola
a. Jumlah Usulan : 1 Pegawai
7. Hasil Kerja :

8. Bahan Kerja :
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

9. Perangkat Kerja:
No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas

10. Tanggung Jawab :


a. Keakuratan, dan ketepatan penyusunan rancangan dan rencana
b. Kelancaran pelaksanaan kegiatan
c. Ketersediaan dan kelengkapan peralatan kerja
d. Keakuratan laporan pelaksanaan kegiatan.
e. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap peraturan dan standar operasional prosedur

11. Wewenang :
a. Menyiapkan rancangan dan rencana.
b. Melakukan pengolahan data dan penyajian data
simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09 2/3
8/24/22, 5:35 PM simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09

c. Melakukan pemeliharaan perangkat kerja yang digunakan


d. Menentukan mekanisme pelaksanaan kegiatan
e. Menetapkan dokumen pengadaan barang/jasa
f. Mentapkan pemenang penyedia barang/jasa
g. Menyusun dan menyajikan laporan kegiatan

12. Korelasi Jabatan :


No   Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

13. Kondisi Lingkungan Kerja :


No Aspek Faktor
a.  Tempat kerja Di dalam ruangan dan di lapangan
b.  Suhu Dingin dengan perubahan, panas atau hujan
c.  Udara Sejuk
d.  Keadaan Ruangan

simpeg.menlhk.go.id/abk/cetaks.php?op=abk_data&jlap=cetak&id=b201WWVQeTYvc1oxSkN2ZmJxZ0RGUT09 3/3

Anda mungkin juga menyukai