Anda di halaman 1dari 10

PERHATIAN…..!!!

MATERI INI AKAN DITERBITKAN SELAMA 3 HARI, TERHITUNG DARI


WAKTU PENERBITAN (JADWAL PELAJARAN)

SILAHKAN PELAJARI MATERI DIBAWAH INI DENGAN SEKSAMA..


APABILA INGIN BERTANYA DAPAT MELALUI “KOMENTAR” YANG
TERDAPAT DI WEBSITE smkbhakti.net/belajar

ATAU DAPAT MELALUI WA 082358836810 (chat only)

TERIMAKASIH….
PERTEMUAN KE 14
(HIDROLIK ALAT BERAT)
Assalamualaikum Wr Wb..
Selamat Pagi anak-anak, semoga kita selalu dalam keadaan sehat wal afiat..
Sebelum memulai pembelajaran hari ini, marilah kita berdoa menurut agama & kepercayaan kita masing"...
bagi yg beragama Islam di persilahkan untuk membaca doa dibawah ini..
HARI INI KITA AKAN
MELANJUTKAN MATERI DI
PERTEMUAN SEBELUMNYA
YAITU….
“Directional Control Valve
Excavator”
LOKASI CONTROL VALVE EXCAVATOR
Control Valve pada unit Excavator terletak di tengah Unit
DIRECTIONAL CONTROL VALVE
• Directional Control Valve berfungsi mengubah & memutus arah aliran Oli yang
menuju ke sistem.
• Pengontrolan directional control valve menggunakan Spool sebagai media
pengubah & pemutus aliran oli yang menuju ke sistem
• Spool dapat digerakan dengan manual (lever) ataupun dengan bantuan media
penggerak lain seperti (Electric, Hydraulic & Pneumatic)

• Directional Control Valve pada unit Excavator digunakan untuk mengatur aliran
oli :
1. Boom
2. Arm
3. Bucket
4. Travel
5. Swing
DIRECTIONAL CONTROL
Unload Valve
Setiap Unit Control Valve dilengkapi
Main Relief Valve
dengan 6 Directional Control Valve.
Service
Pada gambar di samping merupakan Unit
Bucket
Directional Control Valve PC 200-8
Left Travel Diurut Mulai dari atas :
Boom
1. Bucket Directional Control Valve
Swing 2. Left Travel Directional Control Valve
Right Travel 3. Boom Directional Control Valve
4. Swing Directional Control Valve
Arm
5. Right Travel Directional Control Valve
6. Arm Directional Control Valve
PRESSURE CONTROL VALVE
Ports to Actuator

Merge or Front Pump (P1) akan melayani 3 Actuator (SRA)


Divide
=(Swing, Right Travel & Arm)

Drain to Tank
Rear Pump (P2) Akan melayani 3 Actuator (BLB) =
(Bucket, Left Travel & Boom)
Return oil from
Actuator
PRESSURE CONTROL VALVE
Ports to Actuator
(Pump Passage (PP)) : Merupakan Jalur
Masuknya Oli dari Pump

Port to Actuator : Merupakan jalur oli yang


menuju ke actuator

Port Return Oil From Actuator : Merupakan jalur


Kembalinya Oli dari Actuator

Port Drain to Tank : Merupakan jalur oli yang


akan di drain menuju ke tank hidrolik

Merge or
Divide

Drain to Tank

Return oil from


Actuator
CUT AWAY CONTROL VALVE
Safety Suction Valve

Pump Pressure

Return to Tank

Compensation
Valve
To Actuator
Load Check
Valve
LS Check Valve
Pertemuan kita sampai dimateri ini, selanjutnya
kita akan membahas “ Cara Kerja Directional
Control Valve Excavator” jika siswa belum
mengerti silahkan bertanya pada "KOMENTAR"
atau bisa menghubungi saya di WA
082358836810
Terimakasih atas perhatiannya..
Wassalamu’alaikum Wr wb……

Anda mungkin juga menyukai