Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM

NOMOR : 800/ 009/ PKM/2022

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM TB-DOTS


( DIRECTLY OBSERVED TREATMENT SHORT-COURSE )
PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS KUNTO


DARUSSALAM

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya menekan penularan TB Paru di Wilayah


Kerja Puskesmas Kunto darussalam perlu di bentuk Tim TB-DOTS

b. Bahwa untuk memenuhi maksud pada poin a diatas perlu


ditetapkan dengan surat keputusan Kepala Puskesmas Kunto
darussalam

Mengingat : 1. Undang- undang Nomor 36 tahun 2009 Tentang Kesehatan


2. SK Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 128/ Menkes /
Sk/11/2004 tentang kebijakan Dasar Pusat Kesehatan masyarakat
3. SK Menteri Kesehatan Republik Indonesia 109/SK/X/2004 tentang
Standar Pelayanan Minimal bidang kesehatan
4. SK Menteri Kesehatan Republik Indonesia 836/SK/2005 tentang
PMK Perawat dan Bidan
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 364/
MENKES/SK/V/2009 tentang penanggulanagan Tuber Kulosis
6. SK Menteri Kesehatan Republik Indonesia 279/SK/2006
tentang tentang penyelenggaraan Puskesmas di Puskesmas
7. PMK Nomor 75 Tahun 2014 tentang Akreditasi Puskesmas
8. PMK Nomor 67 Tahun 2016 tentang Penanggulangan Tuberkulosis
9. PMK Nomor 39 Tahun 2016 tentang Pedoman Penyelenggaraan
Pedoman Penyelenggaraan Program Indonesia Sehat dengan
Pendekatan Keluarga
MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM


TENTANG PEMBENTUKAN TIM TB-DOTS PUSKESMAS
KUNTO DARUSSALAM

Pertama : Pembentukan Tim TB-DOTS pelayanan sebagaimana tersebut


dalam lampiran keputusan ini

Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila


dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di :
Pada Tanggal :

Kepala Puskesmas

Rika Fitri Yanti


NIP.198406292010012012
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
Nomor : 800/ 008 / PKM /
TENTANG PEMBENTUKAN
TIM TB-DOTS PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM

TIM TB-DOTS PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM

NO NAMA JABATAN KET Kedudukan Dalam Tim


1 Rika Fitri Yanti Kepala Puskesmas
2 Dr. Harwento Eka Putra Dokter
3 Lusiana Marta Helena Perawat
4 Desty Ika Mindari Penjab Laboratorium
5 Atika Rahma Apoteker
6 Lusiana Marta Helena Petugas Pencatat dan
Pelaporan

Ditetapkan di :
Pada Tanggal :

Kepala Puskesmas

Rika Fitri Yanti


NIP.198406292010012012
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
Nomor : 800/ 008 / PKM /
TENTANG PEMBENTUKAN
TIM TB-DOTS PUSKESMAS KUNTO DARUSSALAM

URAIAN TUGAS TIM TB-DOTS (DIRECTLY OBSERVED TREATMENT SHORT


COURSE) TINGKAT PUSKESMAS

1. Koordinator
 Melakukan semua koordinasi kegiatan dan bertanggungjawab kepada Kepala Puskesmas
 Melaporkan hasil pencapaian sasaran
 Melakukan koordinasi tim seluruh tim TB-DOTS
2.Anggota : Medis
 Melakukan pemeriksaan medis dasar antara lain, anamnesis, pemeriksaan fisik,
pemeriksaan penunjang,penetapan diagnosis memberikan terapi Obat Anti Tuberkulosis
dan terapi lain pada pasien tuberkulosis hingga selesai pengobatan dan sembuh.
 Merujuk peserta TB yang mempunyai faktor resiko sesuai dengan indikasi medis
 Menyimpulkan dan memberi saran hasil pemeriksaan dasar.
3.Anggota : Pelayanan Pemeriksaan Laboratorium
Melakukan pemeriksaan penunjang
Melaporkan hasil pemeriksaan kepada dokter
4.Anggota : Farmasi
Melakukan pencatatan, pengelolaan dan pelaporan obat TB b. Menyiapkan obat TB yang
dibutuhkan pasien
dst

Ditetapkan di :
Pada Tanggal :

Kepala Puskesmas

Rika Fitri Yanti


NIP. 198406292010012012

Anda mungkin juga menyukai