Anda di halaman 1dari 8

PPG DALAM

JABATAN KATEGORI 2
TAHUN 2022
UNIVERSITAS NEGERI
YOGYAKARTA

TEKNIK INSTRUMEN PENILAIAN

Mata Pelajaran
Ilmu Pengetahuan Sosial

Materi Ajar
Mobilitas Sosial dan
Bentuk Mobilitas Sosial

Kelas
VIII-1

JULIANI, S.Pd
INTRUMEN PENILAIAN

1. Penilaian Sikap
Observasi Pada Kegiatan Diskusi
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleran, responsif dan
proaktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan
membuat keputusan.
Rasa Ingin
No Nama Siswa Kerja sama Santun Komunikatif Keterangan
Tahu
1
2
3

dst

Kolom aspek perilaku dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.
100 = Sangat Baik, 75 = Baik, 50 = Cukup, 25 = Kurang

2. Penilaian Pengetahuan
a. Penugasan (LKPD)
RUBRIK
PENILAIAN
LKPD
Nama Anggota Kelompok :

No Rincian Tugas skor Ket


1 Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 35
Atta Halilintar dengan 4 usaha yang Atta lakukan sebelum terkenal
dengan benar
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 25
Atta Halilintar dengan 3 usaha yang Atta lakukan sebelum terkenal
dengan benar
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 15
Atta Halilintar dengan 2 usaha yang Atta lakukan sebelum terkenal
dengan benar
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang 5
dialami Atta Halilintar dengan 1 usaha yang Atta lakukan sebelum
terkenal dengan benar
Tidak mengerjakan 0
2 Peserta didik mampu menentukan bentuk mobilitas sosial yang dialami 35
Pak Kasiman dan mengidentifikasi sebab Pak Kasiman mengalami
mobilitas sosial dengan sangat lengkap dan bahasa yang mudah dipahami
Peserta didik mampu menentukan bentuk mobilitas sosial yang dialami 25
Pak Kasiman dan mengidentifikasi sebab Pak Kasiman mengalami
mobilitas sosial dengan lengkap dan bahasa yang mudah dipahami
Peserta didik mampu menentukan bentuk mobilitas sosial yang dialami 15
Pak Kasiman dan mengidentifikasi sebab Pak Kasiman mengalami
mobilitas sosial dengan cukup lengkap dan bahasa yang mudah
dipahami
Peserta didik mampu menentukan bentuk mobilitas sosial yang dialami 5
Pak Kasiman dan mengidentifikasi sebab Pak Kasiman mengalami
mobilitas sosial dengan kurang lengkap dan bahasa yang mudah
dipahami
Tidak mengerjakan 0
3 Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 10
Pak Nanda sangat tepat
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 7,5
Pak Nanda tepat
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 5
Pak Nanda kurang tepat
Peserta didik mampu menganalisis bentuk mobilitas sosial yang dialami 2,5
Pak Nanda tidak tepat
Tidak mengerjakan 0
4 Peserta didik mampu memberikan contoh dari ketiga bentuk mobilitas 20
sosial
Peserta didik mampu memberikan contoh hanya dua bentuk mobilitas 15
sosial
Peserta didik mampu memberikan contoh hanya satu bentuk mobilitas 10
sosial
Peserta didik memberikan contoh kurang tepat dari ketiga bentuk 5
mobilitas sosial
Tidak mengerjakan 0

Nilai akhir = Skor yang diperoleh x 100


Skor maksimum
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Kelas : VIII-1
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Sub Materi : Mobilitas Sosial dan Jenis Mobilitas Sosial (Horizontal
dan Vertikal
Alokasi Waktu : 15 menit

Nama Kelompok :
Nama anggota Kelompok : 1.
2.
3.
4.
5.
6.

a. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2. Menganalisis pengaruh interaksi 3.2.1. Menjelaskan pengertian mobilitas sosial
sosial dalam ruang yang berbeda 3.2.2. Menganalisis bentuk-bentuk mobilitas
terhadap kehidupan sosial budaya sosial dan contohnya
serta pengembangan kehidupan
kebangsaan
4.2. Menyajikan hasil analisis tentang 4.2.1. Mempresentasikan hasil diskusi bentuk-
pengaruh interaksi sosial dalam bentuk mobilitas sosial horizontal dan
ruang yang berbeda terhadap vertikal
kehidupan sosial dan budaya serta
pengembangan kehidupan
kebangsaan

b. Tujuan Pembelajaran
1) peserta didik mampu menjelaskan pengertian mobilitas sosial dengan benar.
2) peserta didik mampu menganalisis bentuk-bentuk mobilitas sosial beserta contohnya
dengan benar.
3) peserta didik mampu mempresentasikan hasil diskusi bentuk-bentuk mobilitas sosial
dengan penuh tanggung jawab.
c. Petunjuk :
1. Sebelum mengerjakan LKPD, bacalah buku paket pada halaman 81- 88 tentang mobilitas
sosial dan sumber lain untuk memperkuat pemahaman
2. Kerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang ada bersama kelompok.
3. Presentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas.
1. Bacalah kisah hidup tokoh berikut ini!

Siapa sangka semasa sekolah dasar Atta Halilintar sempat


berjualan aneka makanan seperti roti, sandwich dan juga
mainan anak-anak. Ia menjalankan usahanya itu dengan
berdagang keliling ke terminal-terminal dan juga sekolah.
Sekitar usia 11 tahun ia mulai berdagang dan merintis
usahanya yang lain yaitu berjualan nomor perdana. Semangat
kerja keras yang ia dapatkan dari orang tua ternyata
membuahkan hasil. Kala itu masih berusia 13 tahun bisa
menghasilkan omzet sebesar 1 milyar dari bisnis penjualan
kendaraan bekas yang ia jalankan. Beranjak dewasa atta
mencari peluang baru dengan membuat chanel youtube,
dengan kegigihan dan kerja kerasnya ia pun menjadi seorang
youtuber terkenal se-Asia Tenggara dan menjadi pengusaha
muda yang sukses.

Berdasarkan cerita diatas, tentukanah bentuk mobilitas sosial yang dialami Atta Halilintar dan
jelaskan usaha apasajakah yang dilakukan Atta sebelum menjadi youtuber terkenal?

2. Bacalah cerita dibawah ini!


Pak Kasiman adalah seorang pegawai desa di kantor desa Selotong. Pak Kasiman
seorang yang sangat boros dan tidak pandai mengatur keuangan, hingga suatu hari Pak
Kasiman terlibat kasus korupsi dana desa sebesar 100 juta rupiah. Beliaupun akhirnya
dipecat dari jabatannya dan di penjarakan hingga sekarang.

Berdasarkan cerita diatas, tentukan bentuk mobilitas sosial yang terjadi pada Pak Kasiman dan
tuliskan penyebab ia dipecat!
3. Bacalah kisah hidup tokoh dibawah ini!
Bapak Muhammad Nanda, S.Pd adalah seorang
guru PKN di SMPN 3 Satu Atap Secanggang.
Dikarenakan bapak Nanda harus menjaga orang tuanya
yang sedang sakit, akhirnya Pak Nanda memutuskan
untuk pindah tugas ke sekolah yang lebih dekat dengan
rumahnya. Kini Pak Nanda sudah bertugas di SMPN 2
Stabat, di tempat barunya Pak Nanda mengajarkan
bidang studi yang sama yaitu PKN.

Berdasarkan caritas diatas, tentukan bentuk mobilitas sosial yang dialami Pak Nanda!

4. Berdasarkan cerita 1, 2, dan 3 kamu telah dapat menentukan bentuk mobilitas sosial yang terjadi
pada ketiga tokoh terkenal diatas, selanjutnya berikanlah contoh mobilitas sosial vertikal naik,,
vertikal turun dan horizontal!
b. Tes Tertulis
Kisi-kisi soal uraian
IPK Materi Indikator Soal Nomor
No. Kompetensi Dasar Level
Pokok Soal
1 2 3 4 5 6 8
1. 3.2 Menganalisis 3.2.1. Pengertian Disajikan L1 1
pengaruh interaksi Menjelaskan Mobilitas Sosial beberapa
sosial dalam ruang pengertian deskripsi,
yang berbeda mobilitas sosial peserta didik
terhadap kehidupan Bentuk-bentuk dapat
sosial dan budaya 3.2.2. Mobilitas Sosial menentukan
serta pengembangan Menganalisis pengertian
kehidupan bentuk-bentuk mobilitas sosial
kebangsaan. mobilitas beserta
contohnya
Disajikan L3 2
contoh kasus,
peserta didik
dapat
menentukan
bentuk
mobilitas sosial

Soal Tes Uraian :


1. Setiap orang selalu mengalami perubahan dalam hidupnya baik dalam segi pendidikan,
pekerjaan maupun statusnya dalam lingkungan masyarakat. Terkadang seseorang
mendapatkan juara 1 didalam kelas atau yang awalnya juara 1 menjadi tidak juara.
Begitupun di dunia pekerjaan, bila seseorang tekun maka karirnya semakin cemerlang,
demikian sebaliknya bagi yang bermalas-malasan maka akan diberhentikan dari
pekerjaannya. Berdasarkan cerita diatas, jelaskan pengertian mobilitas sosial menurut
pendapat kamu?
2. Terbit adalah seorang bupati di Kabupaten Langit. Di masa jabatannya ia terlibat kasus
suap, korupsi, dan kerangkeng manusia dirumahnya. Karena kasus tersebut, Terbit
diberhentikan dari jabatannya sebagai Bupati Langit dan saat ini sedang menjalani
hukuman penjara. berdasarkan contoh kasus tersebut, tentukan bentuk mobilitas sosial
yang dialami Terbit Rencana dan tuliskan penyebab Terbit dipenjarakan?
Kunci Jawaban Soal Uraian dan Pedoman Penskoran
Alternatif
Penyelesaian Skor
jawaban
1 Bila pendapat siswa sesuai dengan materi 50
Mobilitas Vertikal turun dan sebabnya suap, korupsi, kerangkeng
2 50
manusia

𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡


Nilai = × 𝟏𝟎
𝟐

3. Penilaian Keterampilan
Instrument penilaian keterampilan diskusi, Tanya jawab, dan percakapan

Pernyataan
Pengungkapan Ketepatan
Kebenaran Jumlah
Nama Peserta Didik gagasan yang penggunaan
konsep
orisinil istilah
YA TIDAK YA TIDAK YA TIDAK YA TIDAK
1.
2.

Dst

Anda mungkin juga menyukai