Anda di halaman 1dari 3

PRODI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS (D-4)

FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KESEHATAN


UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI CIMAHI

Jl. Terusan Jenderal Sudirman- Cimahi 40533, Telp (022)-6631622 Fax (022) 6631624

KONTRAK BELAJAR

Mata Ajaran : Manajemen Laboratorium


Koordinator : Acep Tantan Hardiana, MKM

Pokok Bahasan
No. Pokok Bahasan Pertemuan Pengajar
1. Kontrak Belajar 1 Acep Tantan, MKM
Pengantar Manajemen Lab (Teori Acep Tantan, MKM
2. 2
Manajemen Umum dan Manajemen Lab)
3. Manajemen Pelayanan Lab Medik 3 Acep Tantan, MKM
4. Manajemen Keuangan 4 Acep Tantan, MKM
Manajemen Logistic di Laboratorium Acep Tantan, MKM
5. 5
Medik
6. Manajemen Pemasaran 6 Acep Tantan, MKM
7. Teori Motivasi 7 Acep Tantan, MKM
8. Komunikasi Efektif dalam Manajemen Lab 8 Acep Tantan, MKM
9. Pengambilan Keputusan dan Teamwork 9 Acep Tantan, MKM
Manajemen kinerja (penetapan target dan Acep Tantan, MKM
10. 10
indikator penilaian)
11. Penilaian kinerja 11 Acep Tantan, MKM
Akreditasi laboratorium medik I
12. 12 Acep Tantan, MKM
(perencanaan program standarisasi lab)
Akreditasi lab medik II (pelaksanaan dan
31. 13 Acep Tantan, MKM
evaluasi program standarisasi lab)
Implementasi Penelitian dan Pengabdian
14. Masyarakat dalam Mata Kuliah 14 Acep Tantan, MKM
Manajemen Lab

A. Referensi Utama
1. Bachner, Paul Garcia, Lynne Shore - Clinical Laboratory Management-ASM
Press (2014)
B. Ketentuan Program Studi
1. Dosen dan mahasiswa diharapkan hadir tepat waktu paling lambat 15 menit
PRODI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS (D-4)
FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KESEHATAN
UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI CIMAHI

Jl. Terusan Jenderal Sudirman- Cimahi 40533, Telp (022)-6631622 Fax (022) 6631624

2. Apabila mahasiswa terlambat 15 menit masih diperbolehkan masuk, tetapi apabila lebih dari 15
menit mahasiswa tidak boleh masuk perkuliahan atau wajib menghadap ke program studi dan
mahasiswa diperbolehkan masuk ke kelas tetapi tetap dianggap tidak hadir.
3. Mahasiswa melakukan absensi di Google Form dan LMS
4. Dosen WAJIB mengisi berita acara kehadiran dan mengabsen mahasiswa pada awal
perkuliahan
5. Apabila pembelajaran online menggunakan Zoom meeting, harap melapor ke program studi 1
hari sebelumnya untuk mendapatkan link.
C. Kontrak Perkuliahan
1. Toleransi terlambat
Dosen : 15 menit
Mahasiswa : 15 menit
Sanksi terlambat dosen : Mengganti Perkuliahan
Saknsi terlambat mahasiswa : Tidak boleh masuk
2. Bobot Penilaian (menyesuaikan)
UTS : 35 %
UAS : 35%
Nilai harian : 30% (Tugas, Quiz, Laporan, dll)
3. Kriteria penilaian
Nilai Absolut Angka Mutu Lambang
82-100 4 A
79-81 3,5 AB
71-78 3 B
64-70 2,5 BC
56-63 2 C
40-55 1 D
0-39 0 E

4. Peraturan Lain
Pakaian : seragam lengkap beserta atribut
PRODI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS (D-4)
FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KESEHATAN
UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI CIMAHI

Jl. Terusan Jenderal Sudirman- Cimahi 40533, Telp (022)-6631622 Fax (022) 6631624

Alas kaki : sepatu tertutup


Merokok di kelas : tidak diperbolehkan
Handphone : silent
Lain-lain : Yang tidak memenuhi ketentuan di atas tidak diperbolehkan
mengikuti perkuliahan
Kuliah Online : Wajib on cam, Mute mic, rename menjadi NPM_Nama
5. Referensi pendukung
Richard A. McPherson MD MSc, Matthew R. Pincus MD PhD - Henry’s
Clinical Diagnosis and Management by Laboratory Methods, 23e-Elsevier
(2016)
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
411/Menkes/PER/III/2010 tentang Laboratorium Klinik
Resmiaty, Tetty. (2017). Aplikasi Sistem Informasi Dan Manajemen
Laboratorium. Jakarta: BPPSDM

Cimahi, 01 Oktober 2021


Koordinator MK

(Acep Tantan Hardiana, MKM)

Anda mungkin juga menyukai