Anda di halaman 1dari 1

Kucing-Kucing Diraupi

#Tantangangurusiana #Day01

#Day_01

#Tantangan_30_hari_menulis_gurusiana

Bismillah. Kesempatan bekerja di rumah merupakan waktu yang istimewa bagi


guru untuk produktif. Betapa tidak? Guru punya waktu yang cukup longgar
untuk mengeksekusi semua program yang sebelumnya terbengkalai. Ini saya
banget kasusnya, lo!

Normalnya, pada saat seperti ini, bulan April ini, guru pasti hanyut dalam
kesibukan persiapan Ujian Nasional dan kegiatan akhir tahun. Mulai les sore
bagi siswa kelas 6, 9, dan 12 sampai pembuatan buku kenangan kelas dan
foto album. Aktivitas itu jelas menguras stamina fisik dan menghabiskan waktu
produktif. Tak ayal, keinginan menulis menjadi tertunda.

Nah, mumpung banyak waktu di rumah. Jadwal harian juga sangat leluasa,
mestinya saya bisa memanfaatkan untuk menghasilkan kreasi yang bernilai
lebih. Pastinya saya tidak mau ketinggalan dengan para senior dan rekan-
rekan guru yang sudah menghasilkan banyak buku dan bertumpuk tulisan
yang beragam.

Karena itu, mulai hari ini saya akan menantang diri saya sendiri untuk menulis
di gurusiana. Mulai dari sedikit, mulai dari sekarang juga. To be or not to
be kata orang Inggris. Kucing-kucing diraupi, elek-apik pokoke tampil. He,...

Anda mungkin juga menyukai