Anda di halaman 1dari 2

RENCANA

RENCANA PELAKSANAAN
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN (RPP)
(RPP)

Sekolah :SMP MUHAMMADIYAH Kelas /Semester : IX/Ganjil 1


SUMBANG Alokasi Waktu : 1 pertemuan ( 2JP)
Mata Pelajaran : PPKn Tahun Pelajaran: 2020/2021
Materi Pokok : Keberagaman masyarakat
Indonesia dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika
Sub Bab : Upaya Pencegan Konflik yang Bersifat
SARA

Tujuan Pembelajaran

1. Mendeskripsiskan arti dari Upaya Pencegahan Konflik yang Bersifat SARA


2. Mengevaluasi Terjadinya Konflik Bersifat SARA dan Upaya pencegahanya

Kegiatan Pembelajaran

PEMBELAJARAN DARING
Pertemuan Pertama
Media Pembelajaran Daring
 Dapat mendeskripsiskan arti dari Upaya Pencegahan Konflik
yang Bersifat SARA Smartphone
 Mengevaluasi Terjadinya Konflik Bersifat SARA dan Laptop/PC
Upaya pencegahanya Langkah-langkah Pembelajaran Daring
Melalui WA grup kelas, guru memberikan link
Blog serta link Google Form mengenai materi
pertemuan yang akan disampaikan;
Guru memerintahkan peserta didik melihat,
membaca dan memahami materi/Sub Bab
yang disampaikan pada Blog;
Jika ada peserta didik yang kurang faham,
peserta didik dapat bertanya pada WA grup;
Setelah siswa berkunjung ke Blog, siswa
mengisi soal evaluasi mengenai materi
pertemuan yang telah disampaikan di Blog
tersebut.

C. Penilaian Penilaian
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Pada sela-sela Pada setiap akhir  Angket atau;
pertemuan diberikan pertemuan diberikan post  Form berdasarkan
pernyataan untuk test melalui link Google kedisiplinan ketepatan
mengukur waktu siswa
Form untuk mengukur
pengetahuan apakah siswa melaksanakan tugas
mampu menjelaskan untuk keterampilan apakah siswa
mengetahui seberapa siswa mampu menyelesaikan.
sudah memahami materi Contoh problematika yang
yang sudah diajarkan mengenai materi yang sudah
diajarkan, didalam sekolah
maupun di masyarakat

Purwokerto, 16 09 2020
Mengetahui,
Kepala SMP MUHAMMADIYAH SUMBANG Guru Mapel PPKn

IMAM SUGIRI SH. Dra IMUNG YUDIATI


NIK .670415 071 01 1 25 NIK.660331 071 02 1 58

Anda mungkin juga menyukai