Anda di halaman 1dari 11

F/751/WKS 1/10

01-07-2013

PEMERINTAH KOTA MAGELANG


DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 MAGELANG
Jl. Cawang Nomor 2 Telp (0293) 365543–362172 Fax : (0293) 368821 Kode Pos 56123
Website: www.smkn1magelang.com e-mail: smkn1magelang_2000@yahoo.com
MAGELANG

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Magelang


Mata Pelajaran : Chasis dan Sistem Pemindah Tenaga
Kelas/Semester : XII (Dua belas) / 6 (Enam)
Kompetensi Dasar : 3.5. Memahami Electrical Power Steering
: 4.2. Memelihara Electrical Power Steering
Alokasi Waktu : 48 x 45 Menit/setara2160 Menit

A. Kompetensi Inti ( KI )
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

B. Kompetensi Dasar
KD 1:
1.1. Lingkungan hidup dan sumber daya alam sebagai anugrah Tuhan yang maha
Esa harus dijaga keletarian dan kelangsungan hidupnya.
1.2. Pengembangan dan penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar harus
selaras dan tidak merusak dan mencemari lingkungan, alam dan manusia
KD 1:
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam menginterpretasikan pengertian
perawatan berkala Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan
Ringan
2.2 Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam memahami filosofi sebuah
perawatan dan perbaikan
2.3 Menunjukkan sikap disiplin dan tanggung jawab dalam mengikuti langkah-
langkah perawatan sesuai dengan SOP
2.4 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang
berhubungan dengan pemeriksaan, perawatan dan perbaikan Sasis dan
Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan

C. Indikator
a. Kognitif
1. Produk
 Menjelaskan prosedur Identifikasi Electric Power Steering (EPS) sesuai
workshop.
 Menjelaskan prosedur pemeriksaan fungsi Electric Power Steering (EPS)
sesuai SOP.
 Menjelaskan prosedur pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric
Power Steering (EPS) sesuai SOP
 Menjelaskan prosedur pemeliharaan/servis Electric Power Steering (EPS)
dan komponen-komponennya sesuai SOP
2. Proses
 Melakukan Identifikasi Electric Power Steering (EPS) sesuai workshop.
 Melakukan pemeriksaan fungsi Electric Power Steering sesuai SOP.
 Melakukan pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric Power
Steering (EPS) sesuai SOP.
 Melakukan pemeliharaan/servis Electric Power Steering (EPS) dan
komponen-komponennya sesuai SOP
b. Psikomotorik
1. Membuat kesimpulan terhadap hasil Identifikasi Electric Power Steering (EPS)
2. Membuat kesimpulan terhadap hasil pemeriksaan fungsi Electric Power
Steering (EPS)
3. Membuat kesimpulan terhadap hasil pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian
Electric Power Steering (EPS).
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

4. Membuat kesimpulan terhadap hasil pemeliharaan/servis Electric Power


Steering (EPS).
c. Afektif
1. Mengembangkan sikap :
 Peduli terhadap sesama teman kerja kelompok
 Tanggung jawab dalam pelaksanaan praktikum
 Peduli terhadap sesama teman kerja kelompok
 Tanggung jawab dalam pelaksanaan praktikum
2. Mengembangkan keterampilan sosial :
 Bertanya, diharapkan apabila mengalami kesulitan siswa dapat bertanya pada
guru atau teman dalam kelompok praktik
 Menyumbang ide atau berpendapat, saat melakukan praktikum

I. Tujuan Pembelajaran

a. Kognitif
1. Produk :
 Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa mampu
menjelaskan prosedur/ langkah – langkah Identifikasi Electric Power
Steering (EPS) saat mengerjakan tugas terkait.
 Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa mampu
menyebutkan prosedur pemeriksaan fungsi Electric Power Steering (EPS)
saat mengerjakan tugas terkait
 Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa mampu
menjelaskan prosedur/ langkah – langkah prosedur pendiagnosaan,
perbaikan dan pengujian Electric Power Steering (EPS) saat mengerjakan
tugas terkait.
 Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa mampu
menjelaskan prosedur prosedur pemeliharaan/servis Electric Power
Steering (EPS) dan komponen-komponennya saat mengerjakan tugas
terkait.
2. Proses :
 Diberikan lembar kerja dan bahan berupa macam – macam jenis/type
system ABS, siswa mampu :
- Melakukan Identifikasi
- Memeriksa fungsi Electric Power Steering (EPS)
- Mendiagnosa, memperbaikan dan menguji Electric Power Steering
- Memelihara/servis Electric Power Steering (EPS) dan komponen-
komponennya
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

b. Psikomotor :
1. Menjelaskan secara langsung prosedur identifikasi pada Electric Power
Steering (EPS).
2. Menjelaskan secara langsung prosedur pemeriksaan fungsi Electric Power
Steering (EPS)
3. Menjelaskan secara langsung prosedur diagnosa, perbaikan dan pengujian
Electric Power Steering (EPS) sesuai SOP.
4. Menjelaskan secara langsung prosedur pemeliharaan/servis electric Electric
Power Steering (EPS) dan komponen-komponennya

c. Afektif
1. Karakter
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, minimal
membentuk berkarakter siswa yang meliputi : jujur, peduli dan tanggung
jawab terhadap dirinya sendiri, teman, alat, bahan dan lingkungan sesuai
Perilaku Berkarakter.
2. Keterampilan social
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak
siswa dinilai pengamat Membuat kemajuan dalam menunjukkan
keterampilan sosial bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi
pendengar yang baik, berkomunikasi

II. Materi Ajar (terlampir)


 Prosedur identifikasi Electric Power Steering (EPS)
 Pemeriksaan fungsi Electric Power Steering (EPS)
 Pendiagnosaan, perbaikan dan pengujian Electric Power Steering (EPS)
 Pemeliharaan/servis Electric Power Steering (EPS) dan komponen-
komponennya

III. Model Pembelajaran


Model pembelajaran : Pendekatan kompetensi

IV. Metode Pembelajaran


 Ceramah
 Diskusi
 Demonstrasi
 Eksperimen
 Eksplanasi (penjelasan dilengkapi dengan gambar)

V. Langkah – langkah Pembelajaran


F/751/WKS 1/10

01-07-2013

a. Pertemuan Pertama : Teori I ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

a. Awal  Salam Pembuka


20 menit
 Salah seorang siswa memimpin berdo’a
 Mengisi absen siswa
 Guru mengkomunikasikan kepada peserta didik
mengenai jadwal pelaksanaan pembelajaran,
tugas-tugas, sumber belajar, aspek penilaian
serta materi yang akan disampaikan/dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Inti Mengamati 310 menit


 Memahami prosedur identifikasi Electric Power
Steering (EPS) dan komponen – komponennya
melalui tayangan flash/wall chart.
Menanya
 Mengajukan pertanyaan terkait tayangan
flash/wall chart tentang prosedur identifikasi
Electric Power Steering (EPS) dan komponen –
komponennya.
Mengeksplorasi
 Menyebutkan komponen – komponen Electric
Power Steering (EPS).
Mengasosiasi
 Menyimpulkan tentang fungsi masing – masing
komponen Electric Power Steering (EPS).
Mengkomunikasikan
 Menjelaskan tentang prosedur identifikasi
Electric Power Steering (EPS) sesuai SOP

c. Penutup  Melakukan refleksi tanya jawab 30 menit


 Merangkum semua materi yang telah diberikan
kemudian menyimpulkan.
 Menanyakan kejelasan materi kepada siswa dari
apa yang telah guru jelaskan
 Siswa dan guru merencanakan pembelajaran
berikutnya tentang Memahami macam – macam
jenis/type Electric Power Steering (EPS)
 Menutup dengan do’a
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

b. Pertemuan Kedua : Teori II ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

a. Awal  Salam Pembuka


20 menit
 Salah seorang siswa memimpin berdo’a
 Mengisi absen siswa
 Guru mengkomunikasikan kepada peserta didik
mengenai jadwal pelaksanaan pembelajaran,
tugas-tugas, sumber belajar, aspek penilaian
serta materi yang akan disampaikan/dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Inti Mengamati 310 menit


 Memahami macam – macam jenis/type Electric
Power Steering melalui tayangan flash/wall chart.
Menanya
 Mengajukan pertanyaan terkait tayangan
flash/wall chart terkait dengan macam – macam
jenis/type Electric Power Steering (EPS).
Mengeksplorasi
 Menyebutkan macam-macam konstruksi , jenis-
jenis dan membuat perbandingan kelebihan
masing – masing jenis/type Electric Power
Steering (EPS).
Mengasosiasi
 Menyimpulkan tentang kelebihan dan
kekurangan masing – masing jenis/type Electric
Power Steering (EPS).
Mengkomunikasikan
 Menjelaskan tentang kelebihan dan kekurangan
masing – masing jenis/type Electric Power
Steering (EPS).

c. Penutup  Melakukan refleksi tanya jawab 30 menit


 Merangkum semua materi yang telah diberikan
kemudian menyimpulkan.
 Menanyakan kejelasan materi kepada siswa dari
apa yang telah guru jelaskan
 Siswa dan guru merencanakan pembelajaran
berikutnya
 Menutup dengan do’a
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

c. Pertemuan Ketiga : Praktikum I ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

a. Awal  Salam Pembuka


20 menit
 Salah seorang siswa memimpin berdo’a
 Mengisi absen siswa
 Guru mengkomunikasikan kepada peserta didik
mengenai jadwal pelaksanaan pembelajaran,
tugas-tugas, sumber belajar, aspek penilaian
serta materi yang akan disampaikan/dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Inti Melaksanakan praktikum pemeriksaan fungsi 310 menit


Electric Power Steering (EPS) sesuai SOP
Mengamati
 Memahami prosedur pemeriksaan fungsi Electric
Power Steering (EPS) dan komponennya
Menanya
 Mengajukan pertanyaan terkait prosedur
pemeriksaan fungsi Electric Power Steering
(EPS)
Mengeksplorasi
 Menyebutkan prosedur pemeriksaan fungsi
Electric Power Steering (EPS) dan komponen -
komponennya.
Mengasosiasi
 Menyimpulkan tentang prosedur pemeriksaan
fungsi Electric Power Steering (EPS) dan
komponen - komponennya.
Mengkomunikasikan
 Menjelaskan tentang prosedur
pemeriksaan fungsi Electric Power Steering
(EPS) sesuai SOP
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

c. Penutup  Melakukan refleksi tanya jawab . 30 menit


 Menanyakan kejelasan materi kepada siswa dari
apa yang telah dipraktikan
 Siswa dan guru merancang pembelajaran
berikutnya, yaitu menugaskan siswa untuk
menyiapkan laporan hasil praktikum tentang
prosedur pemeriksaan fungsi Electric Power
Steering (EPS) dan komponen – komponennya
 Menutup dengan do’a
d. Pertemuan Keempat : Praktikum II ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

d. Awal  Salam Pembuka


20 menit
 Salah seorang siswa memimpin berdo’a
 Mengisi absen siswa
 Guru mengkomunikasikan kepada peserta didik
mengenai jadwal pelaksanaan pembelajaran,
tugas-tugas, sumber belajar, aspek penilaian
serta materi yang akan disampaikan/dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

e. Inti Melaksanakan praktikum pendiagnosaan,perbaikan 310 menit


dan pengujian Electric Power Steering (EPS)
Mengamati
 Memahami prosedur pendiagnosaan,perbaikan
dan pengujian Electric Power Steering (EPS)
Menanya
 Mengajukan pertanyaan terkait prosedur
pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric
Power Steering (EPS).
Mengeksplorasi
 Menyebutkan prosedur
pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric
Power Steering (EPS).
Mengasosiasi
 Menyimpulkan tentang prosedur
pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric
Power Steering (EPS).
Mengkomunikasikan
 Menjelaskan tentang prosedur
pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian Electric
Power Steering (EPS) sesuai SOP

f. Penutup  Melakukan refleksi tanya jawab . 30 menit


 Menanyakan kejelasan materi kepada siswa dari
apa yang telah dipraktikan
 Siswa dan guru merancang pembelajaran
berikutnya, yaitu menugaskan siswa untuk
menyiapkan laporan hasil praktikum tentang
pendiagnosaan,perbaikan dan pengujian EPS
 Menutup dengan do’a

e. Pertemuan KeIima : Praktikum III ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )


F/751/WKS 1/10

01-07-2013

Kegiatan Uraian Kegiatan Waktu

g. Awal  Salam Pembuka


20 menit
 Salah seorang siswa memimpin berdo’a
 Mengisi absen siswa
 Guru mengkomunikasikan kepada peserta didik
mengenai jadwal pelaksanaan pembelajaran,
tugas-tugas, sumber belajar, aspek penilaian
serta materi yang akan disampaikan/dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.

h. Inti Melaksanakan praktikum pemeliharaan/servis 310 menit


Electric Power Steering (EPS) dan komponennya
Mengamati
 Memahami prosedur pemeliharaan/servis
Electric Power Steering (EPS) dan komponennya
Menanya
 Mengajukan pertanyaan terkait prosedur
pemeliharaan Electric Power Steering (EPS).
Mengeksplorasi
 Menyebutkan prosedur pemeliharaan/servis
Electric Power Steering (EPS) dan
komponennya.
Mengasosiasi
 Menyimpulkan tentang prosedur pemeliharaan
Electric Power Steering (EPS) dan
komponennya.
Mengkomunikasikan
 Menjelaskan tentang prosedur
pemeliharaan Electric Power Steering (EPS)
sesuai SOP

i. Penutup  Melakukan refleksi tanya jawab . 30 menit


 Menanyakan kejelasan materi kepada siswa dari
apa yang telah dipraktikan
 Siswa dan guru merancang pembelajaran
berikutnya, yaitu menugaskan siswa untuk
menyiapkan laporan hasil praktikum tentang
prosedur pemeliharaan/servis Electric Power
Steering (EPS) dan komponen – komponennya
 Menutup dengan do’a
f. Pertemuan Kenam : Evauasi ( 8 x 45 menit/setara 360 menit )
F/751/WKS 1/10

01-07-2013

VI. Alat/Bahan/Sumber Belajar


1. Alat :
 Komputer / laptop dan LCD
 Wallchart
2. Bahan :
 Peraga sistem suspensi
3. Sumber belajar
 Modul Chasis dan Pemindah Tenaga 3
 Basic 1 DAIHATSU
 New Step 1, PT Toyota Astra Motor.
 Internet
 Team 21 TOYOTA
 R M manual
VII. Penilaian (terlampir)
VIII. Format Penilaian (terlampir)
IX. Tindak Lanjut Remidiasi (terlampir)
1. Siswa yang nilainya di bawah KKM, dibimbing kembali dan dilakukan
evaluasi ulang

Magelang, 09 Juli 2015


Menyetujui
Ka. Prodi Otomotif Guru Mata Pelajaran

Drs. Maryanto Sulistiyoko, SPd. T


NIP. 19571212 198503 1 019 NIP. 19760307 200801 1 009

Anda mungkin juga menyukai