Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING

BERDASARKAN TUJUAN BIDANG LAYANAN


Tahun Pelajaran 2021/2022

Bidang Layanan Tujuan Layanan Sasaran Topik Sub Materi Jadwal dan media
Layanan
Bimbingan Pribadi Peserta didik atau konseli mampu memahami Kelas X Implementasi Iman dan Taqwa Realitas dikalangan remaja Minggu ke-3 dan ke-4 bulan
pentingnya iman dan taqwa terhadap Tuhan YME dalam kehidupan modern Juli
Peserta didik dapat menerapkan keseimbangan Pengaruh iman dan taqwa diera pembelajaran jarak jauh
hidup baik di dunia maupun di akherat globalisasi dengan GCR
Bimbingan sosial Peserta didik dapat mengenal aspek-aspek Kelas X Penyesuaian diri remaja disekolah
Pengertian dan prosesw Minggu ke-1 dan minggu ke-2
penyesuaian diri baru penyesuaian diri bulan Agustus
Peserta didik mampu menerapkan sikap, kebiasaan Karakteristik penyesuaian diriPembelajaran Jarak Jauh
dengan lingkungan dengan GCR
Peserta didik mampu mengembangkan sikap Cara menyesuaikan diri disekolah
asertif untuk menunjang prestasi
Bimbingan Karir Peserta didik dapat memahami pengertian Kelas X Meraih sukses dengan konsep Pengertian Konsep “ABCD” Minggu ke-3 dan Minggu ke-4
konsep “ABCD” “ABCD” Bulan Agustus
Peserta didik dapat memahami hubungan Hubungan cita-cita dan karir Pembelajaran Jarak Jauh
cita-cita dan karir dengan GCR
Peserta didik dapat memahami hubungan Hubungan cita-cita dan doa
cita-cita dan bakat/minat
Bimbingan belajar Peserta didik mampu mengenal sikap dalam belajar
Kelas X Stress dan cara mengatasinya Pengertian stress Minggu ke-1 dan Minggu ke-2
bulan September
Peserta didik dapat menerapkan sikap kebiasaan Faktor-faktor penyebab stress Pembelajaran tatap muka
dalam belajar terbatas (50%)
Cara mengatasi stress
Bimbingan Karir Peserta didik mampu menentukan karir di Kelas X Pilihan karir sesuai tipe Pilihan karir dan tipe Minggu ke-3 dan minggu ke-4
masa depan sesuai tipe kepribadiannya kepribadian kepribadian bulan September
Peserta didik mampu menentukan pilihan karir Kecenderungan pilihan karir Pembelajaran tatap muka
sesuai bakat/minatnya sesuai minat karir terbatas (50%)
Bimbingan Karir Peserta didik dapat memahami profesi atau Kelas X Profesi/pekerjaan dalam Macam-macam profesi/ Minggu ke-1 dan Minggu ke-2
pekerjaan untuk memperoleh penghasilan meningkatkan taraf hidup pekerjaan bulan Oktober
Peserta didik dapat menentukan jenis profesi Pilihan profesi/pekerjaan di Pembelajaran tatap muka
atau pekerjaan yang akan ditekuni di masa masa mendatang terbatas (50%)
mendatang
Bimbingan Karir Peserta didik mampu mengetahui persiapan Kelas X Sukses menghadapi dunia kerja Persiapan sebelum masuk dunia Minggu ke-4 bulan Oktober,
sebelum memasuki dunia kerja serta informasi kerja Minggu ke-1dan minggu ke-2
penting yang perlu diperhatikan bulan November
Peserta didik mampu membuat surat lamaran Mencari sumber informasi Pembelajaran tatap muka
kerja dan CV yang baik lowongan pekerjaan terbatas (50%)
Peserta didik sukses menghadapi tes psikotes Tehnik membuat surat lamaran
dan wawancara dan pekerjaan dan membuat CV
Sukses menghadapi Psikotes
dan wawancara kerja
Bimbingan Karir Peserta didik dapat memahami tentang Kelas X Informasi Ketenagakerjaan Hubungan kerja Minggu ke-2 dan minggu ke-3
hubungan kerja bulan November
Peserta didik memahami materi perjanjian Materi perjanjian kerja Pembelajaran tatap muka
kerja terbatas (50%)
Peserta didik memahami pemutusan hubungan Pemutusan Hubungan Kerja
kerja (PHK)
Bimbingan belajar Peserta didik dapat memahami pengertian motivasi
Kelas X Motivasi berprestasi Pengertian motivasi Minggu ke-3 dan minggu ke-4
bulan Januari, Minggu ke-1
bulan februari
Peserta didik dapat memahami dan menerapkan Tujuan belajar di SMK Pembelajaran tatap muka
sikap kebiasaan belajar yang baik penuh (100%)
Peserta didik dapat mengetahui dan menerapkan Cara menumbuhkan motivasi
cara untuk meningkatkan motivasi berprestasi berprestasi

Bimbingan Karir Peserta didik dapat mengenal tingkatan dan Kelas X Kiat sukses berwirausaha Pengertian jenis-jenis usaha Minggu ke-2,3,4 bulan Februari
jenis -jenis usaha
Peserta didik dapat memahami tentang Kepribadian dan Karakter
kepribadian dan karakter pengusaha pengusaha
Peserta didik dapat memahami keuntungan Kiat dan resiko menjadi
dan resiko menjadi pengusaha pengusaha
Peserta didik dapat memahami kiat menjadi
pengusaha muda
Bimbingan Sosial Peserta didik dapat memahami pengertian Kelas X Kiat sukses hidup Pengertian manusia, masyarakat Minggu 1,2 bulan Maret
manusia, masyarakat dan ketertiban bermasyarakat dan ketertiban
Peserta didik dapat memahami pengertian Pengertian norma, kebiasaan,
norma, kebiasaan, adat istiadat dan peraturan adat istiadat dan peraturan
Peserta didik dapat memahami cara sukses Cara sukses menjalin hubungan
menjalin hubungan sosial-masyarakat sosial masyarakat
Bimbingan Belajar Peserta didik memahami pentingnya ujian Kelas X Sukses menghadapi Ujian Ujian Sekolah penting Minggu 4 bulan maret,
sekolah Sekolah Minggu 1, 2 bulan April
Peserta didik dapat menyusun rencana Menyusun rencana menghadapi
menghadapi Ujian Sekolah Ujian Sekolah
Peserta didik dapat mempersiapkan diri secara Cara menyiapkan diri
optimal dalam menghadapi Ujian Sekolah menghadapi Ujian Sekolah
Peserta didik mempersiapkan strategi belajar Berusaha memperoleh nilai
yang jitu maksimal
Peserta didik berusaha memperoleh nilai yang
maksimal

Mengetahui, Ngawi, April 2022


Kepala SMK Trisakti Ngawi Guru BK

DEDY BURHAM SYAH, S.E YULIANA, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai