Anda di halaman 1dari 3

SMA St.

Carolus Surabaya
Jalan Jemur Andayani XXI/ 7 Surabaya
KOTA SURABAYA
JAWA TIMUR

LAPORAN KEGIATAN ..............................

Nama : Gregorius Christ Ermawan


Kelas : XI IPA 1
Hari/Tanggal : ……..
Mulai jam : .......... Sampai jam ............
Tempat Kegiatan : ..........
Jenis Kegiatan : Tenis Meja

Isi Kegiatan :

● Teknik pegangan penhold dan pegangan shakehand grip


● Teknik pukulan forehand dan backhand
● Teknik pukulan drive forehand dan backhand
● Teknik pukulan smash
Pelaksanaan :

A. Penhold grip

1. Pegang tangkai bat pada bagian terdekat dengan kepala bat


2. Tangkai bat berada di antara ibu jari dan telunjuk
3. Tiga jari yang lain berada di belakang menahan kepala bat

B. Shakehand grip

1. Pegang bet pada tangkai


2. Jari telunjuk boleh lurus atau dibengkokkan
3. Ketiga jari tangan lainnya melingkar pada bagian tangkai

C. Pukulan forehand

1. Posisi siap dengan salah satu kaki di depan


2. Pandangan ke arah datangnya bola
3. Peganglah bet dengan pegangan forehand
4. Ayunkan lengan dan bat ke belakang samping
5. Ketika bola datang, pukul bola di depan badan
6. Ikuti dengan gerakan lanjutan lengan ke depan
D. Pukulan backhand

1. Posisi siap kedua kaki terbuka selebar bahu, lutut sedikit ditekuk dan badan sedikit
condong ke depan.
2. Tangan kanan memegang bet dengan posisi backhand
3. Tarik tangan kanan yang memegang bat ke sebelah kiri
4. Ayunkan kembali tangan yang memegang bed ke depan sehingga bola terpukul bat
dengan posisi backhand
5. Tangan yang memukul tidak menjulur jauh tetapi berhenti

E. Pukulan drive forehand

1. Posisi siap kedua kaki dibuka lebih lebar dari bahu


2. Tangan pukul forehand bersiap di depan
3. Pandangan ditujukan pada arah datangnya bola
4. Begitu bola datang, bed digerakkan ke atas samping (dari kanan ke kiri)
5. Pukul bola saat mencapai titik tertinggi pantulan
6. Sikap akhir kembali ke posisi siap

F. Pukulan drive backhand

1. Posisi siap kedua kaki dibuka lebih lebar dari bahu


2. Tangan pukul backhand bersiap di depan
3. Pandangan ditujukan pada arah datangnya bola
4. Begitu bola datang, bed digerakkan ke atas samping (dari kiri ke kanan)
5. Pukul bola saat mencapai titik tertinggi pantulan
6. Sikap akhir kembali ke posisi siap

G. Pukulan Smash

1. Posisikan kaki kiri berada di depan dan kaki kanan di belakang. Miringkan badan
sedikit ke kanan sehingga berat badan bertumpu pada kaki kanan
2. Tarik lengan ke belakang, pinggang sedikit miring ke kanan
3. Setelah bola memantul dan mencapai titik teratas, mulai ayunkan lengan dari bawah
atas, pukul dan tekan bola ke bawah dengan bantuan pergelangan tangan
4. Berat badan berpindah dari kiri ke kanan
Lampiran :
1. Dokumen foto
2. Kegiatan video
Gambar foto

Anda mungkin juga menyukai