Anda di halaman 1dari 10

TEKNOLOGI BERSIH

DAN MINIMASI LIMBAH

INSTITUT TEKNOLOGI YOGYAKARTA


(ITY)

SEPTEMBER 2022
Ir. HANDAYANI SRIWINARNO, M.Par
DESKRIPSI MATA KULIAH





STANDAR KOMPETENSI

• Mahasiswa setelah mengikuti kuliah ini mampu


menjelaskan prinsip teknologi ramah lingkungan
dan menerapkannya dalam kehidupan sehari-
hari.
Pengertian, Konsep Dasar serta Perkembangan
Teknologi Bersih (Clean Technology)
DAN MINIMASI LIMBAH
UNEP : Strategi pengelolaan lingkungan yang
bersifat preventif dan terpadu yang diterapkan
secara terus menerus pada proses produksi,
produk dan jasa sehingga meningkatkan eko
efisiensi dan mengurangi terjadinya resiko
terhadap manusia dan lingkungan

Mencakup upaya peningkatan efesiensi dan efektifitas


dalam pemakaian bahan baku, energi dan sumber daya
lainnya sehingga mengurangi penggunaan bahan
berbahaya dan beracun sehingga mengurangi jumlah
dan toksisitas seluruh limbah dan emisi yang
dikeluarkan sebelum meninggalkan proses
Pada awalnya…
UU NO. 32 TAHUN 2009
Perlindungan Dan Pengelolaan Lingkungan Hidup 
Didalamnya terdapat 6 P : Hanya tertuju pada bahan buangannya

Perencanaan

Pemanfaatan
Terselenggaranya upaya
perlindungan & pengelolaan Pengendalian
Unit-unit
LH utk kesejahteraan kompetensi
masyarakat Pemeliharaan

Pengawasan

Penegakkan
Hukum
Prinsip End-of-Pipe
Sebelumnya diperkirakan dengan prinsip End-of-pipe (EOP)
kualitas lingkungan hidup dapat ditingkatkan,
namun kerusakan lingkungan masih terjadi.

Kendala yg terjadi:
1. Limbah tetap terbentuk sehingga memberi peluang untuk
mengembangkan teknologi pengolahan limbah dan source
reduction cenderung tidak terlaksana
2. Memberi kontribusi thd peningkatan biaya proses produksi dan
thd produk itu sendiri walaupun tidak semahal biaya remidiasi
lingkungan
3. Perlu peraturan perundang-undangan yang mengatur
persyaratan limbah yang boleh dibuang setelah pengolahan
Perkembangan ………………
Keputusan menteri Lingkungan Hidup, Tentang :
“Produksi bersih”
Pengintegrasian kendala lingkungan ke dalam proses
produksi agar berproduksi lebih baik sambil mengurangi
pencemaran (Dasar Falsafahnya) 
DEFINISI : SUATU UPAYA PROSES PRODUKSI NIR LIMBAH

Mulai diberlakukan pada bulan September 1989/awal 1990, di


mana sifatnya adalah preventif atau sifatnya pencegahan
METODA : 1. MENGGUNAKAN TEKNOLOGI YG DPT MENGGANTIKAN
PROSES YG ADA DGN TEKNIK PROSES PRODUKSI BARU YANG
TIDAK MENGHASILKAN LIMBAH.
2. MERECYCLE LIMBAH YG DIHASILKAN / MEMANFAATKAN
KEMBALI LIMBAH DALAM PROSES ATAU UNTUK BAHAN
BAKU PRODUKSI LAIN SEHINGGA PRAKTIS TDK ADA
LIMBAH YANG TERBUANG .
(Meminimalisasi Jmlh Limbah yg dihasilkan /dibuang)
“Produksi Bersih”
Keuntungan, Kendala, Kebijakan

Keuntungan Produksi Bersih


• Pencegahan pencemaran lingkungan
• Perbaikan kondisi kerja
• Penghematan bahan baku dan energi
• Penyempurnaan kualitas produk
• Dll

Kendala
• Pemikiran dan pengkajian mendalam tergantung pada macam
dan ragam industri dan lingkungannya
Kebijakan
• Perlindungan lingkungan termasuk masyarakat sekitarnya
• Penerapan teknologi bersih
• Bagi Industri sendiri berbagai manfaat tersebut di atas
Penerapan Teknologi Bersih

 Digalakan di negara yang sudah berkembang


 Pengkajian di negara sedang berkembang
 Di berbagai industri, diantaranya industri
logam, pulp dan kertas, tekstil, dan industri
yang menghasilkan B3 lainnya
Kaitan dengan Penerapan ISO 14001
Kata kunci :
Optimasi penghematan biaya dan efisiensi
proses produksi

Dalam upaya penghematan biaya digunakan


supporting technique yaitu Produksi Bersih atau
Cleaner Production

Produksi bersih merupakan pendekatan secara menyeluruh dari


suatu proses produksi yang bertujuan untuk mencegah,
mengurangi dan menghilangkan limbah atau bahan pencemar dari
sumbernya

Anda mungkin juga menyukai