Anda di halaman 1dari 6

PELAYANAN PEMASANGAN KB

IMPLANT
No.
:
Dokumen
K
U
M
A I T
C A A
Y
R H
D
R
A P
A
M A
R

No.
:
Revisi
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/3
DISAHKAN OLEH : KEPALA UPT
UPT PUSKESMAS PUSKESMAS ANDONGSARI dr. Yayuk Mardiani
ANDONGSARI NIP.196903102002122004
..................................

Alat kontrasepsi yang di susupkan di bawah kulit lengan atau sebelah


dalam berbentuk kapsul plastik silastik panjangnya sedikit lebih
1. Pengertian
pendek dari pada batang korek api dan setiap kapsul mengandung
hormon levonogestrel yang mencegah terjadinya kehamilan.
Sebagai acuan dalam penatalaksanaan pelayanan pemasangan KB
2. Tujuan
Implan di UPT. Puskesmas Andongsari
Berdasarkan SK Kepala UPT. Puskesmas Andongsari
3. Kebijakan
No: ………………………………………. tentang jenis-jenis pelayanan
 Buku Penduan Praktis Pelayanan Kontrasepsi, Jakarta 2011
4. Referensi  BKBN 2006

 Peralatan dan Bahan


1. Bed pasien
2. Spidol dan Pola kipas
3. Implant set
4. Duk lubang steril
5. Alat dan 5. Sarung tangan steril
Bahan 6. Sabun untuk mencuci tangan
7. Larutan antiseptic
8. Anestesi local 1%
9. Spuit 5 ml
10.Kassa pembalut, band aid atau plester
Bak/ tempat instrument (tertutup)
1. Petugas siap ditempat
2. Petugas Melaksanakan anamnase umum ,keluarga dan
kebidanan
3. Menjelaskan kepada pasien apa yang akan dilakukan dalam
6. Langkah- proses pemasangan Implant dan mempersilahkan pasien untuk
bertanya, jika pasien setuju menandatangani inform consent, jia
langkah tidak setuju KIE ulang
4. Petugas meminta persetujuan dari calon peserta dan suami
5. Petugas Melaksanakan pemeriksaan umum meliputi timbang
bb,mengukur tensi meter
PELAYANAN PEMASANGAN KB IMPLANT
No. Dokumen :
UPT.
No. Revisi :
PUSKESMAS SOP
ANDONGSARI Tanggal Terbit :

Halaman : 2/3

6. Petugas Melaksanakan pemeriksaan umum meliputi timbang


bb,mengukur tensi meter
7. Petugas menyiapkan Ruang bersih
8. Petugas menyiapkan alat
9. Petugas Mempersilahkan calon akseptor untuk mencuci lengan
kiri menggunakan sabun dan air mengalir
10. Petugas Mempersilahkan calon akseptor untuk berbaring di bed
dan lengan kiri ditekuk di samping kepala
11. Petugas mencuci tangan
12. Petugas menentukan tempat pemasangan yang ada optimal 8
cm diatas lipat siku dan rekaposisi kapsul dibawah kulit
13. Petugas memakai sarung tangan
14. Petugas memberi cairan antiseptik menggunakan kasa dan
betadine
15. Petugas menutup Daerah pemasangan implan dengan duk steril
yang berlubang
16. Petugas melakukan injeksi anastesi di atas pola
17. Petugas memegang skapel dengan sudut 450 buat insisi
dangkal hanya untuk sekedar menembus kulit
18. Petugas memegang trokart harus dengan ujung yang tajam
mengahadap keatas.Setelah semua kapsul berada dibawah
kulit,trokat di tarik pelan –pelan keluar. Kontrol luka apakah ada
perdarahan apa tidak ,jika tidak ada perdarahan tutup luka
dengan bandaid tidak dperlukan jahitan.
19. Petugas memberi nasehat kepada pelanggan luka jangan
sampai basah kurang lebih tujuh hari dan menganjurkan pada
pelanggan untuk control pada hari ketiga
20. Merapikan pasien dan alat
21. Petugas mencatat hasil pelayanan
PELAYANAN PEMASANGAN KB IMPLANT
No. Dokumen : B/IV/SOP.KB.003/414.27/2020
UPT. PUSKESMAS No. Revisi :
SOP
ANDONGSARI Tanggal Terbit :
Halaman : 3/3

Anamnesa Pemeriksaan umum


Minta persetujuan pasien

7. Bagan Alir (Jika Siapkan pasien Siapkan alat Siapkan ruangan


di butuhkan )
Rapikan alat dan Catat
Pasang implant pasien

Poli KIA KB
8. Unit terkait Pustu
PONED
Inform consent
K1
9. Dokumen terkait K4
REKAM MEDIS
REGISTER KB

10. Rekaman Historis Perubahan


No. Yang di ubah Isi Perubahan Tanggal mulai di berlakukan
PELAYANAN PEMASANGAN KB IMPLANT
No. :
C A R
A
Y A
H M
D
R P
A
M
U
A
K
R
A
I T
Dokumen B/IV/SOP.KB.003/414.27/2020
DAFTA
J

No. Revisi :
R
Tanggal
TILIK Terbit
: 20/03/2017
Halaman : 1/3
DISAHKAN OLEH : KEPALA UPT PUSKESMAS
UPT. ANDONGSARI dr. Yayuk Mardiani
NIP.
PUSKESMAS
196903102002122004
ANDONGSARI …………………………………….

Unit :
Nama petugas :
Tanggal Pelaksanaan :
No Langkah Kegiatan Ya Tidak

1  Apakah Petugas siap ditempat


2  Apakah PetugasMelaksanakan anamnase umum ,keluarga
dan kebidanan
3  Apakah Petugas memintapersetujuan dari calon peserta dan
suami
4  Apakah Petugas Melaksanakan pemeriksaan umum meliputi
timbang bb,mengukur tensi meter
5  Petugas menyiapkan Ruang bersih
6  Apakah Petugas menyiapkan alat :bed, Timbangan berat
badan, Tensi meter dan stetoscope, Sarung tangan steril
dalam kemasan, sabun untuk mencuci tangan, Implant set,
Kasa pembalut, benaid, Betadine, Obat anastesi lokal, Spuit
3cc, Bak intrumen steril yang berisi kasa steril dan cucing,
Duk steril yang berlubang, Bengkok, Lampu sorot, Pola dan
spidol
7  Apakah Petugas Mempersilahkan calon akseptor untuk
mencuci lengan kiri menggunakan sabun dan air mengalir
8  Apakah Petugas Mempersilahkan calon akseptor untuk
berbaring di bed dan lengan kiri ditekuk di samping kepala

9  Apakah Petugas mencuci tangan

10  Apakah Petugas menentukan tempat pemasangan yang ada


optimal 8 cm diatas lipat siku dan rekaposisi kapsul dibawah
kulit
11  Apakah Petugas memakai sarung tangan
12  Apakah Petugas memberi cairan antiseptik menggunakan
kasa dan betadine

PELAYANAN PEMASANGAN KB IMPLANT

UPT. No.
:
Dokumen
PUSKESMAS
DAFTAR No. Revisi :
ANDONGSARI
TILIK Tanggal
:
Terbit
Halaman : 3/3

13  Apakah Petugas menutup Daerah pemasangan implan


dengan duk steril yang berlubang
14  Apakah Petugas melakukan injeksi anastesi di atas pola
15 Apakah Petugas memegang skapel dengan sudut 450 buat
insisi dangkal hanya untuk sekedar menembus kulit
16  Apakah Petugas memegang trokart harus dengan ujung
yang tajam mengahadap keatas.Setelah semua kapsul
berada dibawah kulit trokat ditarik pelan-pelan keluar.
Kontrol luka apakah ada perdarahan apa tidak,jika tidak
ada perdarahan tutup luka dengan bandaid umumnya tidak
diperlukan jahitan
17  Apakah Petugas memberi nasihat kepada pelanggan luka
jangan sampai basah kurang lebih tujuh hari
18  Apakah Petugas menganjurkan pada pelanggan untuk
kontrol pada hari ketiga
19  Apakah Petugas merapikan pelanggan
20  Apakah Petugas merapikan alat
21  Apakah petugas mencuci tangan
22  Apakah petugas mencatat hasil pelayanan
JUMLAH

Compliance rate (CR) : ..............%

Pelaksana / auditor

Navisya Safitri Ayu L

NIP .19860606 201705 2 002

Anda mungkin juga menyukai