Anda di halaman 1dari 2

Nama: Lemis Nurihesa

Kelas: AK22C

TUGAS 4-PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER

1. Microsoft Word berperan sebagai alat yang digunakan sebagai alat bantu pengguna
dalam menyelesaikan tugas ataupun pekerjaan terkait teks, kata ataupun dokumen,
surat menyurat dan lainnya.
Fungsi dari microsoft word yaitu untuk membuat, mengedit dokumen dan sebagai
alat keluaran dokumen (output).
Manfaat dari microsoft word yaitu untuk memudahkan dalam berkomunikasi, karena
semakin berkembangnya jaman komunikasi, menggunakan microsoft word dapat
mempermudah dalam membuat beragam surat-menyurat yang menarik seperti
membuat surat menyurat, makalah, laporan jurnal yang bisa dibuat dalam bentuk
teks, tabel ataupun gambar.
Microsoft word ini bermanfaat untuk pelajar, guru , pekerja kantoran dll. Karena
penggunaan lebih flexible, dapat meminimalisir kesalahan dalam penulisan, memilki
panel navigasi yang memudahkan

2. Kesimpulan dari materi pertemuan 4


Pertemuan 4 ini belajar dan membahas tentang Microst Word, dizaman yang
serba modern seperti ini, microsoft word menjadi salah satu hal penting dalam
melakukan aktvitas terkait. Microsoft Word atau Microsoft Office Word pertama kali
diluncurkan pada tahun 1983 dengan nama Multi-Tool Word untuk Xenix, versi-versi
lain selanjutkan dikembangkan untuk berbagai operation system (OS). Mengalami
perkembangan dari tahun ke tahun dari berbagai versi ms word 2001, 2003, 2007,
2010, 2013, 2016, 2019 sampai sekarang menjadi versi ms office word 365.
Microsoft merupakan  aplikasi pengolah kata (word processor) yang dapat
membantu pengguna untuk menyelesaikan berbagai pekerjaan yang berhubungan
dengan dokumen, teks atau tulisan. Contohnya seperti pembuatan laporan, buku,
makalah, jurnal dll.

Microsoft word memilik 3 fungsi utama, diantaranya :


1) Untuk pembuatan dokumen
2) Untuk pengeditan dokumen
3) Untuk keluaran alat dokumen (output)

Microsoft word dapat mempermudah dalam membuat beragam surat-menyurat


yang menarik seperti membuat surat menyurat, makalah, laporan jurnal yang bisa
dibuat dalam bentuk teks, tabel ataupun gambar. Maanfaat microsoft dapat
digunakan oleh banyak kalangan mulai dari pelajar, mahasiswa, guru, pekerja dll.
Adapun manfaat dari microsoft word yaitu :

1) Memudahkan pengguna dalam penggunaan kata


2) Dapat meminimalisir kesalahan kata
3) Penggunaan lebih flexible
4) Memiliki panel navigasi yang mudah digunakan

Anda mungkin juga menyukai