Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Nama sekolah : SMP Miftakhurrosyidin Jumlah soal : ...................


Mata pelajaran : IPA Penyusun : 1. …………………………..
Alokasi waktu : ......... Menit 2. …………………………..

Kompetensi Dasar/ Bahan Kelas/


No Materi Indikator soal level kognitif Bentuk soal No Soal
Indikator Semester

PG /
Menjodohkan/
uraian
3.2 Mengklasifikasikan
Mengklasifikasikan
makhluk hidup
makhluk hidup Mengetahui tujuan
berdasarkan VII/I C1 PG 1
berdasarkan klasifikasi makhluk hidup
karakteristik yang
karakteristik
diamati
Mengklasifikasikan
makhluk hidup berdasarkan C2 Menjodohkan 1
ciri yang dimiliki
Menganalisis ciri-ciri
Ciri-ciri makhluk
makhluk hidup berdsarkan C2 PG 2
hidup
gambar
Menganalisis fungsi dari
Mikroskop bagian mikroskop yang C2 PG 3
ditunjuk pada gambar

Menguraikan cara
C3 Uraian 1
menggunakan mikroskop
Mengetahui tokoh yang
Klasifikasi makhluk
merintis klasifikasi C1 PG 4
hidup
makhluk hidup

Mengkoreksi nama ilmiah C3 PG 5

Menganalisis nama ilmiah C2 Menjodohkan 2

Mengoreksi nama ilmiah C2 Uraian 2

Mengetahui urutan
C1 PG 6
tingkatan takson

Menganalisis kunci
determinasi dari suatu C3 PG 7
tanaman

Mengetahui Temanggung, September 2022


Kepala Sekolah, Penyusun 1, Penyusun 2,

.................................. ……………..……… ……………..………


NIP............................ NIP. ……………….. NIP. ………………..
SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : IPA Hari/Tanggal : ......................


Kelas : VII Waktu : Menit

Petunjuk mengerjakan:
1. Mulailah dengan berdo’a terlebih dahulu;
2. Tuliskan identitas kalian pada lembar jawab yang telah tersedia;
3. Pilih satu jawaban pada sal pilihan ganda dengan cara menyilang salah satu dari piihan jawaban
antara A, B, C, atau D yang dianggap benar pada lembar jawab;
4. Pilih satu jawaban menjodohkan dengan cara menulis salah satu dari piihan jawaban yang tersedia
pada lembar jawab;
5. Koreksi kembali jawaban kalian sebelum diserahkan kepada pengawas.

A. PILIHAN GANDA

1. Berikut ini yang bukan merupakan tujuan klasifikasi makhluk hidup adalah ....
A. mempermudah mempelajari makhluk hidup
B. mengetahui hubungan kekerabatan sebagai makhluk hidup
C. menentukan asal-usul semua makhluk hidup
D. mengetahui manfaat masing-masing makhluk hidup

2. Perhatikan gambar berikut!

Ciri-ciri makhluk hidup yang ditunjukkan oleh gambar di atas adalah....


A membutuhkan nutrisi
.
B. berkembangbiak
C. peka terhadap rangsang
D mengeluarkan zat sisa
.

3. Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan gambar diatas, fungsi yang ditunjuk oleh huruf M adalah....

A. memperbesar bayangan objek


B. menaikkan /menurunkan tubus secara cepat
C. menjepit preparat agar tidak mudah bergeser
D. mengatur jumlah cahaya

4. Tokoh yang merupakan bapak taksonomi adalah....


A Carolus Linnaeus C. Robert H. Whitaker
.

1
B. Charles Darwin D. Louis Pasteur

5. Perhatikan gambar berikut!

Penulisan nama ilmiah makhluk hidup pada gambar diatas yang benar adalah....
A Oryza Sativa C. Oryza sativa
.
B. oryza sativa D. oryza Sativa

6. Berikut ini urutan takson yang benar dari kingdom plantae adalah....
A. Phylum-Classis-Ordo-Familia-Genus-Spesies
B. Phylum-Classis- Familia- Ordo-Genus-Spesies
C. Divisio- Ordo-Classis- Familia- Genus-Spesies
D. Divisio-Classis-Ordo-Familia-Genus-Spesies

7. Perhatikan kunci determinasi tumbuhan berikut!


1. a. Berkembangbiak dengan spora............................................................... 2
b. Berkembangbiak dengna biji.................................................................. 3
2. a. Belum memiliki akar, batang, dan daun sejati........................................ Lumut
b. Memiliki akar, batang, dan daun sejati................................................... Adiantum sp
3. a. Berbiji tidak tertutupi bakal buah............................................................ Pinus
b. Berbiji tertutupi bakal buah..................................................................... 4
4. a. Berbiji satu.............................................................................................. Kelapa
b. Berbiji dua.............................................................................................. 5
5. a. Berdaun majemuk................................................................................... Lamtoro
b. Berdaun tunggal...................................................................................... Mangga

Kunci determinasi tanaman lamtoro adalah....


A 1b, 3b, 4b, 5a C. 1a, 2b, 3a, 5a
.
B. 1b, 2b, 4b, 5a D. 1a, 3b, 4a, 5a

B. Menjodohkan

1. Sapi merupakan hewan yang memakan tumbuhan. Berdasarkan jenis makanannya, sapi tetmasuk
dalam kelompok hewan.....
2. Zea mays adalah nama ilmiah dari tanaman jagung. Kata pertama tersebut menunjukkan....

Opsi

A Genus (nomor 9)
.
B. Herbivora (nomor 8)

C. Uraian

1. Mikroskop merupakan salah satu alat dalam laboratorium biologi. Uraikan langkah-langkah menggunakan
mikroskop dengan benar!
2. nicotiana Tobbaco adalah nama ilmiah tanaman tembakau.
Perhatikan penulisan nama ilmiah tersebut kemudianuraikan kesalahan yang ditemukan!
2
3
KUNCI JAWABAN
PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : IPA


Alokasi Waktu :

I. KUNCI JAWABAN
A. PILIHAN GANDA

KUNCI JAWABAN

No No No

1 C 6 D 11

2 B 7 A 12

3 B 8 13

4 A 9 14

5 C 10 15

DISTRIBUSI KUNCI JAWABAN PG

NO OPTION JAWABAN JUMLAH PROSENTASE (%)


1 A 25 %
2 B 25 %

3 C 25 %

4 D 25 %

JUMLAH 15 100 %

B. MENJODOHKAN

KUNCI JAWABAN
No No No
1 B 3 5
2 A 4 6

C. URAIAN
1. Langkah-langkah menggunakan mikroskop adalah sebagai berikut.
a. Mengambil mikroskop dari tempat penyimpanan.
b. Memutar revolver, memilih lensa objektif.
c. Menyiapkan preparat yang akan diamati, kemudian meletakkan di meja.
d. Mengatur fokus untuk memperjelas gambar objek.
2. Kesalahan penulisan nama ilmiah
a. Huruf pertama pada kata pertama tidak menggunakan huruf besar/ kapital.
b. Huruf pertama pada kata pertama tidak menggunakan huruf kecil
c. Penulisan tidak ditulis miring atau tidak digaris bawah

Anda mungkin juga menyukai