Anda di halaman 1dari 32

LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT

PENYULUHAN TENTANG EDUKASI PENGETAHUAN TENTANG


KANKER PAYUDARA DENGAN PERILAKU DALAM MENCEGAH
KANKER PAYUDARA (SADARI) PADA MAHASISWA TINGKAT 2
KELAS 2D AKBID STIKES SUKMA WIJAYA SAMPANG

Oleh:

Kelompok 8

1. Rina Aulia Fitri 412320094


2. Delima 412320060
3. Sumrotul Hasanah 412320108
4. Arifatul Hasanah 412320056
5. Musdalifah 412320086
6. Nur Hasanah 412320089
7. Badril Budur 412320144

PRODI DIII KEBIDANAN

AKADEMI KEBIDANAN STIKES SUKMA WIJAYA SAMPANG

TAHUN 2021/2022
KATA PENGANTAR
Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang
telah memberi rahmat, petunjuk dan hidayahnya sehingga penulis dapat
menyelesaikan Laporan Pengabdian Masyarakat yang berjudul “Penyuluhan
Tentang Edukasi Pengetahusn Tentang Kanker Payudara dengan Perilaku Dalam
Mencegah Kanker Payudara Pada Mahasiswa Tingkat 2 Kelas 2D Sekolah Tinggi
Ilmu Kesehatan (STIKES) Sukma Wijaya Sampang”.

Dalam penyusunan laporan , penulis tidak lepas dari bimbingan, arahan


dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dengan kerendahan hati, rasa
hormat dan penghargaan yang setinggi tingginya penulis mengucapkan
terimakasih pada:

1. Norna Amalia Sholehah,S.ST, Yang telah memberikan izin dan


bimbingannya sehingga terselesaikan laporan Kegitan ini.
2. Seluruh rekan rekan Mahasiswa Studi DIII Kebidanan Sekolah Tinggi
Ilmu Kesehatan (STIKES) Sukma Wijaya Sampang, terimakasih atas
dukungan dan kerja samanya.
3. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam penyusunan laporan
kegiatan ini

Penulis menyadari sepenuh nya bahwa Laporan ini masih jauh dari
sempurna, oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan.
Semoga penulisan Laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Sampang, 08 Juni 2022

Penulis

2
LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul : Penyuluhan tentang manfaat Edukasi
Pengetahuan Tentang Kanker Payudara
dengan Perilaku Dalam Mencegah Kanker
Payudara Pada Mahasiswa Tingkat 2 Kelas
2D Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang, Bidang
Pengabdian: Kesehatan Kanker Payudara
Pada Remaja.
2. Dosen Pembimbing : Norna Amalia Sholehah,S.ST
3. Tim Pengusul (Pengabdian) : RINA AULIA FITRI 412320094
DELIMA 412320060
SUMROTUL HASANAH 412320108
ARIFATUL HASANAH 412320056
MUSDALIFAH 412320086
NUR HASANAH 412320089
BADRIL BUDUR 412320021
4. Lokasi Kegiatan : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES)
Sukma Wijaya Sampang

6. Jarak PT ke lokasi mitra (km) : 1km

7. Jumlah Dana yang Disusulkan : Rp. 750.000

Sampang, 28 September 2022

Ketua Tim Pengusul Dosen Pembimbing

(Rina Aulia Fitri) (Norna Amalia Sholehah,S.ST)

3
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.........................................................................................................ii
LEMBAR PENGESAHAN..............................................................................................iii
DAFTAR ISI.....................................................................................................................iv
BAB 1 PENDAHULUAN.................................................................................................1
A. JUDUL KEGIATAN..............................................................................................1
B. LATAR BELAKANG............................................................................................1
C. RUMUSAN MASALAH.......................................................................................3
D. TUJUAN KEGIATAN...........................................................................................3
E. MANFAAT PENELITIAN.....................................................................................3
F. SASARAAN KEGIATAN......................................................................................3
G. KEPANITIAAN DAN PELAKSANAAN KEGIATAN.........................................3
BAB II GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA.............................................5
BAB III METODE PELAKSANAAN...........................................................................6
BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEEGIATAN..............................................................7
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................8
Lampiran 1 Biodata Ketua dan Anggota........................................................................9
Lampiran 2 Justifikasi Anggaran Kegiatan.................................................................23
Lampiran 3 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas.....................24

4
PROPOSAL PENGABDIAN MASYARAKAT

BAB 1

PENDAHULUAN

A. JUDUL KEGIATAN
Penyuluuhan tentang Edukasi Pengetahuan Tentang Kanker
Payudara dengan Perilaku Dalam Mencegah Kanker Payudara Pada
Mahasiswa Tingkat 2 kelas 2D Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES)
Sukma Wijaya Sampang ”

B. LATAR BELAKANG

Kanker payudara adalah kanker yang paling sering terjadi pada


wanita, lebih dari 1,5 juta wanita yang menderita kanker payudara setiap
tahunnya. Selain itu kanker payudara juga sebagai penyebab kematian
terbesar pada wanita di Dunia. Pada 2015, 570.000 wanita meninggal
karena kanker payudara, yaitu sekitar 15% dari semua kematian wanita
disebabkan oleh kanker payudara. Sementara penderita kanker payudara
lebih tinggi di wilayah yang lebih maju (WHO, 2018).

Data Globocam, International Agency for Reserch on Cancer


(IARC) tahun 2018, menyebutkan kanker payudara adalah kanker dengan
persentase kasus baru tertinggi sebesar 46,3% dan persentase kematian
tertinggi sebesar 13% pada perempuan di dunia (Ferlay et al., 2019).

American Cancer Society (ACS) menaksir sebanyak 40.610 kasus


kematian akibat kanker payudara pada tahun 2017, meningkat
dibandingkan tahun sebelumnya dengan jumlah 40.450 kasus. Kejadian
kanker payudara terjadi lebih banyak di daerah berkembang (883.000
kasus) dibandingkan daerah yang lebih maju (794.000 kasus). Kasus baru
kanker payudara di tahun 2018 ditaksir sebesar (24,2%) dengan jumlah
kematian sebesar (15,0%) (Paulsson et al., 2018).

1
Kejadian kanker di Indonesia (136.2/100.000 penduduk) berada di
urutan delapan di Asia Tenggara dan urutan ke 23 di Asia. Kejadian kanker
tertinggi untuk perempuan adalah kanker payudara yaitu sebesar 42,1 per
100.000 perempuan dengan rata-rata kematian 17 per 100.000 penduduk
(Kemenkes RI, 2019).

Berdasarkan Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), melaporkan


bahwa terjadi peningkatan prevalensi tumor atau kanker di Indonesia dari
1.4 per 1000 penduduk di tahun 2013 menjadi 1,8 per 1000 penduduk di
tahun 2018 (Kemenkes RI, 2019). Provinsi DI Yogyakarta menjadi
provinsi dengan prevalensi kanker terttinggi yaitu sebanyak 4,86 per 1.000
penduduk, Sumatera Barat 2,47 per 1.000 penduduk dan Gorontalo 2,44
per 1.000 penduduk (Kemenkes RI, 2019).

Penyebab kanker payudara belum dapat dipastikan dengan jelas,


tetapi ada beberapa faktor risiko yang memicu terjadinya kanker payudara
antara lain riwayat keluarga dan genetik, riwayat menstruasi dini (<12
tahun) atau lambat (>55 tahun), riwayat reproduksi (tidak memiliki anak
dan tidak menyusui) dan hormonal (Kementerian Kesehatan Republik
Indonesia, 2018).

Faktor-faktor yang berhubungan dengan pemeriksaan payudara


sendiri (SADARI) adalah dukungan keluarga, sumber informasi
pengetahuan dan sikap (Khairunnissa et al., 2018)

Penelitian Heriyanti (2018) menunjukkan adanya hubungan antara


motivasi dengan tindakan pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) pada
mahasiswa sedangkan dari hasil penelitian Anggraini & Handayani (2019)
menunjukkan bahwa mahasiswa non kesehatan kurang mendapat
dukungan dari teman sebaya dan memperoleh sedikit informasi mengenai
pemeriksaan SADARI namun belum

Diketahui bagaimana motivasi instrinsik dari mahasiswa non


kesehatan. Hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada 10 mahasiswi
kesehatan dan non kesehatan menunjukkan bahwa pada mahasiswi

2
kesehatan lebih sering melakukan pemeriksaan SADARI karena
menyadari pentingnya pemeriksaan SADARI dan tahu cara melakukannya
sedangkan pada mahasiswi non kesehatan tiga dari lima mahasiwi tidak
melakukan pemeriksaan SADARI karena malu dan tidak tau bagaimana
cara melakukan pemeriksaan SADARI dengan benar

C. RUMUSAN MASALAH
1. Kanker Payudara merupakan tumor ganas yang tumbuh didalam
jaringan payudara yang tumbuh didalam kelenjar susu ,saluran susu
2. Kurangnya pengetahuan tentang Kanker Payudara
D. TUJUAN KEGIATAN
1. Untuk menginformasikan manfaat mencegah kanker payudara untuk
mencegah sejak dini kanker payudara pada mahasiswa Sekolah Tinggi
Ilmu Kesehatan (STIKES) Sukma Wijaya Sampang.
2. Untuk memberikan promosi kesehatan kepada mahasiswa cara
mengetahui kanker payudara dan mencegah kanker payudara .
E. MANFAAT PENELITIAN

Untuk meningkatkan pengetahuan, pemahaman dalam mencegah


kanker payudara secara dini serta dapat mengurangi angka kejadian kanker
payudara pada remaja yang meningkat yang dialami mahasiswi sehingga
mahasiswa dapat melakukan penatalaksanaan kanker payudara sendiri
secara sadari dirumah sendiri .

F. SASARAAN KEGIATAN

Sasaran dalam kegiatan ini adalah mahasiswa remaja. Mahasiswa


yang mengikuti penyuluhan kanker payudara maupun yang tidak
mengikuti penyuluhan kanker payudara.

G. KEPANITIAAN DAN PELAKSANAAN KEGIATAN

Susunan kepanitiaan dalam pelaksanaan kegiatan ini yaitu:

a. Pembimbing : Norna Amalia Sholehah, S.ST


b. Penyusul : Rina Aulia Fitri 412320094

Delima 412320060

3
Sumrotul Hasanah 412320108

Arifatul Hasanah 412320056

Musdalifah 412320086

Nur Hasanah 412320089

Badril Budur 412320144

4
BAB II

GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA

Lokasi tempat kegiatan berada di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan


(STIKES) Sukma Wijaya Sampang Kecamatan Sampang Kabupaten Sampang.
Berdasarkan Survei dan musyawarah tempat tersebut memenuhi kriteria sebagai
berkut:

1. Memberikan informasi kepada para mahasiswa pentingnya mencegah


kanker payudara sendiri , dan memberikan materi agar mahasiswa tau
cara mencegah kanker payudara secara dini .
2. Banyaknya mahasiswa yang tidak mengetahui cara mencegah kanker
payudara .

Dari Kriteria tersebut memungkinkan untuk pelaksanaan kegiata tersebut.

5
BAB III
METODE PELAKSANAAN
1. Survei Kelompok Sasaran

Pada tahap pertama untuk mendapatkan informasi tentang lokasi


dan aspek lain di wilayah sasaran.

2. Persiapan Sarana dann Prasarana

Tahap ini merupakan tahap yang mempersiapkan sarana da


Prasarana yang akan mendukung kegiatan ini. Persiapannya adalah
mengenai tempat dan lokasi yang akan kami gunakan untuk kegiatan.
Sarana yang lainnya akan dipersiapkan secara bertahap dengan
mempertimbangkan tingkat kebutuhan yang ada di lingkungan sasaran.

3. Pelaksanaan Kegiatan Aksi

Muatan yang paling penting dalam program ini adalah memerika


penyuluhan tentang manfaat pengetahuan kanker payudara dalam
mencegah kanker payudara kepada mahasiswa yang tidak mengetahui
penyebab dari kanker payudara tersebut dan pemberian kuesioer.

4. Evaluasi

Pada tahap evaluasi, para mahasiswa akan diberikan feedback


tentang program yang telah dilaksanakan. Hal ini akan menjadi
perimbangan bagi kegiatan kami agar dapat memberi manfaat bagi
mahasiswa itu sendiri.

6
BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEEGIATAN


4.1 Format Ringkasan Anggaran Biaya

NO Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)

Peralatan Penunjang
1
Banner 50.000

Bahan Habis Pakai

Konsumsi 500.000
2
Foto copy materi 30.000

Door prize 100.000

Perjalanan
3
Transport 70.000

Total 750.000

4.2 Jadwal Kegiatan

Waktu kegiatan
No Jenis Kegiatan
Juni Juli

1 Pengajuan proposal pengabdian


masyarakat dan survei lapangan

2 Pendekatan dan penyuluhan


materi

3 Penyuluhan dan pengenalan


bahan ajar

4 Reading & Speaking

5 Describing Simple Pictures

6 Review Materi yang diajarkan

7
8
9
DAFTAR PUSTAKA

10
Lampiran 1 Biodata Ketua dan Anggota

Biodata ketua
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Rina Aulia Fitri
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320094
5. Tempat dan Tanggal Sumenep 13,Desember,2000
Lahir
6. Email rinaauliafitri2000@gmail.com
7. Nomor telepon 087758849548

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SDN KARDULUK SMPN 1 SMK AL-AMIEN
1 PRAGAAN PUTRI 1
Jurusan - - Multimedia
Tahun Lulus 2013 2016 2019

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2D Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

11
Sampang, 28 September 2022

Pengusul

( Rina Aulia Fitri )

12
Biodata Anggota 1

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Delima
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320060
5. Tempat dan Tanggal Lahir 11 Oktober 2002
6. Email delimaadel81@gmail.com
7. Nomor telepon 083893222447

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI Miftahul Huda SMP Al Miftah SMA Hidayatut
Thullab
Jurusan - - IPS
Tahun Lulus 2013 2016 2019

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

13
Pengusul

( Delima )

Biodata Anggota 2

14
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Arifatul Hasanah
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320060
5. Tempat dan Tanggal Sampang
Lahir
6. Email
7. Nomor telepon

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMK
Nama Instansi Gersempal 2 Nahdlatul thullab Darul ulum 2
Al- wahidiyah
Jurusan - - IPS
Tahun Lulus 2013 2016 2019

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

15
Pengusul

( Arifatul Hasanah )

Biodata Anggota 3

16
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Sumrotul hasanah
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320108
5. Tempat dan Tanggal Lahir Sampang, 23,juni,2002
6. Email sumrotulhasanah 23@gmail.com
7. Nomor telepon 081330078535

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI.sirojul mustofa SMPN.5 sampang MA. Riadlus
sholihin
Jurusan - - Bahasa
Tahun Lulus 2012 2016 2019

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

17
Pengusul

( Sumrotul hasanah )

Biodata Anggota 4

18
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Badril Budur
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320144
5. Tempat dan Tanggal Lahir Sampang 01 Oktober 2001
6. Email badrilbudur96@gmail.com
7. Nomor telepon 085815207613
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMK

Nama Instansi Sogian 2 Nahdlatul thullab Darul ulum 2


Al-wahiduyah
Jurusan - - MIPA
Tahun Lulus 2013 2016 2019

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

19
Pengusul

( Badril Budur )

Biodata Anggota 5

20
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Musdalifah
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320086
5. Tempat dan Tanggal Lahir Sampang 03 januar 2001
6. Email musda984@gmail.com
7. Nomor telepon 087851418569

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI SMP Al-Ilyasi SMK AL-Ilyasi
Miftahul ulum
Jurusan - - Tkj
Tahun Lulus 2015 2017 2020

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

21
Pengusul

( Musdhlifah )

Biodata Anggota 6

22
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Nur hasanah
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi D3 Kebidanan
4. NIM 412320089
5. Tempat dan Tanggal Lahir Sampang, 29 mei 2002
6. Email noerhasanah@gmail.com
7. Nomor telepon 085745458864

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI Mts MA
Miftahul ulum at- thoyyibiyah Al-mahmudiyah
Jurusan - - IPS
Tahun Lulus 2015 2017 2020

Semua data yang saya isikan data yang tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan scara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal pengabdian masyarakat dengan judul
penyuluhan tentang manfaat olahraga senm aerobic low impact untuk mengurangi
disminore pada mahasiswa tingkat 2 kelas 2A Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Sukma Wijaya Sampang.

Sampang, 28 September 2022

Pengusul

23
( Nur Hasanah )

Lampiran 2 Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan Penunjang

24
Material Justifikasi Kuantitas Harga Satuan Jumlah (Rp)
Peralatan (Rp)
Banner Penyuluhan 1 50.000 50.000

2. Bahan Habis Pakai

Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)


Pemakaian Satuan (Rp)
Konsumsi 30 Makanan 50 kardus 10.000 500.000
orang 1 kali
penyuluhan
Foto Copy Memperbanyak 30 kali 1.000 30.000
Materi Materi
Door Prize Penyuluhan 5 biji 20.000 100.000

3. Perjalanan

Material Justifikasi Kuantitas Harga Satuan Jumlah (Rp)


Perjalanan (Rp)
Transportasi Transportasi 5 kali 20.000 100.000

Lampiran 3 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas


No. Nama/NIM Program Bidang Alokasi Uraian Tugas

25
Studi Ilmu Waktu
(jam)
1 Nur Hayati/412320030 D3 - 1 jam Membantu
Kebidanan dalam
pelaksaan
kegiatan
2 Shela/412320039 D3 - 1 jam Membantu
Kebidanan dalam
pelaksanaan
kegiatan
3 Siti Hosnol D3 - 1 jam Membantu
Hotimah/412320102 Kebidanan dalam
pelaksanaan
kegiatan
4 Zahroh/412320131 D3 - 1 jam Membantu
Kebidanan dalam
pelaksanaan
kegiatan
5 Mutmainnah/412320023 D3 - 1 jam Bertangggung
Kebidanan jawab sebagai
koordinator
6 Vilaili/412320047 D3 - 1 jam Membantu
Kebidanan dalam
pelaksanaan
kegiatan
7 Maghfiroh/412320021 D3 - 1 jam Membantu
Kebidanan dalam
pelaksanaan
kegiatan

26
SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Saya yang menandatangi Surat Pernyataan ini :

27
Nama : Rina Aulia Fitri

NIM : 412320094

Program Studi : D3 Kebidanan

Fakultas : Kebidanan

dengan ini menyatakan bahwa usulan proposal pengabdian masyarakat


kelompok saya dengan judul ”Penyuluhan Tentang Edukasi Tentang Kanker
Payudara dengan Perilaku Dalam Mencegah Kanker Payudara Pada
Mahasiswa Tingkat 2 Kelas 2D Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES)
Sukma Wijaya Sampang” yang disusulkan untuk tahun anggaran 2022 bersifat
original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bila mana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan


ini, maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang
berlaku dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas
negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan


sebenar-benarnya.

Sampang, 28 September 2022

Ketua Pelaksana

( Rina Aulia Fitri )

28

Anda mungkin juga menyukai