Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GASAL

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Prakarya


Kelas : IX ( Sembilan )

Alokasi Waktu : 90 menit Bentuk Soal : 1. Pilihan Ganda : 30 soal


2. Benar atau Salah : 10 soal
3. Menjodohkan : 10 soal
4. Uraian : 5 soal

I. PILIHAN GANDA
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Bentu No.S
k Soal oal
1 3.1Memahami pengetahuan tentang prinsip Pengertian Disajikan gambar, peserta didik dapat PG 1
perancangan,pembuatan,penyajian,dan pengemasan ikan dan menentukan jenis ikan air laut.
hasil peternakan(daging, telur, susu) daging
danperikanan(ikan, udang, cumi, Jenis dan Disajikan data, peserta didik dapat PG 2, 6,
rumputlaut) menjadi makanan yang ada di wilayah
manfaat mengelompokkan jenis udang, cumi- 7, 8
setempat
cumi, rumput laut, daging, telur dan
4.1Mengolah bahan pangan hasil peternakan(daging, susu
Disajikan data, peserta didik dapat PG 3, 9
telur, susu) dan perikanan (ikan, udang, cumi,
Rumputlaut) yang ada di wilayah setempa tmenjadi mengelompokkan kandungan gizi dan
makanan serta menyajikan atau melakukan manfaat dari ikan, udang, cumi-cumi,
pengemasan rumput laut, telur dan susu
PG 4, 5
Disajikan data, fungsi dari protein yang
berasal dari hasil peternakan dan
perikanan
Metode Disajikan gambar pengolahan makanan PG 10
pengolahan Peserta didik dapat membedaan antara PG 14,15
deep frying dan shallow frying.

Disajikan data , peserta didik dapat PG


Tahapan menentukan bahan-bahan untuk
pengolahan memasak udang
Disajikan gambar, mengidentifikasi PG 11,
jenis rempah dan bumbu 12,16

Disajikan data, peserta didik dapat PG 13


mengurutkan pembuatan olahan daging.
2 3.2 Menganalisis prinsip perancangan, pembuatan,
penyajian,dan pengemasan bahan pangan hasil Jenis dan Peserta didik dapat menyebutkan contoh
Peternakan (daging, telur, susu) dan perikanan (ikan, Manfaat olahan setengah jadi dari ikan. PG 17,18
udang, cumi rumput laut) menjadi produk pangan olahan Disajikan gambar, peserta didik dapat
setengah jadi yang ada di wilayah setempat pangan menyebutkan makanan yang terbuat PG 19,
4.2Membuat bahan pangan setengah jadi dari bahan setengah jadi dari olahan setengah jadi dari daging. 20
pangan hasil peternakan (daging, telur, susu) dan
perikanan (ikan, udang, cumi, Peserta didik dapat menyebutkan jenis PG 21
Rumput laut) yang ada di wilayah setempat serta makanan dari olahan ikan
menyajikan ataumelakukan pengemasan Peserta didik dapat menentukan manfaat PG 22
olahan pangan setengah jadi
Metode Peserta didik dapat menjelaskan tujuan PG 23
pengolahan pengeringan ikan dan daging.
Peserta didik dapat menentukan suhu PG 24
yang digunakan untuk proses
pengalengan
3 3.3 Menganalisis prinsip perancangan, pembuatan,
penyajian,dan pengemasan bahan pangan Penyajian Peserta didik dapat menyebutkan jenis PG 25,
setengah jadi dari hasil peternakan(daging, telur, dan kemasan kemasan 28
susu) dan perikanan(ikan, udang, cumi,
Rumput laut) menjadi produk pangan jadi (siap
konsumsi) yang ada di wilayah setempat Peserta didik dapat menyebutkan faktor-
4.3Membuatbahanpangansetengahjadidarihasil faktor dalam penyajian / pengemasan PG 26
peternakan (daging,telur,susu) dan perikanan (ikan,
udang,cumi, rumputlaut) menjadi produk pangan Disajikan data, peserta menyebutkan
jadi (siapkonsumsi) serta menyajikan atau keunggulan pengawetan bahan pangan
melakukan pengemasan setengah jadi PG 27

4 3.4 Menganalisis rancangan pembuatan, penyajian,dan Jenis dan Disajikan data, peserta didik dapat PG 29,
pengemasan bahan hasil manfaat mendefinisikan hasil samping hasil 30
sampingdaripengolahanhasilpeternakan(daging, telur, perikanan dan produk olahan pangan.
susu) danperikanan(ikan, udang, cumi,
Rumput laut) menjad produk pangan yang ada di
wilayah setempat

4.4Mengolah bahan hasil samping dari pengolahan


hasil peternakan(daging, telur, susu) dan
perikanan (ikan, udang, cumi,rumputlaut) yang
ada di wilayah setempat menjadi produk pangan
serta menyajikan atau melakukan pengemasan
Jumlah soal Pilihan Ganda 30

II. BENAR-SALAH

No Bab Materi Indikator Bentuk No.Soal


Soal
1 Pengolahan bahan pangan hasil Jenis –jenis ayam Disajikan pernyataan tentang jenis-jenis ayam, BS 6
perikanan dan peternakan peserta didik dapat menentukan benar atau
menjadi makanan. salah pernyataan tersebut.
Teknik pengolahan Disajikan pernyataan tentang teknik BS 1
pangan hasil samping pengeringan, peserta didik dapat menentukan
benar atau salah pernyataan tersebut.
Disajikan pernyataan tentang kegunaan dari BS 5
bumbu berupa jeruk nipis, peserta didik dapat
menentukan benar atau salah pernyataan
tersebut.

Disajikan pernyataan tentang teknik mengukus, BS 7


peserta didik dapat menentukan benar atau
salah pernyataan tersebut.

Disajikan pernyataan berupa alat untuk BS 8


menghaluskan daging, peserta didik dapat
menentukan benar atau salah pernyataan
tersebut.
Penyajian dan Disajikan pernyataan tentang tujuan BS 4
pengemasan pengemasan, peserta didik dapat menentukan
benar atau salah pernyataan tersebut.
2 Pengolahan bahan pangan hasil Proses pengolahan Disajikan pernyataan tentang menyebutkan BS 3
perikanan dan peternakan daging dendeng sapi bumbu dendeng sapi, peserta didik dapat
menjadi olahan pangan setengah jadi menentukan benar atau salah pernyataan
setengah jadi. tersebut.
3 Makanan dari bahan pangan Suhu untuk Disajikan pernyataan tentang suhu untuk BS 2
setengah jadi hasil perikanan pembekuan. pembekuan , peserta didik dapat menentukan
dan peternakan. benar atau salah pernyataan tersebut.
4 Makanan dari bahan pangan Makanan dari hasil Disajikan pernyataan tentang makanan dari BS 9
hasil samping perikanan dan samping perikanan hasil samping perikanan dan peternakan,
peternakan. dan peternakan. peserta didik dapat menentukan benar atau
salah pernyataan tersebut.
Tahapan pengolahan Disajikan pernyataan tentang langkah-langkah BS 10
hasil samping pembuatan hasil samping
Jumlah soal Betul Salah 10
III. MENJODOHKAN
N Bab Materi Indikator Menjodohkan No.Soal
o
1 Pengolahan bahan Jenis hasil peternakan Disajikan pernyataan, peserta didik dapat Menjodohkan 10
pangan hasil mengidentifikasi dari telur puyuh
perikanan dan
peternakan
menjadi makanan.

2 Pengolahan bahan Jenis olahan pangan setengah Disajikan pernyataan, peserta didik dapat Menjodohkan 4
pangan hasil jadi. menjodohkan olahan ikan berupa fillet dan
perikanan dan deskripsinya.
peternakan
menjadi olahan Disajikan pernyataan, peserta didik dapat Menjodohkan 5
pangan setengah menjodohkan deskripsi dari kornet pada produk
jadi. olahan pangan setengah jadi.

Disajikan pernyataan, peserta didik dapat Menjodohkan 6


menjodohkan deskripsi dari dendeng daging pada
produk olahan pangan setengah jadi.
Teknik pengolahan Disajikan data, peserta didik dapat menjodohkan Menjodohkan 1
deskripsi tehnik pengolahan dengan produk olahan
pangan setengah jadi.

Disajikan data, peserta didik dapat menjodohkan Menjodohkan 3


alat yang di pergunakan dalam penyajian steak
pada produk olahan pangan setengah jadi.
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat Menjodohkan 8
menjodohkan proses produksi energy dalam sel
dalam keadaan aerobic
3 Pengolahan bahan Tahapan pengolahan Disajikan penyataan, siswa dapat menyebutkan Menjodohkan 7
pangan setengah bumbu pada pembuatan krupuk ikan
jadi dan hasil
samping dari Disajikan penyataan, siswa dapat mendeskripsikan Menjodohkan 9
perikanan dan bumbu berupa jahe
peternakan
menjadi makanan
siap konsumsi
Pengemasan dan penyajian Disajikan penyataan, siswa dapat menjodohkan Menjodohkan 2
jenis kemasan sekunder

Jumlah soal Menjodohkan 10

IV. URAIAN

No.
No. Bab Materi Indikator Bentuk soal
Soal
1 Pengolahan bahan pangan hasil Tahapan pengolahan Peserta didik dapat menjelaskan langkah- 1
perikanan dan peternakan menjadi ikan setengah jadi langkah proses pembuatan fillet ikan untuk
olahan pangan setengah jadi. mengolah bahan pangan setengah jadi

Peserta didik dapat menjelaskan urutan 2


Uraian
tehnik memanggang yang baik

Peserta didik dapat menyebutkan hal-hal


yang harus diperhatikan dalam 5
keselamatan kerja
2 Pengolahan bahan pangan
setengah jadi dan hasil samping Peserta didik dapat menyebutkan hasil
Manfaat hasil samping Uraian 3
dari perikanan dan peternakan samping dari peternakan
menjadi makanan siap konsumsi
Peserta didik dapat menyebutkan faktor-
Penyajian dan
faktor yang yang harus diperhatiakan 4
kemasan
dalam menyajikan makanan
Jumlah soal Uraian 5
Batang , Nopember 2022
Mengetahui Guru Prakarya
Kepala SMP N 5 Batang

Anung Setyawan S.,M.Pd Wiwik Mundiarsih S.Pd


NIP.196703241988031005 NIP.196711252007012013

Anda mungkin juga menyukai