Anda di halaman 1dari 9

MODUL AJAR

A. IDENTITAS MODUL

Nama Penyusun Sulistyawan Sukarno, S.T.

Satuan Pendidikan SMK

Nama Mapel DASAR-DASAR TEKNIK MESIN

Beriman, Mandiri, Bergotong Royong, Bernalar Kritis, dan


Profil Pelajar Pancasila
Kreatif

Judul Elemen Teknik dasar produksi pada bidang manufaktur mesin

Alokasi Waktu 8 JP

Jumlah Pertemuan 7P x 8 JP

B. TARGET DAN MODEL PEMBELAJARAN

Fase E kelas X tingkat SMK dan sederajat, untuk kompetensi


Target Peserta Didik
keahlian Teknik Mekanik Industri
Model Pembelajaran Problem Based Learning

C. KOMPONEN INTI

Tujuan Pembelajaran 1. Peserta didik mampu melakukan perhitungan


hasil pengukuran menggunakan alat ukur
mikrometer.
2. Peserta didik mampu melakukan pemeliharaan
alat ukur mikrometer.
Pemahaman Bermakna 1. Cara perhitungan hasil pengukuran
menggunakan mikrometer
2. Langkah pemeliharaan alat ukur mikrometer
Pertanyaan Pemantik 1. Apa barang yang bisa kalian ukur yang ada di
sekitar kalian dan alat ukur apa yang bisa
digunakan?
Sarana dan Prasarana Sumber
 Buku Mengukur Dengan Alat Ukur Mekanik
Presisi
 https://youtu.be/p03jojENK1Y (Cara cepat
membaca mikrometer sekrup dan kalibrasinya)

Bahan
 Buku, Kertas HVS, kertas polio, LKPD

Alat Praktek :
 Mikrometer
 Benda ukur bertingkat

Media
 LED TV, Proyektor, Laptop
Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Awal (10 Menit)
 Guru dan peserta didik memulai pembelajaran
dengan berdoa bersama.
 Guru memberi salam dan melakukan
pemeriksaan kehadiran bersama dengan guru.
 Guru memberikan apersepsi singkat terkait
apa yang akan dipelajari oleh peserta didik
 Peserta didik dan guru berdiskusi melalui
pertanyaan pemantik:
a. Apa barang yang bisa kalian ukur yang
ada di sekitar kalian dan alat ukur apa
yang bisa digunakan?

Kegiatan Inti (40 Menit)


Penyajian Masalah
 Peserta didik mendapatkan pemaparan secara
umum tentang pengetahuan terkait alat ukur
mekanik presisi dengan rasa ingin tahu
 Peserta didik mendapatkan pemaparan tentang
cara perhitungan alat ukur mikrometer dengan
rasa ingin tahu
 Peserta didik diberikan permasalahan oleh guru
terkait hasil perhitungan pada alat ukur
mikrometer
Mengorganisasikan Peserta Didik Untuk Belajar
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk
melakukan diskusi secara berkelompok dengan
rasa bertanggung jawab tentang alat ukur
mekanik presisi guna mengeksplorasi :
a. Hasil perhitungan menggunakan alat ukur
mikrometer
 Peserta didik bersama dengan anggota
kelompoknya melakukan diskusi menemukan
hasil perhitungan mikrometer berdasarkan LKPD
yang sudah dibagikan dengan rasa bertanggung
jawab
Membimbing Penyelidikan Kelompok
 Guru membagikan LKPD kepada peserta didik
dan meminta peserta didik untuk mengerjakan
LKPD tersebut dengan rasa percaya diri
 Peserta didik diminta untuk memaparkan hasil
pengerjaan LKPD dengan penuh rasa percaya
diri
Menyajikan Hasil Karya
 Peserta didik bersama dengan teman
kelompoknya melakukan pemecahan masalah
terkait pengerjaan perhitungan hasil
pengukuran mikrometer dengan rasa tanggung
jawab
 Peserta didik memaparkan perhitungan hasil
pengukuran mikrometer dengan rasa percaya
diri
 Peserta didik di bimbing oleh guru melakukan
tanya jawab dengan peserta didik lain terkait
hasil perhitungan mikrometer dengan rasa
percaya diri
Evaluasi Pemecahan Masalah
 Peserta didik meminta saran dari peserta didik
lain terkait hasil perhitungan mikrometer
dengan rasa percaya diri
 Guru memberikan pengarahan terkait
pemberian saran dari peserta didik
 Peserta didik dibantu guru menyimpulkan terkait
terkait pembelajaran penggunaan alat ukur
mikrometer dengan rasa pecaya diri

Kegiatan Penutup (10 Menit)


 Guru bersama-sama dengan peserta didik
merefleksikan kegiatan yang sudah dilakukan
 Guru memberi topik pembelajaran untuk
pertemuan selanjutnya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan motivasi untuk belajar
bersungguh-sungguh
 Guru bersama-sama dengan peserta didik
melakukan do’a penutup
D. MATERI AJAR
*)Terlampir

E. ASESMEN
 Asesmen diagnostik
1. Apa yang kalian ketahui tentang alat ukur mekanik
presisi?
2. Apa yang bisa diukur menggunakan sebuah mikrometer?
3. Apakah kalian mengetahui bagaimana cara menghitung
hasil pengukuran menggunakan mikrometer?
4. Apa target kalian setelah mempelajari materi tersebut?

 Asesmen Formatif (pertanyaan yang jawabannya singkat)


1. Bagaimana prosedur yang sebaiknya dilakukan pada saat
akan menggunakan mikrometer?
2. Apa yang sebaiknya dilakukan apabila hasil pembacaan
mikrometer tidak presisi?

F. INSTRUMEN PENILAIAN
Instrument penilaian alat ukur mekanik presisi, dengan tujuan pembelajaran
sebagai berikut:
a. Peserta didik mampu melakukan perhitungan hasil pengukuran
menggunakan alat ukur mikrometer.
b. Peserta didik mampu melakukan pemeliharaan alat ukur mikrometer.

Kategori
IPK 1 2 3 4
Melakukan Tidak Mampu Mampu Mampu Mampu
pengukuran mengukur mengukur mengukur mengukur
benda kerja dengan dengan dengan baik dengan baik dan
dengan menggunakan menggunakan dengan benar dengan
menggunakan mikrometer mikrometer menggunakan menggunakan
mikrometer mikrometer mikrometer

Form Penilaian Praktek

SMK …… Elemen : TGL :


Prog. Keahlian KLS :
TMI
Diklat Capaian Pembelajaran : Nama :
Waktu No. Absen :
Faktor Penilaian Uraian Penilaian Skor Ket
Max Dicapai
1. Persiapan 2. Gambar perencnan 3
kerja 3. Persiapan alat dan 2
bahan
4. Keselamatan kerja/k3 2
2. Proses kerja 1. langkah kerja 10
1. Sesuai petunjuk/PUIL 3
2. pengawatan 5
3. Hasil kerja 1. hasil kerja 30
2. kesesuaian gambar 5
3. analisa kerja 10
4. wawancara 15
5. laporan praktek 10

3. target waktu Ketepatan waktu 5


Jumlah Skor (JS) 100
Maksimal
Perolehan Skor
Nilai Akhir (NA) :
PS/JS x 100

G. PENGAYAAN DAN REMEDIAL


1. PENGAYAAN
Untuk dapat meningkatkan kemampuan membaca alat ukur
pelajarilah cara perhitungan mikrometer menggunakan
satuan inci
2. REMEDIAL
Tulislah di buku catatan kalian hasil perkalian dari 1-10 dan
aplikasikanlah hasil perkalian tersebut pada hasil
pembacaan jangka sorong dan mikrometer
Mengetahui, Karawang, Juli 2022
Kepala SMK …… Guru Mata Pelajaran

……………………………………………….. Sulistyawan Sukarno, S.T.

H. LAMPIRAN
Lembar Kerja Peserta Didik Terlampir
I. BAHAN BACAAN GURU DAN PESERTA DIDIK
a. Buku Paket
b. Hand out (Terlampir)
c. Link Youtube
J. GLOSARIUM
*)Terlampir
K. DAFTAR PUSTAKA
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL, 2004, Menggunakan
Alat Ukur. Jakarta : DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

Anda mungkin juga menyukai