Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

PEMBUATAN USAHA
PERCETAKAN

Disusun Oleh :

Kelompok 1
1. Sifa
2. Aulia Ramadani
3. Siska Oktavia
4. Selvia Fadillah
5. Sifa Nurlatifah
6. A. Riski
7. M. Romli
8. Imam Susilo

SMK BISMILLAH BARUGBUG CIOMAS


PADARINCANG SERANG BANTEN
TAHUN 2022
0
KATA PENGANTAR

Segala puji dan rasa syukur kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat, karunia serta hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan Proposal

Pembuatan Usaha Percetakan ini. Proposal ini kami buat untuk mengikuti

Pembelajaran Jurusan Multimedia SMK BISMILLAH pada semester 1 Tahun ke-

3 Ajaran 2022/2023. Praktek Percetakan ini kami lakukan berdasarkan teori dan

praktek yang selama ini kami pelajari di Jurusan Multimedia SMK BISMILLAH,

tentang teknik percetakan meliputi proses produksi multimedia, desain dan

editing. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih kepada Bapak/Ibu guru yang

telah membimbing kami selama bersekolah di SMK BISMILLAH dan

memberikan pengarahan kepada kami sehingga kami dapat mengerjakan Tugas

Pembuatan Usaha Percetakan ini dengan baik.

Serang, 01 September 2022

Penulis

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..................................................................................... i


DAFTAR ISI ................................................................................................... ii
BAB I PENDAHULUAN................................................................................. 1
1. Latar Belakang ............................................................................................. 1
2. Maksud dan Tujuan ..................................................................................... 2
3. Manfaat ........................................................................................................ 2

BAB II PEMBAHASAN.................................................................................. 3
1. Strategi Pemasaran ....................................................................................... 3
2. Gambaran Umum Rencana Usaha ............................................................... 3
3. Lokasi Usaha ............................................................................................... 3
4. Anggaran Biaya ........................................................................................... 4
5. Struktur Perusahaan ..................................................................................... 5

BAB III ASPEK ANALISIS SWOT................................................................ 6


1. Strength ....................................................................................................... 6
2. Weakness .................................................................................................... 6
3. Opportunity ................................................................................................. 6
4. Treath .......................................................................................................... 6

BAB IV PENUTUP.......................................................................................... 7
1. Kesimpulan ................................................................................................. 7
2. Saran ............................................................................................................ 7

ii
BAB I
PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Semakin canggihnya teknologi komunikasi terutama di bidang Percetakan
modern maka setiap perusahaan, perkantoran, sarana pendidikan dan lain
sebaginya akan memerlukan jasa percetakan guna mensosialisasikan kegiatan-
kegiatan mereka kepada masyarakat di daerah tersebut. Tentunya di daerah-daerah
ini masih sangat sedikit masyarakat yang mengetahui tentang bisnis percetakan
digital ini, sehingga saya berinisiatif untuk membuat suatu usaha percetakan
modern yang biasa disebut digital printing guan mengurangi angka pengangguran
di daerah ini. Usaha percetakan digital ini memiliki prospek yang sangat bagus
kedepannya karena usaha ini masih belum banyak yang mengetahui khususnya di
daerah ini. Diharapkan dengan adanya usaha ini akan mampu membuka peluang
kerja bagi masyarakat yang kreatif dalam bidang ini, sehingga ilmu yang telah
didapat di perguruan tinggi mampu mereka pergunakan secara maksimal di usaha
bisnis ini guna mempermudah media komunikasi dalam masyarakat.

2. Profil Perusahaan
Nama Perusahaan : XII MM
Alamat : Jl. Palka Km 22 Barugbug, Padarincang
Bidang Usaha : Percetakan
Email : XII MM.Kel1@gmail.com
Website : https://XIIMMStudio.blogspot.id
No. telp/Whatsapp : 083170465756

1
3. Tujuan Usaha Yang Hendak Dicapai
Tujuan usaha yang hendak dicapai adalah sebagai berikut :
 Mengurangi tingkat pengangguran
 Menumbuhkan perkembangkan jiwa wirausaha
 Membuka peluang usaha
 Menciptakan lapangan pekerjaan
 Mempermudah media komunikasi dalam masyarakat

4. MANFAAT USAHA
Manfaat yang didapat dalam usaha ini adalah :
 Memberikan kesempatan kerja bagi orang-orang dalam berkarya.
 Memberikan layanan kepada masyarakat dalam usaha percetakan.

2
BAB II
PEMBAHASAN
1. Strategi Pemasaran
Strategi mengenai bagaimana jasa percetakan dari usaha kami ini
dapat menarik hati konsumen untuk memakainya Produk usaha kami
memiliki keunggulan berdasarkan mutu dan kualitas diantaranya:
a) Kualitas produk yang bagus dan keren
b) Harga terjangkau bagi konsumen

2. Gambaran Umum Rencana Usaha


Usaha ini diberi nama "Usaha Percetakan”.
Jenis produk dan jasa yang dihasilkan antara lain :
a. Desain Banner
b. Desain Poster
c. Desain Spanduk
d. Desain Kalender

3. Lokasi Usaha
Usaha yang akan dilaksanakan berlokasi di : SMK Bismillah Jalan
Raya Palka Km 22 Barugbug Serang-Banten.

3
4. Rancangan Biaya
Dalam pelaksanaan program Usaha Percetakan ini diberikan rincian
pendanaan yang akan digunakan sebagai berikut :

NO Alat atau Investasi Satuan Jumlah


Barang (Rp) (Rp)
1. Printer 20.000.000 20.000.000

2. Laminating 3.000.000 3.000.000

3. Mesin Fotocopy 25.000.000 25.000.000

4. Mesin Spiral 15.000.000 15.000.000

5. Transportasi 200.000 200.000

6. Komputer 2.000.000 2.000.000

7 Proposal 3.000 x 8 24.000

JUMLAH 65.224.000

4
5. Struktur Perusahaan

ADMIN 1 INDOOR OPERATING

- Sifa - Selvia Fadillah - Imam Susilo


- Aulia Ramadani
- Sifa Nurlatifah - Ahmad Riski
- Siska Oktavia
- Romli

5
BAB III
ASPEK ANALISIS SWOT

1. Strength (Kekuatan)
Rasa keyakinan terhadap produk yang berkualitas karna kami memilih
bahan-bahan yang bagus, tidak mudah luntur dan kusut Harga teriangkau
bagi konsumen. Serta tempat yang kami pilih ini strategis.

2. Weakness (Kelemahan)
Terdapat kelemahan pada usaha ini antara lain:
a. Pelayanan terkadang buruk. Terutama konsumen suka menunggu lama
b. Harga bahan baku tidak stabil.

3. Opportunity (Peluang)
Usaha Percetakan. semakin hari semakin maju, maka dari itu kami
mengambil peluang ke usaha ini mudah untuk dijalani dan kami berminat
untuk mengekspresikan bakat kami di dalam usaha ini, meskipun kami
harus menanggung resikonya nanti entah dari kerugian atau lainnya, tapi
kami yakin selama kerja sama tim masih baik-baik saja dan aman
terkendali,maka usaha kami ini akan maju.

4. Treath (Ancaman)
a. Banyak nya kompetitor-kompotiter baru bermunculan
b. Banyak usaha yang serupa
c. Perusahaan lain mengiming-iming kan harga yang ternilai sangat
murah
d. Persaingan tidak sehat.

6
BAB IV
PENUTUP

1. Kesimpulan
Demikianlah proposal ini kami sampaikan, bantuan baik moril
maupun materil sangat kami harapkan demi tercapainya kegiatan yang telah
kami paparkan tersebut. Tidak lupa kami ucapkan terima kasih kepada
semua pihak yang membantu baik secara langsung maupun tidak langsung
dalam proses persiapan maupun dalam proses penyelenggaraan nanti.
Semoga Allah SWT memberi kelancaran pada pelaksanaan usaha ini,
Aamiin.

2. Saran
Bisnis ini akan lebih mudah dilaksanakan apabila kami mempunyai
tempat percetakan sendiri dan peralatan yang kami butuhkan dan akan lebih
mudah jika partner kerja yang mendukung dengan usaha yang kami
jalankan ini.

Anda mungkin juga menyukai