Anda di halaman 1dari 110

Menghitung Biaya

Pembangunan
Bangunan Dua Lantai
Perhitungan RAB dengan bantuan sketchup dan menghitung
DAY 1 (22 October 2022) Budgeting untuk mengetahui Margin Kontaktor

1. Konsep dasar Biaya Konstruksi

2. Perhitungan Volume dan Harga

3. Penyusunan RAB

4. Konsep Budget Konstruksi

DAY 1
Diciptakan dari fikiran bang rian
Jakarta 04/09/2022
• PROFILE

BANG RIAN (CIVIL ENGINEER)


Islam ǀ Married ǀ 172 cm ǀ 80 kg SITE ENGINEER ǀ 2016 – SEKARANG

prianisurya@gmail.com PT PP (Persero) Tbk

085641181971
OWNER ǀ 2015 – SEKARANG
https://www.linkedin.com/in/rian-surya-b50859130/ COT 7 DESIGN URBAN BUILDING
Mini studio untuk rancang
https://www.instaAgram.com/riansuerya/?hl=id bangun hunian sederhana seperti
rumah

S1 – TEKNIK SIPIL ǀ 2012 – 2016


UNIVERSITAS DIPONEGORO SKA Ahli Muda K3 ǀ 2020 – 2023
Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi
No : 1.6.603.3.041.09.1963279

Petugas K3 Konstruksi ǀ 2020 – 2023


SMA – IPA ǀ 2009 – 2012 Kementrian PUPR Bina Konstruksi
SMA NEGERI 1 REMBANG No : 1477/PY/BIMTEK-SMKK/JAKARTA/2020

Created By Bang Rian


• SYLLABUS

DAY 4 (13-11-2022)

DAY 3 (06-11-2022) 1. Menghitung Estimasi upah


harian dan Borongan
2. Menghitung kebutuhan
ARCHITECTURE material
1. Membuat List pekerjaan 3. Menghitung kebutuhan
DAY 2 (30-10-2022) 2. Perhitungan Volume alat dan Vendor
dengan Sketchup 4. Menghitung biaya
3. Membuat harga satuan overhead
STRUCTURE
dari AHSP 5. Menghitung budget dan
DAY 1 (22-10-2022) 1. Membuat List pekerjaan estimasi margin
4. Praktek Menyusun RAB ke
2. Perhitungan Volume Owner
dengan Sketchup
1. Konsep dasar Biaya 3. Membuat harga satuan
Konstruksi dari AHSP
2. Perhitungan Volume 4. Praktek Menyusun RAB
dan Harga ke Owner
3. Penyusunan RAB
4. Konsep Budget Created By Bang Rian
• RULES

Mendengarkan dengan baik


Hadir Tepat Waktu
saat ada orang lain berbicara

Bertanya di kolom komentar Dilarang Berkata


pada sesi bertanya tidak sopan

Jangan Panic Have Fun


Created By Bang Rian
• Bibliography

• AHS_ver_5_0_NEW_Finalisasi_BIMTEK

• https://www.sketchup.com

• bpsdm.pu.go.id.

• https://takeoffbill.com/bill-of-quantities-

software/

Created By Bang Rian


01 Konsep Dasar Biaya
Konstruksi
Pada sesi ini kita akan membahas terminology Biaya konstruksi
dan elemen apa saja yang terkadnung dalam RAB.

APA ITU BUDGETING?


• Apa itu RAB

• Kepanjangan RAB adalah Rencana

Anggaran Biaya, yang didefinisikan

sebagai perkiraan perhitungan atas

banyaknya biaya yang diperlukan untuk

bahan, alat dan upah serta biaya-biaya

lainnya yang berhubungan dengan

pelaksanaan suatu pekerjaan atau proyek,

dilansir dari bpsdm.pu.go.id.


OVERHEAD
BAHAN

SUBKONTRAKTOR
UPAH

ALAT Created By Bang Rian


• RAB dan BQ??

RAB BQ
Rencana Anggaran Biaya Bill of Quantity

Created By Bang Rian


• Apa itu RAB

RAB/ BQ adalah dokumen, disiapkan oleh


konsultan biaya atau QS yang
menyediakan kuantitas terukur dari item
pekerjaan yang diidentifikasi oleh gambar
dan spesifikasi dalam tender.

BQ ini dikeluarkan untuk tender bagi


mereka untuk mempersiapkan harga untuk
melaksanakan pekerjaan.
https://takeoffbill.com/bill-of-quantities-software/

Created By Bang Rian


• Apa itu RAB

SIAPA YANG MEMBUAT RAB ?


Oke coba
saya pelajari
dan saya Ini penawaran
bandingkan kami untuk
dengan proyek bapak
kontraktor lain

OWNER CONTRACTOR Created By Bang Rian


• Pertanyaan Sekitar Konstruksi

01 BERAPA BIAYA PEMBANGUNAN ?

02 BERAPA LAMA PEMBANGUNAN ?

03 JUMLAH TENAGA KERJA ?

04 JUMLAH MATERIAL ?

Owner :
“Berapa biaya
pembangunan
rumah ini ?”
Created By Bang Rian
• Stakeholder Konstruksi Besar

OWNER PERENCANA KONTRAKTOR


Pemilik proyek yang mempunyai Merencanakan bangunan sesuai Membangun bangunan sesuai
anggaran untuk membangun dengan keinginan owner dan dengan kontrak RAB yang di
sesuai dengan budget. budget owner. sepakati Bersama.

Created By Bang Rian


• Stakeholder Konstruksi Kecil
OWNER DEVELOPER
Pemilik proyek yang memiliki anggaran untuk membangun Menyediakan jasa rancang dan bangun sesuai dengan
konstruksi sesuai dengan budget dan desain yang desain yang disepakati dan RAB yang sudah di setujui oleh
diinginkan Onwer/ Pemilik Proyek

Lingkup
Konstruksi Kecil
< 500 jt Created By Bang Rian
• Kegunaan RAB

BUDGET
Mengetahui jumlah biaya yang perlu dikeluarkan.
Dan rincian biaya per item pekerjaan

SCOPE
Mengetahui lingkup pekerjaan, item apa saja yang termasuk
dalam kontrak pekerjaan.

QUANTITY
Mengetahui volume pekerjaan

SPECIFICATION
Mengetahui spesifikasi teknis pekerjaan

Created By Bang Rian


• Macam – Macam Jenis RAB

RAB EKSTERNAL RAB INTERNAL


Merupakan RAB untuk konsumsi umum Merupakan RAB untuk konsumsi internal dan sifatnya
dapat diberikan kepada owner dan pihak lain rahasia untuk umum karena terdapat rahasia profit

RABP (RENCANA ANGGARAN BIAYA


RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA
PENGENDALIAN

OWNER, PERENCANA, MANAJEMEN KONSTRUKSI KONTRAKTOR, DEVELOPER, PEMBORONG


RAB ini biasanya memiliki aturan sesuai dengan AHSP RABP ini merupakan rincian biaya dari item RAB yang akan
(Analisa Harga Satuan Pekerjaan) dari dinas Pekerjaan di breakdown sampai elemen terkecil dari sebuah
Umum dimana rasio, harga bahan dan upah tidak boleh pekerjaan. Dan dibedakan menjadi kelompok item material,
melebihi batas kewajaran. upah Borongan, jasa vendor, biaya tambahan dll.

Created By Bang Rian


• Kegunaan RAB

COST ENGINEER
Mengestimasi harga dalam
menentukannya dengan
memeprhatikan beberapa
factor resiko.

QUANTITY SURVEYOR
Menghitung volume sesuai
dengan gambar kerja.

Created By Bang Rian


• Keahlian dasar QS

QUANTITY SURVEYOR

2. Bisa membaca gambar


1. Scope of Work
kerja

ITEM GAMBAR RINCIAN VOLUME


Jumlah pondasi 7 buah
Panjang 750 mm
Lebar 750 mm
Tebal Pondasi 150 mm

Pondasi Cakar Ayam


Kedalaman pondasi 1200 mm
L besi memanjang (D12-200) 8,63 m
L besi melintang (D12-200) 6,75 m
L besi utama kolom (8D16) 16,43 m
L besi sengkang kolom (Ø8-150) 7,17 m
Berat Besi D12 0,89 kg/m
d12-200 Berat Besi D16 1,58 kg/m
Berat Besi Ø8 0,39 kg/m
TOTAL BERAT
d12-200 Total Berat Besi D12 95,55 kg
Total Berat Besi D16 181,49 kg
Total Berat Besi Ø8 19,80 kg
Ukuran Kolom

Bekisting Cakar Ayam


Panjang 200 mm
Lebar 100 mm
Luas pondasi bawah 0,5625 m2
Luas pondasi atas 0,54 m2

d12-200
Luas Bekisting Kolom 0,72 m2

d12-200
TOTAL LUAS
Luas pondasi bawah 3,9375 m2
Luas pondasi atas 3,80 m2
d12-200 Luas Bekisting Kolom 5,04 m2
Beton pondasi 0,08 m3
Beton Cakar

Beton Kolom 0,02 m3


Ayam

d12-200 TOTAL VOLUME


Beton pondasi 0,591 m3
1000 Beton Kolom 0,168 m3

3. Bisa mengkalkulasi
volume Created By Bang Rian
• Keahlian dasar Cost Engineers

COST ENGINEER

2. Mengetahui harga
1. Memahami volume
material di pasaran

3. Mengetahui factor
resiko Created By Bang Rian
• Scope Of Work Gedung

PEKERJAAN PEKERJAAN PEKERJAAN PEKERJAAN


PERSIAPAN STRUKTUR ARSITEKTUR MEP
Pek. Pagar A. PEK. SUB - Pek. Lantai - Pek. Gas
Proyek STRUKTUR - Pek. Dinding Medis
Pek. Pembersihan - Pek. Soldier - Pek. Plafond - Pek.
Lokasi pile - Pek. Sanitair Elektrikal
Pek. Pembuatan - Pek. Bore pile - Pek. Pintu & - Pek. Sistem
Gedung - Pek. Pile Cap Jemdela AC
Pek. Direksi Keet - Pek. Tie - Pek. - Pek.
Pek. Soil Test Beam Pengecatan Pemadam
- Pek. Façade Kebakaran
B. PEK. UPPER - Pek.
STRUKTUR Elektronika
- Pek. Kolom - Pek.
- Pek. Balok Plumbing
- Pek. Plat - Pek.
- Pek. Baja Pneumatic
- Pek. Tangga Tube
- Pek. Elevator
- Pek. Gondola

Created By Bang Rian


• Scope Of Work Infrastruktur

PEKERJAAN PEKERJAAN PEKERJAAN PEKERJAAN


PERSIAPAN ASPAL DAN DRAINASE PAVING
Pek. Pembersihan BETON
- Pek. Galian
Lokasi A. PEK. ASPAL - Pek. Beton
Pekerjaan soil test • Pek. Urugan Siklup
Pek. Cut and Fill Pasir - Pek. Buis - Pek. Urugan
• Lapisan Beton Pasir
permukaan - Pek. Acian - Pasang
penetrasi Paving
macadam - Pasang
• Prime Coat Kanstin
• Pek. Batu tepi
• Pek. Urugan
pasir
B. PEK. Beton
• Pek.
Bekisting
• Wiremesh
• Beton Ready
mix

Created By Bang Rian


• Scope Of Work EPC

CIVIL STEEL PEKERJAAN ELEKTRIKAL


WORKS STRUCTURE MEKANIKAL ELEKTRONIKA
• Pek. Galian A. PEK. Frame - Generator - Control Room
Pondasi support Set - UPS
• Pek. Struktur - Pek. Rangka - Turbine - BHS
pondasi penahan - Boiler - ACMS
• Pek. Pedestal - Pekerjaan - Evaporator
Kolom tower - Steam drum
- Pek. - Roof piping
Cerobong - Downcomers
B. PEK. - Backpass
Warehouse - Superreactor
- Pek. Rangka - Coal and ash
atap baja handling
- Pek. Penutup - Rehearseme
atap nt

Created By Bang Rian


• Work Breakdown Structure RAB
WBS 03

ITEM BIAYA
WBS 02 Pondasi 25 Milyar
Sloof 20 Milyar
Kolom 10 Milyar
Pekerjaan Struktur
(Rp 100 Milyar) Balok & Pelat dll

WBS 01
ITEM BIAYA
PROYEK GEDUNG
Pekerjaan Arsitektur
PERPUSTAKAAN Dinding 15 Milyar
(Rp 70 Milyar)
(Rp 200 Milyar)
Lantai 10 Milyar
Plafond 5 Milyar

Pekerjaan Arsitektur Pintu dan Jendela dll


(Rp 30 Milyar)
ITEM BIAYA
Elektrikal 5 Milyar
Plumbing 3 Milyar
Elektronika 1 Milyar
Lampu, sanitary dll

RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA)


Item yang ada di RAB merupakan breakdown elemen
sesuai dengan desain gambar. Created By Bang Rian
• Work Breakdown Structure RABP
RAB (RENCANA ANGGARAN BIAYA) RABP (RENCANA ANGGARAN
WBS 03
BIAYA PENGENDALIAN)
ITEM BIAYA
ITEM BIAYA
Besi diameter 16 mm 100 Jt
WBS 02 Pondasi 25 Milyar
Besi diameter 13 mm 75 Jt
Sloof 20 Milyar
Pasir 15 Jt
Kolom 10 Milyar
Pekerjaan Struktur Semen 25 Jt
(Rp 100 Milyar) Balok & Pelat dll
Upah Mandor dan Tukang 12 Jt
WBS 01
ITEM BIAYA ITEM BIAYA
PROYEK GEDUNG Dinding 15 Milyar Bata Ringan 40 Jt
Pekerjaan Arsitektur
PERPUSTAKAAN
(Rp 70 Milyar) Lantai 10 Milyar Pasir Pasang 25 Jt
(Rp 200 Milyar)
Plafond 5 Milyar Semen 5 Jt
Pintu dan Jendela dll Cat 12 Jt
Pekerjaan Arsitektur
(Rp 30 Milyar) Upah Mandor dan Tukang 11 Jt
ITEM BIAYA
ITEM BIAYA
Elektrikal 5 Milyar
Pipa ½ “ 40 Jt
Plumbing 3 Milyar
Kabel NYM 25 Jt
Elektronika 1 Milyar
Pipa Conduit 5 Jt
Lampu, sanitary dll
Upah Mandor fan Tukang 12 Jt
RABP (RENCANA ANGGARAN BIAYA PENGENDALIAN)
Item yang ada di RABP merupaka breakdown elemen dari RAB
per item dan di detailkan sampai ke material, upah dll Created By Bang Rian
• Skema Perhitungan RAB Oleh Kontraktor

RABP MARGIN RAB

RENCANA ANGGARAN MARGIN/ PROFIT/ RENCANA ANGGARAN


BIAYA PENGENDALIAN KEUNTUNGAN BIAYA

Tahap Awal kontraktor/ Kemudian menghitung Kemudian menjumlahkan


Pemborong mendetailkan biaya lainnya seperti RABP + Margin =
kebutuhan material dan biaya : menghasilkan nilai RAB
upah pembangunan 1. Konsumsi pembangunan yang
bangunan 2. Gaji ditawarkan ke Owner.
3. Tagihan bulanan dll
Dan menentukan besaran
nilai keuntungan

Created By Bang Rian


• Skema Perhitungan RAB Oleh Owner

RAB RAB
OE KONTRAKTOR

RENCANA ANGGARAN RAB OE > RAB RENCANA ANGGARAN


BIAYA OWNER KONTRAKTOR BIAYA oleh Kontraktor
ESTIMATE
Merupakan RAB yang Sebagai Owner dalam RAB yang dibuat
dibuat oleh Owner sebagai mencari kontraktor maka kontraktor dan diusulkan
panduan dalam mencari perlu menghitung RAB OE kepada owner agar
pemborong agar sebagai pagu atau acuan selanjutnya melalui tahap
mendapatkan harga yang harga dalam mencari negosiasi
tidak terlalu mahal dan kontraktor.
sebaliknya.

Created By Bang Rian


• Mindset Konstruksi

Owner

Mindset Owner dalam konstruksi :


1. Mendapatkan hasil bangunan yang berkualitas
Mindset Kontraktor dalam konstruksi :
1. Menghasilkan kualitas terbaik agar tidak ada
Kontraktor
bagus. complain dari owner dan rework.
2. Mengeluarkan biaya seminimal mungkin. 2. Mendapatkan keuntungan sebesar – besarnya.
3. Mendapatkan pelayanan terbaik dari 3. Cepat menyelesaikan pembangunan.
kontraktor. 4. Memperoleh repeat order dari owner.
4. Mendapatkan informasi detail tentang
pembangunan.

Created By Bang Rian


Mahal Bukan Jaminan

Murah = Kualitas Rendah ? Created By Bang Rian


• Resiko Konstruksi

RUNTUH TERBAKAR
Resiko konstruksi Tidak ada nya
runtuh akibat perencanaan
spesifikasi material bangunan tahan api
tidak memenuhi

KONSTRUKSI
BENCANA ALAM KEBANJIRAN
Industri konstruksi
Resiko bangunan Sistem drainase
yang didesain tidak yang buruk berakibat
tahan terhadap resiko kebanjiran
bencana alam
seperti gempa, dll

Created By Bang Rian


• Perhitungan RAB

STRUKTUR ARSITEKTUR MEP LANDSCAPE

$100 $100 $150 $95


⚫ Pondasi ⚫ Dinding bata ⚫ Plumbing ⚫ Taman

⚫ Sloof ⚫ Lantai Keramik ⚫ Elektrikal ⚫ Paving Block

⚫ Kolom ⚫ Plafond ⚫ Elektronika ⚫ Urugan Tanah

⚫ Balok dan Pelat ⚫ Cat ⚫ Sanitary ⚫ Lampu taman

⚫ Pek. Atap ⚫ Pintu dan Jendela ⚫ Lampu ⚫ Rumput

A B C D

RAB = A + B + C + D
Created By Bang Rian
• Perhitungan RABP

MATERIAL UPAH SEWA ALAT VENDOR OVERHEAD

$90 $90 $130 $90 $10


⚫ Semen ⚫ Tukang Batu ⚫ Sewa molen cor ⚫ Tukang alumunium ⚫ Makan karyawan

⚫ Besi ⚫ Tukang Kayu ⚫ Sewa Perancah ⚫ Tukang plafond ⚫ Gaji Karyawan

⚫ Pasir ⚫ Tukang MEP ⚫ Sewa Genset ⚫ Jasa sumur bor ⚫ Sewa Mess

⚫ Bata Ringan ⚫ Tukang Las ⚫ Sewa Excavator ⚫ Jasa MEP ⚫ Listrik kerja

⚫ Cat ⚫ Mandor ⚫ Sewa Truck ⚫ Tukang pintu ⚫ Air kerja

A B C D E

RAB = A + B + C + D + E
OVERHEAD
Biaya ini terkadang tidak terdapat dalam RAB
Created By Bang Rian
• Material

1. Bahan baku dasar konstruksi.


2. Terbagi menjadi :
• Material Alam
• Material olahan pabrik
3. Disediakan oleh supplier dan toko
bangunan.
4. Memiliki spesifikasi mutu.
5. Besaran kebutuhan material sesuai
dengan dimensi gambar.

Created By Bang Rian


• Material Alam

1. Tanah Urug : Merupakan material 2. Pasir Urug : Merupakan material 3. Pasir Cor dan Pasang : Pasir 4. Batu Belah : Batu yang
untuk mengurug tanah bisa berupa untuk lantai kerja pondasi lajur dan yang dingunakan untuk berukuran 15 – 20 cm dimana
tanah maupun puing pondasi telapak pengecoran dan pasangan dinding digunakan untuk pondasi lajur
Satuan : M³ Satuan : M³ Satuan : M³ Satuan : M³

5. Batu Split : Material batu pecah 6. Kayu : Material alam yang 7. Batu Gamping : Material alam 8. Bambu : Material yang jarang
berukuran 2 mm – 75 mm digunakan untuk bekisting, reng, yang digunakan pengganti batu dan terkadang digunakan untuk
digunakan untuk campuran cor. usuk dan kuda – kuda atap. belah dan penghemat semen. perancah dan platform tukang.
Satuan : M³ Satuan : M³, Batang Satuan : M³ Satuan : Batang Created By Bang Rian
• Material Olahan Pabrik

1. Semen : Material campuran 2. Besi beton: Digunakan untuk 3. Multipleks : Papan serat kayu 4. Bata merah dan Bata Ringan:
untuk perekat beton, pasangan pembesian struktur beton yang di press dan digunakan untuk Material dinding arsitektural untuk
bata dan perekat lantai bertulang bekisting sekat ruangan
Satuan : sak Satuan : kg, batang Satuan : M², Lembar Satuan : Buah, pcs, M³

5. Batako: Bata dengan material 6. Baja : Material baja terbuat dari 7. Wiremesh : Rangkaian besi 8. Kolom Praktis : Rangkaian
mortar yaitu pasir, semen dan air unsur Ferum / besi digunakan tulangan ulir dengan jarak seragam antara besi utama dengan besi
digunakan untuk penahan tanah dll. untuk rangka kolom, balok dll. untuk tulangan pelat. Sengkang untuk kolom praktis
Satuan : Buah, pcs, M³ Satuan : kg, Batang Satuan : lembar Satuan : Batang Created By Bang Rian
• Material Olahan Pabrik

9. Mortar Instant (Thinbed) : 10. Mortar Instant (Plaster) : 11. Mortar Instant (Plaster) : Acian 12. Mortar Instant (Tile Adhesive) :
Perekat bata ringan Plesteran dinding dinding Perekat keramik

Satuan : sak Satuan : sak Satuan : sak Satuan : sak

13. Mortar Instant (Tile Grout) : 14. Cat : pelapis permukaan 15. Gypsum Board : Papan gypsum 16. Rangka Alumunium : untuk
Pengisi nat keramik pemberi warna, cat air, cat minyak, untuk dinding partisi atau plafond. kusen alumunium, penggantung
cat emulsi, cat besi, cat acrylic plafond
Satuan : sak Satuan : Peil, kg Satuan : lembar Satuan : Batang Created By Bang Rian
• Material Olahan Pabrik

17. Homogeneous Tile : material 18. Keramik : Finishing lantai 19. Kaca : digunakan untuk jendela, 20. Atap Polycarbonate : atap
finishing lantai dari tanah liat yang dengan tanah liat yang dipanaskan kanopi dinding transparan yang digunakan untuk
dipanaskan, lebih awet dan bagus dan permukaan halus tipis kanopi
Satuan : dus Satuan : dus Satuan : lembar, M² Satuan : lembar, M²

21. Atap Keramik : merupakan 22. Atap bitumen : merupakan atap 23. Atap Galvallum : merupakan 24. Sanitary : merupakan peralatan
penutup atap dari bahan keramik dengan bahan bitumen atap dari bahan zink yang ringan yang berada pada toilet yang
terbuat dari porcelain.
Satuan : pcs Satuan : lembar, M² Satuan : lembar , M² Satuan : Set Created By Bang Rian
• Material Olahan Pabrik

25. Marmer : material finishing 26. ACP : Alumunium Composite 27. Karpet Tile : Finishing karpet 28. Vinyl Sheet : Finishing lantai
lantai dari potongan batu alam Panel adalah Material finishing lembaran dari lembaran vinyl
yang sudah dipoles. panel alumunium
Satuan : M² Satuan : lembar, M² Satuan : lembar, M² Satuan : lembar, M²

29. Epoxy : merupakan finishing 30. Roster : merupakan campuran 31. GRC : Glass Reinforced 32. HPL : (High Pressure Laminate)
lantai epoxy biasanya untuk area dari mortar yang digunakan untuk Concrete atau dikenal juga adalah finishing yang digunakan
genset dll façade dengna ventilasi dengan Glass Fibre Reinforced dalam pintu maupum meja set
Satuan : M² Satuan : pcs Concrete. Satuan : lembar , M² Satuan : lembar , M² Created By Bang Rian
• Material Olahan Pabrik

33. Pipa pvc : digunakan untuk 34. Kabel : terdiri dari konduktor 35. Pipa Konduit : merupakan 36. Saklar : untuk menghidupkan
saluran air bersih dan air kotor dan isolator yang untuk selubung kabel untuk isolator dan mematikan arus listrik
menghantarkan listrik
Satuan : batang, m’ Satuan : rol, m’ Satuan : batang, m’ Satuan : set

37. Stop Kontak : tempat 38. Lampu Armature : merupakan 39. Tandon : merupakan reservoir 40. Septictank : merupakan tempat
mendapatkan arus listrik tempat mendapatkan cahaya menyimpan air pembuangan limbah

Satuan : set Satuan : buah Satuan : Set Satuan : Set Created By Bang Rian
• Upah

1. Merupakan jasa untuk membayar


tenaga bangunan yang ahli di
bidangnya
2. Terdapat Tukang :
• Tukang batu (untuk pekerjaan
pondasi, struktur dll)
• Tukang Kayu (Untuk pekerjaan
arsitektural)
• Kepala Tukang (Mengepalai tukang)
• Mandor (penyedia tenaga kerja)
3. Sistem pembayaran berupa :
• Harian (pembayaran perhari ex :
125.000 / hari)
• Borongan (pembayaran Borongan
tenaga rumah 1.000.0000 / m²)
4. Berkaitan dengan tenaga manusia
Created By Bang Rian
• Upah

1. Tukang Batu: Memiliki keahlian 2. Tukang Kayu : Keahlian dalam 3. Tukang Besi : Keahlian dalam 4. Tukang Cat : Keahlian dalam
dalam pekerjaan struktural, pemasangan sambungan kayu, pemasangan sambungan pengecatan bangunan
pemasangan batu, dinding dll pembuatan kusen dll pembesian
Harga upah : ± Rp. 135.000,00 Harga upah : ± Rp. 150.000,00 Harga upah : ± Rp. 140.000,00 Harga upah : ± Rp. 140.000,00

5. Tukang Plafond : memiliki 6. Tukang Las : memiliki keahlian 7. Kepala Tukang : Mengepalai 8. Mandor :Memimpin buruh-buruh
keahlian dalam membuat plafon dalam penyambungan baja beberapa tukang dan memiliki lepas dengan hanya membayar
keahlian lebih pekerjaan persatuan volume Harga
Harga upah : ± Rp. 140.000,00 Harga upah : ± Rp. 160.000,00 Harga upah : ± Rp. 170.000,00 upah : ± Rp. 200.000,00 Created By Bang Rian
• Perbandingan Upah

UPAH HARIAN
Merupakan sistem upah dalam satuan hari kerja.
Bergantung pada variable waktu dan jumlah pekerja

UPAH BORONGAN
Merupakan sistem memborong pekerjaan per satuan
volume. Besar kecilnya tergantung volume pekerjaan

Feksibilitas
Lebih fleksibel dalam pengaturan
dilapangan dikarenakan pekerja
langsung mendapatkan instruksi
dari owner. Waktu Pelaksanaan
Relatif lebih cepat dikarenakan
mandor akan mengejar percepatan
pekerjaan demi efisiensi biaya.

Biaya Upah
Biaya upah relative murah Pengawasan
dikarenakan hanya membaya bruh Pengawasan tidak terlalu ketat
lepas dan tanpa membayar dikarenakan sudah terdapat
mandor. mandor yang mengawasi
pekerjaan.
Created By Bang Rian
• Alat

1. Dapat berupa sewa alat maupun pembelian


alat.
2. Alat dapat berupa :
• Alat Berat (Excavator, tower crane, Dump
Truck)
• Alat Ringan (Stamper, Breaker, Arco,
Gergaji dll)
3. Variabel tergantung pada waktu untuk sewa
alat.
4. Komponen pengolah material bangunan
5. Bergantung pada metode pelaksanaan di
lapangan.

Created By Bang Rian


• Klasifikasi Alat Berat (Fungsi)

1. Alat Pengolah Lahan 3. Alat Pengangkut


Material
Alat berat dengan jenis pengolah Fungsi jenis alat ini digunakan
lahan biasanya difungsikan untuk sebagai pengangkutan material
mempersiapkan lahan konstruksi. lepas (loose material) dengan jarak
Lahan konstruksi adalah lahan yang tempuh yang relatif jauh, alat yang
rata tidak ada gelombang dan bebas digunakan dapat berupa belt, truck
dari tanaman, dan wagon. Alat-alat ini
Untuk memangkas tanaman dipakai memerlukan bantuan alat lain untuk
alat berat DOZER memuat material ke dalamnya
Sedangkan untuk meratakan tanah seperti doozer dan loader. Apabila
memakai alat berat SCRAPER dan mengangkut material secara vertical
MOTOR GRADER dan kemudian memindahkannya
secara horizontal pada jarak
jangkau yang relatif kecil dapat
menggunakan crane.
2. Alat Penggali 4. Alat Pemindahan
Material
Pekerjaan penggalian lahan atau Fungsi alat berat ini digunakan
excavation biasanya memakai alat untuk memindahkan material dari
umum yang biasanya namanya satu alat ke alat yang lain. Alat
excavator. tersebut adalah loader dan dozer
Alat ini selain mampu menggali di sebagai pekerjanya.
medan tanah juga mampu Alat angkut ini bisa berupa statis
melakukan galian di medan maupun dinamis seperti (mobile
bebatuan. crane – dinamis) dan (tower crane –
Contoh lain tipe excavator adalah statis)
front shovel, dragline, backhoe,
dan clamshell.

Created By Bang Rian


• Klasifikasi Alat Berat (Fungsi)

5. Alat pengeboran 7. Alat Penempatan Akhir

Alat berat ini memiliki tujuan untuk Fungsi dari jenis-jenis alat berat ini
melakukan pengeboran lubang pada yaitu untuk menempatkan material
tanah maupun bebatuan dengan pada tempat yang telah ditentukan.
diameter lubang dan kedalaman Ditempat atau lokasi tersebut
tertentu. Ada yang digunakan material diletakkan secara merata
sebagai pondasi bangunan, dan dipadatkan sesuai dengan
pengeboran minyak dan lain – lain. spesifikasi yang telah ditentukan.
Contoh alat mesin boring , rig Alat yang termasuk didalam kategori
pengeboran, alat soil test. ini adalah concrete spreader,
asphalt paver, motor grader, dan
alat pemadat.

6. Alat Pemroses Material 8. Alat Pemindahan


Material
Fungsi alat ini digunakan untuk Fungsi alat pemadat adalah alat
mengubah batuan dan mineral alam yang biasa digunakan untuk
menjadi suatu bentuk dan ukuran pembuatan jalan, baik untuk jalan
yang diinginkan. tanah dan jalan dengan perkerasan
Material yang dihasilkan dari proses lentur maupun perkerasan kaku.
alat ini berupa batuan bergradasi,
semen, beton, dan aspal. Yang Beberapa jenis alat berat yang
termasuk jenis-jenis alat berat ini tergolong sebagai alat pemadat
adalah crusher dan concrete adalah tamping roller,
mixer truck. pneumatictiredroller, compactor.

Created By Bang Rian


• Klasifikasi Alat Berat (Penggerak)

CRAWLER CRANE 1. Alat dengan Penggerak TOWER CRANE 2. Alat Statis

Jenis alat penggerak ini merupakan Yang termasuk dalam kategori jenis
bagian dari alat berat yang berfungsi alat ini adalah tower crane, batching
menerjemahkan hasil dari mesin plant, baik untuk beton atau untuk
menjadi kerja. aspal serta crusher plant.
Bentuk dari jenis alat penggerak ini Tower crane atau (alat pengangkat)
adalah crawler atau roda kelabang jenisnya ada bermacam-macam,
dan ban karet. Sedangkan belt seperti crane gelegar, cranekolom
adalah alat penggerak pada putar, crane portal, crane putar,
conveyor belt. Alat yang termasuk crane menara, crane kabel, dan
kategori ini adalah crawlercrane. mobil crane.

GANTRY CRANE STS CRANE


MOBILE CRANE HYAB CRANE

FORK LIFT MOBILE LIFT JIB CRANE PASSENGER HOIST

Created By Bang Rian


• Alat Berat (Konstruksi Gedung)
Self Supporting Static Hydraulic Crane
Tower Crane 1. Tower Crane 2. Mobile Crane
Definisi : Definisi :
Tower crane adalah suatu jenis alat mobile crane adalah alat berat ini
berat yang sering dipakai untuk digunakan sebagai pengangkut
membangun jembatan, gedung material. Penggunaan alat ini lebih
bertingkat, apartemen. mudah karena dapat berpindah
Alat tower crane ini memiliki fungsi tempat dengan mudah.
untuk mengangkut material atau
bahan konstruksi bangunan dari Disamping kelebihannya alat ini
atas menuju bagian yang ada di All Terrain Cranes memiliki kekurangan yaitu tidak bisa
Climbing Tower Crane atas. digunakan di permukaan air.

Jenis : Jenis :
• Self Supporting Static Tower • Hydraulic Crane
Crane • Rough Terrain Cranes
• Rail Mounted Tower Crane • All Terrain Cranes
• Supported Static Tower Crane • Carry Deck Cranes
• Climbing Tower Crane • Crawler Cranes

Kapasitas : Kapasitas :
Rail Mounted Tower • Radius : 50 m, 55 m, 60 m, 65 m, Crawler Cranes • Angkutan : 3,5 ton, 6,5 ton, 20
70 m, 75 m, 80 m. ton, 35 ton, 45 ton, 100 ton, 130
Crane • Angkutan : 500 kg – 4 ton ton

Fungsi : Fungsi :
• Alat angkut material (beton, besi • Alat angkut material (besi, baja,
tulangan, bekisting, bata ringan, pipa baja, beton precast, tiang
pasir, semen, material baja, dll pancang.

Created By Bang Rian


• Alat Berat (Konstruksi Gedung)

Mixer Truck Mini 3. Truck Mixer Truck Trintin 4. Truck


Definisi : Definisi :
Concrete Mixer atau Truck Mixer Truk adalah jenis kendaraan yang
(Truk Molen) adalah truk pengaduk digunakan untuk mengangkut
beton yang digunakan untuk barang dengan bentuk yang lebih
mengaduk beton dan besar dibanding dengan jenis jenis
mengangkutnya ke lokasi mobil penumpang. Selain itu truk
pengecoran. Truk Mixer Pengangkut juga rata-rata mempunyai tenaga
Beton Cor atau Truk Molen Truck Trinton yang lebih besar yang menggunakan
umumnya tidak melakukan All Terrain Cranes mesin diesel.
Mixer Truck Standart perjalanan lebih dari 2 jam. Banyak
kontraktor mengharuskan Truk Jenis :
mixer berada di lokasi pengecoran • Truk Pick Up (4 roda, 1,5 ton)
dalam waktu 90 menit setelah • Colt Diesel Engkel (5 ton)
pemuatan beton agar tidak • Truk Fuso (7 – 8 ton)
mengeras di perjalanan. Mayoritas • Truk Tronton (20 ton 3 sumbu 10
Truk Mixer Pengangkut Beton Cor roda)
atau Truk Molen mempunyai • Truk Trintin (20 ton 3 sumbu 12
kecepatan jalan terbatas, yaitu roda)
Mixer molen manual antara 56 mil per jam (90 km / h). Truck trailer • Truk Trinton (4 sumbu 12 roda)
• Truk Trailer (4, 5 , 6 sumbu)
Jenis : • Truk Kontainer
• Mixer Truck Mini (3 m3)
• Mixer Truck Standart (7 m3) Kapasitas :
• Mixer molen manual (1 m3) • Angkutan : 1,5 ton – 20 ton

Kapasitas : Fungsi :
• Kubikasi : 1 m3, 3 m3, 7 m3 • Alat angkut material (pasir, batu
belah, bekisting, alat berat, baja ,
Fungsi : besi, keramik, bata ringan,
• Alat angkut material beton Created
semen, pipa, kayu, By Bang Rian
kabel)
• Alat Berat (Konstruksi Gedung)

Drop Hammer 5. Pile Driver Borepile crane 6. Bored Pile


Definisi : Definisi :
Pile driver / alat pancang adalah Alat borepile adalah alat untuk
alat pukul untuk menancapkan pile / pengeboran tanah sampai
paku bumi/ spun pile kedalam tanah kedalaman tertentu untuk di
untuk dijadikan pondasi. Alat ini gunakan pondasi bored pile (pondasi
mampu untuk menancapkan beton yang memerlukan bor tanah,
pracetak sampai kedalaman 30 pemasukan tulangan dan di cor
meter beton).
Hydraulic Static Pile
Driver Jenis :
Boredpile gawangan Jenis :
• Drop Hammer • Borepile crane
• Diesel Hammer • Borepile gawangan
• Hydraulic Static Pile Driver • Strauss pile
• Hydraulic Hammer
• Vibratory pile driver Kapasitas :
• Iameter bor : 20, 30, 40, 60, 80,
Kapasitas : 100 cm
• Drop Hammer (palu 250 – 1500
Hydraulic Hammer kg) Fungsi :
• Diesel Hammer (75 – 85 • Pengeboran tanah untuk pondasi
blow/menit) borepile
• Hydraulic Hammer (pressure 140 Strauss Pile
ton)
• HSPD 120, 150, 240, 320, 420
ton

Fungsi :
• Pemancangan pile :
• Spun pile
Created By Bang Rian
• Alat Berat (Konstruksi Gedung)

Passenger Hoist Inverter 7. Passenger Hoist CP Longboom 8. Concrete Pump


Definisi : Definisi :
Passenger hoist adalah sebuah lift Concrete Pump atau yang disebut
yang bertumpu pada struktur rangka pula dengan pompa beton
frame tiang baja dan dapat merupakan alat kotruksi yang
digunakan untuk angkutan barang berguna untuk memindahkan ready
dan penumpang. mix ke dalam truck mixer untuk
kemudian diangkut ke lokasi
Jenis : pengecoran. Keberadaan Concrete
• Passenger hoist inverter CP Standart Pump tentu sangat membantu bagi
• Passenger hoist non inverter para pekerja terutama untuk
pembangunan gedung yang tinggi.
Kapasitas :
• 1200, 2000, 2700, 3200 Jenis :
Passenger Hoist Non • Concrete Pump longboom (>20
Inverter Fungsi : meter, 5 samapi 7 lantai, tekanan
• Alat angkut penumpang 8 mPa sampai 40 mPa)
• Alat angkut material : semen, • Concrete pump mini (untuk rumah
pasir, keramik, bata ringan, cat, 2 – 3 lantai)
kabel pipa, dll. • Concrete Pump standar
bangunan dibawah 20 meter
pressure 4 mPa – 7 mPa
Portable CP • Portable Concrete Pump (panjang
120 meter – 170 meter)
Kapasitas :
• 7 m3 per 15 menit dengan
manpower 5 orang
Fungsi :
• Penuangan beton pada balok
pelat, pile cap, dinding retaining
wall, raft Created By Bang
foundation Rian
untuk
• Alat Berat (Konstruksi Gedung)

Alform bekisting 9. Bekisting Mainframe KYC 10. Perancah


Alumunium bekisting
Definisi : Definisi :
Kumkang bekisting Bekisting adalah cetakan yang Perancah adalah support atau
bersifat sementara dan dilepas saat penyangga sementara untuk
beton mengeras agar sesuai dengan menahan beban diatas nya berupa
bentuk yang di inginkan. Bekisting bekisting maupun pekerja yang
memiliki komponen struktur rangka dapat menahan beban tergantung
penahan yang bervariasi sesuai tipe dan material yang dipakai.
dengan tekanan beton yang ditahan.
Bekisting Kayu Jenis :
Jenis : • Mainframe KYC (2,5 ton)
Material PCH • Perth Construction Hire (4 ton)
• Penolfilm • PD 8 (8ton)
• Multiplex • Peri Up (8 ton)
• Plat baja • Tube and coupler
• Alumunium • Bambu atau kayu

Kapasitas : Kapasitas :
• Penolfilm 16 mm • 2,5 ton – 8 ton per tiang
• Multiplex 12 mm
• Alumunum 4 mm Fungsi :
• Penyangga bekisting
Bekisting Baja Fungsi : Portable
PD 8 CP • Penyangga beban pekerja
• Cetakan kolom • Penyangga material bangunan
• Cetakan balok dan pelat
• Cetakan dinding
• Cetakan pile cap

Created By Bang Rian


• Alat Berat (Konstruksi Gedung)
PC 200 Forklift diesel
11. Excavator 12. Forklift
Definisi : Definisi :
Excavator adalah alat penggali Forklift adalah alat bantu untuk
tanah dan juga dapat digunakan mengangkat benda-benda berat dari
sebagai alatpemindah dan satu tempat ke tempat yang lainnya,
pengangkut material ke dalam truck. namun forklift biasanya hanya
Excavator merupakan unit alat berat digunakan untuk jarak pendek
yang terdiri dari boom, stick, bucket, seperti di dalam ruangan atau di
dan cab dimana platform dapat dalam area pabrik saja. Jenis dan
berotasi. Platform tersebut bertumpu kemampuan forklift tentu berbeda-
PC 75 pada track atau roda. Dalam
Forklift gasoline beda satu dengan yang lainnya
perhitungan cut-fill, sebagai PCH
engineer kita harus mengetahui Jenis & Kapasitas :
spesifikasi alat berat yang • Forklift diesel (angkutan 10 ton
digunakan, dalam konteks ini adalah dengan tinggi angkut 6 meter)
spesifikasi excavator dan shovel • Forklift Gasoline (LPG) (angkutan
2 ton dengan tinggi angkut 2
Jenis & Kapasitas: meter)
• PC 75 (0,3 – 0,4 m3) • Forklist elektrik (angkutan 5 ton
• PC 100 (0,4 – 0,5 m3) dengan tinggi angkut 6 meter)
• PC 120 (0,5 m3) • Forklift reach truck (angkutan 2
• PC 200 (0,8 – 1 m3) Forklift reach truck ton dengan tinggi angkut 2 meter)
PC 800 • PC 300 (1,2 – 1,5 m3) Portable
PD 8 CP
• PC 400 (1,6 – 2 m3) Fungsi :
• PC 600 (2,5 – 2,7 m3) • Penurunan material kaca
• PC 800 (3,5 – 4 m3) • Material marmer, HT, Keramik,
• PC 1000 (5 – 5,7 m3) bata ringan
Fungsi :
• Penggalian tanah
• Pengangkut material
Created By Bang Rian
• Alat Berat (Konstruksi Infrastruktur)
Crawler bulldozer Forklift diesel
1. Bulldozer 2. Wheel Loader
Definisi : Definisi :
Bulldozer adalah alat berat yang Wheel loader, track loader adalah
umum dipakai untuk pengolah alat yang memiliki sama fungsi
lahan. Bulldozer digunakan sebagai dengan dozer, yaitu digunakan untuk
alat pendorong material tanah hasil pemindahan material dari satu alat
penggalian ke dapan atau ke ke alat yang lain dalam jarak dekat.
samping, dan juga untuk membuat Alat pemindah wheel loader dan
timbunan material. track loader memiliki jarak tempuh
Bulldozer Ban Ada jenis bulldoser khusus yang sangat pendek karena sifatnya
digunakan untuk pekerjaan di rawa hanya memindahkan material saja,
yaitu biasa disebut dengan Swamp PCH sedangkan alat angkut bisa
Bulldozer. Kekurangan alat ini menempuh jarak yang jauh seperti
adalah jarak tempuhnya terlalu truk.
pendek/tidak jauh, namun mampu
menahan bebean yang sangat
berat. Fungsi :
• Pembersihan lapangan atau
Jenis & Kapasitas: lokasi pekerjaan (land clearing).
Ripper bulldozer • Bulldozer karet • Penggusuran tanah dalam jarak
• Bulldozer crawler dekat.
• Ripper bulldozer (Blade + Forklift reach truck • Meratakan timbunan tanah dan
ripper) Portable CP mengisi kembali galian-galian
tanah.
Fungsi : • Menyiapkan bahan-bahan dari
• Meratakan tanah tempat pengambilan material.
• Mebabat pohon dan semak • Mengupas tanah bagian yang
semak jelek (stripping)
• Meratakan permukaan atau
menghaluskan permukaan bidang
Created By Bang Rian
rata disebut finishing.
• Alat Berat (Konstruksi Infrastruktur)
Crawler bulldozer
Motor Scrapper 3. Motor Scraper 4. Motor Grader
Definisi : Definisi :
Motor scrapper adalah sebuah alat Motor Grader atau Road Grader
berat yang digunakan untuk merupakan sebutan untuk alat
memotong lereng tanggul atau berat dengan 6 roda yang berfungsi
lereng bendungan, menggali tanah untuk meratakan permukaan tanah
yang terdapat diantara bangunan sebelum dilakukan perkerasan jalan
beton dan juga untuk meratakan atau pembangunan. Motor grader
jalan raya. juga digunakan untuk meratakan
Bulldozer Ban
Motor Scrapper permukaan jalan sebelum diaspal.
Proses kerja alat ini mampu Motor grader memiliki pisau
menggali permukaan tanah sampai PCH pengeruk yang terletak di belakang
setebal + 2,5 mm dan menimbun as roda depan sementara 4 roda
suatu tempat sampai tebal minimum dibelakang berfungsi untuk
+ 2,5 mm juga. penggerak dan penyeimbang.

Namun alat ini memiliki kekurangan Jenis & Kapasitas:


yang hanya bisa mengangkut dalam • Motor grader rangka kaku (satu
jarak yang dekat saja. poros. tidak dapat berbelok ke kiri
Ripper bulldozer atau ke kanan pada suatu titik.
Jenis & Kapasitas: • Motor grader rangka artikulasi
Towed Scrapper • Towed Scrapper (tidak bermesin Forklift reach truck memiliki engsel di antara poros
ditarik bulldozer jarak tempuh 500 Portable CP depan dan poros langka. Jenis
m kapasitas (8 – 30 m3) grader ini paling sering digunakan
• Motor scrapper (bermesin dengan di mana ruang kecil tersedia
jarak tempuh 500 m – 2000 selama perataan
meter)
Fungsi :
Fungsi : • Perataan permukaan jalan
• Pengupasan permukaan lahan sebelum di aspal
• Peralatan kontur tanah • Perataan urugan
Created
pasir By Bang Rian
• Alat Berat (Konstruksi Infrastruktur)

5. Asphalt Finisher Tandem Roller 6. Tire Roller


Definisi : Definisi :
Jenis alat berat asphalt finisher Compactor adalah Alat berat yang di
adalah untuk menghamparkan gunakan untuk memadatkan jalan
campuran aspal yang dihasilkan dari atau area konstruksi sehingga
alat produksi aspal. memiliki tingkat kepadatan yang di
inginkan. Jenis roda compactor
Kekurangan alat berat jenis ini terbuat dari besi seluruhnya atau
perputaran roda kelabang manuver ditambah berat berupa pasir atau air,
lebih lama, karena roda karet daya Pneumatic Tired roller bisa terbuat dari karet (berupa roda
ambangnya lebih kasar. ban) dengan bentuk kaki kambing
PCH (sheep foot), yang berukuran kecil
Fungsi : bisa menggunakan tangan dengan
• Pada pembangunan jalan baru mengarahkan ke bagian yang akan
Asphalt Finisher akan dipadatkan.
mencampur material pada
permukaan yang baru dibuat. Jenis & Kapasitas:
• Pelapisan ulang Jalan Raya • Pneumatic Tired roller (berat 9 –
berarti pemberian lapisan 16 ton)
bituminous yang sudah lama dan • Tandem roller (untuk penggilasan
jalan dalam keadaan tidak Three wheeled roller akhir berat 8 – 14 ton)
memenuhi syarat konstruksi jalan. • Sheep foot roller
• Menyelaraskan Perkerasan. Pada • Vibratory roller
pekerjaan sambungan lapisan • Three wheeled roller
pada lapisan lama, penggunaan • Mesh Roller
sedikit overlap akan mencegah
pengurangan tebal. Fungsi :
• Memadatkan tanah
• Memadatkan lapis perkerasan
• Memadatkan lapis atas
Created By Bang Rian
• Alat Ringan Kerja

1. Alat Ukur 2. Alat Angkut


5 1
Definisi : Definisi :
Merupakan alat yang digunakan Merupakan alat yang digunakan
1 untuk menandai atau marking agar untuk mengangkut material ringan
titik di gambar kerja di petakan yang dapat dipindahkan dengan
dilokasi kerja dengan patok maupun tenaga manusia.
tanda garis hitam / sipatan.
2 Jenis :
Jenis : • Arko (1)
• Theodolit (1) 2 • Ember (2)
• Waterpas (2) • Hand Pallet (3)
• Meteran (3) • Trolly (4)
• Autolevel (4) • Hand Stacker(5)
• Bak Ukur (5) • Katrol (6)
• Penggaris (6)
• Unting Unting (7)
• Jangka sorong (8) 3

3 5
4
4 6
7
6 8

Created By Bang Rian


• Alat Ringan Kerja

3. Alat Gali 4. Alat pembentuk


1 2
Definisi : 1 Definisi :
Merupakan alat yang digunakan 2 Merupakan alat yang digunakan
untuk menggali atau mengangkat untuk melubangi material,
material dari tempat adukan ke membentuk material, memisahkan
tempat yang di inginkan material dan menghancurkan
material.
Jenis :
• Cangkul (1) Jenis :
• Sekop (2) 3 • Mesin bor (1)
• Sendok spesi (3) • Hand Cutter (2)
• Roskam (4) 4 • Bar bender (3)
• Cetok (5) • Bar Cutter (4)
3 4 • Jidar (6) • Hand Breaker (5)
• Kayak acian(7) • Stamper (6)
• Steel Nail Gun (7)

5 6

5 7
6 7

Created By Bang Rian


• Vendor

1. Disebut juga Subkont dalam dunia konstruksi


merupakan rekanan kerja yang di beri
pekerjaan untuk mengerjakan item tertentu.
2. Biasanya merupakan pekerjaan yang
memerlukan keahlian khusus.
3. Pekerjaan yang memiliki banyak detail.
4. Pekerjaan yang memerlukan alat khusus dan
mahal.
5. Contoh pekerjaan yang memerlukan vendor :
• Pekerjaan alumunium
• Pekerjaan pintu alumunium
• Pekerjaan penutup atap
• Pekerjaan Kitchen Set

Created By Bang Rian


• Vendor

1. Vendor bored pile/ driven pile : 2. Vendor Facade: keahlian dalam 3. Vendor Galian tanah: keahlian 4. Vendor ACP : memiliki keahlian
memiliki kerahlian dalam pembuatan curtain wall, window dalam menggali dan menguruk dalam pemasangan façade ACP
pembuatan pondasi dalam wall, shopfront dll tanah dari quarry
Satuan : titik Satuan : M² Satuan : M³ Satuan : M²

5. Vendor Plafond : memiliki 6. Vendor Mekanikal : memiliki 7. Vendor Elektrikal: memiliki 8. Vendor Plumbing: memiliki
keahlian dalam pemasangan keahlian dalam pekerjaan keahlian dalam pekerjaan keahlian dalam pekerjaan
berbagai jenis plafond mekanikal kelistrikan Pemipaan
Satuan : M² Satuan : Ls Satuan : Ls Satuan : Ls Created By Bang Rian
• Overhead

1. Merupakan item yang berkaitan dengan


variable waktu
2. Semakin lama waktu konstruksi maka
semakin besar nilainya
3. Biaya dapat berupa :
• Gaji Karyawan
• Makan Karyawan
• Sewa Tempat Tinggal
• Listrik
• Air

Created By Bang Rian


• Vendor

1. Biaya makan karyawan/ pekerja : 2. Gaj karyawan/ pekerja : adalah 3. Tempat tinggal pekerja/ 4. Listrik dan air : menyediakan
Dapat berupa uang makanrian pembayar upah per satuan hari / karyawan : menyediakan tempat listrik bagi pekerja dan karyawan
maupun menyediakan makan bulan tinggal dalam bekerja, mess/ barak
harian.

5. Mobilisasi : menyediakan biaya 6. Tunjangan : menyediakan 7. Biaya keamanan : menyiapkan 8. Sedekah dan CSR : memberikan
mobilisasi dinas karyawan dan tunjangan hari raya bagi karyawan biaya untuk keamanan dalam kontribusi ke lingkungan sekitar
pekerja dan pekerja. konstruksi dengan bantuan CSR.
. Created By Bang Rian
02 Perhitungan Volume
dan Harga
Pada sesi ini akan kita bahas cara menghitung volume dan
membuat Harga satuan

APA ITU AHSP?


• Tahap Perhitungan Volume

DETAILED DESIGN
Memahami bentuk dari item dan detail elemenya
1
UNIT
Mengetahui unit atau satuan dari pekerjaan tersebut
2
MATHEMATIC
Mampu menggunakan fungsi rumus matematika
penjumlahan dan pengurangan 3
SOFTWARE
Memanfaatkan software yang ada untuk perhitungan
volume 4
Created By Bang Rian
• Breakdown Item

DETAIL
Dalam perhitungan volume harus detail dimana terdapat item turunan dari
item yang dihitung

COMPOSITE
Terkadang terdapat beberapa elemen yang bertabrakan dan perlu di rinci lagi
dalam perhitungan

WASTE
Memperhatikan waste material dalam perhitungan sehingga tidak mengalami
salah perhitungan

WISE
Bijaksana dalam menghitung volume sehingga tidak ada mark up dalam
perhitungan volume.

Created By Bang Rian


• Tupoksi Quantity surveyor

Project Manager

Engineering Production Finance


1. Method Engineer 1. Supervisi 1. Accountant
2. Quantity Surveyor 2. General Supervisor 2. Cashier
3. Cost Control 3. Logistic 3. General Affair
4. BIM Engineer 4. Quality Control 4. Office Boy
5. Drafter 5. Safety Officer 5. Security

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Batang (btg)
Merupakan satuan yang digunakan untuk suatu elemen yang memiliki Panjang yang umum seperti Panjang besi
tiap 12 meter, pipa pvc 4 meter dll.

btg

Besi tulangan Pipa Kayu

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Pcs/ Unit/ Buah
Merupakan satuan yang memiliki nilai tidak decimal

pcs

Kursi Lampu Pintu

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Set
Merupakan satuan yang memiliki nilai tidak decimal, dan memiliki detail elemen didalamnya

Set

Genset Trafo Panel elektrikal

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Meter Lari (M’)
Merupakan satuan yang digunakan untuk suatu elemen yang memiliki bentuk pengukuran Panjang.

M’

Railing Cornice Plint Lantai

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Meter Persegi (M²)
Merupakan satuan yang digunakan untuk bidang 2 dimensi dengan luasan.

Dinding Lantai Curtain wall

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Meter Kubik (M³)
Merupakan satuan yang digunakan untuk bidang 3 dimensi dengan volume.

Pengecoran Tanah Stone Masonry

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Kilogram (kg)
Merupakan satuan yang digunakan untuk elemen yang memiliki berat.

kg

Besi Tulangan Baja Cat

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Titik
Merupakan satuan yang digunakan untuk elemen titik

titik

Pengeboran pondasi Instalasi titik lampu Grouting

Created By Bang Rian


• Satuan (Unit)
Lot/ Ls
Merupakan satuan yang digunakan untuk elemen lumpsum. Biasanya untuk elemen yang besar

lot

Bedeng/ Barak

Created By Bang Rian


• Rumus Dasar Perhitungan Volume

3D

Created By Bang Rian


• Rumus Dasar Perhitungan Volume

3D

Created By Bang Rian


• Software Perhitungan

Manual Gambar Manual excel Software 2D Software 3D

BIM
ITEM GAMBAR RINCIAN VOLUME
Jumlah pondasi 7 buah
Panjang 750 mm
Lebar 750 mm
Tebal Pondasi 150 mm

Pondasi Cakar Ayam


Kedalaman pondasi 1200 mm
L besi memanjang (D12-200) 8,63 m
L besi melintang (D12-200) 6,75 m
L besi utama kolom (8D16) 16,43 m
L besi sengkang kolom (Ø8-150) 7,17 m
Berat Besi D12 0,89 kg/m
d12-200 Berat Besi D16 1,58 kg/m
Berat Besi Ø8 0,39 kg/m
TOTAL BERAT
d12-200 Total Berat Besi D12 95,55 kg
Total Berat Besi D16 181,49 kg
Total Berat Besi Ø8 19,80 kg
Ukuran Kolom
Bekisting Cakar Ayam

Panjang 200 mm
Lebar 100 mm
Luas pondasi bawah 0,5625 m2
Luas pondasi atas 0,54 m2
d12-200

Luas Bekisting Kolom 0,72 m2


d12-200

TOTAL LUAS
Luas pondasi bawah 3,9375 m2
Luas pondasi atas 3,80 m2
d12-200 Luas Bekisting Kolom 5,04 m2
Beton pondasi 0,08 m3
Beton Cakar

Beton Kolom 0,02 m3


Ayam

d12-200 TOTAL VOLUME


Beton pondasi 0,591 m3
1000 Beton Kolom 0,168 m3

Created By Bang Rian


• Penggunaan BIM perhitungan Volume

Manfaat BIM Dalam Project


COST
Untuk percepatan project dan peningkatan kapasitas daya
saing SDM maka dalam proyekpenerapan BIM untuk Pemanfaatan BIM dapat
mempermudah pekerjaan mengefektifkan pendatangan
material dan efisiensi dalam segi
SDM
CLOUD
Memanfaatkan BIM 360 sebagai
penyimpanan data cloud, pertukaran
informasi dan pengambilan keputusan
PROGRESS lebih cepat
Dengan visualisasi scheduling
mempermudah dalam menentukan target
MUTU pekerjaan
Dengan BIM dapat mengetaui clash
detection sehingga menghindari
WAKTU permasalahan dilapangan

Efisien dalam perhitungan volume


disbanding secara manual yang lama
dan melelahkan

Created By Bang Rian


• Menghitung Volume mudah?

DETAIL
Meskipun terdengar mudah,
menghitung volume perlu 01
memahami gambar secara
detail sehingga tidak ada yang
CROSS CHECK
terlewat.
Dengan software canggih
sekalipun adanya human error 03
pasti ada sehingga perlu
dilakukan pengecekan ulang
FOCUS
Dengan menggunakan software
canggih sekalipun apabila salah 02
input akan menghasilkan
volume yang salah.
VOLUME IS EASY . . . .

Created By Bang Rian


• Apa itu AHS

AHS
ANALISA HARGA SATUAN

Analisa Harga Satuan adalah metode perhitungan harga persatuan


pekerjaan yang di buat dengan komponen perkalian koefisien
dengan harga material dan upah.
Faktor pembentuk Analisa harga satuan adalah Material, Upah dan
Peralatan.

Man Material Tools


Power

Created By Bang Rian


• Faktor yang Mempengaruhi AHS

Harga material Eskalasi


setiap material memiliki harga yang ber beda Kenaikan harga material dipengaruhi oleh
beda kenaikan bahan baku yang dipengaruhi juga oleh
factor ekonomi

Lokasi Produktifitas
Setiap lokasi memiliki perbedaan terhadap harga Semakin tinggi produktifitas pekerja maka
material dan harga upah membuat nilai harga upah semakin kecil
diakibatkan penyusutan koefisien

Spesifikasi Teknologi
Dengan bentuk material yang sama namun Dengan menggunakan teknologi alat konstruksi
dengan merek yang berbeda mempengaruhi yang canggih sehingga meningkatkan
harga produktifitas

Created By Bang Rian


• Breakdown Analisa Harga Satuan
Analisa : AHSP A.4.1.1.4
Item : Membuat Lantai Kerja Beton Mutu f'c = 7.4 MPa (K-100), Slump (3 - 6 ) cm, w/c = 0.87 A. TENAGA : Merupakan daftar
Satuan : m3

Uraian
Harga Satuan Jumlah Harga kelumpok upah.
No. Kode Satuan Koefisien
(Rp.) (Rp.)
A TENAGA B. BAHAN : Merupakan daftar
Pekerja L.01 OH 1,200 Rp. 76.779,41 Rp. 92.135,29
Tukang L.02 OH 0,200 Rp. 86.376,84 Rp. 17.275,37 kelompok bahan/ material.
Kepala Tukang L.03 OH 0,020 Rp. 105.571,69 Rp. 2.111,43 A
Mandor L.04 OH 0,060 Rp. 111.969,97 Rp. 6.718,20
Jumlah Tenaga Kerja (A) Rp. 118.240,29
C. PERALATAN : Merupakan daftar
B BAHAN
Semen @ 40 Kg Kg 230,000 Rp. 1.500,00 Rp. 345.000,00 kelompot alat kerja yang
Pasir Beton (1400 kg/m3) Kg 893,000 Rp. 214,29 Rp. 191.357,14
Kerikil (1350 kg/m3) Kg 1.027,000 Rp. 222,22 Rp. 228.222,22 B digunakan.
Air Liter 200,000 Rp. 65,00 Rp. 13.000,00
Jumlah Harga Bahan (B) Rp. 777.579,37 D. OVERHEAD : Merupakan
C PERALATAN
Jumlah Harga Alat (C) Rp - C perkalian antara total jumlah
D Jumlah ( A + B + C ) Rp. 895.819,66
E Overhead & Profit 10% x D Rp. 89.581,97 harga dengan nilai prosentase
F Harga Satuan Pekerjaan ( D + E ) Rp. 985.401,62
D
G Dibulatkan Rp. 985.401,62
(7,5 %, 10 % atau 15 %).

Created By Bang Rian


• Breakdown Analisa Harga Satuan
Analisa : AHSP A.4.1.1.4
Item : Membuat Lantai Kerja Beton Mutu f'c = 7.4 MPa (K-100), Slump (3 - 6 ) cm, w/c = 0.87 A. NO : Merupakan nomor urut
Satuan : m3

Uraian
Harga Satuan Jumlah Harga pekerjaan.
No. Kode Satuan Koefisien
(Rp.) (Rp.)
A TENAGA B. URAIAN : Merupakan rincian item
Pekerja L.01 OH 1,200 Rp. 76.779,41 Rp. 92.135,29
Tukang L.02 OH 0,200 Rp. 86.376,84 Rp. 17.275,37 pekerjaan sesuai dengan
Kepala Tukang L.03 OH 0,020 Rp. 105.571,69 Rp. 2.111,43
Mandor L.04 OH 0,060 Rp. 111.969,97 Rp. 6.718,20
Jumlah Tenaga Kerja (A) Rp. 118.240,29
breakdown perhitungan volume di
B BAHAN
Semen @ 40 Kg Kg 230,000 Rp. 1.500,00 Rp. 345.000,00 gambar.
Pasir Beton (1400 kg/m3) Kg 893,000 Rp. 214,29 Rp. 191.357,14
Kerikil (1350 kg/m3) Kg 1.027,000 Rp. 222,22 Rp. 228.222,22 C. SAT : Merupakan satuan suatu
Air Liter 200,000 Rp. 65,00 Rp. 13.000,00
Jumlah Harga Bahan (B) Rp. 777.579,37 pekerjaan.
C PERALATAN
Jumlah Harga Alat (C) Rp - D. KOEFISIEN : Merupakan nilai
D Jumlah ( A + B + C ) Rp. 895.819,66
E Overhead & Profit 10% x D Rp. 89.581,97 koefisien volume pekerjaan.
F Harga Satuan Pekerjaan ( D + E ) Rp. 985.401,62
G Dibulatkan Rp. 985.401,62
E. HARGA SATUAN : Merupakan

A B C D E F Analisa harga dari suati pekerjaan


per satuan.
F. JUMLAH HARGA : Merupakan
perkalian Koefisien x harga

Created By Bang Rian


• Daftar Harga Upah

NO URAIAN HARGA SATUAN


DAFTAR UPAH
1 Pekerja 120.000,00 oh
2 Tukang kayu 135.000,00 oh
3 Tukang batu 135.000,00 oh
4 Tukang besi 135.000,00 oh
5 Tukang cat 135.000,00 oh
6 Tukang Plafond 135.000,00 oh
7 Kepala tukang 165.000,00 oh
8 Mandor 175.000,00 oh

Created By Bang Rian


• Daftar Harga Material

NO URAIAN HARGA SATUAN

BAHAN PASANGAN DAN BESI


1 Tanah Timbun 115.000,00 m3
2 Pasir Urug 185.000,00 m3
3 Semen @ 40 Kg 60.000,00 sak
4 Pasir Beton (1400 kg/m3) 300.000,00 m3
5 Kerikil (1350 kg/m3) 300.000,00 m3
6 Air 65,00 liter
7 Batu Kali / Batu Belah (Sungai / Gunung) 250.000,00 m3
8 Besi Beton Polos 14.000,00 kg
9 Besi Beton Ulir 16.000,00 kg
10 Kawat Beton 22.000,00 kg
11 Kayu Kelas III (Borneo/dll) 4.500.000,00 m3
12 Paku Biasa 5 cm - 10 cm 20.000,00 kg
13 Minyak Bekesting 6.500,00 liter
14 Batu pecah 2-3 cm (1350 Kg/m3) 330.000,00 m3
15 Kayu Kelas II (Kamper/Kruing/dll) 5.500.000,00 m3
16 Multipleks 9 mm 150.000,00 lembar
17 Kayu Dolken Ø 8-10/400 cm 17.000,00 batang
18 Semen @ 50 Kg 70.000,00 sak

Created By Bang Rian


• Daftar Harga Material
NO URAIAN HARGA SATUAN

BAHAN PASANGAN PENUTUP LANTAI DAN DINDING


1 Bata Ringan Tebal 10 cm 12.000,00 buah
2 Mortar Utama 380 ( 40 kg ) 50.000,00 zak
3 Homogenous Tile HT Granit Granite Citygress Iv ory White 60x60 kw 1 130.000,00 dus
4 Plamur 22.000,00 kg
5 Cat Dasar 28.000,00 kg
6 Cat Penutup Exterior Setara Jotun 35.000,00 kg
7 Cat Penutup Interior Setara Jotun 65.000,00 kg
8 Keramik Teras 40X40 - Hitam 60.000,00 dus
9 Lantai terakota bali ukuran 30x30 19.000,00 buah
10 Homogenous v inyl sheet T = 2mm 320.000,00 m2
11 Batu Tempel 45.000,00 m2
12 Lem v ynil/welding rood 8.500,00 kg
13 Self Lev eling Vinyl 10.000,00 m2
14 Pintu Baja Pintu Besi Pintu Rumah Pintu Kamar Metal Door - Putih 1.200.000,00 set
15 Aluminum Silv er Uk. 4/10 Profil 4" 118.462,00 m1
16 Tube sealent 6.367,00 m1
17 Silikon Gel 4.187,54 m1
18 Skrup/ Riv et 9.076,18 kg
19 Slimar Aluminium 3/8" 145.055,00 m1
20 Karet Kusen Aluminium 4.187,54 m2
21 Skrup/ Riv et 9.076,18 kg
22 Kaca Polos Tebal 8 mm ex. Optima glass 225.000,00 m2
23 Sealant 6.367,00 m1
24 Aksesoris Penggantung dan Pengunci 581.791,45 set
25 Pintu Kamar Mandi UPVC Icepol 945.000,00 set
26 Kaca Polos Tebal 6 mm ex. Optima glass 189.600,00 m2
27 Atap Gallv alum Alderon 1.950.000,00 roll
28 Besi Hollow 40.40.2 mm 22.000,00 m1
29 Gypsum ( 120 x 240 cm ) 116.850,00 Lembar
30 Baja Ringan Canai Dingin C75 17.000,00 m1
31 Pipa PVC Ø 3/4" 7.875,00 m1
32 Pipa PVC Ø 1 1/2" 20.000,00 m1 Created By Bang Rian
33 Pipa PVC Ø 3" 62.500,00 m1
• Daftar Harga Material

NO URAIAN HARGA SATUAN

SANITAIR
1 Closed duduk CW 420 J-2 / CW 421 J ( SBO ) 2.250.000,00 set
2 Toto Closet Shower Spray - Shower kloset jet shower THX20SEV1CR 289.000,00 set
3 Shower Mandi TOTO TX471KEA 1.080.000,00 set
4 Washtafel toto LW 646 J 2.750.000,00 set
5 Floor drain TOTO TX1EBV1 285.000,00 set
6 Toilet Cubicle Tempered Glass 10 mm 1.170.000,00 set

Created By Bang Rian


• Daftar Harga Alat
No. Jenis Alat yang Data Keterangan
digunakan

1 Asphalt Mixing Plant 5.500.000.000 5.500.000.000 United Tractor 2018 Sesuai dengan peraturan
2 Asphalt Finisher 600.000.000 600.000.000 Inkuiri.com dan ketentuan yang
3 Power Broom 34.452.000 34.452.000 berlaku
4 Bulldozer 100-150 Hp 2.500.000.000 2.500.000.000 United Tractor 2018 (Perpres yg berlaku)
5 Compressor 4000-6500 L\M 19.800.000 19.800.000 HK 2018
6 Concrete Mixer 0.3-0.6 M3 35.000.000 35.000.000
7 Crane 10-15 Ton 1.951.950.000 1.951.950.000 HK 2018
8 Dump Truck 3-4 M3 360.000.000 360.000.000
9 Dump Truck 10 T atau 8 M3 420.000.000 420.000.000
10 Excavator 80-140 Hp 1.100.000.000 1.100.000.000 139 hp
11 Flat Bed Truck 3-4 M3 700.000.000 900.000.000 10 ton
12 Generator Set 207.000.000 207.000.000 Perkins. 1006 TAG 180 hp
13 Motor Grader >100 Hp 1.145.500.000 1.145.500.000 Alibaba 135 hp
14 Track Loader 75-100 Hp 1.100.000.000 1.100.000.000 70 hp
15 Wheel Loader 1.0-1.6 M3 1.700.000.000 1.700.000.000 United Tractor 2018 96 hp
16 Three Wheel Roller 6-8 T 700.000.000 700.000.000
17 Tandem Roller 6-8 T. 1.698.750.000 1.698.750.000 HK 2018 74,29 hp
18 Tire Roller 8-10 T. 1.425.000.000 1.425.000.000 HK 2018 135 hp Bomag
19 Vibratory Roller 5-8 T. 644.300.000 644.300.000 civil tekno.id
20 Concrete Vibrator 12.500.000 12.500.000 civil tekno.id
21 Stone Crusher 3.500.000.000 3.500.000.000 Azp Bukaka
22 Water Pump 70-100 Mm 7.467.000 7.467.000 civil tekno.id
23 Water Tanker 3000-4500 L. 660.000.000 660.000.000 HK 2018 135 hp hino
24 Pedestrian Roller 667.380.560 667.380.560 civil tekno.id
25 Tamper 102.900.000 102.900.000 HK 2018
26 Jack Hammer 46.000.000 126.000.000
27 Fulvi Mixer 900.000.000 900.000.000
28 Concrete Pump 4.525.762.500 4.525.762.500 HK 2018 150 hp 100m3/jam
29 Trailer 20 Ton 850.000.000 850.000.000
30 Pile Driver + Hammer 400.000.000 400.000.000
Created By Bang Rian
• Daftar Harga Alat
Harga Harga Sumber
No. Jenis Alat yang Data Keterangan
digunakan

31 Crane On Track 35 Ton 5.970.000.000 5.970.000.000 HK 2018 220 hp


32 Welding Set 11.350.000 11.350.000 tokopedia Daiden
33 Bore Pile Machine 2.250.000.000 2.250.000.000

34 Asphalt Liquid Mixer 150.000.000 150.000.000

35 Trailler 15 Ton 800.000.000 800.000.000


36 Rock Drill Breaker 12.000.000 12.000.000 2,7 hp
37 Cold Milling 5.300.000.000 5.300.000.000 United Tractor 2018 240 hp
38 Cold Recycler 7.400.000.000 7.400.000.000 United Tractor 2018 456 hp
39 Hot Recycler 16.000.000.000 16.000.000.000 295 hp
40 Aggregat (chip) Spreader 395.000.000 395.000.000
41 Asphalt Distributor 395.000.000 395.000.000
42 Split Form Paver 13.769.105.700 13.769.105.700 HK 2018 174 hp 7m
43 Concrete Pan Mixer 20.988.000 20.988.000 15,4 hp 600 liter
44 Concrete Breaker 900.000.000 900.000.000
45 Asphalt Tanker 500.000.000 500.000.000
46 Cement Tanker 500.000.000 500.000.000
47 Concrete Mixer (350) 35.000.000 35.000.000
48 Vibrating Rammer 8.190.000 8.190.000 Alibaba
49 Truk Mixer 1.425.000.000 1.425.000.000 HK 2018 280 hp
50 Bore Pile Machine Dia 60 1.170.000.000 1.170.000.000
51 Crane On Track 75 - 100Ton 10.540.000.000 10.540.000.000 HK 2018
52 Blending Equipment 500.000.000 500.000.000
53 Asphalt Liquid Mixer (kap 20000) 120.000.000 120.000.000
54 Alat tambahan Batubara Direct 100 100
55 Alat tambahan Gas Batubara 100 100
56 Chain Saw 100 100
57 Bar Bender 82.500.000 82.500.000 HK 2018
58 Bar Cutter 82.500.000 82.500.000 HK 2018
59 Breaker 1.650.000.000 1.650.000.000 Pindad 170 hp
60 Grouting Pump 24.000.000 24.000.000
61 Jack Hidrolic 12.000.000 12.000.000 10 hp
62 Mesin Las 100 100
63 Pile Driver Leader, 75 Kw 585.000.000 585.000.000 84 hp
64 Pile Hammer 100 100 Created By Bang Rian
65 Pile Hammer, 2,5 Ton 400.000.000 400.000.000
• Daftar Harga Alat
Harga Harga Sumber
No. Jenis Alat yang Data Keterangan
digunakan

66 Stressing Jack 300.000.000 300.000.000


67 Welding Machine, 300 A 35.530.000 35.530.000
68 Stressing Machine 100 100
69 Gerinda dan bor beton 100 100
70 Penarik kabel 100 100
71 Alat Grouting 100 100
72 Scalping Screen 100 100

Peralatan Pengeboran lengkap 75000000


Peralatan Sondir lengkap 45000000
Tandem Roller 8-10 T. 1.500.000.000 1.500.000.000
AMP (Warm Mix) 5.500.000.000 5.500.000.000 United Tractor 2018
AMP (Emulsi, Asbuton) 5.500.000.000 5.500.000.000 United Tractor 2018
Flat Bed Truck 3-4 M3 900.000.000 900.000.000 10 ton

Kunci Torsi 200-1000N.M 15.000.000 15.000.000 Krisbow, tokopedia


Pompa + Mixer Epoxy, 600 Watt 7.000.000 7.000.000 https://id.aliexpress.com/item/4000138179298.html?spm=a2g0o.productlist.0.0.50e52a3fVyhUrh
Concrete Cutter 130 Feet/Mnt 26.000.000 26.000.000 https://www.tokopedia.com/techkonstruksi/asphalt-concrete-cutter-husqvarna-fs-400-lv-honda-1
Sand Blasting 7.500.000 7.500.000 https://www.monotaro.id/corp_id/s000068600.html?gclid=Cj0KCQjwoqDtBRD-ARIsAL4pviAYRsU
Mobile Crane 1 Ton 900.000.000 900.000.000
Drum Mixer (Untuk Asphaltic Plug) 600.000.000 600.000.000 https://www.alibaba.com/product-detail/Small-mobile-portable-asphalt-batch-mixing_6077991738
Stamper 30.000.000 30.000.000 https://www.indonetwork.co.id/product/jual-stemper-kodok-mikasa-mvct90h-5968242

Jack Hidrolik Jembatan 75.000.000 75.000.000 https://www.alibaba.com/product-detail/JRR-506-40-50-Ton-Bridge_60763325119.html?spm=a2


Hydrolic Pump 16.000.000 16.000.000 https://www.monotaro.id/corp_id/s005791903.html?gclid=CjwKCAjwxaXtBRBbEiwAPqPxcOy7EK
Manifold 5.000.000 5.000.000

Thermoplastic spreading machine 120.000.000 120.000.000 https://www.alibaba.com/product-detail/2019-TW-V-Self-propelled-Raising_60515505686.html?s


Cold Paint Spray Machine 70.000.000 70.000.000 https://www.alibaba.com/product-detail/Hand-push-airless-cold-spraying-road_60759631242.htm
0
Crane 70 Ton 0
Tandem 7 Ton 0 Created By Bang Rian
03 Penyusunan Rencana
Anggaran Biaya
Pada sesi ini akan kita bahas cara bagaimana membuat
RAB yang tersusun secara sistematis dan rapi

BAGAIMANA MENYUSUNNYA?
BANGUNAN RUKO 2 LANTAI
• Bentuk RAB
TAHUN 2021
VOLUME SAT HARGA SATUAN SUB JUMLAH HARGA
NO URAIAN PEKERJAAN
(Rp) (Rp)
A. NO : Merupakan nomor urut
pekerjaan.
A PEKERJAAN TANAH DAN LANDSCAPE
1 Pembersihan Lapangan dan Perataan 49,00 m2 Rp 19.360,00 Rp 948.640,00 B. URAIAN PEKERJAAN :
2 Pengurugan Kembali Galian Tanah 7,35 m3 Rp 223.960,00 Rp 1.646.106,00
SUB TOTAL Rp 2.594.746,00 Merupakan rincian item pekerjaan
B PEKERJAAN PONDASI
Pekerjaan Pondasi Lajur sesuai dengan breakdown
1 Galian pondasi lajur 20,80 m3 Rp 102.080,00 Rp 2.123.264,00
2 Pasir Urug Pondasi Lajur 1,83 m3 Rp 370.832,00 Rp 677.927,25
perhitungan volume di gambar.
3 Lantai Kerja Pondasi Lajur 0,91 m3 Rp 1.045.549,30 Rp 955.697,41 C. VOLUME : Merupakan nila
4 Pemasangan Pondasi Batu Belah Campuran 1 SP : 4 PP 11,70 m3 Rp 1.089.165,00 Rp 12.743.230,50
Pekerjaan Pondasi Cakar Ayam quantity/ kuantitas / jumlah per
5 Galian pondasi cakar ayam 2,70 m3 Rp 102.080,00 Rp 275.616,00
6 Pasir Urug Pondasi Cakar Ayam 0,34 m3 Rp 370.832,00 Rp 125.155,80 item sesuai dengan gambar.
7 Lantai Kerja Pondasi Cakar Ayam 0,17 m3 Rp 1.045.549,30 Rp 176.436,44 D. SAT : Merupakan satuan suatu
A B C D E F pekerjaan.
E. HARGA SATUAN : Merupakan
Analisa harga dari suati pekerjaan
per satuan.
F. SUB JUMLAH HARGA :
Merupakan perkalian volume x
harga Created By Bang Rian
• Tahap Perhitungan RAB
OLEH OWNER

AHS : Membuat harga satuan tiap pekerjaan

QUANTITY TAKE OFF : Menghitung volume


pekerjaan dari list pekerjaan

TAHAP WBS : Merinci item pekerjaan dan


membuat dalam bentu rincian pekerjaan (LoA)
List of Activity

TAHAP DESAIN : Memfinalkan desain dalam


bentuk gambar 2D/ 3D

Created By Bang Rian


• Tahap Perhitungan RAB
OLEH KONTRAKTOR

RAB : Membuat RAB yang terdapat unsur


margin didalamnya

FINAL MARGIN : Memperhitungkan estimasi


margin

TAHAP RABP : Membuat rencana anggaran


biaya kendali dengan merinci semua pekerjaan
menjadi material, upah, vendor , alat dan
overhead

TAHAP QUANTITY TAKE OFF: Menghitung


ulang volume dari owner

Created By Bang Rian


• Tahap Perhitungan RAB

FEASIBILITY STUDY DETAILED ENGINEERING PROJECT TENDER CONSTRUCTION FINAL


DESIGN
Tahap awal owner yang Owner meng hire Kontraktor mengajukan Dalam tahap konstruksi Dalam akhir konstruksi
ingin memiliki bangunan perencana untuk RAB Penawaran yang selalu dipantau dengan akan terlihat apakah
menimbang dalam berbagai mendetailkan bangunan sudah terdapat margin/ RAB Pengendalian. untung atau rugi
aspek. dan membuat RAB keuntungan didalamnya

OWNER ESTIMATE RAB OWNER RAB KONTRAKTOR RAB PENGENDALIAN UNTUNG / RUGI

Created By Bang Rian


• Pengelompokan Header
VOLUME SAT HARGA SATUAN SUB JUMLAH HARGA
NO URAIAN PEKERJAAN
(Rp) (Rp)

A PEKERJAAN TANAH DAN LANDSCAPE


SUB TOTAL Rp 4.846.073,82
B PEKERJAAN PONDASI
Pekerjaan Pondasi Cakar Ayam
Pekerjaan Sloof
SUB TOTAL Rp 8.946.640,09
C PEKERJAAN STRUKTUR
Pekerjaan Kolom
Pekerjaan Balok
Pekerjaan Pelat
SUB TOTAL Rp 94.855.504,38
D PEKERJAAN ATAP
SUB TOTAL Rp 30.738.000,00
E PEKERJAAN FINISHING
Pekerjaan Finishing Dinding
Pekerjaan Finishing Lantai
Pekerjaan Pintu dan Jendela
Pekerjaan Sanitary
Pekerjaan Plafond
SUB TOTAL Rp 287.665.463,46
F PEKERJAAN MEP
Pekerjaan Elektrikal
Pekerjaan Plumbing
SUB TOTAL Rp 28.496.166,42
GRAND TOTAL Rp 455.547.848,17

HEADER RAB
Disesuaikan dengan scope of work yang akan di
bangun. Kemudian di breakdown sesuai elemen –
elemen yang ada Created By Bang Rian
• Bentuk RAB

Tidak menuliskan spesifikasi bahan Menghindari satuan lumpsum


di RAB namun di Spesifikasi teknisc karena merepotkan saat
addendum pekerjaan

Membuat harga satuan pada Buat spare harga untuk diskon dan
pekerjaan struktur lebih mahal negosiasi oleh owner
dengan dikalikan factor rasio

Item arsitek harus detail sampai per Teknik pengajuan harga akhir agar

elemen agar apabila terjadi terlihat lebih murah. Menggunakan

perubahan gambar mudah psikologis owner

dijelaskan

Created By Bang Rian


• Strategy

C PEKERJAAN STRUKTUR C PEKERJAAN STRUKTUR


Pekerjaan Kolom Pekerjaan Kolom
1 Penulangan polos kolom 235,10 kg Rp 19.025,68 Rp 4.473.014,06 1 Penulangan polos kolom 235,10 kg Rp 29.327,18 Rp 6.894.936,69
2 Penulangan ulir kolom 177,70 kg Rp 21.335,68 Rp 3.791.265,44 2 Penulangan ulir kolom 177,70 kg Rp 32.887,93 Rp 5.844.053,88
3 Pemasangan bekisting kolom 72,00 m2 Rp 142.015,68 Rp 10.225.129,20 3 Pemasangan bekisting kolom 72,00 m2 Rp 218.910,37 Rp 15.761.546,36
4 Pengecoran kolom 3,78 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 4.871.809,46 4 Pengecoran kolom 3,78 m3 Rp 1.986.682,72 Rp 7.509.660,68
5 Pekerjaan Kolom praktis bertulang 61,00 m' Rp 91.526,02 Rp 5.583.087,27 5 Pekerjaan Kolom praktis bertulang 61,00 m' Rp 141.082,97 Rp 8.606.061,31
Pekerjaan Balok Pekerjaan Balok
6 Pembesian Ulir Balok 249,95 kg Rp 21.335,68 Rp 5.332.888,75 6 Pembesian Ulir Balok 249,95 kg Rp 32.887,93 Rp 8.220.392,29
7 Pembesian Polos Balok 228,60 kg Rp 19.025,68 Rp 4.349.356,86 7 Pembesian Polos Balok 228,60 kg Rp 29.327,18 Rp 6.704.325,05
8 Pemasangan bekisting Balok 54,66 m2 Rp 145.117,68 Rp 7.932.713,04 8 Pemasangan bekisting Balok 54,66 m2 Rp 223.691,95 Rp 12.227.896,78
9 Pengecoran Balok 3,82 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 4.923.105,23 9 Pengecoran Balok 3,82 m3 Rp 1.986.682,72 Rp 7.588.730,65
Pekerjaan Pelat Pekerjaan Pelat
10 Pembesian Polos Pelat 882,14 kg Rp 19.025,68 Rp 16.783.352,44 10 Pembesian Polos Pelat 882,14 kg Rp 29.327,18 Rp 25.870.733,02
11 Pemasangan bekisting Pelat 71,54 m2 Rp 250.423,53 Rp 17.915.298,98 11 Pemasangan bekisting Pelat 71,54 m2 Rp 386.015,86 Rp 27.615.574,33
12 Pengecoran Pelat 8,58 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 11.064.420,59 12 Pengecoran Pelat 8,58 m3 Rp 1.986.682,72 Rp 17.055.273,80
SUB TOTAL Rp 97.245.441,32 SUB TOTAL Rp 149.899.184,83
E PEKERJAAN FINISHING E PEKERJAAN FINISHING
Pekerjaan Finishing Dinding Pekerjaan Finishing Dinding
1 Pasangan dinding bata ringan 259,72 m2 Rp 148.621,00 Rp 38.599.846,12 1 Pasangan dinding bata ringan 259,72 m2 Rp 104.034,70 Rp 27.019.892,28
2 Plesteran dinding 549,57 m2 Rp 95.498,15 Rp 52.482.918,30 2 Plesteran dinding 549,57 m2 Rp 66.848,71 Rp 36.738.042,81
3 Acian Dinding 549,57 m2 Rp 57.101,00 Rp 31.380.996,57 3 Acian Dinding 549,57 m2 Rp 39.970,70 Rp 21.966.697,60
4 Pengecatan dinding eksterior 192,63 m2 Rp 31.283,92 Rp 6.026.221,03 4 Pengecatan dinding eksterior 192,63 m2 Rp 21.898,74 Rp 4.218.354,72
5 Pengecatan dinding interior 356,94 m2 Rp 39.937,00 Rp 14.255.112,78 5 Pengecatan dinding interior 356,94 m2 Rp 27.955,90 Rp 9.978.578,95
Pekerjaan Finishing Lantai Pekerjaan Finishing Lantai
6 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 93,60 m2 Rp 220.651,00 Rp 20.652.933,60 6 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 93,60 m2 Rp 154.455,70 Rp 14.457.053,52
7 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 Unpolished 36,00 m2 Rp 161.526,00 Rp 5.814.936,00 7 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 Unpolished 36,00 m2 Rp 113.068,20 Rp 4.070.455,20
8 Keramik dinding 39,00 m2 Rp 161.526,00 Rp 6.299.514,00 8 Keramik dinding 39,00 m2 Rp 113.068,20 Rp 4.409.659,80
SUB TOTAL Rp 175.512.478,39 SUB TOTAL Rp 122.858.734,88

TOTAL = 272.757.920 TOTAL = 272.757.920


• Harga Struktur dikalikan factor 1,54

• Harga Arsitektur dikalikan factor 0,7

Created By Bang Rian


• Strategy

Harga penawaran Harga Deal


1. Permainan harga dengan angka kecil

2. Membuat angka ekspektasi besar,


kemudian harga deal lebih murah

3. Psikologis owner akan lebih senang


dengan harga diskon
Created By Bang Rian
• Don’t make owner angry

Anj*ay harga
lo mahal bed
mau
ngrampok gw
ya

Maaf tuan
udah net itu
buat beli susu
bayi kucing

Created By Bang Rian


04 KONSEP BUDGET
KONSTRUKSI
Pada sesi ini akan kita bahas cara memahami konsep
budget konstruksi dan mengetahui margin dari RAB

PERBEDAAN BUDGET DENGAN


RAB?
• Apa itu Budget

• Budget adalah anggaran yang dihitung oleh

pemborong/ kontraktor sebagai acuan dasar

untuk mendapatkan margin sesuai rencana

dimana data ini bersifat rahasia dan hanya dimiliki

oleh pemborong. (bang rian)

Created By Bang Rian


• Apa itu Budget

Created By Bang Rian


• Apa itu Budget

Bersifat Eksternal untuk owner dan khalayak Bersifat Internal perusahaan untuk
01 umum
01 pemborong / kontraktor

Memakai harga satuan dari AHSP Memakai harga dari pasar seperti harga
02 Dan penawaran dari kontraktor
02 material supplier, harga tukang sekitar dll.

Bersifat umum dan siapapun dapat Bersifat rahasia karena mengandung unsur
03 mengetahui dan dapat di negosiasikan
03 keuntungan

Data detail maupun gelondongan Semakin detail budget semakin baik karena
04 tergantung penawaran kontraktor
ppemborong 04 mendekati real cost

Created By Bang Rian


• Apa itu Budget

C PEKERJAAN STRUKTUR NO ITEM SATUAN BUDGET


Pekerjaan Kolom VOLUME HARGA BIAYA
1 Penulangan polos kolom 235,10 kg Rp 19.025,68 Rp 4.473.014,06 A RINCIAN UPAH 164.000.000
2 Penulangan ulir kolom 177,70 kg Rp 21.335,68 Rp 3.791.265,44 1 Upah borongan all in ls 1 164.000.000 164.000.000
3 Pemasangan bekisting kolom 72,00 m2 Rp 142.015,68 Rp 10.225.129,20 B RINCIAN BAHAN 157.294.944
4 Pengecoran kolom 3,78 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 4.871.809,46 Material Alam (Cor)
5 Pekerjaan Kolom praktis bertulang 61,00 m' Rp 91.526,02 Rp 5.583.087,27 1 Pasir Cor m3 8 250.000 1.895.691
Pekerjaan Balok 2 Pasir Pasang m3 19 300.000 5.817.406
6 Pembesian Ulir Balok 249,95 kg Rp 21.335,68 Rp 5.332.888,75 3 Semen 40kg zak 342 59.000 20.178.000
7 Pembesian Polos Balok 228,60 kg Rp 19.025,68 Rp 4.349.356,86 4 Batu Split m3 12 275.000 3.300.000
8 Pemasangan bekisting Balok 54,66 m2 Rp 145.117,68 Rp 7.932.713,04 5 Obat Cor liter 5 180.000 900.000
9 Pengecoran Balok 3,82 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 4.923.105,23 Material Besi dan Bekisting
Pekerjaan Pelat 1 Triplek 8 mm lbr 44 118.333 5.170.008
10 Pembesian Polos Pelat 882,14 kg Rp 19.025,68 Rp 16.783.352,44 2 Kaso 4x6 cm ikat 23 210.000 4.830.000
11 Pemasangan bekisting Pelat 71,54 m2 Rp 250.423,53 Rp 17.915.298,98 3 Reng kayu 3x4 cm ikat 3 200.000 600.000
12 Pengecoran Pelat 8,58 m3 Rp 1.288.838,48 Rp 11.064.420,59 4 Paku kg 28 22.661 634.500
SUB TOTAL Rp 97.245.441,32 5 Bondek 4 meter lembar 21 520.000 10.920.000
E PEKERJAAN FINISHING 6 Wiremesh lembar 8 865.000 6.920.000
Pekerjaan Finishing Dinding 7 Bendrat bal 2 360.000 720.000
1 Pasangan dinding bata ringan 259,72 m2 Rp 148.621,00 Rp 38.599.846,12 8 Besi polos diameter 8 mm btg 88 60.000 5.280.000
2 Plesteran dinding 549,57 m2 Rp 95.498,15 Rp 52.482.918,30 9 Besi polos diameter 10 mm btg 173 80.000 13.840.000
3 Acian Dinding 549,57 m2 Rp 57.101,00 Rp 31.380.996,57 10 Besi ulir diameter 13 mm btg 0 130.000 -
4 Pengecatan dinding eksterior 192,63 m2 Rp 31.283,92 Rp 6.026.221,03 Material Keramik
5 Pengecatan dinding interior 356,94 m2 Rp 39.937,00 Rp 14.255.112,78 1 Granit lantai 60x60 glossy cream polos-sepia beige- ikad dus 65 98.000 6.370.000
Pekerjaan Finishing Lantai 2 Keramik 50x50 cream matt / cream doff industrial dus 18 65.000 1.170.000
6 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 93,60 m2 Rp 220.651,00 Rp 20.652.933,60 3 Keramik dinding 25x40-keramik lantai 25x40 putih glossy garis ikad dus 39 65.000 2.535.000
7 Lantai Homogeneous Tile 60 x 60 Unpolished 36,00 m2 Rp 161.526,00 Rp 5.814.936,00 Material Dinding
8 Keramik dinding 39,00 m2 Rp 161.526,00 Rp 6.299.514,00 1 Bata Ringan Tebal 10 cm m3 24 450.000 10.800.000
SUB TOTAL Rp 175.512.478,39 2 Thinbed Leichtmix 306 LM zak 24 55.000 1.320.000

Created By Bang Rian


• Margin

Bikin harga mahal untuk spare karena resiko

01
Buat harga murah biar owner puas dan
repeat order 01kenaikan harga

Efisiensi dengan memberikan spesifikasi

02
Berikan spesifikasi material yang mumpuni
agar owner puas 02 material yang standart

Berikan bonus ekstra seperti Tidak usah berikan bonus karena itu

03 pekerjaan bonus (carport, AC dll)


03 biaya

Turuti kemauan owner Tolak kemauan owner karena tidak


04 meskipun menambah biaya
04 ada di RAB

Created By Bang Rian


• Margin

Kostruksi besar (Gedung) = 8%-13% Kostruksi Kecil (Rumah) = 13%-20%

Kostruksi Infrastruktur (Jalan) = 20%-30% Kostruksi EPC (Jalan) = 30%-40%


Created By Bang Rian
• Margin

1. Konstruksi mainstream : Gedung, 1. Konstruksi non mainstream :


Perumahan, Apartemen, Mall . Jembatan laying, pembangkit listrik, rig
2. Terlalu banyak pesaing (banyak lepas pantai
yang bisa, banyak pilihan kontraktor. 2. Sedikit pesaing karena hanya sedikit
3. Perang harga sangat ketat yang bisa.
4. Margin tipis 3. Perang harga minim
5. Demand banyak 4. Margin banyak
5. Demand sedikit

Created By Bang Rian


• Margin Strategy

Upah Borongan lebih aman daripada upah

01
Minimalkan margin namun dengan project
yang banyak 03 Harian

Berikan spare waste untuk material arsitek

02
Mendistribusikan resiko kepada pihak
vendor 04seperti (Cat dan Finishing lantai)

Created By Bang Rian


• Margin Strategy

1. Banyakk proyek namun


margin tipis lebih baik
daripada satu proyek besar
dengan margin melimpah
2. Konstruksi merupakan sector
paling beresiko, maka sebar
resiko sebanyak mungkin
3. Semakin banyak proyek
maka akan lebih aman jika
gugur satu masih ada
banyak untuk menutupinya

Don’t Put All our Eeggs in One Basket


Created By Bang Rian
• Margin Strategy

“Earth provides enough to satisfy 1. Jangan memeras owner

every man's needs, but not every dengan klaim harga yang
tidak wajar
man's greed.” 2. Kerakusan akan berakibat

― Mahatma Gandhi buruk pada citra kontraktor


3. Jangan pakai strategy HIT
and RUN, demi mengeruk
margin mengesampingkan
kepuasan pelanggan

Created By Bang Rian


TERIMA KASIH

Ikan Hiu Makan Tomat


Thank You Very Much

Jakarta 26/06/2021
Power Point created by : rian surya

Anda mungkin juga menyukai